SlideShare a Scribd company logo
Kronologi Uang Rp
28.700.000,- lenyap
barang tidak datang!
22 Februari 2023
Rilis Date
For
Your
Information
Note : Bukannya dicari solusi dengan kami, setelah case viral dengan lebih dari 2.3 juta
viewer di Linkedin dan Twitter, Tokopedia malah sibuk membuat Press Release
pembeliaan diri ke berbagai media yang isinya kami melakukan transaksi di luar
Tokopedia. Kami bukti transfernya ke Tokopedia, kami tidak transaksi di luar Tokopedia.
Karena total viewer di linkedin dan twitter sudah lebih dari 2 juta, dan diliput Kompas.com,
serta banyak pertanyaan ke kami, kami hendak menjelaskan kronologis lebih detail yang
juga sudah kami jelaskan baik by chat maupun telp dengan Tokopedia berulang kali
1
1
# First Trending at Linkedin & Twitter
14 Februari
2
2
Transaksi Rp 28.7 juta di Tokopedia
Uang Raib Barang tidak dapat, dengan
1 lembar kertas hitam tanda terima
yang bertuliskan : Ops, File tidak ada
karena sudah lebih dari 1 bulan,
padahal baru 2 hari.
Tanggal 14 Februari kami hendak
melakukan pembelian genteng
Kanmuri, kami melakukan research,
kami memilih Power Merchant
dengan review dan juga transaksi
historical jual beli.
3
Setelah bertemu power merchant
yang menurut kami sesuai, kami
transaksi Rp 28.700.000,- bukti
transaksi terlampir. Kami check akun
secara harian, dan karena ini transaksi
Rp 28.700.000,- kami memberikan
atensi lebih.
15 Februari 17 Februari
3
4 - Complaint Report
Tanggal 15 Februari status sudah tiba,
dan kami belum menerima, maka
kami buru – buru klik complaint
barang belum diterima. Tanggal 16
before lunch, kami masih check,
status masih ter-complaint.
5 - Seller Removes Product
Tanggal 17 pagi, kami khusus check
karena Rp 28.700.000,- tiba-tiba status
berubah jadi selesai, toko penjual
barang etalase-nya hilang, review
hilang, barang lain yang terjual di luar
kami semua tidak ada. Kami belum
menerima barang, tanda terimanya
berupa kertas hitam yang ada tulisan :
Ops, File tidak ada, karena sudah lebih
dari 1 bulan, padahal baru 2 hari.
Bagaimana mungkin pembayaran di Tokopedia ter-transfer di penjual, dengan bukti transfer
kertas hitam yang tulisan file tidak ada tersebut?
Kami langsung melakukan complaint ke Tokopedia CS priority hotline, lalu kemudian di telp
kami menyampaikan kalau kami prefer langsung lapor polisi untuk kemudian blokir nomor
rekening penerima. Tapi, Tokopedia tidak memberikan tanggapan, dan juga tidak
memberikan data dari penjual. Maka kami menyampaikan kepada Tokpedia memberikan
tenggang waktu untuk action sampai tanggal 20 Februari 2023, apabila per tanggal 20
Februari 2023 tidak ada solusi, maka kami akan membuat surat terbuka.
4
6. Why?
7. No Response!
Setelah case mulai tersebar, tanggal 20 tengah malam menjelang jam 12 malam, Tokopedia
meminta kami untuk mengirimkan email ke Legal untuk memproses data penjual agar kami
bisa melakukan laporan polisi. How come? Sudah terlambat, dari tanggal 17 ke tanggal 20,
pasti dana sudah tidak ada.
Lalu di tanggal 21 Februari 2023 ada jawaban dari Head of Communications Tokopedia
katanya penjual mengarahkan pembeli bertransaksi di luar Tokopedia, kami sama sekali
tidak bertransaksi di luar Tokopedia dan tidak pernah diarahkan oleh penjual untuk
bertransaksi di luar Tokopedia. Lalu kemudian dikatakan tidak ada kebolongan dalam sistem
Tokopedia, : "How Come, tanda terima warna hitam tulisan Ops file sudah tidak ada karena
lebih dari 1 bulan, padahal baru 2 hari, dan uang ditransfer ke penjual, itu namanya bukan
kebolongan sistem?
5
8 - Late Respones from Tokopedia.
9 - 21 Februari
Tokopedia Customer Service sangat lambat, berbelit –
belit, tidak responsive, dan tidak solutif. Bahkan
setelah kasus ini viral dengan twitter viewer
2.200.000,- masuk ke Kompas.com, dan juga viewer di
update status Linkedin sy 126.720 impressions, kami
tidak dihubungi juga untuk diberikan solusi terkait Rp
28.700.000,- yang kami gunakan untuk membeli
genteng konsumen kami, padahal Head of
Communications sudah menjawab melalui
Kompas.com.
6
10
7
11
Kalau kasus Rp 28.700.000,- barang
tidak tiba yang viral ini dengan lebih
dari 2 juta view tidak diberikan solusi,
bagaimana dengan kasus – kasus
yang lain? Kemungkinan besar
diabaikan begitu saja, sampai
orangnya ikhlas sendiri. Dan ternyata
banyak yang DM sy, comment di akun
linkedin, comment di twitter yang
menyuarakan kasus-kasusnya dengan
Tokopedia termasuk hp Rp 26 juta juta
juga bermasalah dan tidak diberikan
solusi.
12
Kami sharing ini, agar Anda semua
hati – hati, tidak menjadi korban
berikutnya. Sharing is caring, mari
kita berbagi informasi ini kepada
teman – teman, rekan dan kolega
Anda.
Thank you
for listening!
22 Februari 2023
On behalf of Royal Kontraktor
Rilis Date
For
Your
Information

