SlideShare a Scribd company logo
MENGENAL POWER POINT 2007
MEN
U
Indikasi
MATE
RI
LATIHA
N
SOAL
KUNCI
JAWABA
N
TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI
Tahun Ajaran
2014/2015
Allysa Nadine T.S /
04
Sabela Nadhira R /
25
Saltsa Septika P /26
Wisnu Aditya N / 30
Kelompok 3
SK & KD
KOMPETENSI
DASAR
Mengenal perangkat keras dan system yang
digunakan dalam program presentasi
Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat
lunak pengolah presentasi
STANDAR KOMPETENSI
INDIKASI
1.1 Mengaktifkan MS Power Point
1.2 Lembar Kerja MS Power Point
1.3 Fungsi dari Tools dalam MS Power Point
2007
1.4 Menyimpan Dokumen MS Power Point
2007
1.5 Menutup Presentasi
Mengaktifkan MS
PowerPoint
Lembar kerja MS
Powerpoint 2007
Fungsi Tools dalam MS
PowerPoint
Menyimpan doumen MS
PowerPoint 2007
Menutup Presentasi
materi
MICROSOFT POWER POINT 2007
1. Klik Start, pilih Program, pilih Microsoft Office, dan kemudian klik
Power Point.
2. Start Program Microsoft Office Micorosoft Office PowerPoint
2007. Posisi menu bisa saja tidak sama antara satu komputer
dengan komputer lainnya.
3. Jika Anda sudah membuat shortcut dan menempatkannya pada
desktop, maka Anda dapat mengaktifkan Ms. PowerPoint 2007
dengan mengklik (double click) icon shortcut tersebut.
Materi
Lembar kerja power point 2007
Seperti telah disampaikan di atas, tampilan lembar kerja MS
PowerPoint 2007 berbeda dengan MS PowerPoint sebelumnya (mis.
MS PowerPoint 2003) ,begitu juga dengan istilah penggunaannya
Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007
1. Fungsi Utama tombol Ms. Office ( MS. Office Button)
Ms. Office Button berisi Fungsi-
Fungsi utama dari File, antara lain :
-New - Print
-Open - prepare
- Save - Send
-Save As - Publish
2. Quick Access Toolbar
Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007
Berisi shortcut untuk fungsi
Save ,undo ,and Repeat.
Shortcut ini dapat ditamah
dengan mengklik panah
disebelah kanan.
Jika kita mengaktifkan
seluruh menu yang ada di
pilihan Costomize Quick
Access Toolbar, maka
shortcutnya akan aktif pada
Quick Access Toolbar
3.Ribbon Tabs
Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007
Setiap Ribbon Tabs akan menampilkan Ribbon yang
berisi beberapa set dari Tool Groups, Ribbon Tabs
dalam Ms PowerPoint2007 antara lain :
- A.Home
-B.Slide Show
- C.Insert
-D.Rivew
-E.Design
-F.View
-G.Animations
A. Ribbon Tabs Home
Untuk mengaktifkan ,klik pada Ribbon
Tab Home ,atau Alt+H. Ribbon menu
yang gtampil terdiri dari beberapa
tool grup, antara lain ; Clipboard,
Slides, Font, Paragraph, Drawing, dan
Editing, yang berfungsi untuk
mengatur formad slide dan isinya.
Clipboard : Terdapat tombol copy,
paste, cut, dan format pointer
Slide :Terdapat tombol add
slide, layout, reset, dan delete.
Paragraph : Terdapat tombol untuk
mengatur perataan (alignment), bullet, and
numbering, line spacing, dan beberapa
tombol untuk mengatur paragraph
Drawing : Terdapat tombol Text
Box, Austoshape, Arrange, Quick Styles,
Shape Fill, Shape Outline, dan Shape
Effects
Editing : Terdiri dari tombol
Find, Replace, dan Select
B. Ribbon Tabs Inserts
Untuk mengaktifkan ,klik pada Ribbon Tab
Insert atau tekan Alt +N pada keyboard.
Ribbon tab insert terdiri dari beberapa tool
grup, antara lain :
 Tables : Perintah untuk menambahkan table pada
tampilan slide Anda.
 Illustrations : Terdapat tombol-tombol yang bisa Anda
gunakan untuk menyisipkan gambar, clipArt, photo album, shapes,
