SlideShare a Scribd company logo
BAHASA DAN SASTRA INGGRIS SMA
I Pendahuluan
A Rasional
Bagi sebagian besar siswa SMA/MA di Indonesia, belajar bahasa Inggris adalah
melanjutkan pengalaman yang sudah didapat di SMP dan SMA. Pada tahap ini,
seharusnya siswa telah menguasai penggunaan jenis-jenis teks interpersonal,
transaksional, dan fungsional yang telah dipelajari di SMP/MTs. Namun kenyataan
menunjukkan bahwa lulusan SMP/MTs masih memiliki banyak masalah dalam
berbahasa Inggris untuk melaksanakan fungsi sosial nyata dalam kehidupan sehari-
harinya di kelas Bahasa Inggris, di sekolah, apalagi di rumah dan masyarakat.
Kesulitan terjadi dalam hal isi dan bentuk teks, termasuk struktur makna, kosa kata
(termasuk makna, cara mengucapkan, cara memberikan tekanan kata), aturan tata
bahasa, dan sebagainya. Bagi kebanyakan siswa, bahasa Inggris memang tidak
mudah untuk dipelajari karena memiliki perbedaan yang sangat besar dari bahasa ibu
siswa, dalam hampir semua aspeknya.
Kenyataan lain yang harus disadari adalah bahwa SMA/MA pada umumnya di
Indonesia belum mampu menghasilkan lulusan yang memiliki penguasaan bahasa
Inggris untuk berinteraksi dengan lingkungannya, apa lagi untuk pengembangan diri.
Sebagian besar lulusan tidak mengenal teks-teks selain yang terdapat dalam buku
teks. Ketika meninggalkan bangku SMA/MA penguasaan bahasa Inggris mereka
masih sangat terbatas. Nilai tinggi dalam ulangan, tes dan ujian ternyata belum
menjamin bahwa siswa mampu melakukan berbagai kegiatan dengan bahasa
Inggris dalam arti yang sebenarnya. Ketidak-mampuan siswa berbahasa Inggris
untuk berkomunikasi dalam kehidupan sehari-hari tersebut tentunya disebabkan
karena pengalaman belajar mereka selama di SMA/MA kurang diarahkan untuk
tujuan tersebut.
Secara reflektif proses pembelajaran bahasa Inggris yang paling lazim
dilakukan di sekolah saat ini dapat digambarkan berikut ini: materi ajar didasarkan
pada buku teks, tindakan belajar sebagian besar tertulis, langkah pembelajaran
diawali dengan penjelasan guru tentang satu atau dua contoh teks tentang isi dan
unsur kebahasaan yang ada, kemudian siswa mengerjakan soal-soal tertulis di
dalam buku teks, dan akhirnya menghasilkan teks secara mandiri sesuai dengan
contoh yang ada di buku teks dan penjelasan guru. Jika bahan dari buku teks
dianggap kurang, ada sebagian guru yang menambahkan contoh yang diambil
buku teks lain atau sumber lain.
Oleh karena itu, kita harus berani mengatakan bahwa pasti ada yang
salah dengan tradisi pembelajaran selama ini, dan tidak ragu-ragu mencoba
menggunakan pendekatan lain,bahkan meskipun pendekatan tersebut belum
pernah sama sekali dilakukan sebelumnya di sekolah. Kita harus mau
mengubah mind set kita untuk lebih akomodatif terhadap pemikiran yang
inovatif dan lebih bermanfaat bagi peningkatan kualitas proses dan hasil belajar
siswa.
Silabus ini menekankan pentingnya mempersiapkan siswa untuk mampu
berbahasa Inggris untuk dapat berfungsi bagi dirinya sendiri maupun lingkungan
sosial dan alam sekitarnya. Fokus pembelajaran adalah pada tataran teks, yang
secara harfiah berarti bahasa yang berfungsi bagi penggunanya. Teks dipelajari bukan
sebagai sasaran akhir, tetapi sebagai alat untuk melaksanakan berbagai aktifitas
dalam kehidupan nyata. Pada tingkat yang sangat dasar ini, materi ajar terdiri dari
teks-teks pendek dan sederhana.
Sebagaimana rumusan Kompetensi Inti untuk SMA/MA, pembelajaran
memberikan pengalaman untuk menggunakan teks-teks berbahasa Inggris untuk
memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konspetual, dan prosedural terkait
dengan fenomena dan kejadian tampak mata, melalui kegiatan berbicara, menyimak,
membaca, dan menulis dalam ranah konkret. Penggunaan teks juga bertujuan untuk
mengembangkan sikap menghargai dan menghayati nilai-nilai agama dan sosial,
termasuk perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong),
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 1
santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan
alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
Proses pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan yang
terpusat pada siswa dan pada pengalaman mengatasi masalah nyata sesuai fitrah
manusia, termasuk pendekatan saintifik, problem-based learning, discovery learning,
project-based learning, dan sebagainya.
B Tujuan Mata Pelajaran
Tujuan mata pelajaran Bahasa Inggrisdisekolah menengah adalahuntuk
mengembangkan potensi peserta didik agar memiliki kompetensi komunikatif dalam
wacana interpersonal, transaksional, dan fungsional, dengan menggunakan berbagai
teks berbahasa Inggris lisan dan tulis, secara runtut dengan menggunakan unsur
kebahasaan yang akurat dan berterima,tentang berbagaipengetahuan faktual,
konseptual, dan prosedural, serta menanamkan nilai-nilailuhur karakter bangsa,
dalam konteks kehidupan di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat.
Mata pelajaran Bahasa Inggris untuk jenjang pendidikan SMA/MA bertujuan
mengembangkan kemampuan untuk menggunakan teks-teks untuk melaksanakan
fungsi-fungsi terkait langsung dengan kehidupan siswa sehari-hari di kelas, sekolah,
rumah dan lingkungan sekitarnya. Kriteria keberhasilan adalah pada keterlibatan
aktif peserta didik pada berbagai kegiatan dengan menggunakan teks-teks yang
memiliki strutur makna dan unsur kebahasaan yang benar dan efektif.
C Tujuan Pendidikan Bahasa Inggris di Pendidikan Menengah
; Memiliki perilaku berbahasa Inggris yang mencerminkan sikap orang beriman,
berperilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama,
toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi
secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan
diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan.
; Memiliki pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural tentang fungsi
sosial, struktur teks,dan unsur kebahasaan berbagai teks berbahasa Inggris
dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban
terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan
prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah.
; Memiliki keterampilan berpikir dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan penggunaan berbagai teks dalam bahasa Inggris yang dipelajari di
sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah bahasa Inggris.
D Kerangka Pengembangan Kurikulum Bahasa Inggris
Sebagaimana mata pelajaran lainnya, Kurikulum Bahasa Inggris merupakan
bagian dari Kurikulum 2013, yang ruang lingkup pengelolaannya dimulai dari
merumuskan Kompetensi Dasar (KD), khususnya KD 3 dan KD 4, untuk
mengejawantahkan KI 3 dan KI 4. Meskipun kompetensi sikap yang tercantum dalam
rumusan KI 1 dan KI 2 tidak secara eksplisit diturunkan ke dalam KD 1 dan KD 2,
namun kompetensi sikap dikembangkan dalam mata pelajaran Bahasa Inggris secara
tidak langsung dan diintegrasikan ke dalam proses pembelajarannya. Berikut ini
adalah rumusan Kompetensi Inti Kelas X, Kekas XI, dan Kelas XII.
KOMPETENSI INTI KELAS X, XI, XII
1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya
2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli
(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan
menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan
dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
Kelas X
3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
Kelas XI
Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.
Kelas XII
Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya
tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural
pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk
memecahkan masalah.
4 Kelas X
Mengolah, menalar, dan menyaji, dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri
dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Kelas XI
Mengolah, menalar, dan menyaji, dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri
serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda
sesuai kaidah keilmuan.
Kelas XII
Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.
Untuk merumuskan KD digunakan beberapa asumsi tentang bahasa
fungsional, termasuk konsep genre, sebagai berikut.
; Bahasa Inggris perlu dipelajari untuk dapat berfungsi bagi kehidupan siswa
sehari-hari, dalam berbagai bentuk teks.
; Teks adalah alat komunikasi dan berpikir.
; Teks memiliki sifat bermakna dan mempunyai tujuan untuk melaksanakan
suatu fungsi sosial.
; Berdasarkan rumusan KI 3 (pengetahuan), tujuan komunikatif adalah untuk
mengomunikasikan informasi faktual (terkait dengan topik komunikasi),
informasi prosedural (terkait dengan langkah-langkah melaksanakan proses
pembelajaran), dan informasi konseptual (terkait dengan pemahaman terhadap
fungsi sosial, struktur, dan unsur kebahasaan teks)
; Genre memberikan kerangka pembentukan teks yang terdiri dari tiga aspek: (1)
tujuan atau fungsi sosial yang hendak dicapai, dengan menggunakan (2)
struktur makna teks dan (3) unsur kebahasaan yang sesuai dengan tuntutan
kontekstual.
; Secara kontekstual, teks menyesuaikan fungsi, struktur makna, dan unsur
kebahasaannya dengan (1) topik pembicaraan, (2) hubungan fungsional antar
peserta komunikasi, (3) moda komunikasi yang digunakan.
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 3
; Struktur teks dan unsur kebahasaan yang menjadi penciri dasar setiap jenis
teks (genre) akan disesuaikan dengan keunikan setiap konteks yang dihadapi,
sehingga teks yang termasuk dalam setiap genre akan beragam dari konteks ke
konteks.
; Pengguna bahasa akan terus menerus dihadapkan pada masalah untuk
memilih dan menentukan isi dan bentuk teks yang sesuai dengan konteks yang
dihadapi. Oleh karena itu, berkomuniasi merupakan rangkaian tindakan
problem solving, eksplorasi dan discovery secara terus menerus.
Berdasarkan berbagai asumsi tersebut, KD kemudian dirumuskan untuk
penggunaan bahasa Inggris pada tiga jenis wacana, yaitu (1) interpersonal, (2)
transaksional, dan (3) fungsional. Dalam wacana interpersonal teks berfungsi untuk
menjaga hubungan interpersonal; dalam wacana transaksional teks berfungsi untuk
bertukar informasi, barang dan jasa; dalam wacana fungsional teks berfungsi untuk
melaksanakan tugas atau pekerjaan tertentu.
Kompetensi untuk setiap jenis teks dirumuskan berbasis genre. Artinya, teks
harus dipelajari sebagai alat untuk melaksanakan fungsi sosial secara kontekstual
yang terkait langsung dengan kehidupan siswa sebagai remaja terpelajar dalam
berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya, secara lisan maupun tertulis. Kualitas
teks dilihat dari kesesuaian struktur teks dan unsur kebahasaan dengan fungsi teks
dalam konteks penggunaannya tersebut. Ketiga aspek genre inilah yang digunakan
untuk menetapkan materi pembelajaran setiap jenis teks.
Pada jenjang SMP/MTs, pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural
dipelajari pada tataran berpikir ‘memahami’ (khususnya mengidentifikasi,
membandingkan, dan menafsirkan) dan tataran ‘menerapkan’. Keterampilan
menggunakan teks terwujud dalam tindakan komunikatif menangkap makna melalui
menyimak dan membaca, dan menyusun teks melalui berbicara dan menulis, yang
semuanya terintegrasi untuk melaksanakan fungsi sosial yang sama. Khusus untuk
setiap teks transaksional, diberikan penekanan khusus untuk mengaitkan dengan
pembelajaran kosa kata dan tata bahasa yang menjadi penciri dasar setiap jenis teks.
Berikut adalah daftar teks yang tercakup dalam kurikulum jenjang SMA,
Bahasa dan Sastra Inggris .
INTERPERSONAL
; menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan
penjelasan (11)
TRANSAKSIONAL
; keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang,
saat ini, atau waktu lampau, dengan memperhatikan unsur kebahasaan unsur
kebahasaan should+(simple), should+(continuous), should+(perfect) (10)
; tindakan/kegiatan/kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di
waktu yang akan datang, dengan memperhatikan unsur kebahasaan will+
(simple), will+(continuous), will+(perfect) (10)
; hubungan setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan unsur
kebahasaan both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor (10)
; kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu, dengan
memperhatikan unsur kebahasaan too ... to ..., ... enough to... (10)
; tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilakukan/terjadi dikaitkan
dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang,
dengan memperhatikan unsur kebahasaan past perfect, present perfect, future
perfect (11)
; rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, dengan memperhatikan
unsur kebahasaan if dalam simple prsent tense (11)
; pemberian contoh, dengan memperhatikan unsur kebhahasaan , dengan
memperhatikan unsur kebahasaan for example, such as (11)
; hubungan sebab akibat, dengan memperhatikan unsur kebahasaan such ... that;
so ... that (12)
; benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian, dengan
memperhatikan unsur kebahasaan prepositional phrase, adjective clause: finite
dan non-finite) (12)
; keterangan (circumstance), dengan memperhatikan unsur kebahasaan klausa
finite atau klausa non-finite)
; pengandaian terjadinya/dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini
dan pada waktu lampau, dengan memperhatikan unsur kebahasaan conditional:
past dan past perfect (12)
; hubungan pertentangan dan kebalikan, dengan memperhatikan unsur
kebhahasaan even if ..., unless ..., however, on the other hand, in contrast,
nevertheless (12)
; konsesi, dengan memperhatikan unsur kebahasaan even though, although (12)
TEKS FUNGSIONAL KHUSUS
; formulir isian yang digunakan di perusahaan/bank/instansi lain (10)
; iklan dengan memberi dan meminta informasi terkait kegiatan (event) (10)
; proverb dan riddle terkait kehidupan remaja (10)
; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (10)
; rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu (11)
; poem, terkait kehidupan remaja siswa (11)
; percakapan telepon, terkait acara, tawaran, dan janji (11)
; brosur, leaflet, banner, dan pamflet, terkait promosi barang/jasa/kegiatan (11)
; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (11)
; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (12)
TEKS FUNGSIONAL
; recount, terkait biografi (10)
; naratif, terkait cerita pendek (11)
; discussion, termasuk pembahasan isu kontrovesial dan aktual dari beberapa
(minimal dua) sudut pandang (12)
; review, terkait dengan penilaian terkait film/buku/ cerita (12)
E Pembelajaran dan Penilaian
Kurikulum 2013 menuntut proses pembelajaran dengan pendekatan saintifik
serta pendekatan-pendekatan lain yang relevan seperti problem-based learning,
discovery learning, explorative learning, project-based learning, dsb., yang semuanya
kurang lebih bermakna ‘alami, sesuai fitrah manusia’: terpusat pada siswa, otentik,
kontekstual, dan bermakna bagi kehidupan siswa sehari-hari. Pendekatan-
pendekatan tersebut selaras dengan prinsip-prinsip pembelajaran Bahasa Inggris
berdasarkan serangkaian asumsi tentang bahasa, fungsi, serta penggunaannya yang
telah diuraikan di atas, berikut ini.
; Belajar bahasa Inggris secara kontekstual pada dasarnya mengembangkan
kompetensi multiliterasi, membiasakan menghadapi keragaman teks dalam
melaksanakan setiap fungsi sosial.
; Kata ‘belajar’ pada dasarnya adalah ‘belajar mengatasi masalah’ yaitu untuk
terus menerus menentukan sikap, pengetahuan, dan keterampilan
melaksanakan fungsi-fungsi sosial dalam kehidupan nyata.
; Peserta didik secara langsung, alami dan otentik berbahasa Inggris untuk
melaksanakan fungsi-fungsi sosial dengan cara menyimak, berbicara,
membaca, dan menulis teks yang sedang dipelajari. Melalui kegiatan inilah
peserta didik akan menemui masalah atau kesulitan nyata.
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 5
; Kesulitan akan berpotensi meningkatkan kemampuan dan keterampilan
berbahasa Inggris apabila kesulitan tersebut tidak dapat diatasi sendiri namun
perlu bekerja sama dengan teman (dalam kerja kelompok atau berpasangan),
dengan cara saling membantu, mengingatkan, mengoreksi, dll.
; Selain itu, peserta didik juga perlu secara proaktif memperoleh bimbingan,
tuntunan, dan arahan dari guru atau orang lain yang memiliki penguasaan
bahasa Inggris yang lebih baik.
; Pembelajaran pengetahuan prosedural dipelajari melalui kegiatan berbahasa
Inggris untuk dapat menyelesaikan tugas dan mengelola proses belajar pada
umumnya.
; Pembelajaran pengetahuan faktual dipelajari melalui kegiatan berbahasa
Inggris untuk mengomunikasikan makna yang terkandung dalam teks-teks
yang digunakan.
; Pengetahuan konseptual dipelajari melalui kegiatan berbahasa Inggris untuk
mengomunikasi pemahaman peserta didik tentang fungsi sosial, struktur
makna, dan unsur kebahasaan yang membentuk teks-teks digunakan.
; Proses pembelajaran setiap jenis teks perlu dilakukan melalui proses
pembudayaan dan pembiasaan berbahasa Inggris secara langsung berdasarkan
asas manfaat, positif, sederhana, menonjol, dan terus menerus.
; Kegiatan meniru dan mengulang merupakan cara yang mudah dan efektif
untuk membiasaan dan membudayakan diri menggunakan teks-teks
berbahasa Inggris secara langsung dan alami.
Berdasarkan berbagai asumsi tersebut, pendekatan saintifik dilaksanakan melalui
langkah-langkah berikut ini. Perlu ditekankan di sini bahwa dalam setiap langkah,
peserta didik perlu bersikap mandiri dan aktif terlibat dalam proses pembelajaran,
dengan bekerja sama dengan teman serta secara proaktif memperoleh bimbingan dan
arahan dari guru.
Mengamati
Menyaksikan, menyimak, meniru, membaca, menyalin beberapa teks dalam genre
yang sedang dipelajari dan terlibat aktif dalam upaya memahami keragaman fungsi
sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang disebabkan karena perbedaan
tuntutan kontekstual. Artinya, pada proses pengamatan ini siswa sudah mulai
disadarkan akan keberagaman teks dalam satu genre yang sama.
Menanya
Bertanya dan mempertanyakan tentang isi dan bentuk teks, khususnya fungsi sosial,
struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam teks-teks yang dipelajari
dan mengaitkannya dengan tuntutan kontekstual.
Mengumpulkan Informasi
Secara mandiri mencoba berbicara, menyimak, membaca, menulis teks yang dipelajari
dalam bahasa Inggris, untuk melaksanakan fungsi sosial yang terkait dengan
kehidupan sehari-harinya, dengan menggunakan struktur teks dan unsur
kebahasaan yang secara kontekstual baik dan benar.
Menalar/Mengasosiasi
Mengidentifikasi dan menalar tentang persamaan dan perbedaan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks dalam genre yang sama
dalam konteks yang berbeda-beda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional
antar penutur).
Mengomunikasikan
- Secara lebih mandiri melakukan tindakan komunikatif dengan lingkungan
sekitarnya dengan teks yang sedang dipelajariuntuk melaksanakan fungsi sosial,
dengan terus berupaya menggunakan struktur makna dan unsur kebahasaan yang
secara kontekstual baik dan benar.
- Membahas pengalaman belajar berinteraksi yang melibatkan tindakan menyapa,
berpamitan, mengucapkan terimakasih, dan meminta maaf, serta menanggapinya.
Penilaian proses dan hasil belajar dilaksanakan berdasarkan prinsip-prinsip berikut
ini.
; Aspek penilaian mencakup penguasaan sikap, pengetahuan, dan keterampilan
berikir dalam melaksanakan fungsi sosial dengan berbahasa Inggris
; Penilaian difokuskan pada kemampuan melaksanakan fungsi sosial dengan
teks berbahasa Inggris, serta memilih penggunaan struktur makna dan unsur