More Related Content

What's hot

20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
Contoh Surat Indonesia Lengkap
 
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
Falanni Firyal Fawwaz
 
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
Penyalur Alat Kesehatan
 
ppt kekerasan anak.pptx
ppt kekerasan anak.pptxppt kekerasan anak.pptx
ppt kekerasan anak.pptx
uptdpuskesmasbnadua
 
Pajak Penghasilan
Pajak PenghasilanPajak Penghasilan
Pajak Penghasilan
Raja Matridi Aeksalo
 
3. penerimaan pasien rawat inap
3. penerimaan pasien rawat inap3. penerimaan pasien rawat inap
3. penerimaan pasien rawat inapranti1986
 
Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017
ekochoeg
 
Materi Dasawisma.pptx
Materi Dasawisma.pptxMateri Dasawisma.pptx
Materi Dasawisma.pptx
ArisMali
 
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptxMATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
amel829675
 
Posisi,peran da fungsi mitrabestari
Posisi,peran da fungsi mitrabestariPosisi,peran da fungsi mitrabestari
Posisi,peran da fungsi mitrabestari
Sofie Krisnadi
 
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
BUMDesGeger
 
Penawaran kemitraan
Penawaran kemitraanPenawaran kemitraan
Penawaran kemitraan
nr ahmat
 
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
Sadar SOP (Alim Mahdi)
 
SIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdfSIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdf
taty38478
 
Talud sumber
Talud sumberTalud sumber
Talud sumber
kenziealvaro
 
Sop sdidtk
Sop sdidtkSop sdidtk
Sop sdidtk
Igis Yazid
 
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-lakitabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
Harto Harto
 
Kartu Catin Sehat (3).pdf
Kartu Catin Sehat (3).pdfKartu Catin Sehat (3).pdf
Kartu Catin Sehat (3).pdf
NENARISKIHARIYATI
 

What's hot (20)

20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
20+ contoh surat lamaran kerja yang baik dan benar
 
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
PENDIDIKAN SEKS DAN ORGAN REPRODUKSI UNTUK ANAK
 
DRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
DRAFF PAPARAN LINSEK.pptDRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
DRAFF PAPARAN LINSEK.ppt
 