smartart, dan chart(grafik).
 Link : Tombol-tombol pada tool grup ini dapat
digunakan untuk membuat link pada slide.
 Media Clips : Untuk memperkaya tampilan slide Anda, maka Anda
dapat menambahkan file sound(suara) atau movie(film)
C. Ribbon Tabs Design
Untuk menaktifkan, Coba Anda klik Ribbon
tab Design atau Tekan Alt+G, maka akan
muncul Ribbon dengan beberapa tool grup,
antara lain :
Page Setup : Terdapat tombol untuk mengatur orientasi dari
slide, apakah anda akan menggunakan orientasi portrait atau
landscape.
Themes : Anda bisa menggunakan pilihan desain yang sudah
disiapkan oleh MS. PowerPoint 2007 untuk slide anda.
Background : Untuk memperindah slide yang anda buat, anda bisa
menata latar belakang slide anda dengan menggunakan menu pada tool
grup ini.
D. Ribbon Tabs Animations
Untuk mengaktifkan ,klik Ribbon Tabs
Animations atau tekan Alt+A. Pada Ribbon
Tab Animations ,Anda bisa menambahkan
berbagai macam bentuk animasi pada slide
anda. Terdapat tool grup yang bisa Anda
gunakan, antara lain :
oPreview : Tombol ini dipergunakan untuk melihat hasil dari
animasi yang Anda berikan untuk slide Anda.
oAnimations : Anda dapat memiih animasi bagi objek yang ada
pada slide,terdiri dari animate dan costum animations.
oTransition to This Slide : Untuk memberikan slide pada perpindahan
slide yang Anda buat.
E. Ribbon Tabs SlideShow
Untuk mengaktifkan, klik Ribbon Tab Slide
Show, atau klik Alt+S. Ribbon tab Slide
Show terdiri dari beberapa tool grup,
antara lain :
a) Start Slide Show : Untuk menentukan dari mana slide anda
dijalankan, apakah dari awal atau dari slide yang sedang aktif
atau pilihan anda sendiri .
b) Set Up : Terdapat tombol yang bisa digunakan
untuk menyembunyikan slide, merekam narasi dan menentukan
urutan slide yang akan ditampilkan.
c) Monitors : Anda bisa mengatur resolusi dari slide
presentasi Anda pada toolgrup ini.
A. Ribbon Tabs SlideShow
Untuk mengaktifkan ,klik Pada Ribbon Tab
Rivew atau tekan Alt+R pada keyboard.
Terdapat tiga tool grup pada ribbon tab
ini, antara lain :
1. Proofing : Untuk melakukan pengecekan pada tata
tulis yang Anda buat di slide.
2. Comments : Anda bisa memberikan catatan pada slide yang
Anda buat.
3. Profect : Anda bisa menggunakannya untuk
melindungi slide presentasi yang Anda buat.
4.Dialog Box Launcher
Apabila anda meng-klik Dialog Box Launcher berupa panah kecil di
sudut sebelah kanan bawah tools Group, maka akan terbuka Dialog
Box yang mempunyai pilihan dan setting dari toolGroup tersebut.
F. Ribbon Tabs View
Untuk mengaktifkan, klik Ribbon Tab View
ata klik Alt+W. Tool grup yang terdapat
pada Ribbon tab ini antara lain :
i. Presentation : Anda dapat melihan keseluruhan dari slide
yang telah Anda buat.Selain itu Anda juga bisa membuat slide
master sesuai dengan yang anda inginkan.
ii. Show/Hide : Untuk membantu Anda dalam membuat slide
presentasi. Anda bisa menampilkan penggaris dan garis bantu.
iii. Zoom : Anda dapat memperbesar ukuran slide
yang Anda buat atau secar normal.
iv. Color/Grayscale : Anda dapat menentukan apakah slide yang
Anda buat berwarna/hitam putih.
v. Window : Andsa menata tampilan window PowerPoint
apakah secara cascade, split, atau berpindah ke window ini
1.4 menyimpan dokumen ms powerpoint 2007
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan apabila akan menyimpan dokumen
yang Anda akan menyimpan dokumen yang anda buat, antara lain ;