kebahasaan yang sesuai dengan konteks penggunaannya.
; Penilaian sikap dilakukan terhadap sikap spiritual dan sosial yang tampak
ketika siswa berbahasa Inggris menggunakan teks untuk melaksanakan fungsi
sosial, serta ketepatan pemilihan struktur makna dan unsur kebahasaan
sesuai konteks penggunaannya.
Cara penilaian aspek sikap mencakup:
1 observasi terhadap sikap santun, peduli dan kerjasama peserta didik dalam
berinteraksi di dalam dan di luar kelas.
2 penilaian diri dan antar teman tentang sikap yang jadi fokus, termasuk
kesulitan yang dihadapi.
Cara penilaian aspek pengetahuan mencakup pemahaman dan kesadaran peserta
didik tentang:
1 fungsi sosial,
2 struktur teks, dan
3 unsur kebahasaan
dari teks yang digunakan dalam bentuk tindakan berbicara, menyimak, membaca,
dan menulis secara kontekstual
Cara penilaian aspek keterampilan dilakukan terhadap tataran berpikir dan logika
yang digunakan peserta didik dalam menggunakan teks berbahasa Inggris untuk
melaksanakan suatu fungsi sosial melalui tindakan berbicara, menyimak, membaca,
dan menulis.
1 Unjuk Kerja
2 Portofolio
3 Proyek
4 Evaluasi diri dan sejawat
5 Dsb.
II Kompetensi Dasar, Materi, dan Kegiatan Pemelajaran
KELAS X
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
3.1; Membedakan fungsi
sosial, struktur
Formulir isian yang
digunakan di
; Mengamati beberapa
formulir isian yang
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 7
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
khusus dalam
bentuk formulir
isian yang
digunakan di
perusahaan/bank/i
nstansi lain,
dengan memberi
dan meminta
informasi terkait
jati diri dan
informasi yang
relevan, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.1; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
khusus dalam
bentuk formulir
isian yang
digunakan di
perusahaan/bank/i
nstansi lain, terkait
jati diri dan
informasi yang
relevan
perusahaan/bank/instan
si, dll.
; Fungsi sosial
Memberikan data dan
informasi yang tepat dan
pada tempat yang tepat
; Struktur teks
Struktur formulir dapat
mencakup
- informasi yang
digunakan di
perusahaan, bank,
dan instansi lainnya.
- informasi rinci dan
informasi tertentu
dari formulir isian
yang digunakan di
perusahaan, bank,
dan instansi lainnya.
; Unsur kebahasaan
- Ungkapan dan kosa
kata yang lazim
digunakan formulir
isian yang digunakan
di perusahaan, bank,
dan instansi lainnya.
- Pola pertanyaan yang
lazim dalam formulir
isian.
- Kata kerja dalam
bentuk past tense,
simple present tense,
dan future untuk
mengisi formulir isian
tentang pengalaman
masa lalu, sekarang,
dan yang akan
dilakukan.
- Penggunaan nominal
singular dan plural
secara tepat, dengan
atau tanpa a, the,
this, those, my, their,
dsb dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi, ejaan,
tanda baca, dan
tulisan tangan
; Topik
Data dan informasi
digunakan di
perusahaan/
bank/instansi.
; Mengidentifikasi fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
dari teks tersebut.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan unsur
kebahasaan dari teks
tersebut.
; Mencoba secara mandiri
mencari dan
mempelajari beberapa
teks formulir isian .
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan antara
beberapa formulir isian
dalam konteks yang
berbeda
; Bertanya jawab tentang
formulir isian yang ada
di sekitar kehidupan
peserta didik dengan
struktur teks dan unsur
kebahasaan yang sesuai
dengan fungsi sosial
nyata yang hendak
dicapai (membanggakan,
mengenalkan,
mengidentifikasi,
memuji, mengkritik,
dsb).
; Membahas pengalaman
belajar tentang teks
khusus dalam bentuk
formulir isian yang
digunakan di
perusahaan/bank/insta
nsi lain secara
kontekstual.
nasabah bank,
persahaan, instansi, dll.,
dengan memberikan
keteladanan.
; Multimedia:
Layout dan dekorasi yang
membuat tampilan
masing-masing teks
dalam formulir dan
formulir secara
keseluruhan lebih
menarik.
3.2; Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
keharusan
melakukan suatu
tindakan/kegiatan
pada waktu yang
akan datang, saat
ini, atau waktu
lampau, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan
should+(simple),
should+(continuous),
should+(perfect))
4.2; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
keharusan
melakukan suatu
tindakan/kegiatan
pada waktu yang
akan datang, saat
ini, atau waktu
lampau, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
Teks interaksi
transaksional lisan dan
tulis untuk menyatakan,
menanyakan tentang
keharusan melakukan
suatu tindakan/
kegiatan pada waktu
yang akan datang, saat
ini, atau waktu lampau
(should+(simple),
should+(continuous),
should+(perfect))
; Fungsi sosial
Menyarankan,
mengingatkan,
menyampaikan
himbauan, mentaati
aturan, dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan
pertanyaan terkait
dengan keharusan
yang
menggunakan:
should+(simple),
should+
(continuous),
should+(perfect))
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi
- Ejaan dan tanda
baca
; Menyimak interaksi yang
melibatkan tindakan
keharusan melakukan
suatu tindakan/kegiatan
pada waktu yang akan
datang, saat ini, atau
waktu lampau.
; Menentukan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual dari teks
tersebut.
; Bertanya dan
mempertanyakan fungsi
sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang melibatkan
teks yang disimak.
; Mencoba secara mandiri
berinteraksi dalam
memberi dan meminta
informasi tentang teks
yang disimak, dengan
orang-orang di
sekelilingnya, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan secara
kontekstual.
; Membandingkan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan antara
beberapa teks yang
disimak dalam konteks
yang berbeda (dalam hal
topik, moda, dan
hubungan fungsional
antar penutur).
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi tentang
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 9
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
- Tulisan tangan.
Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah,
rumah, dan sekitarnya
dan yang relevan dengan
kehidupan peserta didik
sebagai remaja dan pelajar
SMA, dengan memberikan
keteladanan tentang
perilaku santun, gotong
royong, peduli, jujur,
disiplin, percaya diri,
kerjasama, dan
bertanggung jawab.
keharusan melakukan
suatu tindakan/kegiatan
pada waktu yang akan
datang, saat ini, atau
waktu lampau, dengan
orang lain di sekitarnya
dalam kehidupan di
sekolah dan masyarakat
; Membahas pengalaman
belajar berinteraksi yang
melibatkan teks yang
disimak
3.3; Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang akan,
sedang, dan telah
dilakukan/terjadi di
waktu yang akan
datang, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
(Perhatikan unsur
kebahasaan will+
(simple), will+
(continuous), will+
(perfect))
4.3; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang akan,
sedang, dan telah
dilakukan/terjadi di
waktu yang akan
datang, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
Tindakan/
kegiatan/kejadian yang
akan, sedang, dan telah
dilakukan/ terjadi di
waktu yang akan datang
; Fungsi sosial
Menjelaskan,
meyakinkan,
mengarahkan,
menjanjikan, dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan
pertanyaan terkait
tindakan/kegiatan/ke
jadian yang akan,
sedang, dan telah
dilakukan/terjadi di
waktu yang akan
datang, menggunakan
(will+(simple), will+
(continuous), will+
(perfect))
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan.
; Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah,
rumah, dan sekitarnya
dan yang relevan dengan
kehidupan peserta didik
; Menyimak beberapa teks
terkait tndakan
/kegiatan/kejadian yang
akan, sedang, dan telah
dilakukan/terjadi di
waktu yang akan datang.
; Menentukan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan dari teks
yang disimak secara
kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan fungsi
sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan yang
digunakan dari teks yang
disimak
; Mencoba secara mandiri
berinteraksi dalam
memberi dan meminta
informasi tentang teks
yang disimak dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan secara
kontekstual.
; Membandingkan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan antara
beberapa teks yang
disimak dalam konteks
yang berbeda (dalam hal
topik, moda, dan
hubungan fungsional
antar penutur).
; Mempresentasikan teks
terkait dengan orang lain
di sekitarnya dalam
kehidupan di sekolah dan
masyarakat.
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
sebagai remaja dan
pelajar SMA, dengan
memberikan keteladanan
tentang perilaku santun,
gotong royong, peduli,
jujur, disiplin, percaya
diri, kerjasama, dan
bertanggung jawab.
; Membahas pengalaman
belajar dalam
pelaksanaan teks yang
terkait
3.4; Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
hubungan setara
antara dua
benda/tindakan,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan both ...
and; not only ... but
also; either ... or;
neither ... nor)
4.4; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi yang
mengandung
hubungan setara
antara dua
benda/tindakan,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
; Teks hubungan setara
antara dua
benda/tindakan,
sesuai dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan both ...
and; not only ... but
also; either ... or;
neither ... nor)
; Fungsi sosial
Mendiskripsikan,
melaporkan dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan
pertanyaan terkait
dengan hubungan
setara antara dua
benda yang
menggunakan:
Both ... and; not only ...
but also; either ... or;
neither ... nor
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi,
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan.
Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah,
rumah, dan sekitarnya
dan yang relevan dengan
kehidupan peserta didik
sebagai remaja dan
pelajar SMA, dengan
memberikan
keteladanan.
; Mendengarkan beberapa
teks terkait tindakan
hubungan setara antara
dua benda/tindakan.
; Menentukan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan dari teks
terkait secara
kontekstual.
; Mempertanyakan hal hal
terkait fungsi sosial,
struktur teks dan unsur
kebahasaan dari teks
yang digunakan
; Secara mandiri mencoba
berinteraksi dalam teks
terkait secara
kontekstual.
; Membandingkan beberapa
teks terkait untuk
mendapatkan kesimpulan
tentang teks terkait
ditinjau dari fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaannya
; Menyajikan teks terkait
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
3.5; Membedakan fungsi Teks recount, lisan dan ; Menyaksikan beberapa
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 11
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
recount lisan dan
tulis dalam bentuk
biografi dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait tokoh
terkenal, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.5; Teks recount dalam
bentuk biografi
4.5.1; Menangkap
makna secara
kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
recount lisan dan
tulis, dalam
bentuk biografi
terkait tokoh
terkenal
4.5.2; Menyusun teks
recount lisan dan
tulis, dalam
bentuk biografi,
terkait tokoh
terkenal, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur
kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
tulis terkait biografi
tokoh terkenal
; Fungsi sosial
Melaporkan, meneladani,
membanggakan,
mengagumi, dsb.
; Struktur teks
- Struktur mencakup
jati diri tokoh
- Pengalaman tokoh
yang patut
diteladani.
; Unsur kebahasaan
- Kata kerja dalam
Simple Past tense,
Past Continuous,
Past Perfect
- Kata kerja untuk
menunjukkan
kegiatan (material
verbs) ; kata kerja
untuk
mengungkapkan
perasaan (mental
verbs)
- Adverbia penunjuk
dan penghubung
waktu.
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi,
ejaan, tanda baca,
dan tulisan tangan
; Topik
Peristiwa, kejadian,
pengalaman yang
relevan dengan
kehidupan peserta
didik sebagai pelajar
dan remaja, dengan
memberikan
keteladanan.
teks terkait biografi tokoh
terkenal.
; Menentukan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan dari teks
yang disaksikan.
; Bertanya hal-hal yang
belum difahami terkait
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan dari teks
yang disaksikan secara
kontekstual.
; Bermain peran terkait
tokoh terkenal dari
berbagai sumber dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan.
; Mendiskusikan untuk
menemukan persamaan
dan perbedaan antara
beberapa teks terkait
tokoh terkenal
; Mempublikasikan teks
berbentuk biografi terkait
tokoh terkenal yang ada
di sekitar kehidupan
peserta didik dengan
struktur teks dan unsur
kebahasaan yang sesuai
dengan fungsi sosial
nyata yang hendak
dicapai
3.6; Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
kecukupan untuk
Menyatakan dan
menanyakan kecukupan
untuk dapat/tidak dapat
melakukan sesuatu
sesuai dengan konteks
penggunaannya (too dan
enough . . . to)
; Fungsi sosial
Menyarankan,
mengingatkan,
; Menyalin beberapa teks
terkait interaksi tindakan
kecukupan untuk
dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi
sesuatu.
; Mengidentifikasi fungsi
sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang terkait
dapat/tidak dapat
melakukan/menjad
i sesuatu, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan too ...
to ..., ... enough to...)
4.6; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
kecukupan untuk
dapat/tidak dapat
melakukan/menjad
i sesuatu, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
menjelaskan, dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pertanyaan dan
pernyataan terkait
kecukupan untuk
dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi
sesuatu
menggunakan
Adverbial too dan
enough
- frasa nominal
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan.
; Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah,
rumah, dan sekitarnya
dan yang relevan dengan
kehidupan peserta didik
sebagai remaja dan
pelajar SMA, dengan
memberikan keteladanan
tentang perilaku santun,
gotong royong, peduli,
jujur, disiplin, percaya
diri, kerjasama, dan
bertanggung jawab.
; Bertanya dan
mempertanyakan fungsi
sosial, struktur teks dan
unsur kebahasaan dari
teks terkait.
; Membandingkan beberapa
teks terkait dalam fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan secara
kontekstual dalam
konteks yang berbeda
(dalam hal topik, moda,
dan hubungan fungsional
antar penutur).
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi tentang
kecukupan untuk
dapat/tidak dapat
melakukan/menjadi
sesuatu, dalam
kehidupan di sekolah dan
masyarakat, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan secara
kontekstual.
3.7; Membedakan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
khusus dalam
bentuk iklan
dengan memberi
dan meminta
informasi terkait
kegiatan (event),
sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.7; Iklan kegiatan
(event)
4.7.1; Menangkap
Teks iklan terkait
kegiatan (event) di media
massa
; Fungsi sosial
Membujuk orang lain
untuk mengikuti
kegiatan (event).
; Struktur teks
Struktur dapat mencakup
- Judul/tujuan iklan
barang, jasa, dan
kegiatan (event) di
media massa.
- Informasi tertentu
dari iklan barang,
; Mengamati dengan cara
antara lain : membaca,
membacakan, menyimak,
menyalin, dan bertanya-
jawab tentang fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari
teks iklan terkait kegiatan
(event) di media massa,
secara kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan tentang
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan dari teks
iklan terkait kegiatan
(event) di media massa,
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 13
makna secara
kontekstual
terkait fungsi
social, struktur
teks dan unsur
kebahasaan teks
khusus dalam
bentuk iklan
kegiatan (event)
4.7.2; Menyusun teks
khusus dalam
bentuk iklan
kegiatan (event),
lisan dan tulis,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur
kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
jasa, dan kegiatan
(event) di media
massa.
; Unsur kebahasaan
- Ungkapan dan kosa
kata yang lazim
digunakan iklan
barang, jasa, dan
kegiatan (event) di
media massa
- Penggunaan nominal
singular dan plural
grup.
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan
; Topik
Barang, jasa, dan
kegiatan (event) yang
relevan dengan
kehidupan peserta didik
sebagai remaja dan
peserta didik SMA,
dengan memberikan
keteladanan tentang
perilaku jujur, disiplin,
percaya diri, kerjasama
dan bertanggung jawab
; Multimedia:
Layout dan dekorasi yang
membuat tampilan
masing-masing teks
dalam iklan kegiatan
(event).
secara kontekstual.
; Mencoba secara mandiri
mencari dan mempelajari
beberapa teks iklan
terkait kegiatan (event) di
media massa dari
berbagai sumber dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan.
; Mengidentifikasi dan
menalar tentang
persamaan dan
perbedaan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan antara
beberapa teks iklan
terkait kegiatan (event) di
media massa dalam
konteks yang berbeda
(dalam hal topik, moda,
dan hubungan fungsional
antar penutur).
; Membuat,
mempresentasikan,
menerbitkan, bertanya
jawab tentang teks iklan
terkait kegiatan (event) di
media massa yang ada di
sekitar kehidupan peserta
didik dengan struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang sesuai
dengan fungsi sosial
nyata yang hendak
dicapai (membanggakan,
mengenalkan,
mengidentifikasi, memuji,
mengkritik, dsb).
3.8; Membedakan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
report lisan dan
tulis dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait teknologi
yang tercakup
dalam mata
pelajaran lain di
Kelas X sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.8; Teks report
4.8.1; Menangkap
makna secara
kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
report lisan dan
tulis, terkait
teknologi yang
tercakup dalam
mata pelajaran
lain di Kelas X
4.8.2; Menyusun teks
report lisan dan
tulis,
terkaitteknologi
yang tercakup
dalam mata
pelajaran lain di
Kelas X, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur
kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
Teks report tentang
teknologi yang tercakup
dalam mata pelajaran
lain di Kelas X
; Fungsi sosial
Memperoleh gambaran
umum tentang hal yang
terkait teknologi secara
objektif dan ilmiah.
; Struktur teks
Struktur teks mencakup
- Menyebutkan jenis
atau definisi obyek
yang dipaparkan.
- Deskripsi obyek
termasuk nama,
bagian-bagian, sifat
dan perilaku yang
umum ditemukan/
dilihat.
; Unsur kebahasaan
- Kosa kata tentang
teknologi yang
diamati: banyak
peristilahan ilmiah
- Kata kerja keadaan
be, have, look,
need, breed, dll.,
dalam Simple
Present Tense, atau
Simple Past Tense
jika sudah punah
atau tidak ada lagi
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi,
ejaan dan tanda
baca
- Tulisan tangan
; Topik
Teknologi terkait dengan
mata pelajaran lain di
Kelas X
; Mengamati dengan cara
antara lain: membaca,
membacakan, menyimak,
menyalin, dan bertanya-
jawab tentang fungsi
sosial, struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari
teks report tentang
teknologi yang tercakup
dalam mata pelajaran lain
di Kelas X secara
kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan tentang
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan dari teks
report tentang teknologi
yang tercakup dalam
mata pelajaran lain di
Kelas X secara
kontekstual.
; Mencoba secara mandiri
mencari dan mempelajari
beberapa teks report
tentang teknologi yang
tercakup dalam mata
pelajaran lain di Kelas X
dari berbagai sumber
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan.
; Mengidentifikasi dan
