SlideShare a Scribd company logo
MAKALAH
SISTEM OPERASI ANDROID DAN IOS
DISUSUN OLEH :
ELMI TIODATA
210403010022
PROGRAM STUDI
TEKNIK INFORMATIKA
UNIVERSITAS PGRI KANJURUHAN MALANG
MATAKULIAH
SISTEM OPERASI
DOSEN PENGAMPU :
Akhamad Zaini, S.Kom.,M.T.
KATA PENGANTAR
Segala puji dan limpah syukur kepada Allah yang Maha Kuasa karena saya telah
diberikan kemudahan untuk menyelesaikan makalah ini dengan judul Sistem Operasi Android
dan IOS. Tanpa pertolongan dariNya mungkin saya tidak sanggup untuk menyelesaikan
makalah ini dengan baik.
Makalah ini disusun agar pembaca semakin mengetahui informasi terbaru tentang
teknologi khususnya Sistem Operasi Android dan IOS Makalah ini di susun oleh penyusun dari
berbagai sumberdiinternet.
Makalah ini memuat tentang “Sistem Operasi Android dan IOS ” yang saat ini
semakin banyak digunakan oleh pengguna gadget baik itu tablet ataupun smartphone.
Walaupun makalah ini kurang sempurna dan memerlukan perbaikan tapi juga memiliki
detail yang cukup jelas bagi pembaca. Semoga makalah ini dapat memberikan pengetahuan
yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun makalah ini memiliki
kelebihan dan kekurangan. Penyusun membutuhkan kritik dan saran dari pembaca
yang membangun. Terima kasih.
Malang, 20 November 2022
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Di jaman yang modern ini kita ketahu perkembangan dunia IT khususnya operation
system atau yang disingkat OS yang berarti suatusistem operasi pada suatu perangkat semakin
pesat, pada era sekarangbanyak sekali perusahan
Perusahan multinasional yang memproduksisuatuperangkat lunak sistem operasi. Beberapa
diantaranya iOS produkkeluaran perusahan Apple dan Android yang dikembangkan google.
Oleh karena itu penulis akan menguraikan tentang sistem operasi IOS
dan Android.
B. RUMUSAN MASALAH
Apakah yang dimaksud dengan sistem operasi Android dan IOS?
C. TUJUAN
Untuk mengetahui lebih mendalam tentang sistem operasi iOS dan
Android
D. MANFAAT
Menjadi wacana dan sumber informasi mengenai sistem operasi Android dan
IOS
E. METODOLOGI
Metode dan teknik yang penulis gunakan adalah metode studi pustaka
dengan teknik catat
F. LANDASAN TEORI
Makalah ini disusun berdasarkan teori sistem operasi
BAB II
PEMBAHASAN
A. SISTEM OPERASI IOS
iOS (sebelumnya iPhone OS) adalah sistem operasi perangkat bergerak yang
dikembangkan dan didistribusikan oleh Apple Inc. Sistem operasi ini pertama diluncurkan
tahun 2007 untuk iPhone dan iPod Touch, dan telahdi kembangkan untuk mendukung
perangkat Apple lainnya seperti iPad dan Apple
TV.
Tidak seperti Windows Phone (Windows CE) Microsoft dan Android Google, Apple tidak
melisensikan iOS untuk diinstal di perangkat keras nonApple. Pada 12 September 2012, App
Store Apple berisi lebih dari 700.000aplikasi iOS, yang secara kolektif telah diunduh lebih dari
30 miliar kali.[5] SO inimemiliki pangsa pasar 14,9% untuk unit sistem operasi perangkat
bergeraktelepon cerdas yang dijual pada kuartal ketiga 2012, terbanyak setelah Android
Google.
Pada bulan Juni 2012, iOS mencakup 65% konsumsi data web perangkatbergerak
(termasuk di iPod Touch dan iPad). Pada pertengahan 2012, terdapat 410juta perangkat
bergerak yang diaktifkan.
Menurut Apple pada tanggal 12September 2012, 400 juta perangkat bergerak iOS telah dijual
sepanjang bulanJuni 2012.Antarmuka pengguna iOS didasarkan pada konsep manipulasi
langsungmenggunakan gerakan multisentuh. Elemen kontrol antarmukanya meliputi
slider,switch, dan tombol. Interaksidengan SO ini mencakup gerakan seperti geser,sentuh,
jepit, dan jepit buka, masing-masing memiliki arti tersendiri dalam konteks sistem operasi iOS
dan antarmuka multisentuhnya. Akselerometer internalnya dipakai oleh sejumlah aplikasi agar
bisa merespon terhadappengguncangan alat (misalnya membatalkan tindakan) atau
memutarnya dalamtiga dimensi (misalnya beralih dari mode potret ke lanskap).OS X yang
dipakai di komputer-komputer Apple.Di iOS, ada empat lapisan abstraksi, yaitu Core OS, Core
Services, Media,dan Cocoa Touch. Versi terbaru sistem operasi ini (iOS 7) menyisihkan 1,5
s.d. 2 GB memori perangkat bergerak untuk partisi sistem dengan memakai 800 MBpartisi
(tergantung model) untuk iOS-nya sajaApple memberikan major update setiap setahun sekali
melalui iTunes dan juga melalui over the air sejak iOS 5.0. iOS terbaru yaitu iOS 7.1.2 yang
tersediabagi iPhone 4, iPhone 4S, iPhone 5, iPhone 5C, iPhone 5S, iPad 2, 3, 4, Air, Mini,Mini
with Retina Display, iPod touch generasi ke-5. Update ini tersedia mulai 22April 2014.
Tampilan utama akan tampil ketika mereka membuka tampilan layartertutup atau dengan
menekan tombol "Home" ketika berada di sebuah aplikasi Latar belakang dapat dikostumisasi
dengan cara lain, yaitu Jailbreak. Tampilanutama punya baris untuk menampilkan data,
kekuatan sinyal, bluetooth, baterai.Sisanya layar dikhususkan untuk aplikasi yang terinstall.
Bila passcode yangdibuat dan pengguna switch pada perangkat, kode akses harus dimasukkan
pada tampilan layar terkunci sebelum diberikan akses masuk ke tampilan utama.Sejak iOS 3.0,
fungsi pencarian Spotlight telah diberikan pada tampilan utama paling kiri yang digunakan
untuk mencari media (musik, video, podcast, dll.), aplikasi, surel, kontak, pesan, pengingat,
kejadian di kalender, dan lainnya yang berkaitan. Aplikasi pihak ketiga tidak dapat dicari di
