SlideShare a Scribd company logo
1 of 33
ALGORITMA
GREEDY
Knapsack Problem
RULI MUSTIYAWAN
Knapsack Problem
◦ Knapsack dapat diartikan sebagai karung atau kantung.
◦ Karung digunakan untuk memuat sesuatu.
◦ Dan tentunya tidak semua objek dapat ditampung di dalam karung. Karung
tersebut hanya dapat menyimpan beberapa objek dengan total ukurannya (weight)
lebih kecil atau sama dengan ukuran kapasitas karung.
◦ Setiap objek itupun tidak harus kita masukkan seluruhnya. Tetapi bisa juga
sebagian saja.
• knapsack 0/1, yaitu suatu objek diambil seluruh bagiannya atau tidak sama sekali.
• Setiap objek mempunyai nilai keuntungan atau yang disebut dengan
• Tujuan ingin mendapatkan profit yang Untuk mendapatkan profit maksimal
Belum tentu menggunakan banyak objek yang masuk akan menguntungkan.
Bisa saja hal yang sebaliknya yang terjadi.
• Cara terbaik agar menguntungkan : bukan hanya dari hasilnya optimal tetapi juga
banyaknya langkah yang dibutuhkan
Knapsack 0/1
◦ Diberikan n buah objek dan sebuah knapsack dengan kapasitas bobot W.
◦ Setiap objek memiliki properti bobot (weigth) Wi dan keuntungan (profit) Pi
◦ Persoalan adalah memilih objek yang dimasukkan ke dalam knapsack
sedemikian sehingga memaksimumkan keuntungan.
◦ Total bobot objek yang dimasukkan ke
dalam knapsack tidak boleh melebihi kapasitas knapsack.
◦Solusi persoalan dinyatakan sebagai vektor n-tupel:
X = {x1, x2, … , xn}
xi = 1 jika objek ke-i dimasukkan ke dalam knapsack,
xi = 0 jika objek ke-i tidak dimasukkan.
Penyelesaian dengan Greedy:
◦ Greedy by Profit
◦ Greedy by Weight
◦ Greedy By Density
Greedy by Profit
◦ Pada setiap langkah Knapsack diisi dengan obyek yang mempunyai keuntungan terbesar.
◦ Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan memilih objek yang paling
menguntungkan terlebih dahulu.
◦ Pertama kali dilakukan adalah menurutkan secara menurun obyek-obyek berdasarkan profitnya .
Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh knapsack diambil satu persatu sampai
knapsack penuh atau (sudah tidak ada obyek lagi yang bisa dimasukan).
Greedy by Weight
◦ Pada setiap langkah, knapsack diisi dengan objek yang mempunyai berat
paling ringan. Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan
memasukan sebanyak mungkin objek kedalam knapsack.
◦ Pertama kali yang dilakukan adalah mengurutkan secara menaik objek-objek
berdasarkan weight-nya. Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh
knapsack diambil satu persatu sampai knapsack penuh atau (sudah tidak ada
obyek lagi yang bisa dimasukan).
Greedy By Density
◦ Pada setiap langkah, knapsack diisi dengan obyek yang mempunyai densitas terbesar
(perbandingan nilai dan berat terbesar).
◦ Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan memilih objek yang mempunyai
keuntungan per unit berat terbesar.
◦ Pertama kali yang dilakukan adalah mencari nilai profit per unit/ density dari tiap-tiap objek.
Kemudian obyek-obyek diurutkan berdasarkan densitasnya.
◦ Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh knapsack diambil satu persatu sampai
knapsack penuh atau (sudah tidak ada obyek lagi yang bisa dimasukan).
contoh
◦ Kapasitas M=20, dengan jumlah barang =3
◦ Berat Wi masing-masing barang (W1,W2,W3) sebesar (18,15,10)
◦ Nilai Profit masing-masing barang (P1,P2,P3) sebesar (25,24,15)
◦ Pilih Barang dengan nilai profit maksimal
◦ P1=25 –> x1=1. batas atas nilai
◦ P2=24 –> x2=2/15.
◦ P3=15 –> x3 =0. batas bawah nilai.
◦ Pilih barang dengan berat minimal
W1 = 18 –> x1=0. batas bawah
W2=15 –> x2 = 2/3
W3=10 –> x3=1. batas atas.
◦ Pilih barang dengan menghitung perbandingan yang terbesar dari profit dibagi
Berat (Pi/Wi) diurut secara tidak naik.
P1/w1=25/18 (1.38) –> x1=0. karena terkecil x1=0
P2/w2=24/ 15 (1.6) –> x2=1. karena terbesar x2=1
P3/w3=15/10 (1.5) –> x3=1/2 dicari dengan fungsi pembatas x3=1/2.
Silahkan Kalian Lanjutkan….!!!
Pusing ya…..
Ok Ga jadii
Gimana
P A H A A M M ???????
Yuk L A T I H A N
고맙습니다
Gomabseubnida
Terimakasih

