SlideShare a Scribd company logo
KELOMPOK 
TUGAS 
NEXT
Disusun oleh 
ī‚§ FIKRI MAULANA HANAFI 
ī‚§ MUHAMMAD ILHAM PRATAMA 
ī‚§ VIRGIAWAN LISTANTO
BROWSER
PENGENALAN 
BROWSER 
KOMPONEN-KOMPONEN 
BROWSER
Pengenalan Browser 
ī‚§ Browsing adalah kegiatan menjelajahi website-website 
yang ada di internet. 
ī‚§ Bagaimana menjalankan program browser? 
Seperti halnya dengan program-program 
aplikasi berbasis windows lainnya. Anda dapat 
menjalankan internet explorer melalui dua cara, 
yaitu: 
ī‚§ Cari ikon internet explorer melalui menu start 
atau 
ī‚§ Cari ikon internet explorer di desktop.
ī‚§ Langkah-langkah untuk menjalankan internet 
explorer dari menu start adalah sebagai 
berikut. 
ī‚§ Klik menu start 
ī‚§ Pilihlah program 
ī‚§ Pehatikan daftar program yang ditampilkan 
di layar 
ī‚§ Cari ikon internet explorer, kemudian di klik. 
BACK
Komponen-Komponen Browser 
ī‚§ Jendela internet explorer terdiri atas title bar, 
menu bar, toolbar, status bar dan sebagainya. 
Jendela internet explorer juga dilengkapi dengan 
scroll bar yang akan ditampilkan secara otomatis 
pada saat Anda membuka halaman web yang 
ditampilkan di jendela internet explorer. Internet 
explorer dilengkapi dengan bar alamat (address 
bar) yang berfungsi sebagai tempat Anda 
mengetik alamat website yang Anda ingin 
kunjungi.
Title Bar 
ī‚§ Title bar atau bar judul terdapat pada bagian 
paling atas jendela internet explorer. Pada 
bagian paling kiri, bar judul berisi judul 
halaman website yang sedang ditampilkan di 
jendela internet explorer. Pada bagian sebelah 
kanan berisi kontrol untuk jendela internet 
explorer yang terdiri dari tombol minimize, 
restore, dan close.
Menu Bar 
ī‚§ Istilah menu sudah tidak asing lagi yaitu 
daftar berbagai fungsi atau fasilitas yang 
disediakan. Di dalam jendela intenet explorer, 
daftar menu ditempatkan pada menu bar. 
Masing-masing menu memiliki fungsi yang 
berbeda seperti File, Edit, View, Favoriets, 
Tools, dan Help
Address Bar 
ī‚§ Address Bar atau baris alamat adalah kotak 
teks yang dapat Anda gunakan untuk 
menuliskan alamat website yang ingin Anda 
kunjungi di jendela internet explorer. Address 
bar dilengkapi sebuah tombol pada bagian 
ujung kanannya berupa panah arah ke bawah 
yang apabila di-klik akan menampilkan 
beberapa alamat website yang pernah Anda 
kunjungi.
Status Bar 
ī‚§ Status bar terdapat pada bagian bawah 
jendela internet explorer yang menampilkan 
proses yang sedang terjadi pada saat browser 
memasuki sebuah halaman web.
Task Pane 
ī‚§ Task pane adalah jendela kecil yang muncul 
dibagian kiri jendela browser apabila Anda 
meng-klik tombol Search, Favorites dan 
History. Bentuk tampilan task pane tersebut 
tergantung dari tombol yang Anda klik.
ISTILAH-ISTILAH PADA 
INTERNET
Intranet 
ī‚§ Intranet adalah jaringan yang relatif lebih 
kecil yang biasanya dibangun dan dimiliki 
oleh sebuah organisasi untuk 
menghubungkan komputer-komputer yang 
ada di dalam organisasi tersebut.
Browser 
ī‚§ Seperti dipaparkan di atas, browser atau web 
browser adalah program aplikasi yang 
digunakan untuk mengakses internet, seperti 
internet explorer dan nascape navigator.
HTML 
ī‚§ HTML, kepanjangan dari Hyper Text Mark-up 
Language yaitu berupa kode-kode atau 
instruksi yang digunakan untuk membuat 
halaman web. Dengan demikian, setiap 
halaman pada website terdiri atas sebuah file 
HTML (.htm). Untuk menampilkan file HTML 
Anda membutuhkan sebuah browser .
Server 
ī‚§ Komputer server atau sering disebut server 
adalah komputer induk yang memberi layanan 
kepada komputer lain yang disebut komputer 
client. Server berupaya untuk memberi atau 
memenuhi kebutuhan computer client. Di 
internet, komputer server berfungsi sebagai 
penyedia berbagai dokumen web yang dapat 
digunakan atau diakses oleh komputer client.
Client 
ī‚§ Komputer client atau sering disebut client 
adalah komputer yang tergabung dalam 
sistem jaringan yang dapat dilayani oleh 
server. Pada saat Anda mengakses internet, 
komputer Anda dapat disebut sebagai 
komputer client karena komputer Anda 
menerima layanan dari komputer server milik 
website yang Anda kunjungi
Bandwidth 
ī‚§ Istilah bandwidth sering Anda dengar dalam 
dunia gelombang atau radio. Bandwidth 
digunakan sebagai ukuran kemampuan sebuah 
jaringan dalam menteransfer data pada jangka 
waktu tertentu. Satuan data dinyatakan dengan 
byte dan biasanya dengan ukuran kiloByte (KB) 
atau megabyte (MB). Dengan demikian satuan 
bandwidth adalah megabyte per second (MBps) 
atau kilobyte per second (KBps). Contoh, suatu 
transfer data diketahui 100 KBps artinya 
kecepatan transfer data sebesar 100 kilobyte 
setiap detiknya.
Search Engine 
ī‚§ Ditinjau dari pengertian setiap kata, search 
adalah pencarian, dan engine adalah mesin, 
jadi search engine merupakan mesin pencari. 
Dalamkonteks ini search adalah sebuah 
program aplikasi di website tertentu yang 
Anda gunakan untuk mencari imformasi 
yang ada di internet. Search engine secara 
lebih lengkap akan dibahas secara khusus 
pada materi selanjutnya.
URL (Uniform Resource Locator) 
ī‚§ Sebuah lokasi dapat Anda akses apabila Anda 
mengetahui alamat lokasi tersebut. Demikian 
halnya apabila Anda ingin memasuki sebuah 
situs maka Anda harus mengetahui alamat 
website tersebut. Penentuan suatu alamat 
tentunya tidak sembarangan namun mengikuti 
suatu cara tertntu. Bagaimana alamat website 
ditentukan? Untuk memberi nama alamat 
website digunakan suatu sistem yang 
dinamakan URL. Dengan demikian, alamat URL 
merupakan alamat dari sebuah halaman web.
Website 
ī‚§ Website merupakan lapisan-lapisan dari 
halaman web yang saling memiliki 
keterkaitan. Website sering juga disebut 
dengan situs, situs web, site atau portal.
Homepage 
ī‚§ Homepage adalah halamam web utama 
(induk) yang terdapat pada sebuahWebsite . 
Homepage biasanya berisi keterangan 
pembuka seperti ucapan selamat datang, 
beberapa ringkasan isi website dan beberapa 
lirik bagian penting lain dari tersebut. 
Homepage sering juga digunakan untuk 
website pribadi dari seseorang sebagai istilah 
“rumah” dalam bentuk halaman web.
Web Page 
ī‚§ Web Page merupakan istilah untuk 
menyatakan halaman yang dirujuk (diacu) 
sebuah halaman web. Sebuah web page 
merupakan sebuah file HTML (.htm.)
Hypertext link (Hyperlink ) 
ī‚§ Link merupakan penyambung sebuah teks, 
gambar atau tombol di halaman web yang 
digunakan untuk mengakses halaman web atau 
file lain. Link di halaman web mempunyai tanda 
warna yang berbeda dan biasanya teks garis 
bawah. Untuk mengetahui sebuah teks 
merupakan link atau Anda lakukan dapat 
mendekatkan pointer mouse ke teks tersebut. 
Jika tanda pointer mouse berubah, (biasanya 
berupa simbol telapak tangan) teks tersebut 
merupakan link .
ISP (Internet Service Provider) 
ī‚§ ISP adalah perusahaan yang berfungsi 
sebagai penyedia jasa layanan koneksi ke 
internet. Jika Anda ingin komputer Anda 
