SlideShare a Scribd company logo
Artikel Mengenai Sisem Operasi
Di buat oleh:
Nama : M REZA PAHLEPHI
Kelas : X- TKJ 5
Jurusan : Teknik Komputer dan Jaringan
1.PENGERTIAN SISTEM OPERASI
Secara Umum, Pengertian Sistem Operasi adalah perangkat lunak (software) pada komputer
yang bertugas dalam menggontrol dan memanajemen perangkat keras dan sebagai operasi-
operasi dasar sistem, termasuk dalam menjalankan software aplikasi misalnya program-
program pengolah data untuk mempermudah kegiatan manusia. Dalam bahasa Inggris, sistem
operasi disebut dengan Operating System, atau disingkat OS.
Sedangkan dalam penjelasan wikipedia, bahwa pengertian sistem operasi (operating system)
adalah komponen pengolah piranti lunak dasar (essential component) yang tersistem sebagai
pengelola sumber daya dari perangkat keras komputer (hardware), dan sebagai penyedia
layanan umum untuk aplikasi. Tanpa adanya sistem operasi maka aplikasi komputer tidak dapat
berjalan, kecuali jika menggunakan program booting.
Sistem Operasi Komputer merupakan software di lapisan pertama dalam meletakkan memori
komputer (memori komputer yaitu hardisk, bukan memori ram) di saat komputer dinyalakan.
Lalu pada software-sofware yang lainnya dijalankan setelah Sistem Operasi Komputer
berjalan, dan melakukan layanan inti umum keseluruh software-software. Layanan inti umum
tersebut misalnya akses ke disk, manajemen memori, skudiling task, dan antar muka
userSehingga setiap software tidak lagi melakukan tugas inti umum karena telah dilakukan dan
dilayani oleh Sistem Operasi.
Sistem Operasi berfungsi sebagai penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software.
Selain dari itu sistem operasi komputer melakukan semua perintah penting dalam komputer,
serta menjamin aplikasi-aplikasi yang berbeda fungsinya dapat berjalan lancar secara
bersamaan tanpa adanya hambatan. Sistem Operasi Komputer menjamin, aplikasi perangkat
lunak lainnya dapat memakai memori, melakukan input serta output ke peratan lain, dan
memiliki akses ke setiap sistem file. Sistem operasi juga mengatur, jika aplikasi berjalan secara
bersamaan, sehingga proses di komputer berjalan mendapatkan waktu yang cukup dan tidak
saling mengganggu perangkat yang lain.
Bagian-Bagian Sistem Operasi Komputer
Secara umum, sistem operasi komputer terdiri atas beberapa bagian yaitu..
 Mekanisme Boot, adalah meletakkan kernel ke dalam memori
 Kernel yaitu inti dari sebuah sistem operasi
 Command Interpreter atau shell, yang bertugas dalam membaca input dari pengguna
 Pustaka-pustaka, yaitu yang menyediakan kumpulan fungsi dasar dan standar yang
dapat dipanggil oleh apliaksi lain
 Driver untuk berinteraksi dengan hardware eksternal, sekaligus untuk mengontrolnya
Fungsi Sistem Operasi
Berdasarkan penjelasan diatas, maka dapat dikatakan sistem operasi memiliki peran yang
sangat penting dan vital dalam komputer. Peran dan fungsi sistem operasi adalah sebagai
berikut...
 Membuat komputer menjadi lebih mudah dan menarik serta nyaman digunakan
 Memungkinkan sumberdaya komputer digunakan secara efisien
 Disusun atau diprogram untuk sedemikian rupa memungkinkan menerima
perubahan/pengembangan baru yang efektif dan efisien, dengan pengujian sistem tanpa
mengganggu layanan yang telah ada.
Tidak hanya itu, fungsi sistem operasi komputer dibagi dalam tiga bagian yaitu sebagai
mediator, sebagai wadah, dan sebagai penerjemah.
 Fungsi sistem operasi sebagai mediator, adalah sistem operasi komputer menjadi
penengah atau penghubung perangkat keras komputer (hardware) dengan perangkat
lunak komputer (sofware).
 Fungsi sistem operasi sebagai wadah adalah sistem operasi komputer tempat
menginstal suatu aplikasi, dan sebaliknya.
 Fungsi sistem operasi komputer sebagai penerjemah adalah sistem operasi komputer
melakukan proses penerjemahan bahasa program untuk ditampilkan ke layar monitar
yang berupa kombinasi grafis dan teks.

