SlideShare a Scribd company logo
MIGRASI ( PERPINDAHAN PC DEKSTOP KE LAPTOP )
KOMUNIKASI DATA : SKYPE
OLEH :
RIZKY KURNIAWAN SANDY (14-110-0049)
PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA
SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER
STMIK WIDYA PRATAMA PEKALONGAN
2014
Definisi PC Dekstop
• PC desktop merupakan komputer yang sering kita lihat di rumahan,
sekolah, kantor, atau warnet. Kenapa disebut komputer desktop? Karena
desktop sendiri memiliki pengertian Top of Desk, dimana memiliki
pengertian komputer yang diletakkan di atas meja.
• PC desktop terdiri atas CPU, monitor, keyboard, dan mouse. Ketiga
komponen tersebut saling berkaitan satu sama lainnya. PC Desktop
umumnya bisa digunakan untuk pekerjaan-pekerjaan berat seperti video
editing, desain grafis, multimedia, pembuatan animasi, dan pekerjaan
kantor lainnya. Namun hal itu tergantung juga dengan spesfikasi PC yang
dimilikinya. Jika PC yang lawas alias jadul, tentu akan ”lemot” jika
digunakan untuk pekerjaan-pekerjaan berat.
• PC desktop umumnya memiliki monitor dengan ukuran 14, 15, 17 inci,
tetapi ada pula yang berukuran di atasnya. Kekurangan dari PC deskop
adalah kita tidak mudah untuk membawanya ke mana-mana.
Kelebihan PC Dekstop• 1. Lebih Murah
Harga PC Desktop lebih murah dibandingkan dengan laptop. Meskipun tetap harus membeli perangkat lain seperti monitor, mouse, maupun
keyboard, harganya jauh lebih terjangkau daripada laptop.
• 2. Lebih Kuat
Prosesor PC lebih kuat dibandingkan prosesor laptop. Prosesor yang terpasang di PC lebih besar, tidak seperti laptop yang prosesornya dibuat
lebih kecil untuk menggunakan lebih sedikit energi sehingga menghasilkan sedikit panas. Prosesor PC memiliki kemampuan untuk di
overclocked untuk mendapatkan kecepatan lebih tinggi, beda dengan prosesor laptop.
• 3. Mampu Menampung Lebih Banyak Piranti Komputer
Bandingkan saja lubang USB di laptop dan PC. Keterbatasan colokan USB di laptop membuat pemasangan piranti berbasis USB terbatas. Lain
dengan di PC, karena jika kurang pun dapat ditambah dengan USB card. PC pun memiliki colokan serial dan paralel port yang tidak dimiliki
beberapa jenis laptop.
• 4. Layar Lebar Tetap OK
Menggunakan PC dapat dioperasikan menggunakan layar monitor lebih lebarm misal dengan ukuran monitor 24 inchi. Sehingga kita bisa lebih
puas untuk mengoperasikannya terutama untuk proses editing video maupun grafis.
• 5. Service Komputer PC Lebih Mudah dan Murah
Komponen PC lebih mudah untuk didapatkan dipasaran baik yang bekas maupun yang baru. Harganya pun relatif lebih murah daripada
perangkat laptop.
• 6. Efisiensi Software Lebih Bagus
Laptop sekarang mampu untuk mengoperasikan program grafis seperti Adobe Photoshop. Akan tetapi lebih nyaman jika menggunakan PC
karena perlu didukung oleh perangkat prosesor lebih kuat, VGA tinggi dan periperal yang lain.
• 7. Komputer PC Lebih Mudah di Daur Ulang
Perangkat PC hampir dapat didaur ulang semua untuk di jual kembali. Berbeda dengan laptop yang memiliki kemampuan daur ulang yang
terbatas.
• 8. Komputer PC Lebih Aman dan Bertahan Lama
Memang untuk kebutuhan mobile atau berpindah-pindah, PC tidak sefleksibel laptop yang bisa dibawa kemana-mana. Tahukah Anda,
sebenarnya inilah kelebihan PC dari segi keamanan, karena tidak mudah untuk dicuri.
Definisi dan Ciri Ciri Laptop
• Laptop adalah sebuah komputer jinjing yang berukuran relatif kecil dan ringan. Beratnya berkisar
antara 1-6 kilogram, tergantung ukuran dan material laptop tersebut. Sumber daya laptop beasal
dari baterai yang bisa diisi ulang. Cara pengisiannya yaitu menggunakan adaptor A/C. Baterai
dapat bertahan hingga 6 jam sebelum akhirnya habis dan harus diisi ulang. Karena menggunakan
daya baterai, laptop dapat dibawa kemana-mana. Oleh karena itu, laptop kerap kali disebut
sebagai komputer pribadi yang portabel.
• Laptop berbentuk persegi panjang dan berbentuk seperti buku. Laptop dapat dibuka hingga
membentuk sudut 90o. Ada dua bagian laptop yaitu bagian layar tampilan dan bagian papan
tombol. Bagian yang tegak adalah layar penampil sedangkan bagian yang mendatar mencakup
papan tombol dan layar sentuh. Layar sentuh digunakan untuk menggerakan kursor yang berada
di layar penampil. Slot-slot untuk USB dan juga CD-romterletak di bagian kiri dan kanan laptop.
Selain itu, ada beberapa laptop yang dilengkapi dengan fitur kamera. Jangan bayangkan kamera
konvensional yang besar dan berat. Pada laptop, yang dimaksud dengan kamera adalah lensa
berdiameter sekitar 5 mm yang terletak di atas layar penampil. Kamera ini dapat digunakan untuk
memotret atau camcorder yaitu untuk berkomunikasi jarak jauh lewat jaringan internet secara
langsung seakan-akan sedang bertatap muka.
Fungsi Laptop
• laptop memiliki fungsi yang sama dengan komputer destop (desktop
computers) pada umumnya. Komponen yang terdapat di dalamnya
sama persis dengan komponen pada destop, hanya saja ukurannya
diperkecil, dijadikan lebih ringan, lebih tidak panas, dan lebih hemat
daya.
Kelebihan Laptop
1.Pemakain sumber daya listrik laptop lebih hemat di bandingkan
desktop.
2.Portabilitas laptos lebih baik dibandingkan desktop. Laptop di desain
untuk dapat di pakai dengan mobilitas tinggi
Kekurangan Laptop
1.Performa desktop secara umum lebih baik di bandingkan laptop.