Spotlight. Pada iOS 7, fiturini dapat diakses dengan menggesekan turun pada tampilan utama
(kecuali untukujung atas dan bawah untuk membuka pusat notifikasi dan kontrol).
Pada iOS 3.2 atau terbaru dengan perangkat yang didukung, pengguna dapat menggunakan
gambar sebagai latar belakang tampilan utama. Fitur ini hanya tersedia pada generasi ketiga
atau terbaru – iPhone 3GS dan terbaru, iPod Touch generasi ketiga dan terbaru, dan semua
model iPad. Pada iOS 4 dan lama, notifikasi ditampilkan pada kotak dialog biru. Sistem
tersebut sangat dikritik. Pada iOS 5, fitur ini telah diperbaiki sangat baik. Notifikasi dapat
dilihat dengan menggeserkan tampilan utama ke bawah.[17] Jika pengguna mendapat
notifikasi, aplikasi yang mengirimkan notifikasi akan dibukakan. Notifikasi sekarang
ditampilkan dengan sebuah baris kecil. Cara lama masih dapat dilakukan pengguna dengan
mengaturnya pada pengaturan notifikasi jika pengguna ingin mengubahnya pada beberapa
aplikasi.
Ketika sebuah aplikasi mengirimkan pemberitahuan sementara tertutup, lencana merah
akan muncul di ikon. Lencana ini memberitahu pengguna, sekilas, jumlah notifikasi aplikasi
yang telah dikirim. Membuka aplikasi akan membersihkan lencana.
B. SISTEM OPERASI ANDROID
Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat seluler
layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android awalnya dikembangkan oleh
Android, Inc., dengan dukungan finansial dariGoogle, yang kemudian membelinya pada tahun
2005. Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan dengan didirikannya
Open Handset lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan standar terbuk
perangkat seluler. Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan Oktober 2008.Antarmuka
pengguna Android didasarkan pada manipulasi langsung,menggunakan masukan sentuh yang
serupa dengan tindakan di dunia nyata,seperti menggesek, mengetuk, mencubit, dan
membalikkan cubitan untuk memanipulasi obyek di layar.
Android adalah sistem operasi dengan sumberterbuka, dan Google merilis kodenya di
bawah Lisensi Apache. Kode dengansumber terbuka dan lisensi perizinan pada Android
memungkinkan perangkatlunak untuk dimodifikasi secara bebas dan didistribusikan oleh para
pembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang aplikasi. Selain itu, Android memiliki
sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi (apps) yang memperluas fungsionalitas
perangkat, umumnya ditulis dalam versi kustomisasi Bahasa Android, menjadikannya
sebagaisistem operasi telepon pintar yang paling banyak digunakan di dunia, mengalahkan
Symbian pada tahun 2010. Android jugamenjadi pilihan bagi perusahaan teknologi yang
menginginkan sistem operasi berbiaya rendah, bisa dikustomisasi, dan ringan untuk perangkat
berteknologitinggi tanpa harus mengembangkannya dari awal. Akibatnya, meskipun pada
awalnya sistem operasi ini dirancang khusus untuk telepon pintar dan tablet,
Android juga dikembangkan menjadi aplikasi tambahan di televisi, konsol permainan,
kamera digital, dan perangkat elektronik lainnya. Sifat Android yang terbuka telah mendorong
munculnya sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi untuk menggunakan kode sumber
terbuka sebagai dasar proyek pembuatan aplikasi, dengan menambahkan fitur-fitur baru bagi
pengguna tingkat lanjut atau mengoperasikan Android pada perangkat yang secara resmi dirilis
dengan menggunakan sistem operasi lain.
C. STRUKTUR ANDROID
Google menggunakan karnel linux versi 2.6 untuk membangun Android, yang
mencakup memory management, security setting, power management, dan beberapa
driver hardware. Librari yang digunakan adalah librari Java. Lapisan yang digunakan
adalah application framework! Yang mencakup program untuk mengatur fungsi-fungsi
dasar smartphone
D. Kelebihan dan kelemahan Android
a Android merupakan system operasi pabrikan dan dipasarkan oleh Google, sebuah
perusahaan search engine dan raksasa internet, yang saat ini telah melebarkan sayapnya
merambah menggarapi system operasi berplatform telephone seluler dan computer tablet.
Dengan system opersai besutannya Android, yang kini telah tenar keberadaannya. Yang
penggunanya paling banyak di seluruh dunia, menyaingi keberadaan system operasi Symbian,
iOS, Windows Phone. Sebenarnya apa yang membuat system operasi Android ini menjadi
sangat diminati oleh para pabrikan ponsel, dan juga para pengguna smart phone. Dibalik
ketenaran tersebut pastinya ada kelebihan yang membuat system operasi ini sangat digemari,
begitupun kelemahan, ternyata dibalik ketenaran favourit, kemudahan dan juga kepraktisan
android, ada beberapa kelemahan-kelemahan android.
1. Kelebihan Sistem Operasi Android
Android yang bersiafat open sourceSistem operasi android berbasis open source, karena
dasar pengembangan dari android ini adalah kernel Linux yang merupakan sistem operasi
komputer yang juga open source sistem operasi terbuka. Pihak google mengeluarkan sorce
code Android yang bertujuan untuk memudahkan para pengembang aplikasi dalam membuat
aplikasi untuk android.
b. Banyak aplikasi yang berkualitas dan gratis
Karena android memiliki sifat open source, para pengembang dan progammer sangat
bersemangat dalam membuat dan/ atau memodifikasi aplikasi yang dapat berjalan di Android.
Ada banyak aplikasi gratis/ berbayar yang tersedia di android market, meskipun gratis namun
tetap berkualitas. Android market menyediakan banyak sekali aplikasi untuk Android, mulai
dari game, sosial media, entertaiment, office, tweaking, dll. Sehingga pengguna tidak jenuh
dalam menggunakan aplikasi-aplikasi.
c. Aplikasi yang selalu di upgrade
Apabila Aplikasi yang sudah ada dari versi pertama, maka aplikasi tersebut akan terus
dikembangkan atau di upgrade fitur-fiturnya. Ini memberi bukti bahwa pengembang sangat
serius dan gigih terhadap aplikasi mereka. Karena jika tidak selalu upgrade beresiko kehilangan
penggemar, sebab versi system operasi android sendiri mengalami perkembangan yang sangat
pesat.
d. Banyak berbagai pilihan platform/ perangkat
System operasi Android tidak hanya diproduksi oleh satu vendor saja, pihak google
memperbolehkan vendor mana saja yang tertarik bekerja sama dan ingin menggunakan sistem
operasi Android. Diantaranya Ada samsung, htc, sony, dll. Dan inilah salah satu yang menjadi
penyebab ketenaran Android yang mudah di kembangakan dan bersifat user friendly.
e. Harga yang terjangkau
Banyaknya penggemarar, pengembangang perangkat, dan juga ketertarikan berbagai
vendor, sehingga membuat banyaknya pilihan smartphone dengan sistem operasi android
mengakibatkan persaingan antar vendor. Dan itu akan membuat masing-masing vendor untuk
merilis perangkat android yang ditujukan untuk semua kalangan dari kalngan bawah sampai
kalangan atas.
f. Bersifat Multitasking
Artinya mampu menjalankan berbagai aplikasi sekaligus, itu artinya Anda bisa
menjalankan browsing, Facebook, YM, sambil mendengerkan lagu sekaligus, namun semua
itu juga tergantung dari kualitas dan spesifikasi processor yang tertanam di handphone tersebut.
Jadi sebelum membeli handphone Android pastikan memiliki processor yang mumpuni auntuk
kelancaran Multitasking.
g. Kemudahan dalam Notifikasi
Setiap mendapatkan Misscall, SMS, Chat baru dari yahoo masanger maupun Facebook,
Email atau bahkan artikel terbaru dari RSS Reader, akan selalu ada pemberitahuan, Jika
handphone tidak dalam genggaman, tidak perlu khawatir ketinggalanm, karena terdapat lampu
LED Indikator dan akan selalu berkedip-kedip, sehingga tidak akan terlewatkan satu SMS,
Misscall ataupun Email sekalipun.
h. Tampilan (themes) yang tidak membosankan
Jika dalam mengguanakan tambilan dalam smart phone, anda telah bosan dengan
tampilan yang di sajikan oleh produsen, maka tema bisa mengganti sesuka hati, hanya dengan
mendownload di market android yaitu di google market.
i. Syncronisasi, jika kita pengguna layanan Gmail ataupun Ymail, kita dapat
menginterigrasikan dengan smart phone Anda, sehingga akan memepermudah mengecek atau
mengirim email.
j. Koneksi USB, fasilitas ini memungkinkan kita dalam mengganti batrai, mass storage, USB
tethering dan disk drive.
k. Mendukung semua layanan yang dimiliki google, system android besutan google ini telah
mendukung semua layanan google itu sendiri mulai dari Gmail samapai Google Reader
l. Install ROM dapat di modifikasi, permasalahan yang sering terjadi pada smart phone adalah,
versi ROM yang dirilis tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel kita. Dalam system operasi
android terdapat berbagai jenis versi ROM yang tersedia yang dapat di modifikasi.
2. Kelemahan Android
a. Ketahanan Baterai yang cepat habis
Tidak dapat dipungkiri dan dianggap wajar, multitasking adalah alasannya kenapa
handphone android ini sangat boros dalam penggunaan baterai, namun hal ini dapat
ditanggulangi karena ada banyak solusi untuk menghemat baterai, salah satunya dengan
aplikasi Mobo Taks Killer yang berfungsi untuk menghentikan proses aplikasi yang sudah
tidak di gunakan lagi.
b. Iklan-iklan yang kadang muncul
System operasi android yang bersifat gratis dan mudah, kadang ini diboncengi oleh
iklan-ikaln, yang tentunya ini menggangu kenyamanan saat disibukkan dengan smartphone
kita, dan bisa mengganggu kinerja aplikasi yang sedang berjalan, dan ini sering terjadi pada
atas dan bawah aplikasi
c. Koneksi yang terkadang sulit dengan google
Sebagai penyedia layanan langsung, terkadang pengguna sangat sulit untuk terhubung
dengan google.
d. Ancaman malware
Android market yang kurng terkontrol oleh pengelola, yang terkadang akan terdapat
ancaman malware yang bersamaan dengan aplikasi dari pengembang.
e. Perusahaan pengembang hardware kadang lambat mengeluarkan versi resmi dari android
yang dimiliki pengguna. Walaupun terkadang tidak ada perbedaan mencolok dalam hal User
Interface.
BAB III
KESIMPULAN
Seiring dengan semakin berkembangnya zaman maka perusahaan perusahan yang
berada sebagai pengembang sistem operasi terus melakukan terobosan terobosan baru dibidang
IT, iOS dan android sebagai sistem operasi yang saat ini menjadi pionir lahirnya terobosan
terobosan baru di bidang IT terus bersaing untuk menjadi yang terbaik dengan melahirkan fitur
fitur baru.
Masyarakat umum, khususnya di Indonesia tentunya tidak bisa menolak suatu
perkembangan jaman dimana teknologi teknologi dibidang sistem operasi semakin lama
semakin berkembang, namun hal ini harus diimbangi dengan lahirnya terobosan terobosan baru
dari anak negeri dalam menciptakan atau mengembangkan sistem operasi, agar suatu saat
masyarakat akan bangga menggunakan suatu sistem operasi yang lahir dari pemikiran anak
negeri.