terhubung ke internet, Anda harus 
menghubungkan komputer Anda ke sebuah 
ISP.
Program Dial-up 
ī‚§ Program dial-up adalah program yang 
terdapat di komputer yang berfungsi untuk 
mengontrol modem dan mengatur hubungan 
antara komputer dengan pemberi jasa 
layanan internet (ISP).
Offline 
ī‚§ Offline merupakan kondisi di mana koneksi 
komputer Anda ke internet dalam keadaan 
terputus.
Online 
ī‚§ Online merupakan kondisi di mana koneksi 
komputer Anda ke internet dalam keadaan 
tersambung.
Login 
ī‚§ Login adalah proses memasuki suatu sistem 
(aplikasi) seperti e-mail. Login yaitu saat Anda 
memasukkan user_ id dan password pada saat 
ingin membuka kotak surat e-mail Anda . 
Beberapa halaman web di Internet hanya 
dapat diakses oleh orang yang memiliki 
otoritas. Proses pengecekan otoritas tersebut 
dilakukan dengan cara memasukkan user_id 
dan password.
Logout 
ī‚§ Logout adalah kebalikan dari login yaitu 
proses keluar dari sebuah halaman web yang 
hanya dapat diakses oleh orang yang 
memiliki otoritas logout dilakukan dengan 
menekan tombol atau teks link logout yang 
biasanya terdapat dihalaman web. Logout 
diperlukan agar orang lain tidak dapat 
mengakses halaman tersebut.
Protocol 
ī‚§ Protocol adalah aturan-aturan yang ada yang 
digunakan untuk melakukan tugas tertentu. 
Misalnya di internet ada protocol untuk 
mengirimkan pesan ke komputer lain, 
protocol untuk mengirimkan e-mail dan 
sebagainya.
HTTP (Hyper Text Transfer 
Protokol) 
ī‚§ HTTP adalah protocol yang digunakan untuk 
bertukar informasi di internet komputer Anda 
dapat menerima file -file HTML dari sebuah 
server di internet dengan menggunakan 
protocol http.
POP (post office protocol) 
ī‚§ Pop adalah protocol yang digunakan untuk 
mengambil e-mail yang di simpan di server di 
internet atau sebuah ISP.
Download 
ī‚§ Proses pengambilan file dari sebuah 
komputer server di internet ke komputer yang 
Anda gunakan (komputer client) disebut 
download.
Upload 
ī‚§ Upload adalah proses penempatan file dari 
komputer Anda ke sebuah komputer server 
di internet. Upload merupakan kebalikan dari 
proses download.
Freeware 
ī‚§ Freewatre adalah program yang ditempatkan 
di internet dan dibagikan secara gratis 
sehingga setiap orang diperbolehkan men-download 
program tersebut.
Shareware 
ī‚§ Shareware adalah program komputer di 
internet yang dapat Anda download Anda 
gunakan dalam jangka waktu tertentu. 
Program komputer jenis ini biasanya dapat 
digunakan dalam jangka waktu tertentu jika 
Anda ingin menggunakannya terus, Anda 
harus membelinya dengan cara membayar 
biaya pendaftaran.
GIF (Graphical Interchange 
Format) 
ī‚§ Suatu format file gambar gif mempunyai 
ukuran file yang kecil sehingga banyak 
digunakan sebagai format gambar yang 
ditempatkan di internet
JPEG (Joint Photographic 
Experts Group) 
ī‚§ JPEG merupakan format file gambar yang 
banyak digunakan di Internet. File JPEG 
mempunyai ukuran yang kecil dan warna yang 
lebih banyak dibanding dengan GIF. Biasanya, 
JPEG digunakan untuk menampilkan gambar-gambar 
yang membutuhkan warna yang lebih 
banyak seperti foto-foto, sedangkan GIF 
digunakan untuk menampilkan gambar dengan 
warna yang lebih sedikit, misalnya logo 
organisasi, gambar grafik dan sebagainya.
SPAM 
ī‚§ SPAM adalah pengiriman pesan yang tidak 
diinginkan seperti e-mail yang tidakpenting, 
e-mail berantai,iklan dan sebagainya.
Alamat Website 
ī‚§ Setiap website di internet mempunyai alamat 
tertentu. Biasanya alamat website 
mempunyai hubungan dengan lembaga atau 
organisasi pemilik website tersebut.
Menjelajahi internet 
ī‚§ Setelah Anda mempelajari perangkat lunak 
yang digunakan untuk menjelajahi internet, 
saat ini Anda akan belajar bagaimana 
menggunakan browser tersebut untuk 
mengunjungi website tertentu di internet. 
Anda juga akan belajar bagaimana mengatur 
favorite di browser untuk membantu Anda 
menjelajahi internet.
Mengunjungi Website Tertentu 
ī‚§ Anda dapat mengunjungi website tertentu 
apabila Anda mengetahui alamat website 
tersebut atau apabila Anda mempunyai 
sebuah link di sebuah halaman web yang 
menuju website .
Mengatur Internet Option 
ī‚§ Langkah-langkah untuk mengaturnya adalah 
sebagai berikut : 
ī‚§ Klik menu start klik setting. 
ī‚§ Klik contol panel dan amati yang ditampilkan. 
ī‚§ Cari icon internet options lalu klik icon 
tersebut, dan amati yang ditampilkan. 
ī‚§ Klik tab General.
ī‚§ Dibagian Home page di kotak teks Address 
masukkanlah alamat website yang ingin 
Anda buka setiap kali browser Anda 
jalankan misalnya : www.Google.com. Bila 
menginginkan agar browser tidak membuka 
website tertentu pada saat dijalankan, klik 
tombol use blank. 
ī‚§ klik tombol OK
Berhenti dan mengulangi Loading 
Halaman Web 
ī‚§ Kadang-kadang pada saat browser sedang 
meloading sebuah halaman web terjadi masalah 
yang menyebabkan proses loading menjadi lama 
atau berjalan sangat lambat. 
ī‚§ Bila hal ini terjadi maka Anda perlu menghentikan 
proses loading dan mengulanginya dari awal. 
ī‚§ Menghentikan Proses loading dengan cara meng-klik 
tombol stop di tool bar, kemudian untuk 
mengulangi proses loading dari awal Anda dapat 
mengklik tombol refresh.
Menjalankan Beberapa Jendela 
Browser 
ī‚§ Browser membutuhkan waktu beberapa saat 
untuk me-loading website yang Anda 
kunjungi lebih-lebih apabila internet lambat. 
Akibatnya Anda harus menunggu. Sambil 
menunggu sebuah halaman web ditampilkan 
Anda dapat membuka halaman web lain 
dengan cara menjalankan beberapa jendela 
browser.
Menambahkan daftar Website ke 
Favorites 
ī‚§ Pada saat menjelajahi internet Anda bisa 
menemukan sebuah website baru yang 
menarik atau penting bagi Anda. Bila Anda 
menemukan website seperti itu Anda dapat 
menyimpan alamat website tersebut 
sehingga suatu saat dapat dikunjungi lagi. 
Menyimpan sebuah alamat wesite dapat 
Anda lakukan dengan cara menambahkan 
alamat website tersebut ke favorites.
Menampilkan Website 
ī‚§ MenampilkanWebsite yang alamatnya sudah 
Anda simpan di favorites
Mengatur Website pada 
Favorites 
ī‚§ Semakin lama Anda menjelajahi internet 
maka akan semakin banyak alamat wesites 
yang Anda simpan di favorites. Anda perlu 
mengatur alamat website yang terdapat 
pada favorites.
Melihat halaman web yang 
terakhir dikunjungi 
ī‚§ Anda dapat melihat daftar nama website 
yang Anda kunjungi terakhir kali, misalnya 
dua minggu terakhir, seminggu terakhir dan 
beberapa hari terakhir.
LAYANAN INTERNET
E-MAIL 
MENGELOLA 
KARTU 
INTERNET 
MENGELOLA 
MAILING LIST 
CHATTING 
IRC 
next
E-mail
Mengelola Kartu Elektronik 
ī‚§ Selain mengirimkan e-mail, Anda juga dapat 
mengirimkan kartu elektronik melalui 
internet. Dengan menggunakan kartu 
elektronik, Anda dapat mengucapkan salam 
atau selamat kepada orang lain (misalnya 
ulang tahun).
Mengelola Mailing list 
ī‚§ Mailing list disebut juga milis adalah 
kumpilan dari e-mail yang membentuk 
sebuah kelompok .Milis mempunyai alamat 