2.Jenis dan pilihan model desktop lebih bervariasi di bandingakan
laptop.
3.Daya tahan desktop lebih baik dibandingkan laptop.
4.Penanganan dan pemakain laptop harus ekstra hati-hati.
5.Desktop lebih mudah di konfigurasikan sesuai kebutuhan di
bandingkan laptop
6.Teknologi yang digunakan desktop selalu lebih baru di banding
laptop. Umumnya laptop mengikuti teknologi perkembangan pada
desktop.
7.Desktop lebih murah dibandingkan laptop.
Perbandingan Laptop dan Komputer Desktop
• Seiring perkembangan jaman , saat perangkat komputer tidak hanya terdapat Personal Computer , namun
sekarang terdapat Laptop yang lebih dikenal dengan nama Notebook dan Netbook . Setiap produk memiliki
kelebihan dan kekurangannya masing – masing . Hal ini tergantung terhadap kebutuhan yang diperlukan
sebelum memiliki sebuah PC atau Laptop tersebut . Berikut adalah perbandingan kelebihan dan kekurangan
PC dibandingkan dengan Laptop
• Yang pertama dari segi harga . Seperti diketahui harga PC relatif lebih murah daripada harga laptop dengan
spesifikasi yang sama . Hal ini dikarenakan biaya yang digunakan oleh produsen untuk membuat sebuah
laptop lebih besar dibandingkan dengan merakit sebuah Personal Computer . Dari sisi Notebook dan Netbook
, Notebook lebih mahal dibandingkan dari Netbook , dikarenakan bentuknya yang lebih besar dan fungsinya
yang lebih lengkap dibandingkan dengan Netbook . Seperti contohnya di dalam Netbook tidak terdapat optical
DVD Drive seperti halnya yang terdapat pada PC dan Notebook .
• Yang kedua dari segi portabilitas . Sebuah PC tentunya tidak akan dapat dibawa bawa secara mudah oleh
pengguna , dikarenakan bentuknya yang besar dan berat serta memang tidak diciptakan agar mudah dibawa
bawa . Dibandingkan dengan Laptop , jelas laptop sifatnya lebih portable dibandingkan dengan PC . Antara
Notebook dan Netbook sendiri terdapat perbedaan disisi portable . Bentuk Netbook yang lebih kecil dan
ringan dibandingkan Notebook memberikan keuntungan tersendiri . Portabilitas ini juga berkaitan dengan
konektivitas jaringan yang didapatkan . Pada Personal Computer konektivitas jaringan relativ stabil karena
tidak pernah dibawa ke tempat lain . Sedangan pada Notebook dan Netbook konektivitasnya relatif berubah ,
karena dapat dibawa kemanapun yang terdapat jaringan Hotspot atau Wi-Fi .
• Yang ketiga adalah dari segi spesifikasinya . Pada Personal Computer , spesifikasi komputer dapat
diubah – ubah sesuai dengan keinginan , dengan cara membeli part komputer yang sesuai dengan
PC . Beda dengan Notebook dan Netbook yang tidak dengan mudah diganti spesifikasinya . Hanya
beberapa part pada Notebook dan Netbook yang dapat diganti atau diupgrade seperti RAM
.Itupun terbatas pada kemampuan Notebook dan Netbook dalam kapasitasnya . Ini juga
berpengaruh terhadap biaya perawatan dari ketiga macam komputer tersebut . Tidak seperti
Personal Computer yang harga komponennya relatif lebih murah , Notebook dan Netbook
membutuhkan biaya yang lebih banyak dibandingkan dengan PC . Ini karena Notebook dan
Netbook biasanya membutuhkan penanganan langsung dari Service Center untuk mereparasi dan
mengganti sparepartnya . Hal lain yang membedakan Notebook dan Netbook adalah spesifikasi
mendasarnya dimana Notebook lebih tinggi dibandingkan dengan Netbook . Seperti contohnya
pada segi processor . Banyak Notebook sekarang yang memiliki prosesor tinggi seperti Prosesor
Intel Core i3-i7 , sedangkan pada Netbook rata rata hanya menggunakan Intel Celeron atau Atom
N270/280 . Hal ini membuat keuntungan tersendiri bagi Netbook karena konsumsi daya panasnya
yang rendah walaupun tidak memiliki prosesor yang tinggi kemampuannya
• Yang terakhir adalah dari segi kemampuannya . Seperti yang diketahui diatas , komponen Personal
Computer dapat diganti sesuai dengan keinginan . Hal ini membuat PC relatif dapat menyesuaikan
keinginan dan tujuan User untuk memiliki PC tersebut , seperti contoh Gaming atau Design Grafis
. Hal ini berbeda dengan Notebook dan Netbook yang memiliki kemampuan terbatas . Hanya
Notebook berspesifikasi tinggi yang dapat digunakan untuk Gaming dan Design Grafis secaraa
maksimal . Seperti contohnya Notebook Alienware yang memang dikhususkan untuk Gaming
dengan spesifikasi yang ekstrim . Sedangkan Netbook biasanya hanya digunakan untuk keperluan
berinternet , chatting , menonton video dan mendengarkan musik , serta sebagai pemakaian kerja
office karena keterbatasan kemampuan prosesor .
• Jadi perbandingan antara PC dengan Notebook dan Netbook sebenarnya memiliki kelebihan dan
kekurangan masing – masing . PC walaupun berat dan sifatnya tidak portable namun kemampuan
yang dapat diupgrade sesuai dengan kebutuhan user menjadi keuntungannya . Notebook yang
bersifat portable dan masing cocok untuk Design Grafis dan juga Gaming namun tidak dapat
diupgrade sesuai dengan kebutuhan dan harganya yang relatif lebih mahal daripada PC . Serta
Netbook yang dapat dimiliki dengan harga yang lebih murah daripada PC dan Notebook dengan
konsekuensi kemampuannya yang terbatas . Semua memiliki kelebihan dan kekurangan sesuai
dengan pandangan dan kebutuhan user
PENGERTIAN SKYPE
Adalah perangkat lunak untuk memanggil orang lain pada komputer
atau ponsel.Download Skype dan mulai menelepon secara gratis di