More Related Content

Similar to makalah OS android dan IOS.pdf

Android [makalah ku]
Android [makalah ku]Android [makalah ku]
Android [makalah ku]asutenankoe
 
Laporan 1
Laporan 1Laporan 1
Laporan 1
Lusi Efrenti
 
Power point android dan aplikasinya
Power point android dan aplikasinyaPower point android dan aplikasinya
Power point android dan aplikasinya
Gibran Ghazi
 
Ristianawati 2114 r0800
Ristianawati 2114 r0800Ristianawati 2114 r0800
Ristianawati 2114 r0800
Ristianawati
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah androidutia yahya
 
S o
S oS o
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah androidutia yahya
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah androidutia yahya
 
Android
AndroidAndroid
Android
mihyidi
 
Makalah tik destika 2013
Makalah tik destika 2013Makalah tik destika 2013
Makalah tik destika 2013aditamayahya
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah androidutia yahya
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah androidutia yahya
 
Android
AndroidAndroid
Android
ucienmapcu
 
Sejarah dan Perkembangan iOS
Sejarah dan Perkembangan iOSSejarah dan Perkembangan iOS
Sejarah dan Perkembangan iOS
Syahrul Imanudin
 
ANDROID
ANDROIDANDROID
ANDROID
ucienmapcu
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
Ristianawati
 
Ppt android destika
Ppt android destikaPpt android destika
Ppt android destikaaditamayahya
 
makalah sistem operasi - android vd ios
makalah sistem operasi - android vd iosmakalah sistem operasi - android vd ios
makalah sistem operasi - android vd iosMelina Krisnawati
 
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptxPertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
hokismen
 

Similar to makalah OS android dan IOS.pdf (20)

Android [makalah ku]
Android [makalah ku]Android [makalah ku]
Android [makalah ku]
 
Laporan 1
Laporan 1Laporan 1
Laporan 1
 
Power point android dan aplikasinya
Power point android dan aplikasinyaPower point android dan aplikasinya
Power point android dan aplikasinya
 
Ristianawati 2114 r0800
Ristianawati 2114 r0800Ristianawati 2114 r0800
Ristianawati 2114 r0800
 
Makalah so android
Makalah so androidMakalah so android
Makalah so android
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
S o
S oS o
S o
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
Android
AndroidAndroid
Android
 
Makalah tik destika 2013
Makalah tik destika 2013Makalah tik destika 2013
Makalah tik destika 2013
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
Android
AndroidAndroid
Android
 
