SlideShare a Scribd company logo
MEMILIH JURNAL
BEREPUTASI ( Scopus and WOS )
HASIL PENELITIAN
Farid Ahmadi
Universitas Negeri Semarang
L A N G K A - L A N G K A H P U B L I K A S I
1. J o u r n a l S e a r c h i n g
2. D o w n l o a d Te m p l a t e
3. S e s u a i k a n m a n u s c r i p t d e n g a n
Te m p l a t e y a n g d i s e d i a k a n J u r n a l
4. Tr a n s l a t e d a n P r o f r e a d i n g
5. S u b m i t M a n u s c r i p t
6. I k u t i P r o s e s y a n g h a r u s d i l a l u i
( S U B M I T- R E V I E W - R E V I S I -
A C C E P T E D - P U B L I S H )
CARA
SEARCHING
RIBUAN JURNAL
DI SCOPUS
LIHATPOSISI
JURNAL DI
JOURNAL
RANGKING
MEMAHAMI
AREA
NEGARA
SUPPORT
MEMILIH
YANG GRATIS
ATAU BAYAR
BUKA DAHULU
HOMEPAGE
NYA DAN KITA
BACA
DENGAN
SEKSAMA
TAMPILAN HOMEPAGE JURNAL SASARAN
MELAKUKAN PENELUSURAN
INDEKSASI
INI ADALAH SALAH
SATU ARTIKELYANG
MUNCUL DI JURNAL
TERSEBUT
CARI NAMANYA DI
SCOPUS.COM
CEK DI
SCOPUS.COM
CARI DI AUTHOR
SEARCH
INI HASILNNYA,
ADA NAMA
TERSEBUT
DENGAN JUDUL
YANG SAMA DI
PORTAL JURNAL
NYA
ARTINYA
JURNAL INI
KREDIBEL,
WALAU DI
LEVEL Q
RENDAH
SEARCHING
BERDASARKAN
NEGARA
SUBMIT DI JURNALTERINDEKSSCOPUS
MENUNGGU PROSES REVIEW
1-2 BULAN PADA WAKTU YANG CEPAT
3-8 BULAN PADA WAKTU NORMAL
EMAIL BALASAN DARIJURNALSETELAH
SUBMIT
MENDAPATKAN EMAILBALASAN
CARA LAIN
SEARCHING
JURNAL :
◦ Dengan
memanfaatkan
falisitas dari
Elsevier
journal finder
SPRINGER
JOURNAL
SUGESTER
JOURNAL EVALUATION TOOL
◦Journal Citation Reports (Impact factor)
◦Web of Science (h-index)
◦Scopus (h-index)
◦SCImago Journal & Country Rank (SJR)
Journal Impact
Factor
Journal Impact Factor
Impact Factor: It is the average number of times articles
from the journal published in the past two years have
been cited in the JCR year.
e.g.The journal XYZ has an 2014 impact factor of 2.0
means that, on average, the articles published in 2012
and 2013 was quoted in 2014 an average of 2 times.
Why Journal Impact Factor?
◦ Librarians - can support selection or removal of journals from their
collections, and determine how long to keep each journal in the
collection before archiving it.
◦ Publishers and Editors - can determine journals’ influence in the
marketplace and review editorial functions.
◦ Authors - can identify the most appropriate, influential journals in
which to publish, as well as confirm the status of journals in which
they have published.
◦ Professors and Students - can discover where to find the current
reading list in their respective fields.
Scopus: Scientific Journal Ranking (SJR)
Scopus: Scientific Journal Ranking (SJR)
Fake Impact Factor (Bogus)
§ CiteFactor è http://www.citefactor.org
§ Global Impact Factor è http://globalimpactfactor.com
§ ISRA: Journal Impact Factor(JIF) è
• http://www.israjif.org
§ IMPACT Journals è http://www.impactjournals.us
§ General Impact Factor (GIF) è
• http://generalimpactfactor.com
§ Journal Impact Factor (JIF) è http://www.jifactor.com
