SlideShare a Scribd company logo
Laporan Hasil Penelitian
Laporan hasil penelitian dapat dibuat dalam
berbagai bentuk untuk kepentingan publikasi
(jurnal/buletin) atau untuk seminar. Laporan ditulis
secara singkat tetapi jelas dan memuat hal-hal utama
saja.
Bentuk lain adalah laporan non-publikasi, disajikan
dengan materi yang lebih lengkap.
Bagian-Bagian Dari Laporan
• Halaman Judul
• Daftar Isi
• Proposal Penelitian dan Surat Pengesahan
• Sinopsis
• Pendahuluan
• Isi Laporan
• Kesimpulan dan Saran
• Daftar Pustaka
• Lampiran
Tujuan penyajian data hasil penelitian
• Membandingkan 2 (dua) angka atau lebih
• Menunjukkan distribusi subjek menurut nilai atau kategori variabel
tertentu
• Menampilkan perubahan nilai suatu variabel tertentu menurut waktu
• Menunjukkan hubungan antara 2 variabel
• Penyajian data harus dapat meringkas data, sehingga dapat
menggambarkan informasi, sederhana, lugas dan komunikatif.
Jenis penyajian hasil penelitian
• Penyajian tekstual / tulisan
Peneliti diwajibkan untuk mendeskripsikan data sejelas dan serinci mungkin , tetapi
tidak harus menyajikan semua hal. Penyajian data dengan narasi (kalimat)
• Tabel
Distribusi frek, distribusi relatif, tabel silang, dll
• Grafik/Diagram
Bar, Histogram, poligon, box plot, scatter plot, line, pie, dll
Penyajian dalam bentuk tulisan
Tujuan:
• Memberikan keterangan dari keseluruhan prosedur, hasil-
hasil, dan kesimpulan-kesimpulan yang dibuat dengan
menggunakan tulisan (text)
• Tidak dapat mencakup banyak gambaran statistik karena
tidak efektif
Penyajian Dalam Bentuk Tabel
Tujuan:
• Menyajikan suatu agregate dari data numerik di dalam suatu
bentuk tabel, dimana data disusun dalam baris dan kolom
sedemikian rupa sehingga dapat memberikan gambaran atau
perbandingan.
• Tabel yang baik harus sederhana dan self-explanatory
Bagian – Bagian Tabel :
• Judul
Biasanya ditempatkan di atas tabel, harus jelas, singkat, dan lengkap Judul yang baik akan
menjawab: what, when, dan where
• Stub
Kolom paling kiri, termasuk kepala kolom tersebut. Stub memberi suatu keterangan/penjelasan
secara terperinci tentang gambaran pada tiap baris dan badan tabel
• Box head
Ini termasuk kepala kolom. Box head memberi keterangan/penjelasan secara terperinci tentang
gambaran tiap kolom dari badan tabel
• Body
Terdiri atas kolom-kolom dan hanya berisi angka-angka
Penyajian Dalam Bentuk Grafik
Grafik haruslah Sederhana & Self Explanatory
Jenis grafik
• Grafik batang (bar graph)
Dipergunakan untuk menyajikan suatu frekuensi dari diskrit data. Horizontal bar
dan vertical bar yang akan dibuat tergantung pada ruang yang tersedia untuk tiap-
tiap bar tersebut.
• Diagram/grafik Tebar (Scatter plot)
Dipergunakan untuk menyajikan sepasang pengamatan (paired observation) dari
dua variabel untuk memperlihatkan ada atau tidak adanya hubungan antara dua
variabel
Tiap pasang pengamatan pada suatu individu disajikan sebagai sebuah data diagram
Skala X dan Y pada scater tidak perlu dimulai dari 0, sebab bukan skala frekuensi.

More Related Content

Viewers also liked

Greece Presentation EMGOLDEX
Greece Presentation EMGOLDEXGreece Presentation EMGOLDEX
Greece Presentation EMGOLDEX
Studio1542
 
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanualElectromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
ashokkdk
 
La respiracion
La respiracionLa respiracion
La respiracion
Gabriel Carrasco
 
Presentación CTS
Presentación CTSPresentación CTS
Presentación CTS
giseladanderfer
 
Jan Newsletter
Jan NewsletterJan Newsletter
Jan Newsletter
mjcunny
 
Success hr expert general presentation
Success hr expert   general presentationSuccess hr expert   general presentation
Success hr expert general presentationSUCCESS HR EXPERT
 
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflowsWebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
enpit GmbH & Co. KG
 
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
schoowebcampus
 
Revista Catalunya 72 Febrer 2006
Revista Catalunya 72 Febrer 2006 Revista Catalunya 72 Febrer 2006
Revista Catalunya 72 Febrer 2006
Revista Catalunya
 
Letting go of past hurts and moving forward
Letting go of past hurts and moving forwardLetting go of past hurts and moving forward
Letting go of past hurts and moving forward
Excelr8 Soul Emergence
 
第1章 概论
第1章 概论第1章 概论
第1章 概论
tjpucompiler
 
Hector SFM 3
Hector SFM 3Hector SFM 3
Hector SFM 3TonyC445
 
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
schoowebcampus
 
The Bunker Presentation
The Bunker PresentationThe Bunker Presentation
The Bunker Presentation
Jeffrey R. Carter
 
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
schoowebcampus
 
CliqTags - Areas of Use
CliqTags - Areas of UseCliqTags - Areas of Use
CliqTags - Areas of Use
CliqTags
 
ITFT- Emirates
ITFT- Emirates ITFT- Emirates
ITFT- Emirates
Himkiran Maunta
 

Viewers also liked (18)

Greece Presentation EMGOLDEX
Greece Presentation EMGOLDEXGreece Presentation EMGOLDEX
Greece Presentation EMGOLDEX
 
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanualElectromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
Electromagnetic fieldtheory zahnsolutionsmanual
 
La respiracion
La respiracionLa respiracion
La respiracion
 
Presentación CTS
Presentación CTSPresentación CTS
Presentación CTS
 
Jan Newsletter
Jan NewsletterJan Newsletter
Jan Newsletter
 
Success hr expert general presentation
Success hr expert   general presentationSuccess hr expert   general presentation
Success hr expert general presentation
 
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflowsWebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
WebCenter Portal - Integrate Custom taskflows
 
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
ネット選挙でできることって何? 先生:江口 晋太朗
 
Revista Catalunya 72 Febrer 2006
Revista Catalunya 72 Febrer 2006 Revista Catalunya 72 Febrer 2006
Revista Catalunya 72 Febrer 2006
 
Chapter 8, objective
Chapter 8, objectiveChapter 8, objective
Chapter 8, objective
 
Letting go of past hurts and moving forward
Letting go of past hurts and moving forwardLetting go of past hurts and moving forward
Letting go of past hurts and moving forward
 
第1章 概论
第1章 概论第1章 概论
第1章 概论
 
Hector SFM 3
Hector SFM 3Hector SFM 3
Hector SFM 3
 
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
ビジネスモデル構築に役立つトレンド理解のための「マクロ環境分析」と、事業の方向性を固める上で検討すべきポイント 先生:佐藤 裕介・佐俣 アンリ
 
The Bunker Presentation
The Bunker PresentationThe Bunker Presentation
The Bunker Presentation
 
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
【再放送】実践的アクセス解析が分かる4時間!
 
CliqTags - Areas of Use
CliqTags - Areas of UseCliqTags - Areas of Use
CliqTags - Areas of Use
 
ITFT- Emirates
ITFT- Emirates ITFT- Emirates
ITFT- Emirates
 

Similar to Metpen hasil penelitian

20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
Ayu Febriana
 
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdfSLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
KurniawatiGulo1
 
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
MADliyautThalibin
 
3. Penyajian data.ppt
3. Penyajian data.ppt3. Penyajian data.ppt
3. Penyajian data.ppt
ssuserd33797
 
Penyajian data
Penyajian dataPenyajian data
Penyajian data
Husna Hunyu
 
PENYAJIAN_DATA.pptx
PENYAJIAN_DATA.pptxPENYAJIAN_DATA.pptx
PENYAJIAN_DATA.pptx
farhanmaura89
 
3. HIPOTESA.pdf
3. HIPOTESA.pdf3. HIPOTESA.pdf
3. HIPOTESA.pdf
MAzhariHerli
 

Similar to Metpen hasil penelitian (9)

20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
20190408021649_Modul_3_Pengolahan_dan_Penyajian_Data.pptx
 
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdfSLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
SLideSharePPT MataKuliahKaryaIlmiah_12345678_BergunaUNtukPenambahanIlmu.pdf
 
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
04 Penggunaan Filter & Membuat Grafik.pptx
 