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
Juknis Dak BKKBN 2022 - Petunjuk Teknis Penggunaan DAK BKKBN 2022
 
ppt kekerasan anak.pptx
ppt kekerasan anak.pptxppt kekerasan anak.pptx
ppt kekerasan anak.pptx
 
Pajak Penghasilan
Pajak PenghasilanPajak Penghasilan
Pajak Penghasilan
 
3. penerimaan pasien rawat inap
3. penerimaan pasien rawat inap3. penerimaan pasien rawat inap
3. penerimaan pasien rawat inap
 
Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017Proposal donor darah fki 2017
Proposal donor darah fki 2017
 
Materi Dasawisma.pptx
Materi Dasawisma.pptxMateri Dasawisma.pptx
Materi Dasawisma.pptx
 
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptxMATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
MATERI ORIENTASI TPK KABUPATEN BLITAR TAHUN 2023.pptx
 
Posisi,peran da fungsi mitrabestari
Posisi,peran da fungsi mitrabestariPosisi,peran da fungsi mitrabestari
Posisi,peran da fungsi mitrabestari
 
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
Proposal family gathering_keluarga_besar_new[1]
 
Penawaran kemitraan
Penawaran kemitraanPenawaran kemitraan
Penawaran kemitraan
 
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting   - Master SOP
#06. Contoh SOP Keuangan dan Accounting - Master SOP
 
SIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdfSIP-FORMAT FULL.pdf
SIP-FORMAT FULL.pdf
 
Talud sumber
Talud sumberTalud sumber
Talud sumber
 
Mop dan mow
Mop dan mowMop dan mow
Mop dan mow
 
Sop sdidtk
Sop sdidtkSop sdidtk
Sop sdidtk
 
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-lakitabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
tabel-baku-rujukan-penilaian-status-gizi-anak-perempuan-dan-anak-laki
 
Kartu Catin Sehat (3).pdf
Kartu Catin Sehat (3).pdfKartu Catin Sehat (3).pdf
Kartu Catin Sehat (3).pdf
 

