SlideShare a Scribd company logo
BAB I
PENDAHULUAN
1. Latar Belakang
Di era ini kemajuan teknologi komputer semakin canggih. Apapun yang
kita lihat sekarang sebagian besar merupakan hasil dari desainer yang
menggunakan komputer dengan software-software dan hardware-
hardware tertentu. Media-media tersebut sangat berguna didalam
proses pembelajaran. Pengertian media dalam proses belajar mengajar
cenderung diartikan sebagai alat-alat grafis, fotografis atau elektronis
untuk menangkap, memproses dan menyusun kembali informasi visual
atau verbal.
BAB II
PEMBAHASAN
Membuat Garis Vertikal, Horizontal Dan Diagonal Dengan
Menggunakan OpenGL
Pengertian OPEN GL
OpenGL (Open Graphics Library) adalah suatu standar API yang digunakan
untuk membuat aplikasi berbasis grafik,baik untuk 2 dimensi (2D) atau 3
dimensi (3D). didalam OpenGL mempunyai banyak pustaka /library yang
disebut OpenGL Unit Library Toolkit(Glut).
Didalam Glut tersebut sudah terdapat berbagai fungsi, mulai aplikasi windows
(windowing) sampai aplikasi grafik lainnya, sehingga tidak repot-repot
mengubah kode progam jika diterapkan pada sistem operasi dan perangkat
lunak yang berbeda.
OpenGL ini sifatnya open source, dapat dipakai pada banyak platform
(Windows ataupun Linux) dan dapat digunakan pada berbagai jenis compiler
bahasa pemrograman seperti C++, Delphi, Java ataupun VB.
Membuat Garis Vertikal
Koding dan penjelasannya :
/* OpenGL animation code goes here */
glClearColor (0.0f, 0.0f, 0.0f, 0.0f);//untuk memilih warna yang digunakan untuk
membersihkan latar dalam mode RGBA
glClear (GL_COLOR_BUFFER_BIT);//untuk membersihkan layar latar
belakang
glPushMatrix (); //Membuat baris kode menjadi tidak berlaku untuk bagian luar.
glClearColor(1,1,1,0);//untuk menentukan warna garis/titik.
glColor3f(1,1,1); // untuk menentukan warna garis/titik.
glBegin(GL_LINES); //untuk menggambar garis dari titik yang digunakan .
glVertex3f(0.10,10.0,13.13);//untuk menentukan titik awal yang digunakan.
glVertex3f(0,0,0.0);//untuk menentukan titik akhir yang digunakan.
glEnd ();//untuk mengakhiri gambar garis dititik akhir .
glPopMatrix ();//Membuat baris kode menjadi tidak berlaku untuk bagian luar.
Membuat segitiga menggunakan Open GL
Bentuk coding untuk pembuatan segitiga :
glBegin (GL_TRIANGLES); /* Ingin
menggambar segitiga * /
glColor3f (1.0f, 0.0f, 0.0f); glVertex2f (0.0f, 1.0f); /* menyatakan
sejumlah titik * /
glColor3f (0.0f, 1.0f, 0.0f); glVertex2f (0.87f, -0.5f); /* menyatakan
sejumlah titik */
glColor3f (0.0f, 0.0f, 1.0f); glVertex2f (-0.87f, -0.5f); /* menyatakan
sejumlah titik */
glEnd (); /* Akhir
menggambar titik * /
Membuat Persegi Menggunakan Open GL
Bentuk coding untuk pembuatan kotak :
glBegin (GL_POLYGON);
glColor3f (1.0f, 0.0f, 0.0f); glVertex2f (-0.5f, -0.5f);
glColor3f (0.0f, 1.0f, 0.0f); glVertex2f (-0.5f, 0.5f);
glColor3f (0.0f, 2.0f, 0.0f); glVertex2f (0.5f, 0.5f);
glColor3f (0.0f, 0.0f, 3.0f); glVertex2f (0.5f, -0.5f);
glEnd ();
output:
BAB II
DAFRTAR PUSTAKA
http://chelamutia.blogspot.com/2012/10/membuat-garis-vertikalhorizontal-
dan.html
http://ndahchimoet.blogspot.com/2012/10/cara-membuat-sebuah-garis-
horizontal.html
http://adrahma.blogspot.com/2013/04/garis-lurusmerupakan-objek-dasar-
atau.html
TAMAT

More Related Content

Viewers also liked

Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia EducacionalSección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
Naykamparan
 