menalar tentang
persamaan dan
perbedaan fungsi sosial,
struktur teks, dan unsur
kebahasaan antara
beberapa teks report
tentang teknologi yang
tercakup dalam mata
pelajaran lain di Kelas X
dalam konteks yang
berbeda (dalam hal topik,
moda, dan hubungan
fungsional antar penutur).
; Membuat,
mempresentasikan,
menerbitkan, bertanya
jawab tentang teks report
tentang teknologi yang
tercakup dalam mata
pelajaran lain di Kelas X
yang ada di sekitar
kehidupan peserta didik
dengan struktur teks dan
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 15
unsur kebahasaan yang
sesuai dengan fungsi
sosial nyata yang hendak
dicapai (membanggakan,
mengenalkan,
mengidentifikasi, memuji,
mengkritik, dsb).
3.9; Menafsirkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
khusus dalam
bentuk proverb dan
riddle, dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait kehidupan
remaja sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.9; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
khusus proverb dan
riddle terkait
kehidupan remaja
Teks lisan dan tulis (a)
Peribahasa (Proverb) dan
(b) Teka-Teki (Riddle)
Masing-masing
diajarkan secara
terpisah
; Fungsi sosial
Melatih kehalusan budi;
teka-teki mengasah
pikiran, untuk menjalin
pergaulan dengan
lingkungannya dsb.
; Struktur Teks
- Peribahasa (Proverb)
Struktur teks spesifik
untuk peribahasa:
- Teka-teki (Riddle)
Struktur teks spesifik
untuk teka-teki:
; Unsur kebahasaan
- Tata bahasa: Simple
Present Tense,
Kalimat imperatif
positif dan negatif,
kalimat tanya.
- Penggunaan nominal
singular dan plural
secara tepat, kata
tanya secara tepat,
dan kata kerja bantu
dalam pertanyaan dan
pernyataan secara
tepat.
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi,
- Ejaan dan tanda baca
- Tulisan tangan.
; Topik
Berbagai hal terkait
dengan kehidupan
peserta didik sebagai
remaja dan peserta
didik SMA, dengan
memberikan
; Membaca, menyimak,
menirukan teks khusus
dalam bentuk proverb
dan riddle.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial dan
unsur kebahasaan dari
teks khusus dalam
bentuk proverb dan
riddle, secara
kontekstual.
; Membacakan dan
menyalin LIRIK LAGU
dengan memperhatikan
fungsi sosial dan unsur
kebahasaan.
; Mengidentifikasi dan
menalar tentang fungsi
sosial dan unsur
kebahasaan bagian-
bagian tertentu dari teks
khusus dalam bentuk
proverb dan riddle.
; Membacakan teks
khusus dalam bentuk
proverb dan riddle.
; Membahas pengalaman
belajar tentang teks
khusus dalam bentuk
proverb dan riddle.
keteladanan.
3.10; Menafsirkan fungsi
sosial dan unsur
kebahasaan lirik
lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
4.10; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi sosial
dan unsur
kebahasaan lirik
lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
Lagu sederhana
; Fungsi sosial
Menghibur dan
menyampaikan pesan
moral lagu dan
menghargai lagu
sebagai karya seni
; Unsur kebahasaan
- Kata, ungkapan,
dan tata bahasa
dalam karya seni
berbentuk lagu.
- Ucapan, tekanan
kata, intonasi
- Ejaan dan tanda
baca.
- Tulisan tangan
; Topik
Hal-hal yang
memberikan
keteladanan dan
inspirasi.
; Membaca, menyimak,
menirukan LIRIK LAGU
secara lisan.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial dan
unsur kebahasaan dari
LIRIK LAGU, secara
kontekstual.
; Membacakan dan
menyalin LIRIK LAGU
dengan memperhatikan
fungsi sosial dan unsur
kebahasaan.
; Mendiskusikan tentang
fungsi sosial dan unsur
kebahasaan bagian-
bagian tertentu dari
LIRIK LAGU.
Kelas XI
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
3.1; Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
interpersonal lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan
menyarankan
untuk melakukan
atau tidak
melakukan sesuatu
dengan penjelasan,
serta
meresponsnya,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.1; Menyusun teks
interaksi
interpersonal lisan
dan tulis yang
Teks menyarankan untuk
melakukan
atau tidak melakukan
sesuatu
; Fungsi sosial
Menjaga hubungan
Interpersonal dengan guru,
teman, dan orang lain
; Struktur teks
Struktur teks dapat
mencakup
- Memulai
- Menanggapi
(diharapkan/tidak
diharapkan)
; Unsur kebahasaa
- Ungkapan yang sesuai
untuk menyarankan.( I
believe ..., I think ..., I
suppose ..., In my
; Mengamati beberapa
interaksi yang
melibatkan tindakan
menyarankan untuk
melakukan atau tidak
melakukan sesuatu
dengan penjelasan,
serta responnya.
; Mengidentifikasi fungsi
sosial serta unsur
kebahasaannya.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 17
melibatkan
tindakan
menyarankan
untuk melakukan
atau tidak
melakukan sesuatu
dengan penjelasan,
dan meresponsnya
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
opinion ...)
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their,
dsb secara tepat dalam
frasa nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca,
dan tulisan tangan
; Topik
Berbagai kegiatan yang terkait
dengan siswa sebagai remaja
dan pelajar SMA, dengan
Memberikan keteladanan
tentang perilaku santun,
gotong royong, peduli, jujur,
disiplin.
interaksi tersebut.
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam menyarankan
untuk melakukan atau
tidak melakukan
sesuatu dengan
penjelasan, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
3.2; Menerapkan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan tindakan
memberi dan
meminta informasi
terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang
sudah/telah
dilakukan/terjadi
dikaitkan dengan
satu titik waktu di
waktu lampau, saat
ini, dan waktu yang
akan datang, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan past
perfect, present
perfect, future perfect)
4.2; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang
sudah/telah
dilakukan/terjadi
Teks tentang
tindakan/kegiatan/ kejadian
yang sudah/telah
dilakukan/terjadi dikaitkan
dengan satu titik waktu di
waktu lampau, saat ini, dan
waktu yang akan datang
(past perfect, present
perfect, future perfect)
; Fungsi sosial
Menjelaskan, meyakinkan,
mengarahkan, menjanjikan,
dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan
pertanyaan terkait
tindakan/kegiatan/kejadi
an yang sudah/telah
dilakukan/terjadi
dikaitkan dengan satu
titik waktu di waktu
lampau, saat ini, dan
waktu yang akan datang
- Penggunaan nominal
singular dan plural
secara tepat, dengan atau
tanpa a, the, this, those,
my, their, dsb secara
tepat dalam frasa
; Menyimak dan meniru
interaksi yang melibat-
kan tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang
sudah/telah dilaku-
kan/terjadi dikaitkan
dengan satu titik
waktu di waktu
lampau, saat ini, dan
waktu yang akan
datang.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi tersebut.
; Bermain peran untuk
memberi dan meminta
informasi terkait
tindakan/ kegiatan/
kejadian yang sudah
/telah dilakukan
/terjadi dikaitkan
dengan satu titik
waktu di waktu
lampau, saat ini, dan
waktu yang akan
dikaitkan dengan
satu titik waktu di
waktu lampau, saat
ini, dan waktu yang
akan datang,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda
baca, dan tulisan tangan.
; Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah,
rumah, dan sekitarnya dan
yang relevan dengan
kehidupan siswa sebagai
remaja dan pelajar SMA,
dengan memberikan
keteladanan tentang
perilaku santun, gotong
royong, peduli, jujur,
disiplin, percaya diri,
kerjasama, dan
bertanggung jawab.
datang secara
kontekstual.
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait tindakan/
kegiatan/ kejadian
yang sudah /telah
dilakukan/terjadi
dikaitkan dengan satu
titik waktu di waktu
lampau, saat ini, dan
waktu yang akan
datang, dalam konteks
yang berbeda
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
tindakan/kegiatan/
kejadian yang sudah
/telah
dilakukan/terjadi
dikaitkan dengan satu
titik waktu di waktu
lampau, saat ini, dan
waktu yang akan
datang, dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat secara
kontekstual.
3.3; Menerapkan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan tindakan
memberi dan
meminta informasi
terkait rencana yang
akan datang dengan
kondisi tertentu,
sesuai dengan
Teks terkait rencana yang
akan datang dengan kondisi
tertentu (if dalam present
tense)
; Fungsi sosial
Mengingatkan, menasehati,
berita-cita, menyatakan
kebenaran umum, dsb.
; Struktur teks
; Menyaksikan interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait rencana yang
akan datang dengan
kondisi tertentu.
; Menganalisis fungsi
sosial, struktur teks
dan unsur kebahasaan
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 19
konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan if dalam
present tense)
4.3; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
rencana yang akan
datang dengan
kondisi tertentu,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan
pertanyaan terkait
menyatakan
pengandaian: if …, unless
…
- Adverbial dengan –ly,
adverbila untuk
menyatakan waktu,
tempat, dsb.
- Kosa kata: benda-benda
yang terkait dengan
pembelajaran di SMA dan
kehidupan siswa sebagai
remaja
- Penggunaan nominal
singular dan plural
secara tepat, dengan atau
tanpa a, the, this, those,
my, their, dsb secara
tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda
baca, dan tulisan tangan.
; Topik
Benda, binatang, tumbuh-
tumbuhan, kejadian,
peristiwa yang penting dan
relevan dengan siswa SMA
yang memberikan
keteladanan tentang perilaku
disiplin, jujur, peduli, pola
hidup sehat, dan ramah
lingkungan.
yang digunakan dalam
interaksi tersebut.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang disimak
atau diamati.
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait rencana yang
akan datang dengan
kondisi tertentu, saat
ini, dan waktu yang
akan datang, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
rencana yang akan
datang dengan kondisi
tertentu, saat ini, dan
waktu yang akan
datang, dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat,
dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
3.4; Menginterpretasi
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
teks khusus dalam
bentuk poem, lisan
dan tulis, dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait kehidupan
Teks khusus dalam bentuk
poem
; Fungsi social
Untuk menjalin pergaulan
dengan lingkungannya
; Unsur kebahasaan
- Tata bahasa: Simple
; Membaca dan
bertanya-jawab
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
dari teks khusus
dalam bentuk poem,
secara kontekstual.
remaja, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.4; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
khusus dalam
bentuk poem terkait
kehidupan remaja
Present Tense, Kalimat
imperatif positif dan
negatif, kalimat tanya,
tata bahasa gaya puisi.
- Penggunaan nominal
singular dan plural
secara tepat, dengan
atau tanpa a, the, this,
those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda
baca, tulisan tangan.
; Topik
Berbagai hal terkait dengan
kehidupan siswa sebagai
remaja dan siswa SMA,
dengan memberikan
keteladanan dan inspirasi
untuk berperilaku
tanggung jawab, disiplin,
cinta damai, kerjasama
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan
unsur kebahasaan
dari teks khusus
dalam bentuk poem,
secara kontekstual.
; Secara mandiri
mencari dan
mempelajari beberapa
teks khusus dalam
bentuk poem dari
berbagai sumber.
; Membahas persamaan
dan perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa teks
khusus berbentuk
poem dalam konteks
yang berbeda.
3.5; Membedakan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan
beberapa teks naratif
lisan dan tulis
dengan memberi dan
meminta informasi
terkait cerita pendek,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.5; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait dengan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
teks naratif, lisan
dan tulis, terkait
cerita pendek
Teks naratif, berbentuk
cerita pendek
; Fungsi sosial
Memperoleh hiburan,
menghibur dan mengajarkan
nilai-nilai luhur, meneladani
nilai-nilai moral, dsb.
; Struktur text
(gagasan utama dan
informasi rinci)
- Pendahuluan (orientasi)
dengan memperkenalkan
tokoh, tempat, waktu,
terjadinya cerita.
- Penilaian (evaluasi)
tentang situasi dan kondisi
terjadinya cerita.
- Krisis yang terjadi
terhadap tokoh utama
(komplikasi)
- Akhir cerita di mana krisis
berakhir (resolusi) dengan
bahagia atau sedih
- Ulasan atau komentar
umum (reorientasi),
opsional.
; Membacakan dan
bertanya-jawab
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
dari teks naratif, lisan
dan tulis, terkait cerita
pendek.
; Mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan
unsur kebahasaan
dari teks naratif, lisan
dan tulis, terkait cerita
pendek, secara
kontekstual.
; Membaca beberapa
teks naratif, lisan dan
tulis, terkait cerita
pendek dari berbagai
sumber dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 21
; Unsur kebahasaan
- Tata bahasa: tense Simple,
Continuous, Perfect, dalam
bentuk Present dan Past,
dengan atau tanpa kata
kerja bantu modal, secara
terintegrasi
- Kosa kata: terkait karakter,
watak, dan setting dalam
cerita pendek
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their,
dsb secara tepat dalam
frasa nominal
- Semua jenis adverbia.
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan dan tanda
baca, dan tulisan tangan
; Topik
Cerita-cerita pendek yang
memberikan keteladanan.
kebahasaan.
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa teks
naratif, lisan dan tulis,
terkait cerita pendek.
; Mempresentasikan
teks naratif, lisan dan
tulis, terkait cerita
pendek yang ada di
sekitar kehidupan
peserta didik dengan
struktur teks dan
unsur kebahasaan
yang sesuai dengan
fungsi sosial nyata
yang hendak dicapai.
3.6; Menerapkan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan tindakan
memberi dan
meminta informasi
melalui telepon
terkait acara,
tawaran, janji dan
reservasi, sesuai
dengan konteks
penggunaannyapeng
gunaannya
4.6; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi melalui
telepon terkait
acara, tawaran,
janji dan reservasi,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
Teks lisan untuk menelpon
dan menerima telpon dalam
(a) membuat perjanjian dan
(b) membuat reservasi
; Fungsi sosial
Menjaga keharmonisan
komunikasi antara penyedia
jasa dan pelanggan untuk
saling menguntungkan
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Ungkapan baku yang
lazim digunakan.
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa
a, the, this, those, my,
their, dsb secara tepat
dalam frasa nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan dan tanda
; Menyaksikan interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
melalui telepon terkait
acara, tawaran, janji
dan reservasi, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi melalui
telepon terkait acara,
tawaran, janji dan
reservasi, secara
kontekstual.
; Melakukan simulasi
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
baca, tulisan tangan
; Topik
Berbagai kegiatan yang
terkait dengan siswa sebagai
remaja dan pelajar SMA,
dengan memberikan
keteladanan tentang perilaku
santun, gotong royong,
peduli, jujur, disiplin, percaya
diri, kerjasama, dan
bertanggung jawab.
interaksi dalam
memberi dan meminta
informasi melalui
telepon terkait acara,
tawaran, janji dan
reservasi, dengan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan yang
sesuai.
3.7; Membedakan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
khusus dalam
bentuk brosur,
leaflet, banner, dan
pamflet, dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait promosi
barang/jasa/kegiata
n sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.7; Brosur, leaflet,
banner, dan pamflet
4.7.1; Menangkap
makna secara
kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
brosur, leaflet,
banner, dan
pamflet terkait
promosi
barang/jasa/kegia
tan
4.7.2; Menyusun teks
khusus brosur,
leaflet, banner,
dan pamflet
terkait promosi
barang/jasa/kegia
tan, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
Teks khusus, berbentuk
brosur, leaflet, banner, dan
pamflet
; Fungsi sosial
Mempromosikan kegiatan,
program, tokoh, dsb., agar
menarik perhatian khalayak
sasaran
; Struktur text
- Menyebutkan tujuan
brosur, leaflet, banner, dan
pamflet
- Menyebutkan informasi
rinci dan informasi tertentu
dari brosur, leaflet, banner,
dan pamflet
; Unsur kebahasaan
- Ungkapan dan kosa kata
yang lazim digunakan
brosur, leaflet, banner, dan
pamflet
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa
a, the, this, those, my, their,
dsb secara tepat dalam
frasa nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda
baca, dan tulisan tangan.
; Topik
Orang, barang, jasa, dan
kegiatan (event) yang relevan
dengan kehidupan siswa
sebagai remaja dan siswa
SMA, dengan memberikan
; Membaca dan
membacakan teks
khusus; brosur,
leaflet, banner, secara
kontekstual.
; Bertanya tentang
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan dari teks
khusus; brosur,
leaflet, banner yang
dibaca.
; Membahas beberapa
teks khusus; brosur,
leaflet, banner dari
berbagai sumber.
; Membuat dan
mempresentasikan
teks khusus; brosur,
leaflet, banner yang
ada di sekitar
kehidupan peserta
didik dengan struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
sesuai dengan fungsi
sosial nyata yang
hendak dicapai.
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 23
unsur
kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
keteladanan.
3.8; Menerapkan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan tindakan
memberi dan
meminta informasi
terkait pemberian
contoh, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan for
example, such as)
4.8; Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
pemberian contoh,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
Teks interaksi terkait
pemberian contoh (for
example, such as).
; Fungsi sosial
Memberikan
penjelasan/memperjelas
informasi.
; Struktur Teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
Kosa kata, tata bahasa,
ucapan, tekanan kata, dan
intonasi.
; Topik
Berbagai hal terkait dengan
interaksi antara guru dan
siswa selama proses
pembelajaran, di dalam
maupun di luar
; Meniru interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
pemberian contoh.
; Menganalisis fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
dalam interaksi yang
ditiru
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang ditiru
dan dianalisis.
; Bermain peran dalam
berinteraksi untuk
memberi dan meminta
informasi terkait
pemberian contoh,
dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Melakukan
percakapan untuk
memberi dan meminta
informasi terkait
pemberian contoh,
dalam kehidupan di
sekolah dan
masyarakat, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
3.9; Membedakan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
hortatory exposition
lisan dan tulis
dengan memberi dan
meminta informasi
terkait
pandangan/pendapa
t mengenai topik
yang hangat
dibicarakan umum,
argumentasi
pendukung, serta
saran, sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.9; Teks hortatory
exposition
4.9.1; Menangkap
makna secara
kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
hortatory
exposition lisan
dan tulis, terkait
isu aktual
4.9.2; Menyusun teks
hortatory
exposition lisan
dan tulis, terkait
isu aktual, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur
kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
Teks ekspositori hortatori
lisan dan tulis
; Fungsi Sosial
Membujuk orang
lain/pembaca atau
pendengar untuk
menyetujui melakukan
tindakan yang
direkomendasikan dalam