seluruh dunia.
Panggilan memiliki kualitas suara yang sangat baik dan sangat
aman dengan end-to-end enkripsi.Anda bahkan tidak perlu
mengkonfigurasi firewall atau router atau peralatan jaringan lainnya.
Selain itu tidak hanya bekerja pada Windows.Skype juga
untuk Mac OS X, Linux dan PDAmenggunakan Pocket PC, dengan tampilan
dan nuansa asli untuk setiap platform. Berbicara,mengirimkan
pesan instan atau bahkan transfer file bekerja antara platform yang
berbeda seperti pesona.
FUNGSI SKYPE
• Skype calling - Skype memiliki semua fitur telepon biasa sehingga lebih mudah untuk mengatur
panggilan Anda.
• Panggilan video - melihat siapa Anda berbicara pada saat yang sama seperti berbicara kepada mereka.
• Tambahkan Skype dan SkypeOut kontak - Tambah kontak yang menggunakan Skype dan mereka
yang menggunakan telepon biasa agar Anda dapat menelpon lebih banyak orang.
• Mengorganisir kelompok - kelompok kontak di bawah nama-nama tertentu dan membaginya dengan
kontak Anda sehingga mereka dapat berbicara dengan merekajuga.Dasar chat dan emoticon - ketika itu
tidak nyaman untuk menelepon, chatting atauInstant Message (IM) kontak Anda.
• Kelompok chatting - untuk saat ini lebih mudah untuk chatting atau Instant Message (IM)semua
teman Anda sekaligus.
• Pengaturan profil - mengubah cara Anda muncul ke dunia dan membiarkan orang tahusedikit tentang Anda
• Panggilan konferensi - berbicara dengan lebih dari satu teman pada suatu waktu.
• Impor kontak - cari buku alamat Anda untuk menemukan teman dan keluarga yang sudahmemiliki
nama Skype dan mulai menelepon mereka secara gratis.
• Lihat kontak Outlook - melihat dan panggilan Anda Microsoft Outlook ® kontak cepat dan langsung
dari daftar kontak Skype Anda.
• Quickfilter dan Speed-Dial - menemukan kontak Skype, chatting dan kontak SkypeOutterbaru dengan cepat
dan mudah, kemudian masukkan nama Skype mereka untukmenelepon mereka kembali dengan cepat.
MANFAAT SKYPE
• Skype adalah sebuah program perangkat lunak desktop gratis yang
memungkinkan penggunanya untuk berkomunikasi dengan satu sama
lain, gratis, melalui chatting, suara panggilan atau panggilan video.
Layanan ini memiliki berbagai manfaat luar kemampuan ini, termasuk
kemampuan bagi pengguna untuk panggilan telepon dan mengirim
pesan teks SMS dengan pra-bayar kredit Skype.
GRATIS KOMPUTER-KE KOMPUTER
PANGGILAN
• Manfaat utama Skype adalah memungkinkan anggota untuk
membuat panggilan telepon gratis antara satu sama lain ketika login
ke layanan menggunakan komputer atau melalui aplikasi mobile,
seperti aplikasi Skype untuk iPhone. Jika Anda sign in ke account
Skype Anda dan perhatikan salah satu orang dalam daftar kontak
Anda juga sign in, Anda dapat berkomunikasi dengan dia, gratis, di
salah satu dari tiga cara: chatting, panggilan suara atau video call.
MEMANGGIL DAN TEXTING TELEPON
• Skype juga memungkinkan para pengguna untuk menelepon dan
mengirim pesan teks ke ponsel - meskipun dengan biaya kecil, salah
satu yang bervariasi tergantung pada negara Anda menelepon dan
lokasi dari mana Anda membuat panggilan. Setelah Anda membeli
pra-bayar kredit Skype, Anda dapat menggunakannya untuk
melakukan panggilan dan mengirim pesan teks secara harfiah seluruh
dunia, baik menggunakan program komputer atau aplikasi mobile. Ini
datang terutama berguna jika Anda bepergian tanpa ponsel bekerja:
hanya menemukan koneksi Wi-Fi, hubungkan telepon Anda ke sana,
meluncurkan aplikasi Skype dan membuat panggilan.
SKYPE AKSES INTERNET
• Membuat panggilan telepon dan mengirim pesan teks tidak hanya
untuk penggunaan kredit Skype Anda. Dalam kemitraan dengan
Boingo Internet selular nirkabel, Skype telah memperkenalkan "Akses
Skype," yang memungkinkan Anda untuk menggunakan kredit Skype
untuk membayar untuk akses ke fasilitas hotspot internet Boingo,
yang dapat Anda temukan di kedai kopi, toko buku dan bahkan
bandar udara di seluruh dunia. Akses Skype tidak mengharuskan
Anda untuk menginstal perangkat lunak tambahan - jika sambungan
tersedia, Skype secara otomatis akan meminta Anda untuk
menggunakan kredit Anda yang tersedia untuk mendapatkan akses.
ONLINE JUMLAH DAN VOICE MAIL
• Untuk membantu memperluas manfaat dari Skype untuk mereka
yang tidak peduli untuk menggunakan program, Skype telah
memperkenalkan nomor online. Untuk biaya kecil - $ 18 untuk tiga
bulan pada Februari 2011 - Anda dapat membeli sejumlah yang
memungkinkan teman dan keluarga untuk menghubungi Anda
dengan harga lokal seperti jika Anda menggunakan telepon, Anda
hanya akan menjawab dengan Skype. Skype juga menawarkan
layanan pesan suara - mulai dari $ 6 untuk tiga bulan pada Februari
2011 - yang memungkinkan orang-orang yang menghubungi Anda di
Skype ketika Anda jauh meninggalkan pesan suara.
KELEBIHAN SKYPE
• Komunikasi global dan lokal lebih ekonomis
• Konferensi dapat dilakukan lebih dari 2 orang
• Kualitas suara yang lebih baik
• Gratis
• Mudah digunakan
KELEMAHAN SKYPE
• Penipuan
• Kapasitas yang besar
KESIMPULAN
• Dari uaraian diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bantuan
jaringan internet kita bisa melakukan perkuliahan/pembelajaran
kapanpun dan dimanapun, tanpa terbatas oleh ruang. Salah satunya
dengan menggunakan skype.
Migrasi ( perpindahan pc dekstop ke laptop )