sendiri yang disebut dengan alamat milis . 
Setiap e-mail yang dikirim kealamat milis 
tersebut akan dikirimkan ke alamat-alamat e-mail 
yang terdaftar sebagai anggota. Milis 
banyak dimanfaatkan sebagai sarana 
komunikasi antar anggota kelompok.
Chatting 
ī‚§ Internet merupakan sarana komunikasi yang 
murah, dilengkapi berbagai aplikasi sebagai 
sarana komunikasi. Sarana komunikasi lain 
yang ada di internet yang disebut dengan IRC 
atau Internet Relay Chat.
IRC 
ī‚§ Internet Relay Chat (IRC) merupakan aplikasi 
internet yang memungkinkan Anda berkomunikasi 
secara real time. Real time artinya seketika atau 
saat itu juga pesan disampaikan, akan diterima, 
dan dibahas pada saat itu juga. Berbeda dengan e-mail, 
komunikasi dengan IRC bisa terjadi apabila 
Anda dan lawan komunikasi sama-sama 
terhubung ke internet pada waktu yang sama. IRC 
memungkinkan Anda bercakap-cakap dengan 
orang lain menggunakan tulisan.
LAYANAN INFORMASI
Mesin Pelacak Informasi 
ī‚§ Mesin pelacak informasi merupakan program 
aplikasi yang dipergunakan untuk membantu 
mendapatkan informasi di internet. Mesin 
pelacak dilengkapi basis data yang dapat 
memuat semua tema yang terdapat di 
internet dan halaman-halaman web yang 
menyimpan informasi.
Mesin Pencari Google 
ī‚§ Google merupakan mesin pencari yang paling 
banyak digunakan pengguna. Google merupakan 
mesin pencari dengan kemampuan pencarian 
sangat cepat. Hal ini karena Google menggunakan 
perangkat keras dan dukungan perangkat lunak 
yang canggih. Algoritma pencarian Google sangat 
efesien dalam sebuah jaringan komputer dan 
berhasil menjadi sebuah mesin pencari yang sangat 
cepat. Google mempunyai sistem PageRank yang 
bekerja untuk menyusun halaman Web dengan 
tertib.
Mengelola Informasi dari 
Internet 
ī‚§ Seperti Anda pahami bahwa internet 
merupakan sumber informasi. Untuk dapat 
memanfaatkan internet sebagai sumber 
informasi, Anda perlu belajar bagaimana 
mencari, mendapatkan, dan mengelola 
informasi tersebut.
Men-download File 
ī‚§ Beberapa website tidak menampilkan informasi 
dalam bentuk halaman web yang dapat 
ditampilkan di browser, tetapi menyimpan dalam 
bentuk file -file. File -file tersebut dapat saja 
berupa file dokumen Word (.doc), file kompresi 
(.zip), file -file program dan sebagainya. File -file 
seprti ini tidak bisa Anda tampilkan di jendela 
browser secara langsung. File tersebut dapat di 
tampilkan di program yang sesuai dengan file 
nya.
Mengcopy dan Paste 
ī‚§ Jika Anda menyimpan sebuah halaman web, 
maka semua teks, gambar di halaman web 
tersebut akan disimpan ke harddisk Anda . 
Kadang-kadang tidak semua yang 
ditampilkan di halaman web Anda butuhkan 
misal hanya membutuhkan teks di frame 
tertentu saja. Anda dapat mengambil 
informasi di halaman web kemudian 
menyimpan dalam file dokumen Word 
dengan cara mengcopy dan paste.
Cybercrime dan Keamanan Data 
ī‚§ Sebagian besar data yang dikirimkan melalui 
internet adalah data-data penting. Hal ini 
dapat mengundang pihak lain untuk 
memanfaatkan data-data tersebut untuk 
keuntungan pribadinya. Untuk 
menanggulangi kejahatan di dunia maya 
(Cybercpace), harus ada usaha untuk 
mencegah kejahatan tersebut terjadi.
Cybercrime 
ī‚§ Cybercrime dapat diartikan kejahatan atau 
tindakan melawan hukum yang dilakukan 
oleh seseorang dengan menggunakan sarana 
komputer. Dengan kemajuan internet, di 
mana komputer-komputer di dunia 
terhubung dengan yan lain, cybercrime pun 
tidak lepas dari peranan internet. Atau 
dengan kata lain, cybercrime dapat juga 
diartikan sebagai kejahatan yang dilakukan di 
internet atau dunia maya (cybercrime).
Virus Komputer dan Internet 
ī‚§ Data-data yang dipertukarkan di internet 
sering kali berupa file-file . Kadang-kadang 
file -file tersebut adalah file -file yang sudah 
diinfeksi virus. File yang sudah terinfeksi virus 
tersebut pun kemudian menyebar ke Internet. 
Kecepatan internet dalam 
mengkomunikasikan data menyebabkan 
virus-virus yang ada pun dapat menyebar 
dengan cepat.
Virus Komputer 
ī‚§ Virus komputer adalah sebuah program kecil yang 
mempunyai kemampuan mengandakan dirinya 
sendiri dan bersifat mengganggu serta merusak 
komputer yang terinfeksi olehnya. Virus komputer 
biasanya menempel pada file atau program 
tertentu. Virus kemudian menggandakan diri atau 
melakukan aktivitasnya apabila file atau program 
yang sudah dijangkiti tersebut dijalankan.
ī‚§ Kemampuan mengganggu dari virus 
komputer sangat bermacam-macam. Ada 
virus komputer yang hanya sekedar 
menyampaikan pesan dilayar monitor 
komputer yang dijangkitinya. Virus yang 
ganas akan menghabiskan memori komputer 
untuk menjalankan aktivitasnya, atau 
menghabiskan tempat penyimpanan karena 
terus menggandakan diri.
Apakah yang dimaksud dengan 
browsing? 
ī‚§ A. MenampilkanWebsite yang alamatnya 
sudah Anda simpan di favorites 
ī‚§ B. Jaringan yang relatif lebih kecil yang 
biasanya dibangun dan dimiliki oleh 
sebuah organisasi untuk menghubungkan 
komputer-komputer yang ada di dalam 
organisasi tersebut. 
ī‚§ C. Kegiatan menjelajahi website-website yang 
ada di internet
Apakah yang dimaksud 
intranet 
A. sebuah program kecil yang mempunyai 
kemampuan mengandakan dirinya sendiri dan 
bersifat mengganggu serta merusak komputer 
yang terinfeksi olehnya 
B. Kegiatan menjelajahi website-website yang 
ada di internet 
C. jaringan yang relatif lebih kecil yang biasanya 
dibangun dan dimiliki oleh sebuah organisasi 
untuk menghubungkan komputer-komputer 
yang ada di dalam organisasi tersebut.
Sebutkan sinkatan dari URL? 
A. Uniform Resource Locator 
B. Word wide web 
C. Joint Photographic Experts Group
Apa yang dimaksud freeware? 
ī‚§ A. program yang ditempatkan di internet dan 
dibagikan secara gratis sehingga setiap orang 
diperbolehkan men-download program 
tersebut. 
ī‚§ B. Kegiatan menjelajahi website-website yang 
ada di internet 
ī‚§ C. sebuah program kecil yang mempunyai 
kemampuan mengandakan dirinya sendiri 
dan bersifat mengganggu serta merusak 
komputer yang terinfeksi olehnya
Halaman awal suatu website 
disebut 
ī‚§ A.Address 
ī‚§ B.Home page 
ī‚§ C.provider
Tombol yang digunakan untuk 
mengirim e-mail baru adalah 
ī‚§ A.Send 
ī‚§ B.Inbox 
ī‚§ C.Compose
Proses pengambilan data dari 
internet disimpan ke media 
penyimpanan data pribadi 
disebut 
ī‚§ A.Upload 
ī‚§ B.Chatting 
ī‚§ C.Download
Untuk menempatkan hasil 
copyan yang diperoleh dari 
internet, pada keyboard kita 
klik tombol ... 
A.ctrl + Alt 
B.ctrl + V 
C.ctrl + C
Yang dimaksud dengan 
Internet ialahâ€Ļ. 
ī‚§ A. Integritas Network 
ī‚§ B. Internet Network 
ī‚§ C. Internet Network
Yang termasuk kedalam 
keunggulan Internet ialahâ€Ļ. 
ī‚§ A. Kecepatan 
ī‚§ B. Ancaman 
ī‚§ C. Ketergantungan
Salah satu kelemahan 
Internet ialah 
ī‚§ A. AksesTerbatas 
ī‚§ B. Ancaman Virus 
ī‚§ C. Akses Cepat
Istilah lain berbincang-bincang 
melalui Internet 
ialah ī‚§ 
ī‚§ A. Surfing 
ī‚§ B. Chatting 
ī‚§ C. Browsing