teks dengan
mengungkapkan argumen
mengenai isu itu dan
menguatkan argumennya
dengan memberikan fakta
dan data. (Exposisi biasanya
ditemukan dalam essay,
editorial, debat politik atau
commentaries.)
; Struktur teks
- Menyebutkan pokok
permasalahan terhadap
sesuatu yang hangat
dibicarakan (Thesis
statement)
- Menyebutkan
pandangan/pendapat
mengenai permasalahan
tersebut beserta ilustrasi
sebagai pendukung
(Arguments)
- Diakhiri dengan jalan
keluar/ solusi yang
ditawarkan untuk
mengatasi permasalahan
tersebut
; Unsur Kebahasaan:
- Kalimat Simple Present
- Conditional Clauses
- Modals
- Kosa kata, tata bahasa,
ucapan, tekanan kata,
dan intonasi.
; Topik
Berbagai hal terkait dengan
interaksi antara guru dan
siswa selama proses
pembelajaran, di dalam
maupun di luar
; Membaca, dan
bertanya-jawab
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
dari teks hortatory
exposition lisan dan
tulis
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan
unsur kebahasaan
dari teks hortatory
exposition lisan dan
tulis.
; Membaca dan
membahas beberapa
teks hortatory
exposition lisan dan
tulis dengan memberi
dan meminta
informasi terkait
pandangan /pendapat
mengenai topik yang
hangat dibicarakan
umum dari berbagai
sumber
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa teks
hortatory exposition
lisan dan tulis.
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 25
3.10; Menafsirkan
fungsi sosial dan
unsur kebahasaan
lirik lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
4.10; Menangkap makna
secara kontekstual
terkait dengan
fungsi sosial dan
unsur kebahasaan
lirik lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
Lirik Lagu sederhana
; Fungsi sosial
Memahami pesan moral lagu
dan menghargai lagu sebagai
karya seni
; Unsur kebahasaan
- Kata, ungkapan, dan tata
bahasa dalam karya seni
berbentuk lagu.
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa
a, the, this, those, my,
their, dsb secara tepat
dalam frasa nominal
; Menyimak dan
menyalin lirik lagu
sederhana.
; Bertanya-jawab
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
dari lirik lagu tersebut
; Mendiskusikan
beberapa lirik lagu
sederhana dari
berbagai sumber
dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaan.
Kelas XII
Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran
3.1 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
hubungan sebab
akibat, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan such ...
that; so ... that)
4.1 Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
hubungan sebab
akibat, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
memnta informasi terkait
hubungan sebab akibat (such ...
that; so ... that)
; Fungsi sosial
Menjelaskan, memberi informasi,
dsb.
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memulai
- Menanggapi
; Unsur kebahasaan
- Pernyataan dan pertanyaan
keterangan (circumstance)
- Kata yang menyatakan
hubungan dua keadaan
benda dengan pengaruhnya:
So .... that ...; Such
.....that ....
- Penggunaan nominal singular
dan plural secara tepat,
dengan atau tanpa a, the,
this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan dan tanda
; Menyalin teks interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait hubungan
sebab akibat.
; Bertanya-jawab tentang
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan dari teks
yang disalin.
; Mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
hubungan sebab
akibat.
; Mencoba melakukan
interaksi untuk
memberi dan meminta
informasi terkait
hubungan sebab akibat
sesuai dengan fungsi
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
baca, dan tulisan tangan.
; Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah, rumah,
dan sekitarnya dan yang
relevan dengan kehidupan
siswa sebagai remaja dan
pelajar SMA, dengan
memberikan keteladanan
tentang perilaku santun,
gotong royong, peduli, jujur,
disiplin, percaya diri,
kerjasama, dan bertanggung
jawab.
sosial, struktur teks,
dan unsur
kebahasaannya.
; Memperagakan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait hubungan
sebab akibat, dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat,
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
3.2 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
benda dengan
pewatas berupa
sifat, jenis, dan
fakta
keadaan/kejadian,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan
prepositional
phrase, adjective
clause: finite dan
non-finite)
4.2 Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
benda dengan
pewatas berupa
sifat, jenis, dan
fakta
keadaan/kejadian,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
memnta informasi terkait
benda dengan pewatas berupa
sifat, jenis, dan fakta keadaan/
kejadian, (prepositional
phrase, adjective clause: finite
dan non-finite)
; Fungsi sosial
Menjelaskan/memberikan
tambahan informasi secara
efektif
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Kalimat pernyataan dan
pertanyaan terkait benda
dengan pewatas berupa sifat,
jenis, dan fakta keadaan/
kejadian antara lain; who,
which, that/driven, based,
developing, carrying/ the
essay, after the break, dsb.
- Penggunaan nominal singular
dan plural secara tepat,
dengan atau tanpa a, the,
this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca,
; Menyaksikan interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait benda dengan
pewatas berupa sifat,
jenis, dan fakta
keadaan/kejadian.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait benda
dengan pewatas berupa
sifat, jenis, dan fakta
keadaan/kejadian.
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait benda dengan
pewatas berupa sifat,
jenis, dan fakta
keadaan/kejadian
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait benda
dengan pewatas berupa
sifat, jenis, dan fakta
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 27
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
dan tulisan tangan.
; Topik
orang, benda, binatang, di
sekolah, rumah, dan sekitarnya
dan yang relevan dengan
kehidupan siswa sebagai remaja
dan pelajar SMA, dengan
memberikan keteladanan.
keadaan/kejadian
dalam kehidupan di
sekolah dan
masyarakat, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
3.3 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
keterangan
(circumstance),
sesuai dengan
konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan klausa
finite atau klausa
non-finite)
4.3 Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
keterangan
(circumstance),
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
memnta informasi terkait
keterangan (circumstance)
sesuai dengan konteks
penggunaannya (klausa finite
atau klausa non-finite).
; Fungsi sosial
Menjelaskan
benda/memberikan informasi
tambahan
; Struktur teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur Kebahasaan
- Kalimat pernyataan dan
pertanyaan keterangan
(circumstance)
- Pewatas (Modifiers) antara
lain;Which/that,
Who,Whose,Where.
- Relative Clauses: kalimat
dengan pewatas
- Tata bahasa, ucapan,
tekanan kata, intonasi,
ejaan, tanda baca, tulisan
tangan dan cetak yang jelas
dan rapi
; Topik
Perbuatan, kegiatan, dan
tindakan di sekolah, rumah,
dan sekitarnya dan yang
relevan dengan kehidupan
siswa sebagai remaja dan
pelajar SMA.
; Menyimak interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait keterangan
(circumstance).
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
keterangan
(circumstance).
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait keterangan
(circumstance), dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
keterangan
(circumstance), dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat,
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
3.4 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
memnta informasi terkait
; Menyalin dan
bertanya-jawab tentang
interaksi yang
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
pengandaian
terjadinya/dilakuka
nnya sesuatu yang
tidak nyata pada
saat ini dan pada
waktu lampau,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan
conditional: past
dan past perfect)
4.4 Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
pengandaian
terjadinya/dilakuka
nnya sesuatu yang
tidak nyata pada
saat ini dan pada
waktu lampau,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
pengandaian
terjadinya/dilakukannya
sesuatu yang tidak nyata pada
saat ini dan pada waktu
lampau (conditional: past dan
past perfect).
; Fungsi sosial
Menyatakan persyaratan
terjadinya/dilakukannya
sesuatu, menyatakan
penyesalan, menyatakan dan
menanyakan pengandaian
terjadinya/ dilakukannya
sesuatu yang tidak nyata
pada waktu lampau
; Struktur Teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur Kebahasaan
- Kalamat pernyataan dan
pertanyaan terkait
pengandaian terjadinya/
dilakukannya sesuatu yang
tidak nyata pada saat ini dan
pada waktu lampau.
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca,
tulisan tangan dan cetak
yang jelas dan rapi.
- Topik
Berbagai hal terkait dengan
interaksi antara guru dan siswa
selama proses pembelajaran, di
dalam maupun di luar kelas.
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
pengandaian
terjadinya/dilakukan-
nya sesuatu yang tidak
nyata pada saat ini dan
pada waktu lampau.
; Mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
pengandaian
terjadinya/dilakukan-
nya sesuatu yang tidak
nyata pada saat ini dan
pada waktu lampau.
; Melakukan simulasi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait pengandaian
terjadinya/
dilakukannya sesuatu
yang tidak nyata pada
saat ini dan pada
waktu lampau, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Mempresentasikan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait pengandaian
terjadinya/dilakukanny
a sesuatu yang tidak
nyata pada saat ini dan
pada waktu lampau,
dalam kehidupan di
sekolah dan
masyarakat
3.5 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang
melibatkan tindakan member
dan memnta informasi terkait
hubungan pertentangan dan
kebalikan (even if ...,
unless ..., however, on the
other hand, in conbtrast,
nevertheless)
; Mengamati interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait hubungan
pertentangan dan
kebalikan.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 29
hubungan
pertentangan dan
kebalikan, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan even if
..., unless ...,
however, on the
other hand, in
conbtrast,
nevertheless)
4.5.Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
pemberian contoh,
dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
; Fungsi sosial
Memastikan, meningkatkan
tekad, menyemangati, dsb.
; Struktur Teks
(pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur Kebahasaan
- Kalamat pernyataan dan
pertanyaan terkait
pengandaian terjadinya
/dilakukannya sesuatu yang
tidak nyata pada saat ini dan
pada waktu lampau
- Kata untuk menyatakan
pengandaian: whether or
not ... no matter ..., even if ...
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca,
dan tulisan tangan
; Topik
Kegiatan dan tindakan yang
penting dan relevan dengan
siswa SMA yang memberikan
keteladanan.
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
hubungan
pertentangan dan
kebalikan.
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait hubungan
pertentangan dan
kebalikan, dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
secara kontekstual.
; Berinteraksi secara
lisan dan tulis
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
hubungan
pertentangan dan
kebalikan, dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat.
3.6 Membedakan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
pembahasan ilmiah
(discussion) lisan
dan tulis dengan
memberi dan
meminta informasi
terkait pembahasan
isu kontrovesial dan
aktual dari
beberapa (minimal
dua) sudut
pandang, sesuai
dengan konteks
penggunaannya
4.6. Teks pembahasan
Teks pembahasan ilmiah
(discussion) lisan dan tulis
dengan memberi dan meminta
informasi terkait pembahasan
isu kontrovesial dan aktual dari
beberapa (minimal dua) sudut
pandang
; Fungsi Sosial
Membahas suatu isu dari
beberapa sudut pandang
; Struktur Teks
Struktur untuk setiap sudut
pandang dapat mencakup
; Membaca beberapa
teks pembahasan
ilmiah (discussion) lisan
dan tulis, terkait isu
kontroversial dan
aktual.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari
teks pembahasan
ilmiah (discussion) lisan
dan tulis yang dibaca.
ilmiah
(discussion)
4.6.1 Menangkap
makna secara
kontekstual terkait
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
teks pembahasan
ilmiah (discussion)
lisan dan tulis,
terkait isu
kontroversial dan
aktual
4.6.2 Menyusun
pembahasan ilmiah
(discussion) lisan
dan tulis, terkait
isu kontroversial
dan aktual, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan,
secara benar dan
sesuai konteks
- Penyampaian isu yang
dibahas dan ulasan
umumnya
- pandangan, asumsi
terhadap isu
- argumentasi pendukung
- kesimpulan atau saran
; Unsur kebahasaan
- Kosa kata terkait dengan
topik yang dibahas.
- Kata sambung untuk
menunjukkan
perbandingan, kontras, dan
urutan, a.l. on the other
hand, conversely, because,
consequently, thus, dsb..
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan dan tanda
baca, tulisan tangan
; Topik
Institusi, benda, binatang dan
gejala/peristiwa alam dan sosial
terkait dengan mata pelajaran
lain di Kelas XII.
; Membahas beberapa
teks pembahasan
ilmiah (discussion) lisan
dan tulis, terkait isu
kontroversial dan
aktual dari berbagai
sumber.
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa teks
pembahasan ilmiah
(discussion) lisan dan
tulis, terkait isu
kontroversial dan
aktual dalam konteks
yang berbeda.
3.7 Menerapkan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
interaksi
transaksional lisan
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
konsesi, sesuai
dengan konteks
penggunaannya.
(Perhatikan unsur
kebahasaan even
though, although)
4.7 Menyusun teks
interaksi
transaksional lisan
Teks interaksi trasaksonal
lisan dan tulis yang melibatkan
tindakan memberi dan
memnta informasi terkait
konsesi (even though,
although).
; Fungsi sosial
menyatakan hasil yang diluar
dugaan.
; Struktur teks
(Pada level kalimat)
- Memberi informasi
- meminta informasi
; Unsur kebahasaan
- Kalimat pernyataan dan
; Menyimak interaksi
yang melibatkan
tindakan memberi dan
meminta informasi
terkait konsensi,
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan
fungsi sosial, struktur
teks dan unsur
kebahasaan yang
digunakan dalam
interaksi yang
melibatkan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 31
dan tulis yang
melibatkan
tindakan memberi
dan meminta
informasi terkait
konsesi, dengan
memperhatikan
fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan
yang benar dan
sesuai konteks
pertanyaan terkait konsensi
- Kata untuk menyatakan
konsensi: even though,
although
- Kosa kata: tindakan dan
kegiatan yang terkait dengan
pembelajaran di SMA dan
kehidupan siswa sebagai
remaja
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their,
dsb secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan dan tanda
baca
- Tulisan tangan.
; Topik
Kegiatan dan tindakan
yang penting dan relevan
dengan siswa SMA yang
memberikan keteladanan
tentang perilaku disiplin,
jujur, peduli, pola hidup
sehat, dan ramah
lingkungan.
konsensi, secara
kontekstual.
; Mencoba secara
mandiri berinteraksi
dalam memberi dan
meminta informasi
terkait konsensi,
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
; Melakukan tindakan
memberi dan meminta
informasi terkait
konsensi, dalam
kehidupan di sekolah
dan masyarakat,
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan secara
kontekstual.
3.8 Membedakan fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan
beberapa teks
ulasan (review)
lisan dan tulis
dengan memberi
dan meminta
penilaian terkait
film/buku/cerita,
sesuai dengan
konteks
penggunaannya
4.8 Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi
sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan teks
ulasan (review),
lisan dan tulis,
terkait
film/buku/cerita
Teks ulasan (review), lisan dan
tulis, terkait film/buku/cerita
; Fungsi sosial
Memberi informasi tentang
suatu karya seni yang akan
dibaca, ditonton, atau dibeli
suatu.
; Struktur text
(gagasan utama dan informasi
rinci)
- Pendahuluan (orientasi):
menempatkan karya dalam
konteks umum dan khusus,
seringkali dengan
membandingkan dengan
karya lain sejenis.
- Ulasan interpretatif yang
merangkum jalan cerita
menjelaskan latar
belakangnya, opsional, tapi
; Membaca,
membacakan,
menyimak, menyalin,
dan bertanya-jawab
tentang fungsi sosial,
struktur teks, dan
unsur kebahasaan dari
teks ulasan (review)
lisan dan tulis, terkait
film/buku/cerita,
secara kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan
unsur kebahasaan dari
teks ulasan (review)
lisan dan tulis, terkait
film/buku/cerita,
secara kontekstual.
; Mencoba secara
mandiri mencari dan
mempelajari beberapa
teks review lisan dan
seringkali ada dan diulang-
ulang.
- Evaluasi atau penilaian
terhadap karya dan atau
proses memproduksinya,
biasanya diulang-ulang.
- Rangkuman penilaian:
pernyataan tajam atau telak
yang merangkum penilaian
reviewer secara umum
(opsional)
; Unsur kebahasaan
- Kosa kata: terkait karakter,
watak, dan setting dalam
karya yang dinilai
- Penggunaan nominal
singular dan plural secara
tepat, dengan atau tanpa a,
the, this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Semua jenis adverbia.
- Ucapan, tekanan kata,
intonasi, ejaan, tanda baca,
dan tulisan tangan
; Topik
Film, sinetron, buku, drama,
opera, konser, pameran,
balet, dsb, yang memberikan
keteladanan.
tulis, terkait
film/buku/cerita dari
berbagai sumber
dengan memperhatikan
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan.
; Mendiskusikan
persamaan dan
perbedaan fungsi
sosial, struktur teks,
dan unsur kebahasaan
antara beberapa teks
ulasan (review) lisan
dan tulis, terkait
film/buku/cerita dalam
konteks yang berbeda
(dalam hal topik, moda,
dan hubungan
fungsional antar
penutur).
3.9 Menafsirkan fungsi
sosial dan unsur
kebahasaan lirik
lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
4.9 Menangkap makna
secara kontekstual
terkait fungsi sosial
dan unsur
kebahasaan lirik
lagu terkait
kehidupan remaja
SMA/MA
Lirik lagu
; Fungsi sosial
Menghibur, menyampaikan
pesan moral lagu dan
menghargai lagu sebagai karya
seni
; Unsur kebahasaan
- Kata, ungkapan, dan tata
bahasa dalam karya seni
berbentuk lagu.
- Penggunaan nominal singular
dan plural secara tepat,
dengan atau tanpa a, the,
this, those, my, their, dsb
secara tepat dalam frasa
nominal
- Ucapan, tekanan kata,
; Menyimak dan
bertanya-jawab tentang
fungsi sosial, struktur
teks, dan unsur
kebahasaan dari lirik
lagu, secara
kontekstual.
; Bertanya dan
mempertanyakan
tentang fungsi sosial,
struktur teks dan
unsur kebahasaan dari
lirik lagu, secara
kontekstual.
; Membahas beberapa
lirik lagu dari berbagai
sumber dengan
memperhatikan fungsi
sosial, struktur teks,
Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 33
intonasi, ejaan, dan tanda
baca, dan tulisan tangan
; Topik
Berbagai hal terkait dengan
kehidupan siswa sebagai
remaja dan siswa SMA, dengan
memberikan keteladanan dan
inspirasi untuk berperilaku
tanggung jawab, disiplin, cinta
damai, kerjasama.
dan unsur kebahasaan.
; Mempresentasikan dan
bertanya jawab tentang
lirik lagu yang ada di
sekitar kehidupan
peserta didik dengan
struktur teks dan
unsur kebahasaan
yang sesuai dengan
fungsi sosial nyata
yang hendak dicapai.