§ Universal Impact Factor è http://uifactor.org
§ IndexCopernicus è
• http://journals.indexcopernicus.com
§ International Impact Factor Services (IIFS) è
• http://impactfactorservice.com
§ ISI International Scientific Indexing è
• http://isindexing.com
Modified from Tole S, Rakornas APTIKOM, 2016
RELEASE JOURNAL LIST PUBLISHERS BY
COUNTRY
NOW, SOME COUNTRIES REALEASE THEIR OWN LIST,EXAMPLE:
• AUSTRALIA: HTTP://WWW.ARC.GOV.AU/ERA-2015-SUBMITTED-JOURNAL-
LIST DOWNLOAD:
• HTTP://WWW.ARC.GOV.AU/SITES/DEFAULT/FILES/FILEDEPOT/PUBLIC/ERA/ERA%202015/ERA2015_SUBMITTED_JOURNAL_LISTV2.XLSX
• MALAYSIA: PUBLISHERS NOT RECOGNIZED BY MALAYSIA MINISTRY OF EDUCATION (MOE)
HTTPS://WWW.UM.EDU.MY/DOCS/LIBRARIESPROVIDER4/RESEARCH/BLACKLISTED-JOURNALS-BY-MALAYSIA-MINISTRY-OF-EDUCATION-
BY- PUBLISHER.PDF?SFVRSN=2
• HTTP://ZETTY1977.WEEBLY.COM/UPLOADS/2/6/6/4/26648302/BLACKLISTED_JOURNAL_BY_MOE.PDF
• IRAN: (BLACK LIST) HTTP://CEIT.AUT.AC.IR/AUTCMS/NEWS/NEWSDETAIL.HTM?ID=1777500177&DEPURL=COMPUTER-
ENGINEERING&LANG=EN&CID=1865
• THAILAND: (APPROVED)
HTTP://WWW.ELEARNING.AU.EDU/PUBLICATIONS/
• PAKISTAN: (RECOGNISED)
HTTP://WWW.HEC.GOV.PK/INSIDEHEC/DIVISIONS/QALI/QADIVISION/PAGES/HECRECOGNIZEDJOURNAL
S.ASPX
Release List Publishers by
University
•Malaysia: Publishers NOT Recognized by UPM
http://psas.upm.edu.my/infohub/wp-
content/uploads/2018/04/Blaclisted-Journal-by-
MOE-by-title-krk-4-april-2018.pdf
•ITB: (Black List)
https://www.itb.ac.id/files/12/20131121/BlacklistedPublishers-and-
theirRespectiveJournals.pdf
Release List
Publishers by
Dikti
•Jurnal yang harus diperhatikan untuk Kenaikan
Pangkat/Jabatan Dosen
•http://pak.ristekdikti.go.id/portal/?p=41
•Daftar Jurnal yang Masuk BlacklistTim PAKDikti
http://pak.ristekdikti.go.id/portal/?page_id=145
(Sayangnya tidak di update secara berkala).
ALAT BANTU PEMILIHAN JURNAL
INTERNASIONAL
Beberapa alat bantu yang bisa dipakai:
Edanz Journal Selector = http://www.edanzediting.com/journal_selector
Elsevier Journal Finder = http://journalfinder.elsevier.com/
Journal Article Name Estimator (Jane) = http://www.biosemantics.org/jane/
JournalGuide = https://www.journalguide.com/
Cofactor Journal selector = http://cofactorscience.com/journal-selector
CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL
SECARA GRATIS
1. Melalui Directory of Open Access Journal (DOAJ)
a. Buka situs https://doaj.org dan ketik kata kunci di kolom search (hilangkan
centang “articles” jika ingin hasil yang keluar hanya jurnal).
b. Klik tombol cari di samping dan tunggu hingga hasil keluar. Dan klik satu
persatu untuk masuk ke rincian jurnal yang ada.
c. Setelah memilih jurnal, kita dapat melihat daftar beberapa jurnal dengan
judul masing-masing. Kita dapat menemukan pilihan untuk melihat
“abstract” dan “full text”.
CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL
SECARA GRATIS
2. Melalui Science Direct (hanya yang berlabel “Open Access” yang gratis)