Release Kronologi Uang Rp 28.700.000 lenyap barang tidak datang di Tokopedia.pdf

  • 1. Kronologi Uang Rp 28.700.000,- lenyap barang tidak datang! 22 Februari 2023 Rilis Date For Your Information Note : Bukannya dicari solusi dengan kami, setelah case viral dengan lebih dari 2.3 juta viewer di Linkedin dan Twitter, Tokopedia malah sibuk membuat Press Release pembeliaan diri ke berbagai media yang isinya kami melakukan transaksi di luar Tokopedia. Kami bukti transfernya ke Tokopedia, kami tidak transaksi di luar Tokopedia.
  • 2. Karena total viewer di linkedin dan twitter sudah lebih dari 2 juta, dan diliput Kompas.com, serta banyak pertanyaan ke kami, kami hendak menjelaskan kronologis lebih detail yang juga sudah kami jelaskan baik by chat maupun telp dengan Tokopedia berulang kali 1 1 # First Trending at Linkedin & Twitter
  • 3. 14 Februari 2 2 Transaksi Rp 28.7 juta di Tokopedia Uang Raib Barang tidak dapat, dengan 1 lembar kertas hitam tanda terima yang bertuliskan : Ops, File tidak ada karena sudah lebih dari 1 bulan, padahal baru 2 hari. Tanggal 14 Februari kami hendak melakukan pembelian genteng Kanmuri, kami melakukan research, kami memilih Power Merchant dengan review dan juga transaksi historical jual beli. 3 Setelah bertemu power merchant yang menurut kami sesuai, kami transaksi Rp 28.700.000,- bukti transaksi terlampir. Kami check akun secara harian, dan karena ini transaksi Rp 28.700.000,- kami memberikan atensi lebih.
  • 4. 15 Februari 17 Februari 3 4 - Complaint Report Tanggal 15 Februari status sudah tiba, dan kami belum menerima, maka kami buru – buru klik complaint barang belum diterima. Tanggal 16 before lunch, kami masih check, status masih ter-complaint. 5 - Seller Removes Product Tanggal 17 pagi, kami khusus check karena Rp 28.700.000,- tiba-tiba status berubah jadi selesai, toko penjual barang etalase-nya hilang, review hilang, barang lain yang terjual di luar kami semua tidak ada. Kami belum menerima barang, tanda terimanya berupa kertas hitam yang ada tulisan : Ops, File tidak ada, karena sudah lebih dari 1 bulan, padahal baru 2 hari.
  • 5. Bagaimana mungkin pembayaran di Tokopedia ter-transfer di penjual, dengan bukti transfer kertas hitam yang tulisan file tidak ada tersebut? Kami langsung melakukan complaint ke Tokopedia CS priority hotline, lalu kemudian di telp kami menyampaikan kalau kami prefer langsung lapor polisi untuk kemudian blokir nomor rekening penerima. Tapi, Tokopedia tidak memberikan tanggapan, dan juga tidak memberikan data dari penjual. Maka kami menyampaikan kepada Tokpedia memberikan tenggang waktu untuk action sampai tanggal 20 Februari 2023, apabila per tanggal 20 Februari 2023 tidak ada solusi, maka kami akan membuat surat terbuka. 4 6. Why? 7. No Response!
  • 6. Setelah case mulai tersebar, tanggal 20 tengah malam menjelang jam 12 malam, Tokopedia meminta kami untuk mengirimkan email ke Legal untuk memproses data penjual agar kami bisa melakukan laporan polisi. How come? Sudah terlambat, dari tanggal 17 ke tanggal 20, pasti dana sudah tidak ada. Lalu di tanggal 21 Februari 2023 ada jawaban dari Head of Communications Tokopedia katanya penjual mengarahkan pembeli bertransaksi di luar Tokopedia, kami sama sekali tidak bertransaksi di luar Tokopedia dan tidak pernah diarahkan oleh penjual untuk bertransaksi di luar Tokopedia. Lalu kemudian dikatakan tidak ada kebolongan dalam sistem Tokopedia, : "How Come, tanda terima warna hitam tulisan Ops file sudah tidak ada karena lebih dari 1 bulan, padahal baru 2 hari, dan uang ditransfer ke penjual, itu namanya bukan kebolongan sistem? 5 8 - Late Respones from Tokopedia. 9 - 21 Februari
  • 7. Tokopedia Customer Service sangat lambat, berbelit – belit, tidak responsive, dan tidak solutif. Bahkan setelah kasus ini viral dengan twitter viewer 2.200.000,- masuk ke Kompas.com, dan juga viewer di update status Linkedin sy 126.720 impressions, kami tidak dihubungi juga untuk diberikan solusi terkait Rp 28.700.000,- yang kami gunakan untuk membeli genteng konsumen kami, padahal Head of Communications sudah menjawab melalui Kompas.com. 6 10
  • 8. 7 11 Kalau kasus Rp 28.700.000,- barang tidak tiba yang viral ini dengan lebih dari 2 juta view tidak diberikan solusi, bagaimana dengan kasus – kasus yang lain? Kemungkinan besar diabaikan begitu saja, sampai orangnya ikhlas sendiri. Dan ternyata banyak yang DM sy, comment di akun linkedin, comment di twitter yang menyuarakan kasus-kasusnya dengan Tokopedia termasuk hp Rp 26 juta juta juga bermasalah dan tidak diberikan solusi. 12 Kami sharing ini, agar Anda semua hati – hati, tidak menjadi korban berikutnya. Sharing is caring, mari kita berbagi informasi ini kepada teman – teman, rekan dan kolega Anda.
  • 9. Thank you for listening! 22 Februari 2023 On behalf of Royal Kontraktor Rilis Date For Your Information