Solidos cristalinos
Solidos cristalinosSolidos cristalinos
Solidos cristalinos
Yahad Na Maaz
 
ERP
ERPERP
Base de datos
Base de datosBase de datos
Base de datos
Yahad Na Maaz
 
Base De Datos I Completo
Base De Datos I CompletoBase De Datos I Completo
Base De Datos I Completo
guest7eaf64
 
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
SlideShare
 

Viewers also liked (6)

Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia EducacionalSección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
Sección 6 Bases de datos en la web Gerencia Educacional
 
Solidos cristalinos
Solidos cristalinosSolidos cristalinos
Solidos cristalinos
 
ERP
ERPERP
ERP
 
Base de datos
Base de datosBase de datos
Base de datos
 
Base De Datos I Completo
Base De Datos I CompletoBase De Datos I Completo
Base De Datos I Completo
 
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
A Guide to SlideShare Analytics - Excerpts from Hubspot's Step by Step Guide ...
 

Similar to Makalah d2

Analisa Tutorial Open GL
Analisa Tutorial Open GLAnalisa Tutorial Open GL
Analisa Tutorial Open GL
Aila Gema Safitri
 
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
Doniapriadi
 
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.pptPertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
BudiHsnDaulay
 
OpenGL Material.pptx
OpenGL Material.pptxOpenGL Material.pptx
OpenGL Material.pptx
MuhammadAlHusaini3
 
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteusModul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
Kukuh Adhi Rumekso
 
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
Ainun Najib
 
17996377.ppt
17996377.ppt17996377.ppt
17996377.ppt
MuhammadAlHusaini3
 
6 modul avr
6 modul avr6 modul avr
6 modul avr
sultan fikri
 
229334287 laporan-praktikum-dhani
229334287 laporan-praktikum-dhani229334287 laporan-praktikum-dhani
229334287 laporan-praktikum-dhani
Dex Dun
 
Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1
Nur Kholifah Hidayah
 
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMANPENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
Nur Kholifah Hidayah
 
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman MikrokontrolerModul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
Beny Abd
 
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docxLaporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
komzud
 
Octave dan Mikrokontroller Communication
Octave dan Mikrokontroller CommunicationOctave dan Mikrokontroller Communication
Octave dan Mikrokontroller Communication
Lusiana Diyan
 
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-VecomBab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
YouTuber,G-Vecom
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
eddie Ismantoe
 
Tugas rk kelompok7
Tugas rk kelompok7Tugas rk kelompok7
Tugas rk kelompok7Rossi Aryani
 
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code BlockLaporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
Ihsan Nurhalim
 
PID Implementation on Octave
PID Implementation on OctavePID Implementation on Octave
PID Implementation on Octave
Lusiana Diyan
 

Similar to Makalah d2 (20)

Analisa Tutorial Open GL
Analisa Tutorial Open GLAnalisa Tutorial Open GL
Analisa Tutorial Open GL
 
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
2414_GRAFKOM terapi dikit.docx
 
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.pptPertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
Pertemuan Kedua_Pengenalan Komputer Grafika.ppt
 
Open GL Tutorial01
Open GL Tutorial01Open GL Tutorial01
Open GL Tutorial01
 
OpenGL Material.pptx
OpenGL Material.pptxOpenGL Material.pptx
OpenGL Material.pptx
 
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteusModul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
Modul pelatihan praktikum mikrokontroler dengan software proteus
 
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
Grafika 130631100018 ainun_najib_modul1
 
17996377.ppt
17996377.ppt17996377.ppt
17996377.ppt
 
6 modul avr
6 modul avr6 modul avr
6 modul avr
 
229334287 laporan-praktikum-dhani
229334287 laporan-praktikum-dhani229334287 laporan-praktikum-dhani
229334287 laporan-praktikum-dhani
 
Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1Laporan praktikum dpk modul 1
Laporan praktikum dpk modul 1
 
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMANPENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
PENGENALAN SSISTEM OPERASI, IDE VISUAL C++, DAN ALGORITMA PEMROGRAMAN
 
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman MikrokontrolerModul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
Modul Mikrokontroler - Bab 3. Pemrograman Mikrokontroler
 
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docxLaporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
Laporan tugasgrafikakomputer merancangbangun3ddenganopeng-ldanvb6.docx
 
Octave dan Mikrokontroller Communication
Octave dan Mikrokontroller CommunicationOctave dan Mikrokontroller Communication
Octave dan Mikrokontroller Communication
 
