SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN AKHIR
PROGRAM KKN UNUSIDA BERDAYA
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
DESA WEDOROKLURAK KECAMATAN CANDI KABUPATEN SIDOARJO
Nama : Jazilatur Rohmahwati
NIM : C14170010
Fakultas : Ekonomi
LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT
(LPPM)
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
TAHUN 2020
TAHUN 2020
Di Susun oleh :
ii
DAFTAR ISI
Halaman Judul
Halaman Pengesahan.......................................................................................i
Daftar Isi..........................................................................................................ii
Kata Pengantar ..............................................................................................iv
Daftar Tabel.....................................................................................................v
Daftar Gambar...............................................................................................vi
BAB I. PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.....................................................................................1
1.2 Pokok Permasalahan............................................................................2
1.3 Tujuan..................................................................................................3
1.4 Manfaat................................................................................................3
BAB II. PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA
2.1 Kondisi geografis.................................................................................4
2.2 Kondisi demografis .............................................................................4
2.3 Kondisi Desa .......................................................................................7
BAB III. PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA
3.1 Jenis program.......................................................................................8
3.2 Strategi pelaksanaan ............................................................................8
3.3 Mitra pelaksanaan..............................................................................10
BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM
4.1 Pelaksanaan program kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil
yang dicapai.............................................................................................12
4.2 Kendala-kendalaa yang dihadapi.......................................................13
4.3 Alternatif pemecahan masalah/kendala yang dihadapi .....................14
BAB V PENUTUP
5.1 Simpulan ............................................................................................15
iii
5.2 Saran……………….......…..…..……………......................................15
5.3 Kata Penutup…………………………………………………………16
LAMPIRAN-LAMPIRAN
1. Log Book
2. Foto Kegiatan
3. Surat balasan desa
4. Hasil Rapid
5. Rencana Program
iv
KATA PENGANTAR
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan rahmat,
karunia, serta hidayah-Nya kami dapat menyelesaikan laporan Kuliah Kerja Nyata
(KKN). Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. Melaui laporan ini pula,
saya ingin mengucapkan rasa terima kasih kepada pihak-pihak yang telah turut andil
dalam kesuksesan kegiatan KKN. Ungkapan terima kasih secara khusus kami
sampaikan kepada:
1. Bapak Dr.H. Fatkhul Anam, M.Si, selaku rektor Universitas Nahdlatul Ulama
Sidoarjo.
2. Ibu Elsa Rosyida,S.TP.,M.IL, selaku ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian
kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.
3. Bapak Ali Masykuri,S.Pd.,M.Pd.I, selaku Pendamping Lapangan (PPL) yang telah
memberikan nasihat dan bimbingannya selama kegiatan KKN.
4. Pemerintah Desa dan Masyarakat Desa Wedoroklurak yang telah mengajarkan kami
banyak selama kegiatan KKN. Serta semua pihak yang mendukung lancarnya
pembuatan laporan ini.
Penulisan laporan ini merupakan salah satu tugas KKN di Universitas Nahdlatul
Ulama Sidoarjo. Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua.
Penulisan laporan ini masih mempunyai kekurangan baik dalam teknis penulisan
maupun materi. Sehingga kritik dan saran sangat kami harapkan untuk membangun
pembuatan laporan yang lebih baik pada masa yang akan datang.
Sidoarjo, 12 Agustus 2020
Penyusun
v
DAFTAR TABEL
Nomor Tabel Judul Tabel Halaman
Tabel 2.1 Data Penduduk Menurut Usia 4
Tabel 2.2 Data Penduduk Menurut Mata Pencaharian 5
Tabel 2.3 Data Penduduk Menurut Pendidikan 6
Tabel 2.4 Data Penduduk Menurut Kelahiran/Kematian/Penduduk 6
Masuk/Keluar
Tabel 3.5 Strategi Pelaksanaan 9
Tabel 3.6 Mitra Pelaksanaan 10
vi
DAFTAR GAMBAR
Nomor Gambar Judul Gambar Halaman
Gambar 2.1 Kantor balai desa Wedoroklurak 4
1
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Saat ini masyarakat sedang menghadapi wabah Virus Corona (Covid-19)
yang sangat spesifik namun mempunyai efek kompleksitas yang tinggi, bahkan luar
biasa, karena ekspektasinya tidak hanya di dunia kesehatan saja namun merambah
semua sendi kehidupan manusia, tidak saja di Indonesia tetapi hampir seluruh dunia
merasakan. Karena hampir semua sendi kehidupan manusia mengalami kelumpuhan
baik itu dunia kesehatan, dunia pendidikan, dunia kerja, perekonomian, industri,
transportasi, kehidupan sosial-budaya, wisata dan sebagainya. Jumlah pasien
COVID-19 yang terus meningkat tanpa terkendali menjadikan Presiden Joko
Widodo memutuskan mengambil kebijakan PSBB dalam menangani pandemi virus
Corona atau COVID-19 di Tanah Air. Kebijakan tersebut diambil setelah
pemerintah menilai penyakit ini merupakan penyakit yang dengan faktor risiko
tinggi. Sebagai tindak lanjut atas kebijakan PSBB, maka beberapa arahan yang
harus ditaati diantaranya : kegiatan sekolah dan bekerja dilakukan di rumah,
pembatasan kegiatan keagamaan, pembatasan kegiatan di tempat/fasilitas umum,
pembatasan kegiatan sosial dan budaya, pembatasan moda trasportasi, pembatasan
kegiatan aspek lainnya khusus terkait aspek pertahanan dan keamanan. Kondisi
perang melawan covid 19 yang dialami saat ini menuntut masyarakat harus
beraktivitas di rumah, menjaga jarak dengan orang lain dan menghindari
kerumunan. Semua aktivitas dan komunikasi dilakukan secara online, tanpa harus
keluar rumah. Hal ini dilakukan agar kita segera dapat menahan laju penyebaran
yang terinfeksi virus Corona. Nampaknya kebijakan PSBB belum mampu
mengendalikan jumlah pesebaran kasus covid 19. Hal ini terlihat dari jumlah kasus
covid 19 yang terus bertambah setiap harinya. Analisis sementara bahwa masyarakat
Indonesia pada umumnya masih belum paham bahkan acuh terhadap dampak dari
virus Corona. Disisi lain tentunya ada faktor ekonomi yang menjadikan masyarakat
terpaksa tetap beraktifitas di luar rumah. Meliahat situasi ini, presiden
memberlakukan New normal. New normal adalah perubahan perilaku atau
kebiasaan untuk tetap menjalankan aktivitas seperti biasa namun dengan selalu
menerapkan protokol kesehatan di tengah pandemi COVID-19. Namun percepatan
2
penganan covid 19 harus dilakukan secara menyeluruh dan melibatkan semua
pihak termasuk mahasiswa.
Peran mahasiswa bisa dijadikan sebagai ujung tobak dalam peranannya
untuk mensosialisasikan penanganan covid 19 kepada masyarakat. Sehingga
Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo selaku penyelenggara pendidikan tinggi
melalui KKN UNUSIDA BERDAYA, perlu mengambil peran untuk mengedukasi
masyarakat dalam menghadapi permasalahan ini.. Mahasiswa bersama warga
masyarakat, aparatur desa secara langsung terlibat bersama-sama melakukan
kegiatan edukasi, sosialisasi untuk memahami Covid-19, bahayanya, pencegahan
penularan, memutuskan rantai penyebaran Covid-19, paham protokol interaksi
dalam masa wabah Covid-19, meningkatkan kesadaran masyarakat untuk patuh
dengan aturan dan himbauan pemerintah. Mahasiswa juga terlibat berperan aktif
untuk melakukan upaya peningkatan ketahanan ekonomi, pangan, sosial, pendidikan
dan budaya masyarakat serta memanfaatkan dan mengembangkan potensi sumber
daya manusia dan sumber daya alam yang ada di desa untuk menjadi desa yang
tangguh menghadapi bencana Covid-19 serta menjadi desa yang mandiri meskipun
dalam masa wabah Covid-19 .
1.2 Rumusan Masalah
1. Bidang pendidikan
a. Bagaimanakah cara melakukan kegiatan belajar siswa Sekolah Dasar (SD)
melalui bimbingan belajar secara daring?
b. Apa kendala yang dihadapi dalam melakukan kegiatan belajar daring ?
2. Bidang Kesehatan
a. Bagaimanakah cara meningkatkan kesadaran warga mengenai wabah covid
19?
b.Bagaimana cara meningkatkan kesehatan tubuh agar terhindar dari virus
corona?
3. Bidang Ekonomi
Bagaimanakah cara pemerintah mengatasi masyarakat tidak bekerja yang
terkena dampak covid 19
3
1.3 Tujuan
1.3.1 Tujuan Umum
a. Mendukung dan menguatkan program penanggulangan dan pencegahan
Covid- 19 yang dilakukan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah.
b. Meningkatkan kepedulian Sivitas Akademika UNUSIDA dalam percepatan
pencegahan penularan Pandemi Covid-19.
c. Mengimplementasikan KKN Tematik UNUSIDA di masa Pandemi Covid-
19.
d. Mengedukasi masyarakat tentang bahaya dan cara pencegahannya Covid-19
melalui media sosial
1.3.2 Tujuan Khusus
a. Membantu mahasiswa menerapkan tri darma perguruan tinggi yaitu :
Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengembangan, dan
Pengabdian Kepada Masyarakat.
b. Mahasiswa dapat membantu pemerintah dalam menekan angka penularan
Covid-19.
c. Membentuk masyarakat di sekitar yang siaga dan tangguh Covid-19 di
tingkat RT dan RW dan menjadi agen perubahan sosial. Serta pemanfaatan
teknologi melawan Covid-19 sehingga masyarakat wedoroklurak bisa
menerapkan perubahan perilaku di era adaptasi kebiasaan baru dengan
produktif dan aman.
1.4 Manfaat
Melalui program-program mahasiswa diharapkan dapat membantu pemerintah
desa atau masyarakat wedoroklurak dapat meningkatkan pemahaman mengenai
bahaya dari virus corona yang dengan mudah menular saat ini, serta dapat
memberikan pengetahuan kepada masyarakat dalam melakukan upaya
pencegahan, penyebaran serta mengoptimalkan pola hidup bersih dan sehat
untuk memutus rantai penyebaran virus corona.
4
BAB II
PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA
1.1 Kondisi Geografis
Gambar 2.1 : Kantor Balai Desa Wedoroklurak
Wedoroklurak adalah sebuah desa di Kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo,
Jawa Timur, Indonesia yang berbatasan dengan desa Bligo di sebelah barat, desa
Klurak sebelah selatan, desa Kalipecabean di sebelah timur dan di desa Gebang
sebelah utara. Desa Wedoroklurak mempunyai luas 126.508 Ha. Dan
mempunyai tanah sawah seluas 65 Ha, dan tanah kering 78.308.
2.2 Kondisi Demografis
Jumlah penduduk di Desa Wedoroklurak sebanyak ± 4623 jiwa (1225 KK).
Menurut usia Jenis kelamin
L P Jumlah
0 – 5 59 68 127
6 – 10 196 181 377
11 – 15 275 239 514
16 – 20 209 221 430
5
Tabel 2.1 : Data Penduduk Menurut Usia
MATA
PENCAHARIAN
L P JUMLAH
TANI 68 98 166
NELAYAN 2 0 2
DAGANG 63 29 92
SOPIR 3 0 3
BURUH 71 126 197
PNS 45 30 75
TNI 19 0 19
POLRI 3 0 3
SWASTA 769 1018 1787
Tabel 2.2 : Data Penduduk Menurut Mata Pencaharian
21 – 25 178 136 314
26 - 30 137 141 278
31 – 35 164 194 358
36 - 40 195 230 425
41 - 45 295 268 527
46 – 50 228 193 421
51 – 55 137 119 257
56 – 60 97 120 199
61 - KEATAS 198 181 379
TOTAL JUMLAH 2.322 2.291 4.623
6
Menurut Pendidikan Pend. Usia Sekolah
Dan Tidak Sekolah
Tingkatan L P Jumlah L P Jumlah
TK 58 53 111 103 96 199
SD 125 145 270 137 153 290
SMP 90 80 170 97 80 177
SMA 102 102 204 102 113 215
AKADEMI 170 109 279 170 149 319
SARJANA 181 107 288 191 109 300
Tabel 3.3 : Data Penduduk Menurut Pendidikan
Bulan Kelahiran Kematian Penduduk Masuk Pindah/Keluar
L P Jumlah L P Jumlah L P Jumlah L P Jumlah
Januari 1 2 3 1 1 2 3 4 7 0 1 1
Februari 1 1 2 2 1 3 11 7 18 3 2 5
Maret 1 1 2 1 2 3 1 0 1 5 3 8
April 2 1 3 3 1 4 5 4 9 3 8 11
Mei 2 1 3 2 2 4 3 4 7 2 1 3
Juni 2 2 4 0 1 1 5 4 9 5 1 6
Juli 1 0 1 0 1 1 4 2 6 7 7 14
Agustus 1 0 1 1 3 4 3 1 4 6 4 10
September 1 0 1 2 2 4 5 2 7 4 2 6
Oktober 5 4 9 2 1 3 4 3 7 2 3 5
November 0 3 3 0 1 1 8 12 20 2 7 9
Desember 1 1 2 0 0 0 5 5 10 1 2 3
TOTAL
JUMLAH
18 16 34 14 16 30 57 48 105 38 41 79
Tabel 2.4 : Data Penduduk Menurut Kelahiran/Kematian/Penduduk Masuk/Keluar
7
2.3 Kondisi Desa
Wedoroklurak adalah sebuah desa di kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo, Jawa
Timur, yang berbatasan dengan desa Bligo di sebelah barat, desa Klurak di sebelah
selatan, desa Kalipecabean disebelah timur dan desa Gebang disebelah utara. Desa
wedoroklurak mempunyai luas 126 508 Ha. Jumlah penduduk di Desa Wedoroklurak
sebanyak ± 4623 jiwa (1225 KK). Yang terdiri dari 5 RW dan 31 RT.
8
BAB III
PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA
3.1 Jenis Program
1. Bidang kesehatan
a. Praktek pembuatan dan penyemprotan disinfektan
b. Membersihkan masjid/musholla.
c. Praktek cuci tangan dengan baik dan benar
d. Olahraga sepeda bersama
e. Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan
warkop di desa.
f. Sosialisasi Pemahaman Pencegahan Covid-19
g. Program membagikan masker
2. Bidang Pendidikan
a. Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah
b. Pendampingan daring siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah
c. mengajarkan kepada siswa SD cara cuci tangan yang baik dan benar
3. Bidang Sosial
a. Menyalurkan bantuan sembako bagi warga yang tidak mampu
3.2 Strategi Pelaksanaan
Strategi yang digunakan selama menjalankan program KKN adalah dengan tetap
mematuhi protokol kesehatan yang berlaku seperti selalu meggunakan masker dalam
setiap kegiatan dan seefeektif mungkin memakai strategi yang mudah dan terjangkau.
9
No Nama Program Strategi Pelaksanaan
1 a. Bidang Kesehatan
Pemahaman praktek pembuatan
disenfektan
Menggunakan bahan-bahan yang mudah
di temukan di dapur seperti
botol,sendok,ember,bayclyin, atau bisa
menggunkan wipol.
2 Penyemprotan disinfektan Melakukan penyemprotan disinfektan
ke tempat-tempat seperti masjid
3 Pemahaman praktek pencegahan
Covid- 19 di Masyarakat.
Membiasakan Pola hidup sehat
sehari- hari. Membersihkan
masjid/musholla
Membersihkan tempat-tempat ibadah
seperti masjid yang banyak dijangkau
orang, dengan menyapu, mengepel, atau
membersihkan kamar mandi atau tempat
wudhu. Dan melakukan koordinasi
dengan marbot masjid
4 Pemahaman praktek cuci tangan
dengan baik dan benar
Membiasakan pola hidup sehat dengan
cara mempratekkan tata cara cuci tangan
dengan baik dan benar.
5 Merealisasikan olahraga sepeda
bersama
Dengan olahraga sepeda tanpa
mengeluarkan biaya, dan dilakukan
setiap 1 minggu sekali
6 Melakukan himbauan terkait
protokol kesehatan. Untuk warung
makan dan warkop di desa.
Memberikan edukasi kepada pemilik
warung dengan menyebarkan pamflet
agar pemilik warung menyediakan
tempat cuci tangan, dan menerapkan
social distancing.
7 Sosialisasi pencegahan covid Dengan melakukan pemasangan banner
atau membagikan video melalui sosial
media dapat memberikan edukasi untuk
masyarakat.
8 Merealisasikan program pembagikan
masker
Melakukan pembagian masker kepada
masyarakat sebagai pelindung diri dari
10
virus.
9 b. Bidang Pendidikan
Pendampingan belajar siswa dalam
mengerjakan tugas dari sekolah
dengan tetap memperhatikan
protokol kesehatan
Dilakukan dengan cara bertatap muka
tapi tetap memakai masker.
10 Pendampingan daring siswa dalam
mengerjakan tugas dari sekolah
Melakukan komunikasi via whatsapp
dalam mengerjakan tugas dari sekolah
11 c.Bidang Sosial
Menyalurkan bantuan sembako
Memberikan sembako seperti gula,beras,
minyak, mie instant. Untuk masyarakat
yang tidak mampu
Tabel 3.5 : Strategi Pelaksanaan
3.3 Mitra Pelaksanaan
No Nama Program Mitra Pelaksanaan
1 a. Bidang Kesehatan
Pemahaman praktek pembuatan
disenfektan
 Pemerintahan desa
 Masyarakat Umum
 Anggota Majelis Ta’lim (IPNU
IPPNU)
2 Penyemprotan disinfektan  Desa
 Ta’mir masjid
3 Pemahaman praktek pencegahan
Covid- 19 di Masyarakat.
Membiasakan Pola hidup sehat
sehari-hari. Membersihkan
masjid/musholla
 Masyarakat umum
 Masyarakat
 Ta’mir masjid
4 Pemahaman praktek cuci tangan
dengan baik dan benar
 Siswa SD islam ababil
 Masyarakat
5 Merealisasikan olahraga sepeda
bersama
 IPNU IPPNU
11
6 Melakukan himbauan terkait
protokol kesehatan. Untuk warung
makan dan warkop di desa.
 Masyarakat umum
7 Sosialisasi pencegahan covid  Masyarakat umum
8 Merealisasikan program
pembagikan masker
 Desa
 Masyarakat sekitar
9 b. Bidang Pendidikan
Pendampingan belajar siswa dalam
mengerjakan tugas dari sekolah
dengan tetap memperhatikan
protokol kesehatan
 Siswa SD islam ababil
10 Pendampingan daring siswa dalam
mengerjakan tugas dari sekolah
 Siswa SD islam ababil
11 Merealisasikan program
pembagikan masker
 Jama’ah masjid
 Masyarakat
12 c.Bidang Sosial
Menyalurkan bantuan sembako
 Masyarakat
Tabel 3.6 : Mitra Pelaksanaan
12
BAB IV
PELAKSANAAN PROGRAM
4.1 Pelaksanaan Program Kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang
Dicapai
1. Praktek pembuatan disinfektan, dengan membuat disinfektan sendiri dirumah dan
memanfaatkan bahan-bahan yang ada dirumah dapat menghilangkan virus
menempel ataupun sudah terbawa melalui diri kita sendiri atau penghuni rumah.
2. Membiasakan Pola hidup sehat sehari- hari dengan membersihkan
masjid/musholla. Tempat-tempat seperti masjid juga kita lakukan dalam rangka
pencegahan. Takutnya dalam lokasi tersebut sudah ada virus yang menempel
ataupun sudah terbawa melalui diri kita sendiri atau jamaah, kita lakukan
pencegahan dengan memutus mata rantai sehingga tidak ada lagi yang terpapar
oleh virus.
3. Pemahaman praktek cuci tangan dengan baik dan benar,salah satu cara untuk
mencegah virus yang masuk yaitu dengan rajin mencuci tangan agar virus yang
menempel bisa hilang.
4. Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah dengan tetap
memperhatikan protokol kesehatan. Dengan adanya virus corona yang
menyebarluas di Indonesia, lembaga pendidikan di rumahkan atau belajar dari
rumah. Untuk itu dilakukan pendampingan belajar untuk anak-anak agar belajar
dapat mudah dipahami.
5. Merealisasikan olahraga sepeda bersama, dengan olahraga bersepeda -seperti
halnya olahraga lainnya, dapat membantu menjaga kesehatan mental dan fisik,
dalam mencegah dan memperkuat diri di tengah pandemi Covid-19.
6. Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan warkop
di desa. Dengan memberikan edukasi kepada warga yang mempunyai warung
makan atau warkop agar tetap mematuhi protokol kesehatan dengan menyediakan
tempat cuci tangan dan menerapkan social distancing diharapkan dapat memutus
penyebaran virus.
7. Sosialisasi Pemahaman Pencegahan Covid-19 kepada karang taruna. Karang taruna
punya peran strategis untuk membantu upaya pemerintah memberikan pemahaman
13
pada masyarakat tetang pentingnya memantuhi protokol kesehatan : seperti rutin
cuci tangan pakai sabun, menggunakan masker dan menjaga jarak saat berinteraksi
sosial.
8. Membuat video tutorial tentang pencegahan covid-19. Dengan membuat video
tentang bagaimana melakukan pencegahan agar masyarakat dapat menerapkan di
kehidupan sehari-hari.
9. Program pemasangan banner dan mempublikasikan poster tentang pencegahan
covid-19. Melakukan pemasangan banner. sebagai salah satu media untuk
pencegahan Covid-19 masih sedikit informasi mengenai Covid-19 serta kurangnya
kesadaran warga terhadap bahaya dari virus ini.
10.Penyemprotan disinfektan. penyemprotan yang dilakukan di tempat umum mungkin
dapat berpengaruh dalam menghentikan penyebaran virus. Penyemprotan
menargetkan tempat yang sering dikunjungi orang seperti masjid, mushollah,
ataupun balai desa.
11. Program pembagian masker, masker salah satu cara dalam mencegah penyebaran
virus, namun masih banyak masyarakat yang mengabaikan untuk tidak memakai
masker, dengan program pembagian masker dapat menyadarkan masyarakat
pentingnya memakai masker.
12. Menyalurkan bantuan sembako, banyak masyarakat yang terkena dampak dari
covid 19 ini, banyak yang kehilangan pekerjaan, sehingga memerlukan bantuan
salah satunya kebutuhan pokok seperti sembako.
4.2 Kendala-kendala yang dihadapi
Dalam melaksanakan tugas KKN ada beberapa kendala yang dihadapi yaitu :
1.Penyebaran edukasi mengenai covid melalui social media, yang tidak semua
orang memiliki kuota ataupun akun social media, sehingga banyak masyarakat
yang tidak dapat melihat edukasi tersebut.
2. Persoalan lain yang juga banyak dikeluhkan siswa yakni hambatan pada jaringan
yang tidak menentu, sehingga susahnya menangkap pembelajaran melalui daring.
3.Keterbatasan biaya dalam memberikan baantuan sembako menjadi kendala
14
4.3 Alternatif Pemecahan Masalah/Kendala Yang Dihadapi
Mahasiswa KKN diterjunkan untuk membantu desa dalam menghadapi
permasalahan dalam masyarakat terutama di waktu pandemi covid 19, berikut ada
beberapa langkh dalam mengatasi permasalahan-permasalahan yang terjadi di
masyarakat :
1. Masyarakat yang tidak mempunyai kuota atau handphone (hp) dapat ikut
bergabung bersama tetangga atau temannya agar dapat sama-sama mempunyai
edukasi mengenai covid 19.
2. Pemerintah seharusnya lebih memperbanyak dan memperluas jaringan yang
berada di desa seperti penambahan tower.
3. Kelompok KKN bisa bekerjasama dengan desa, agar dapat terbantu dana yang
maksimal.
15
BAB V
PENUTUP
5.1 Simpulan
1. Sebagai makhuk sosial adalah saling membatu antar sesama seperti saling
memberi informasi dalam hal pencegahan covid.
2. Jaringan seperti tower sangat membantu untuk pembelajaran siswa dimasa
pandem seperti pembalajaran daring.
3. Bantuan seperti sembako sangat dibutuhkan oleh masyarakat saat ini karena
dampaknya pandemi berpengaruh pada pekerjaan mereka.
5.2 Saran
1. Saling berbagi kepada tetangga atau teman yang tidak mampu bisa saling
memberi edukasi agar sama-sama tidak terjangkit wabah covid 19.
2. Peran pemerintah untuk pembelajaran daring siswa sangat diperlukan seperti
perbaikan atau memperluas jaringan yang kurang stabil.
3. Pemerintah harus benar-benar memperhatikan masyarakat yang kurang mampu
disaat maasyarakat yang banyak kehilangan pekerjaan karena wabah.
5.3 Kata Penutup
Demikian laporan kami buat, sebagai hasil kerja KKN di Desa Wedoroklurak
Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo. Kami menyampaikan terima kasih banyak
kepada semua pihak yang telah membantu terlaksananya program KKN kami. Kami
sadar dalam pelaksanaanya masih banyak kekurangan terlebih dalam pembuatan
laporan ini. Untuk itu kami memohon kritik dan saran demi kemajuan kami di masa
yang akan datang.
Lampiran 2
Foto Kegiatan
Serah terima perizinan & pemaparan proker pembuatan disinfektan
Membersihkan masjid
Praktek cuci tangan
Pendampingan belajar siswa
Olahraga sepeda bersama
Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan
Pemasangan banner pencegahan covid
Pendampingan belajar siswa via WA
Penyemprotan disinfektan
Pembagian masker
Sosialisasi penncegahan covid via zoom
Sosialisasi pencegahan covid via WA
Pembagian sembako
Lampiran 3
Surat Balasan Desa
Lampiran 4
Hasil Rapid Test
Laporan KKN
Laporan KKN
Laporan KKN
Laporan KKN
Laporan KKN

More Related Content

What's hot

Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
ulviaulia
 
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi AyyubiLaporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
FahmiAyyubi
 
Laporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyantiLaporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyanti
Aprili yanti
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjoLaporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
RizkiWahyuDwiArdiyan1
 
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
IkaSilviAnisa
 
KKN Unusida Keboan Anom
KKN Unusida Keboan AnomKKN Unusida Keboan Anom
KKN Unusida Keboan Anom
DianSeptyAyu
 
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 CLaporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
azzakiyatulkiya
 
Laporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyantiLaporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyanti
Aprili yanti
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
Mahdufahdufah
 
1 5new
1 5new1 5new
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Rahmadhidayatullah5
 
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
AgungDharmawan7
 
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
Ardy Firmansyah
 
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah KumalasariKKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
indahkumalasari4
 
Laporan KKN 2020 Yunita Eka Syafitri
Laporan KKN 2020   Yunita Eka SyafitriLaporan KKN 2020   Yunita Eka Syafitri
Laporan KKN 2020 Yunita Eka Syafitri
YunitaEka6
 
Laporan kkn berdaya 2021 imroatus solikah pgsd - d24180040-kelompok 6
Laporan kkn berdaya  2021 imroatus solikah   pgsd - d24180040-kelompok 6Laporan kkn berdaya  2021 imroatus solikah   pgsd - d24180040-kelompok 6
Laporan kkn berdaya 2021 imroatus solikah pgsd - d24180040-kelompok 6
Imroatussolikah
 
Laporan kkn azmil roudhotul jannah
Laporan kkn azmil roudhotul jannahLaporan kkn azmil roudhotul jannah
Laporan kkn azmil roudhotul jannah
Azmil II
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
afia deifitita
 
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamahLaporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
MaulidDinaImamah
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
Rizkyisroatul
 

What's hot (20)

Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA 2020
 
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi AyyubiLaporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
Laporan akhir KKN Achmad Fahmi Ayyubi
 
Laporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyantiLaporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyanti
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjoLaporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
Laporan akhir kkn unusida berdaya universitas nahdlatul ulama sidoarjo
 
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
Laporan kkn 2020 ika silvi anisa pgsd 2017 d24170023
 
KKN Unusida Keboan Anom
KKN Unusida Keboan AnomKKN Unusida Keboan Anom
KKN Unusida Keboan Anom
 
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 CLaporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
Laporan KKN 2020 AZZAKIYATUL MISKIYAH PGSD 2017 C
 
Laporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyantiLaporan kkn apriliyanti
Laporan kkn apriliyanti
 
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA 2020 DESA BLURU KIDUL KECAMATAN SIDOARJO KABUPATEN SIDOARJO
 
1 5new
1 5new1 5new
1 5new
 
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah
 
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
Laporan akhir kkn agung dharmawan(b34180003)
 
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA Berdaya 2020 Desa Bluru Kidul Sidoarjo
 
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah KumalasariKKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
KKN 2021 UNUSIDA BERDAYA - Indah Kumalasari
 
Laporan KKN 2020 Yunita Eka Syafitri
Laporan KKN 2020   Yunita Eka SyafitriLaporan KKN 2020   Yunita Eka Syafitri
Laporan KKN 2020 Yunita Eka Syafitri
 
Laporan kkn berdaya 2021 imroatus solikah pgsd - d24180040-kelompok 6
Laporan kkn berdaya  2021 imroatus solikah   pgsd - d24180040-kelompok 6Laporan kkn berdaya  2021 imroatus solikah   pgsd - d24180040-kelompok 6
Laporan kkn berdaya 2021 imroatus solikah pgsd - d24180040-kelompok 6
 
Laporan kkn azmil roudhotul jannah
Laporan kkn azmil roudhotul jannahLaporan kkn azmil roudhotul jannah
Laporan kkn azmil roudhotul jannah
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
Laporan Akhir KKN UNUSIDA Berdaya di desa Bluru Kidul
 
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamahLaporan akhir kkn maulid dina imamah
Laporan akhir kkn maulid dina imamah
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7 )
 

Similar to Laporan KKN

Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
Rahmadhidayatullah5
 
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJOKKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
AnandaNevitaSari
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYALAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
LailatulHidayati2
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul UlyaLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
NadzirotulUlya
 
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
SilviWahyuni3
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
Rizkyisroatul
 
Tugas kkn agustin rahayu
Tugas kkn agustin rahayuTugas kkn agustin rahayu
Tugas kkn agustin rahayu
agustinayagustinraha
 
Sintia 'amelia w.h laporan kkn unusida 2021
Sintia 'amelia w.h   laporan kkn unusida 2021Sintia 'amelia w.h   laporan kkn unusida 2021
Sintia 'amelia w.h laporan kkn unusida 2021
SintiaAmelia2
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
MasudinFahmi
 
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul MufidahLaporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
NurulIlmiyatulMufida
 
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYALAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
Agengsyahputra
 
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTINLAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
LailatulFitrotin
 
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
NuristajibuLillah
 
Laporan kkn fix_1[1]
Laporan kkn fix_1[1]Laporan kkn fix_1[1]
Laporan kkn fix_1[1]
FaridatulHasanah4
 

Similar to Laporan KKN (14)

Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
Laporan kkn 2020 rahmad hidayatullah prodi pbi 17
 
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJOKKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
KKN UNUSIDA BERDAYA DESA NGABAN SIDOARJO
 
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYALAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN KKN UNUSIDA BERDAYA
 
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul UlyaLaporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
Laporan Akhir KKN UNUSIDA BERDAYA 2021 Nadzirotul Ulya
 
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
Laporan kkn silvi wahyuni ilmiah a34170003
 
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
Laporan akhir kkn unusida berdaya 2021 ( rizky isro'atul munawaroh kelompok 7...
 
Tugas kkn agustin rahayu
Tugas kkn agustin rahayuTugas kkn agustin rahayu
Tugas kkn agustin rahayu
 
Sintia 'amelia w.h laporan kkn unusida 2021
Sintia 'amelia w.h   laporan kkn unusida 2021Sintia 'amelia w.h   laporan kkn unusida 2021
Sintia 'amelia w.h laporan kkn unusida 2021
 
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan SidoarjoLaporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
Laporan KKN UNUSIDA BERDAYA , Desa Bluru Kidul Kecamatan Sidoarjo
 
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul MufidahLaporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
Laporan KKN 2020 Nurul Ilmiyatul Mufidah
 
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYALAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
LAPORAN AKHIR KULIAH KERJA NYATA UNUSIDA BERDAYA
 
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTINLAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
LAPORAN KKN TEMATIK FITROTIN
 
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
KKN-UNUSIDA BERDAYA ( M.Nuristajibu Lillah )
 
Laporan kkn fix_1[1]
Laporan kkn fix_1[1]Laporan kkn fix_1[1]
Laporan kkn fix_1[1]
 

Recently uploaded

Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
afaturooo
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
deamardiana1
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 

Recently uploaded (14)

Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 

Laporan KKN

  • 1. LAPORAN AKHIR PROGRAM KKN UNUSIDA BERDAYA UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO DESA WEDOROKLURAK KECAMATAN CANDI KABUPATEN SIDOARJO Nama : Jazilatur Rohmahwati NIM : C14170010 Fakultas : Ekonomi LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT (LPPM) UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO TAHUN 2020 TAHUN 2020 Di Susun oleh :
  • 2.
  • 3. ii DAFTAR ISI Halaman Judul Halaman Pengesahan.......................................................................................i Daftar Isi..........................................................................................................ii Kata Pengantar ..............................................................................................iv Daftar Tabel.....................................................................................................v Daftar Gambar...............................................................................................vi BAB I. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang.....................................................................................1 1.2 Pokok Permasalahan............................................................................2 1.3 Tujuan..................................................................................................3 1.4 Manfaat................................................................................................3 BAB II. PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA 2.1 Kondisi geografis.................................................................................4 2.2 Kondisi demografis .............................................................................4 2.3 Kondisi Desa .......................................................................................7 BAB III. PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA 3.1 Jenis program.......................................................................................8 3.2 Strategi pelaksanaan ............................................................................8 3.3 Mitra pelaksanaan..............................................................................10 BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM 4.1 Pelaksanaan program kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang dicapai.............................................................................................12 4.2 Kendala-kendalaa yang dihadapi.......................................................13 4.3 Alternatif pemecahan masalah/kendala yang dihadapi .....................14 BAB V PENUTUP 5.1 Simpulan ............................................................................................15
  • 4. iii 5.2 Saran……………….......…..…..……………......................................15 5.3 Kata Penutup…………………………………………………………16 LAMPIRAN-LAMPIRAN 1. Log Book 2. Foto Kegiatan 3. Surat balasan desa 4. Hasil Rapid 5. Rencana Program
  • 5. iv KATA PENGANTAR Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT karena dengan rahmat, karunia, serta hidayah-Nya kami dapat menyelesaikan laporan Kuliah Kerja Nyata (KKN). Mahasiswa Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. Melaui laporan ini pula, saya ingin mengucapkan rasa terima kasih kepada pihak-pihak yang telah turut andil dalam kesuksesan kegiatan KKN. Ungkapan terima kasih secara khusus kami sampaikan kepada: 1. Bapak Dr.H. Fatkhul Anam, M.Si, selaku rektor Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. 2. Ibu Elsa Rosyida,S.TP.,M.IL, selaku ketua Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. 3. Bapak Ali Masykuri,S.Pd.,M.Pd.I, selaku Pendamping Lapangan (PPL) yang telah memberikan nasihat dan bimbingannya selama kegiatan KKN. 4. Pemerintah Desa dan Masyarakat Desa Wedoroklurak yang telah mengajarkan kami banyak selama kegiatan KKN. Serta semua pihak yang mendukung lancarnya pembuatan laporan ini. Penulisan laporan ini merupakan salah satu tugas KKN di Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo. Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat bagi kita semua. Penulisan laporan ini masih mempunyai kekurangan baik dalam teknis penulisan maupun materi. Sehingga kritik dan saran sangat kami harapkan untuk membangun pembuatan laporan yang lebih baik pada masa yang akan datang. Sidoarjo, 12 Agustus 2020 Penyusun
  • 6. v DAFTAR TABEL Nomor Tabel Judul Tabel Halaman Tabel 2.1 Data Penduduk Menurut Usia 4 Tabel 2.2 Data Penduduk Menurut Mata Pencaharian 5 Tabel 2.3 Data Penduduk Menurut Pendidikan 6 Tabel 2.4 Data Penduduk Menurut Kelahiran/Kematian/Penduduk 6 Masuk/Keluar Tabel 3.5 Strategi Pelaksanaan 9 Tabel 3.6 Mitra Pelaksanaan 10
  • 7. vi DAFTAR GAMBAR Nomor Gambar Judul Gambar Halaman Gambar 2.1 Kantor balai desa Wedoroklurak 4
  • 8. 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Saat ini masyarakat sedang menghadapi wabah Virus Corona (Covid-19) yang sangat spesifik namun mempunyai efek kompleksitas yang tinggi, bahkan luar biasa, karena ekspektasinya tidak hanya di dunia kesehatan saja namun merambah semua sendi kehidupan manusia, tidak saja di Indonesia tetapi hampir seluruh dunia merasakan. Karena hampir semua sendi kehidupan manusia mengalami kelumpuhan baik itu dunia kesehatan, dunia pendidikan, dunia kerja, perekonomian, industri, transportasi, kehidupan sosial-budaya, wisata dan sebagainya. Jumlah pasien COVID-19 yang terus meningkat tanpa terkendali menjadikan Presiden Joko Widodo memutuskan mengambil kebijakan PSBB dalam menangani pandemi virus Corona atau COVID-19 di Tanah Air. Kebijakan tersebut diambil setelah pemerintah menilai penyakit ini merupakan penyakit yang dengan faktor risiko tinggi. Sebagai tindak lanjut atas kebijakan PSBB, maka beberapa arahan yang harus ditaati diantaranya : kegiatan sekolah dan bekerja dilakukan di rumah, pembatasan kegiatan keagamaan, pembatasan kegiatan di tempat/fasilitas umum, pembatasan kegiatan sosial dan budaya, pembatasan moda trasportasi, pembatasan kegiatan aspek lainnya khusus terkait aspek pertahanan dan keamanan. Kondisi perang melawan covid 19 yang dialami saat ini menuntut masyarakat harus beraktivitas di rumah, menjaga jarak dengan orang lain dan menghindari kerumunan. Semua aktivitas dan komunikasi dilakukan secara online, tanpa harus keluar rumah. Hal ini dilakukan agar kita segera dapat menahan laju penyebaran yang terinfeksi virus Corona. Nampaknya kebijakan PSBB belum mampu mengendalikan jumlah pesebaran kasus covid 19. Hal ini terlihat dari jumlah kasus covid 19 yang terus bertambah setiap harinya. Analisis sementara bahwa masyarakat Indonesia pada umumnya masih belum paham bahkan acuh terhadap dampak dari virus Corona. Disisi lain tentunya ada faktor ekonomi yang menjadikan masyarakat terpaksa tetap beraktifitas di luar rumah. Meliahat situasi ini, presiden memberlakukan New normal. New normal adalah perubahan perilaku atau kebiasaan untuk tetap menjalankan aktivitas seperti biasa namun dengan selalu menerapkan protokol kesehatan di tengah pandemi COVID-19. Namun percepatan
  • 9. 2 penganan covid 19 harus dilakukan secara menyeluruh dan melibatkan semua pihak termasuk mahasiswa. Peran mahasiswa bisa dijadikan sebagai ujung tobak dalam peranannya untuk mensosialisasikan penanganan covid 19 kepada masyarakat. Sehingga Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo selaku penyelenggara pendidikan tinggi melalui KKN UNUSIDA BERDAYA, perlu mengambil peran untuk mengedukasi masyarakat dalam menghadapi permasalahan ini.. Mahasiswa bersama warga masyarakat, aparatur desa secara langsung terlibat bersama-sama melakukan kegiatan edukasi, sosialisasi untuk memahami Covid-19, bahayanya, pencegahan penularan, memutuskan rantai penyebaran Covid-19, paham protokol interaksi dalam masa wabah Covid-19, meningkatkan kesadaran masyarakat untuk patuh dengan aturan dan himbauan pemerintah. Mahasiswa juga terlibat berperan aktif untuk melakukan upaya peningkatan ketahanan ekonomi, pangan, sosial, pendidikan dan budaya masyarakat serta memanfaatkan dan mengembangkan potensi sumber daya manusia dan sumber daya alam yang ada di desa untuk menjadi desa yang tangguh menghadapi bencana Covid-19 serta menjadi desa yang mandiri meskipun dalam masa wabah Covid-19 . 1.2 Rumusan Masalah 1. Bidang pendidikan a. Bagaimanakah cara melakukan kegiatan belajar siswa Sekolah Dasar (SD) melalui bimbingan belajar secara daring? b. Apa kendala yang dihadapi dalam melakukan kegiatan belajar daring ? 2. Bidang Kesehatan a. Bagaimanakah cara meningkatkan kesadaran warga mengenai wabah covid 19? b.Bagaimana cara meningkatkan kesehatan tubuh agar terhindar dari virus corona? 3. Bidang Ekonomi Bagaimanakah cara pemerintah mengatasi masyarakat tidak bekerja yang terkena dampak covid 19
  • 10. 3 1.3 Tujuan 1.3.1 Tujuan Umum a. Mendukung dan menguatkan program penanggulangan dan pencegahan Covid- 19 yang dilakukan Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah. b. Meningkatkan kepedulian Sivitas Akademika UNUSIDA dalam percepatan pencegahan penularan Pandemi Covid-19. c. Mengimplementasikan KKN Tematik UNUSIDA di masa Pandemi Covid- 19. d. Mengedukasi masyarakat tentang bahaya dan cara pencegahannya Covid-19 melalui media sosial 1.3.2 Tujuan Khusus a. Membantu mahasiswa menerapkan tri darma perguruan tinggi yaitu : Pendidikan dan Pengajaran, Penelitian dan Pengembangan, dan Pengabdian Kepada Masyarakat. b. Mahasiswa dapat membantu pemerintah dalam menekan angka penularan Covid-19. c. Membentuk masyarakat di sekitar yang siaga dan tangguh Covid-19 di tingkat RT dan RW dan menjadi agen perubahan sosial. Serta pemanfaatan teknologi melawan Covid-19 sehingga masyarakat wedoroklurak bisa menerapkan perubahan perilaku di era adaptasi kebiasaan baru dengan produktif dan aman. 1.4 Manfaat Melalui program-program mahasiswa diharapkan dapat membantu pemerintah desa atau masyarakat wedoroklurak dapat meningkatkan pemahaman mengenai bahaya dari virus corona yang dengan mudah menular saat ini, serta dapat memberikan pengetahuan kepada masyarakat dalam melakukan upaya pencegahan, penyebaran serta mengoptimalkan pola hidup bersih dan sehat untuk memutus rantai penyebaran virus corona.
  • 11. 4 BAB II PROFIL LOKASI KKN UNUSIDA BERDAYA 1.1 Kondisi Geografis Gambar 2.1 : Kantor Balai Desa Wedoroklurak Wedoroklurak adalah sebuah desa di Kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Indonesia yang berbatasan dengan desa Bligo di sebelah barat, desa Klurak sebelah selatan, desa Kalipecabean di sebelah timur dan di desa Gebang sebelah utara. Desa Wedoroklurak mempunyai luas 126.508 Ha. Dan mempunyai tanah sawah seluas 65 Ha, dan tanah kering 78.308. 2.2 Kondisi Demografis Jumlah penduduk di Desa Wedoroklurak sebanyak ± 4623 jiwa (1225 KK). Menurut usia Jenis kelamin L P Jumlah 0 – 5 59 68 127 6 – 10 196 181 377 11 – 15 275 239 514 16 – 20 209 221 430
  • 12. 5 Tabel 2.1 : Data Penduduk Menurut Usia MATA PENCAHARIAN L P JUMLAH TANI 68 98 166 NELAYAN 2 0 2 DAGANG 63 29 92 SOPIR 3 0 3 BURUH 71 126 197 PNS 45 30 75 TNI 19 0 19 POLRI 3 0 3 SWASTA 769 1018 1787 Tabel 2.2 : Data Penduduk Menurut Mata Pencaharian 21 – 25 178 136 314 26 - 30 137 141 278 31 – 35 164 194 358 36 - 40 195 230 425 41 - 45 295 268 527 46 – 50 228 193 421 51 – 55 137 119 257 56 – 60 97 120 199 61 - KEATAS 198 181 379 TOTAL JUMLAH 2.322 2.291 4.623
  • 13. 6 Menurut Pendidikan Pend. Usia Sekolah Dan Tidak Sekolah Tingkatan L P Jumlah L P Jumlah TK 58 53 111 103 96 199 SD 125 145 270 137 153 290 SMP 90 80 170 97 80 177 SMA 102 102 204 102 113 215 AKADEMI 170 109 279 170 149 319 SARJANA 181 107 288 191 109 300 Tabel 3.3 : Data Penduduk Menurut Pendidikan Bulan Kelahiran Kematian Penduduk Masuk Pindah/Keluar L P Jumlah L P Jumlah L P Jumlah L P Jumlah Januari 1 2 3 1 1 2 3 4 7 0 1 1 Februari 1 1 2 2 1 3 11 7 18 3 2 5 Maret 1 1 2 1 2 3 1 0 1 5 3 8 April 2 1 3 3 1 4 5 4 9 3 8 11 Mei 2 1 3 2 2 4 3 4 7 2 1 3 Juni 2 2 4 0 1 1 5 4 9 5 1 6 Juli 1 0 1 0 1 1 4 2 6 7 7 14 Agustus 1 0 1 1 3 4 3 1 4 6 4 10 September 1 0 1 2 2 4 5 2 7 4 2 6 Oktober 5 4 9 2 1 3 4 3 7 2 3 5 November 0 3 3 0 1 1 8 12 20 2 7 9 Desember 1 1 2 0 0 0 5 5 10 1 2 3 TOTAL JUMLAH 18 16 34 14 16 30 57 48 105 38 41 79 Tabel 2.4 : Data Penduduk Menurut Kelahiran/Kematian/Penduduk Masuk/Keluar
  • 14. 7 2.3 Kondisi Desa Wedoroklurak adalah sebuah desa di kecamatan Candi, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, yang berbatasan dengan desa Bligo di sebelah barat, desa Klurak di sebelah selatan, desa Kalipecabean disebelah timur dan desa Gebang disebelah utara. Desa wedoroklurak mempunyai luas 126 508 Ha. Jumlah penduduk di Desa Wedoroklurak sebanyak ± 4623 jiwa (1225 KK). Yang terdiri dari 5 RW dan 31 RT.
  • 15. 8 BAB III PROGRAM KERJA KKN UNUSIDA BERDAYA 3.1 Jenis Program 1. Bidang kesehatan a. Praktek pembuatan dan penyemprotan disinfektan b. Membersihkan masjid/musholla. c. Praktek cuci tangan dengan baik dan benar d. Olahraga sepeda bersama e. Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan warkop di desa. f. Sosialisasi Pemahaman Pencegahan Covid-19 g. Program membagikan masker 2. Bidang Pendidikan a. Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah b. Pendampingan daring siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah c. mengajarkan kepada siswa SD cara cuci tangan yang baik dan benar 3. Bidang Sosial a. Menyalurkan bantuan sembako bagi warga yang tidak mampu 3.2 Strategi Pelaksanaan Strategi yang digunakan selama menjalankan program KKN adalah dengan tetap mematuhi protokol kesehatan yang berlaku seperti selalu meggunakan masker dalam setiap kegiatan dan seefeektif mungkin memakai strategi yang mudah dan terjangkau.
  • 16. 9 No Nama Program Strategi Pelaksanaan 1 a. Bidang Kesehatan Pemahaman praktek pembuatan disenfektan Menggunakan bahan-bahan yang mudah di temukan di dapur seperti botol,sendok,ember,bayclyin, atau bisa menggunkan wipol. 2 Penyemprotan disinfektan Melakukan penyemprotan disinfektan ke tempat-tempat seperti masjid 3 Pemahaman praktek pencegahan Covid- 19 di Masyarakat. Membiasakan Pola hidup sehat sehari- hari. Membersihkan masjid/musholla Membersihkan tempat-tempat ibadah seperti masjid yang banyak dijangkau orang, dengan menyapu, mengepel, atau membersihkan kamar mandi atau tempat wudhu. Dan melakukan koordinasi dengan marbot masjid 4 Pemahaman praktek cuci tangan dengan baik dan benar Membiasakan pola hidup sehat dengan cara mempratekkan tata cara cuci tangan dengan baik dan benar. 5 Merealisasikan olahraga sepeda bersama Dengan olahraga sepeda tanpa mengeluarkan biaya, dan dilakukan setiap 1 minggu sekali 6 Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan warkop di desa. Memberikan edukasi kepada pemilik warung dengan menyebarkan pamflet agar pemilik warung menyediakan tempat cuci tangan, dan menerapkan social distancing. 7 Sosialisasi pencegahan covid Dengan melakukan pemasangan banner atau membagikan video melalui sosial media dapat memberikan edukasi untuk masyarakat. 8 Merealisasikan program pembagikan masker Melakukan pembagian masker kepada masyarakat sebagai pelindung diri dari
  • 17. 10 virus. 9 b. Bidang Pendidikan Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan Dilakukan dengan cara bertatap muka tapi tetap memakai masker. 10 Pendampingan daring siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah Melakukan komunikasi via whatsapp dalam mengerjakan tugas dari sekolah 11 c.Bidang Sosial Menyalurkan bantuan sembako Memberikan sembako seperti gula,beras, minyak, mie instant. Untuk masyarakat yang tidak mampu Tabel 3.5 : Strategi Pelaksanaan 3.3 Mitra Pelaksanaan No Nama Program Mitra Pelaksanaan 1 a. Bidang Kesehatan Pemahaman praktek pembuatan disenfektan  Pemerintahan desa  Masyarakat Umum  Anggota Majelis Ta’lim (IPNU IPPNU) 2 Penyemprotan disinfektan  Desa  Ta’mir masjid 3 Pemahaman praktek pencegahan Covid- 19 di Masyarakat. Membiasakan Pola hidup sehat sehari-hari. Membersihkan masjid/musholla  Masyarakat umum  Masyarakat  Ta’mir masjid 4 Pemahaman praktek cuci tangan dengan baik dan benar  Siswa SD islam ababil  Masyarakat 5 Merealisasikan olahraga sepeda bersama  IPNU IPPNU
  • 18. 11 6 Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan warkop di desa.  Masyarakat umum 7 Sosialisasi pencegahan covid  Masyarakat umum 8 Merealisasikan program pembagikan masker  Desa  Masyarakat sekitar 9 b. Bidang Pendidikan Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan  Siswa SD islam ababil 10 Pendampingan daring siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah  Siswa SD islam ababil 11 Merealisasikan program pembagikan masker  Jama’ah masjid  Masyarakat 12 c.Bidang Sosial Menyalurkan bantuan sembako  Masyarakat Tabel 3.6 : Mitra Pelaksanaan
  • 19. 12 BAB IV PELAKSANAAN PROGRAM 4.1 Pelaksanaan Program Kegiatan KKN UNUSIDA BERDAYA dan hasil yang Dicapai 1. Praktek pembuatan disinfektan, dengan membuat disinfektan sendiri dirumah dan memanfaatkan bahan-bahan yang ada dirumah dapat menghilangkan virus menempel ataupun sudah terbawa melalui diri kita sendiri atau penghuni rumah. 2. Membiasakan Pola hidup sehat sehari- hari dengan membersihkan masjid/musholla. Tempat-tempat seperti masjid juga kita lakukan dalam rangka pencegahan. Takutnya dalam lokasi tersebut sudah ada virus yang menempel ataupun sudah terbawa melalui diri kita sendiri atau jamaah, kita lakukan pencegahan dengan memutus mata rantai sehingga tidak ada lagi yang terpapar oleh virus. 3. Pemahaman praktek cuci tangan dengan baik dan benar,salah satu cara untuk mencegah virus yang masuk yaitu dengan rajin mencuci tangan agar virus yang menempel bisa hilang. 4. Pendampingan belajar siswa dalam mengerjakan tugas dari sekolah dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan. Dengan adanya virus corona yang menyebarluas di Indonesia, lembaga pendidikan di rumahkan atau belajar dari rumah. Untuk itu dilakukan pendampingan belajar untuk anak-anak agar belajar dapat mudah dipahami. 5. Merealisasikan olahraga sepeda bersama, dengan olahraga bersepeda -seperti halnya olahraga lainnya, dapat membantu menjaga kesehatan mental dan fisik, dalam mencegah dan memperkuat diri di tengah pandemi Covid-19. 6. Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan. Untuk warung makan dan warkop di desa. Dengan memberikan edukasi kepada warga yang mempunyai warung makan atau warkop agar tetap mematuhi protokol kesehatan dengan menyediakan tempat cuci tangan dan menerapkan social distancing diharapkan dapat memutus penyebaran virus. 7. Sosialisasi Pemahaman Pencegahan Covid-19 kepada karang taruna. Karang taruna punya peran strategis untuk membantu upaya pemerintah memberikan pemahaman
  • 20. 13 pada masyarakat tetang pentingnya memantuhi protokol kesehatan : seperti rutin cuci tangan pakai sabun, menggunakan masker dan menjaga jarak saat berinteraksi sosial. 8. Membuat video tutorial tentang pencegahan covid-19. Dengan membuat video tentang bagaimana melakukan pencegahan agar masyarakat dapat menerapkan di kehidupan sehari-hari. 9. Program pemasangan banner dan mempublikasikan poster tentang pencegahan covid-19. Melakukan pemasangan banner. sebagai salah satu media untuk pencegahan Covid-19 masih sedikit informasi mengenai Covid-19 serta kurangnya kesadaran warga terhadap bahaya dari virus ini. 10.Penyemprotan disinfektan. penyemprotan yang dilakukan di tempat umum mungkin dapat berpengaruh dalam menghentikan penyebaran virus. Penyemprotan menargetkan tempat yang sering dikunjungi orang seperti masjid, mushollah, ataupun balai desa. 11. Program pembagian masker, masker salah satu cara dalam mencegah penyebaran virus, namun masih banyak masyarakat yang mengabaikan untuk tidak memakai masker, dengan program pembagian masker dapat menyadarkan masyarakat pentingnya memakai masker. 12. Menyalurkan bantuan sembako, banyak masyarakat yang terkena dampak dari covid 19 ini, banyak yang kehilangan pekerjaan, sehingga memerlukan bantuan salah satunya kebutuhan pokok seperti sembako. 4.2 Kendala-kendala yang dihadapi Dalam melaksanakan tugas KKN ada beberapa kendala yang dihadapi yaitu : 1.Penyebaran edukasi mengenai covid melalui social media, yang tidak semua orang memiliki kuota ataupun akun social media, sehingga banyak masyarakat yang tidak dapat melihat edukasi tersebut. 2. Persoalan lain yang juga banyak dikeluhkan siswa yakni hambatan pada jaringan yang tidak menentu, sehingga susahnya menangkap pembelajaran melalui daring. 3.Keterbatasan biaya dalam memberikan baantuan sembako menjadi kendala
  • 21. 14 4.3 Alternatif Pemecahan Masalah/Kendala Yang Dihadapi Mahasiswa KKN diterjunkan untuk membantu desa dalam menghadapi permasalahan dalam masyarakat terutama di waktu pandemi covid 19, berikut ada beberapa langkh dalam mengatasi permasalahan-permasalahan yang terjadi di masyarakat : 1. Masyarakat yang tidak mempunyai kuota atau handphone (hp) dapat ikut bergabung bersama tetangga atau temannya agar dapat sama-sama mempunyai edukasi mengenai covid 19. 2. Pemerintah seharusnya lebih memperbanyak dan memperluas jaringan yang berada di desa seperti penambahan tower. 3. Kelompok KKN bisa bekerjasama dengan desa, agar dapat terbantu dana yang maksimal.
  • 22. 15 BAB V PENUTUP 5.1 Simpulan 1. Sebagai makhuk sosial adalah saling membatu antar sesama seperti saling memberi informasi dalam hal pencegahan covid. 2. Jaringan seperti tower sangat membantu untuk pembelajaran siswa dimasa pandem seperti pembalajaran daring. 3. Bantuan seperti sembako sangat dibutuhkan oleh masyarakat saat ini karena dampaknya pandemi berpengaruh pada pekerjaan mereka. 5.2 Saran 1. Saling berbagi kepada tetangga atau teman yang tidak mampu bisa saling memberi edukasi agar sama-sama tidak terjangkit wabah covid 19. 2. Peran pemerintah untuk pembelajaran daring siswa sangat diperlukan seperti perbaikan atau memperluas jaringan yang kurang stabil. 3. Pemerintah harus benar-benar memperhatikan masyarakat yang kurang mampu disaat maasyarakat yang banyak kehilangan pekerjaan karena wabah. 5.3 Kata Penutup Demikian laporan kami buat, sebagai hasil kerja KKN di Desa Wedoroklurak Kecamatan Candi Kabupaten Sidoarjo. Kami menyampaikan terima kasih banyak kepada semua pihak yang telah membantu terlaksananya program KKN kami. Kami sadar dalam pelaksanaanya masih banyak kekurangan terlebih dalam pembuatan laporan ini. Untuk itu kami memohon kritik dan saran demi kemajuan kami di masa yang akan datang.
  • 23.
  • 24.
  • 25.
  • 26.
  • 27.
  • 28. Lampiran 2 Foto Kegiatan Serah terima perizinan & pemaparan proker pembuatan disinfektan Membersihkan masjid Praktek cuci tangan
  • 31. Melakukan himbauan terkait protokol kesehatan Pemasangan banner pencegahan covid
  • 32. Pendampingan belajar siswa via WA Penyemprotan disinfektan
  • 34. Sosialisasi penncegahan covid via zoom Sosialisasi pencegahan covid via WA