More Related Content

What's hot

Silabus bing sma kls x wajib allson 3 mei
Silabus bing sma kls x wajib allson 3 meiSilabus bing sma kls x wajib allson 3 mei
Silabus bing sma kls x wajib allson 3 meiSuaidin -Dompu
 
Rpp baku sma 3.1 kur 2013
Rpp baku sma 3.1 kur 2013Rpp baku sma 3.1 kur 2013
Rpp baku sma 3.1 kur 2013rohadimpd
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
Diva Pendidikan
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
Diva Pendidikan
 
Chapter 1 pathway x peminatan
Chapter 1 pathway x peminatanChapter 1 pathway x peminatan
Chapter 1 pathway x peminatan
eli priyatna laidan
 
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva PendidikanRPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
Diva Pendidikan
 
Rpp kelas x chapter 1
Rpp kelas x chapter 1Rpp kelas x chapter 1
Rpp kelas x chapter 1
Dayat Lonk
 
Rpp bahasa inggris kela sxii revised
Rpp bahasa inggris kela sxii revisedRpp bahasa inggris kela sxii revised
Rpp bahasa inggris kela sxii revised
H4llud4l
 
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Diah Nurhayati
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
Diva Pendidikan
 
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
Diva Pendidikan
 
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
Isranursalim R.A
 
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
Widya Kurnia Arizona San
 
Silabus bing sma kls xi
Silabus bing sma kls xiSilabus bing sma kls xi
Silabus bing sma kls xijoenzdemak
 
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
vina vannya
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
Diva Pendidikan
 
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
Diva Pendidikan
 

What's hot (17)

Silabus bing sma kls x wajib allson 3 mei
Silabus bing sma kls x wajib allson 3 meiSilabus bing sma kls x wajib allson 3 mei
Silabus bing sma kls x wajib allson 3 mei
 
Rpp baku sma 3.1 kur 2013
Rpp baku sma 3.1 kur 2013Rpp baku sma 3.1 kur 2013
Rpp baku sma 3.1 kur 2013
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XII
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XI
 
Chapter 1 pathway x peminatan
Chapter 1 pathway x peminatanChapter 1 pathway x peminatan
Chapter 1 pathway x peminatan
 
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva PendidikanRPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
RPP 1 Bahasa Inggris Wajib XII K13 - RPP Diva Pendidikan
 
Rpp kelas x chapter 1
Rpp kelas x chapter 1Rpp kelas x chapter 1
Rpp kelas x chapter 1
 
Rpp bahasa inggris kela sxii revised
Rpp bahasa inggris kela sxii revisedRpp bahasa inggris kela sxii revised
Rpp bahasa inggris kela sxii revised
 
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013Silabus  smp kelas 7 kurikulum 2013
Silabus smp kelas 7 kurikulum 2013
 
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas XRPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
RPP SMA Bahasa Inggris Peminatan Kelas X
 
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XIRPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
RPP SMA Bahasa Inggris Kelas XI
 
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
Silabus Bahasa Inggris edisi revisi 2016 kls xi ok2
 
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
RPP PEMAPARAN JATI DIRI KURIKULUM 2013
 
Silabus bing sma kls xi
Silabus bing sma kls xiSilabus bing sma kls xi
Silabus bing sma kls xi
 
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
RPP introduction kelas X SMK kurikulum 2013 revisi
 
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 smaRpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
Rpp revisi 2017 bahasa inggris wajib kelas 10 sma
 
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikanRpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
Rpp revisi 2016 bahasa inggris xi smk rpp diva pendidikan
 

Similar to Silabus bahasa dan sastra inggris sma peminatan puskurbuk 06 08 jan 2016

53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-14021653 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
eli priyatna laidan
 
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docxSilabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
Tien Agustini mistiawati
 
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
Diyana Sulistyani
 
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
goedel00
 
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docx
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docxSilabus B.Inggris Wajib SMA.docx
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docx
Tien Agustini mistiawati
 
Silabus 2017 word
Silabus 2017 wordSilabus 2017 word
Silabus 2017 word
MBSHOLEH
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
parulian
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok (1)
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok (1)07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok (1)
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok (1)
Arip Julkipli
 
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
Diyana Sulistyani
 
Silabus smp bahasa inggris
Silabus smp  bahasa inggris Silabus smp  bahasa inggris
Silabus smp bahasa inggris
Lestary Shofyan
 
silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
silabus bahasa  inggris smp 20012017-oksilabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
Kiqi Persada
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
itozang
 
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-12021640 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
eli priyatna laidan
 
Ki dan kd mapel binggris sma
Ki dan kd mapel binggris smaKi dan kd mapel binggris sma
Ki dan kd mapel binggris sma
rohadimpd
 
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013 Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013 Raja Isriadi
 
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013tari69
 
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013 Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013 Suaidin -Dompu
 
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 201305.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
Gerai Fesyenku
 
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01melani-manda
 
Kelas 7 smp bhs inggris
Kelas 7 smp bhs inggrisKelas 7 smp bhs inggris
Kelas 7 smp bhs inggris
Muhammad Idris
 

Similar to Silabus bahasa dan sastra inggris sma peminatan puskurbuk 06 08 jan 2016 (20)

53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-14021653 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
53 silabus-b-inggris-peminatan-sma versi-140216
 
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docxSilabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
Silabus B-Inggris Peminatan SMA.docx
 
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
Silabus Bahasa Inggris SMA Versi 120216 / K13
 
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
317176093 26-silabus-b-inggris-smp-versi-140216
 
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docx
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docxSilabus B.Inggris Wajib SMA.docx
Silabus B.Inggris Wajib SMA.docx
 
Silabus 2017 word
Silabus 2017 wordSilabus 2017 word
Silabus 2017 word
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok (1)
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok (1)07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok (1)
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok (1)
 
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
Silabus Bahasa Inggris SMP/MTs Revisi 2017
 
Silabus smp bahasa inggris
Silabus smp  bahasa inggris Silabus smp  bahasa inggris
Silabus smp bahasa inggris
 
silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
silabus bahasa  inggris smp 20012017-oksilabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
 
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok07 silabus bahasa  inggris smp 20012017-ok
07 silabus bahasa inggris smp 20012017-ok
 
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-12021640 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
40 silabus-b-inggris-wajib-sma versi-120216
 
Ki dan kd mapel binggris sma
Ki dan kd mapel binggris smaKi dan kd mapel binggris sma
Ki dan kd mapel binggris sma
 
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013 Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib all-son 3 mei 2013
 
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013
Silabus bing-sma-kls-xii-wajib-allson-3-mei-2013
 
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013 Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013
Silabus bing sma kls xii wajib allson 3 mei 2013
 
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 201305.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
05.silabus bing sma xi peminatan 3 des 2013
 
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01
Silabusbingsmaxipeminatan 140813203249-phpapp01
 
Kelas 7 smp bhs inggris
Kelas 7 smp bhs inggrisKelas 7 smp bhs inggris
Kelas 7 smp bhs inggris
 

Recently uploaded

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
muhammadyudiyanto55
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
WILDANREYkun
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptxPRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
PRESENTASI OBSERVASI PENGELOLAAN KINERJA KEPALA SEKOLAH.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogortugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
tugas pai kelas 10 rangkuman bab 10 smk madani bogor
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Silabus bahasa dan sastra inggris sma peminatan puskurbuk 06 08 jan 2016