1. Apabila anda menyimpan dokumen sebagai ms Power Point 2007,maka
dokumen tersebut tidak dapat dibuka pada ms PowerPoint versi
sebelumnya.
2. Selalu menggunakan Save as untuk menyimpan dokumen,karena akan
memudahkan memilih tipe penyimpanan,disesuaikan dengan ms.
PowerPoint yang digunakan dan kebutuhan lainnya.
Langkah-langkah yang harus dilakukan dalam menyimpan
dokumen, antara lain :
I. Klik logo/tombol Ms.
Office yang ada pada
sudut kiri atas lembar
kerja, kemudian pilih Save
atau Save As.
Langkah-langkah yang harus dilakukan dalam menyimpan
dokumen, antara lain :
Ms. Office Button >> Save As
 PowerPoint Presentation, Anda dapat menyimpan dokumen
yang anda buat sesuai dengan format Ms. PowerPoint 2007.
 PowerPoint Show,Anda menyimpan dokumen yang anda
buat dimana jika anda mengaktifkannya maka akan
terbuka sebagai tampilan Slide Show.
 PowerPoint 97-2003 Presentation, Menyimpan copy dari
dokumen yang anda buat dengan format yang dapat dibuka
di PowerPoint 97-2003.
 Find Add-Ins for other file format, Anda dapat
menyimpan dokumen yang anda buat dalam bentuk format
yang lain.
 Other Formats, Membuka Dialog Box Save As,untuk
memilih dari semua tipe file format yang tersedia atau
memungkinkan.
LATIHAN SOAL
1. MS PowerPoint merupakan bagian sari suatu program...
A. Microsoft Office C. Linux
B. Correl Draw D. Microsoft Window
2. Berikut ini yang tidak terdapat pada office button...
A. Open C. Save as
B. New D. Edit
3. Alt+N adalah perintah untuk mengaktifkan ribbon tab...
A.View C. Insert
B. Animations D. Design
4. Untuk memilih desain slide terdapat pada toolGroup...
A. Page Setup C. Themes
B. Background D. Font
5. Untuk memberikan efek animasi pada sebuah slide, ribbon tab yang
diaktifkan adalah...
A. Insert C. Rivew
B. Animations D. Design
1.5 Menutup Presentasi
Untuk Menutup hasil presentasi anda, klik tanda
Close (x) di pojok kanan atas. Atau bisa juga dengan
menekan tombol Quick Access Button > Close.
6. Slide Show digunakan untuk...
A. Mengolah judul dan isi presentasiC. Mengolah dan melihat
presentasi
B. Menampilkan Presentasi Judul Presentasi D. Menampilkan Judul
Presentasi
7. Berikut adalah Ribbon tab yang terdapat pada PowerPoint 2007,
kecuali...
A. Design C. Rivew
B. Slide Show D. Windows
8. Selain Menggunakan mouse untuk mXengaktifkan ribbon tab slide
show dapat juga dikerjakan dengan perintah...
A. Alt+N C. Alt+H
B. Alt+S D. Alt+A
9. Untuk mengatur tampilan ukuran besar kecilnya slide dapat
dilakukan dengan...
A. Effect C. Zoom
B. Compare D. Slide Orientation
10. Start Slide Show berfungsi untuk....
A.Menyembunyikan Slide C. Menentukan dari mana slide
dijalankan
B. Menentukan urutan slide D. Mengatur resolusi dari slide
1. Apa yang dimaksud Ms. PowerPoint ?
2. Disebut apa lembar kerja pada powerpoint ?
3. Sebutkan langkah-langkah membuat background baru !
4. Sebutkan 2 menu penyimpanan !
5. Sebutkan Ribbon tab yang ada pada Ms. PowerPoint 2007 !
Pilihan Ganda Uraian
1. A. Microsoft Office
2. D. Edit
3. C. Insert
4. C. Themes
5. B. Animations
6. B. Menampilkan
Presentasi
7. D. Windows
8. B. Alt+S
9. C. Zoom
10. C. Menentukan dari
mana slide dijalankan
1. Sebuah aplikasi yang
digunakan untuk
membuat presentasi
handal.
2. Slide
3. Klik menu File > new >
Task Pane For Design
Tempate > pilih salah
satu background.
4. Save dan save as
5. Home, Insert,
Design, Animations,
Slide Show, Review,
Format.
Ms. Power Point 2007 TIK BAB 1
Ms. Power Point 2007 TIK BAB 1