More Related Content

What's hot

rangkuman Tik bab 4 version amanda
rangkuman Tik bab 4 version amandarangkuman Tik bab 4 version amanda
rangkuman Tik bab 4 version amandaamandachelsea
 
Kkpi
KkpiKkpi
Kkpi
Artha Tatik
 
rangkuman tik bab 4 version daffa
rangkuman tik bab 4 version daffarangkuman tik bab 4 version daffa
rangkuman tik bab 4 version daffamdaffa_w
 
9 e = 6 tuti hartati sussi ok
9 e = 6 tuti hartati   sussi ok9 e = 6 tuti hartati   sussi ok
9 e = 6 tuti hartati sussi okEka Dhani
 
Pembuatan e mail di yahoo mail
Pembuatan e mail di yahoo mailPembuatan e mail di yahoo mail
Pembuatan e mail di yahoo mail
smpn-megaluh
 
Turorial wordpress 7
Turorial wordpress 7Turorial wordpress 7
Turorial wordpress 7iksan354
 
Modul upload web
Modul upload webModul upload web
Modul upload web
P. Irfan syah
 
Microsoft internet explorer
Microsoft internet explorerMicrosoft internet explorer
Microsoft internet explorer
Natania Safa
 
Menjadi webmaster dalam 30 hari
Menjadi webmaster dalam 30 hariMenjadi webmaster dalam 30 hari
Menjadi webmaster dalam 30 hari
Didit Septiawan
 
Uploud website dari localhost ke hosting
Uploud website dari localhost ke hostingUploud website dari localhost ke hosting
Uploud website dari localhost ke hosting
Bambang
 
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHPTutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
Deka M Wildan
 
Tutorial php membuat Aplikasi Inventaris
Tutorial php membuat Aplikasi InventarisTutorial php membuat Aplikasi Inventaris
Tutorial php membuat Aplikasi Inventaris
Deka M Wildan
 
Php Mysql
Php MysqlPhp Mysql
Php Mysql
Albertz Ace-Red
 
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
rika43116110306
 
Panduan Membuat Wordpress
Panduan  Membuat  WordpressPanduan  Membuat  Wordpress
Panduan Membuat Wordpresskresnokoro1945
 
laporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internetlaporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internet
Muhammad Salihin
 
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
Syiroy Uddin
 
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1Fifi Alfiah
 
Ringkasan bab 4 kls 9
Ringkasan bab 4 kls 9Ringkasan bab 4 kls 9
Ringkasan bab 4 kls 9
fififadang
 

What's hot (19)

rangkuman Tik bab 4 version amanda
rangkuman Tik bab 4 version amandarangkuman Tik bab 4 version amanda
rangkuman Tik bab 4 version amanda
 
Kkpi
KkpiKkpi
Kkpi
 
rangkuman tik bab 4 version daffa
rangkuman tik bab 4 version daffarangkuman tik bab 4 version daffa
rangkuman tik bab 4 version daffa
 
9 e = 6 tuti hartati sussi ok
9 e = 6 tuti hartati   sussi ok9 e = 6 tuti hartati   sussi ok
9 e = 6 tuti hartati sussi ok
 
Pembuatan e mail di yahoo mail
Pembuatan e mail di yahoo mailPembuatan e mail di yahoo mail
Pembuatan e mail di yahoo mail
 
Turorial wordpress 7
Turorial wordpress 7Turorial wordpress 7
Turorial wordpress 7
 
Modul upload web
Modul upload webModul upload web
Modul upload web
 
Microsoft internet explorer
Microsoft internet explorerMicrosoft internet explorer
Microsoft internet explorer
 
Menjadi webmaster dalam 30 hari
Menjadi webmaster dalam 30 hariMenjadi webmaster dalam 30 hari
Menjadi webmaster dalam 30 hari
 
Uploud website dari localhost ke hosting
Uploud website dari localhost ke hostingUploud website dari localhost ke hosting
Uploud website dari localhost ke hosting
 
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHPTutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
Tutorial aplikasi toko online berbasis web dengan PHP
 
Tutorial php membuat Aplikasi Inventaris
Tutorial php membuat Aplikasi InventarisTutorial php membuat Aplikasi Inventaris
Tutorial php membuat Aplikasi Inventaris
 
Php Mysql
Php MysqlPhp Mysql
Php Mysql
 
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
Sim, rika nurjanah, prof. dr. ir. hapzi ali, mm, cma, opsi membuat blog dan d...
 