More Related Content

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

MATERI INFORMATIKA KELAS XI ALGORITMA GREEDY-Knapsack.pptx

  • 2. Knapsack Problem ◦ Knapsack dapat diartikan sebagai karung atau kantung. ◦ Karung digunakan untuk memuat sesuatu. ◦ Dan tentunya tidak semua objek dapat ditampung di dalam karung. Karung tersebut hanya dapat menyimpan beberapa objek dengan total ukurannya (weight) lebih kecil atau sama dengan ukuran kapasitas karung. ◦ Setiap objek itupun tidak harus kita masukkan seluruhnya. Tetapi bisa juga sebagian saja.
  • 3.
  • 4. • knapsack 0/1, yaitu suatu objek diambil seluruh bagiannya atau tidak sama sekali. • Setiap objek mempunyai nilai keuntungan atau yang disebut dengan • Tujuan ingin mendapatkan profit yang Untuk mendapatkan profit maksimal Belum tentu menggunakan banyak objek yang masuk akan menguntungkan. Bisa saja hal yang sebaliknya yang terjadi. • Cara terbaik agar menguntungkan : bukan hanya dari hasilnya optimal tetapi juga banyaknya langkah yang dibutuhkan
  • 5. Knapsack 0/1 ◦ Diberikan n buah objek dan sebuah knapsack dengan kapasitas bobot W. ◦ Setiap objek memiliki properti bobot (weigth) Wi dan keuntungan (profit) Pi ◦ Persoalan adalah memilih objek yang dimasukkan ke dalam knapsack sedemikian sehingga memaksimumkan keuntungan. ◦ Total bobot objek yang dimasukkan ke dalam knapsack tidak boleh melebihi kapasitas knapsack.
  • 6. ◦Solusi persoalan dinyatakan sebagai vektor n-tupel: X = {x1, x2, … , xn} xi = 1 jika objek ke-i dimasukkan ke dalam knapsack, xi = 0 jika objek ke-i tidak dimasukkan.
  • 7. Penyelesaian dengan Greedy: ◦ Greedy by Profit ◦ Greedy by Weight ◦ Greedy By Density
  • 8. Greedy by Profit ◦ Pada setiap langkah Knapsack diisi dengan obyek yang mempunyai keuntungan terbesar. ◦ Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan memilih objek yang paling menguntungkan terlebih dahulu. ◦ Pertama kali dilakukan adalah menurutkan secara menurun obyek-obyek berdasarkan profitnya . Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh knapsack diambil satu persatu sampai knapsack penuh atau (sudah tidak ada obyek lagi yang bisa dimasukan).
  • 9.
  • 10. Greedy by Weight ◦ Pada setiap langkah, knapsack diisi dengan objek yang mempunyai berat paling ringan. Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan memasukan sebanyak mungkin objek kedalam knapsack. ◦ Pertama kali yang dilakukan adalah mengurutkan secara menaik objek-objek berdasarkan weight-nya. Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh knapsack diambil satu persatu sampai knapsack penuh atau (sudah tidak ada obyek lagi yang bisa dimasukan).
  • 11. Greedy By Density ◦ Pada setiap langkah, knapsack diisi dengan obyek yang mempunyai densitas terbesar (perbandingan nilai dan berat terbesar). ◦ Strategi ini mencoba memaksimumkan keuntungan dengan memilih objek yang mempunyai keuntungan per unit berat terbesar. ◦ Pertama kali yang dilakukan adalah mencari nilai profit per unit/ density dari tiap-tiap objek. Kemudian obyek-obyek diurutkan berdasarkan densitasnya. ◦ Kemudian obyek-obyek yang dapat ditampung oleh knapsack diambil satu persatu sampai knapsack penuh atau (sudah tidak ada obyek lagi yang bisa dimasukan).
  • 12. contoh ◦ Kapasitas M=20, dengan jumlah barang =3 ◦ Berat Wi masing-masing barang (W1,W2,W3) sebesar (18,15,10) ◦ Nilai Profit masing-masing barang (P1,P2,P3) sebesar (25,24,15) ◦ Pilih Barang dengan nilai profit maksimal ◦ P1=25 –> x1=1. batas atas nilai ◦ P2=24 –> x2=2/15. ◦ P3=15 –> x3 =0. batas bawah nilai.
  • 13. ◦ Pilih barang dengan berat minimal W1 = 18 –> x1=0. batas bawah W2=15 –> x2 = 2/3 W3=10 –> x3=1. batas atas.
  • 14. ◦ Pilih barang dengan menghitung perbandingan yang terbesar dari profit dibagi Berat (Pi/Wi) diurut secara tidak naik. P1/w1=25/18 (1.38) –> x1=0. karena terkecil x1=0 P2/w2=24/ 15 (1.6) –> x2=1. karena terbesar x2=1 P3/w3=15/10 (1.5) –> x3=1/2 dicari dengan fungsi pembatas x3=1/2.
  • 15.
  • 16.
  • 17.
  • 18.
  • 19.
  • 20.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28.
  • 29. Gimana P A H A A M M ???????
  • 30.
  • 31.
  • 32. Yuk L A T I H A N