More Related Content

What's hot

MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2
safirafifah
 
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
Meisheilla Ivy
 
Presentasi bab 1 tik
Presentasi bab 1 tik Presentasi bab 1 tik
Presentasi bab 1 tik
Rozaberlyana
 
MS. PP 2007 TIK Bab 1
MS. PP 2007 TIK Bab 1MS. PP 2007 TIK Bab 1
MS. PP 2007 TIK Bab 1
ramadhan9g
 
Bab 1 TIK 9G
Bab 1 TIK 9GBab 1 TIK 9G
Bab 1 TIK 9G
chandraditya049g
 
mengenal power point 2007 bab 1
mengenal power point 2007 bab 1mengenal power point 2007 bab 1
mengenal power point 2007 bab 1
Rizatun
 
TIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINTTIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINT
lathifagokil
 
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
auliance
 
Microsoft powerpoint 2007 bab 1
Microsoft powerpoint 2007 bab 1Microsoft powerpoint 2007 bab 1
Microsoft powerpoint 2007 bab 1shinta9c
 

What's hot (13)

MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2MS PowerPoint 2007 Bab 2
MS PowerPoint 2007 Bab 2
 
Mengenal power point 2007
Mengenal power point                  2007Mengenal power point                  2007
Mengenal power point 2007
 
Presentasi bab 1
Presentasi bab 1Presentasi bab 1
Presentasi bab 1
 
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
MS PowerPoint 2007 Bab 1-6
 
Presentasi bab 1 tik
Presentasi bab 1 tik Presentasi bab 1 tik
Presentasi bab 1 tik
 
MS. PP 2007 TIK Bab 1
MS. PP 2007 TIK Bab 1MS. PP 2007 TIK Bab 1
MS. PP 2007 TIK Bab 1
 
Bab 1 TIK 9G
Bab 1 TIK 9GBab 1 TIK 9G
Bab 1 TIK 9G
 
mengenal power point 2007 bab 1
mengenal power point 2007 bab 1mengenal power point 2007 bab 1
mengenal power point 2007 bab 1
 
TIK Bab 1-6
TIK Bab 1-6TIK Bab 1-6
TIK Bab 1-6
 
TIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINTTIK BAB 1-4 POWER POINT
TIK BAB 1-4 POWER POINT
 
11,12,13,23
11,12,13,2311,12,13,23
11,12,13,23
 
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
MICROSOFT OFFICE POWERPOINT 2007
 
Microsoft powerpoint 2007 bab 1
Microsoft powerpoint 2007 bab 1Microsoft powerpoint 2007 bab 1
Microsoft powerpoint 2007 bab 1
 

Similar to Ms. Power Point 2007 TIK BAB 1

MS POWER POINT 2007 BAB 1
MS POWER POINT 2007 BAB 1MS POWER POINT 2007 BAB 1
MS POWER POINT 2007 BAB 1
wisnuan9h
 
MS PowerPoint 2007 bab 1
MS PowerPoint 2007 bab 1MS PowerPoint 2007 bab 1
MS PowerPoint 2007 bab 1
allysanadine9h
 
ms powerpint 2007 bab 1
ms powerpint 2007 bab 1ms powerpint 2007 bab 1
ms powerpint 2007 bab 1
allysanadine9h
 
Mengenal power point 2007
Mengenal power point                  2007Mengenal power point                  2007
Mengenal power point 2007mutiaranurani9f
 
