SlideShare a Scribd company logo
“Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 1
Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2
PERSIAPAN UJIAN AKHIR SEMESTER 2
FISIKA KELAS VII (Kurikulum 2013)
NAMA: NILAI :
-------------------------------------------------------------------------------------------
1. Satuan energi dalam sistem SI adalah . . . . .
a. Kilogram c. joule
b. Newton d. Kelvin
2. Perubahan energi yang terjadi pada gambar berikut adalah ….
a. kimia – listrik – gerak
b. kimia – listrik – kalor
c. kimia – listrik – cahaya
d. listrik – kimia – cahaya
3. Berikut ini merupakan urutan perubahan bentuk energi. Manakah
yang terbaik menje-laskan urutan perubahan energi yang terjadi
pada lampu senter ?
a. listrik - kimia - cahaya c. listrik - cahaya – kimia
b. kimia - cahaya - listrik d. kimia - listrik - cahaya
4. Saat kamu melempar sebuah bola vertikal ke atas, maka akan terjadi
perubahan energi dari energi ....
a. potensial menjadi kalor c. potensial menjadi kinetik
b. kinetik menjadi kalor d. kinetik menjadi potensial
5. Seorang anak melempar sebuah bola ke udara. Gambar di bawah ini
menunjukkan lintasan bola selama berada di udara. Pada posisi
manakah energi kinetik bola paling kecil?
(A) 1
(B) 2
(C) 3
(D) 4
“Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 2
Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2
6. Buah jeruk massanya 200 g tergantung di pohon yang tingginya 2 m.
Jika percepatan gravitasi di tempat tersebut 10 N/kg, buah jeruk
tersebut memiliki energi potensial sebesar ….
a. 4000 joule c. 40 joule
b. 400 joule d. 4 joule
7. Sebuah benda massanya 2 kg bergerak dengan kecepatan 2 m/s2.
Energi kinetik yang dimiliki benda adalah ….
a. 2 joule c. 6 joule
b. 4 joule d. 8 joule
8. Pernyataan yang salah adalah ....
a. suhu adalah besaran turunan
b. suhu diukur dengan sebuah termometer
c. molekul-molekul sebuah benda bergetar atau bergerak lebih
cepat jika suhu dinaikan
d. suhu menyatkan bagaimana panas suatu benda
9. Zat cair berikut ini baik digunakan untuk mengukur suhu rendah
kecuali....
a. air c. spiritus
b. raksa d. alkohol
10. Yang merupakan keunggulan raksa sebagai zat cair yang dapat
dijadikan bahan ter-mometer di lab adalah....
a. warna peraknya menyerap cahaya se-hingga pembacaan dapat
dilihat dengan jelas
b. zat cair lain tidak akan mengalir melalui kapiler yang sempit
c. raksa adalah zat cair yang tak berbahaya yang akan memecahkan
termometer
d. panjang kolom raksa bertambah secara tetap dengan kenaikan
suhu
11. Salah satu keutungan alkohol sebagai zat pengisi termometer
adalah....
a. dapat mengukur suhu air yang mendidih
b. pemuaian tidak teratur
c. titik bekunya rendah
d. tidak membasahi dinding kaca
“Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 3
Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2
12. Suhu suatu benda 370C. Jika dinyatakan dalam Sistem Internasional,
besarnya adalah....
a. 212 K b. 273 K c. 283 K d. 310 K
13. Berikut ini adalah gambar termometer Cel-sius dan Fahrenheit.
Bila termometer Celcus menunjukan 200C maka Fahrenheit
menunjukan
(A) 780F
(B) 680F
(C) 580F
(D) 520F
14. Alat yang digunakan untuk menyelidiki muai panjang suatu benda
adalah ….
a. Dilatometer c. muschen broek
b. labu didih d. termometer
15. Di bawah ini yang dapat mengalami muai panjang adalah ….
a. raksa, air dan aluminium c. besi, tembaga, dan raksa
b. aluminium, besi, dan tembaga d . raksa, air, dan kuningan