More Related Content

What's hot

Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiAris Saputro
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiOmenz Dontcry
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Nok Aulia
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
shifah royati
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
Erica Parasha
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
Bambang Karyadi
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasi
aby89
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
metanabilah
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
metanabilah
 
Sistem Operasi Teknik Informatika
Sistem Operasi Teknik InformatikaSistem Operasi Teknik Informatika
Sistem Operasi Teknik Informatika
jakaabdulharis
 
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
Fauzan Adhy
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Amelia Puspitasari
 
Pengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasiPengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasi
Zumhari Zumhari
 
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
ayahaqila
 
Pengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem OperasiPengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem Operasi
Fariz Fahrizal
 
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
vinaoyi_
 

What's hot (19)

Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Kemampuan utama perangkat lunak & aplikasi
Kemampuan utama perangkat lunak & aplikasiKemampuan utama perangkat lunak & aplikasi
Kemampuan utama perangkat lunak & aplikasi
 
Presentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasiPresentasi sisitem-operasi
Presentasi sisitem-operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
 
Artikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi komputeArtikel sistem operasi kompute
Artikel sistem operasi kompute
 
Pertemuan 15
Pertemuan 15Pertemuan 15
Pertemuan 15
 
Pengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem OperasiPengantar Sistem Operasi
Pengantar Sistem Operasi
 
Konsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem OperasiKonsep Dasar Sistem Operasi
Konsep Dasar Sistem Operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Sistem Operasi Teknik Informatika
Sistem Operasi Teknik InformatikaSistem Operasi Teknik Informatika
Sistem Operasi Teknik Informatika
 
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
Pengenalan Umum Sistem Operasi dan Struktur Sistem Komputer.
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Pengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasiPengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasi
 
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
3 2-operasi-dasar-sistem-operasi-komputer
 
Pengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem OperasiPengenalan Sistem Operasi
Pengenalan Sistem Operasi
 
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
E1 e117054 vina olyvia yunita ismail_tugas 1
 

Viewers also liked

Yerson pulgarin y leand zuñiga alimentos
Yerson pulgarin  y leand zuñiga alimentosYerson pulgarin  y leand zuñiga alimentos
Yerson pulgarin y leand zuñiga alimentos
Achogua Valencia
 
Cb04 floreshernandez mariadelourdes
Cb04 floreshernandez mariadelourdesCb04 floreshernandez mariadelourdes
Cb04 floreshernandez mariadelourdes
lulufh
 
OpenOffice.org en el Mundo
OpenOffice.org en el MundoOpenOffice.org en el Mundo
OpenOffice.org en el Mundo
Alexandro Colorado
 
Conferencia C&D (Jc Lucas)
Conferencia C&D (Jc Lucas)Conferencia C&D (Jc Lucas)
Conferencia C&D (Jc Lucas)
Juan Carlos Lucas
 
Presentación2oh
Presentación2ohPresentación2oh
Presentación2oh
odalizconde
 
Simbolos patrios
Simbolos patriosSimbolos patrios
Simbolos patrios
pimentelc7
 
La gestió de clients i introducció a CRM
La gestió de clients i introducció a CRMLa gestió de clients i introducció a CRM
La gestió de clients i introducció a CRM
Olga Cuevas i Melis
 
Animación de 250 diapositivas
Animación de 250 diapositivasAnimación de 250 diapositivas
Animación de 250 diapositivas
lechugafelis
 
Preusuaria Mendoza
Preusuaria MendozaPreusuaria Mendoza
Preusuaria MendozaHJ Luna
 
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTASIDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
Tete Gonzalez Trujillo
 
Tema 6
Tema 6Tema 6
Historia de-internet-en-méxico
Historia de-internet-en-méxicoHistoria de-internet-en-méxico
Historia de-internet-en-méxico
Ingrid Romo Franco
 
Aula pacientes
Aula pacientesAula pacientes
Aula pacientes
Xose Manuel Meijome
 
Ada 2 (1)
Ada 2 (1)Ada 2 (1)
Ada 2 (1)
xxDeadpoolxx72
 
Edificios de alturas
Edificios de alturasEdificios de alturas
Edificios de alturassergimv
 
santa cruz turisticop
santa cruz turisticopsanta cruz turisticop
santa cruz turisticop
silvanitadelitds
 
Concurso de redacción
Concurso de redacciónConcurso de redacción
Concurso de redacción
mariaksp82
 
Comunicación no verbal
Comunicación no verbal Comunicación no verbal
Comunicación no verbal
Nahiemyr Gutierrez Ayala
 
[03] pea informática 1 mdc 4 a
[03] pea   informática 1 mdc 4 a[03] pea   informática 1 mdc 4 a
[03] pea informática 1 mdc 4 a
paulherrera28
 

Viewers also liked (20)

Yerson pulgarin y leand zuñiga alimentos
Yerson pulgarin  y leand zuñiga alimentosYerson pulgarin  y leand zuñiga alimentos
Yerson pulgarin y leand zuñiga alimentos
 
