SlideShare a Scribd company logo
PEMOGRAMAN 1
KELOMPOK IV
www.ukrimuniversity.ac.i
dvernandozebua@gmail.co
m
Dosen : Sunneng Sandino Berutu, S.Si,M.Kom
• BARITA SUCI VERNANDO ZEBUA
• EDUARDO ANDRE
• IRENE CYNTHIA R.S
• LANA SARI
• MILENIA
• NIEL
• TITUS GULO
PEMOGRAMAN
Pemrograman Slide 1 - 2/31
HTML
Pemrograman Slide 1 - 3/31
• HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk
menampilkan halaman web dan HTML kini merupakan standar Internet
yang saat ini dikendalikan oleh World Wide Web Consortium (W3C).
• Versi terakhir dari HTML adalah HTML 4.01, meskipun saat ini telah
berkembang XHTML yang merupakan pengembangan dari HTML.
• Yang dimaksud dengan HyperText adalah beberapa teks yang ada dalam
dokumen HTML memuat informasi yang menghubungkan ke lokasi yang
berbeda, baik dalam satu struktur dokumen atau ke alamat lain di internet
.
• Sedangkan Markup Language merupakan bagian spesifik pada dokumen
yang mengindikasikan bagaimana suatu informasi akan ditampilkan pada
web browser.
Fungsi HTML
Pemrograman Slide 1 - 4/31
 Untuk Membuat Halaman Web. Bahasa HTML digunakan untuk membuat
halaman web. Semua halaman web pasti dibuat dengan menggunakan HTML.
 Sebagai Pondasi Bagi Sebuah Website. Sebuah rumah jika tidak memiliki
pondasi maka akan cepat roboh. Begitu juga dengan website. Jika tidak memiliki
HTML sebagai pondasi, kita tidak dapat mengimplementasikan bahasa lainnya
seperti CSS (bahasa untuk mendesain website), Javascript (bahasa untuk
menambah prilaku website), dan PHP (bahasa pemrograman server website).
 Untuk menandai teks pada halaman web. Misalnya, kita dapat menandai
sebuah teks menjadi bergaris bawah dengan menggunakan tag html <u>
 Untuk menandai elemen/bagian pada halaman web. Sebuah website memiliki
beberapa bagian seperti header, navigasi, main dan footer. Kita dapat menandai
setiap bagiannya dengan HTML.
 Untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel
 Untuk menambahkan objek seperti audio, video, gambar, dll dalam
halaman web
 Untuk membuat online form
Cara Kerja HTML
Pemrograman Slide 1 - 5/31
Kode HTML yang telah ditulis Programer selanjutnya akan dikirim ke mesin
penyimpan data atau biasa disebut Server, nah dari server inilah selanjutnya
akan direquest/diminta oleh User menggunakan perangkat lunak pengolah
HTML yang dinamakan Browser (Opera, Crome, Mozilla dll) yang mana
didalam Browser tersebut kemudian HTML akan dibaca oleh otak komputer
(Prosesor) menggunakan tehnologi XSLT yaitu sebuah teknologi yang tersusun
dari bahasa komputer "Java Bytecode".
setelah proses pengecekan menggunakan XSLT selesai, selanjutnya HTML
akan mengalami proses Visual Randering atau proses penyajian menggunakan
tehnologi Ajaxyang tertanam pada setiap Browser sampai akhirnya para user
dapat melihat sebuah penyajian halaman Web yang sudah jadi.
Catatan :
Pemrograman Slide 1 - 6/31
AJAX : Suatu teknologi pemrogaman berbasis Web yang berguna
untuk menciptakan sebuah aplikasi Web interaktif.
XSLT : Bahasa pemrogaman berdasar XML yang digunakan
untuk mengkonversi dokumen xml menjadi dokumen dengan
berbagai format.
Browser : Perangkat lunak yang berfungsi menampilkan dan
melakukan interaksi dengan dokumen yang disediakan oleh
server.
Manfaat HTML
Pemrograman Slide 1 - 7/31
HTML memiliki manfaat untuk menampilkan sebuah halaman
web yang dibuat dengan bahasa HTML yang bisa memuat Teks,
Gambar, Video, Animasi, dll, untuk menyampaikan informasi
kepada banyak orang
Contoh HTML Sederhana :
Pemrograman Slide 1 - 8/31
<html>
<head>
<title>Halo Lingkup Informatika</title>
</head>
<body bgcolor = "black">
<p style="color:white">Halo</p>
</body>
</html>
Simpan kode html tersebut misalnya menjadi file 'Contoh HTML Sederhana.html'. Maka
jika file tersebut dibuka menggunakan salah satu browser, akan tampil seperti gambar
dibawah.
Nb : Berdasarkan gambar diatas terlihat bahwa judul tab browser 'Halo
Lingkup Informatika' yang sesuai dengan tag <title>Halo Lingkup