16. Sebuah pipa tembaga panjang 1m dengan suhu 250C. Panjang pipa
pada suhu 500C adalah ….
a. 100,00425 cm c. 100,425 cm
b. 100,0425 cm d. 101,1875 cm
17. Zat cair dapat mengalami muai ruang saja, karena ….
a. zat cair tidak memiliki massa tetap
b. zat cair tidak memiliki bentuk tetap
c. zat cair mudah menguap dan mudah mendidih dibanding zat
padat
d. zat cair tidak memiliki volume tetap
18. Berikut ini masalah yang ditimbulkan oleh pemuaian dalam
kehidupan sehari-hari, yaitu ….
a. celah pada lubang pintu c. pemasangan tiang telepon
b. sambungan kabel d.celah pada sambungan jembatan
“Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 4
Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2
19. Berikut adalah manfaat pemuaian dalam kehidupan sehari-hari,
yaitu ….
a. pemasangan kawat telepon
b. pemasangan kaca jendela
c. pemasangan bingkai roda logam pada pedati dan kereta api
d. sambungan rel kereta api
20. Besarnya kalor yang diperlukan oleh suatu benda ….
a. sebanding dengan massa, kalor jenis dan massa jenis
b. berbanding terbalik dengan massa, kalor jenis dan massa jenis
c. sebanding dengan massa, kalor jenis dan kenaikan suhu
d. berbanding terbalik dengan massa, kalor jenis dan kenaikan suhu
21. Satuan kalor dalam SI adalah ….
a. Kalori b. joule d. Kilokalori d. watt
22. 1 kalori setara dengan ….
a. 0,24 joule b. 4,2 joule c. 420 joule d. 4200 joule
23. Massa sebuah cairan 5 kg dipanaskan dari suhu 10°C sampai 60°C.
Jika kalor jenis cairan tersebut 2 kkal/kg°C, kalor yang diperlukan
untuk memanaskan air tersebut adalah ....
a. 250 kkal b. 100 kkal c. 200 kkal d. 500 kkal
24. Kalor sebesar 42.000 joule diberikan ke dalam 2 kg air yang memiliki
kalor jenis 4200 J/kg°C. Air akan mengalami kenaikan suhu sebesar
....
a. 1°C b. 2°C c. 5°C d. 10°C
25. Udara kering mempunyai sifat mudah mengisap uap air. Bila dengan
mengalirkan udara kering di atas permukaan zat cair yang sedang
menguap, maka proses penguapan ....
a. Akan terhambat c. Tidak akan terjadi
b. Akan dipercepat d. Akan diperlambat
26. Diagaram di bawah merupakan diagram perubahaan wujud.
“Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 5
Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2
Pada gambar, perubahaan wujud yang menyerap kalor adalah nomor
....
a. 1 dan 2 b. 1 dan 4 c. 1 dan 3 d. 2 dan 4
27. Bila ingin mendinginkan minuman, lebih baik menggunakan es 0°C
aripada air 0°C dengan massa yang sama. Hal ini disebabkan ....
a. Es memiliki kalor jenis yang lebih kecil dari pada air
b. Es memiliki kalor jenis yang lebih besar daripada air
c. Es akan membebaskan kalor laten ke minuman sewaktu
melebur
d. Es akan menyerap kalor laten dari minuman untuk melebur.
28. Suatu benda bermassa 1 kg dipanaskan. Diagram kalor suhunya
dilukiskan pada gambar di atas. Titik lebur zat padat itu adalah ....
(A) 0°C
(B) 20°C
(C) 220°C
(D) 240°C
29. Logam lebih mudah mengonduksikan kalor dibandingkan dengan zat
padat lainnya karena ....
a. Dalam logam banyak terdapat elektron bebas
b. Partikel-partikel dalam logam lebih rapat
c. Partikel-partikel dalam logam lebih renggang
d. Permukaan logam lebih halus
30. Peristiwa yang menunjukan adanya perpindahan kalor secara
konduksi adalah ....
a. Pemancaran sinar matahari ke bumi
b. Mencairnya es di daerah kutub
c. Memanaskan setrika listrik
d. Dari suatu kebakaran listrik ke seseorang yang sedang duduk
dalam ruangan