a. Buka situs https://www.sciencedirect.com
b. Di kolom pencarian kita dapat memasukkan kata kunci/ keyword dan
tekan tombol enter sampai muncul tampilan hasil pencarian. Ubahlah
jenis pencarian pada bagian kanan atas dari “All access type” menjadi
“Open acces articles”.
c. Setelah tampilan berubah, klik ikon PDF di setiap jurnal untuk
mengunduhnya secara otomatis atau membukanya di browser dan
disimpan setelah itu.
CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL
SECARA GRATIS
3. Melalui “Sci-hub” (mendapatkan jurnal berbayar secara gratis)
a. Buka situs https://sci-hub.bz
b. Copy dan paste judul/URL artikel atau jurnal berbayar di Science
Direct kemudian tekan enter / klik gambar “Open”.
c. Isi kode verifikasi jika diperlukan. Setelah kita dapatkan file
jurnal yang kita inginkan dalam bentuk PDF, kemudian klik
simpan.
CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL
SECARA GRATIS
4. Bergabung di Research Gate (Komunitas Peneliti)
a. Buka situs https://www.researchgate.net
b. Klik “join for free” dan selesaikan pendaftaran. Dalam mendaftar
kita memerlukan email institusi (kampus). Setelah membuat
akun, silahkan login dan akan muncul halaman pencarian.
c. Ketik judul jurnal yang diinginkan pada kolom kanan atas
kemudian klik search.
CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL
SECARA GRATIS
5. Meminta Bantuan pada Penyedia layanan download Jurnal
Kita dapat meminta bantuan pada penyedia layanan download jurnal
internasional secara geratis, atau pada seseorang yang berlangganan
jurnal berbayar secara pribadi atau kampusnya yang berlangganan.
Meminta tolong teman yang sedang berkuliah di luar negeri akan lebih
mudah, karena sebagian besar universitas di luar negeri berlangganan
jurnal.
CARA CEK JURNAL PREDATOR
Jurnal predator adalah jurnal yang memberikan layanan
publikasi (biasanya open access) dengan menarik bayaran
kepada authors TANPA memberikan layanan editorial dan
publikasi yang seharusnya seperti pada jurnal-jurnal yang
sah atau bereputasi.
Salah satu yang bisa diacu untuk mengetahui jurnal
predator adalah :
1. Website Jeffrey Beall: http://cholarlyoa.com
2. Ulasan jurnal oleh PAK RISTEKDIKI :
http://pak.ristekdikto.go.id
Bagaimana Meminimalkan persentase
plagiasi di turnitin ?
BACA, PERIKSATEKSNYA,
TANDAI KATA-KATA/IDE-IDE
PENTING
LAKUKAN PENCATATAN/
PENDAFTARAN (LISTING)
KATA-KATA/IDE-IDE PENTING
DALAMTEKSYANG DIBACA
CARI FRASE-FRASE
ALTERNATIFYANG
MEMPUNYAI
KESETARAAN MAKNA
SUSUN ULANG FRASE-FRASE
TERSEBUT SEHINGGA
MEMPUNYAI MAKNAYANG SAMA
DENGANTEKS ASLINYA
SIMPLIFIKASI
KALIMAT
Teknik parafrase
Plagiarism Checker
• www.turnitin.com (berbayar)
• http://plagiarismcheckerx.com/
• https://tessy.id/
• https://smallseotools.com/plagiarism-checker/
• https://www.duplichecker.com/
• https://www.quetext.com/
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to Memilih jurnal bereputasi (Scopus dan WoS) hasil penelitian

METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
Puguh Irawan
 
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
FaizalRisdianto1
 
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
FaizalRisdianto1
 
Materi Menulis 2.pptx
Materi Menulis 2.pptxMateri Menulis 2.pptx
Materi Menulis 2.pptx
ArinRise
 
3. article menembus jurnal internasional
3. article   menembus jurnal internasional3. article   menembus jurnal internasional
3. article menembus jurnal internasional
MOEC
 

Similar to Memilih jurnal bereputasi (Scopus dan WoS) hasil penelitian (20)

Beberapa perubahan-pengaturan-pengajuan-kenaikan-jabatan-fungsional-dan-pangk...
Beberapa perubahan-pengaturan-pengajuan-kenaikan-jabatan-fungsional-dan-pangk...Beberapa perubahan-pengaturan-pengajuan-kenaikan-jabatan-fungsional-dan-pangk...
Beberapa perubahan-pengaturan-pengajuan-kenaikan-jabatan-fungsional-dan-pangk...
 
Pemanfaatan jurnal elektronik dalam mendukung penelitian sivitas akademika
Pemanfaatan jurnal elektronik dalam mendukung penelitian sivitas akademikaPemanfaatan jurnal elektronik dalam mendukung penelitian sivitas akademika
Pemanfaatan jurnal elektronik dalam mendukung penelitian sivitas akademika
 
Jurnal Ilmiah Mkn Unud Oktober 2013
Jurnal Ilmiah Mkn Unud Oktober 2013Jurnal Ilmiah Mkn Unud Oktober 2013
Jurnal Ilmiah Mkn Unud Oktober 2013
 
Tata Kelola Jurnal Ilmiah
Tata Kelola Jurnal Ilmiah Tata Kelola Jurnal Ilmiah
Tata Kelola Jurnal Ilmiah
 
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeksMengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
 
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeksMengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks
 
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks.pptx
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks.pptxMengenal esci wos dan best practice mudah terindeks.pptx
Mengenal esci wos dan best practice mudah terindeks.pptx
 
457742600-Mengenal-Esci-Wos-Dan-Best-Practice-Mudah-Terindeks-pptx.pdf
457742600-Mengenal-Esci-Wos-Dan-Best-Practice-Mudah-Terindeks-pptx.pdf457742600-Mengenal-Esci-Wos-Dan-Best-Practice-Mudah-Terindeks-pptx.pdf
457742600-Mengenal-Esci-Wos-Dan-Best-Practice-Mudah-Terindeks-pptx.pdf
 
Panduan pengajuan insentif artikel publikasi 2014
Panduan pengajuan insentif artikel publikasi 2014Panduan pengajuan insentif artikel publikasi 2014
Panduan pengajuan insentif artikel publikasi 2014
 
METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
METODE PENELITITAN SURVEI REVISI 24 April 2015
 
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi wo s rji jateng peduli semeru 21 dec 2021
 
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
Workshop indeksasi Web of Science RJI JATENG peduli semeru 21 dec 2021
 
Strategi Publikasi Karya Ilmiah Nasional dan Internasional
Strategi Publikasi Karya Ilmiah Nasional dan InternasionalStrategi Publikasi Karya Ilmiah Nasional dan Internasional
Strategi Publikasi Karya Ilmiah Nasional dan Internasional
 
MATERI Langkah-langkah dalam membuat proposal.pptx
MATERI Langkah-langkah dalam membuat proposal.pptxMATERI Langkah-langkah dalam membuat proposal.pptx
MATERI Langkah-langkah dalam membuat proposal.pptx
 
Portal e journal
Portal e journalPortal e journal
Portal e journal
 
Materi Menulis 2.pptx
Materi Menulis 2.pptxMateri Menulis 2.pptx
Materi Menulis 2.pptx
 
THE CRITICAL LITERATURE REVIEW (1).pptx
THE CRITICAL LITERATURE REVIEW (1).pptxTHE CRITICAL LITERATURE REVIEW (1).pptx
THE CRITICAL LITERATURE REVIEW (1).pptx
 
3. article menembus jurnal internasional
3. article   menembus jurnal internasional3. article   menembus jurnal internasional
3. article menembus jurnal internasional
 
Google Scholar Pemudah Cara Penulisan Ilmiah
Google Scholar Pemudah Cara Penulisan IlmiahGoogle Scholar Pemudah Cara Penulisan Ilmiah
Google Scholar Pemudah Cara Penulisan Ilmiah
 
Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik IndonesiaMengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
Mengakses jurnal ilmiah Perpustakaan Nasional Republik Indonesia
 

More from Riyan Hidayatullah

POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAHPOKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
Riyan Hidayatullah
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Riyan Hidayatullah
 
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
Riyan Hidayatullah
 

More from Riyan Hidayatullah (20)

POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAHPOKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
POKOK-POKOK (PPKD) PIKIRAN KEBUDAYAAN DAERAH
 
PELATIHAN DAN PEMBEKALAN KOMPETISI MUSIK.pptx
PELATIHAN DAN PEMBEKALAN KOMPETISI MUSIK.pptxPELATIHAN DAN PEMBEKALAN KOMPETISI MUSIK.pptx
PELATIHAN DAN PEMBEKALAN KOMPETISI MUSIK.pptx
 
SENI TRADISI INDONESIA DAN DAN TANTANGAN MASYARAKAT GLOBAL
SENI TRADISI INDONESIA DAN DAN TANTANGAN MASYARAKAT GLOBALSENI TRADISI INDONESIA DAN DAN TANTANGAN MASYARAKAT GLOBAL
SENI TRADISI INDONESIA DAN DAN TANTANGAN MASYARAKAT GLOBAL
 
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...Workshop penulisan buku                       (Buku referensi, monograf, BUKU...
Workshop penulisan buku (Buku referensi, monograf, BUKU...
 
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
 
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
PEMANFAATAN RAPOR PENDIDIKAN DALAM PERENCANAAN BERBASIS DATA UNTUK SATUAN PEN...
 
Mengolah potensi diri melalui seni
Mengolah potensi diri melalui seniMengolah potensi diri melalui seni
Mengolah potensi diri melalui seni
 
MULTIMEDIAMUSIK UNTUK PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MULTIMEDIAMUSIK   UNTUK PEMBELAJARAN INTERAKTIFMULTIMEDIAMUSIK   UNTUK PEMBELAJARAN INTERAKTIF
MULTIMEDIAMUSIK UNTUK PEMBELAJARAN INTERAKTIF
 
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
Wawasan & Kreativitas Dalam Komposisi Musik (materi untuk guru seni budaya)
 
Improvisasi dalam bermain musik
Improvisasi dalam bermain musikImprovisasi dalam bermain musik
Improvisasi dalam bermain musik
 
Pi’il pesenggiri dalam pembelajaran seni sebagai wahana penanaman nilai budi ...
Pi’il pesenggiri dalam pembelajaran seni sebagai wahana penanaman nilai budi ...Pi’il pesenggiri dalam pembelajaran seni sebagai wahana penanaman nilai budi ...
Pi’il pesenggiri dalam pembelajaran seni sebagai wahana penanaman nilai budi ...
 
Menggali Potensi Musik Daerah di Era Digital
Menggali Potensi Musik Daerah di Era DigitalMenggali Potensi Musik Daerah di Era Digital
Menggali Potensi Musik Daerah di Era Digital
 
PROBLEM ETIK MUSIK POPULER DALAM SEREMONI KENEGARAAN
PROBLEM ETIK MUSIK POPULER DALAM SEREMONI KENEGARAANPROBLEM ETIK MUSIK POPULER DALAM SEREMONI KENEGARAAN
PROBLEM ETIK MUSIK POPULER DALAM SEREMONI KENEGARAAN
 
NFT: Peluang dan Tantangan dalam Pendidikan Musik
 NFT: Peluang dan Tantangan dalam Pendidikan Musik NFT: Peluang dan Tantangan dalam Pendidikan Musik
NFT: Peluang dan Tantangan dalam Pendidikan Musik
 
Gamolan pekhing musical notation : Denoting musical sound in local style
Gamolan pekhing musical notation : Denoting musical sound in local styleGamolan pekhing musical notation : Denoting musical sound in local style
Gamolan pekhing musical notation : Denoting musical sound in local style
 
Digitalisasi musik di era pandemi
Digitalisasi musik di era pandemiDigitalisasi musik di era pandemi
Digitalisasi musik di era pandemi
 
Creative hub sub-sektor musik untuk Provinsi Lampung
Creative hub sub-sektor musik untuk Provinsi Lampung Creative hub sub-sektor musik untuk Provinsi Lampung
Creative hub sub-sektor musik untuk Provinsi Lampung
 
Webinar hari guru: Musik dan Pendidikan
Webinar hari guru: Musik dan Pendidikan Webinar hari guru: Musik dan Pendidikan
Webinar hari guru: Musik dan Pendidikan
 
Art to art: Webinar materi penciptaan musik di era pandemi
Art to art: Webinar materi penciptaan musik di era pandemiArt to art: Webinar materi penciptaan musik di era pandemi
Art to art: Webinar materi penciptaan musik di era pandemi
 
systematic literature review
systematic literature reviewsystematic literature review
systematic literature review
 

Recently uploaded

Recently uploaded (9)

cara untuk membunuh gulma dengan pestisida seperti kontak dan sistemik
cara untuk membunuh gulma dengan pestisida seperti kontak dan sistemikcara untuk membunuh gulma dengan pestisida seperti kontak dan sistemik
cara untuk membunuh gulma dengan pestisida seperti kontak dan sistemik
 
Ppt sistem pencernaan pada manusia kelas XI
Ppt sistem pencernaan pada manusia kelas XIPpt sistem pencernaan pada manusia kelas XI
Ppt sistem pencernaan pada manusia kelas XI
 
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
Sistem Pencernaan Manusia Sains Tingkatan 2
 
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptxMATERI KIMIA KELAS X  NANOTEKNOLOGI.pptx
MATERI KIMIA KELAS X NANOTEKNOLOGI.pptx
 
AKSI NYATA TOPIK IKLIM SEKOLAH AMAN MENCEGAH INTOLERANSI MALAIKAT KEBAIKAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK IKLIM SEKOLAH AMAN MENCEGAH INTOLERANSI MALAIKAT KEBAIKAN.pdfAKSI NYATA TOPIK IKLIM SEKOLAH AMAN MENCEGAH INTOLERANSI MALAIKAT KEBAIKAN.pdf
AKSI NYATA TOPIK IKLIM SEKOLAH AMAN MENCEGAH INTOLERANSI MALAIKAT KEBAIKAN.pdf
 
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
SOAL GEOGRAFI-SMA NEGERI 1 YOGYAKARTA BAB 7_ ULANGAN HARIAN DINAMIKA HIDROSFE...
 
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
Presentasi vitamin secara umum yang terdiri dari vitamin larut lemak dan laru...
 
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptxPPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
PPT Partikel Penyusun Atom dan Lambang Atom.pptx
 
MEKANIKA TANAH JILID I - BRAJA M DAS (2).pdf
MEKANIKA TANAH JILID I - BRAJA M DAS (2).pdfMEKANIKA TANAH JILID I - BRAJA M DAS (2).pdf
MEKANIKA TANAH JILID I - BRAJA M DAS (2).pdf
 

Memilih jurnal bereputasi (Scopus dan WoS) hasil penelitian

  • 1. MEMILIH JURNAL BEREPUTASI ( Scopus and WOS ) HASIL PENELITIAN Farid Ahmadi Universitas Negeri Semarang
  • 2. L A N G K A - L A N G K A H P U B L I K A S I 1. J o u r n a l S e a r c h i n g 2. D o w n l o a d Te m p l a t e 3. S e s u a i k a n m a n u s c r i p t d e n g a n Te m p l a t e y a n g d i s e d i a k a n J u r n a l 4. Tr a n s l a t e d a n P r o f r e a d i n g 5. S u b m i t M a n u s c r i p t 6. I k u t i P r o s e s y a n g h a r u s d i l a l u i ( S U B M I T- R E V I E W - R E V I S I - A C C E P T E D - P U B L I S H )
  • 6. MEMILIH YANG GRATIS ATAU BAYAR BUKA DAHULU HOMEPAGE NYA DAN KITA BACA DENGAN SEKSAMA
  • 8. MELAKUKAN PENELUSURAN INDEKSASI INI ADALAH SALAH SATU ARTIKELYANG MUNCUL DI JURNAL TERSEBUT CARI NAMANYA DI SCOPUS.COM
  • 11. INI HASILNNYA, ADA NAMA TERSEBUT DENGAN JUDUL YANG SAMA DI PORTAL JURNAL NYA ARTINYA JURNAL INI KREDIBEL, WALAU DI LEVEL Q RENDAH
  • 14. MENUNGGU PROSES REVIEW 1-2 BULAN PADA WAKTU YANG CEPAT 3-8 BULAN PADA WAKTU NORMAL
  • 17. CARA LAIN SEARCHING JURNAL : ◦ Dengan memanfaatkan falisitas dari Elsevier journal finder
  • 19. JOURNAL EVALUATION TOOL ◦Journal Citation Reports (Impact factor) ◦Web of Science (h-index) ◦Scopus (h-index) ◦SCImago Journal & Country Rank (SJR)
  • 21. Journal Impact Factor Impact Factor: It is the average number of times articles from the journal published in the past two years have been cited in the JCR year. e.g.The journal XYZ has an 2014 impact factor of 2.0 means that, on average, the articles published in 2012 and 2013 was quoted in 2014 an average of 2 times.
  • 22. Why Journal Impact Factor? ◦ Librarians - can support selection or removal of journals from their collections, and determine how long to keep each journal in the collection before archiving it. ◦ Publishers and Editors - can determine journals’ influence in the marketplace and review editorial functions. ◦ Authors - can identify the most appropriate, influential journals in which to publish, as well as confirm the status of journals in which they have published. ◦ Professors and Students - can discover where to find the current reading list in their respective fields.
  • 23.
  • 24. Scopus: Scientific Journal Ranking (SJR)
  • 25. Scopus: Scientific Journal Ranking (SJR)
  • 26. Fake Impact Factor (Bogus) § CiteFactor è http://www.citefactor.org § Global Impact Factor è http://globalimpactfactor.com § ISRA: Journal Impact Factor(JIF) è • http://www.israjif.org § IMPACT Journals è http://www.impactjournals.us § General Impact Factor (GIF) è • http://generalimpactfactor.com § Journal Impact Factor (JIF) è http://www.jifactor.com § Universal Impact Factor è http://uifactor.org § IndexCopernicus è • http://journals.indexcopernicus.com § International Impact Factor Services (IIFS) è • http://impactfactorservice.com § ISI International Scientific Indexing è • http://isindexing.com Modified from Tole S, Rakornas APTIKOM, 2016
  • 27. RELEASE JOURNAL LIST PUBLISHERS BY COUNTRY NOW, SOME COUNTRIES REALEASE THEIR OWN LIST,EXAMPLE: • AUSTRALIA: HTTP://WWW.ARC.GOV.AU/ERA-2015-SUBMITTED-JOURNAL- LIST DOWNLOAD: • HTTP://WWW.ARC.GOV.AU/SITES/DEFAULT/FILES/FILEDEPOT/PUBLIC/ERA/ERA%202015/ERA2015_SUBMITTED_JOURNAL_LISTV2.XLSX • MALAYSIA: PUBLISHERS NOT RECOGNIZED BY MALAYSIA MINISTRY OF EDUCATION (MOE) HTTPS://WWW.UM.EDU.MY/DOCS/LIBRARIESPROVIDER4/RESEARCH/BLACKLISTED-JOURNALS-BY-MALAYSIA-MINISTRY-OF-EDUCATION- BY- PUBLISHER.PDF?SFVRSN=2 • HTTP://ZETTY1977.WEEBLY.COM/UPLOADS/2/6/6/4/26648302/BLACKLISTED_JOURNAL_BY_MOE.PDF • IRAN: (BLACK LIST) HTTP://CEIT.AUT.AC.IR/AUTCMS/NEWS/NEWSDETAIL.HTM?ID=1777500177&DEPURL=COMPUTER- ENGINEERING&LANG=EN&CID=1865 • THAILAND: (APPROVED) HTTP://WWW.ELEARNING.AU.EDU/PUBLICATIONS/ • PAKISTAN: (RECOGNISED) HTTP://WWW.HEC.GOV.PK/INSIDEHEC/DIVISIONS/QALI/QADIVISION/PAGES/HECRECOGNIZEDJOURNAL S.ASPX
  • 28. Release List Publishers by University •Malaysia: Publishers NOT Recognized by UPM http://psas.upm.edu.my/infohub/wp- content/uploads/2018/04/Blaclisted-Journal-by- MOE-by-title-krk-4-april-2018.pdf •ITB: (Black List) https://www.itb.ac.id/files/12/20131121/BlacklistedPublishers-and- theirRespectiveJournals.pdf