Bab 1 tik
Bab 1 tikBab 1 tik
Bab 1 tikdea9a9
 
Ms.Power Point 2007 BAB 1
Ms.Power Point 2007 BAB 1Ms.Power Point 2007 BAB 1
Ms.Power Point 2007 BAB 1
rafafadil
 
Power point tik1
Power point tik1Power point tik1
Power point tik1rafafadil
 
MS.Power point tik1
MS.Power point tik1MS.Power point tik1
MS.Power point tik1
krisna_ibrahim
 
Power point tik1
Power point tik1Power point tik1
Power point tik1
favian122
 
TIK Bab 1
TIK Bab 1TIK Bab 1
TIK Bab 1
chandragaditya9g
 
MS.POWER POINT BAB 1
MS.POWER POINT BAB 1MS.POWER POINT BAB 1
MS.POWER POINT BAB 1
kamal_reza
 
MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007
rachmaa9g
 
Tik bab 1
Tik bab 1Tik bab 1
Tik bab 1
Nabilah9F
 
ms. power point 2007 Bab 1
ms. power point 2007 Bab 1ms. power point 2007 Bab 1
ms. power point 2007 Bab 1
Rachma9G
 
Ms.Powerpoint 2007
Ms.Powerpoint 2007Ms.Powerpoint 2007
Ms.Powerpoint 2007
Annisa9G
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2sdahjdkasd
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2burhanmuhammad
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2fera_9d_09
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2burhanmuhammad
 

Similar to Ms. Power Point 2007 TIK BAB 1 (20)

MS POWER POINT 2007 BAB 1
MS POWER POINT 2007 BAB 1MS POWER POINT 2007 BAB 1
MS POWER POINT 2007 BAB 1
 
MS PowerPoint 2007 bab 1
MS PowerPoint 2007 bab 1MS PowerPoint 2007 bab 1
MS PowerPoint 2007 bab 1
 
ms powerpint 2007 bab 1
ms powerpint 2007 bab 1ms powerpint 2007 bab 1
ms powerpint 2007 bab 1
 
Mengenal power point 2007
Mengenal power point                  2007Mengenal power point                  2007
Mengenal power point 2007
 
Bab 1 tik
Bab 1 tikBab 1 tik
Bab 1 tik
 
Ms.Power Point 2007 BAB 1
Ms.Power Point 2007 BAB 1Ms.Power Point 2007 BAB 1
Ms.Power Point 2007 BAB 1
 
Power point tik1
Power point tik1Power point tik1
Power point tik1
 
MS.Power point tik1
MS.Power point tik1MS.Power point tik1
MS.Power point tik1
 
Power point tik1
Power point tik1Power point tik1
Power point tik1
 
TIK Bab 1
TIK Bab 1TIK Bab 1
TIK Bab 1
 
MS.POWER POINT BAB 1
MS.POWER POINT BAB 1MS.POWER POINT BAB 1
MS.POWER POINT BAB 1
 
MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007MS PowerPoint 2007
MS PowerPoint 2007
 
Tik bab 1
Tik bab 1Tik bab 1
Tik bab 1
 
Tik bab 1
Tik bab 1Tik bab 1
Tik bab 1
 
ms. power point 2007 Bab 1
ms. power point 2007 Bab 1ms. power point 2007 Bab 1
ms. power point 2007 Bab 1
 
Ms.Powerpoint 2007
Ms.Powerpoint 2007Ms.Powerpoint 2007
Ms.Powerpoint 2007
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
 
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
Teknologi informasi dan komunikasi 2.2
 

Recently uploaded

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
VenyHandayani2
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 

Recently uploaded (20)

SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
CGP.10.Pendampingan Individual 2 - VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN.pdf_20240528_1...
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 

Ms. Power Point 2007 TIK BAB 1

  • 1. MENGENAL POWER POINT 2007 MEN U Indikasi MATE RI LATIHA N SOAL KUNCI JAWABA N TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI Tahun Ajaran 2014/2015 Allysa Nadine T.S / 04 Sabela Nadhira R / 25 Saltsa Septika P /26 Wisnu Aditya N / 30 Kelompok 3 SK & KD
  • 2. KOMPETENSI DASAR Mengenal perangkat keras dan system yang digunakan dalam program presentasi Mengidentifikasi menu dan ikon pada perangkat lunak pengolah presentasi STANDAR KOMPETENSI
  • 3. INDIKASI 1.1 Mengaktifkan MS Power Point 1.2 Lembar Kerja MS Power Point 1.3 Fungsi dari Tools dalam MS Power Point 2007 1.4 Menyimpan Dokumen MS Power Point 2007 1.5 Menutup Presentasi
  • 4. Mengaktifkan MS PowerPoint Lembar kerja MS Powerpoint 2007 Fungsi Tools dalam MS PowerPoint Menyimpan doumen MS PowerPoint 2007 Menutup Presentasi materi
  • 5. MICROSOFT POWER POINT 2007 1. Klik Start, pilih Program, pilih Microsoft Office, dan kemudian klik Power Point. 2. Start Program Microsoft Office Micorosoft Office PowerPoint 2007. Posisi menu bisa saja tidak sama antara satu komputer dengan komputer lainnya. 3. Jika Anda sudah membuat shortcut dan menempatkannya pada desktop, maka Anda dapat mengaktifkan Ms. PowerPoint 2007 dengan mengklik (double click) icon shortcut tersebut. Materi
  • 6. Lembar kerja power point 2007 Seperti telah disampaikan di atas, tampilan lembar kerja MS PowerPoint 2007 berbeda dengan MS PowerPoint sebelumnya (mis. MS PowerPoint 2003) ,begitu juga dengan istilah penggunaannya
  • 7. Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007 1. Fungsi Utama tombol Ms. Office ( MS. Office Button) Ms. Office Button berisi Fungsi- Fungsi utama dari File, antara lain : -New - Print -Open - prepare - Save - Send -Save As - Publish
  • 8. 2. Quick Access Toolbar Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007 Berisi shortcut untuk fungsi Save ,undo ,and Repeat. Shortcut ini dapat ditamah dengan mengklik panah disebelah kanan. Jika kita mengaktifkan seluruh menu yang ada di pilihan Costomize Quick Access Toolbar, maka shortcutnya akan aktif pada Quick Access Toolbar
  • 9. 3.Ribbon Tabs Fungsi Tools pada MS PowerPoint 2007 Setiap Ribbon Tabs akan menampilkan Ribbon yang berisi beberapa set dari Tool Groups, Ribbon Tabs dalam Ms PowerPoint2007 antara lain : - A.Home -B.Slide Show - C.Insert -D.Rivew -E.Design -F.View -G.Animations
  • 10. A. Ribbon Tabs Home Untuk mengaktifkan ,klik pada Ribbon Tab Home ,atau Alt+H. Ribbon menu yang gtampil terdiri dari beberapa tool grup, antara lain ; Clipboard, Slides, Font, Paragraph, Drawing, dan Editing, yang berfungsi untuk mengatur formad slide dan isinya. Clipboard : Terdapat tombol copy, paste, cut, dan format pointer Slide :Terdapat tombol add slide, layout, reset, dan delete. Paragraph : Terdapat tombol untuk mengatur perataan (alignment), bullet, and numbering, line spacing, dan beberapa tombol untuk mengatur paragraph Drawing : Terdapat tombol Text Box, Austoshape, Arrange, Quick Styles, Shape Fill, Shape Outline, dan Shape Effects Editing : Terdiri dari tombol Find, Replace, dan Select
  • 11. B. Ribbon Tabs Inserts Untuk mengaktifkan ,klik pada Ribbon Tab Insert atau tekan Alt +N pada keyboard. Ribbon tab insert terdiri dari beberapa tool grup, antara lain :  Tables : Perintah untuk menambahkan table pada tampilan slide Anda.  Illustrations : Terdapat tombol-tombol yang bisa Anda gunakan untuk menyisipkan gambar, clipArt, photo album, shapes, smartart, dan chart(grafik).  Link : Tombol-tombol pada tool grup ini dapat digunakan untuk membuat link pada slide.  Media Clips : Untuk memperkaya tampilan slide Anda, maka Anda dapat menambahkan file sound(suara) atau movie(film)
  • 12. C. Ribbon Tabs Design Untuk menaktifkan, Coba Anda klik Ribbon tab Design atau Tekan Alt+G, maka akan muncul Ribbon dengan beberapa tool grup, antara lain : Page Setup : Terdapat tombol untuk mengatur orientasi dari slide, apakah anda akan menggunakan orientasi portrait atau landscape. Themes : Anda bisa menggunakan pilihan desain yang sudah disiapkan oleh MS. PowerPoint 2007 untuk slide anda. Background : Untuk memperindah slide yang anda buat, anda bisa menata latar belakang slide anda dengan menggunakan menu pada tool grup ini.
  • 13. D. Ribbon Tabs Animations Untuk mengaktifkan ,klik Ribbon Tabs Animations atau tekan Alt+A. Pada Ribbon Tab Animations ,Anda bisa menambahkan berbagai macam bentuk animasi pada slide anda. Terdapat tool grup yang bisa Anda gunakan, antara lain : oPreview : Tombol ini dipergunakan untuk melihat hasil dari animasi yang Anda berikan untuk slide Anda. oAnimations : Anda dapat memiih animasi bagi objek yang ada pada slide,terdiri dari animate dan costum animations. oTransition to This Slide : Untuk memberikan slide pada perpindahan slide yang Anda buat.
  • 14. E. Ribbon Tabs SlideShow Untuk mengaktifkan, klik Ribbon Tab Slide Show, atau klik Alt+S. Ribbon tab Slide Show terdiri dari beberapa tool grup, antara lain : a) Start Slide Show : Untuk menentukan dari mana slide anda dijalankan, apakah dari awal atau dari slide yang sedang aktif atau pilihan anda sendiri . b) Set Up : Terdapat tombol yang bisa digunakan untuk menyembunyikan slide, merekam narasi dan menentukan urutan slide yang akan ditampilkan. c) Monitors : Anda bisa mengatur resolusi dari slide presentasi Anda pada toolgrup ini.
  • 15. A. Ribbon Tabs SlideShow Untuk mengaktifkan ,klik Pada Ribbon Tab Rivew atau tekan Alt+R pada keyboard. Terdapat tiga tool grup pada ribbon tab ini, antara lain : 1. Proofing : Untuk melakukan pengecekan pada tata tulis yang Anda buat di slide. 2. Comments : Anda bisa memberikan catatan pada slide yang Anda buat. 3. Profect : Anda bisa menggunakannya untuk melindungi slide presentasi yang Anda buat.
  • 16. 4.Dialog Box Launcher Apabila anda meng-klik Dialog Box Launcher berupa panah kecil di sudut sebelah kanan bawah tools Group, maka akan terbuka Dialog Box yang mempunyai pilihan dan setting dari toolGroup tersebut.
  • 17. F. Ribbon Tabs View Untuk mengaktifkan, klik Ribbon Tab View ata klik Alt+W. Tool grup yang terdapat pada Ribbon tab ini antara lain : i. Presentation : Anda dapat melihan keseluruhan dari slide yang telah Anda buat.Selain itu Anda juga bisa membuat slide master sesuai dengan yang anda inginkan. ii. Show/Hide : Untuk membantu Anda dalam membuat slide presentasi. Anda bisa menampilkan penggaris dan garis bantu. iii. Zoom : Anda dapat memperbesar ukuran slide yang Anda buat atau secar normal. iv. Color/Grayscale : Anda dapat menentukan apakah slide yang Anda buat berwarna/hitam putih. v. Window : Andsa menata tampilan window PowerPoint apakah secara cascade, split, atau berpindah ke window ini