More Related Content

What's hot

Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
DIAH KOHLER
 
Soal ipa kelas 7 ukk
Soal ipa kelas 7 ukkSoal ipa kelas 7 ukk
Soal ipa kelas 7 ukk
Hesti Kusumawati
 
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
agus mulanto
 
Soal uas ipa kelas 7 16 17
Soal uas ipa kelas 7 16 17Soal uas ipa kelas 7 16 17
Soal uas ipa kelas 7 16 17
Ahmadi Ar
 
Bank soal-un-fisika-smp
Bank soal-un-fisika-smpBank soal-un-fisika-smp
Bank soal-un-fisika-smp
Gie Gie
 
Uts semester genap kelas 7 2015 new.
Uts semester genap kelas 7 2015 new.Uts semester genap kelas 7 2015 new.
Uts semester genap kelas 7 2015 new.
Agung Lee
 
Pts i ipa kelas 7 sept 2018 latihan
Pts i ipa  kelas 7 sept  2018 latihanPts i ipa  kelas 7 sept  2018 latihan
Pts i ipa kelas 7 sept 2018 latihan
Deny Ristanto
 
Review mid tes fisika
Review mid tes fisikaReview mid tes fisika
Review mid tes fisika
DIAH KOHLER
 
03 soal ipa 7
03 soal ipa 703 soal ipa 7
03 soal ipa 7
Kancana Trends
 
Tugas fisika 3
Tugas fisika 3Tugas fisika 3
Tugas fisika 3Iwan Jogya
 
Soal ukk IPA kelas vii
Soal ukk IPA kelas viiSoal ukk IPA kelas vii
Soal ukk IPA kelas vii
Ahmadi Ar
 
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Nurul Shufa
 
Soal penyisihan
Soal penyisihan Soal penyisihan
Soal penyisihan
Nurudin Forza
 
Soal UKK IPA SMP
Soal UKK IPA SMPSoal UKK IPA SMP
Soal UKK IPA SMP
Ria Astariyan
 
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
sajidintuban
 
Fluida statis 2nd edition
Fluida statis 2nd editionFluida statis 2nd edition
Fluida statis 2nd edition
Joshua Untung
 
Soal try out paket !
Soal try out paket !Soal try out paket !
Soal try out paket !
Mng Tri Mulyono Prasetyo
 
Soal Final
Soal Final Soal Final
Soal Final
Nurudin Forza
 
This is My Material
This is My MaterialThis is My Material
This is My Material
lathifnurul
 

What's hot (20)

Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
Soal uh kelas 7 fisika mid september 2020
 
Soal ipa kelas 7 ukk
Soal ipa kelas 7 ukkSoal ipa kelas 7 ukk
Soal ipa kelas 7 ukk
 
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
Ipa fisika smp un 2013 (paket 3)
 
Soal uas ipa kelas 7 16 17
Soal uas ipa kelas 7 16 17Soal uas ipa kelas 7 16 17
Soal uas ipa kelas 7 16 17
 
Bank soal-un-fisika-smp
Bank soal-un-fisika-smpBank soal-un-fisika-smp
Bank soal-un-fisika-smp
 
Uts semester genap kelas 7 2015 new.
Uts semester genap kelas 7 2015 new.Uts semester genap kelas 7 2015 new.
Uts semester genap kelas 7 2015 new.
 
Pts i ipa kelas 7 sept 2018 latihan
Pts i ipa  kelas 7 sept  2018 latihanPts i ipa  kelas 7 sept  2018 latihan
Pts i ipa kelas 7 sept 2018 latihan
 
Review mid tes fisika
Review mid tes fisikaReview mid tes fisika
Review mid tes fisika
 
03 soal ipa 7
03 soal ipa 703 soal ipa 7
03 soal ipa 7
 
Tugas fisika 3
Tugas fisika 3Tugas fisika 3
Tugas fisika 3
 
Soal ukk IPA kelas vii
Soal ukk IPA kelas viiSoal ukk IPA kelas vii
Soal ukk IPA kelas vii
 
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela ShufaKumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
Kumpulan soal-soal Besaran dan Pengukuran UN IPA SMP Kelas 9 Nurul Faela Shufa
 
Materi un 2014
Materi un 2014Materi un 2014
Materi un 2014
 
Soal penyisihan
Soal penyisihan Soal penyisihan
Soal penyisihan
 
Soal UKK IPA SMP
Soal UKK IPA SMPSoal UKK IPA SMP
Soal UKK IPA SMP
 
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
NASKAH SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER 1 (AUS 1) IPA SMP KELAS 8 TP.2013-2014
 
Fluida statis 2nd edition
Fluida statis 2nd editionFluida statis 2nd edition
Fluida statis 2nd edition
 
Soal try out paket !
Soal try out paket !Soal try out paket !
Soal try out paket !
 