LICENCIA PARA SOÑAR
LICENCIA PARA SOÑARLICENCIA PARA SOÑAR
LICENCIA PARA SOÑAR
 
Cb04 floreshernandez mariadelourdes
Cb04 floreshernandez mariadelourdesCb04 floreshernandez mariadelourdes
Cb04 floreshernandez mariadelourdes
 
OpenOffice.org en el Mundo
OpenOffice.org en el MundoOpenOffice.org en el Mundo
OpenOffice.org en el Mundo
 
Conferencia C&D (Jc Lucas)
Conferencia C&D (Jc Lucas)Conferencia C&D (Jc Lucas)
Conferencia C&D (Jc Lucas)
 
Presentación2oh
Presentación2ohPresentación2oh
Presentación2oh
 
Simbolos patrios
Simbolos patriosSimbolos patrios
Simbolos patrios
 
La gestió de clients i introducció a CRM
La gestió de clients i introducció a CRMLa gestió de clients i introducció a CRM
La gestió de clients i introducció a CRM
 
Animación de 250 diapositivas
Animación de 250 diapositivasAnimación de 250 diapositivas
Animación de 250 diapositivas
 
Preusuaria Mendoza
Preusuaria MendozaPreusuaria Mendoza
Preusuaria Mendoza
 
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTASIDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
IDENTIFICACION DE ELEMENTOS MANIERISTAS
 
Tema 6
Tema 6Tema 6
Tema 6
 
Historia de-internet-en-méxico
Historia de-internet-en-méxicoHistoria de-internet-en-méxico
Historia de-internet-en-méxico
 
Aula pacientes
Aula pacientesAula pacientes
Aula pacientes
 
Ada 2 (1)
Ada 2 (1)Ada 2 (1)
Ada 2 (1)
 
Edificios de alturas
Edificios de alturasEdificios de alturas
Edificios de alturas
 
santa cruz turisticop
santa cruz turisticopsanta cruz turisticop
santa cruz turisticop
 
Concurso de redacción
Concurso de redacciónConcurso de redacción
Concurso de redacción
 
Comunicación no verbal
Comunicación no verbal Comunicación no verbal
Comunicación no verbal
 
[03] pea informática 1 mdc 4 a
[03] pea   informática 1 mdc 4 a[03] pea   informática 1 mdc 4 a
[03] pea informática 1 mdc 4 a
 

Similar to Artikel OS(REZA)

Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
windy7801
 
Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2
Azier Nadhir
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Nok Aulia
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Nok Aulia
 
Sistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptxSistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptx
AdrielSeptian
 
Pengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasiPengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasiZoel Htb
 
Slide share kjd
Slide share kjdSlide share kjd
Slide share kjd
siskaputriutami
 
Sistem Operasi Pada Komputer
Sistem Operasi Pada KomputerSistem Operasi Pada Komputer
Sistem Operasi Pada Komputer
nurafnisinaga
 
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
Fajar Ikhwan
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
aldi aldi
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
yohanes angga
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
bima aryasena
 
Hubungan hardware dengan kernel, shell, user
Hubungan hardware dengan kernel, shell, userHubungan hardware dengan kernel, shell, user
Hubungan hardware dengan kernel, shell, user
Ryandika Alfarishi
 
Pengertian Sistem Operasi
Pengertian Sistem OperasiPengertian Sistem Operasi
Pengertian Sistem Operasi
Fajar Sany
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
ArtikelArtikel
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
Elmitiodatacp
 
Teknologi perangkat lunak
Teknologi perangkat lunakTeknologi perangkat lunak
Teknologi perangkat lunak
seolangit2
 
Kumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpiKumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpi
taufiqSMKtn
 

Similar to Artikel OS(REZA) (20)

Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2Makalah sistem operasi 2
Makalah sistem operasi 2
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Sistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptxSistem Operasi Komputer .pptx
Sistem Operasi Komputer .pptx
 
Pengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasiPengenalan sistem operasi
Pengenalan sistem operasi
 
Slide share kjd
Slide share kjdSlide share kjd
Slide share kjd
 
Sistem Operasi Pada Komputer
Sistem Operasi Pada KomputerSistem Operasi Pada Komputer
Sistem Operasi Pada Komputer
 
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
Artikel bertopik teknologi informasi ini perlu dirapikan agar memenuhi standa...
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Artikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputerArtikel sistem operasi komputer
Artikel sistem operasi komputer
 
Hubungan hardware dengan kernel, shell, user
Hubungan hardware dengan kernel, shell, userHubungan hardware dengan kernel, shell, user
Hubungan hardware dengan kernel, shell, user
 