Panduan Membuat Wordpress
Panduan  Membuat  WordpressPanduan  Membuat  Wordpress
Panduan Membuat Wordpress
 
laporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internetlaporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internet
 
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
2014-26. Membuat Website menggunakan wordpress
 
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1
Ringkasan bab 4 kls 9 MTsN1
 
Ringkasan bab 4 kls 9
Ringkasan bab 4 kls 9Ringkasan bab 4 kls 9
Ringkasan bab 4 kls 9
 

Viewers also liked

Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
Anca Septiawan
 
Presentasi Menjelajah Internet
Presentasi Menjelajah InternetPresentasi Menjelajah Internet
Presentasi Menjelajah Internet
Abdullah Ubaid
 
Pengolah angka
Pengolah angkaPengolah angka
Pengolah angka
ndulfreedom
 
Ringkasan tik kelas 9 bab 4
Ringkasan tik kelas 9 bab 4Ringkasan tik kelas 9 bab 4
Ringkasan tik kelas 9 bab 4
NadyaFatin15
 
TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9
sakami002
 
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Ismail Wiroprojo
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Syaddad Abdullah
 
Power point
Power pointPower point
Power pointcepi riyana
 

Viewers also liked (9)

Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
Installasi Perangkat Jaringan Lokal (LAN) (Pengertian Jaringan Komputer, Topo...
 
Presentasi Menjelajah Internet
Presentasi Menjelajah InternetPresentasi Menjelajah Internet
Presentasi Menjelajah Internet
 
Pengolah angka
Pengolah angkaPengolah angka
Pengolah angka
 
Aplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kataAplikasi pengolah kata
Aplikasi pengolah kata
 
Ringkasan tik kelas 9 bab 4
Ringkasan tik kelas 9 bab 4Ringkasan tik kelas 9 bab 4
Ringkasan tik kelas 9 bab 4
 
TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9TIK BAB 5 Kelas 9
TIK BAB 5 Kelas 9
 
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
Dasar Dasar Internet- TIK Kls 9 smt 1
 
Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9Rangkuman materi tik kelas 9
Rangkuman materi tik kelas 9
 
Power point
Power pointPower point
Power point
 

Similar to Menjelajahi internet

2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedurAli Mochtar
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurGiffari Septifandhi
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurGiffari Septifandhi
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurGiffari Septifandhi
 
Menjelajahi internet 1
Menjelajahi internet 1Menjelajahi internet 1
Menjelajahi internet 1
hendro sukardi
 
Tugas tik by sasmita ix.4
Tugas tik by sasmita ix.4Tugas tik by sasmita ix.4
Tugas tik by sasmita ix.4fahmiabdulhakim
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1 9B
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1  9BMendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1  9B
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1 9BMujahidin Waru
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 b
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 bMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 b
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 bMujahidin Waru
 
9 d = 5 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 5 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 5 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 5 doni wahyudi ade ayustina kinariEka Dhani
 
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurmendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMarliani Devita
 
Ujian praktik tik
Ujian praktik tikUjian praktik tik
Ujian praktik tikShafira Idem
 
Jaringan Dan Internet
Jaringan Dan InternetJaringan Dan Internet
Jaringan Dan InternetAndi Aryauri
 
Pengenalan Internet 1
Pengenalan Internet         1Pengenalan Internet         1
Pengenalan Internet 1Andi Aryauri
 
9 g = 5 mashadi arif dwi armawan
9 g = 5 mashadi   arif dwi armawan9 g = 5 mashadi   arif dwi armawan
9 g = 5 mashadi arif dwi armawanEka Dhani
 

Similar to Menjelajahi internet (20)

Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
1234 ppt
1234 ppt1234 ppt
1234 ppt
 
2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
2.1. mende monstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
 
Menjelajahi internet 1
Menjelajahi internet 1Menjelajahi internet 1
Menjelajahi internet 1
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
tugas tik
tugas tiktugas tik
tugas tik
 
Tugas tik by sasmita ix.4
Tugas tik by sasmita ix.4Tugas tik by sasmita ix.4
Tugas tik by sasmita ix.4
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1 9B
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1  9BMendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1  9B
Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur K1 9B
 
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 b
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 bMendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 b
Mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur k7 9 b
 
9 d = 5 doni wahyudi ade ayustina kinari
9 d = 5 doni wahyudi   ade ayustina kinari9 d = 5 doni wahyudi   ade ayustina kinari
9 d = 5 doni wahyudi ade ayustina kinari
 
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedurmendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
mendemonstrasikan akses internet sesuai prosedur
 
Ujian praktik tik
Ujian praktik tikUjian praktik tik
Ujian praktik tik
 
Jaringan Dan Internet
Jaringan Dan InternetJaringan Dan Internet
Jaringan Dan Internet
 
Pengenalan Internet 1
Pengenalan Internet         1Pengenalan Internet         1
Pengenalan Internet 1
 
9 g = 5 mashadi arif dwi armawan
9 g = 5 mashadi   arif dwi armawan9 g = 5 mashadi   arif dwi armawan
9 g = 5 mashadi arif dwi armawan
 

Recently uploaded

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 

Recently uploaded (20)

PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 

Menjelajahi internet

  • 1.
  • 3. Disusun oleh ī‚§ FIKRI MAULANA HANAFI ī‚§ MUHAMMAD ILHAM PRATAMA ī‚§ VIRGIAWAN LISTANTO
  • 6. Pengenalan Browser ī‚§ Browsing adalah kegiatan menjelajahi website-website yang ada di internet. ī‚§ Bagaimana menjalankan program browser? Seperti halnya dengan program-program aplikasi berbasis windows lainnya. Anda dapat menjalankan internet explorer melalui dua cara, yaitu: ī‚§ Cari ikon internet explorer melalui menu start atau ī‚§ Cari ikon internet explorer di desktop.
  • 7. ī‚§ Langkah-langkah untuk menjalankan internet explorer dari menu start adalah sebagai berikut. ī‚§ Klik menu start ī‚§ Pilihlah program ī‚§ Pehatikan daftar program yang ditampilkan di layar ī‚§ Cari ikon internet explorer, kemudian di klik. BACK
  • 8. Komponen-Komponen Browser ī‚§ Jendela internet explorer terdiri atas title bar, menu bar, toolbar, status bar dan sebagainya. Jendela internet explorer juga dilengkapi dengan scroll bar yang akan ditampilkan secara otomatis pada saat Anda membuka halaman web yang ditampilkan di jendela internet explorer. Internet explorer dilengkapi dengan bar alamat (address bar) yang berfungsi sebagai tempat Anda mengetik alamat website yang Anda ingin kunjungi.
  • 9. Title Bar ī‚§ Title bar atau bar judul terdapat pada bagian paling atas jendela internet explorer. Pada bagian paling kiri, bar judul berisi judul halaman website yang sedang ditampilkan di jendela internet explorer. Pada bagian sebelah kanan berisi kontrol untuk jendela internet explorer yang terdiri dari tombol minimize, restore, dan close.
  • 10. Menu Bar ī‚§ Istilah menu sudah tidak asing lagi yaitu daftar berbagai fungsi atau fasilitas yang disediakan. Di dalam jendela intenet explorer, daftar menu ditempatkan pada menu bar. Masing-masing menu memiliki fungsi yang berbeda seperti File, Edit, View, Favoriets, Tools, dan Help
  • 11. Address Bar ī‚§ Address Bar atau baris alamat adalah kotak teks yang dapat Anda gunakan untuk menuliskan alamat website yang ingin Anda kunjungi di jendela internet explorer. Address bar dilengkapi sebuah tombol pada bagian ujung kanannya berupa panah arah ke bawah yang apabila di-klik akan menampilkan beberapa alamat website yang pernah Anda kunjungi.
  • 12. Status Bar ī‚§ Status bar terdapat pada bagian bawah jendela internet explorer yang menampilkan proses yang sedang terjadi pada saat browser memasuki sebuah halaman web.
  • 13. Task Pane ī‚§ Task pane adalah jendela kecil yang muncul dibagian kiri jendela browser apabila Anda meng-klik tombol Search, Favorites dan History. Bentuk tampilan task pane tersebut tergantung dari tombol yang Anda klik.
  • 15. Intranet ī‚§ Intranet adalah jaringan yang relatif lebih kecil yang biasanya dibangun dan dimiliki oleh sebuah organisasi untuk menghubungkan komputer-komputer yang ada di dalam organisasi tersebut.
  • 16. Browser ī‚§ Seperti dipaparkan di atas, browser atau web browser adalah program aplikasi yang digunakan untuk mengakses internet, seperti internet explorer dan nascape navigator.
  • 17. HTML ī‚§ HTML, kepanjangan dari Hyper Text Mark-up Language yaitu berupa kode-kode atau instruksi yang digunakan untuk membuat halaman web. Dengan demikian, setiap halaman pada website terdiri atas sebuah file HTML (.htm). Untuk menampilkan file HTML Anda membutuhkan sebuah browser .
  • 18. Server ī‚§ Komputer server atau sering disebut server adalah komputer induk yang memberi layanan kepada komputer lain yang disebut komputer client. Server berupaya untuk memberi atau memenuhi kebutuhan computer client. Di internet, komputer server berfungsi sebagai penyedia berbagai dokumen web yang dapat digunakan atau diakses oleh komputer client.
  • 19. Client ī‚§ Komputer client atau sering disebut client adalah komputer yang tergabung dalam sistem jaringan yang dapat dilayani oleh server. Pada saat Anda mengakses internet, komputer Anda dapat disebut sebagai komputer client karena komputer Anda menerima layanan dari komputer server milik website yang Anda kunjungi
  • 20. Bandwidth ī‚§ Istilah bandwidth sering Anda dengar dalam dunia gelombang atau radio. Bandwidth digunakan sebagai ukuran kemampuan sebuah jaringan dalam menteransfer data pada jangka waktu tertentu. Satuan data dinyatakan dengan byte dan biasanya dengan ukuran kiloByte (KB) atau megabyte (MB). Dengan demikian satuan bandwidth adalah megabyte per second (MBps) atau kilobyte per second (KBps). Contoh, suatu transfer data diketahui 100 KBps artinya kecepatan transfer data sebesar 100 kilobyte setiap detiknya.
  • 21. Search Engine ī‚§ Ditinjau dari pengertian setiap kata, search adalah pencarian, dan engine adalah mesin, jadi search engine merupakan mesin pencari. Dalamkonteks ini search adalah sebuah program aplikasi di website tertentu yang Anda gunakan untuk mencari imformasi yang ada di internet. Search engine secara lebih lengkap akan dibahas secara khusus pada materi selanjutnya.
  • 22. URL (Uniform Resource Locator) ī‚§ Sebuah lokasi dapat Anda akses apabila Anda mengetahui alamat lokasi tersebut. Demikian halnya apabila Anda ingin memasuki sebuah situs maka Anda harus mengetahui alamat website tersebut. Penentuan suatu alamat tentunya tidak sembarangan namun mengikuti suatu cara tertntu. Bagaimana alamat website ditentukan? Untuk memberi nama alamat website digunakan suatu sistem yang dinamakan URL. Dengan demikian, alamat URL merupakan alamat dari sebuah halaman web.
  • 23. Website ī‚§ Website merupakan lapisan-lapisan dari halaman web yang saling memiliki keterkaitan. Website sering juga disebut dengan situs, situs web, site atau portal.
  • 24. Homepage ī‚§ Homepage adalah halamam web utama (induk) yang terdapat pada sebuahWebsite . Homepage biasanya berisi keterangan pembuka seperti ucapan selamat datang, beberapa ringkasan isi website dan beberapa lirik bagian penting lain dari tersebut. Homepage sering juga digunakan untuk website pribadi dari seseorang sebagai istilah “rumah” dalam bentuk halaman web.
  • 25. Web Page ī‚§ Web Page merupakan istilah untuk menyatakan halaman yang dirujuk (diacu) sebuah halaman web. Sebuah web page merupakan sebuah file HTML (.htm.)
  • 26. Hypertext link (Hyperlink ) ī‚§ Link merupakan penyambung sebuah teks, gambar atau tombol di halaman web yang digunakan untuk mengakses halaman web atau file lain. Link di halaman web mempunyai tanda warna yang berbeda dan biasanya teks garis bawah. Untuk mengetahui sebuah teks merupakan link atau Anda lakukan dapat mendekatkan pointer mouse ke teks tersebut. Jika tanda pointer mouse berubah, (biasanya berupa simbol telapak tangan) teks tersebut merupakan link .
  • 27. ISP (Internet Service Provider) ī‚§ ISP adalah perusahaan yang berfungsi sebagai penyedia jasa layanan koneksi ke internet. Jika Anda ingin komputer Anda terhubung ke internet, Anda harus menghubungkan komputer Anda ke sebuah ISP.