Sejarah dan Perkembangan iOS
Sejarah dan Perkembangan iOSSejarah dan Perkembangan iOS
Sejarah dan Perkembangan iOS
 
ANDROID
ANDROIDANDROID
ANDROID
 
Makalah android
Makalah androidMakalah android
Makalah android
 
Ppt android destika
Ppt android destikaPpt android destika
Ppt android destika
 
makalah sistem operasi - android vd ios
makalah sistem operasi - android vd iosmakalah sistem operasi - android vd ios
makalah sistem operasi - android vd ios
 
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptxPertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
Pertemuan 12 & 13 - Mobile Operating System.pptx
 

More from Elmitiodatacp

UAS P.Web Lanjut.docx
UAS P.Web Lanjut.docxUAS P.Web Lanjut.docx
UAS P.Web Lanjut.docx
Elmitiodatacp
 
UNTUK JNE.docx
UNTUK JNE.docxUNTUK JNE.docx
UNTUK JNE.docx
Elmitiodatacp
 
ULANG TAHUN SR EDIT.docx
ULANG TAHUN SR EDIT.docxULANG TAHUN SR EDIT.docx
ULANG TAHUN SR EDIT.docx
Elmitiodatacp
 
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdfMakalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
Elmitiodatacp
 
makalah OS android dan IOS.pdf
makalah OS android dan IOS.pdfmakalah OS android dan IOS.pdf
makalah OS android dan IOS.pdf
Elmitiodatacp
 
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
Elmitiodatacp
 
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
Elmitiodatacp
 

More from Elmitiodatacp (7)

UAS P.Web Lanjut.docx
UAS P.Web Lanjut.docxUAS P.Web Lanjut.docx
UAS P.Web Lanjut.docx
 
UNTUK JNE.docx
UNTUK JNE.docxUNTUK JNE.docx
UNTUK JNE.docx
 
ULANG TAHUN SR EDIT.docx
ULANG TAHUN SR EDIT.docxULANG TAHUN SR EDIT.docx
ULANG TAHUN SR EDIT.docx
 
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdfMakalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
Makalah Sistem operasi_UAS_Elmi Tiodata_210403010022.pdf
 
makalah OS android dan IOS.pdf
makalah OS android dan IOS.pdfmakalah OS android dan IOS.pdf
makalah OS android dan IOS.pdf
 
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docxtugas SI PER 10 WORDNYA.docx
tugas SI PER 10 WORDNYA.docx
 
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
162-Article Text-514-1-10-20210913.pdf
 

makalah OS android dan IOS.pdf

  • 1. MAKALAH SISTEM OPERASI ANDROID DAN IOS DISUSUN OLEH : ELMI TIODATA 210403010022 PROGRAM STUDI TEKNIK INFORMATIKA UNIVERSITAS PGRI KANJURUHAN MALANG MATAKULIAH SISTEM OPERASI DOSEN PENGAMPU :
  • 2. Akhamad Zaini, S.Kom.,M.T. KATA PENGANTAR Segala puji dan limpah syukur kepada Allah yang Maha Kuasa karena saya telah diberikan kemudahan untuk menyelesaikan makalah ini dengan judul Sistem Operasi Android dan IOS. Tanpa pertolongan dariNya mungkin saya tidak sanggup untuk menyelesaikan makalah ini dengan baik. Makalah ini disusun agar pembaca semakin mengetahui informasi terbaru tentang teknologi khususnya Sistem Operasi Android dan IOS Makalah ini di susun oleh penyusun dari berbagai sumberdiinternet. Makalah ini memuat tentang “Sistem Operasi Android dan IOS ” yang saat ini semakin banyak digunakan oleh pengguna gadget baik itu tablet ataupun smartphone. Walaupun makalah ini kurang sempurna dan memerlukan perbaikan tapi juga memiliki detail yang cukup jelas bagi pembaca. Semoga makalah ini dapat memberikan pengetahuan yang lebih luas kepada pembaca. Walaupun makalah ini memiliki kelebihan dan kekurangan. Penyusun membutuhkan kritik dan saran dari pembaca yang membangun. Terima kasih. Malang, 20 November 2022 BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Di jaman yang modern ini kita ketahu perkembangan dunia IT khususnya operation system atau yang disingkat OS yang berarti suatusistem operasi pada suatu perangkat semakin pesat, pada era sekarangbanyak sekali perusahan Perusahan multinasional yang memproduksisuatuperangkat lunak sistem operasi. Beberapa diantaranya iOS produkkeluaran perusahan Apple dan Android yang dikembangkan google. Oleh karena itu penulis akan menguraikan tentang sistem operasi IOS dan Android. B. RUMUSAN MASALAH Apakah yang dimaksud dengan sistem operasi Android dan IOS? C. TUJUAN Untuk mengetahui lebih mendalam tentang sistem operasi iOS dan Android D. MANFAAT Menjadi wacana dan sumber informasi mengenai sistem operasi Android dan IOS E. METODOLOGI
  • 3. Metode dan teknik yang penulis gunakan adalah metode studi pustaka dengan teknik catat F. LANDASAN TEORI Makalah ini disusun berdasarkan teori sistem operasi BAB II PEMBAHASAN A. SISTEM OPERASI IOS iOS (sebelumnya iPhone OS) adalah sistem operasi perangkat bergerak yang dikembangkan dan didistribusikan oleh Apple Inc. Sistem operasi ini pertama diluncurkan tahun 2007 untuk iPhone dan iPod Touch, dan telahdi kembangkan untuk mendukung perangkat Apple lainnya seperti iPad dan Apple TV. Tidak seperti Windows Phone (Windows CE) Microsoft dan Android Google, Apple tidak melisensikan iOS untuk diinstal di perangkat keras nonApple. Pada 12 September 2012, App Store Apple berisi lebih dari 700.000aplikasi iOS, yang secara kolektif telah diunduh lebih dari 30 miliar kali.[5] SO inimemiliki pangsa pasar 14,9% untuk unit sistem operasi perangkat bergeraktelepon cerdas yang dijual pada kuartal ketiga 2012, terbanyak setelah Android Google. Pada bulan Juni 2012, iOS mencakup 65% konsumsi data web perangkatbergerak (termasuk di iPod Touch dan iPad). Pada pertengahan 2012, terdapat 410juta perangkat bergerak yang diaktifkan. Menurut Apple pada tanggal 12September 2012, 400 juta perangkat bergerak iOS telah dijual sepanjang bulanJuni 2012.Antarmuka pengguna iOS didasarkan pada konsep manipulasi langsungmenggunakan gerakan multisentuh. Elemen kontrol antarmukanya meliputi slider,switch, dan tombol. Interaksidengan SO ini mencakup gerakan seperti geser,sentuh, jepit, dan jepit buka, masing-masing memiliki arti tersendiri dalam konteks sistem operasi iOS dan antarmuka multisentuhnya. Akselerometer internalnya dipakai oleh sejumlah aplikasi agar bisa merespon terhadappengguncangan alat (misalnya membatalkan tindakan) atau memutarnya dalamtiga dimensi (misalnya beralih dari mode potret ke lanskap).OS X yang dipakai di komputer-komputer Apple.Di iOS, ada empat lapisan abstraksi, yaitu Core OS, Core Services, Media,dan Cocoa Touch. Versi terbaru sistem operasi ini (iOS 7) menyisihkan 1,5 s.d. 2 GB memori perangkat bergerak untuk partisi sistem dengan memakai 800 MBpartisi (tergantung model) untuk iOS-nya sajaApple memberikan major update setiap setahun sekali melalui iTunes dan juga melalui over the air sejak iOS 5.0. iOS terbaru yaitu iOS 7.1.2 yang
  • 4. tersediabagi iPhone 4, iPhone 4S, iPhone 5, iPhone 5C, iPhone 5S, iPad 2, 3, 4, Air, Mini,Mini with Retina Display, iPod touch generasi ke-5. Update ini tersedia mulai 22April 2014. Tampilan utama akan tampil ketika mereka membuka tampilan layartertutup atau dengan menekan tombol "Home" ketika berada di sebuah aplikasi Latar belakang dapat dikostumisasi dengan cara lain, yaitu Jailbreak. Tampilanutama punya baris untuk menampilkan data, kekuatan sinyal, bluetooth, baterai.Sisanya layar dikhususkan untuk aplikasi yang terinstall. Bila passcode yangdibuat dan pengguna switch pada perangkat, kode akses harus dimasukkan pada tampilan layar terkunci sebelum diberikan akses masuk ke tampilan utama.Sejak iOS 3.0, fungsi pencarian Spotlight telah diberikan pada tampilan utama paling kiri yang digunakan untuk mencari media (musik, video, podcast, dll.), aplikasi, surel, kontak, pesan, pengingat, kejadian di kalender, dan lainnya yang berkaitan. Aplikasi pihak ketiga tidak dapat dicari di Spotlight. Pada iOS 7, fiturini dapat diakses dengan menggesekan turun pada tampilan utama (kecuali untukujung atas dan bawah untuk membuka pusat notifikasi dan kontrol). Pada iOS 3.2 atau terbaru dengan perangkat yang didukung, pengguna dapat menggunakan gambar sebagai latar belakang tampilan utama. Fitur ini hanya tersedia pada generasi ketiga atau terbaru – iPhone 3GS dan terbaru, iPod Touch generasi ketiga dan terbaru, dan semua model iPad. Pada iOS 4 dan lama, notifikasi ditampilkan pada kotak dialog biru. Sistem tersebut sangat dikritik. Pada iOS 5, fitur ini telah diperbaiki sangat baik. Notifikasi dapat dilihat dengan menggeserkan tampilan utama ke bawah.[17] Jika pengguna mendapat notifikasi, aplikasi yang mengirimkan notifikasi akan dibukakan. Notifikasi sekarang ditampilkan dengan sebuah baris kecil. Cara lama masih dapat dilakukan pengguna dengan mengaturnya pada pengaturan notifikasi jika pengguna ingin mengubahnya pada beberapa aplikasi. Ketika sebuah aplikasi mengirimkan pemberitahuan sementara tertutup, lencana merah akan muncul di ikon. Lencana ini memberitahu pengguna, sekilas, jumlah notifikasi aplikasi yang telah dikirim. Membuka aplikasi akan membersihkan lencana. B. SISTEM OPERASI ANDROID Android adalah sistem operasi berbasis Linux yang dirancang untuk perangkat seluler layar sentuh seperti telepon pintar dan komputer tablet. Android awalnya dikembangkan oleh Android, Inc., dengan dukungan finansial dariGoogle, yang kemudian membelinya pada tahun 2005. Sistem operasi ini dirilis secara resmi pada tahun 2007, bersamaan dengan didirikannya Open Handset lunak, dan telekomunikasi yang bertujuan untuk memajukan standar terbuk
  • 5. perangkat seluler. Ponsel Android pertama mulai dijual pada bulan Oktober 2008.Antarmuka pengguna Android didasarkan pada manipulasi langsung,menggunakan masukan sentuh yang serupa dengan tindakan di dunia nyata,seperti menggesek, mengetuk, mencubit, dan membalikkan cubitan untuk memanipulasi obyek di layar. Android adalah sistem operasi dengan sumberterbuka, dan Google merilis kodenya di bawah Lisensi Apache. Kode dengansumber terbuka dan lisensi perizinan pada Android memungkinkan perangkatlunak untuk dimodifikasi secara bebas dan didistribusikan oleh para pembuat perangkat, operator nirkabel, dan pengembang aplikasi. Selain itu, Android memiliki sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi (apps) yang memperluas fungsionalitas perangkat, umumnya ditulis dalam versi kustomisasi Bahasa Android, menjadikannya sebagaisistem operasi telepon pintar yang paling banyak digunakan di dunia, mengalahkan Symbian pada tahun 2010. Android jugamenjadi pilihan bagi perusahaan teknologi yang menginginkan sistem operasi berbiaya rendah, bisa dikustomisasi, dan ringan untuk perangkat berteknologitinggi tanpa harus mengembangkannya dari awal. Akibatnya, meskipun pada awalnya sistem operasi ini dirancang khusus untuk telepon pintar dan tablet, Android juga dikembangkan menjadi aplikasi tambahan di televisi, konsol permainan, kamera digital, dan perangkat elektronik lainnya. Sifat Android yang terbuka telah mendorong munculnya sejumlah besar komunitas pengembang aplikasi untuk menggunakan kode sumber terbuka sebagai dasar proyek pembuatan aplikasi, dengan menambahkan fitur-fitur baru bagi pengguna tingkat lanjut atau mengoperasikan Android pada perangkat yang secara resmi dirilis dengan menggunakan sistem operasi lain. C. STRUKTUR ANDROID
  • 6. Google menggunakan karnel linux versi 2.6 untuk membangun Android, yang mencakup memory management, security setting, power management, dan beberapa driver hardware. Librari yang digunakan adalah librari Java. Lapisan yang digunakan adalah application framework! Yang mencakup program untuk mengatur fungsi-fungsi dasar smartphone D. Kelebihan dan kelemahan Android a Android merupakan system operasi pabrikan dan dipasarkan oleh Google, sebuah perusahaan search engine dan raksasa internet, yang saat ini telah melebarkan sayapnya merambah menggarapi system operasi berplatform telephone seluler dan computer tablet. Dengan system opersai besutannya Android, yang kini telah tenar keberadaannya. Yang penggunanya paling banyak di seluruh dunia, menyaingi keberadaan system operasi Symbian, iOS, Windows Phone. Sebenarnya apa yang membuat system operasi Android ini menjadi sangat diminati oleh para pabrikan ponsel, dan juga para pengguna smart phone. Dibalik ketenaran tersebut pastinya ada kelebihan yang membuat system operasi ini sangat digemari, begitupun kelemahan, ternyata dibalik ketenaran favourit, kemudahan dan juga kepraktisan android, ada beberapa kelemahan-kelemahan android. 1. Kelebihan Sistem Operasi Android Android yang bersiafat open sourceSistem operasi android berbasis open source, karena dasar pengembangan dari android ini adalah kernel Linux yang merupakan sistem operasi komputer yang juga open source sistem operasi terbuka. Pihak google mengeluarkan sorce code Android yang bertujuan untuk memudahkan para pengembang aplikasi dalam membuat aplikasi untuk android. b. Banyak aplikasi yang berkualitas dan gratis Karena android memiliki sifat open source, para pengembang dan progammer sangat bersemangat dalam membuat dan/ atau memodifikasi aplikasi yang dapat berjalan di Android. Ada banyak aplikasi gratis/ berbayar yang tersedia di android market, meskipun gratis namun tetap berkualitas. Android market menyediakan banyak sekali aplikasi untuk Android, mulai dari game, sosial media, entertaiment, office, tweaking, dll. Sehingga pengguna tidak jenuh dalam menggunakan aplikasi-aplikasi. c. Aplikasi yang selalu di upgrade Apabila Aplikasi yang sudah ada dari versi pertama, maka aplikasi tersebut akan terus dikembangkan atau di upgrade fitur-fiturnya. Ini memberi bukti bahwa pengembang sangat serius dan gigih terhadap aplikasi mereka. Karena jika tidak selalu upgrade beresiko kehilangan penggemar, sebab versi system operasi android sendiri mengalami perkembangan yang sangat pesat. d. Banyak berbagai pilihan platform/ perangkat System operasi Android tidak hanya diproduksi oleh satu vendor saja, pihak google memperbolehkan vendor mana saja yang tertarik bekerja sama dan ingin menggunakan sistem operasi Android. Diantaranya Ada samsung, htc, sony, dll. Dan inilah salah satu yang menjadi penyebab ketenaran Android yang mudah di kembangakan dan bersifat user friendly. e. Harga yang terjangkau Banyaknya penggemarar, pengembangang perangkat, dan juga ketertarikan berbagai vendor, sehingga membuat banyaknya pilihan smartphone dengan sistem operasi android mengakibatkan persaingan antar vendor. Dan itu akan membuat masing-masing vendor untuk merilis perangkat android yang ditujukan untuk semua kalangan dari kalngan bawah sampai kalangan atas. f. Bersifat Multitasking
  • 7. Artinya mampu menjalankan berbagai aplikasi sekaligus, itu artinya Anda bisa menjalankan browsing, Facebook, YM, sambil mendengerkan lagu sekaligus, namun semua itu juga tergantung dari kualitas dan spesifikasi processor yang tertanam di handphone tersebut. Jadi sebelum membeli handphone Android pastikan memiliki processor yang mumpuni auntuk kelancaran Multitasking. g. Kemudahan dalam Notifikasi Setiap mendapatkan Misscall, SMS, Chat baru dari yahoo masanger maupun Facebook, Email atau bahkan artikel terbaru dari RSS Reader, akan selalu ada pemberitahuan, Jika handphone tidak dalam genggaman, tidak perlu khawatir ketinggalanm, karena terdapat lampu LED Indikator dan akan selalu berkedip-kedip, sehingga tidak akan terlewatkan satu SMS, Misscall ataupun Email sekalipun. h. Tampilan (themes) yang tidak membosankan Jika dalam mengguanakan tambilan dalam smart phone, anda telah bosan dengan tampilan yang di sajikan oleh produsen, maka tema bisa mengganti sesuka hati, hanya dengan mendownload di market android yaitu di google market. i. Syncronisasi, jika kita pengguna layanan Gmail ataupun Ymail, kita dapat menginterigrasikan dengan smart phone Anda, sehingga akan memepermudah mengecek atau mengirim email. j. Koneksi USB, fasilitas ini memungkinkan kita dalam mengganti batrai, mass storage, USB tethering dan disk drive. k. Mendukung semua layanan yang dimiliki google, system android besutan google ini telah mendukung semua layanan google itu sendiri mulai dari Gmail samapai Google Reader l. Install ROM dapat di modifikasi, permasalahan yang sering terjadi pada smart phone adalah, versi ROM yang dirilis tidak sesuai dengan spesifikasi ponsel kita. Dalam system operasi android terdapat berbagai jenis versi ROM yang tersedia yang dapat di modifikasi. 2. Kelemahan Android a. Ketahanan Baterai yang cepat habis Tidak dapat dipungkiri dan dianggap wajar, multitasking adalah alasannya kenapa handphone android ini sangat boros dalam penggunaan baterai, namun hal ini dapat ditanggulangi karena ada banyak solusi untuk menghemat baterai, salah satunya dengan aplikasi Mobo Taks Killer yang berfungsi untuk menghentikan proses aplikasi yang sudah tidak di gunakan lagi. b. Iklan-iklan yang kadang muncul System operasi android yang bersifat gratis dan mudah, kadang ini diboncengi oleh iklan-ikaln, yang tentunya ini menggangu kenyamanan saat disibukkan dengan smartphone kita, dan bisa mengganggu kinerja aplikasi yang sedang berjalan, dan ini sering terjadi pada atas dan bawah aplikasi c. Koneksi yang terkadang sulit dengan google Sebagai penyedia layanan langsung, terkadang pengguna sangat sulit untuk terhubung dengan google. d. Ancaman malware Android market yang kurng terkontrol oleh pengelola, yang terkadang akan terdapat ancaman malware yang bersamaan dengan aplikasi dari pengembang. e. Perusahaan pengembang hardware kadang lambat mengeluarkan versi resmi dari android yang dimiliki pengguna. Walaupun terkadang tidak ada perbedaan mencolok dalam hal User Interface.
  • 8. BAB III KESIMPULAN Seiring dengan semakin berkembangnya zaman maka perusahaan perusahan yang berada sebagai pengembang sistem operasi terus melakukan terobosan terobosan baru dibidang IT, iOS dan android sebagai sistem operasi yang saat ini menjadi pionir lahirnya terobosan terobosan baru di bidang IT terus bersaing untuk menjadi yang terbaik dengan melahirkan fitur fitur baru. Masyarakat umum, khususnya di Indonesia tentunya tidak bisa menolak suatu perkembangan jaman dimana teknologi teknologi dibidang sistem operasi semakin lama semakin berkembang, namun hal ini harus diimbangi dengan lahirnya terobosan terobosan baru dari anak negeri dalam menciptakan atau mengembangkan sistem operasi, agar suatu saat masyarakat akan bangga menggunakan suatu sistem operasi yang lahir dari pemikiran anak negeri.