Informatika</title>, warna background hitam sesuai dengan
tag <body bgcolor = "black">, dan warna teks putih sesuai dengan
tag <p style="color:white">.
PHP
Pemrograman Slide 1 - 9/31
Yang Kita Bahas Selanjutnya
PHP tetapi bukan seperti Gambar
yang di samping yaitu
Pemberian Harapan Palsu (PHP)
Melainkan yang akan kita
bahas adalah PHP : Hypertext
Prepocessor
PHP (Hypertext Prepocessor)
Pemrograman
Slide 1 - 10/31
Di dunia ilmu komputer, PHP pada dasarnya
merupakan singkatan dari PHP : Hypertext
Prepocessor. PHP digunakan sebagai salah satu
script untuk memperindah tampilan website.
Dalam praktiknya PHP biasanya digunakan
bersama dengan penggunaan bahasa
pemrograman lainnya seperti bahasa
pemrograman HTML dan bahasa pemrograman
JAVA script.
Menurut Wikipedia sendiri, pengertian PHP
adalah bahasa pemrograman script server – side
yang didesain untuk pengembangan web. Selain
itu, PHP juga dapat dipakai sebagai bahasa
pemrograman umum.
PHP di kembangkan pada
tahun 1995 oleh Rasmus
Lerdorf, dan sekarang
dikelola oleh The PHP
Group
Pemrograman
Slide 1 - 11/31
Dikutip dari situs w3techs.com, (diakses pada 18 Desember
2014), berikut adalah market share penggunaan bahasa
pemrograman server-side untuk mayoritas website di seluruh
dunia :
Fungsi PHP dalam Pemograman WEB
Pemrograman Slide 1 - 12/31
PHP digunakan sebagai script pelengkap bahasa pemrograman lainnya yaitu
bahasa pemrograman HTML dan CSS , Bahasa pemrograman PHP pada dasarnya
bukanlah sebuah bahasa pemrograman yang wajib digunakan untuk mendesain website
Bahasa pemrograman PHP hanya merupakan bahasa pemrograman pelengkap yang
hanya digunakan pada website dinamis atau pun interaktif.
Di website yang bersifat statis, bahasa pemrograman PHP tidak dibutuhkan
sama sekali atau pun jika dibutuhkan hanya sebagai pelengkap tambahan saja.
Dalam website dinamis atau pun interaktif, bahasa pemrograman PHP dipakai sebagai
media untuk mempersingkat tatanan bahasa pemrograman HTML dan CSS
Selain dapat mempersingkat script bahasa pemrograman, PHP juga dapat digunakan
untuk menginput data ke sistem database, mengkonversi halaman yang berisi text
menjadi dokumen PDF, melaksanakan manajemen cookie dan session dalam berbagai
macam aplikasi, menghasilkan gambar, dan berbagai macam kegunaan lainnya.
fitur inilah PHP disebut juga sebagai Scripting Language atau bahasa
pemrograman script.
Cara Kerja
Pemrograman Slide 1 - 13/31
PHP merupakan Server Side Scripting, dimana PHP selalu membutuhkan web
server dalam menjalankan aksinya. Secara prinsip, server akan bekerja apabila ada
permintaan dari client, yaitu kode – kode PHP . Client tersebut akan dikirimkan kepada
server, kemudian server akan mengembalikan pada halaman sesuai instruksi yang
diminta. Biar tidak tambah ribet dan bingung ada urutannya bagaimana PHP bekerja ?
• Server membaca permintaan dari client/browser.
• Kemudian dilanjutkan untuk mencari halaman / page server.
• Server melakukan instruksi yang diberikan oleh PHP untuk melakukan modifikasi
pada halaman/page.
• Selanjutnya hasil modifikasi tersebut akan dikembalikan kepada client / browser
Manfaat
Pemrograman Slide 1 - 14/31
Manfaat dari PHP yaitu untuk membuat halaman website yang
dinamis dan interaktif yang dapat menyesuaikan tampilan konten tergantung
pada situasi. Website dinamis juga bisa menginput data ke databased,
membuat halaman yang berubah-ubah sesuai pada input dari user,
menghasilkan gambar, menkonversi halaman text menjadi PDF, memproses
form dll. Dalam membuat aplikasi website, kode PHP disisipkan ke dalam
dokumen HTML, oleh karena itu PHP disebut sebagai bahasa pemrograman
script.
Contoh
Pemrograman Slide 1 - 15/31
Membuat program sederahan PHP, ketiklah kode program berikut di
editor, Lalu simpan di C:xampphtdocs dengan nama file: Latihan1.php
<?php
$nim = "12001009";
$nama = 'Satriyo Gulo';
$umur = 19;
$nilai = 82.25;
$status = TRUE;
echo "NIM : " . $nim . "<br>";
echo "Nama : $nama <br>";
print "Umur : " . $umur; print "<br>";
printf ("Nilai : %.3f<br>", $nilai);
if ($status)
echo "Status : Aktif";
else
echo "Status : Tidak Aktif";
?>
Untuk melihat hasilnya:
• Pastikan aplikasi web server telah aktif
• Aktifkan aplikasi web browser, pada addres bar
ketik http://localhost/latihan1.php
CMS (Content management system)
Pemrograman Slide 1 - 16/31
CMS (Content Management System) adalah perangkat lunak yang
digunakan untuk menambahkan atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu
situs web, atau singkatnya dalam bahasa indonesia adalah sistem manajemen
konten.
.
Arti lain dari CMS yaitu merupakan sistem yang berorientasi terhadap konten
Dimana user dapat dengan mudah
memanag suatu konten dalam sebuah
website, dengan CMS user juga dapat
dipermudah dalam membuat website
karena hanya perlu installasi saja,
Tampilan website sudah dikemas secara rapi dalam sebuah template website,
user juga dapat mendownload template tersebut secara gratis pada situs CMS
tertentu atau situs pengembang CMS terkait
Fungsi CMS (Content Management Sysytem)
Pemrograman Slide 1 - 17/31
 Mengelola website pribadi
 Mengelola website perusahaan/ bisnis
 Portal atau website komunitas
 Galeri foto, dan lain sebagainya
 Forum
 Aplikasi E-commerce
Manfaat
Pemrograman Slide 1 - 18/31
 Managemen data: merupakan fungsi utama CMS, semua data/ informasi baik yg
telah ditampilkan atupun yg belum dapat diorganisasikan dan disimpan secara baik.
sewaktu-waktu data/ informasi dapat digunakan kembali sesuai kebutuhan.
 Mengatur siklus hidup server: banyak CMS memberikan fasilitas kepada para
penggunanya untuk mengelola bagian atau isi mana saja yg akan ditampilkan masa/
waktu penampilan dan lokasi penampilan di server.
 Mendukung web templating dan standarisasi: setiap halaman server yg
dihasilkan berasal dari template yg terlebih dahulu disediakan oleh CMS.
 Personalisasi server: setelah sebuah isi ditempatkan kedalam CMS, isi tersebut
dapat ditampilkan sesuai keinginan dan kebutuhan penggunanya.
 Sindikasi: memberikan kemungkinan kepada semua server membagi isinya pada
server-server lain.
 Akuntabilitas: mendukung alur kerja dan hak akses yg jelas kepada para
penggunanya, data/ informasi yg disampaikan dapat dipertanggung jawabkan
dengan baik.
Contoh :
Pemrograman Slide 1 - 19/31
Media blog pertama kali dipopulerkan oleh
Blogger.com. Blogspot merupakan salah satu CMS
blog terpopuler saat ini.
Memiliki keunggulan :
Sangat mudah dioperasikan,
Cocok untuk para pemula,
Sederhana.
Memiliki kekurangan :
Terlalu sederhana bagi sebagian orang dan sulit
untuk berkreasi.
Pemrograman Slide 1 - 20/31
CMS ini cocok sekali digunakan untuk
website berbasis news atau berita.
Kesederhanaan administrator membuat
CMS ini sangat fasih untuk digunakan
pemula sekaligus.
Memiliki keunggulan :
Wordpress dapat dijalankan di komputer local tanpa
sambungan internet.
Memiliki kekurangan :
Jarang digunakan oleh website besar.
CSS (Cascading Style Sheet)
Pemrograman Slide 1 - 21/31
CSS (Cascading Style Sheet) adalah salah satu bahasa desain web
(style sheet language) yang mengontrol format tampilan sebuah halaman web
yang ditulis dengan menggunakan penanda(markup laguage). Biasanya CSS
digunakan untuk mendesain sebuah halaman HTML dan XHTML, tetapi
sekarang CSS bisa diaplikasikan untuk segala dokumen XML, termasuk SVG
dan XUL.
CSS dibuat untuk memisahkan konten utama dengan tampilan
dokumen yang meliputi layout, warna dan font. Pemisahan ini dapat
meningkatkann daya akses konten pada web, menyediakan lebih banyak
fleksibilitas dan kontrol dalam spesifikasi darisebuah karakteristik dari sebuah
tampilan, memungkinkan untuk membagi halaman untuk sebuah formatting
dan mengurangi kerumitan dalam penulisan kode dan struktur dari konten,
contohnya teknik tableless pada desain web.
Fungsi CSS (Cascading Style Sheet)
Pemrograman Slide 1 - 22/31
Fungsi utama css adalah merancang,
merubah, mendisain, membentuk
halaman website (blog juga website). dan
isi dari halaman website adalah tag-tag
html, logikanya css itu dapat merubah
tag-tag html(yang sederhana) sehingga
menjadi lebih fungsional dan menarik.
Cara Kerja
Pemrograman Slide 1 - 23/31
Cara kerja CSS sangatlah mudah, karena CSS hanya membutuhkan style
sebagai penentu dari font, warna, dan format-format lain untuk memformat
atribut sebuah halaman web yang kita buat. Tiap style memiliki dua buah
elemen dasar yaitu “selector” dan “declaration”.
Sebuah selector biasanya adalah tag HTML, sementara declaration adalah
satu atau beberapa perintah / nilai dari CSS yang menunjukkan type bentuk
yang diaplikasikan pada selector. Declaration ini biasanya di tandai dengan
tanda kurung kurawal “{ }” , dan perintah atau nilai CSS yang berbeda
dipisahkan satu dengan yang lain dengan menggunakan titik-koma “;”
Manfaat
Pemrograman Slide 1 - 24/31
Manfaat CSS dalam Pembuatan Website. Cascading Style
Sheet (CSS) merupakan bahasa pemrograman untuk
mengatur tampilan suatu website atau blog. Cascading Style
Sheet merupakan bahasa pemrograman yang berguna untuk
pembuatan dynamic HTML
Contoh :
Pemrograman Slide 1 - 25/31
Framework
Pemrograman Slide 1 - 26/31
Kerangka kerja (bahasa Inggris: framework) adalah suatu struktur
konseptual dasar yang digunakan untuk memecahkan atau
menangani suatu masalah kompleks. Istilah ini sering digunakan
antara lain dalam bidang perangkat lunak untuk menggambarkan
suatu desain sistem perangkat lunak yang dapat digunakan kembali.
Framework merupakan kumpulan fungsi (libraries) atau dapat
istilahkan sebagai koleksi atau kumpulan potongan-potongan
program yang disusun atau diorganisasikan sedemikian rupa,
sehingga dapat digunakan untuk membantu membuat aplikasi yang
utuh tanpa harus membuat semua kodenya dari awal.
Fungsi
Pemrograman Slide 1 - 27/31
Framework memungkinkan kita membangun aplikasi dengan
lebih cepat karena sebagai developer kita akan lebih
memfokuskan pada pokok permasalahan sedangkan hal-hal
penunjang lainnya seperti koneksi database, form validation,
GUI, dan security; umumnya telah disediakan oleh framework
Manfaat
Pemrograman Slide 1 - 28/31
Sistem kerja atau Scripting sudah tersusun atau terstruktur
dengan baik
Pola MVC (Model , View & Controller) kelebihannya yaitu mudah untuk
memelihara kode yang telah dibuat karena memiliki modul program
menjadi 3 bagian :
• MODEL = didalamnya terdapat kode untuk perhitungan logika bisnis
utama
• View = masalah dalam User Interface
• Controller = respon atau aksi yang dilakukan oleh seorang user
• Dilengkapi oleh fasilitas debug program , tetapi hanya bisa untuk
beberapa framework saja seperti contoh : CakePHP dan Code Igniter,
• Lebih cepat , karena function atau class sudah terdapat dalam
framework itu sendiri , jadi kita tinggal gunakan saja
• Security atau keamanan dari framework sudah terjamin baik
Contoh
Pemrograman Slide 1 - 29/31
1. Codeigniter Framework
Codeigniter atau CI adalah kerangka kerja untuk membuat website seperti Toko
Online, Web Aplikasi, Forum dan lain-lain.
2.Yii Framework
Yee [i;] adalah salah satu Framework PHP yang opensource/gratis yang ditulis
dalam bentuk PHP5 dan dikembangkan untuk aplikasi web. Yii bisa untuk
membuat project web yang kecil atau pun besar, Yii juga membantu para
programmer dalam membuat web secara efektif dan efisien.
3. Zend
Zend Framework adalah Framework php open source untuk mengembangkan a
plikasi web dengan menggunakan PHP 5.3+. Zend Framework menggunakan
kode berorientasi obyek (Object Oriented) 100% dan menggunakan sebagian
besar fitur baru dari PHP 5.3, yaitu namespace, fungsi lambda dan closures.
4. Laravel
Laravel adalah framework aplikasi web dengan sintaks yang ekspresif dan
elegan.
5. Symfoni
Framework Symfony adalah framework opensource, Kelebihan symfony adalah
cepat, fleksibelitas tidak terbatas(mudah diadaptasikan), Mudah dikembangkan
dan diperluas, serta mudah untuk digunakan.
Pemrograman Slide 1 - 30/31
Pertanyaan ??
Pemrograman Slide 1 - 31/31

More Related Content

What's hot

Modul webdesign
Modul webdesignModul webdesign
Modul webdesign
Nepriant Juragantv
 
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangilMateri+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
rachmatnur74
 
Jobsheet multimedia
Jobsheet multimediaJobsheet multimedia
Jobsheet multimedia
Siti Nurkayah
 
Modul web programing
Modul web programingModul web programing
Modul web programing
Nepriant Juragantv
 
Makalah html 5
Makalah html 5Makalah html 5
Makalah html 5
Hutommo Bagus
 
Makalah internet dan html
Makalah internet dan htmlMakalah internet dan html
Makalah internet dan html
Shinta Ta'Cuco
 
Software computer
Software computerSoftware computer
Software computer
Wisnu Dewobroto
 
Website dinamis dengan PHP
Website dinamis dengan PHPWebsite dinamis dengan PHP
Website dinamis dengan PHP
Farichah Riha
 
H t m l PPT
H t m l PPTH t m l PPT
H t m l PPT
musliminstimik
 
H t m l
H t m lH t m l
H t m l
mihyidi
 
Ci 1
Ci 1Ci 1
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Listyowatik (Yanie)
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
utia yahya
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesia
kaniadona
 
Pengenalan web minggu pertama
Pengenalan web minggu pertamaPengenalan web minggu pertama
Pengenalan web minggu pertamaw4n5d
 

What's hot (17)

Modul webdesign
Modul webdesignModul webdesign
Modul webdesign
 
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangilMateri+e learning+di+sma+1+bangil
Materi+e learning+di+sma+1+bangil
 
Jobsheet multimedia
Jobsheet multimediaJobsheet multimedia
Jobsheet multimedia
 
Modul web programing
Modul web programingModul web programing
Modul web programing
 
Makalah html 5
Makalah html 5Makalah html 5
Makalah html 5
 
Makalah internet dan html
Makalah internet dan htmlMakalah internet dan html
Makalah internet dan html
 
Software computer
Software computerSoftware computer
Software computer
 
Website dinamis dengan PHP
Website dinamis dengan PHPWebsite dinamis dengan PHP
Website dinamis dengan PHP
 
H t m l PPT
H t m l PPTH t m l PPT
H t m l PPT
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
H t m l
H t m lH t m l
H t m l
 
Ci 1
Ci 1Ci 1
Ci 1
 
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessorPaper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
Paper bahasa pemrograman matkul mikroprosessor
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
Html 5
Html 5Html 5
Html 5
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesia
 
Pengenalan web minggu pertama
Pengenalan web minggu pertamaPengenalan web minggu pertama
Pengenalan web minggu pertama
 

Similar to Kelompok iv

Laporan
LaporanLaporan
Laporan
renzniki
 
Laporan tugas besar website_PBW
Laporan tugas besar website_PBWLaporan tugas besar website_PBW
Laporan tugas besar website_PBW
Nona Tyaz Suderajat [AY]
 
Module desain web
Module desain webModule desain web
Module desain web
Dedy Setiawan
 
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...JpPhone
 
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptxPresentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
diniragita
 
1989249
19892491989249
1989249
hannif24
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesiakaniadona
 
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.pptPemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
AbdurRozak19
 
Buku pemrograman web html-css-javascript
Buku pemrograman web html-css-javascriptBuku pemrograman web html-css-javascript
Buku pemrograman web html-css-javascript
Deka M Wildan
 
Ronald adriansyah
Ronald adriansyahRonald adriansyah
Ronald adriansyah
ronald adriansyah
 
02 Teknologi Web
02 Teknologi Web02 Teknologi Web
02 Teknologi Web
Herman Tolle
 
API
APIAPI
Jobsheet Pemrograman
Jobsheet Pemrograman Jobsheet Pemrograman
Jobsheet Pemrograman
Rika Pertiwi
 
3613 7943-1-pb
3613 7943-1-pb3613 7943-1-pb
3613 7943-1-pb
akoeintan
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1
cep_firmansyah
 
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
aditya heru
 
Menyelam dan menaklukan samudra php
Menyelam dan menaklukan samudra phpMenyelam dan menaklukan samudra php
Menyelam dan menaklukan samudra php
Albertz Ace-Red
 
Ebook php menyelam dan menaklukan samudra php
Ebook php   menyelam dan menaklukan samudra phpEbook php   menyelam dan menaklukan samudra php
Ebook php menyelam dan menaklukan samudra php
Media Cyber
 

Similar to Kelompok iv (20)

Laporan
LaporanLaporan
Laporan
 
Laporan tugas besar website_PBW
Laporan tugas besar website_PBWLaporan tugas besar website_PBW
Laporan tugas besar website_PBW
 
Module desain web
Module desain webModule desain web
Module desain web
 
Desain web
Desain webDesain web
Desain web
 
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...
Aplikasi Jaringan Pendukung Sistem Infrmasi Berbasis Website Sma Arinda Palem...
 
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptxPresentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
Presentasi Pengantar Web (2)aaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaa.pptx
 
1989249
19892491989249
1989249
 
Ci indonesia
Ci indonesiaCi indonesia
Ci indonesia
 
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.pptPemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
Pemrograman-Berbasis-Web-Pertemuan-1.ppt
 
Buku pemrograman web html-css-javascript
Buku pemrograman web html-css-javascriptBuku pemrograman web html-css-javascript
Buku pemrograman web html-css-javascript
 
Ronald adriansyah
Ronald adriansyahRonald adriansyah
Ronald adriansyah
 
02 Teknologi Web
02 Teknologi Web02 Teknologi Web
02 Teknologi Web
 
API
APIAPI
API
 
Jobsheet Pemrograman
Jobsheet Pemrograman Jobsheet Pemrograman
Jobsheet Pemrograman
 
3613 7943-1-pb
3613 7943-1-pb3613 7943-1-pb
3613 7943-1-pb
 
Tugas afi
Tugas afiTugas afi
Tugas afi
 
Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1Pertemuan ke 1
Pertemuan ke 1
 
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
1705552010_socmedparalelA_tugas akhir
 
Menyelam dan menaklukan samudra php
Menyelam dan menaklukan samudra phpMenyelam dan menaklukan samudra php
Menyelam dan menaklukan samudra php
 
Ebook php menyelam dan menaklukan samudra php
Ebook php   menyelam dan menaklukan samudra phpEbook php   menyelam dan menaklukan samudra php
Ebook php menyelam dan menaklukan samudra php
 

Kelompok iv

  • 1. PEMOGRAMAN 1 KELOMPOK IV www.ukrimuniversity.ac.i dvernandozebua@gmail.co m Dosen : Sunneng Sandino Berutu, S.Si,M.Kom • BARITA SUCI VERNANDO ZEBUA • EDUARDO ANDRE • IRENE CYNTHIA R.S • LANA SARI • MILENIA • NIEL • TITUS GULO
  • 3. HTML Pemrograman Slide 1 - 3/31 • HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web dan HTML kini merupakan standar Internet yang saat ini dikendalikan oleh World Wide Web Consortium (W3C). • Versi terakhir dari HTML adalah HTML 4.01, meskipun saat ini telah berkembang XHTML yang merupakan pengembangan dari HTML. • Yang dimaksud dengan HyperText adalah beberapa teks yang ada dalam dokumen HTML memuat informasi yang menghubungkan ke lokasi yang berbeda, baik dalam satu struktur dokumen atau ke alamat lain di internet . • Sedangkan Markup Language merupakan bagian spesifik pada dokumen yang mengindikasikan bagaimana suatu informasi akan ditampilkan pada web browser.
  • 4. Fungsi HTML Pemrograman Slide 1 - 4/31  Untuk Membuat Halaman Web. Bahasa HTML digunakan untuk membuat halaman web. Semua halaman web pasti dibuat dengan menggunakan HTML.  Sebagai Pondasi Bagi Sebuah Website. Sebuah rumah jika tidak memiliki pondasi maka akan cepat roboh. Begitu juga dengan website. Jika tidak memiliki HTML sebagai pondasi, kita tidak dapat mengimplementasikan bahasa lainnya seperti CSS (bahasa untuk mendesain website), Javascript (bahasa untuk menambah prilaku website), dan PHP (bahasa pemrograman server website).  Untuk menandai teks pada halaman web. Misalnya, kita dapat menandai sebuah teks menjadi bergaris bawah dengan menggunakan tag html <u>  Untuk menandai elemen/bagian pada halaman web. Sebuah website memiliki beberapa bagian seperti header, navigasi, main dan footer. Kita dapat menandai setiap bagiannya dengan HTML.  Untuk menampilkan informasi dalam bentuk tabel  Untuk menambahkan objek seperti audio, video, gambar, dll dalam halaman web  Untuk membuat online form
  • 5. Cara Kerja HTML Pemrograman Slide 1 - 5/31 Kode HTML yang telah ditulis Programer selanjutnya akan dikirim ke mesin penyimpan data atau biasa disebut Server, nah dari server inilah selanjutnya akan direquest/diminta oleh User menggunakan perangkat lunak pengolah HTML yang dinamakan Browser (Opera, Crome, Mozilla dll) yang mana didalam Browser tersebut kemudian HTML akan dibaca oleh otak komputer (Prosesor) menggunakan tehnologi XSLT yaitu sebuah teknologi yang tersusun dari bahasa komputer "Java Bytecode". setelah proses pengecekan menggunakan XSLT selesai, selanjutnya HTML akan mengalami proses Visual Randering atau proses penyajian menggunakan tehnologi Ajaxyang tertanam pada setiap Browser sampai akhirnya para user dapat melihat sebuah penyajian halaman Web yang sudah jadi.
  • 6. Catatan : Pemrograman Slide 1 - 6/31 AJAX : Suatu teknologi pemrogaman berbasis Web yang berguna untuk menciptakan sebuah aplikasi Web interaktif. XSLT : Bahasa pemrogaman berdasar XML yang digunakan untuk mengkonversi dokumen xml menjadi dokumen dengan berbagai format. Browser : Perangkat lunak yang berfungsi menampilkan dan melakukan interaksi dengan dokumen yang disediakan oleh server.
  • 7. Manfaat HTML Pemrograman Slide 1 - 7/31 HTML memiliki manfaat untuk menampilkan sebuah halaman web yang dibuat dengan bahasa HTML yang bisa memuat Teks, Gambar, Video, Animasi, dll, untuk menyampaikan informasi kepada banyak orang
  • 8. Contoh HTML Sederhana : Pemrograman Slide 1 - 8/31 <html> <head> <title>Halo Lingkup Informatika</title> </head> <body bgcolor = "black"> <p style="color:white">Halo</p> </body> </html> Simpan kode html tersebut misalnya menjadi file 'Contoh HTML Sederhana.html'. Maka jika file tersebut dibuka menggunakan salah satu browser, akan tampil seperti gambar dibawah. Nb : Berdasarkan gambar diatas terlihat bahwa judul tab browser 'Halo Lingkup Informatika' yang sesuai dengan tag <title>Halo Lingkup Informatika</title>, warna background hitam sesuai dengan tag <body bgcolor = "black">, dan warna teks putih sesuai dengan tag <p style="color:white">.
  • 9. PHP Pemrograman Slide 1 - 9/31 Yang Kita Bahas Selanjutnya PHP tetapi bukan seperti Gambar yang di samping yaitu Pemberian Harapan Palsu (PHP) Melainkan yang akan kita bahas adalah PHP : Hypertext Prepocessor
  • 10. PHP (Hypertext Prepocessor) Pemrograman Slide 1 - 10/31 Di dunia ilmu komputer, PHP pada dasarnya merupakan singkatan dari PHP : Hypertext Prepocessor. PHP digunakan sebagai salah satu script untuk memperindah tampilan website. Dalam praktiknya PHP biasanya digunakan bersama dengan penggunaan bahasa pemrograman lainnya seperti bahasa pemrograman HTML dan bahasa pemrograman JAVA script. Menurut Wikipedia sendiri, pengertian PHP adalah bahasa pemrograman script server – side yang didesain untuk pengembangan web. Selain itu, PHP juga dapat dipakai sebagai bahasa pemrograman umum. PHP di kembangkan pada tahun 1995 oleh Rasmus Lerdorf, dan sekarang dikelola oleh The PHP Group
  • 11. Pemrograman Slide 1 - 11/31 Dikutip dari situs w3techs.com, (diakses pada 18 Desember 2014), berikut adalah market share penggunaan bahasa pemrograman server-side untuk mayoritas website di seluruh dunia :