  • 29. Release List Publishers by Dikti •Jurnal yang harus diperhatikan untuk Kenaikan Pangkat/Jabatan Dosen •http://pak.ristekdikti.go.id/portal/?p=41 •Daftar Jurnal yang Masuk BlacklistTim PAKDikti http://pak.ristekdikti.go.id/portal/?page_id=145 (Sayangnya tidak di update secara berkala).
  • 30. ALAT BANTU PEMILIHAN JURNAL INTERNASIONAL Beberapa alat bantu yang bisa dipakai: Edanz Journal Selector = http://www.edanzediting.com/journal_selector Elsevier Journal Finder = http://journalfinder.elsevier.com/ Journal Article Name Estimator (Jane) = http://www.biosemantics.org/jane/ JournalGuide = https://www.journalguide.com/ Cofactor Journal selector = http://cofactorscience.com/journal-selector
  • 31.
  • 32.
  • 33.
  • 34.
  • 35. CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL SECARA GRATIS 1. Melalui Directory of Open Access Journal (DOAJ) a. Buka situs https://doaj.org dan ketik kata kunci di kolom search (hilangkan centang “articles” jika ingin hasil yang keluar hanya jurnal). b. Klik tombol cari di samping dan tunggu hingga hasil keluar. Dan klik satu persatu untuk masuk ke rincian jurnal yang ada. c. Setelah memilih jurnal, kita dapat melihat daftar beberapa jurnal dengan judul masing-masing. Kita dapat menemukan pilihan untuk melihat “abstract” dan “full text”.
  • 36. CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL SECARA GRATIS 2. Melalui Science Direct (hanya yang berlabel “Open Access” yang gratis) a. Buka situs https://www.sciencedirect.com b. Di kolom pencarian kita dapat memasukkan kata kunci/ keyword dan tekan tombol enter sampai muncul tampilan hasil pencarian. Ubahlah jenis pencarian pada bagian kanan atas dari “All access type” menjadi “Open acces articles”. c. Setelah tampilan berubah, klik ikon PDF di setiap jurnal untuk mengunduhnya secara otomatis atau membukanya di browser dan disimpan setelah itu.
  • 37. CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL SECARA GRATIS 3. Melalui “Sci-hub” (mendapatkan jurnal berbayar secara gratis) a. Buka situs https://sci-hub.bz b. Copy dan paste judul/URL artikel atau jurnal berbayar di Science Direct kemudian tekan enter / klik gambar “Open”. c. Isi kode verifikasi jika diperlukan. Setelah kita dapatkan file jurnal yang kita inginkan dalam bentuk PDF, kemudian klik simpan.
  • 38. CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL SECARA GRATIS 4. Bergabung di Research Gate (Komunitas Peneliti) a. Buka situs https://www.researchgate.net b. Klik “join for free” dan selesaikan pendaftaran. Dalam mendaftar kita memerlukan email institusi (kampus). Setelah membuat akun, silahkan login dan akan muncul halaman pencarian. c. Ketik judul jurnal yang diinginkan pada kolom kanan atas kemudian klik search.
  • 39. CARA MENCARI JURNAL INTERNASONAL SECARA GRATIS 5. Meminta Bantuan pada Penyedia layanan download Jurnal Kita dapat meminta bantuan pada penyedia layanan download jurnal internasional secara geratis, atau pada seseorang yang berlangganan jurnal berbayar secara pribadi atau kampusnya yang berlangganan. Meminta tolong teman yang sedang berkuliah di luar negeri akan lebih mudah, karena sebagian besar universitas di luar negeri berlangganan jurnal.
  • 40. CARA CEK JURNAL PREDATOR Jurnal predator adalah jurnal yang memberikan layanan publikasi (biasanya open access) dengan menarik bayaran kepada authors TANPA memberikan layanan editorial dan publikasi yang seharusnya seperti pada jurnal-jurnal yang sah atau bereputasi. Salah satu yang bisa diacu untuk mengetahui jurnal predator adalah : 1. Website Jeffrey Beall: http://cholarlyoa.com 2. Ulasan jurnal oleh PAK RISTEKDIKI : http://pak.ristekdikto.go.id
  • 41.
  • 43. BACA, PERIKSATEKSNYA, TANDAI KATA-KATA/IDE-IDE PENTING LAKUKAN PENCATATAN/ PENDAFTARAN (LISTING) KATA-KATA/IDE-IDE PENTING DALAMTEKSYANG DIBACA CARI FRASE-FRASE ALTERNATIFYANG MEMPUNYAI KESETARAAN MAKNA SUSUN ULANG FRASE-FRASE TERSEBUT SEHINGGA MEMPUNYAI MAKNAYANG SAMA DENGANTEKS ASLINYA SIMPLIFIKASI KALIMAT Teknik parafrase
  • 44. Plagiarism Checker • www.turnitin.com (berbayar) • http://plagiarismcheckerx.com/ • https://tessy.id/ • https://smallseotools.com/plagiarism-checker/ • https://www.duplichecker.com/ • https://www.quetext.com/