  • 1. BAHASA DAN SASTRA INGGRIS SMA I Pendahuluan A Rasional Bagi sebagian besar siswa SMA/MA di Indonesia, belajar bahasa Inggris adalah melanjutkan pengalaman yang sudah didapat di SMP dan SMA. Pada tahap ini, seharusnya siswa telah menguasai penggunaan jenis-jenis teks interpersonal, transaksional, dan fungsional yang telah dipelajari di SMP/MTs. Namun kenyataan menunjukkan bahwa lulusan SMP/MTs masih memiliki banyak masalah dalam berbahasa Inggris untuk melaksanakan fungsi sosial nyata dalam kehidupan sehari- harinya di kelas Bahasa Inggris, di sekolah, apalagi di rumah dan masyarakat. Kesulitan terjadi dalam hal isi dan bentuk teks, termasuk struktur makna, kosa kata (termasuk makna, cara mengucapkan, cara memberikan tekanan kata), aturan tata bahasa, dan sebagainya. Bagi kebanyakan siswa, bahasa Inggris memang tidak mudah untuk dipelajari karena memiliki perbedaan yang sangat besar dari bahasa ibu siswa, dalam hampir semua aspeknya. Kenyataan lain yang harus disadari adalah bahwa SMA/MA pada umumnya di Indonesia belum mampu menghasilkan lulusan yang memiliki penguasaan bahasa Inggris untuk berinteraksi dengan lingkungannya, apa lagi untuk pengembangan diri. Sebagian besar lulusan tidak mengenal teks-teks selain yang terdapat dalam buku teks. Ketika meninggalkan bangku SMA/MA penguasaan bahasa Inggris mereka masih sangat terbatas. Nilai tinggi dalam ulangan, tes dan ujian ternyata belum menjamin bahwa siswa mampu melakukan berbagai kegiatan dengan bahasa Inggris dalam arti yang sebenarnya. Ketidak-mampuan siswa berbahasa Inggris untuk berkomunikasi dalam kehidupan sehari-hari tersebut tentunya disebabkan karena pengalaman belajar mereka selama di SMA/MA kurang diarahkan untuk tujuan tersebut. Secara reflektif proses pembelajaran bahasa Inggris yang paling lazim dilakukan di sekolah saat ini dapat digambarkan berikut ini: materi ajar didasarkan pada buku teks, tindakan belajar sebagian besar tertulis, langkah pembelajaran diawali dengan penjelasan guru tentang satu atau dua contoh teks tentang isi dan unsur kebahasaan yang ada, kemudian siswa mengerjakan soal-soal tertulis di dalam buku teks, dan akhirnya menghasilkan teks secara mandiri sesuai dengan contoh yang ada di buku teks dan penjelasan guru. Jika bahan dari buku teks dianggap kurang, ada sebagian guru yang menambahkan contoh yang diambil buku teks lain atau sumber lain. Oleh karena itu, kita harus berani mengatakan bahwa pasti ada yang salah dengan tradisi pembelajaran selama ini, dan tidak ragu-ragu mencoba menggunakan pendekatan lain,bahkan meskipun pendekatan tersebut belum pernah sama sekali dilakukan sebelumnya di sekolah. Kita harus mau mengubah mind set kita untuk lebih akomodatif terhadap pemikiran yang inovatif dan lebih bermanfaat bagi peningkatan kualitas proses dan hasil belajar siswa. Silabus ini menekankan pentingnya mempersiapkan siswa untuk mampu berbahasa Inggris untuk dapat berfungsi bagi dirinya sendiri maupun lingkungan sosial dan alam sekitarnya. Fokus pembelajaran adalah pada tataran teks, yang secara harfiah berarti bahasa yang berfungsi bagi penggunanya. Teks dipelajari bukan sebagai sasaran akhir, tetapi sebagai alat untuk melaksanakan berbagai aktifitas dalam kehidupan nyata. Pada tingkat yang sangat dasar ini, materi ajar terdiri dari teks-teks pendek dan sederhana. Sebagaimana rumusan Kompetensi Inti untuk SMA/MA, pembelajaran memberikan pengalaman untuk menggunakan teks-teks berbahasa Inggris untuk memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konspetual, dan prosedural terkait dengan fenomena dan kejadian tampak mata, melalui kegiatan berbicara, menyimak, membaca, dan menulis dalam ranah konkret. Penggunaan teks juga bertujuan untuk mengembangkan sikap menghargai dan menghayati nilai-nilai agama dan sosial, termasuk perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 1
  • 2. santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya. Proses pembelajaran dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan yang terpusat pada siswa dan pada pengalaman mengatasi masalah nyata sesuai fitrah manusia, termasuk pendekatan saintifik, problem-based learning, discovery learning, project-based learning, dan sebagainya. B Tujuan Mata Pelajaran Tujuan mata pelajaran Bahasa Inggrisdisekolah menengah adalahuntuk mengembangkan potensi peserta didik agar memiliki kompetensi komunikatif dalam wacana interpersonal, transaksional, dan fungsional, dengan menggunakan berbagai teks berbahasa Inggris lisan dan tulis, secara runtut dengan menggunakan unsur kebahasaan yang akurat dan berterima,tentang berbagaipengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural, serta menanamkan nilai-nilailuhur karakter bangsa, dalam konteks kehidupan di lingkungan rumah, sekolah, dan masyarakat. Mata pelajaran Bahasa Inggris untuk jenjang pendidikan SMA/MA bertujuan mengembangkan kemampuan untuk menggunakan teks-teks untuk melaksanakan fungsi-fungsi terkait langsung dengan kehidupan siswa sehari-hari di kelas, sekolah, rumah dan lingkungan sekitarnya. Kriteria keberhasilan adalah pada keterlibatan aktif peserta didik pada berbagai kegiatan dengan menggunakan teks-teks yang memiliki strutur makna dan unsur kebahasaan yang benar dan efektif. C Tujuan Pendidikan Bahasa Inggris di Pendidikan Menengah ; Memiliki perilaku berbahasa Inggris yang mencerminkan sikap orang beriman, berperilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan. ; Memiliki pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural tentang fungsi sosial, struktur teks,dan unsur kebahasaan berbagai teks berbahasa Inggris dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. ; Memiliki keterampilan berpikir dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan penggunaan berbagai teks dalam bahasa Inggris yang dipelajari di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah bahasa Inggris. D Kerangka Pengembangan Kurikulum Bahasa Inggris Sebagaimana mata pelajaran lainnya, Kurikulum Bahasa Inggris merupakan bagian dari Kurikulum 2013, yang ruang lingkup pengelolaannya dimulai dari merumuskan Kompetensi Dasar (KD), khususnya KD 3 dan KD 4, untuk mengejawantahkan KI 3 dan KI 4. Meskipun kompetensi sikap yang tercantum dalam rumusan KI 1 dan KI 2 tidak secara eksplisit diturunkan ke dalam KD 1 dan KD 2, namun kompetensi sikap dikembangkan dalam mata pelajaran Bahasa Inggris secara tidak langsung dan diintegrasikan ke dalam proses pembelajarannya. Berikut ini adalah rumusan Kompetensi Inti Kelas X, Kekas XI, dan Kelas XII. KOMPETENSI INTI KELAS X, XI, XII 1 Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya 2 Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
  • 3. menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. Kelas X 3 Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. Kelas XI Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. Kelas XII Memahami, menerapkan, menganalisis, dan mengevaluasi pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4 Kelas X Mengolah, menalar, dan menyaji, dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. Kelas XI Mengolah, menalar, dan menyaji, dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. Kelas XII Mengolah, menalar, menyaji, dan mencipta dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri serta bertindak secara efektif dan kreatif, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan. Untuk merumuskan KD digunakan beberapa asumsi tentang bahasa fungsional, termasuk konsep genre, sebagai berikut. ; Bahasa Inggris perlu dipelajari untuk dapat berfungsi bagi kehidupan siswa sehari-hari, dalam berbagai bentuk teks. ; Teks adalah alat komunikasi dan berpikir. ; Teks memiliki sifat bermakna dan mempunyai tujuan untuk melaksanakan suatu fungsi sosial. ; Berdasarkan rumusan KI 3 (pengetahuan), tujuan komunikatif adalah untuk mengomunikasikan informasi faktual (terkait dengan topik komunikasi), informasi prosedural (terkait dengan langkah-langkah melaksanakan proses pembelajaran), dan informasi konseptual (terkait dengan pemahaman terhadap fungsi sosial, struktur, dan unsur kebahasaan teks) ; Genre memberikan kerangka pembentukan teks yang terdiri dari tiga aspek: (1) tujuan atau fungsi sosial yang hendak dicapai, dengan menggunakan (2) struktur makna teks dan (3) unsur kebahasaan yang sesuai dengan tuntutan kontekstual. ; Secara kontekstual, teks menyesuaikan fungsi, struktur makna, dan unsur kebahasaannya dengan (1) topik pembicaraan, (2) hubungan fungsional antar peserta komunikasi, (3) moda komunikasi yang digunakan. Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 3
  • 4. ; Struktur teks dan unsur kebahasaan yang menjadi penciri dasar setiap jenis teks (genre) akan disesuaikan dengan keunikan setiap konteks yang dihadapi, sehingga teks yang termasuk dalam setiap genre akan beragam dari konteks ke konteks. ; Pengguna bahasa akan terus menerus dihadapkan pada masalah untuk memilih dan menentukan isi dan bentuk teks yang sesuai dengan konteks yang dihadapi. Oleh karena itu, berkomuniasi merupakan rangkaian tindakan problem solving, eksplorasi dan discovery secara terus menerus. Berdasarkan berbagai asumsi tersebut, KD kemudian dirumuskan untuk penggunaan bahasa Inggris pada tiga jenis wacana, yaitu (1) interpersonal, (2) transaksional, dan (3) fungsional. Dalam wacana interpersonal teks berfungsi untuk menjaga hubungan interpersonal; dalam wacana transaksional teks berfungsi untuk bertukar informasi, barang dan jasa; dalam wacana fungsional teks berfungsi untuk melaksanakan tugas atau pekerjaan tertentu. Kompetensi untuk setiap jenis teks dirumuskan berbasis genre. Artinya, teks harus dipelajari sebagai alat untuk melaksanakan fungsi sosial secara kontekstual yang terkait langsung dengan kehidupan siswa sebagai remaja terpelajar dalam berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya, secara lisan maupun tertulis. Kualitas teks dilihat dari kesesuaian struktur teks dan unsur kebahasaan dengan fungsi teks dalam konteks penggunaannya tersebut. Ketiga aspek genre inilah yang digunakan untuk menetapkan materi pembelajaran setiap jenis teks. Pada jenjang SMP/MTs, pengetahuan faktual, konseptual, dan prosedural dipelajari pada tataran berpikir ‘memahami’ (khususnya mengidentifikasi, membandingkan, dan menafsirkan) dan tataran ‘menerapkan’. Keterampilan menggunakan teks terwujud dalam tindakan komunikatif menangkap makna melalui menyimak dan membaca, dan menyusun teks melalui berbicara dan menulis, yang semuanya terintegrasi untuk melaksanakan fungsi sosial yang sama. Khusus untuk setiap teks transaksional, diberikan penekanan khusus untuk mengaitkan dengan pembelajaran kosa kata dan tata bahasa yang menjadi penciri dasar setiap jenis teks. Berikut adalah daftar teks yang tercakup dalam kurikulum jenjang SMA, Bahasa dan Sastra Inggris . INTERPERSONAL ; menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan penjelasan (11) TRANSAKSIONAL ; keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau, dengan memperhatikan unsur kebahasaan unsur kebahasaan should+(simple), should+(continuous), should+(perfect) (10) ; tindakan/kegiatan/kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di waktu yang akan datang, dengan memperhatikan unsur kebahasaan will+ (simple), will+(continuous), will+(perfect) (10) ; hubungan setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan unsur kebahasaan both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor (10) ; kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu, dengan memperhatikan unsur kebahasaan too ... to ..., ... enough to... (10) ; tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang, dengan memperhatikan unsur kebahasaan past perfect, present perfect, future perfect (11) ; rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, dengan memperhatikan unsur kebahasaan if dalam simple prsent tense (11) ; pemberian contoh, dengan memperhatikan unsur kebhahasaan , dengan memperhatikan unsur kebahasaan for example, such as (11) ; hubungan sebab akibat, dengan memperhatikan unsur kebahasaan such ... that; so ... that (12)
  • 5. ; benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian, dengan memperhatikan unsur kebahasaan prepositional phrase, adjective clause: finite dan non-finite) (12) ; keterangan (circumstance), dengan memperhatikan unsur kebahasaan klausa finite atau klausa non-finite) ; pengandaian terjadinya/dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau, dengan memperhatikan unsur kebahasaan conditional: past dan past perfect (12) ; hubungan pertentangan dan kebalikan, dengan memperhatikan unsur kebhahasaan even if ..., unless ..., however, on the other hand, in contrast, nevertheless (12) ; konsesi, dengan memperhatikan unsur kebahasaan even though, although (12) TEKS FUNGSIONAL KHUSUS ; formulir isian yang digunakan di perusahaan/bank/instansi lain (10) ; iklan dengan memberi dan meminta informasi terkait kegiatan (event) (10) ; proverb dan riddle terkait kehidupan remaja (10) ; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (10) ; rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu (11) ; poem, terkait kehidupan remaja siswa (11) ; percakapan telepon, terkait acara, tawaran, dan janji (11) ; brosur, leaflet, banner, dan pamflet, terkait promosi barang/jasa/kegiatan (11) ; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (11) ; lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA/SMK/MK (12) TEKS FUNGSIONAL ; recount, terkait biografi (10) ; naratif, terkait cerita pendek (11) ; discussion, termasuk pembahasan isu kontrovesial dan aktual dari beberapa (minimal dua) sudut pandang (12) ; review, terkait dengan penilaian terkait film/buku/ cerita (12) E Pembelajaran dan Penilaian Kurikulum 2013 menuntut proses pembelajaran dengan pendekatan saintifik serta pendekatan-pendekatan lain yang relevan seperti problem-based learning, discovery learning, explorative learning, project-based learning, dsb., yang semuanya kurang lebih bermakna ‘alami, sesuai fitrah manusia’: terpusat pada siswa, otentik, kontekstual, dan bermakna bagi kehidupan siswa sehari-hari. Pendekatan- pendekatan tersebut selaras dengan prinsip-prinsip pembelajaran Bahasa Inggris berdasarkan serangkaian asumsi tentang bahasa, fungsi, serta penggunaannya yang telah diuraikan di atas, berikut ini. ; Belajar bahasa Inggris secara kontekstual pada dasarnya mengembangkan kompetensi multiliterasi, membiasakan menghadapi keragaman teks dalam melaksanakan setiap fungsi sosial. ; Kata ‘belajar’ pada dasarnya adalah ‘belajar mengatasi masalah’ yaitu untuk terus menerus menentukan sikap, pengetahuan, dan keterampilan melaksanakan fungsi-fungsi sosial dalam kehidupan nyata. ; Peserta didik secara langsung, alami dan otentik berbahasa Inggris untuk melaksanakan fungsi-fungsi sosial dengan cara menyimak, berbicara, membaca, dan menulis teks yang sedang dipelajari. Melalui kegiatan inilah peserta didik akan menemui masalah atau kesulitan nyata. Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 5
  • 6. ; Kesulitan akan berpotensi meningkatkan kemampuan dan keterampilan berbahasa Inggris apabila kesulitan tersebut tidak dapat diatasi sendiri namun perlu bekerja sama dengan teman (dalam kerja kelompok atau berpasangan), dengan cara saling membantu, mengingatkan, mengoreksi, dll. ; Selain itu, peserta didik juga perlu secara proaktif memperoleh bimbingan, tuntunan, dan arahan dari guru atau orang lain yang memiliki penguasaan bahasa Inggris yang lebih baik. ; Pembelajaran pengetahuan prosedural dipelajari melalui kegiatan berbahasa Inggris untuk dapat menyelesaikan tugas dan mengelola proses belajar pada umumnya. ; Pembelajaran pengetahuan faktual dipelajari melalui kegiatan berbahasa Inggris untuk mengomunikasikan makna yang terkandung dalam teks-teks yang digunakan. ; Pengetahuan konseptual dipelajari melalui kegiatan berbahasa Inggris untuk mengomunikasi pemahaman peserta didik tentang fungsi sosial, struktur makna, dan unsur kebahasaan yang membentuk teks-teks digunakan. ; Proses pembelajaran setiap jenis teks perlu dilakukan melalui proses pembudayaan dan pembiasaan berbahasa Inggris secara langsung berdasarkan asas manfaat, positif, sederhana, menonjol, dan terus menerus. ; Kegiatan meniru dan mengulang merupakan cara yang mudah dan efektif untuk membiasaan dan membudayakan diri menggunakan teks-teks berbahasa Inggris secara langsung dan alami. Berdasarkan berbagai asumsi tersebut, pendekatan saintifik dilaksanakan melalui langkah-langkah berikut ini. Perlu ditekankan di sini bahwa dalam setiap langkah, peserta didik perlu bersikap mandiri dan aktif terlibat dalam proses pembelajaran, dengan bekerja sama dengan teman serta secara proaktif memperoleh bimbingan dan arahan dari guru. Mengamati Menyaksikan, menyimak, meniru, membaca, menyalin beberapa teks dalam genre yang sedang dipelajari dan terlibat aktif dalam upaya memahami keragaman fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang disebabkan karena perbedaan tuntutan kontekstual. Artinya, pada proses pengamatan ini siswa sudah mulai disadarkan akan keberagaman teks dalam satu genre yang sama. Menanya Bertanya dan mempertanyakan tentang isi dan bentuk teks, khususnya fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam teks-teks yang dipelajari dan mengaitkannya dengan tuntutan kontekstual. Mengumpulkan Informasi Secara mandiri mencoba berbicara, menyimak, membaca, menulis teks yang dipelajari dalam bahasa Inggris, untuk melaksanakan fungsi sosial yang terkait dengan kehidupan sehari-harinya, dengan menggunakan struktur teks dan unsur kebahasaan yang secara kontekstual baik dan benar. Menalar/Mengasosiasi Mengidentifikasi dan menalar tentang persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks dalam genre yang sama dalam konteks yang berbeda-beda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). Mengomunikasikan
  • 7. - Secara lebih mandiri melakukan tindakan komunikatif dengan lingkungan sekitarnya dengan teks yang sedang dipelajariuntuk melaksanakan fungsi sosial, dengan terus berupaya menggunakan struktur makna dan unsur kebahasaan yang secara kontekstual baik dan benar. - Membahas pengalaman belajar berinteraksi yang melibatkan tindakan menyapa, berpamitan, mengucapkan terimakasih, dan meminta maaf, serta menanggapinya. Penilaian proses dan hasil belajar dilaksanakan berdasarkan prinsip-prinsip berikut ini. ; Aspek penilaian mencakup penguasaan sikap, pengetahuan, dan keterampilan berikir dalam melaksanakan fungsi sosial dengan berbahasa Inggris ; Penilaian difokuskan pada kemampuan melaksanakan fungsi sosial dengan teks berbahasa Inggris, serta memilih penggunaan struktur makna dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan konteks penggunaannya. ; Penilaian sikap dilakukan terhadap sikap spiritual dan sosial yang tampak ketika siswa berbahasa Inggris menggunakan teks untuk melaksanakan fungsi sosial, serta ketepatan pemilihan struktur makna dan unsur kebahasaan sesuai konteks penggunaannya. Cara penilaian aspek sikap mencakup: 1 observasi terhadap sikap santun, peduli dan kerjasama peserta didik dalam berinteraksi di dalam dan di luar kelas. 2 penilaian diri dan antar teman tentang sikap yang jadi fokus, termasuk kesulitan yang dihadapi. Cara penilaian aspek pengetahuan mencakup pemahaman dan kesadaran peserta didik tentang: 1 fungsi sosial, 2 struktur teks, dan 3 unsur kebahasaan dari teks yang digunakan dalam bentuk tindakan berbicara, menyimak, membaca, dan menulis secara kontekstual Cara penilaian aspek keterampilan dilakukan terhadap tataran berpikir dan logika yang digunakan peserta didik dalam menggunakan teks berbahasa Inggris untuk melaksanakan suatu fungsi sosial melalui tindakan berbicara, menyimak, membaca, dan menulis. 1 Unjuk Kerja 2 Portofolio 3 Proyek 4 Evaluasi diri dan sejawat 5 Dsb. II Kompetensi Dasar, Materi, dan Kegiatan Pemelajaran KELAS X Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran 3.1; Membedakan fungsi sosial, struktur Formulir isian yang digunakan di ; Mengamati beberapa formulir isian yang Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 7
  • 8. teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk formulir isian yang digunakan di perusahaan/bank/i nstansi lain, dengan memberi dan meminta informasi terkait jati diri dan informasi yang relevan, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.1; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk formulir isian yang digunakan di perusahaan/bank/i nstansi lain, terkait jati diri dan informasi yang relevan perusahaan/bank/instan si, dll. ; Fungsi sosial Memberikan data dan informasi yang tepat dan pada tempat yang tepat ; Struktur teks Struktur formulir dapat mencakup - informasi yang digunakan di perusahaan, bank, dan instansi lainnya. - informasi rinci dan informasi tertentu dari formulir isian yang digunakan di perusahaan, bank, dan instansi lainnya. ; Unsur kebahasaan - Ungkapan dan kosa kata yang lazim digunakan formulir isian yang digunakan di perusahaan, bank, dan instansi lainnya. - Pola pertanyaan yang lazim dalam formulir isian. - Kata kerja dalam bentuk past tense, simple present tense, dan future untuk mengisi formulir isian tentang pengalaman masa lalu, sekarang, dan yang akan dilakukan. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Data dan informasi digunakan di perusahaan/ bank/instansi. ; Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks tersebut. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks tersebut. ; Mencoba secara mandiri mencari dan mempelajari beberapa teks formulir isian . ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa formulir isian dalam konteks yang berbeda ; Bertanya jawab tentang formulir isian yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai (membanggakan, mengenalkan, mengidentifikasi, memuji, mengkritik, dsb). ; Membahas pengalaman belajar tentang teks khusus dalam bentuk formulir isian yang digunakan di perusahaan/bank/insta nsi lain secara kontekstual.
  • 9. nasabah bank, persahaan, instansi, dll., dengan memberikan keteladanan. ; Multimedia: Layout dan dekorasi yang membuat tampilan masing-masing teks dalam formulir dan formulir secara keseluruhan lebih menarik. 3.2; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan should+(simple), should+(continuous), should+(perfect)) 4.2; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan Teks interaksi transaksional lisan dan tulis untuk menyatakan, menanyakan tentang keharusan melakukan suatu tindakan/ kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau (should+(simple), should+(continuous), should+(perfect)) ; Fungsi sosial Menyarankan, mengingatkan, menyampaikan himbauan, mentaati aturan, dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan terkait dengan keharusan yang menggunakan: should+(simple), should+ (continuous), should+(perfect)) - Ucapan, tekanan kata, intonasi - Ejaan dan tanda baca ; Menyimak interaksi yang melibatkan tindakan keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau. ; Menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual dari teks tersebut. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan teks yang disimak. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi tentang teks yang disimak, dengan orang-orang di sekelilingnya, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks yang disimak dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi tentang Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 9
  • 10. unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks - Tulisan tangan. Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan peserta didik sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. keharusan melakukan suatu tindakan/kegiatan pada waktu yang akan datang, saat ini, atau waktu lampau, dengan orang lain di sekitarnya dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat ; Membahas pengalaman belajar berinteraksi yang melibatkan teks yang disimak 3.3; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di waktu yang akan datang, sesuai dengan konteks penggunaannya (Perhatikan unsur kebahasaan will+ (simple), will+ (continuous), will+ (perfect)) 4.3; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di waktu yang akan datang, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan Tindakan/ kegiatan/kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/ terjadi di waktu yang akan datang ; Fungsi sosial Menjelaskan, meyakinkan, mengarahkan, menjanjikan, dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan terkait tindakan/kegiatan/ke jadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di waktu yang akan datang, menggunakan (will+(simple), will+ (continuous), will+ (perfect)) - Ucapan, tekanan kata, intonasi - Ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan. ; Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan peserta didik ; Menyimak beberapa teks terkait tndakan /kegiatan/kejadian yang akan, sedang, dan telah dilakukan/terjadi di waktu yang akan datang. ; Menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks yang disimak secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dari teks yang disimak ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi tentang teks yang disimak dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Membandingkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks yang disimak dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). ; Mempresentasikan teks terkait dengan orang lain di sekitarnya dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat.
  • 11. unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. ; Membahas pengalaman belajar dalam pelaksanaan teks yang terkait 3.4; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan setara antara dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor) 4.4; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi yang mengandung hubungan setara antara dua benda/tindakan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ; Teks hubungan setara antara dua benda/tindakan, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor) ; Fungsi sosial Mendiskripsikan, melaporkan dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan terkait dengan hubungan setara antara dua benda yang menggunakan: Both ... and; not only ... but also; either ... or; neither ... nor - Ucapan, tekanan kata, intonasi, - Ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan. Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan peserta didik sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan. ; Mendengarkan beberapa teks terkait tindakan hubungan setara antara dua benda/tindakan. ; Menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks terkait secara kontekstual. ; Mempertanyakan hal hal terkait fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks yang digunakan ; Secara mandiri mencoba berinteraksi dalam teks terkait secara kontekstual. ; Membandingkan beberapa teks terkait untuk mendapatkan kesimpulan tentang teks terkait ditinjau dari fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaannya ; Menyajikan teks terkait dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.5; Membedakan fungsi Teks recount, lisan dan ; Menyaksikan beberapa Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 11
  • 12. sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks recount lisan dan tulis dalam bentuk biografi dengan memberi dan meminta informasi terkait tokoh terkenal, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.5; Teks recount dalam bentuk biografi 4.5.1; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks recount lisan dan tulis, dalam bentuk biografi terkait tokoh terkenal 4.5.2; Menyusun teks recount lisan dan tulis, dalam bentuk biografi, terkait tokoh terkenal, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks tulis terkait biografi tokoh terkenal ; Fungsi sosial Melaporkan, meneladani, membanggakan, mengagumi, dsb. ; Struktur teks - Struktur mencakup jati diri tokoh - Pengalaman tokoh yang patut diteladani. ; Unsur kebahasaan - Kata kerja dalam Simple Past tense, Past Continuous, Past Perfect - Kata kerja untuk menunjukkan kegiatan (material verbs) ; kata kerja untuk mengungkapkan perasaan (mental verbs) - Adverbia penunjuk dan penghubung waktu. - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Peristiwa, kejadian, pengalaman yang relevan dengan kehidupan peserta didik sebagai pelajar dan remaja, dengan memberikan keteladanan. teks terkait biografi tokoh terkenal. ; Menentukan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks yang disaksikan. ; Bertanya hal-hal yang belum difahami terkait fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks yang disaksikan secara kontekstual. ; Bermain peran terkait tokoh terkenal dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. ; Mendiskusikan untuk menemukan persamaan dan perbedaan antara beberapa teks terkait tokoh terkenal ; Mempublikasikan teks berbentuk biografi terkait tokoh terkenal yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai 3.6; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait kecukupan untuk Menyatakan dan menanyakan kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan sesuatu sesuai dengan konteks penggunaannya (too dan enough . . . to) ; Fungsi sosial Menyarankan, mengingatkan, ; Menyalin beberapa teks terkait interaksi tindakan kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu. ; Mengidentifikasi fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang terkait
  • 13. dapat/tidak dapat melakukan/menjad i sesuatu, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan too ... to ..., ... enough to...) 4.6; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjad i sesuatu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks menjelaskan, dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pertanyaan dan pernyataan terkait kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu menggunakan Adverbial too dan enough - frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi - Ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan. ; Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan peserta didik sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks terkait. ; Membandingkan beberapa teks terkait dalam fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi tentang kecukupan untuk dapat/tidak dapat melakukan/menjadi sesuatu, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.7; Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk iklan dengan memberi dan meminta informasi terkait kegiatan (event), sesuai dengan konteks penggunaannya 4.7; Iklan kegiatan (event) 4.7.1; Menangkap Teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa ; Fungsi sosial Membujuk orang lain untuk mengikuti kegiatan (event). ; Struktur teks Struktur dapat mencakup - Judul/tujuan iklan barang, jasa, dan kegiatan (event) di media massa. - Informasi tertentu dari iklan barang, ; Mengamati dengan cara antara lain : membaca, membacakan, menyimak, menyalin, dan bertanya- jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa, secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa, Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 13
  • 14. makna secara kontekstual terkait fungsi social, struktur teks dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event) 4.7.2; Menyusun teks khusus dalam bentuk iklan kegiatan (event), lisan dan tulis, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks jasa, dan kegiatan (event) di media massa. ; Unsur kebahasaan - Ungkapan dan kosa kata yang lazim digunakan iklan barang, jasa, dan kegiatan (event) di media massa - Penggunaan nominal singular dan plural grup. - Ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan ; Topik Barang, jasa, dan kegiatan (event) yang relevan dengan kehidupan peserta didik sebagai remaja dan peserta didik SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama dan bertanggung jawab ; Multimedia: Layout dan dekorasi yang membuat tampilan masing-masing teks dalam iklan kegiatan (event). secara kontekstual. ; Mencoba secara mandiri mencari dan mempelajari beberapa teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. ; Mengidentifikasi dan menalar tentang persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). ; Membuat, mempresentasikan, menerbitkan, bertanya jawab tentang teks iklan terkait kegiatan (event) di media massa yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai (membanggakan, mengenalkan, mengidentifikasi, memuji, mengkritik, dsb).
  • 15. 3.8; Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks report lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X sesuai dengan konteks penggunaannya 4.8; Teks report 4.8.1; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks report lisan dan tulis, terkait teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X 4.8.2; Menyusun teks report lisan dan tulis, terkaitteknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks Teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X ; Fungsi sosial Memperoleh gambaran umum tentang hal yang terkait teknologi secara objektif dan ilmiah. ; Struktur teks Struktur teks mencakup - Menyebutkan jenis atau definisi obyek yang dipaparkan. - Deskripsi obyek termasuk nama, bagian-bagian, sifat dan perilaku yang umum ditemukan/ dilihat. ; Unsur kebahasaan - Kosa kata tentang teknologi yang diamati: banyak peristilahan ilmiah - Kata kerja keadaan be, have, look, need, breed, dll., dalam Simple Present Tense, atau Simple Past Tense jika sudah punah atau tidak ada lagi - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan ; Topik Teknologi terkait dengan mata pelajaran lain di Kelas X ; Mengamati dengan cara antara lain: membaca, membacakan, menyimak, menyalin, dan bertanya- jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X secara kontekstual. ; Mencoba secara mandiri mencari dan mempelajari beberapa teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. ; Mengidentifikasi dan menalar tentang persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). ; Membuat, mempresentasikan, menerbitkan, bertanya jawab tentang teks report tentang teknologi yang tercakup dalam mata pelajaran lain di Kelas X yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 15
  • 16. unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai (membanggakan, mengenalkan, mengidentifikasi, memuji, mengkritik, dsb). 3.9; Menafsirkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle, dengan memberi dan meminta informasi terkait kehidupan remaja sesuai dengan konteks penggunaannya 4.9; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus proverb dan riddle terkait kehidupan remaja Teks lisan dan tulis (a) Peribahasa (Proverb) dan (b) Teka-Teki (Riddle) Masing-masing diajarkan secara terpisah ; Fungsi sosial Melatih kehalusan budi; teka-teki mengasah pikiran, untuk menjalin pergaulan dengan lingkungannya dsb. ; Struktur Teks - Peribahasa (Proverb) Struktur teks spesifik untuk peribahasa: - Teka-teki (Riddle) Struktur teks spesifik untuk teka-teki: ; Unsur kebahasaan - Tata bahasa: Simple Present Tense, Kalimat imperatif positif dan negatif, kalimat tanya. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, kata tanya secara tepat, dan kata kerja bantu dalam pertanyaan dan pernyataan secara tepat. - Ucapan, tekanan kata, intonasi, - Ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan. ; Topik Berbagai hal terkait dengan kehidupan peserta didik sebagai remaja dan peserta didik SMA, dengan memberikan ; Membaca, menyimak, menirukan teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan dari teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle, secara kontekstual. ; Membacakan dan menyalin LIRIK LAGU dengan memperhatikan fungsi sosial dan unsur kebahasaan. ; Mengidentifikasi dan menalar tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan bagian- bagian tertentu dari teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle. ; Membacakan teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle. ; Membahas pengalaman belajar tentang teks khusus dalam bentuk proverb dan riddle.
  • 17. keteladanan. 3.10; Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA 4.10; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA Lagu sederhana ; Fungsi sosial Menghibur dan menyampaikan pesan moral lagu dan menghargai lagu sebagai karya seni ; Unsur kebahasaan - Kata, ungkapan, dan tata bahasa dalam karya seni berbentuk lagu. - Ucapan, tekanan kata, intonasi - Ejaan dan tanda baca. - Tulisan tangan ; Topik Hal-hal yang memberikan keteladanan dan inspirasi. ; Membaca, menyimak, menirukan LIRIK LAGU secara lisan. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan dari LIRIK LAGU, secara kontekstual. ; Membacakan dan menyalin LIRIK LAGU dengan memperhatikan fungsi sosial dan unsur kebahasaan. ; Mendiskusikan tentang fungsi sosial dan unsur kebahasaan bagian- bagian tertentu dari LIRIK LAGU. Kelas XI Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran 3.1; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan penjelasan, serta meresponsnya, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.1; Menyusun teks interaksi interpersonal lisan dan tulis yang Teks menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu ; Fungsi sosial Menjaga hubungan Interpersonal dengan guru, teman, dan orang lain ; Struktur teks Struktur teks dapat mencakup - Memulai - Menanggapi (diharapkan/tidak diharapkan) ; Unsur kebahasaa - Ungkapan yang sesuai untuk menyarankan.( I believe ..., I think ..., I suppose ..., In my ; Mengamati beberapa interaksi yang melibatkan tindakan menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan penjelasan, serta responnya. ; Mengidentifikasi fungsi sosial serta unsur kebahasaannya. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 17
  • 18. melibatkan tindakan menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan penjelasan, dan meresponsnya dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks opinion ...) - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Berbagai kegiatan yang terkait dengan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan Memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin. interaksi tersebut. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam menyarankan untuk melakukan atau tidak melakukan sesuatu dengan penjelasan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.2; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan past perfect, present perfect, future perfect) 4.2; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilakukan/terjadi Teks tentang tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang (past perfect, present perfect, future perfect) ; Fungsi sosial Menjelaskan, meyakinkan, mengarahkan, menjanjikan, dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan terkait tindakan/kegiatan/kejadi an yang sudah/telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa ; Menyimak dan meniru interaksi yang melibat- kan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah/telah dilaku- kan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi tersebut. ; Bermain peran untuk memberi dan meminta informasi terkait tindakan/ kegiatan/ kejadian yang sudah /telah dilakukan /terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan
  • 19. dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan. ; Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. datang secara kontekstual. ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/ kegiatan/ kejadian yang sudah /telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang, dalam konteks yang berbeda ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi terkait tindakan/kegiatan/ kejadian yang sudah /telah dilakukan/terjadi dikaitkan dengan satu titik waktu di waktu lampau, saat ini, dan waktu yang akan datang, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat secara kontekstual. 3.3; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, sesuai dengan Teks terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu (if dalam present tense) ; Fungsi sosial Mengingatkan, menasehati, berita-cita, menyatakan kebenaran umum, dsb. ; Struktur teks ; Menyaksikan interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu. ; Menganalisis fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 19
  • 20. konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan if dalam present tense) 4.3; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan terkait menyatakan pengandaian: if …, unless … - Adverbial dengan –ly, adverbila untuk menyatakan waktu, tempat, dsb. - Kosa kata: benda-benda yang terkait dengan pembelajaran di SMA dan kehidupan siswa sebagai remaja - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan. ; Topik Benda, binatang, tumbuh- tumbuhan, kejadian, peristiwa yang penting dan relevan dengan siswa SMA yang memberikan keteladanan tentang perilaku disiplin, jujur, peduli, pola hidup sehat, dan ramah lingkungan. yang digunakan dalam interaksi tersebut. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang disimak atau diamati. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, saat ini, dan waktu yang akan datang, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi terkait rencana yang akan datang dengan kondisi tertentu, saat ini, dan waktu yang akan datang, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.4; Menginterpretasi fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk poem, lisan dan tulis, dengan memberi dan meminta informasi terkait kehidupan Teks khusus dalam bentuk poem ; Fungsi social Untuk menjalin pergaulan dengan lingkungannya ; Unsur kebahasaan - Tata bahasa: Simple ; Membaca dan bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks khusus dalam bentuk poem, secara kontekstual.
  • 21. remaja, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.4; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks khusus dalam bentuk poem terkait kehidupan remaja Present Tense, Kalimat imperatif positif dan negatif, kalimat tanya, tata bahasa gaya puisi. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, tulisan tangan. ; Topik Berbagai hal terkait dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan siswa SMA, dengan memberikan keteladanan dan inspirasi untuk berperilaku tanggung jawab, disiplin, cinta damai, kerjasama ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks khusus dalam bentuk poem, secara kontekstual. ; Secara mandiri mencari dan mempelajari beberapa teks khusus dalam bentuk poem dari berbagai sumber. ; Membahas persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks khusus berbentuk poem dalam konteks yang berbeda. 3.5; Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks naratif lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait cerita pendek, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.5; Menangkap makna secara kontekstual terkait dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek Teks naratif, berbentuk cerita pendek ; Fungsi sosial Memperoleh hiburan, menghibur dan mengajarkan nilai-nilai luhur, meneladani nilai-nilai moral, dsb. ; Struktur text (gagasan utama dan informasi rinci) - Pendahuluan (orientasi) dengan memperkenalkan tokoh, tempat, waktu, terjadinya cerita. - Penilaian (evaluasi) tentang situasi dan kondisi terjadinya cerita. - Krisis yang terjadi terhadap tokoh utama (komplikasi) - Akhir cerita di mana krisis berakhir (resolusi) dengan bahagia atau sedih - Ulasan atau komentar umum (reorientasi), opsional. ; Membacakan dan bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek. ; Mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek, secara kontekstual. ; Membaca beberapa teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 21