Soal Final
Soal Final Soal Final
Soal Final
 
This is My Material
This is My MaterialThis is My Material
This is My Material
 

Similar to Kurikulum 2013 uas sem 2 kls 1

Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYARUlangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYARHisbulloh Huda
 
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
Azhari Hasbi
 
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjsoal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
iinmutmainnah45
 
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Thufeil 'Ammar
 
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
SMPN 3 TAMAN SIDOARJO
 
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
Budi Haryono
 
Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1
-Yuniati Said
 
LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A
-Yuniati Said
 
Ulangan semester ganjil vii 1011
Ulangan semester ganjil vii 1011Ulangan semester ganjil vii 1011
Ulangan semester ganjil vii 1011Hisbulloh Huda
 
Ulangan ipa
Ulangan ipaUlangan ipa
Ulangan ipa
Asep Hidayat
 
Lkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket bLkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket b
-Yuniati Said
 
Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1
-Yuniati Said
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
Phaphy Wahyudhi
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
Phaphy Wahyudhi
 
Ipa fisika
Ipa fisikaIpa fisika
Ipa fisika
HeningIndra
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMP
Shin Hil
 
Materi pm UN
Materi pm UNMateri pm UN
Materi pm UNmatalih
 
Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Desty Erni
 

Similar to Kurikulum 2013 uas sem 2 kls 1 (20)

Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYARUlangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
Ulangan semester ganjil vii 13 14 MTSN DENANYAR
 
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
Butir soal pat 7 ganjil k13 th 2018
 
Fisika paket 3
Fisika paket   3Fisika paket   3
Fisika paket 3
 
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjsoal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
soal ipa KLS 7 IIN.docxhhhhhhjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjjj
 
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
Soal Prediksi UN IPA SMP/MTs Tahun 2014 PAKET 3 | LENGKAP KUNCI JAWABAN DAN P...
 
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
Soal prediksi un ipa smp tahun 2014 paket 3
 
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
SOAL UAS GANJIL IPA SMP KELAS VII 2015/2016
 
Try out ipa smp 2015
Try out ipa smp 2015Try out ipa smp 2015
Try out ipa smp 2015
 
Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1Lkmu paket a mts n kebumen 1
Lkmu paket a mts n kebumen 1
 
LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A LKMU Mandiri Paket A
LKMU Mandiri Paket A
 
Ulangan semester ganjil vii 1011
Ulangan semester ganjil vii 1011Ulangan semester ganjil vii 1011
Ulangan semester ganjil vii 1011
 
Ulangan ipa
Ulangan ipaUlangan ipa
Ulangan ipa
 
Lkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket bLkmu mandiri paket b
Lkmu mandiri paket b
 
Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1Lkmu paket b mts n kebumen 1
Lkmu paket b mts n kebumen 1
 
IPA-FISIKA
IPA-FISIKAIPA-FISIKA
IPA-FISIKA
 
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016SOAL PENGAYAAN  IPA-FISIKA UN 2016
SOAL PENGAYAAN IPA-FISIKA UN 2016
 
Ipa fisika
Ipa fisikaIpa fisika
Ipa fisika
 
UN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMPUN Ipa fisika SMP
UN Ipa fisika SMP
 
Materi pm UN
Materi pm UNMateri pm UN
Materi pm UN
 
Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014Prediksi soal ujian sekolah 2014
Prediksi soal ujian sekolah 2014
 

More from Noer Patrie

soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasisoal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
Noer Patrie
 
Persiapan ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
Persiapan  ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013Persiapan  ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
Persiapan ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
Noer Patrie
 
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smptry out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
Noer Patrie
 
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
Noer Patrie
 
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Noer Patrie
 
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4Noer Patrie
 
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2Uas sem 2 kls 2 smp paket 2
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2Noer Patrie
 

More from Noer Patrie (9)

soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasisoal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
soal kesetimbangan benda tegar dan dinamika rotasi
 
Persiapan ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
Persiapan  ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013Persiapan  ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
Persiapan ujian semester 2 kls VIII smp kurikulum 2013
 
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smptry out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
try out uas sem 1 kls 8 paket 3 fisika smp
 
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
try out uas sem 1 kelas 9 fisika paket 1
 