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-VecomBab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
Bab 1 Asas Pengaturcaraan (MALAYSIA) G-Vecom
 
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
Modul Pratikum Algoritma dan Pemrograman dalam Bahasa Visual C++ 2010
 
Tugas rk kelompok7
Tugas rk kelompok7Tugas rk kelompok7
Tugas rk kelompok7
 
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code BlockLaporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
Laporan Tugas Grafika Komputer bangun 2 dimensi Code Block
 
PID Implementation on Octave
PID Implementation on OctavePID Implementation on Octave
PID Implementation on Octave
 

Makalah d2

  • 1.
  • 2. BAB I PENDAHULUAN 1. Latar Belakang Di era ini kemajuan teknologi komputer semakin canggih. Apapun yang kita lihat sekarang sebagian besar merupakan hasil dari desainer yang menggunakan komputer dengan software-software dan hardware- hardware tertentu. Media-media tersebut sangat berguna didalam proses pembelajaran. Pengertian media dalam proses belajar mengajar cenderung diartikan sebagai alat-alat grafis, fotografis atau elektronis untuk menangkap, memproses dan menyusun kembali informasi visual atau verbal.
  • 3. BAB II PEMBAHASAN Membuat Garis Vertikal, Horizontal Dan Diagonal Dengan Menggunakan OpenGL Pengertian OPEN GL OpenGL (Open Graphics Library) adalah suatu standar API yang digunakan untuk membuat aplikasi berbasis grafik,baik untuk 2 dimensi (2D) atau 3 dimensi (3D). didalam OpenGL mempunyai banyak pustaka /library yang disebut OpenGL Unit Library Toolkit(Glut). Didalam Glut tersebut sudah terdapat berbagai fungsi, mulai aplikasi windows (windowing) sampai aplikasi grafik lainnya, sehingga tidak repot-repot mengubah kode progam jika diterapkan pada sistem operasi dan perangkat lunak yang berbeda. OpenGL ini sifatnya open source, dapat dipakai pada banyak platform (Windows ataupun Linux) dan dapat digunakan pada berbagai jenis compiler bahasa pemrograman seperti C++, Delphi, Java ataupun VB.
  • 4. Membuat Garis Vertikal Koding dan penjelasannya : /* OpenGL animation code goes here */ glClearColor (0.0f, 0.0f, 0.0f, 0.0f);//untuk memilih warna yang digunakan untuk membersihkan latar dalam mode RGBA glClear (GL_COLOR_BUFFER_BIT);//untuk membersihkan layar latar belakang glPushMatrix (); //Membuat baris kode menjadi tidak berlaku untuk bagian luar. glClearColor(1,1,1,0);//untuk menentukan warna garis/titik. glColor3f(1,1,1); // untuk menentukan warna garis/titik. glBegin(GL_LINES); //untuk menggambar garis dari titik yang digunakan . glVertex3f(0.10,10.0,13.13);//untuk menentukan titik awal yang digunakan. glVertex3f(0,0,0.0);//untuk menentukan titik akhir yang digunakan. glEnd ();//untuk mengakhiri gambar garis dititik akhir . glPopMatrix ();//Membuat baris kode menjadi tidak berlaku untuk bagian luar.
  • 5. Membuat segitiga menggunakan Open GL Bentuk coding untuk pembuatan segitiga : glBegin (GL_TRIANGLES); /* Ingin menggambar segitiga * / glColor3f (1.0f, 0.0f, 0.0f); glVertex2f (0.0f, 1.0f); /* menyatakan sejumlah titik * / glColor3f (0.0f, 1.0f, 0.0f); glVertex2f (0.87f, -0.5f); /* menyatakan sejumlah titik */ glColor3f (0.0f, 0.0f, 1.0f); glVertex2f (-0.87f, -0.5f); /* menyatakan sejumlah titik */ glEnd (); /* Akhir menggambar titik * /
  • 6. Membuat Persegi Menggunakan Open GL Bentuk coding untuk pembuatan kotak : glBegin (GL_POLYGON); glColor3f (1.0f, 0.0f, 0.0f); glVertex2f (-0.5f, -0.5f); glColor3f (0.0f, 1.0f, 0.0f); glVertex2f (-0.5f, 0.5f); glColor3f (0.0f, 2.0f, 0.0f); glVertex2f (0.5f, 0.5f); glColor3f (0.0f, 0.0f, 3.0f); glVertex2f (0.5f, -0.5f); glEnd (); output: