SlideShare a Scribd company logo
Apa yang dilakukan seorang Konsultan / Consultant ISO ?
( OHSAS 18001, ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS Health n’ Safety,
ISO 17025 )

Mengidentifikasi dan mendiagnosis masalah. Kita datang kepada seorang konsultan / consultant
iso karena kita memiliki masalah. Untuk masalah fisik, kita pergi ke dokter. Untuk masalah psikis,
kita pergi ke psikolog atau psikiater. Untuk masalah hukum, kita mengunjungi ahli hukum. Untuk
masalah keuangan, kita pergi ke konsultan keuangan, untuk masalah sistem manajemen kita pergi
ke konsultan / consutant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS
18001, ISO 17025 ) Jadi, seorang konsultan iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS
16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) senantiasa bergelut dengan masalah para pelanggannya.
Lalu, apa yang dilakukan selanjutnya? Tentu saja mendiagnosis masalah seputar manajemen
sistem tersebut: kapan masalah muncul, apa saja gejalanya, apa pemicunya, mengapa demikian.
Diagnosis menyeluruh secara objektif ini dilakukan untuk mengidentifikasi akar masalah yang
dihadapi “pasien”. Dalam setiap pekerjaan, kita pasti menghadapi masalah. Jika ingin sukses,
jangan lari dari masalah tersebut. Jangan pula mencoba untuk menutup-nutupinya. Sebaliknya,
tangani masalah dengan sikap seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO
22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) Diagnosis gejalanya secara menyeluruh untuk
mengidentifikasi akar permasalahan yang dihadapi. Konsultan / consultant iso ibarat sebagai
dokter yang harus mendiagnosa si pasien (perusahaan) yang mengalami permasalahan / bottle neck
/ problem / terjadi gap dalam proses sebelum si dokter / konsultan / consultant iso ( ISO 9001,
ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) tsb melakukan tindakan
untuk               memberikan                resep              (             solusi             ).
Menawarkan opsi jalan keluar. Jika akar permasalahan sudah berhasil ditemukan, akan lebih
mudah bagi seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS
16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) untuk menawarkan opsi jalan keluar ataupun penyembuhan
dari masalah yang dihadapi pelanggan. Seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO
14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang baik umumnya tidak
memaksakan satu opsi jalan keluar. Ia akan membantu pelanggan untuk memilih satu opsi dari
beberapa             alternatif         jalan           keluar           yang           ditawarkan.
Tiap alternatif diikuti dengan konsekuensi yang mengikutinya sehingga pelanggan lebih siap untuk
memilih yang terbaik. Demikian pula dengan apa yang bisa kita lakukan di tempat kerja. Dalam
memikirkan dan menawarkan jalan keluar, kita harus mempertimbangkan berbagai aspek yang
terkait    dalam      tiap      solusi  agar    solusi     bisa    dijalankan    dengan     sukses.
Jika kita bisa diandalkan untuk memberikan jalan keluar, pasti kita akan mendapat perhatian dan
dukungan dari banyak orang untuk meraih sukses. Misalnya, jika kita bergerak di bidang asuransi,
tawarkanlah berbagai opsi perlindungan untuk masa depan (perlindungan terhadap kesehatan, hari
tua, pendidikan anak). Jika kita bergerak di industri sepatu olahraga, tawarkanlah opsi berolahraga
dan bergerak dengan nyaman dan sehat melalui sepatu yang kita produksi.


Fokus pada satu keunggulan. Menurut Vince Lombardi, mutu kehidupan seseorang ditentukan oleh
kedalaman komitmen orang tersebut pada satu keunggulan, apa pun bidang yang dipilihnya.
Demikian pula dengan seorang konsultan / consultant iso. Konsultan / consultant iso ( ISO
9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) mempunyai
spesialisasi terhadap satu bidang, dan berusaha menjadi unggul dalam bidang tersebut. Banyak
orang sukses yang fokus pada satu keunggulan, sehingga ia menjadi sangat baik pada bidang
tersebut. Misalnya: Leonardo da Vinci yang memiliki berbagai talenta, memfokuskan diri untuk
unggul                           pada                            karya                         seni.
Bagaimana dengan kita? Kita harus segera memutuskan untuk menjadi yang terbaik pada apa pun
bidang yang telah kita pilih untuk kita tekuni. Komitmen yang kuat untuk menjadi sangat baik atas
apa yang kita kerjakan, dapat menjadi titik yang menentukan untuk meraih sukses dalam hidup
kita.
Menjadikan segalanya lebih baik. Walaupun segala sesuatu sudah berjalan baik (tidak ada
masalah), bukan berarti tidak ada kesempatan untuk menjadikannya lebih baik: lebih mudah, lebih
sederhana, lebih cepat selesai, lebih banyak, lebih unggul dalam kualitas, ataupun lebih praktis.
Pada prinsipnya, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO /
TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) diharapkan dapat menawarkan perubahan ke arah yang
lebih baik. Bagaimana penerapannya dalam pekerjaan kita sehari-hari? Jangan puas terhadap apa
pun yang ada saat ini. Pastikan bahwa kita senantiasa menggulirkan perubahan ke arah yang lebih
baik: menjadikan proses kerja lebih cepat, hasil kerja lebih baik, pesanan lebih banyak, keuntungan
lebih                                                                                         besar.
Apa prinsip seorang Konsultan / consultant ISO ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS
16949,          OHSAS          18001,         ISO         17025         )        yang       sukses?
Tidak mudah memang untuk bertindak sebagai seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001,
ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) untuk meraih sukses.
Seringkali kita cenderung untuk bertindak sebagai seorang “diktator” yang ingin memaksakan
kehendak, dan memfokuskan pada kepentingan sendiri, bukan kepentingan “pelanggan” yang kita
layani. Untuk dapat bertindak sebagai seorang konsultan iso / consultant ( ISO 9001, ISO 14001,
ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang sukses, ada lima prinsip dasar yang
bisa                          kita                          terapkan,                         yaitu:
Masalah adalah kesempatan. Mendengar kata masalah saja, banyak orang sudah gemetar. Jika
mungkin, banyak orang yang ingin lari saja dari masalah, atau jika masalah tidak terhindarkan,
masalah tersebut disembunyikan dari publik. Tidak demikian dengan seorang konsultan /
consultant iso. Konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949,
OHSAS 18001, ISO 17025 ) bahkan “hidup” dari masalah. Bagi seorang konsultan / consultant
iso, ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) masalah
adalah kesempatan yang membuka jalan untuk berbisnis dan meraih sukses. Jadi, ketika
menghadapi masalah, seorang konsultan akan tertantang untuk menyelesaikannya.
Jika ingin sukses seperti seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000,
ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ), jangan takut terhadap masalah.
Solusi adalah keunggulan. Jika masalah adalah kesempatan untuk berbisnis guna meraih sukses,
maka bagi seorang konsultan / consultant iso, solusi adalah “keunggulan” yang bisa
ditawarkannya bagi pelanggan. Jadi, solusi memegang peran penting dalam berbinis.
Pentingnya peranan sebuah solusi yang ditawarkan, menjadikan seorang konsultan / consultant
iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) menaruh
perhatian besar untuk senantiasa menawarkan solusi yang unggul, yang lebih unggul dari para
pesaingnya di industri yang sama. Untuk itu, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO
14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) bersedia mendedikasikan tenaga,
pikiran, dan sarana untuk mendapatkan solusi yang terbaik bagi masalah yang dihadapi oleh
pelanggan. Demikian pula dengan kita yang ingin meraih sukses. Kita harus berusaha menawarkan
solusi yang terbaik (bukan yang biasa-biasa saja). Pengetahuan adalah aset. Agar dapat
menawarkan solusi yang unggul, diperlukan pengetahuan yang kaya terhadap setiap permasalahan
yang dihadapi. Jadi, pengetahuan harus senantiasa di-upgrade (diperbarui, dilengkapi, dan
ditingkatkan), agar keunggulan dalam memberikan solusi bisa selalu terjaga.
Bagaimana caranya? Tentu saja dengan pembelajaran berkelanjutan. Banyak yang bisa kita
lakukan untuk meningkatkan pengetahuan, antara lain: bergabung dengan 10% yang terbaik di
bidang yang kita tekuni, membaca berbagai jenis bacaan yang langsung terkait dengan bidang kita,
menghadiri berbagai diskusi, pelatihan, seminar yang menunjang keahlian kita, ataupun bersikap
terbuka             untuk             belajar            dari            orang             lain.
Semakin banyak pengetahuan kita, semakin luas wawasan kita, semakin tajam analisis kita, maka
semakin unggul solusi yang kita tawarkan. Dengan demikian semakin percaya orang lain akan
kualitas kita untuk menawarkan solusi. Pertanyaan adalah senjata. Bagi seorang konsultan /
consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 )
yang senantiasa bergelut dengan berbagai masalah yang dihadapi oleh kliennya, pertanyaan adalah
senjata yang ampuh untuk mendapatkan solusi.

Seorang konsultan / consultant iso akan terus bertanya “Mengapa?”

Tidak hanya satu kali, tetapi beberapa kali, sampai tidak ada lagi yang bisa dipertanyakan. Setiap
pertanyaan membuka kesempatan untuk menemukan alternatif jalan keluar. Pertanyaan bisa
ditujukan pada diri sendiri, orang lain, ataupun pelanggan. Jawaban dari pertanyaan-pertanyaan ini
menjadikan segalanya lebih jelas, sehingga lebih mudah untuk menyusun strategi mencari jalan
keluar. Sikap “ingin tahu” yang melahirkan serentetan pertanyaan perlu kita adopsi untuk
melengkapi kita dengan senjata pengetahuan yang unggul. Kepercayaan adalah modal usaha.
Kepercayaan adalah modal utama dari sebuah usaha konsultasi. Tanpa adanya rasa percaya
pelanggan pada konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949,
OHSAS 18001, ISO 17025 ), usaha ini akan hancur. Masyarakat akan menghubungi seorang
konsultan / consultant iso, karena ada rasa percaya pada konsultan / consultant tersebut. Untuk
itu, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949,
OHSAS 18001, ISO 17025 ) akan senantiasa memupuk kepercayaan dengan bertindak profesional
dan menunjukkan integritas yang tinggi. Ia tidak akan berbohong hanya untuk mendapatkan uang
semata. Ia juga tidak akan mengorbankan kualitas karena mengejar kuantitas ataupun target bisnis
semata. Jika memang ada masalah yang sulit diselesaikannya sendirian, pasti ia akan
merekomendasikan klien untuk menghubungi ahli lain yang bisa membantu klien tersebut.
Konsistensi dalam perkataan dan perbuatan juga dilakukan untuk memupuk kepercayaan.

Demikian pula dengan kita di tempat kerja. Untuk membuat orang lain mendukung kita, kita perlu
menjadikan kepercayaan sebagai modal usaha. Menurut Brian Tracy, seorang konsultan /
consultant bisnis yang sukses, kita sebaiknya jangan pernah melakukan atau mengatakan sesuatu
yang tidak kita yakini sebagai hal yang benar, baik, dan jujur. Kita juga dianjurkan untuk tidak
mengkompromikan integritas kita demi apa pun, dan agar kita bertindak sesuai dengan standar
tertinggi yang kita kenal. Jadi, untuk meraih sukses, kita perlu mengambil keputusan untuk secara
konsisten menjunjung tinggi integritas kita yang dapat menumbuhkan kepercayaan orang lain pada
kita. Apa pun bidang usaha yang kita tekuni, apa pun produk ataupun jasa yang kita tawarkan, kita
perlu mengadopsi sikap seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000,
ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) dan prinsip dasar yang diterapkannya. Dengan
bertindak sebagai seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO /
TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ), kita bisa meraih sukses dengan menjadikan produk dan
jasa yang kita tawarkan bukan semata sebagai “barang dagangan”, tetapi sebagai solusi atas
masalah yang dihadapi pelanggan.

Jadi kesimpulannya untuk menjadi seorang konsultan / consultant iso ?

Harus memiliki dasar “communication skill” yang baik juga knowledge / pengetahuan / wawasan
yang luas untuk bidangnya sehingga dapat memberikan masukan / memberikan solusi bagi
customernya, namun lebih dari itu seorang konsultan iso juga harus memiliki “leadership” yang
baik dalam men-drive up / mengarahkan dan meng-coach / melatih tim / personil perusahaan
customernya sehingga dapat menjalankan apa yang menjadi solusi dari konsultan iso.

Demikianlah sekilas untuk menjadi konsultan iso atau bahkan untuk memilih menjadi konsultan /
consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO
17025 ) memiliki dasar-dasar yang disebutkan diatas, semoga bermanfaat..!

Silahkan hubungi kami SIEN Consultant untuk mendapatkan informasi Jasa services
Consultant / Konsultan ISO / Training ISO atau Klik DISINI untuk mendapatkan Free
Consultancy untuk permasalahan anda..?

Reach us to find our services : ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS
18001, ISO 17025 )

Informasi lebih Lanjut Hubungi:

REKO HANDOYO
PT. SIEN CONSULTANTS
JAKARTA BARAT, INDONESIA
TELP: 021-36233226, 021-98567515
HP” 081389411679, 081932985325
Email: reko.handoyo@gmail.com. reko@sienconsultant.com

More Related Content

More from REKO HANDOYO

PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.pptPEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
REKO HANDOYO
 
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.pptBAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
REKO HANDOYO
 
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruanganBiaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
REKO HANDOYO
 
Peredam suara ruangan karaoke
Peredam suara ruangan karaokePeredam suara ruangan karaoke
Peredam suara ruangan karaoke
REKO HANDOYO
 
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruanganBiaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
REKO HANDOYO
 
Peredam suara studio musik
Peredam suara studio musikPeredam suara studio musik
Peredam suara studio musik
REKO HANDOYO
 
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
REKO HANDOYO
 
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
REKO HANDOYO
 
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
REKO HANDOYO
 

More from REKO HANDOYO (9)

PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.pptPEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
PEREDAM SUARA RUANGAN KARAOKE.ppt
 
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.pptBAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
BAHAN PEREDAM SUARA RUANGAN.ppt
 
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruanganBiaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
 
Peredam suara ruangan karaoke
Peredam suara ruangan karaokePeredam suara ruangan karaoke
Peredam suara ruangan karaoke
 
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruanganBiaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
Biaya jasa pasang dan pembuatan peredam suara ruangan
 
Peredam suara studio musik
Peredam suara studio musikPeredam suara studio musik
Peredam suara studio musik
 
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
CARA MELANGSINGKAN BADAN DENGAN CEPAT, DIET TURUNKAN BERAT BADAN, CARA MERAMP...
 
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
Menurunkan berat badan tanpa obat, mengecilkan paha, lengan, betis, bokong ta...
 
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
Tips menambah berat badan cepat, cara sehat menambah berat badan, tips tambah...
 

Recently uploaded

Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
muhamadrafiakbar
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
FORTRESS
 
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem InformasiiiiiMetode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
RioCesar
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
NicolasBayu
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
MardhatilaFitriSopal
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
NicolasBayu
 
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Habibatut Tijani
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
Azvan Enginering
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
rioeradeka
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
unikbetslotbankmaybank
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
abiddah0606
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
RamonaChasdiana
 

Recently uploaded (12)

Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.pptProposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
Proposal Bisnis Jasa Laundry Pakaian.ppt
 
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdfPREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
PREMIUM!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Dobel Minimalis di Denpasar.pdf
 
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem InformasiiiiiMetode Pengembangan Sistem Informasiiiii
Metode Pengembangan Sistem Informasiiiii
 
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx2 Depresiasi &  Pelepasan Aset Tetap.pptx
2 Depresiasi & Pelepasan Aset Tetap.pptx
 
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.pptPertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
Pertemuan 6 Materi Kecerdasan Intelektual.ppt
 
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
3 Kewajiban Lancar & Kewajiban Jangka Panjang.pptx
 
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
Pengembangan Strategi Pemasaran UMKM Melalui Media Online pada Komunitas Ibu-...
 
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdfACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
ACCURATE ONLINE - MANUAL BOOK - CARA PENGGUNAAN.pdf
 
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasarSTRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
STRATEGI PASAR dalam menjalankan bisnis pemasar
 
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
UNIKBET : Daftar Slot Pragmatic Play Yang Ada Deposit Sesama Bank DKI Promo B...
 
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptxProject Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
Project Bab 1 - Kelompok 1 Dari kami yang sudah membuat.pptx
 
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptxIlmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
Ilmu PENGANTAR BISNIS creat riva dan teman teman.pptx
 

Konsultan ISO 9001, ISO Consultant, ISO 14001, OHSAS Consultant, ISO 22000, API Consultant

  • 1. Apa yang dilakukan seorang Konsultan / Consultant ISO ? ( OHSAS 18001, ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS Health n’ Safety, ISO 17025 ) Mengidentifikasi dan mendiagnosis masalah. Kita datang kepada seorang konsultan / consultant iso karena kita memiliki masalah. Untuk masalah fisik, kita pergi ke dokter. Untuk masalah psikis, kita pergi ke psikolog atau psikiater. Untuk masalah hukum, kita mengunjungi ahli hukum. Untuk masalah keuangan, kita pergi ke konsultan keuangan, untuk masalah sistem manajemen kita pergi ke konsultan / consutant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) Jadi, seorang konsultan iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) senantiasa bergelut dengan masalah para pelanggannya. Lalu, apa yang dilakukan selanjutnya? Tentu saja mendiagnosis masalah seputar manajemen sistem tersebut: kapan masalah muncul, apa saja gejalanya, apa pemicunya, mengapa demikian. Diagnosis menyeluruh secara objektif ini dilakukan untuk mengidentifikasi akar masalah yang dihadapi “pasien”. Dalam setiap pekerjaan, kita pasti menghadapi masalah. Jika ingin sukses, jangan lari dari masalah tersebut. Jangan pula mencoba untuk menutup-nutupinya. Sebaliknya, tangani masalah dengan sikap seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) Diagnosis gejalanya secara menyeluruh untuk mengidentifikasi akar permasalahan yang dihadapi. Konsultan / consultant iso ibarat sebagai dokter yang harus mendiagnosa si pasien (perusahaan) yang mengalami permasalahan / bottle neck / problem / terjadi gap dalam proses sebelum si dokter / konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) tsb melakukan tindakan untuk memberikan resep ( solusi ). Menawarkan opsi jalan keluar. Jika akar permasalahan sudah berhasil ditemukan, akan lebih mudah bagi seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) untuk menawarkan opsi jalan keluar ataupun penyembuhan dari masalah yang dihadapi pelanggan. Seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang baik umumnya tidak memaksakan satu opsi jalan keluar. Ia akan membantu pelanggan untuk memilih satu opsi dari beberapa alternatif jalan keluar yang ditawarkan. Tiap alternatif diikuti dengan konsekuensi yang mengikutinya sehingga pelanggan lebih siap untuk memilih yang terbaik. Demikian pula dengan apa yang bisa kita lakukan di tempat kerja. Dalam memikirkan dan menawarkan jalan keluar, kita harus mempertimbangkan berbagai aspek yang terkait dalam tiap solusi agar solusi bisa dijalankan dengan sukses. Jika kita bisa diandalkan untuk memberikan jalan keluar, pasti kita akan mendapat perhatian dan dukungan dari banyak orang untuk meraih sukses. Misalnya, jika kita bergerak di bidang asuransi, tawarkanlah berbagai opsi perlindungan untuk masa depan (perlindungan terhadap kesehatan, hari tua, pendidikan anak). Jika kita bergerak di industri sepatu olahraga, tawarkanlah opsi berolahraga dan bergerak dengan nyaman dan sehat melalui sepatu yang kita produksi. Fokus pada satu keunggulan. Menurut Vince Lombardi, mutu kehidupan seseorang ditentukan oleh kedalaman komitmen orang tersebut pada satu keunggulan, apa pun bidang yang dipilihnya. Demikian pula dengan seorang konsultan / consultant iso. Konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) mempunyai
  • 2. spesialisasi terhadap satu bidang, dan berusaha menjadi unggul dalam bidang tersebut. Banyak orang sukses yang fokus pada satu keunggulan, sehingga ia menjadi sangat baik pada bidang tersebut. Misalnya: Leonardo da Vinci yang memiliki berbagai talenta, memfokuskan diri untuk unggul pada karya seni. Bagaimana dengan kita? Kita harus segera memutuskan untuk menjadi yang terbaik pada apa pun bidang yang telah kita pilih untuk kita tekuni. Komitmen yang kuat untuk menjadi sangat baik atas apa yang kita kerjakan, dapat menjadi titik yang menentukan untuk meraih sukses dalam hidup kita. Menjadikan segalanya lebih baik. Walaupun segala sesuatu sudah berjalan baik (tidak ada masalah), bukan berarti tidak ada kesempatan untuk menjadikannya lebih baik: lebih mudah, lebih sederhana, lebih cepat selesai, lebih banyak, lebih unggul dalam kualitas, ataupun lebih praktis. Pada prinsipnya, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) diharapkan dapat menawarkan perubahan ke arah yang lebih baik. Bagaimana penerapannya dalam pekerjaan kita sehari-hari? Jangan puas terhadap apa pun yang ada saat ini. Pastikan bahwa kita senantiasa menggulirkan perubahan ke arah yang lebih baik: menjadikan proses kerja lebih cepat, hasil kerja lebih baik, pesanan lebih banyak, keuntungan lebih besar. Apa prinsip seorang Konsultan / consultant ISO ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang sukses? Tidak mudah memang untuk bertindak sebagai seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) untuk meraih sukses. Seringkali kita cenderung untuk bertindak sebagai seorang “diktator” yang ingin memaksakan kehendak, dan memfokuskan pada kepentingan sendiri, bukan kepentingan “pelanggan” yang kita layani. Untuk dapat bertindak sebagai seorang konsultan iso / consultant ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang sukses, ada lima prinsip dasar yang bisa kita terapkan, yaitu: Masalah adalah kesempatan. Mendengar kata masalah saja, banyak orang sudah gemetar. Jika mungkin, banyak orang yang ingin lari saja dari masalah, atau jika masalah tidak terhindarkan, masalah tersebut disembunyikan dari publik. Tidak demikian dengan seorang konsultan / consultant iso. Konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) bahkan “hidup” dari masalah. Bagi seorang konsultan / consultant iso, ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) masalah adalah kesempatan yang membuka jalan untuk berbisnis dan meraih sukses. Jadi, ketika menghadapi masalah, seorang konsultan akan tertantang untuk menyelesaikannya. Jika ingin sukses seperti seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ), jangan takut terhadap masalah. Solusi adalah keunggulan. Jika masalah adalah kesempatan untuk berbisnis guna meraih sukses, maka bagi seorang konsultan / consultant iso, solusi adalah “keunggulan” yang bisa ditawarkannya bagi pelanggan. Jadi, solusi memegang peran penting dalam berbinis. Pentingnya peranan sebuah solusi yang ditawarkan, menjadikan seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) menaruh perhatian besar untuk senantiasa menawarkan solusi yang unggul, yang lebih unggul dari para pesaingnya di industri yang sama. Untuk itu, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) bersedia mendedikasikan tenaga, pikiran, dan sarana untuk mendapatkan solusi yang terbaik bagi masalah yang dihadapi oleh pelanggan. Demikian pula dengan kita yang ingin meraih sukses. Kita harus berusaha menawarkan
  • 3. solusi yang terbaik (bukan yang biasa-biasa saja). Pengetahuan adalah aset. Agar dapat menawarkan solusi yang unggul, diperlukan pengetahuan yang kaya terhadap setiap permasalahan yang dihadapi. Jadi, pengetahuan harus senantiasa di-upgrade (diperbarui, dilengkapi, dan ditingkatkan), agar keunggulan dalam memberikan solusi bisa selalu terjaga. Bagaimana caranya? Tentu saja dengan pembelajaran berkelanjutan. Banyak yang bisa kita lakukan untuk meningkatkan pengetahuan, antara lain: bergabung dengan 10% yang terbaik di bidang yang kita tekuni, membaca berbagai jenis bacaan yang langsung terkait dengan bidang kita, menghadiri berbagai diskusi, pelatihan, seminar yang menunjang keahlian kita, ataupun bersikap terbuka untuk belajar dari orang lain. Semakin banyak pengetahuan kita, semakin luas wawasan kita, semakin tajam analisis kita, maka semakin unggul solusi yang kita tawarkan. Dengan demikian semakin percaya orang lain akan kualitas kita untuk menawarkan solusi. Pertanyaan adalah senjata. Bagi seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) yang senantiasa bergelut dengan berbagai masalah yang dihadapi oleh kliennya, pertanyaan adalah senjata yang ampuh untuk mendapatkan solusi. Seorang konsultan / consultant iso akan terus bertanya “Mengapa?” Tidak hanya satu kali, tetapi beberapa kali, sampai tidak ada lagi yang bisa dipertanyakan. Setiap pertanyaan membuka kesempatan untuk menemukan alternatif jalan keluar. Pertanyaan bisa ditujukan pada diri sendiri, orang lain, ataupun pelanggan. Jawaban dari pertanyaan-pertanyaan ini menjadikan segalanya lebih jelas, sehingga lebih mudah untuk menyusun strategi mencari jalan keluar. Sikap “ingin tahu” yang melahirkan serentetan pertanyaan perlu kita adopsi untuk melengkapi kita dengan senjata pengetahuan yang unggul. Kepercayaan adalah modal usaha. Kepercayaan adalah modal utama dari sebuah usaha konsultasi. Tanpa adanya rasa percaya pelanggan pada konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ), usaha ini akan hancur. Masyarakat akan menghubungi seorang konsultan / consultant iso, karena ada rasa percaya pada konsultan / consultant tersebut. Untuk itu, seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) akan senantiasa memupuk kepercayaan dengan bertindak profesional dan menunjukkan integritas yang tinggi. Ia tidak akan berbohong hanya untuk mendapatkan uang semata. Ia juga tidak akan mengorbankan kualitas karena mengejar kuantitas ataupun target bisnis semata. Jika memang ada masalah yang sulit diselesaikannya sendirian, pasti ia akan merekomendasikan klien untuk menghubungi ahli lain yang bisa membantu klien tersebut. Konsistensi dalam perkataan dan perbuatan juga dilakukan untuk memupuk kepercayaan. Demikian pula dengan kita di tempat kerja. Untuk membuat orang lain mendukung kita, kita perlu menjadikan kepercayaan sebagai modal usaha. Menurut Brian Tracy, seorang konsultan / consultant bisnis yang sukses, kita sebaiknya jangan pernah melakukan atau mengatakan sesuatu yang tidak kita yakini sebagai hal yang benar, baik, dan jujur. Kita juga dianjurkan untuk tidak mengkompromikan integritas kita demi apa pun, dan agar kita bertindak sesuai dengan standar tertinggi yang kita kenal. Jadi, untuk meraih sukses, kita perlu mengambil keputusan untuk secara konsisten menjunjung tinggi integritas kita yang dapat menumbuhkan kepercayaan orang lain pada kita. Apa pun bidang usaha yang kita tekuni, apa pun produk ataupun jasa yang kita tawarkan, kita perlu mengadopsi sikap seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) dan prinsip dasar yang diterapkannya. Dengan
  • 4. bertindak sebagai seorang konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ), kita bisa meraih sukses dengan menjadikan produk dan jasa yang kita tawarkan bukan semata sebagai “barang dagangan”, tetapi sebagai solusi atas masalah yang dihadapi pelanggan. Jadi kesimpulannya untuk menjadi seorang konsultan / consultant iso ? Harus memiliki dasar “communication skill” yang baik juga knowledge / pengetahuan / wawasan yang luas untuk bidangnya sehingga dapat memberikan masukan / memberikan solusi bagi customernya, namun lebih dari itu seorang konsultan iso juga harus memiliki “leadership” yang baik dalam men-drive up / mengarahkan dan meng-coach / melatih tim / personil perusahaan customernya sehingga dapat menjalankan apa yang menjadi solusi dari konsultan iso. Demikianlah sekilas untuk menjadi konsultan iso atau bahkan untuk memilih menjadi konsultan / consultant iso ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) memiliki dasar-dasar yang disebutkan diatas, semoga bermanfaat..! Silahkan hubungi kami SIEN Consultant untuk mendapatkan informasi Jasa services Consultant / Konsultan ISO / Training ISO atau Klik DISINI untuk mendapatkan Free Consultancy untuk permasalahan anda..? Reach us to find our services : ( ISO 9001, ISO 14001, ISO 22000, ISO / TS 16949, OHSAS 18001, ISO 17025 ) Informasi lebih Lanjut Hubungi: REKO HANDOYO PT. SIEN CONSULTANTS JAKARTA BARAT, INDONESIA TELP: 021-36233226, 021-98567515 HP” 081389411679, 081932985325 Email: reko.handoyo@gmail.com. reko@sienconsultant.com