Kls 9 agus sem1
Kls 9 agus sem1Kls 9 agus sem1
Kls 9 agus sem1
 
Kls 7 agus sem1
Kls 7 agus sem1Kls 7 agus sem1
Kls 7 agus sem1
 
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
Kls 8 gerak dan gaya ulangan harian kur 2013
 
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
Ulangan harian cahaya part 1 jnis 4
 
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2Uas sem 2 kls 2 smp paket 2
Uas sem 2 kls 2 smp paket 2
 

Kurikulum 2013 uas sem 2 kls 1

  • 1. “Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 1 Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2 PERSIAPAN UJIAN AKHIR SEMESTER 2 FISIKA KELAS VII (Kurikulum 2013) NAMA: NILAI : ------------------------------------------------------------------------------------------- 1. Satuan energi dalam sistem SI adalah . . . . . a. Kilogram c. joule b. Newton d. Kelvin 2. Perubahan energi yang terjadi pada gambar berikut adalah …. a. kimia – listrik – gerak b. kimia – listrik – kalor c. kimia – listrik – cahaya d. listrik – kimia – cahaya 3. Berikut ini merupakan urutan perubahan bentuk energi. Manakah yang terbaik menje-laskan urutan perubahan energi yang terjadi pada lampu senter ? a. listrik - kimia - cahaya c. listrik - cahaya – kimia b. kimia - cahaya - listrik d. kimia - listrik - cahaya 4. Saat kamu melempar sebuah bola vertikal ke atas, maka akan terjadi perubahan energi dari energi .... a. potensial menjadi kalor c. potensial menjadi kinetik b. kinetik menjadi kalor d. kinetik menjadi potensial 5. Seorang anak melempar sebuah bola ke udara. Gambar di bawah ini menunjukkan lintasan bola selama berada di udara. Pada posisi manakah energi kinetik bola paling kecil? (A) 1 (B) 2 (C) 3 (D) 4
  • 2. “Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 2 Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2 6. Buah jeruk massanya 200 g tergantung di pohon yang tingginya 2 m. Jika percepatan gravitasi di tempat tersebut 10 N/kg, buah jeruk tersebut memiliki energi potensial sebesar …. a. 4000 joule c. 40 joule b. 400 joule d. 4 joule 7. Sebuah benda massanya 2 kg bergerak dengan kecepatan 2 m/s2. Energi kinetik yang dimiliki benda adalah …. a. 2 joule c. 6 joule b. 4 joule d. 8 joule 8. Pernyataan yang salah adalah .... a. suhu adalah besaran turunan b. suhu diukur dengan sebuah termometer c. molekul-molekul sebuah benda bergetar atau bergerak lebih cepat jika suhu dinaikan d. suhu menyatkan bagaimana panas suatu benda 9. Zat cair berikut ini baik digunakan untuk mengukur suhu rendah kecuali.... a. air c. spiritus b. raksa d. alkohol 10. Yang merupakan keunggulan raksa sebagai zat cair yang dapat dijadikan bahan ter-mometer di lab adalah.... a. warna peraknya menyerap cahaya se-hingga pembacaan dapat dilihat dengan jelas b. zat cair lain tidak akan mengalir melalui kapiler yang sempit c. raksa adalah zat cair yang tak berbahaya yang akan memecahkan termometer d. panjang kolom raksa bertambah secara tetap dengan kenaikan suhu 11. Salah satu keutungan alkohol sebagai zat pengisi termometer adalah.... a. dapat mengukur suhu air yang mendidih b. pemuaian tidak teratur c. titik bekunya rendah d. tidak membasahi dinding kaca