More Related Content

Similar to Migrasi ( perpindahan pc dekstop ke laptop )

Pti
PtiPti
Pti
PtiPti
Spesifikasi komputer k3
Spesifikasi komputer k3Spesifikasi komputer k3
Spesifikasi komputer k3
arah1506
 
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
Siti Khotijah
 
Sumber daya komputasi_dan_komunikasi
Sumber daya komputasi_dan_komunikasiSumber daya komputasi_dan_komunikasi
Sumber daya komputasi_dan_komunikasi
Ulmi_Kalsum
 
Merakit Personal Komputer PC
Merakit Personal Komputer PCMerakit Personal Komputer PC
Merakit Personal Komputer PC
Muhammad Hafizh Annur
 
Komputer dan laptop
Komputer dan laptopKomputer dan laptop
Komputer dan laptop
Bintang Di Surga
 
Merakit Komputer
Merakit KomputerMerakit Komputer
Merakit Komputer
seolangit4
 
Membangun jaringan komputer
Membangun jaringan komputerMembangun jaringan komputer
Membangun jaringan komputer
as3pupun
 
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnnTugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
087772278208
 
Sejarah komputer kelompok 5
Sejarah komputer kelompok 5Sejarah komputer kelompok 5
Sejarah komputer kelompok 5
Alifandimas24
 
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
suryo pranoto
 
Perangkat keras internet
Perangkat keras internetPerangkat keras internet
Perangkat keras internet
Syahroni M.Y.
 
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
muhamadfajar23
 
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
pujiyanti oktavianti
 
Pengertian Komputer.pptx
Pengertian Komputer.pptxPengertian Komputer.pptx
Pengertian Komputer.pptx
akufifi
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
SarahFarhani
 

Similar to Migrasi ( perpindahan pc dekstop ke laptop ) (20)

Pti
PtiPti
Pti
 
Pti
PtiPti
Pti
 
Pti
PtiPti
Pti
 
Spesifikasi komputer k3
Spesifikasi komputer k3Spesifikasi komputer k3
Spesifikasi komputer k3
 
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
Analisis Perangkat PDA (Personal Digital Assistant)
 
Sumber daya komputasi_dan_komunikasi
Sumber daya komputasi_dan_komunikasiSumber daya komputasi_dan_komunikasi
Sumber daya komputasi_dan_komunikasi
 
Merakit Personal Komputer PC
Merakit Personal Komputer PCMerakit Personal Komputer PC
Merakit Personal Komputer PC
 
Komputer dan laptop
Komputer dan laptopKomputer dan laptop
Komputer dan laptop
 
Komputer dan laptop
Komputer dan laptopKomputer dan laptop
Komputer dan laptop
 
Merakit Komputer
Merakit KomputerMerakit Komputer
Merakit Komputer
 
Membangun jaringan komputer
Membangun jaringan komputerMembangun jaringan komputer
Membangun jaringan komputer
 
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnnTugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
Tugas apti mmmmmmmeeeeeennnnnnnn
 
Sejarah komputer kelompok 5
Sejarah komputer kelompok 5Sejarah komputer kelompok 5
Sejarah komputer kelompok 5
 
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
Sim, suryo pranoto, prof. dr. hapzi ali, mm, cma, sumber daya komputasi dan k...
 
Perangkat keras internet
Perangkat keras internetPerangkat keras internet
Perangkat keras internet
 
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
Tugas sim, fajar rosaddefa, 43217010140, yananto mihadi putra, se, m.si., sum...
 
Green Computing
Green ComputingGreen Computing
Green Computing
 
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
Sim , pujiyanti oktavianti , hapzi ali , sistem informasi sumber daya komputa...
 
Pengertian Komputer.pptx
Pengertian Komputer.pptxPengertian Komputer.pptx
Pengertian Komputer.pptx
 
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
Tugas sim, sarah farhani, yananto mihadi putra se, msi, sumber saya komputasi...
 

Recently uploaded

ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptxMATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
abbazpesulap
 
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Akhyar33
 
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptxaksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
HerlinaHelnayanti
 
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket BAksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
renysavitri
 
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COdWA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
ajongshopp
 
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-LitbangDesain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
ahmadsyahril26
 
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptxSlide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
abdillah18
 
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdfSpanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
PURNAWANYB1
 

Recently uploaded (9)

ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptxMATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
MATERI DRAMA KELAS XI KURIKULUM MERDEKA.pptx
 
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10Presentasi  PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
Presentasi PI 2 Visi Guru Penggerak Angkatan 10
 
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptxaksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
aksi nyata refleksi awal-tengah dan akhir pembelajaranpptx
 
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket BAksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
Aksi Nyata PMM perencanaan pembelajaran SMP?paket B
 
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COdWA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
WA 081388333722 Jual DIldo Penis Ikat Pinggang Di Surabaya COd
 
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-LitbangDesain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
Desain Pekerjaan Interior Kantor Bappeda-Litbang
 
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptxSlide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
Slide Peserta Terbaik Tahfidz sekolah JSIT.pptx
 
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdfSpanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
Spanduk PPDB 2024 2025 1x4M CDR Baik.pdf
 

Migrasi ( perpindahan pc dekstop ke laptop )

  • 1. MIGRASI ( PERPINDAHAN PC DEKSTOP KE LAPTOP ) KOMUNIKASI DATA : SKYPE OLEH : RIZKY KURNIAWAN SANDY (14-110-0049) PROGRAM STUDI MANAJEMEN INFORMATIKA SEKOLAH TINGGI MANAJEMEN INFORMATIKA DAN KOMPUTER STMIK WIDYA PRATAMA PEKALONGAN 2014
  • 2. Definisi PC Dekstop • PC desktop merupakan komputer yang sering kita lihat di rumahan, sekolah, kantor, atau warnet. Kenapa disebut komputer desktop? Karena desktop sendiri memiliki pengertian Top of Desk, dimana memiliki pengertian komputer yang diletakkan di atas meja. • PC desktop terdiri atas CPU, monitor, keyboard, dan mouse. Ketiga komponen tersebut saling berkaitan satu sama lainnya. PC Desktop umumnya bisa digunakan untuk pekerjaan-pekerjaan berat seperti video editing, desain grafis, multimedia, pembuatan animasi, dan pekerjaan kantor lainnya. Namun hal itu tergantung juga dengan spesfikasi PC yang dimilikinya. Jika PC yang lawas alias jadul, tentu akan ”lemot” jika digunakan untuk pekerjaan-pekerjaan berat. • PC desktop umumnya memiliki monitor dengan ukuran 14, 15, 17 inci, tetapi ada pula yang berukuran di atasnya. Kekurangan dari PC deskop adalah kita tidak mudah untuk membawanya ke mana-mana.
  • 3. Kelebihan PC Dekstop• 1. Lebih Murah Harga PC Desktop lebih murah dibandingkan dengan laptop. Meskipun tetap harus membeli perangkat lain seperti monitor, mouse, maupun keyboard, harganya jauh lebih terjangkau daripada laptop. • 2. Lebih Kuat Prosesor PC lebih kuat dibandingkan prosesor laptop. Prosesor yang terpasang di PC lebih besar, tidak seperti laptop yang prosesornya dibuat lebih kecil untuk menggunakan lebih sedikit energi sehingga menghasilkan sedikit panas. Prosesor PC memiliki kemampuan untuk di overclocked untuk mendapatkan kecepatan lebih tinggi, beda dengan prosesor laptop. • 3. Mampu Menampung Lebih Banyak Piranti Komputer Bandingkan saja lubang USB di laptop dan PC. Keterbatasan colokan USB di laptop membuat pemasangan piranti berbasis USB terbatas. Lain dengan di PC, karena jika kurang pun dapat ditambah dengan USB card. PC pun memiliki colokan serial dan paralel port yang tidak dimiliki beberapa jenis laptop. • 4. Layar Lebar Tetap OK Menggunakan PC dapat dioperasikan menggunakan layar monitor lebih lebarm misal dengan ukuran monitor 24 inchi. Sehingga kita bisa lebih puas untuk mengoperasikannya terutama untuk proses editing video maupun grafis. • 5. Service Komputer PC Lebih Mudah dan Murah Komponen PC lebih mudah untuk didapatkan dipasaran baik yang bekas maupun yang baru. Harganya pun relatif lebih murah daripada perangkat laptop. • 6. Efisiensi Software Lebih Bagus Laptop sekarang mampu untuk mengoperasikan program grafis seperti Adobe Photoshop. Akan tetapi lebih nyaman jika menggunakan PC karena perlu didukung oleh perangkat prosesor lebih kuat, VGA tinggi dan periperal yang lain. • 7. Komputer PC Lebih Mudah di Daur Ulang Perangkat PC hampir dapat didaur ulang semua untuk di jual kembali. Berbeda dengan laptop yang memiliki kemampuan daur ulang yang terbatas. • 8. Komputer PC Lebih Aman dan Bertahan Lama Memang untuk kebutuhan mobile atau berpindah-pindah, PC tidak sefleksibel laptop yang bisa dibawa kemana-mana. Tahukah Anda, sebenarnya inilah kelebihan PC dari segi keamanan, karena tidak mudah untuk dicuri.
  • 4. Definisi dan Ciri Ciri Laptop • Laptop adalah sebuah komputer jinjing yang berukuran relatif kecil dan ringan. Beratnya berkisar antara 1-6 kilogram, tergantung ukuran dan material laptop tersebut. Sumber daya laptop beasal dari baterai yang bisa diisi ulang. Cara pengisiannya yaitu menggunakan adaptor A/C. Baterai dapat bertahan hingga 6 jam sebelum akhirnya habis dan harus diisi ulang. Karena menggunakan daya baterai, laptop dapat dibawa kemana-mana. Oleh karena itu, laptop kerap kali disebut sebagai komputer pribadi yang portabel. • Laptop berbentuk persegi panjang dan berbentuk seperti buku. Laptop dapat dibuka hingga membentuk sudut 90o. Ada dua bagian laptop yaitu bagian layar tampilan dan bagian papan tombol. Bagian yang tegak adalah layar penampil sedangkan bagian yang mendatar mencakup papan tombol dan layar sentuh. Layar sentuh digunakan untuk menggerakan kursor yang berada di layar penampil. Slot-slot untuk USB dan juga CD-romterletak di bagian kiri dan kanan laptop. Selain itu, ada beberapa laptop yang dilengkapi dengan fitur kamera. Jangan bayangkan kamera konvensional yang besar dan berat. Pada laptop, yang dimaksud dengan kamera adalah lensa berdiameter sekitar 5 mm yang terletak di atas layar penampil. Kamera ini dapat digunakan untuk memotret atau camcorder yaitu untuk berkomunikasi jarak jauh lewat jaringan internet secara langsung seakan-akan sedang bertatap muka.
  • 5. Fungsi Laptop • laptop memiliki fungsi yang sama dengan komputer destop (desktop computers) pada umumnya. Komponen yang terdapat di dalamnya sama persis dengan komponen pada destop, hanya saja ukurannya diperkecil, dijadikan lebih ringan, lebih tidak panas, dan lebih hemat daya.
  • 6. Kelebihan Laptop 1.Pemakain sumber daya listrik laptop lebih hemat di bandingkan desktop. 2.Portabilitas laptos lebih baik dibandingkan desktop. Laptop di desain untuk dapat di pakai dengan mobilitas tinggi