  • 28. Program Dial-up ī‚§ Program dial-up adalah program yang terdapat di komputer yang berfungsi untuk mengontrol modem dan mengatur hubungan antara komputer dengan pemberi jasa layanan internet (ISP).
  • 29. Offline ī‚§ Offline merupakan kondisi di mana koneksi komputer Anda ke internet dalam keadaan terputus.
  • 30. Online ī‚§ Online merupakan kondisi di mana koneksi komputer Anda ke internet dalam keadaan tersambung.
  • 31. Login ī‚§ Login adalah proses memasuki suatu sistem (aplikasi) seperti e-mail. Login yaitu saat Anda memasukkan user_ id dan password pada saat ingin membuka kotak surat e-mail Anda . Beberapa halaman web di Internet hanya dapat diakses oleh orang yang memiliki otoritas. Proses pengecekan otoritas tersebut dilakukan dengan cara memasukkan user_id dan password.
  • 32. Logout ī‚§ Logout adalah kebalikan dari login yaitu proses keluar dari sebuah halaman web yang hanya dapat diakses oleh orang yang memiliki otoritas logout dilakukan dengan menekan tombol atau teks link logout yang biasanya terdapat dihalaman web. Logout diperlukan agar orang lain tidak dapat mengakses halaman tersebut.
  • 33. Protocol ī‚§ Protocol adalah aturan-aturan yang ada yang digunakan untuk melakukan tugas tertentu. Misalnya di internet ada protocol untuk mengirimkan pesan ke komputer lain, protocol untuk mengirimkan e-mail dan sebagainya.
  • 34. HTTP (Hyper Text Transfer Protokol) ī‚§ HTTP adalah protocol yang digunakan untuk bertukar informasi di internet komputer Anda dapat menerima file -file HTML dari sebuah server di internet dengan menggunakan protocol http.
  • 35. POP (post office protocol) ī‚§ Pop adalah protocol yang digunakan untuk mengambil e-mail yang di simpan di server di internet atau sebuah ISP.
  • 36. Download ī‚§ Proses pengambilan file dari sebuah komputer server di internet ke komputer yang Anda gunakan (komputer client) disebut download.
  • 37. Upload ī‚§ Upload adalah proses penempatan file dari komputer Anda ke sebuah komputer server di internet. Upload merupakan kebalikan dari proses download.
  • 38. Freeware ī‚§ Freewatre adalah program yang ditempatkan di internet dan dibagikan secara gratis sehingga setiap orang diperbolehkan men-download program tersebut.
  • 39. Shareware ī‚§ Shareware adalah program komputer di internet yang dapat Anda download Anda gunakan dalam jangka waktu tertentu. Program komputer jenis ini biasanya dapat digunakan dalam jangka waktu tertentu jika Anda ingin menggunakannya terus, Anda harus membelinya dengan cara membayar biaya pendaftaran.
  • 40. GIF (Graphical Interchange Format) ī‚§ Suatu format file gambar gif mempunyai ukuran file yang kecil sehingga banyak digunakan sebagai format gambar yang ditempatkan di internet
  • 41. JPEG (Joint Photographic Experts Group) ī‚§ JPEG merupakan format file gambar yang banyak digunakan di Internet. File JPEG mempunyai ukuran yang kecil dan warna yang lebih banyak dibanding dengan GIF. Biasanya, JPEG digunakan untuk menampilkan gambar-gambar yang membutuhkan warna yang lebih banyak seperti foto-foto, sedangkan GIF digunakan untuk menampilkan gambar dengan warna yang lebih sedikit, misalnya logo organisasi, gambar grafik dan sebagainya.
  • 42. SPAM ī‚§ SPAM adalah pengiriman pesan yang tidak diinginkan seperti e-mail yang tidakpenting, e-mail berantai,iklan dan sebagainya.
  • 43. Alamat Website ī‚§ Setiap website di internet mempunyai alamat tertentu. Biasanya alamat website mempunyai hubungan dengan lembaga atau organisasi pemilik website tersebut.
  • 44. Menjelajahi internet ī‚§ Setelah Anda mempelajari perangkat lunak yang digunakan untuk menjelajahi internet, saat ini Anda akan belajar bagaimana menggunakan browser tersebut untuk mengunjungi website tertentu di internet. Anda juga akan belajar bagaimana mengatur favorite di browser untuk membantu Anda menjelajahi internet.
  • 45. Mengunjungi Website Tertentu ī‚§ Anda dapat mengunjungi website tertentu apabila Anda mengetahui alamat website tersebut atau apabila Anda mempunyai sebuah link di sebuah halaman web yang menuju website .
  • 46. Mengatur Internet Option ī‚§ Langkah-langkah untuk mengaturnya adalah sebagai berikut : ī‚§ Klik menu start klik setting. ī‚§ Klik contol panel dan amati yang ditampilkan. ī‚§ Cari icon internet options lalu klik icon tersebut, dan amati yang ditampilkan. ī‚§ Klik tab General.
  • 47. ī‚§ Dibagian Home page di kotak teks Address masukkanlah alamat website yang ingin Anda buka setiap kali browser Anda jalankan misalnya : www.Google.com. Bila menginginkan agar browser tidak membuka website tertentu pada saat dijalankan, klik tombol use blank. ī‚§ klik tombol OK
  • 48. Berhenti dan mengulangi Loading Halaman Web ī‚§ Kadang-kadang pada saat browser sedang meloading sebuah halaman web terjadi masalah yang menyebabkan proses loading menjadi lama atau berjalan sangat lambat. ī‚§ Bila hal ini terjadi maka Anda perlu menghentikan proses loading dan mengulanginya dari awal. ī‚§ Menghentikan Proses loading dengan cara meng-klik tombol stop di tool bar, kemudian untuk mengulangi proses loading dari awal Anda dapat mengklik tombol refresh.
  • 49. Menjalankan Beberapa Jendela Browser ī‚§ Browser membutuhkan waktu beberapa saat untuk me-loading website yang Anda kunjungi lebih-lebih apabila internet lambat. Akibatnya Anda harus menunggu. Sambil menunggu sebuah halaman web ditampilkan Anda dapat membuka halaman web lain dengan cara menjalankan beberapa jendela browser.
  • 50. Menambahkan daftar Website ke Favorites ī‚§ Pada saat menjelajahi internet Anda bisa menemukan sebuah website baru yang menarik atau penting bagi Anda. Bila Anda menemukan website seperti itu Anda dapat menyimpan alamat website tersebut sehingga suatu saat dapat dikunjungi lagi. Menyimpan sebuah alamat wesite dapat Anda lakukan dengan cara menambahkan alamat website tersebut ke favorites.
  • 51. Menampilkan Website ī‚§ MenampilkanWebsite yang alamatnya sudah Anda simpan di favorites
  • 52. Mengatur Website pada Favorites ī‚§ Semakin lama Anda menjelajahi internet maka akan semakin banyak alamat wesites yang Anda simpan di favorites. Anda perlu mengatur alamat website yang terdapat pada favorites.
  • 53. Melihat halaman web yang terakhir dikunjungi ī‚§ Anda dapat melihat daftar nama website yang Anda kunjungi terakhir kali, misalnya dua minggu terakhir, seminggu terakhir dan beberapa hari terakhir.
  • 55. E-MAIL MENGELOLA KARTU INTERNET MENGELOLA MAILING LIST CHATTING IRC next
  • 57. Mengelola Kartu Elektronik ī‚§ Selain mengirimkan e-mail, Anda juga dapat mengirimkan kartu elektronik melalui internet. Dengan menggunakan kartu elektronik, Anda dapat mengucapkan salam atau selamat kepada orang lain (misalnya ulang tahun).
  • 58. Mengelola Mailing list ī‚§ Mailing list disebut juga milis adalah kumpilan dari e-mail yang membentuk sebuah kelompok .Milis mempunyai alamat sendiri yang disebut dengan alamat milis . Setiap e-mail yang dikirim kealamat milis tersebut akan dikirimkan ke alamat-alamat e-mail yang terdaftar sebagai anggota. Milis banyak dimanfaatkan sebagai sarana komunikasi antar anggota kelompok.
  • 59. Chatting ī‚§ Internet merupakan sarana komunikasi yang murah, dilengkapi berbagai aplikasi sebagai sarana komunikasi. Sarana komunikasi lain yang ada di internet yang disebut dengan IRC atau Internet Relay Chat.
  • 60. IRC ī‚§ Internet Relay Chat (IRC) merupakan aplikasi internet yang memungkinkan Anda berkomunikasi secara real time. Real time artinya seketika atau saat itu juga pesan disampaikan, akan diterima, dan dibahas pada saat itu juga. Berbeda dengan e-mail, komunikasi dengan IRC bisa terjadi apabila Anda dan lawan komunikasi sama-sama terhubung ke internet pada waktu yang sama. IRC memungkinkan Anda bercakap-cakap dengan orang lain menggunakan tulisan.
  • 62. Mesin Pelacak Informasi ī‚§ Mesin pelacak informasi merupakan program aplikasi yang dipergunakan untuk membantu mendapatkan informasi di internet. Mesin pelacak dilengkapi basis data yang dapat memuat semua tema yang terdapat di internet dan halaman-halaman web yang menyimpan informasi.
  • 63. Mesin Pencari Google ī‚§ Google merupakan mesin pencari yang paling banyak digunakan pengguna. Google merupakan mesin pencari dengan kemampuan pencarian sangat cepat. Hal ini karena Google menggunakan perangkat keras dan dukungan perangkat lunak yang canggih. Algoritma pencarian Google sangat efesien dalam sebuah jaringan komputer dan berhasil menjadi sebuah mesin pencari yang sangat cepat. Google mempunyai sistem PageRank yang bekerja untuk menyusun halaman Web dengan tertib.
  • 64. Mengelola Informasi dari Internet ī‚§ Seperti Anda pahami bahwa internet merupakan sumber informasi. Untuk dapat memanfaatkan internet sebagai sumber informasi, Anda perlu belajar bagaimana mencari, mendapatkan, dan mengelola informasi tersebut.
  • 65. Men-download File ī‚§ Beberapa website tidak menampilkan informasi dalam bentuk halaman web yang dapat ditampilkan di browser, tetapi menyimpan dalam bentuk file -file. File -file tersebut dapat saja berupa file dokumen Word (.doc), file kompresi (.zip), file -file program dan sebagainya. File -file seprti ini tidak bisa Anda tampilkan di jendela browser secara langsung. File tersebut dapat di tampilkan di program yang sesuai dengan file nya.
  • 66. Mengcopy dan Paste ī‚§ Jika Anda menyimpan sebuah halaman web, maka semua teks, gambar di halaman web tersebut akan disimpan ke harddisk Anda . Kadang-kadang tidak semua yang ditampilkan di halaman web Anda butuhkan misal hanya membutuhkan teks di frame tertentu saja. Anda dapat mengambil informasi di halaman web kemudian menyimpan dalam file dokumen Word dengan cara mengcopy dan paste.
  • 67. Cybercrime dan Keamanan Data ī‚§ Sebagian besar data yang dikirimkan melalui internet adalah data-data penting. Hal ini dapat mengundang pihak lain untuk memanfaatkan data-data tersebut untuk keuntungan pribadinya. Untuk menanggulangi kejahatan di dunia maya (Cybercpace), harus ada usaha untuk mencegah kejahatan tersebut terjadi.
  • 68. Cybercrime ī‚§ Cybercrime dapat diartikan kejahatan atau tindakan melawan hukum yang dilakukan oleh seseorang dengan menggunakan sarana komputer. Dengan kemajuan internet, di mana komputer-komputer di dunia terhubung dengan yan lain, cybercrime pun tidak lepas dari peranan internet. Atau dengan kata lain, cybercrime dapat juga diartikan sebagai kejahatan yang dilakukan di internet atau dunia maya (cybercrime).
  • 69. Virus Komputer dan Internet ī‚§ Data-data yang dipertukarkan di internet sering kali berupa file-file . Kadang-kadang file -file tersebut adalah file -file yang sudah diinfeksi virus. File yang sudah terinfeksi virus tersebut pun kemudian menyebar ke Internet. Kecepatan internet dalam mengkomunikasikan data menyebabkan virus-virus yang ada pun dapat menyebar dengan cepat.
  • 70. Virus Komputer ī‚§ Virus komputer adalah sebuah program kecil yang mempunyai kemampuan mengandakan dirinya sendiri dan bersifat mengganggu serta merusak komputer yang terinfeksi olehnya. Virus komputer biasanya menempel pada file atau program tertentu. Virus kemudian menggandakan diri atau melakukan aktivitasnya apabila file atau program yang sudah dijangkiti tersebut dijalankan.
  • 71. ī‚§ Kemampuan mengganggu dari virus komputer sangat bermacam-macam. Ada virus komputer yang hanya sekedar menyampaikan pesan dilayar monitor komputer yang dijangkitinya. Virus yang ganas akan menghabiskan memori komputer untuk menjalankan aktivitasnya, atau menghabiskan tempat penyimpanan karena terus menggandakan diri.
  • 72. Apakah yang dimaksud dengan browsing? ī‚§ A. MenampilkanWebsite yang alamatnya sudah Anda simpan di favorites ī‚§ B. Jaringan yang relatif lebih kecil yang biasanya dibangun dan dimiliki oleh sebuah organisasi untuk menghubungkan komputer-komputer yang ada di dalam organisasi tersebut. ī‚§ C. Kegiatan menjelajahi website-website yang ada di internet
  • 73. Apakah yang dimaksud intranet A. sebuah program kecil yang mempunyai kemampuan mengandakan dirinya sendiri dan bersifat mengganggu serta merusak komputer yang terinfeksi olehnya B. Kegiatan menjelajahi website-website yang ada di internet C. jaringan yang relatif lebih kecil yang biasanya dibangun dan dimiliki oleh sebuah organisasi untuk menghubungkan komputer-komputer yang ada di dalam organisasi tersebut.
  • 74. Sebutkan sinkatan dari URL? A. Uniform Resource Locator B. Word wide web C. Joint Photographic Experts Group
  • 75. Apa yang dimaksud freeware? ī‚§ A. program yang ditempatkan di internet dan dibagikan secara gratis sehingga setiap orang diperbolehkan men-download program tersebut. ī‚§ B. Kegiatan menjelajahi website-website yang ada di internet ī‚§ C. sebuah program kecil yang mempunyai kemampuan mengandakan dirinya sendiri dan bersifat mengganggu serta merusak komputer yang terinfeksi olehnya
  • 76. Halaman awal suatu website disebut ī‚§ A.Address ī‚§ B.Home page ī‚§ C.provider
  • 77. Tombol yang digunakan untuk mengirim e-mail baru adalah ī‚§ A.Send ī‚§ B.Inbox ī‚§ C.Compose
  • 78. Proses pengambilan data dari internet disimpan ke media penyimpanan data pribadi disebut ī‚§ A.Upload ī‚§ B.Chatting ī‚§ C.Download
  • 79. Untuk menempatkan hasil copyan yang diperoleh dari internet, pada keyboard kita klik tombol ... A.ctrl + Alt B.ctrl + V C.ctrl + C
  • 80. Yang dimaksud dengan Internet ialahâ€Ļ. ī‚§ A. Integritas Network ī‚§ B. Internet Network ī‚§ C. Internet Network
  • 81. Yang termasuk kedalam keunggulan Internet ialahâ€Ļ. ī‚§ A. Kecepatan ī‚§ B. Ancaman ī‚§ C. Ketergantungan
  • 82. Salah satu kelemahan Internet ialah ī‚§ A. AksesTerbatas ī‚§ B. Ancaman Virus ī‚§ C. Akses Cepat
  • 83. Istilah lain berbincang-bincang melalui Internet ialah ī‚§ ī‚§ A. Surfing ī‚§ B. Chatting ī‚§ C. Browsing