  • 3. “Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 3 Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2 12. Suhu suatu benda 370C. Jika dinyatakan dalam Sistem Internasional, besarnya adalah.... a. 212 K b. 273 K c. 283 K d. 310 K 13. Berikut ini adalah gambar termometer Cel-sius dan Fahrenheit. Bila termometer Celcus menunjukan 200C maka Fahrenheit menunjukan (A) 780F (B) 680F (C) 580F (D) 520F 14. Alat yang digunakan untuk menyelidiki muai panjang suatu benda adalah …. a. Dilatometer c. muschen broek b. labu didih d. termometer 15. Di bawah ini yang dapat mengalami muai panjang adalah …. a. raksa, air dan aluminium c. besi, tembaga, dan raksa b. aluminium, besi, dan tembaga d . raksa, air, dan kuningan 16. Sebuah pipa tembaga panjang 1m dengan suhu 250C. Panjang pipa pada suhu 500C adalah …. a. 100,00425 cm c. 100,425 cm b. 100,0425 cm d. 101,1875 cm 17. Zat cair dapat mengalami muai ruang saja, karena …. a. zat cair tidak memiliki massa tetap b. zat cair tidak memiliki bentuk tetap c. zat cair mudah menguap dan mudah mendidih dibanding zat padat d. zat cair tidak memiliki volume tetap 18. Berikut ini masalah yang ditimbulkan oleh pemuaian dalam kehidupan sehari-hari, yaitu …. a. celah pada lubang pintu c. pemasangan tiang telepon b. sambungan kabel d.celah pada sambungan jembatan
  • 4. “Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 4 Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2 19. Berikut adalah manfaat pemuaian dalam kehidupan sehari-hari, yaitu …. a. pemasangan kawat telepon b. pemasangan kaca jendela c. pemasangan bingkai roda logam pada pedati dan kereta api d. sambungan rel kereta api 20. Besarnya kalor yang diperlukan oleh suatu benda …. a. sebanding dengan massa, kalor jenis dan massa jenis b. berbanding terbalik dengan massa, kalor jenis dan massa jenis c. sebanding dengan massa, kalor jenis dan kenaikan suhu d. berbanding terbalik dengan massa, kalor jenis dan kenaikan suhu 21. Satuan kalor dalam SI adalah …. a. Kalori b. joule d. Kilokalori d. watt 22. 1 kalori setara dengan …. a. 0,24 joule b. 4,2 joule c. 420 joule d. 4200 joule 23. Massa sebuah cairan 5 kg dipanaskan dari suhu 10°C sampai 60°C. Jika kalor jenis cairan tersebut 2 kkal/kg°C, kalor yang diperlukan untuk memanaskan air tersebut adalah .... a. 250 kkal b. 100 kkal c. 200 kkal d. 500 kkal 24. Kalor sebesar 42.000 joule diberikan ke dalam 2 kg air yang memiliki kalor jenis 4200 J/kg°C. Air akan mengalami kenaikan suhu sebesar .... a. 1°C b. 2°C c. 5°C d. 10°C 25. Udara kering mempunyai sifat mudah mengisap uap air. Bila dengan mengalirkan udara kering di atas permukaan zat cair yang sedang menguap, maka proses penguapan .... a. Akan terhambat c. Tidak akan terjadi b. Akan dipercepat d. Akan diperlambat 26. Diagaram di bawah merupakan diagram perubahaan wujud.
  • 5. “Fisika Kelas VII (Kurikulum 2013)” 5 Persiapan UAS Fisika Kelas VII Semester 2 Pada gambar, perubahaan wujud yang menyerap kalor adalah nomor .... a. 1 dan 2 b. 1 dan 4 c. 1 dan 3 d. 2 dan 4 27. Bila ingin mendinginkan minuman, lebih baik menggunakan es 0°C aripada air 0°C dengan massa yang sama. Hal ini disebabkan .... a. Es memiliki kalor jenis yang lebih kecil dari pada air b. Es memiliki kalor jenis yang lebih besar daripada air c. Es akan membebaskan kalor laten ke minuman sewaktu melebur d. Es akan menyerap kalor laten dari minuman untuk melebur. 28. Suatu benda bermassa 1 kg dipanaskan. Diagram kalor suhunya dilukiskan pada gambar di atas. Titik lebur zat padat itu adalah .... (A) 0°C (B) 20°C (C) 220°C (D) 240°C 29. Logam lebih mudah mengonduksikan kalor dibandingkan dengan zat padat lainnya karena .... a. Dalam logam banyak terdapat elektron bebas b. Partikel-partikel dalam logam lebih rapat c. Partikel-partikel dalam logam lebih renggang d. Permukaan logam lebih halus 30. Peristiwa yang menunjukan adanya perpindahan kalor secara konduksi adalah .... a. Pemancaran sinar matahari ke bumi b. Mencairnya es di daerah kutub c. Memanaskan setrika listrik d. Dari suatu kebakaran listrik ke seseorang yang sedang duduk dalam ruangan