  • 18. 1.4 menyimpan dokumen ms powerpoint 2007 Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan apabila akan menyimpan dokumen yang Anda akan menyimpan dokumen yang anda buat, antara lain ; 1. Apabila anda menyimpan dokumen sebagai ms Power Point 2007,maka dokumen tersebut tidak dapat dibuka pada ms PowerPoint versi sebelumnya. 2. Selalu menggunakan Save as untuk menyimpan dokumen,karena akan memudahkan memilih tipe penyimpanan,disesuaikan dengan ms. PowerPoint yang digunakan dan kebutuhan lainnya.
  • 19. Langkah-langkah yang harus dilakukan dalam menyimpan dokumen, antara lain : I. Klik logo/tombol Ms. Office yang ada pada sudut kiri atas lembar kerja, kemudian pilih Save atau Save As.
  • 20. Langkah-langkah yang harus dilakukan dalam menyimpan dokumen, antara lain : Ms. Office Button >> Save As  PowerPoint Presentation, Anda dapat menyimpan dokumen yang anda buat sesuai dengan format Ms. PowerPoint 2007.  PowerPoint Show,Anda menyimpan dokumen yang anda buat dimana jika anda mengaktifkannya maka akan terbuka sebagai tampilan Slide Show.  PowerPoint 97-2003 Presentation, Menyimpan copy dari dokumen yang anda buat dengan format yang dapat dibuka di PowerPoint 97-2003.  Find Add-Ins for other file format, Anda dapat menyimpan dokumen yang anda buat dalam bentuk format yang lain.  Other Formats, Membuka Dialog Box Save As,untuk memilih dari semua tipe file format yang tersedia atau memungkinkan.
  • 22. 1. MS PowerPoint merupakan bagian sari suatu program... A. Microsoft Office C. Linux B. Correl Draw D. Microsoft Window 2. Berikut ini yang tidak terdapat pada office button... A. Open C. Save as B. New D. Edit 3. Alt+N adalah perintah untuk mengaktifkan ribbon tab... A.View C. Insert B. Animations D. Design 4. Untuk memilih desain slide terdapat pada toolGroup... A. Page Setup C. Themes B. Background D. Font 5. Untuk memberikan efek animasi pada sebuah slide, ribbon tab yang diaktifkan adalah... A. Insert C. Rivew B. Animations D. Design
  • 23. 1.5 Menutup Presentasi Untuk Menutup hasil presentasi anda, klik tanda Close (x) di pojok kanan atas. Atau bisa juga dengan menekan tombol Quick Access Button > Close.
  • 24. 6. Slide Show digunakan untuk... A. Mengolah judul dan isi presentasiC. Mengolah dan melihat presentasi B. Menampilkan Presentasi Judul Presentasi D. Menampilkan Judul Presentasi 7. Berikut adalah Ribbon tab yang terdapat pada PowerPoint 2007, kecuali... A. Design C. Rivew B. Slide Show D. Windows 8. Selain Menggunakan mouse untuk mXengaktifkan ribbon tab slide show dapat juga dikerjakan dengan perintah... A. Alt+N C. Alt+H B. Alt+S D. Alt+A 9. Untuk mengatur tampilan ukuran besar kecilnya slide dapat dilakukan dengan... A. Effect C. Zoom B. Compare D. Slide Orientation 10. Start Slide Show berfungsi untuk.... A.Menyembunyikan Slide C. Menentukan dari mana slide dijalankan B. Menentukan urutan slide D. Mengatur resolusi dari slide
  • 25. 1. Apa yang dimaksud Ms. PowerPoint ? 2. Disebut apa lembar kerja pada powerpoint ? 3. Sebutkan langkah-langkah membuat background baru ! 4. Sebutkan 2 menu penyimpanan ! 5. Sebutkan Ribbon tab yang ada pada Ms. PowerPoint 2007 !
  • 26. Pilihan Ganda Uraian 1. A. Microsoft Office 2. D. Edit 3. C. Insert 4. C. Themes 5. B. Animations 6. B. Menampilkan Presentasi 7. D. Windows 8. B. Alt+S 9. C. Zoom 10. C. Menentukan dari mana slide dijalankan 1. Sebuah aplikasi yang digunakan untuk membuat presentasi handal. 2. Slide 3. Klik menu File > new > Task Pane For Design Tempate > pilih salah satu background. 4. Save dan save as 5. Home, Insert, Design, Animations, Slide Show, Review, Format.