SlideShare a Scribd company logo
THE HISTORY OF PROPHET
MUHAMMAD ‫ﷺ‬
Muhammad Sultan L Satria S.Pd
Table of Contents
The histories of
Prophet
Muhammad
01
The prophets’ Morals
02
Conclusions
03
Nabi Muhammad ‫ﷺ‬
sejak lahir hingga diangkat menjadi
Rasul.
The histories of prophet Muhammad
 Lahirnya Muhammad ‫ﷺ‬
 Disusukan kepada Halimah binti Abi Dhuaib
 Aminah dan Abdul Muthalib meninggal dunia
 Muhammad ‫ﷺ‬ diasuh oleh Abu Thalib
 Muhammad ‫ﷺ‬ berniaha
 Muhammad menikah dengan Khadijah
 Muhammad menerima wahyu
Nasab Rassulullah ‫ﷺ‬
Lahirnya Muhammad ‫ﷺ‬
01
Pada tanggal 12 Rabiul awal ditahun Gajah
atau tahun 570 Masehi, Aminah melahirkan
seorang anak laki-laki. Dengan penuh
kegembiraan, Abdul Muthalib menggendong
bayi itu dan dibawa nya ke Kabah. Dan beliau
memberi namanya Muhammad.
Halimah binti Abi Dhuaib
sebagai ibu susu Rasullullah.
02
Pada hari ke-8 dari kelahirannya, Muhammad
diserahkan kepada keluarga Saad yang
Bernama Halimah binti Abi Dhuaib untuk
disusukan.
- Muhammad tinggal di keluarga Saad
sampai dengan usia 5 tahun.
- Setelah lima tahun hidup Bersama Halimah,
Muhammad diantarkan ke Aminah di Mekkah.
Wafatnya Aminah dan Abdul
Muthalib
03
Pada saat usia 6 tahun, Aminah mengajaknya berziarah ke makamnya,
Abdullah, di Madinah. Setelah satu bulan Aminah di Madinah, beliau pulang
bersama rombongan, namun ditengah perjalanan, tepatnya di Abwa, Aminah
menderita sakit kemudian sakit, dan dikuburkan ditempat itu..
Muhammad pulang ke Mekah dan tinggal Bersama, Abdul muthalib. Namun ,
Abu thalib wafat kemudian pada usia 80 tahun.
Muhammad ‫ﷺ‬
diasuh oleh Abu Thalib
04
Pamannya, Abu thalib, menajak Muhammad ‫ﷺ‬ untuk tinggal bersama
keluarganya. Sejak kecil Muhammad ‫ﷺ‬ berbudi pekerti luhur, cerdas, suka
berbakti dan baik hati.
Dalam usia dua belas tahun, Muhammad ‫ﷺ‬ sudah dapat bekerja membantu pamannya
menggembala domba, atau bahkan sesekali idiajak pamannya berniaga. Ketika
Muhammad berniaga di Basrah (Selatan Syam), Muhammad ‫ﷺ‬ bertemu dengan rahib
(pendeta) Bahira. Rahib itu telah melihat tanda-tanda kenabian pada diri Muhammad
Muhammad ‫ﷺ‬
Berniaga
05
Pada usia 25 tahun, Muhammad ‫ﷺ‬ mendagangkan barang dagangan Khadijah,
ditemani oleh Maisara, budak Khadijah. Melalui jalan padang pasir, kafilah itu
pun berangkat menuju Syam. Mereka melalui Wadil Qura, Madyan, dan Diar
Thamud serta tempat yang dulu pernah dilalui dengan pamannya, Abu Muthalib.
Dengan kehujuran dan kemampuannya, beliau dijuluki Al-amin. Muhammad ‫ﷺ‬ mampu
mendagangkan barang-barang Khadijah, dengan keuntungan yang lebih banyak
daripada oranglain sebelumnya.
Muhammad ‫ﷺ‬
menerima Wahyu
06
• Ketika Nabi Muhammad berusia 40 tahun, dia pergi ke gua Hira untuk ber-khalwat dan mendekatkan diri kepada
Allah dengan berdoa.
• Ketika ia sedang dalam gua itu, datanglah malaikat seraya berkata kepadanya, “Bacalah!” Dengan terkejut
Muhammad menjawab, “Saya tak dapat membaca!” Ia merasa seolah malaikat itu mencekiknya, kemudian
dilepaskan lagi seraya berkata, “Bacalah!” Masih dalam ketakutan akan dicekik lagi, Muhammad menjawab,
“Apa yang akan saya baca?” Malaikat itu pun berkata lagi, “Bacalah! Dengan nama Tuhanmu Yang
menciptakan. Menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah. Dan Tuhanmu Maha Pemurah. Yang
mengajarkan dengan Pena. Mengajarkan kepada manusia apa yang belum diketahuinya ...” (QS. Al-Alaq: 1-5).
• Kemudian Beliau mengucapkan bacaan itu. Malaikat pun pergi setelah kata-kata itu terpatri dalam hati Nabi
Muhammad. Namun, ia merasa ketakutan, sambil bertanya-tanya pada dirinya. “Gerangan apakah yang
dilihatnya?”
• Setelah menerima wahyu yang pertama itu maka Muhammad menjadi seorang utusan
(rasul), sehingga dia mempunyai kewajiban untuk menyampaikan ajaran Allah SWT
kepada umat manusia
The Prophet’s Morals
ٍ‫يم‬ِ‫ظ‬َ‫ع‬ ٍ‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ ٰ
‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬
Dan sesungguhnya kamu benar-benar berbudi pekerti yang agung.
QS: Al-Qalam : 4
‫ة‬َ‫و‬ۡ‫س‬ُ‫ا‬ ِ ‫ه‬
‫ّٰللا‬ ِ‫ل‬ ۡ
‫و‬ُ‫س‬َ‫ر‬ ۡ‫ى‬ِ‫ف‬ ۡ‫ُم‬‫ك‬َ‫ل‬ َ‫َان‬‫ك‬ ۡ‫د‬َ‫ق‬َ‫ل‬
َ ‫ه‬
‫ّٰللا‬ ‫وا‬ُ‫ج‬ ۡ
‫ر‬َ‫ي‬ َ‫َان‬‫ك‬ ۡ
‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ‫ة‬َ‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬
‫ا‬ً‫ر‬ۡ‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬ َ ‫ه‬
‫ّٰللا‬َ‫َر‬‫ك‬َ‫ذ‬َ‫و‬ َ‫ر‬ ِ‫خ‬ٰ ۡ
‫اۡل‬ َ‫م‬ ۡ
‫و‬َ‫ي‬ۡ‫ال‬َ‫و‬
QS: Al-Ahzab:21
Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik
bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari
Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.
The Prophet’s Morals
Ibnu Qatadah pernah bertanya kepada ra tentang akhlak Rasulullah ‫ﷺ‬ :
‫آن‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ُ‫ه‬ُ‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ َ‫ان‬َ‫ك‬
Akhlak beliau adalah Al-Quran.
HR.Muslim
The Prophet’s Morals
1. Taat
Rasulullah ‫ﷺ‬ taat terhadap sunnatullah, mengerjakan apa
yang diperintahkan Allah subhanahuwata’ala dan menjauhkan diri
dari segala yang dilarang Nya.
The Prophet’s Morals
2. Cara Bicara Rasulullah ‫ﷺ‬
Rasululllah tidak pernah berbicara hal yang tidak perlu,
beliau memulai dan menutup pembicaraanya dengan sangat
fasih. Beliau juga berbicara secara lembut, tidak pernah
kasar atau menyakitkan dan beliau tidak pernah mengecam
atau memuji secara berlebih-lebihan.
The Prophet’s Morals
3. Akhlak Rasulullah ‫ﷺ‬ diluar rumah
• Beliau pendiam sampai ia merasa perlu untuk bicara.
Beliau sangat rama terhdap setiap orang dan tidak
pernah mengucilkan seorangpun dalam pergaulannya.
• Beliau berhati-hat dalam berprilaku dan beliau pehatian
yang amat sangat baik terhadap keadaan sahabat-
sahabtanya dan keadaan sekitarnya.
• Beliau selalu memilih jalan termudah dalam melakukan
sesuatu.
• Ia tidak pernah ragu-ragu dalam kebenera dan tidak
pernah melanggar batas batasnya.
The Prophet’s Morals
4. Cara Rasulullah ‫ﷺ‬ bergaul dengan Sahabatnya
“Aku bertanya kepadanya bagaimana Rasulullah bergaul dengan
sahabat-sahabatnya. Ia menjawab,
• ‘Rasulullah ceria, selalu lembut hati, dan ramah.
• Ia tidak kasar dan tidak berhati keras.
• Ia tidak suka membentak-bentak.
• Ia tidak pernah berkata kotor, tidak suka mencari-cari
kesalahan orang, juga tidak suka memuji-muji berlebihan.
• Ia menjaga dirinya untuk tidak melakukan tiga hal: bertengkar,
banyak omong, dan berbicara yang tidak ada manfaatnya.
• Ia mengabaikan apa yang tidak disukainya dalam perilaku
orang begitu rupa sehingga orang tidak tersinggung dan tidak
putus asa.
• Bila ia berbicara, pendengarnya menundukkan kepalanya,
seakan-akan burung bertengger di atas kepalanya. Baru kalau
ia diam, pendengarnya berbicara
The Prophet’s Morals
5. Besar rasa malunya
Diriwayatkan juga, bahwa beliau
• tidak pernah menatapkan pandangan mata kepada
orang lain, Siti ‘Aisyah R.A. mengatakan, “bila Rasulullah
mendengar berita yang tidak disukainya mengenai
seseorang, beliau tidak bertanya, ‘mengapa Fulan
berkata begitu’, cara beliau bertanya ialah: ‘mengapa
mereka berbuat atau berkata begitu’. Beliau tidak mau
menyebut nama orang yang bersangkutan.
• Dan jika tidak menyukai sesuatu beliau menyebutkannya
dengan jalan kiasan.”
“Sesungguhnya Aku diutus
hanya menyempurnakan
keshalihan akhlak”
—Prophet Muhammad ‫ﷺ‬-
Jazakumullah Khairan
List of References
● https://slidesgo.com/theme/arabic-culture#search-
muhammad&position-3&results-18&rs=search
● https://dokumen.tips/education/ppt-sejarah-nabi-
muhammad-smt-1.html?page=9
● https://tafsirweb.com/11092-surat-al-qalam-ayat-
4.html
● https://www.academia.edu/32870423/Akhlak_dan_
Kepribadian_Nabi_Muhammad_SAW_Serta_Imple
mentasi_dalam_Kehidupan_Zaman_Sekarang

More Related Content

Similar to Sejarah dan Akhlak Rasullullah by Muhammad Sultan L S.pptx

Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
Maghfiroh Firoh
 
Babv 161204074517
Babv 161204074517Babv 161204074517
Babv 161204074517
NoviShinta
 
Materi PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB VMateri PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB V
FaridAtoz
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
sitisarahrahmania
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah
Amrmer
 
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
BangFaeshal
 
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAWSejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAWFirdika Arini
 
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptxPPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
TitaTita35
 
masa remaja rasulullah
masa remaja rasulullah masa remaja rasulullah
masa remaja rasulullah Siti Jum'atun
 
BioGRAFI NABI MUHAMMAD
BioGRAFI NABI MUHAMMADBioGRAFI NABI MUHAMMAD
BioGRAFI NABI MUHAMMADMIRIFAIYAH1959
 
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptxPesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
operatorpai
 
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
yosep agus
 
sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah
annisamldya1
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
dayat7
 
7.08 sejarah nabi muhammad smt 1
7.08 sejarah nabi muhammad smt 17.08 sejarah nabi muhammad smt 1
7.08 sejarah nabi muhammad smt 1
Rizal Anwar
 
Kelahiran nabi
Kelahiran nabiKelahiran nabi
Kelahiran nabi
selikurfa
 
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad sawPelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
fitriani2909
 

Similar to Sejarah dan Akhlak Rasullullah by Muhammad Sultan L S.pptx (20)

Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
Bab viii (sejarah nabi muhammad saw)
 
Babv 161204074517
Babv 161204074517Babv 161204074517
Babv 161204074517
 
Materi PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB VMateri PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB V
 
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
Kelas 07 SMP Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti Siswa Bab 5
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah
 
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
Ppt bab 14 (misi dakwah rasulullah)
 
sejarrah nabi ringkasan
sejarrah nabi ringkasansejarrah nabi ringkasan
sejarrah nabi ringkasan
 
Sejarah Nabi
Sejarah NabiSejarah Nabi
Sejarah Nabi
 
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAWSejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
 
Bab 8 Sejarah Nabi Muhammad SAW
Bab 8  Sejarah Nabi Muhammad SAWBab 8  Sejarah Nabi Muhammad SAW
Bab 8 Sejarah Nabi Muhammad SAW
 
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptxPPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
PPT SKI_DAKWAH PERIODE MAKKAH.pptx
 
masa remaja rasulullah
masa remaja rasulullah masa remaja rasulullah
masa remaja rasulullah
 
BioGRAFI NABI MUHAMMAD
BioGRAFI NABI MUHAMMADBioGRAFI NABI MUHAMMAD
BioGRAFI NABI MUHAMMAD
 
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptxPesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
 
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
Terjemah kitab-sirah-nabawiyah-nurul-yaqin-jilid-1
 
sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah
 
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
PPT Sejarah Nabi Muhammad smt 1
 
7.08 sejarah nabi muhammad smt 1
7.08 sejarah nabi muhammad smt 17.08 sejarah nabi muhammad smt 1
7.08 sejarah nabi muhammad smt 1
 
Kelahiran nabi
Kelahiran nabiKelahiran nabi
Kelahiran nabi
 
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad sawPelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
Pelajaran 1 dakwah nabi muhammad saw
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 

Sejarah dan Akhlak Rasullullah by Muhammad Sultan L S.pptx

  • 1. THE HISTORY OF PROPHET MUHAMMAD ‫ﷺ‬ Muhammad Sultan L Satria S.Pd
  • 2. Table of Contents The histories of Prophet Muhammad 01 The prophets’ Morals 02 Conclusions 03
  • 3. Nabi Muhammad ‫ﷺ‬ sejak lahir hingga diangkat menjadi Rasul. The histories of prophet Muhammad  Lahirnya Muhammad ‫ﷺ‬  Disusukan kepada Halimah binti Abi Dhuaib  Aminah dan Abdul Muthalib meninggal dunia  Muhammad ‫ﷺ‬ diasuh oleh Abu Thalib  Muhammad ‫ﷺ‬ berniaha  Muhammad menikah dengan Khadijah  Muhammad menerima wahyu
  • 5. Lahirnya Muhammad ‫ﷺ‬ 01 Pada tanggal 12 Rabiul awal ditahun Gajah atau tahun 570 Masehi, Aminah melahirkan seorang anak laki-laki. Dengan penuh kegembiraan, Abdul Muthalib menggendong bayi itu dan dibawa nya ke Kabah. Dan beliau memberi namanya Muhammad.
  • 6. Halimah binti Abi Dhuaib sebagai ibu susu Rasullullah. 02 Pada hari ke-8 dari kelahirannya, Muhammad diserahkan kepada keluarga Saad yang Bernama Halimah binti Abi Dhuaib untuk disusukan. - Muhammad tinggal di keluarga Saad sampai dengan usia 5 tahun. - Setelah lima tahun hidup Bersama Halimah, Muhammad diantarkan ke Aminah di Mekkah.
  • 7. Wafatnya Aminah dan Abdul Muthalib 03 Pada saat usia 6 tahun, Aminah mengajaknya berziarah ke makamnya, Abdullah, di Madinah. Setelah satu bulan Aminah di Madinah, beliau pulang bersama rombongan, namun ditengah perjalanan, tepatnya di Abwa, Aminah menderita sakit kemudian sakit, dan dikuburkan ditempat itu.. Muhammad pulang ke Mekah dan tinggal Bersama, Abdul muthalib. Namun , Abu thalib wafat kemudian pada usia 80 tahun.
  • 8. Muhammad ‫ﷺ‬ diasuh oleh Abu Thalib 04 Pamannya, Abu thalib, menajak Muhammad ‫ﷺ‬ untuk tinggal bersama keluarganya. Sejak kecil Muhammad ‫ﷺ‬ berbudi pekerti luhur, cerdas, suka berbakti dan baik hati. Dalam usia dua belas tahun, Muhammad ‫ﷺ‬ sudah dapat bekerja membantu pamannya menggembala domba, atau bahkan sesekali idiajak pamannya berniaga. Ketika Muhammad berniaga di Basrah (Selatan Syam), Muhammad ‫ﷺ‬ bertemu dengan rahib (pendeta) Bahira. Rahib itu telah melihat tanda-tanda kenabian pada diri Muhammad
  • 9. Muhammad ‫ﷺ‬ Berniaga 05 Pada usia 25 tahun, Muhammad ‫ﷺ‬ mendagangkan barang dagangan Khadijah, ditemani oleh Maisara, budak Khadijah. Melalui jalan padang pasir, kafilah itu pun berangkat menuju Syam. Mereka melalui Wadil Qura, Madyan, dan Diar Thamud serta tempat yang dulu pernah dilalui dengan pamannya, Abu Muthalib. Dengan kehujuran dan kemampuannya, beliau dijuluki Al-amin. Muhammad ‫ﷺ‬ mampu mendagangkan barang-barang Khadijah, dengan keuntungan yang lebih banyak daripada oranglain sebelumnya.
  • 10. Muhammad ‫ﷺ‬ menerima Wahyu 06 • Ketika Nabi Muhammad berusia 40 tahun, dia pergi ke gua Hira untuk ber-khalwat dan mendekatkan diri kepada Allah dengan berdoa. • Ketika ia sedang dalam gua itu, datanglah malaikat seraya berkata kepadanya, “Bacalah!” Dengan terkejut Muhammad menjawab, “Saya tak dapat membaca!” Ia merasa seolah malaikat itu mencekiknya, kemudian dilepaskan lagi seraya berkata, “Bacalah!” Masih dalam ketakutan akan dicekik lagi, Muhammad menjawab, “Apa yang akan saya baca?” Malaikat itu pun berkata lagi, “Bacalah! Dengan nama Tuhanmu Yang menciptakan. Menciptakan manusia dari segumpal darah. Bacalah. Dan Tuhanmu Maha Pemurah. Yang mengajarkan dengan Pena. Mengajarkan kepada manusia apa yang belum diketahuinya ...” (QS. Al-Alaq: 1-5). • Kemudian Beliau mengucapkan bacaan itu. Malaikat pun pergi setelah kata-kata itu terpatri dalam hati Nabi Muhammad. Namun, ia merasa ketakutan, sambil bertanya-tanya pada dirinya. “Gerangan apakah yang dilihatnya?” • Setelah menerima wahyu yang pertama itu maka Muhammad menjadi seorang utusan (rasul), sehingga dia mempunyai kewajiban untuk menyampaikan ajaran Allah SWT kepada umat manusia
  • 11. The Prophet’s Morals ٍ‫يم‬ِ‫ظ‬َ‫ع‬ ٍ‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ ٰ ‫ى‬َ‫ل‬َ‫ع‬َ‫ل‬ َ‫ك‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ َ‫و‬ Dan sesungguhnya kamu benar-benar berbudi pekerti yang agung. QS: Al-Qalam : 4 ‫ة‬َ‫و‬ۡ‫س‬ُ‫ا‬ ِ ‫ه‬ ‫ّٰللا‬ ِ‫ل‬ ۡ ‫و‬ُ‫س‬َ‫ر‬ ۡ‫ى‬ِ‫ف‬ ۡ‫ُم‬‫ك‬َ‫ل‬ َ‫َان‬‫ك‬ ۡ‫د‬َ‫ق‬َ‫ل‬ َ ‫ه‬ ‫ّٰللا‬ ‫وا‬ُ‫ج‬ ۡ ‫ر‬َ‫ي‬ َ‫َان‬‫ك‬ ۡ ‫ن‬َ‫م‬ِ‫ل‬ ‫ة‬َ‫ن‬َ‫س‬َ‫ح‬ ‫ا‬ً‫ر‬ۡ‫ي‬ِ‫ث‬َ‫ك‬ َ ‫ه‬ ‫ّٰللا‬َ‫َر‬‫ك‬َ‫ذ‬َ‫و‬ َ‫ر‬ ِ‫خ‬ٰ ۡ ‫اۡل‬ َ‫م‬ ۡ ‫و‬َ‫ي‬ۡ‫ال‬َ‫و‬ QS: Al-Ahzab:21 Sungguh, telah ada pada (diri) Rasulullah itu suri teladan yang baik bagimu (yaitu) bagi orang yang mengharap (rahmat) Allah dan (kedatangan) hari Kiamat dan yang banyak mengingat Allah.
  • 12. The Prophet’s Morals Ibnu Qatadah pernah bertanya kepada ra tentang akhlak Rasulullah ‫ﷺ‬ : ‫آن‬ ْ‫ر‬ُ‫ق‬ْ‫ال‬ ُ‫ه‬ُ‫ق‬ُ‫ل‬ُ‫خ‬ َ‫ان‬َ‫ك‬ Akhlak beliau adalah Al-Quran. HR.Muslim
  • 13. The Prophet’s Morals 1. Taat Rasulullah ‫ﷺ‬ taat terhadap sunnatullah, mengerjakan apa yang diperintahkan Allah subhanahuwata’ala dan menjauhkan diri dari segala yang dilarang Nya.
  • 14. The Prophet’s Morals 2. Cara Bicara Rasulullah ‫ﷺ‬ Rasululllah tidak pernah berbicara hal yang tidak perlu, beliau memulai dan menutup pembicaraanya dengan sangat fasih. Beliau juga berbicara secara lembut, tidak pernah kasar atau menyakitkan dan beliau tidak pernah mengecam atau memuji secara berlebih-lebihan.
  • 15. The Prophet’s Morals 3. Akhlak Rasulullah ‫ﷺ‬ diluar rumah • Beliau pendiam sampai ia merasa perlu untuk bicara. Beliau sangat rama terhdap setiap orang dan tidak pernah mengucilkan seorangpun dalam pergaulannya. • Beliau berhati-hat dalam berprilaku dan beliau pehatian yang amat sangat baik terhadap keadaan sahabat- sahabtanya dan keadaan sekitarnya. • Beliau selalu memilih jalan termudah dalam melakukan sesuatu. • Ia tidak pernah ragu-ragu dalam kebenera dan tidak pernah melanggar batas batasnya.
  • 16. The Prophet’s Morals 4. Cara Rasulullah ‫ﷺ‬ bergaul dengan Sahabatnya “Aku bertanya kepadanya bagaimana Rasulullah bergaul dengan sahabat-sahabatnya. Ia menjawab, • ‘Rasulullah ceria, selalu lembut hati, dan ramah. • Ia tidak kasar dan tidak berhati keras. • Ia tidak suka membentak-bentak. • Ia tidak pernah berkata kotor, tidak suka mencari-cari kesalahan orang, juga tidak suka memuji-muji berlebihan. • Ia menjaga dirinya untuk tidak melakukan tiga hal: bertengkar, banyak omong, dan berbicara yang tidak ada manfaatnya. • Ia mengabaikan apa yang tidak disukainya dalam perilaku orang begitu rupa sehingga orang tidak tersinggung dan tidak putus asa. • Bila ia berbicara, pendengarnya menundukkan kepalanya, seakan-akan burung bertengger di atas kepalanya. Baru kalau ia diam, pendengarnya berbicara
  • 17. The Prophet’s Morals 5. Besar rasa malunya Diriwayatkan juga, bahwa beliau • tidak pernah menatapkan pandangan mata kepada orang lain, Siti ‘Aisyah R.A. mengatakan, “bila Rasulullah mendengar berita yang tidak disukainya mengenai seseorang, beliau tidak bertanya, ‘mengapa Fulan berkata begitu’, cara beliau bertanya ialah: ‘mengapa mereka berbuat atau berkata begitu’. Beliau tidak mau menyebut nama orang yang bersangkutan. • Dan jika tidak menyukai sesuatu beliau menyebutkannya dengan jalan kiasan.”
  • 18. “Sesungguhnya Aku diutus hanya menyempurnakan keshalihan akhlak” —Prophet Muhammad ‫ﷺ‬-
  • 20. List of References ● https://slidesgo.com/theme/arabic-culture#search- muhammad&position-3&results-18&rs=search ● https://dokumen.tips/education/ppt-sejarah-nabi- muhammad-smt-1.html?page=9 ● https://tafsirweb.com/11092-surat-al-qalam-ayat- 4.html ● https://www.academia.edu/32870423/Akhlak_dan_ Kepribadian_Nabi_Muhammad_SAW_Serta_Imple mentasi_dalam_Kehidupan_Zaman_Sekarang