Pengertian Sistem Operasi
Pengertian Sistem OperasiPengertian Sistem Operasi
Pengertian Sistem Operasi
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
Artikel
ArtikelArtikel
Artikel
 
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
 
Teknologi perangkat lunak
Teknologi perangkat lunakTeknologi perangkat lunak
Teknologi perangkat lunak
 
Kumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpiKumpulan materi kkpi
Kumpulan materi kkpi
 

Artikel OS(REZA)

  • 1. Artikel Mengenai Sisem Operasi Di buat oleh: Nama : M REZA PAHLEPHI Kelas : X- TKJ 5 Jurusan : Teknik Komputer dan Jaringan
  • 2. 1.PENGERTIAN SISTEM OPERASI Secara Umum, Pengertian Sistem Operasi adalah perangkat lunak (software) pada komputer yang bertugas dalam menggontrol dan memanajemen perangkat keras dan sebagai operasi- operasi dasar sistem, termasuk dalam menjalankan software aplikasi misalnya program- program pengolah data untuk mempermudah kegiatan manusia. Dalam bahasa Inggris, sistem operasi disebut dengan Operating System, atau disingkat OS. Sedangkan dalam penjelasan wikipedia, bahwa pengertian sistem operasi (operating system) adalah komponen pengolah piranti lunak dasar (essential component) yang tersistem sebagai pengelola sumber daya dari perangkat keras komputer (hardware), dan sebagai penyedia layanan umum untuk aplikasi. Tanpa adanya sistem operasi maka aplikasi komputer tidak dapat berjalan, kecuali jika menggunakan program booting. Sistem Operasi Komputer merupakan software di lapisan pertama dalam meletakkan memori komputer (memori komputer yaitu hardisk, bukan memori ram) di saat komputer dinyalakan. Lalu pada software-sofware yang lainnya dijalankan setelah Sistem Operasi Komputer berjalan, dan melakukan layanan inti umum keseluruh software-software. Layanan inti umum tersebut misalnya akses ke disk, manajemen memori, skudiling task, dan antar muka userSehingga setiap software tidak lagi melakukan tugas inti umum karena telah dilakukan dan dilayani oleh Sistem Operasi. Sistem Operasi berfungsi sebagai penghubung antara lapisan hardware dan lapisan software. Selain dari itu sistem operasi komputer melakukan semua perintah penting dalam komputer, serta menjamin aplikasi-aplikasi yang berbeda fungsinya dapat berjalan lancar secara bersamaan tanpa adanya hambatan. Sistem Operasi Komputer menjamin, aplikasi perangkat lunak lainnya dapat memakai memori, melakukan input serta output ke peratan lain, dan memiliki akses ke setiap sistem file. Sistem operasi juga mengatur, jika aplikasi berjalan secara bersamaan, sehingga proses di komputer berjalan mendapatkan waktu yang cukup dan tidak saling mengganggu perangkat yang lain. Bagian-Bagian Sistem Operasi Komputer Secara umum, sistem operasi komputer terdiri atas beberapa bagian yaitu..  Mekanisme Boot, adalah meletakkan kernel ke dalam memori  Kernel yaitu inti dari sebuah sistem operasi  Command Interpreter atau shell, yang bertugas dalam membaca input dari pengguna  Pustaka-pustaka, yaitu yang menyediakan kumpulan fungsi dasar dan standar yang dapat dipanggil oleh apliaksi lain  Driver untuk berinteraksi dengan hardware eksternal, sekaligus untuk mengontrolnya Fungsi Sistem Operasi Berdasarkan penjelasan diatas, maka dapat dikatakan sistem operasi memiliki peran yang sangat penting dan vital dalam komputer. Peran dan fungsi sistem operasi adalah sebagai berikut...  Membuat komputer menjadi lebih mudah dan menarik serta nyaman digunakan  Memungkinkan sumberdaya komputer digunakan secara efisien
  • 3.  Disusun atau diprogram untuk sedemikian rupa memungkinkan menerima perubahan/pengembangan baru yang efektif dan efisien, dengan pengujian sistem tanpa mengganggu layanan yang telah ada. Tidak hanya itu, fungsi sistem operasi komputer dibagi dalam tiga bagian yaitu sebagai mediator, sebagai wadah, dan sebagai penerjemah.  Fungsi sistem operasi sebagai mediator, adalah sistem operasi komputer menjadi penengah atau penghubung perangkat keras komputer (hardware) dengan perangkat lunak komputer (sofware).  Fungsi sistem operasi sebagai wadah adalah sistem operasi komputer tempat menginstal suatu aplikasi, dan sebaliknya.  Fungsi sistem operasi komputer sebagai penerjemah adalah sistem operasi komputer melakukan proses penerjemahan bahasa program untuk ditampilkan ke layar monitar yang berupa kombinasi grafis dan teks.