3. Penyajian data.ppt
3. Penyajian data.ppt3. Penyajian data.ppt
3. Penyajian data.ppt
 
Penyajian data
Penyajian dataPenyajian data
Penyajian data
 
PENYAJIAN_DATA.pptx
PENYAJIAN_DATA.pptxPENYAJIAN_DATA.pptx
PENYAJIAN_DATA.pptx
 
Pembuatan Makalah
Pembuatan MakalahPembuatan Makalah
Pembuatan Makalah
 
3. HIPOTESA.pdf
3. HIPOTESA.pdf3. HIPOTESA.pdf
3. HIPOTESA.pdf
 
Karya tulis
Karya tulisKarya tulis
Karya tulis
 

Recently uploaded

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 

Metpen hasil penelitian

  • 1. Laporan Hasil Penelitian Laporan hasil penelitian dapat dibuat dalam berbagai bentuk untuk kepentingan publikasi (jurnal/buletin) atau untuk seminar. Laporan ditulis secara singkat tetapi jelas dan memuat hal-hal utama saja. Bentuk lain adalah laporan non-publikasi, disajikan dengan materi yang lebih lengkap.
  • 2. Bagian-Bagian Dari Laporan • Halaman Judul • Daftar Isi • Proposal Penelitian dan Surat Pengesahan • Sinopsis • Pendahuluan • Isi Laporan • Kesimpulan dan Saran • Daftar Pustaka • Lampiran
  • 3. Tujuan penyajian data hasil penelitian • Membandingkan 2 (dua) angka atau lebih • Menunjukkan distribusi subjek menurut nilai atau kategori variabel tertentu • Menampilkan perubahan nilai suatu variabel tertentu menurut waktu • Menunjukkan hubungan antara 2 variabel • Penyajian data harus dapat meringkas data, sehingga dapat menggambarkan informasi, sederhana, lugas dan komunikatif.
  • 4. Jenis penyajian hasil penelitian • Penyajian tekstual / tulisan Peneliti diwajibkan untuk mendeskripsikan data sejelas dan serinci mungkin , tetapi tidak harus menyajikan semua hal. Penyajian data dengan narasi (kalimat) • Tabel Distribusi frek, distribusi relatif, tabel silang, dll • Grafik/Diagram Bar, Histogram, poligon, box plot, scatter plot, line, pie, dll
  • 5. Penyajian dalam bentuk tulisan Tujuan: • Memberikan keterangan dari keseluruhan prosedur, hasil- hasil, dan kesimpulan-kesimpulan yang dibuat dengan menggunakan tulisan (text) • Tidak dapat mencakup banyak gambaran statistik karena tidak efektif
  • 6. Penyajian Dalam Bentuk Tabel Tujuan: • Menyajikan suatu agregate dari data numerik di dalam suatu bentuk tabel, dimana data disusun dalam baris dan kolom sedemikian rupa sehingga dapat memberikan gambaran atau perbandingan. • Tabel yang baik harus sederhana dan self-explanatory
  • 7. Bagian – Bagian Tabel : • Judul Biasanya ditempatkan di atas tabel, harus jelas, singkat, dan lengkap Judul yang baik akan menjawab: what, when, dan where • Stub Kolom paling kiri, termasuk kepala kolom tersebut. Stub memberi suatu keterangan/penjelasan secara terperinci tentang gambaran pada tiap baris dan badan tabel • Box head Ini termasuk kepala kolom. Box head memberi keterangan/penjelasan secara terperinci tentang gambaran tiap kolom dari badan tabel • Body Terdiri atas kolom-kolom dan hanya berisi angka-angka
  • 8. Penyajian Dalam Bentuk Grafik Grafik haruslah Sederhana & Self Explanatory
  • 9. Jenis grafik • Grafik batang (bar graph) Dipergunakan untuk menyajikan suatu frekuensi dari diskrit data. Horizontal bar dan vertical bar yang akan dibuat tergantung pada ruang yang tersedia untuk tiap- tiap bar tersebut. • Diagram/grafik Tebar (Scatter plot) Dipergunakan untuk menyajikan sepasang pengamatan (paired observation) dari dua variabel untuk memperlihatkan ada atau tidak adanya hubungan antara dua variabel Tiap pasang pengamatan pada suatu individu disajikan sebagai sebuah data diagram Skala X dan Y pada scater tidak perlu dimulai dari 0, sebab bukan skala frekuensi.