  • 7. Kekurangan Laptop 1.Performa desktop secara umum lebih baik di bandingkan laptop. 2.Jenis dan pilihan model desktop lebih bervariasi di bandingakan laptop. 3.Daya tahan desktop lebih baik dibandingkan laptop. 4.Penanganan dan pemakain laptop harus ekstra hati-hati. 5.Desktop lebih mudah di konfigurasikan sesuai kebutuhan di bandingkan laptop 6.Teknologi yang digunakan desktop selalu lebih baru di banding laptop. Umumnya laptop mengikuti teknologi perkembangan pada desktop. 7.Desktop lebih murah dibandingkan laptop.
  • 8. Perbandingan Laptop dan Komputer Desktop • Seiring perkembangan jaman , saat perangkat komputer tidak hanya terdapat Personal Computer , namun sekarang terdapat Laptop yang lebih dikenal dengan nama Notebook dan Netbook . Setiap produk memiliki kelebihan dan kekurangannya masing – masing . Hal ini tergantung terhadap kebutuhan yang diperlukan sebelum memiliki sebuah PC atau Laptop tersebut . Berikut adalah perbandingan kelebihan dan kekurangan PC dibandingkan dengan Laptop • Yang pertama dari segi harga . Seperti diketahui harga PC relatif lebih murah daripada harga laptop dengan spesifikasi yang sama . Hal ini dikarenakan biaya yang digunakan oleh produsen untuk membuat sebuah laptop lebih besar dibandingkan dengan merakit sebuah Personal Computer . Dari sisi Notebook dan Netbook , Notebook lebih mahal dibandingkan dari Netbook , dikarenakan bentuknya yang lebih besar dan fungsinya yang lebih lengkap dibandingkan dengan Netbook . Seperti contohnya di dalam Netbook tidak terdapat optical DVD Drive seperti halnya yang terdapat pada PC dan Notebook . • Yang kedua dari segi portabilitas . Sebuah PC tentunya tidak akan dapat dibawa bawa secara mudah oleh pengguna , dikarenakan bentuknya yang besar dan berat serta memang tidak diciptakan agar mudah dibawa bawa . Dibandingkan dengan Laptop , jelas laptop sifatnya lebih portable dibandingkan dengan PC . Antara Notebook dan Netbook sendiri terdapat perbedaan disisi portable . Bentuk Netbook yang lebih kecil dan ringan dibandingkan Notebook memberikan keuntungan tersendiri . Portabilitas ini juga berkaitan dengan konektivitas jaringan yang didapatkan . Pada Personal Computer konektivitas jaringan relativ stabil karena tidak pernah dibawa ke tempat lain . Sedangan pada Notebook dan Netbook konektivitasnya relatif berubah , karena dapat dibawa kemanapun yang terdapat jaringan Hotspot atau Wi-Fi .
  • 9. • Yang ketiga adalah dari segi spesifikasinya . Pada Personal Computer , spesifikasi komputer dapat diubah – ubah sesuai dengan keinginan , dengan cara membeli part komputer yang sesuai dengan PC . Beda dengan Notebook dan Netbook yang tidak dengan mudah diganti spesifikasinya . Hanya beberapa part pada Notebook dan Netbook yang dapat diganti atau diupgrade seperti RAM .Itupun terbatas pada kemampuan Notebook dan Netbook dalam kapasitasnya . Ini juga berpengaruh terhadap biaya perawatan dari ketiga macam komputer tersebut . Tidak seperti Personal Computer yang harga komponennya relatif lebih murah , Notebook dan Netbook membutuhkan biaya yang lebih banyak dibandingkan dengan PC . Ini karena Notebook dan Netbook biasanya membutuhkan penanganan langsung dari Service Center untuk mereparasi dan mengganti sparepartnya . Hal lain yang membedakan Notebook dan Netbook adalah spesifikasi mendasarnya dimana Notebook lebih tinggi dibandingkan dengan Netbook . Seperti contohnya pada segi processor . Banyak Notebook sekarang yang memiliki prosesor tinggi seperti Prosesor Intel Core i3-i7 , sedangkan pada Netbook rata rata hanya menggunakan Intel Celeron atau Atom N270/280 . Hal ini membuat keuntungan tersendiri bagi Netbook karena konsumsi daya panasnya yang rendah walaupun tidak memiliki prosesor yang tinggi kemampuannya
  • 10. • Yang terakhir adalah dari segi kemampuannya . Seperti yang diketahui diatas , komponen Personal Computer dapat diganti sesuai dengan keinginan . Hal ini membuat PC relatif dapat menyesuaikan keinginan dan tujuan User untuk memiliki PC tersebut , seperti contoh Gaming atau Design Grafis . Hal ini berbeda dengan Notebook dan Netbook yang memiliki kemampuan terbatas . Hanya Notebook berspesifikasi tinggi yang dapat digunakan untuk Gaming dan Design Grafis secaraa maksimal . Seperti contohnya Notebook Alienware yang memang dikhususkan untuk Gaming dengan spesifikasi yang ekstrim . Sedangkan Netbook biasanya hanya digunakan untuk keperluan berinternet , chatting , menonton video dan mendengarkan musik , serta sebagai pemakaian kerja office karena keterbatasan kemampuan prosesor . • Jadi perbandingan antara PC dengan Notebook dan Netbook sebenarnya memiliki kelebihan dan kekurangan masing – masing . PC walaupun berat dan sifatnya tidak portable namun kemampuan yang dapat diupgrade sesuai dengan kebutuhan user menjadi keuntungannya . Notebook yang bersifat portable dan masing cocok untuk Design Grafis dan juga Gaming namun tidak dapat diupgrade sesuai dengan kebutuhan dan harganya yang relatif lebih mahal daripada PC . Serta Netbook yang dapat dimiliki dengan harga yang lebih murah daripada PC dan Notebook dengan konsekuensi kemampuannya yang terbatas . Semua memiliki kelebihan dan kekurangan sesuai dengan pandangan dan kebutuhan user
  • 11. PENGERTIAN SKYPE Adalah perangkat lunak untuk memanggil orang lain pada komputer atau ponsel.Download Skype dan mulai menelepon secara gratis di seluruh dunia. Panggilan memiliki kualitas suara yang sangat baik dan sangat aman dengan end-to-end enkripsi.Anda bahkan tidak perlu mengkonfigurasi firewall atau router atau peralatan jaringan lainnya. Selain itu tidak hanya bekerja pada Windows.Skype juga untuk Mac OS X, Linux dan PDAmenggunakan Pocket PC, dengan tampilan dan nuansa asli untuk setiap platform. Berbicara,mengirimkan pesan instan atau bahkan transfer file bekerja antara platform yang berbeda seperti pesona.
  • 12. FUNGSI SKYPE • Skype calling - Skype memiliki semua fitur telepon biasa sehingga lebih mudah untuk mengatur panggilan Anda. • Panggilan video - melihat siapa Anda berbicara pada saat yang sama seperti berbicara kepada mereka. • Tambahkan Skype dan SkypeOut kontak - Tambah kontak yang menggunakan Skype dan mereka yang menggunakan telepon biasa agar Anda dapat menelpon lebih banyak orang. • Mengorganisir kelompok - kelompok kontak di bawah nama-nama tertentu dan membaginya dengan kontak Anda sehingga mereka dapat berbicara dengan merekajuga.Dasar chat dan emoticon - ketika itu tidak nyaman untuk menelepon, chatting atauInstant Message (IM) kontak Anda. • Kelompok chatting - untuk saat ini lebih mudah untuk chatting atau Instant Message (IM)semua teman Anda sekaligus. • Pengaturan profil - mengubah cara Anda muncul ke dunia dan membiarkan orang tahusedikit tentang Anda • Panggilan konferensi - berbicara dengan lebih dari satu teman pada suatu waktu. • Impor kontak - cari buku alamat Anda untuk menemukan teman dan keluarga yang sudahmemiliki nama Skype dan mulai menelepon mereka secara gratis. • Lihat kontak Outlook - melihat dan panggilan Anda Microsoft Outlook ® kontak cepat dan langsung dari daftar kontak Skype Anda. • Quickfilter dan Speed-Dial - menemukan kontak Skype, chatting dan kontak SkypeOutterbaru dengan cepat dan mudah, kemudian masukkan nama Skype mereka untukmenelepon mereka kembali dengan cepat.
  • 13. MANFAAT SKYPE • Skype adalah sebuah program perangkat lunak desktop gratis yang memungkinkan penggunanya untuk berkomunikasi dengan satu sama lain, gratis, melalui chatting, suara panggilan atau panggilan video. Layanan ini memiliki berbagai manfaat luar kemampuan ini, termasuk kemampuan bagi pengguna untuk panggilan telepon dan mengirim pesan teks SMS dengan pra-bayar kredit Skype.
  • 14. GRATIS KOMPUTER-KE KOMPUTER PANGGILAN • Manfaat utama Skype adalah memungkinkan anggota untuk membuat panggilan telepon gratis antara satu sama lain ketika login ke layanan menggunakan komputer atau melalui aplikasi mobile, seperti aplikasi Skype untuk iPhone. Jika Anda sign in ke account Skype Anda dan perhatikan salah satu orang dalam daftar kontak Anda juga sign in, Anda dapat berkomunikasi dengan dia, gratis, di salah satu dari tiga cara: chatting, panggilan suara atau video call.
  • 15. MEMANGGIL DAN TEXTING TELEPON • Skype juga memungkinkan para pengguna untuk menelepon dan mengirim pesan teks ke ponsel - meskipun dengan biaya kecil, salah satu yang bervariasi tergantung pada negara Anda menelepon dan lokasi dari mana Anda membuat panggilan. Setelah Anda membeli pra-bayar kredit Skype, Anda dapat menggunakannya untuk melakukan panggilan dan mengirim pesan teks secara harfiah seluruh dunia, baik menggunakan program komputer atau aplikasi mobile. Ini datang terutama berguna jika Anda bepergian tanpa ponsel bekerja: hanya menemukan koneksi Wi-Fi, hubungkan telepon Anda ke sana, meluncurkan aplikasi Skype dan membuat panggilan.
  • 16. SKYPE AKSES INTERNET • Membuat panggilan telepon dan mengirim pesan teks tidak hanya untuk penggunaan kredit Skype Anda. Dalam kemitraan dengan Boingo Internet selular nirkabel, Skype telah memperkenalkan "Akses Skype," yang memungkinkan Anda untuk menggunakan kredit Skype untuk membayar untuk akses ke fasilitas hotspot internet Boingo, yang dapat Anda temukan di kedai kopi, toko buku dan bahkan bandar udara di seluruh dunia. Akses Skype tidak mengharuskan Anda untuk menginstal perangkat lunak tambahan - jika sambungan tersedia, Skype secara otomatis akan meminta Anda untuk menggunakan kredit Anda yang tersedia untuk mendapatkan akses.
  • 17. ONLINE JUMLAH DAN VOICE MAIL • Untuk membantu memperluas manfaat dari Skype untuk mereka yang tidak peduli untuk menggunakan program, Skype telah memperkenalkan nomor online. Untuk biaya kecil - $ 18 untuk tiga bulan pada Februari 2011 - Anda dapat membeli sejumlah yang memungkinkan teman dan keluarga untuk menghubungi Anda dengan harga lokal seperti jika Anda menggunakan telepon, Anda hanya akan menjawab dengan Skype. Skype juga menawarkan layanan pesan suara - mulai dari $ 6 untuk tiga bulan pada Februari 2011 - yang memungkinkan orang-orang yang menghubungi Anda di Skype ketika Anda jauh meninggalkan pesan suara.
  • 18. KELEBIHAN SKYPE • Komunikasi global dan lokal lebih ekonomis • Konferensi dapat dilakukan lebih dari 2 orang • Kualitas suara yang lebih baik • Gratis • Mudah digunakan
  • 19. KELEMAHAN SKYPE • Penipuan • Kapasitas yang besar
  • 20. KESIMPULAN • Dari uaraian diatas dapat disimpulkan bahwa dengan bantuan jaringan internet kita bisa melakukan perkuliahan/pembelajaran kapanpun dan dimanapun, tanpa terbatas oleh ruang. Salah satunya dengan menggunakan skype.