  • 22. ; Unsur kebahasaan - Tata bahasa: tense Simple, Continuous, Perfect, dalam bentuk Present dan Past, dengan atau tanpa kata kerja bantu modal, secara terintegrasi - Kosa kata: terkait karakter, watak, dan setting dalam cerita pendek - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Semua jenis adverbia. - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Cerita-cerita pendek yang memberikan keteladanan. kebahasaan. ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek. ; Mempresentasikan teks naratif, lisan dan tulis, terkait cerita pendek yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai. 3.6; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi melalui telepon terkait acara, tawaran, janji dan reservasi, sesuai dengan konteks penggunaannyapeng gunaannya 4.6; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi melalui telepon terkait acara, tawaran, janji dan reservasi, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan Teks lisan untuk menelpon dan menerima telpon dalam (a) membuat perjanjian dan (b) membuat reservasi ; Fungsi sosial Menjaga keharmonisan komunikasi antara penyedia jasa dan pelanggan untuk saling menguntungkan ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Ungkapan baku yang lazim digunakan. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda ; Menyaksikan interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi melalui telepon terkait acara, tawaran, janji dan reservasi, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi melalui telepon terkait acara, tawaran, janji dan reservasi, secara kontekstual. ; Melakukan simulasi
  • 23. unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks baca, tulisan tangan ; Topik Berbagai kegiatan yang terkait dengan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. interaksi dalam memberi dan meminta informasi melalui telepon terkait acara, tawaran, janji dan reservasi, dengan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang sesuai. 3.7; Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks khusus dalam bentuk brosur, leaflet, banner, dan pamflet, dengan memberi dan meminta informasi terkait promosi barang/jasa/kegiata n sesuai dengan konteks penggunaannya 4.7; Brosur, leaflet, banner, dan pamflet 4.7.1; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan brosur, leaflet, banner, dan pamflet terkait promosi barang/jasa/kegia tan 4.7.2; Menyusun teks khusus brosur, leaflet, banner, dan pamflet terkait promosi barang/jasa/kegia tan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan Teks khusus, berbentuk brosur, leaflet, banner, dan pamflet ; Fungsi sosial Mempromosikan kegiatan, program, tokoh, dsb., agar menarik perhatian khalayak sasaran ; Struktur text - Menyebutkan tujuan brosur, leaflet, banner, dan pamflet - Menyebutkan informasi rinci dan informasi tertentu dari brosur, leaflet, banner, dan pamflet ; Unsur kebahasaan - Ungkapan dan kosa kata yang lazim digunakan brosur, leaflet, banner, dan pamflet - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan. ; Topik Orang, barang, jasa, dan kegiatan (event) yang relevan dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan siswa SMA, dengan memberikan ; Membaca dan membacakan teks khusus; brosur, leaflet, banner, secara kontekstual. ; Bertanya tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks khusus; brosur, leaflet, banner yang dibaca. ; Membahas beberapa teks khusus; brosur, leaflet, banner dari berbagai sumber. ; Membuat dan mempresentasikan teks khusus; brosur, leaflet, banner yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai. Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 23
  • 24. unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks keteladanan. 3.8; Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan for example, such as) 4.8; Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks Teks interaksi terkait pemberian contoh (for example, such as). ; Fungsi sosial Memberikan penjelasan/memperjelas informasi. ; Struktur Teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan Kosa kata, tata bahasa, ucapan, tekanan kata, dan intonasi. ; Topik Berbagai hal terkait dengan interaksi antara guru dan siswa selama proses pembelajaran, di dalam maupun di luar ; Meniru interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh. ; Menganalisis fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dalam interaksi yang ditiru ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang ditiru dan dianalisis. ; Bermain peran dalam berinteraksi untuk memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Melakukan percakapan untuk memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan
  • 25. secara kontekstual. 3.9; Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks hortatory exposition lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait pandangan/pendapa t mengenai topik yang hangat dibicarakan umum, argumentasi pendukung, serta saran, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.9; Teks hortatory exposition 4.9.1; Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks hortatory exposition lisan dan tulis, terkait isu aktual 4.9.2; Menyusun teks hortatory exposition lisan dan tulis, terkait isu aktual, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks Teks ekspositori hortatori lisan dan tulis ; Fungsi Sosial Membujuk orang lain/pembaca atau pendengar untuk menyetujui melakukan tindakan yang direkomendasikan dalam teks dengan mengungkapkan argumen mengenai isu itu dan menguatkan argumennya dengan memberikan fakta dan data. (Exposisi biasanya ditemukan dalam essay, editorial, debat politik atau commentaries.) ; Struktur teks - Menyebutkan pokok permasalahan terhadap sesuatu yang hangat dibicarakan (Thesis statement) - Menyebutkan pandangan/pendapat mengenai permasalahan tersebut beserta ilustrasi sebagai pendukung (Arguments) - Diakhiri dengan jalan keluar/ solusi yang ditawarkan untuk mengatasi permasalahan tersebut ; Unsur Kebahasaan: - Kalimat Simple Present - Conditional Clauses - Modals - Kosa kata, tata bahasa, ucapan, tekanan kata, dan intonasi. ; Topik Berbagai hal terkait dengan interaksi antara guru dan siswa selama proses pembelajaran, di dalam maupun di luar ; Membaca, dan bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks hortatory exposition lisan dan tulis ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks hortatory exposition lisan dan tulis. ; Membaca dan membahas beberapa teks hortatory exposition lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait pandangan /pendapat mengenai topik yang hangat dibicarakan umum dari berbagai sumber ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks hortatory exposition lisan dan tulis. Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 25
  • 26. 3.10; Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA 4.10; Menangkap makna secara kontekstual terkait dengan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA Lirik Lagu sederhana ; Fungsi sosial Memahami pesan moral lagu dan menghargai lagu sebagai karya seni ; Unsur kebahasaan - Kata, ungkapan, dan tata bahasa dalam karya seni berbentuk lagu. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal ; Menyimak dan menyalin lirik lagu sederhana. ; Bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari lirik lagu tersebut ; Mendiskusikan beberapa lirik lagu sederhana dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. Kelas XII Kompetensi Dasar Materi Pembelajaran Kegiatan Pembelajaran 3.1 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan such ... that; so ... that) 4.1 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, dengan memperhatikan fungsi sosial, Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan memnta informasi terkait hubungan sebab akibat (such ... that; so ... that) ; Fungsi sosial Menjelaskan, memberi informasi, dsb. ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memulai - Menanggapi ; Unsur kebahasaan - Pernyataan dan pertanyaan keterangan (circumstance) - Kata yang menyatakan hubungan dua keadaan benda dengan pengaruhnya: So .... that ...; Such .....that .... - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda ; Menyalin teks interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat. ; Bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks yang disalin. ; Mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat. ; Mencoba melakukan interaksi untuk memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat sesuai dengan fungsi
  • 27. struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks baca, dan tulisan tangan. ; Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan tentang perilaku santun, gotong royong, peduli, jujur, disiplin, percaya diri, kerjasama, dan bertanggung jawab. sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaannya. ; Memperagakan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan sebab akibat, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.2 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan prepositional phrase, adjective clause: finite dan non-finite) 4.2 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan memnta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/ kejadian, (prepositional phrase, adjective clause: finite dan non-finite) ; Fungsi sosial Menjelaskan/memberikan tambahan informasi secara efektif ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Kalimat pernyataan dan pertanyaan terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/ kejadian antara lain; who, which, that/driven, based, developing, carrying/ the essay, after the break, dsb. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, ; Menyaksikan interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta keadaan/kejadian dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi terkait benda dengan pewatas berupa sifat, jenis, dan fakta Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 27
  • 28. unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks dan tulisan tangan. ; Topik orang, benda, binatang, di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA, dengan memberikan keteladanan. keadaan/kejadian dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.3 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance), sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan klausa finite atau klausa non-finite) 4.3 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan memnta informasi terkait keterangan (circumstance) sesuai dengan konteks penggunaannya (klausa finite atau klausa non-finite). ; Fungsi sosial Menjelaskan benda/memberikan informasi tambahan ; Struktur teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur Kebahasaan - Kalimat pernyataan dan pertanyaan keterangan (circumstance) - Pewatas (Modifiers) antara lain;Which/that, Who,Whose,Where. - Relative Clauses: kalimat dengan pewatas - Tata bahasa, ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, tulisan tangan dan cetak yang jelas dan rapi ; Topik Perbuatan, kegiatan, dan tindakan di sekolah, rumah, dan sekitarnya dan yang relevan dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan pelajar SMA. ; Menyimak interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance). ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance). ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance), dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi terkait keterangan (circumstance), dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.4 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan memnta informasi terkait ; Menyalin dan bertanya-jawab tentang interaksi yang
  • 29. interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/dilakuka nnya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan conditional: past dan past perfect) 4.4 Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/dilakuka nnya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks pengandaian terjadinya/dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau (conditional: past dan past perfect). ; Fungsi sosial Menyatakan persyaratan terjadinya/dilakukannya sesuatu, menyatakan penyesalan, menyatakan dan menanyakan pengandaian terjadinya/ dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada waktu lampau ; Struktur Teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur Kebahasaan - Kalamat pernyataan dan pertanyaan terkait pengandaian terjadinya/ dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau. - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, tulisan tangan dan cetak yang jelas dan rapi. - Topik Berbagai hal terkait dengan interaksi antara guru dan siswa selama proses pembelajaran, di dalam maupun di luar kelas. melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/dilakukan- nya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau. ; Mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/dilakukan- nya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau. ; Melakukan simulasi dalam memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/ dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Mempresentasikan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pengandaian terjadinya/dilakukanny a sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat 3.5 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan member dan memnta informasi terkait hubungan pertentangan dan kebalikan (even if ..., unless ..., however, on the other hand, in conbtrast, nevertheless) ; Mengamati interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan pertentangan dan kebalikan. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 29
  • 30. hubungan pertentangan dan kebalikan, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan even if ..., unless ..., however, on the other hand, in conbtrast, nevertheless) 4.5.Menyusun teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait pemberian contoh, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks ; Fungsi sosial Memastikan, meningkatkan tekad, menyemangati, dsb. ; Struktur Teks (pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur Kebahasaan - Kalamat pernyataan dan pertanyaan terkait pengandaian terjadinya /dilakukannya sesuatu yang tidak nyata pada saat ini dan pada waktu lampau - Kata untuk menyatakan pengandaian: whether or not ... no matter ..., even if ... - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Kegiatan dan tindakan yang penting dan relevan dengan siswa SMA yang memberikan keteladanan. teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan pertentangan dan kebalikan. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi terkait hubungan pertentangan dan kebalikan, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Berinteraksi secara lisan dan tulis melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait hubungan pertentangan dan kebalikan, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat. 3.6 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait pembahasan isu kontrovesial dan aktual dari beberapa (minimal dua) sudut pandang, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.6. Teks pembahasan Teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis dengan memberi dan meminta informasi terkait pembahasan isu kontrovesial dan aktual dari beberapa (minimal dua) sudut pandang ; Fungsi Sosial Membahas suatu isu dari beberapa sudut pandang ; Struktur Teks Struktur untuk setiap sudut pandang dapat mencakup ; Membaca beberapa teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis, terkait isu kontroversial dan aktual. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis yang dibaca.
  • 31. ilmiah (discussion) 4.6.1 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis, terkait isu kontroversial dan aktual 4.6.2 Menyusun pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis, terkait isu kontroversial dan aktual, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan, secara benar dan sesuai konteks - Penyampaian isu yang dibahas dan ulasan umumnya - pandangan, asumsi terhadap isu - argumentasi pendukung - kesimpulan atau saran ; Unsur kebahasaan - Kosa kata terkait dengan topik yang dibahas. - Kata sambung untuk menunjukkan perbandingan, kontras, dan urutan, a.l. on the other hand, conversely, because, consequently, thus, dsb.. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda baca, tulisan tangan ; Topik Institusi, benda, binatang dan gejala/peristiwa alam dan sosial terkait dengan mata pelajaran lain di Kelas XII. ; Membahas beberapa teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis, terkait isu kontroversial dan aktual dari berbagai sumber. ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks pembahasan ilmiah (discussion) lisan dan tulis, terkait isu kontroversial dan aktual dalam konteks yang berbeda. 3.7 Menerapkan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks interaksi transaksional lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait konsesi, sesuai dengan konteks penggunaannya. (Perhatikan unsur kebahasaan even though, although) 4.7 Menyusun teks interaksi transaksional lisan Teks interaksi trasaksonal lisan dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan memnta informasi terkait konsesi (even though, although). ; Fungsi sosial menyatakan hasil yang diluar dugaan. ; Struktur teks (Pada level kalimat) - Memberi informasi - meminta informasi ; Unsur kebahasaan - Kalimat pernyataan dan ; Menyimak interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait konsensi, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan yang digunakan dalam interaksi yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 31
  • 32. dan tulis yang melibatkan tindakan memberi dan meminta informasi terkait konsesi, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan yang benar dan sesuai konteks pertanyaan terkait konsensi - Kata untuk menyatakan konsensi: even though, although - Kosa kata: tindakan dan kegiatan yang terkait dengan pembelajaran di SMA dan kehidupan siswa sebagai remaja - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan dan tanda baca - Tulisan tangan. ; Topik Kegiatan dan tindakan yang penting dan relevan dengan siswa SMA yang memberikan keteladanan tentang perilaku disiplin, jujur, peduli, pola hidup sehat, dan ramah lingkungan. konsensi, secara kontekstual. ; Mencoba secara mandiri berinteraksi dalam memberi dan meminta informasi terkait konsensi, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. ; Melakukan tindakan memberi dan meminta informasi terkait konsensi, dalam kehidupan di sekolah dan masyarakat, dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan secara kontekstual. 3.8 Membedakan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan beberapa teks ulasan (review) lisan dan tulis dengan memberi dan meminta penilaian terkait film/buku/cerita, sesuai dengan konteks penggunaannya 4.8 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan teks ulasan (review), lisan dan tulis, terkait film/buku/cerita Teks ulasan (review), lisan dan tulis, terkait film/buku/cerita ; Fungsi sosial Memberi informasi tentang suatu karya seni yang akan dibaca, ditonton, atau dibeli suatu. ; Struktur text (gagasan utama dan informasi rinci) - Pendahuluan (orientasi): menempatkan karya dalam konteks umum dan khusus, seringkali dengan membandingkan dengan karya lain sejenis. - Ulasan interpretatif yang merangkum jalan cerita menjelaskan latar belakangnya, opsional, tapi ; Membaca, membacakan, menyimak, menyalin, dan bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari teks ulasan (review) lisan dan tulis, terkait film/buku/cerita, secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari teks ulasan (review) lisan dan tulis, terkait film/buku/cerita, secara kontekstual. ; Mencoba secara mandiri mencari dan mempelajari beberapa teks review lisan dan
  • 33. seringkali ada dan diulang- ulang. - Evaluasi atau penilaian terhadap karya dan atau proses memproduksinya, biasanya diulang-ulang. - Rangkuman penilaian: pernyataan tajam atau telak yang merangkum penilaian reviewer secara umum (opsional) ; Unsur kebahasaan - Kosa kata: terkait karakter, watak, dan setting dalam karya yang dinilai - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Semua jenis adverbia. - Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Film, sinetron, buku, drama, opera, konser, pameran, balet, dsb, yang memberikan keteladanan. tulis, terkait film/buku/cerita dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan. ; Mendiskusikan persamaan dan perbedaan fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan antara beberapa teks ulasan (review) lisan dan tulis, terkait film/buku/cerita dalam konteks yang berbeda (dalam hal topik, moda, dan hubungan fungsional antar penutur). 3.9 Menafsirkan fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA 4.9 Menangkap makna secara kontekstual terkait fungsi sosial dan unsur kebahasaan lirik lagu terkait kehidupan remaja SMA/MA Lirik lagu ; Fungsi sosial Menghibur, menyampaikan pesan moral lagu dan menghargai lagu sebagai karya seni ; Unsur kebahasaan - Kata, ungkapan, dan tata bahasa dalam karya seni berbentuk lagu. - Penggunaan nominal singular dan plural secara tepat, dengan atau tanpa a, the, this, those, my, their, dsb secara tepat dalam frasa nominal - Ucapan, tekanan kata, ; Menyimak dan bertanya-jawab tentang fungsi sosial, struktur teks, dan unsur kebahasaan dari lirik lagu, secara kontekstual. ; Bertanya dan mempertanyakan tentang fungsi sosial, struktur teks dan unsur kebahasaan dari lirik lagu, secara kontekstual. ; Membahas beberapa lirik lagu dari berbagai sumber dengan memperhatikan fungsi sosial, struktur teks, Silabus Bahasa dan Sastra Inggris SMA/MA Kelas XI Peminatan | PUSKURBUK 06-08 Januari 2016 | 33
  • 34. intonasi, ejaan, dan tanda baca, dan tulisan tangan ; Topik Berbagai hal terkait dengan kehidupan siswa sebagai remaja dan siswa SMA, dengan memberikan keteladanan dan inspirasi untuk berperilaku tanggung jawab, disiplin, cinta damai, kerjasama. dan unsur kebahasaan. ; Mempresentasikan dan bertanya jawab tentang lirik lagu yang ada di sekitar kehidupan peserta didik dengan struktur teks dan unsur kebahasaan yang sesuai dengan fungsi sosial nyata yang hendak dicapai.