  • 12. Fungsi PHP dalam Pemograman WEB Pemrograman Slide 1 - 12/31 PHP digunakan sebagai script pelengkap bahasa pemrograman lainnya yaitu bahasa pemrograman HTML dan CSS , Bahasa pemrograman PHP pada dasarnya bukanlah sebuah bahasa pemrograman yang wajib digunakan untuk mendesain website Bahasa pemrograman PHP hanya merupakan bahasa pemrograman pelengkap yang hanya digunakan pada website dinamis atau pun interaktif. Di website yang bersifat statis, bahasa pemrograman PHP tidak dibutuhkan sama sekali atau pun jika dibutuhkan hanya sebagai pelengkap tambahan saja. Dalam website dinamis atau pun interaktif, bahasa pemrograman PHP dipakai sebagai media untuk mempersingkat tatanan bahasa pemrograman HTML dan CSS Selain dapat mempersingkat script bahasa pemrograman, PHP juga dapat digunakan untuk menginput data ke sistem database, mengkonversi halaman yang berisi text menjadi dokumen PDF, melaksanakan manajemen cookie dan session dalam berbagai macam aplikasi, menghasilkan gambar, dan berbagai macam kegunaan lainnya. fitur inilah PHP disebut juga sebagai Scripting Language atau bahasa pemrograman script.
  • 13. Cara Kerja Pemrograman Slide 1 - 13/31 PHP merupakan Server Side Scripting, dimana PHP selalu membutuhkan web server dalam menjalankan aksinya. Secara prinsip, server akan bekerja apabila ada permintaan dari client, yaitu kode – kode PHP . Client tersebut akan dikirimkan kepada server, kemudian server akan mengembalikan pada halaman sesuai instruksi yang diminta. Biar tidak tambah ribet dan bingung ada urutannya bagaimana PHP bekerja ? • Server membaca permintaan dari client/browser. • Kemudian dilanjutkan untuk mencari halaman / page server. • Server melakukan instruksi yang diberikan oleh PHP untuk melakukan modifikasi pada halaman/page. • Selanjutnya hasil modifikasi tersebut akan dikembalikan kepada client / browser
  • 14. Manfaat Pemrograman Slide 1 - 14/31 Manfaat dari PHP yaitu untuk membuat halaman website yang dinamis dan interaktif yang dapat menyesuaikan tampilan konten tergantung pada situasi. Website dinamis juga bisa menginput data ke databased, membuat halaman yang berubah-ubah sesuai pada input dari user, menghasilkan gambar, menkonversi halaman text menjadi PDF, memproses form dll. Dalam membuat aplikasi website, kode PHP disisipkan ke dalam dokumen HTML, oleh karena itu PHP disebut sebagai bahasa pemrograman script.
  • 15. Contoh Pemrograman Slide 1 - 15/31 Membuat program sederahan PHP, ketiklah kode program berikut di editor, Lalu simpan di C:xampphtdocs dengan nama file: Latihan1.php <?php $nim = "12001009"; $nama = 'Satriyo Gulo'; $umur = 19; $nilai = 82.25; $status = TRUE; echo "NIM : " . $nim . "<br>"; echo "Nama : $nama <br>"; print "Umur : " . $umur; print "<br>"; printf ("Nilai : %.3f<br>", $nilai); if ($status) echo "Status : Aktif"; else echo "Status : Tidak Aktif"; ?> Untuk melihat hasilnya: • Pastikan aplikasi web server telah aktif • Aktifkan aplikasi web browser, pada addres bar ketik http://localhost/latihan1.php
  • 16. CMS (Content management system) Pemrograman Slide 1 - 16/31 CMS (Content Management System) adalah perangkat lunak yang digunakan untuk menambahkan atau memanipulasi (mengubah) isi dari suatu situs web, atau singkatnya dalam bahasa indonesia adalah sistem manajemen konten. . Arti lain dari CMS yaitu merupakan sistem yang berorientasi terhadap konten Dimana user dapat dengan mudah memanag suatu konten dalam sebuah website, dengan CMS user juga dapat dipermudah dalam membuat website karena hanya perlu installasi saja, Tampilan website sudah dikemas secara rapi dalam sebuah template website, user juga dapat mendownload template tersebut secara gratis pada situs CMS tertentu atau situs pengembang CMS terkait
  • 17. Fungsi CMS (Content Management Sysytem) Pemrograman Slide 1 - 17/31  Mengelola website pribadi  Mengelola website perusahaan/ bisnis  Portal atau website komunitas  Galeri foto, dan lain sebagainya  Forum  Aplikasi E-commerce
  • 18. Manfaat Pemrograman Slide 1 - 18/31  Managemen data: merupakan fungsi utama CMS, semua data/ informasi baik yg telah ditampilkan atupun yg belum dapat diorganisasikan dan disimpan secara baik. sewaktu-waktu data/ informasi dapat digunakan kembali sesuai kebutuhan.  Mengatur siklus hidup server: banyak CMS memberikan fasilitas kepada para penggunanya untuk mengelola bagian atau isi mana saja yg akan ditampilkan masa/ waktu penampilan dan lokasi penampilan di server.  Mendukung web templating dan standarisasi: setiap halaman server yg dihasilkan berasal dari template yg terlebih dahulu disediakan oleh CMS.  Personalisasi server: setelah sebuah isi ditempatkan kedalam CMS, isi tersebut dapat ditampilkan sesuai keinginan dan kebutuhan penggunanya.  Sindikasi: memberikan kemungkinan kepada semua server membagi isinya pada server-server lain.  Akuntabilitas: mendukung alur kerja dan hak akses yg jelas kepada para penggunanya, data/ informasi yg disampaikan dapat dipertanggung jawabkan dengan baik.
  • 19. Contoh : Pemrograman Slide 1 - 19/31 Media blog pertama kali dipopulerkan oleh Blogger.com. Blogspot merupakan salah satu CMS blog terpopuler saat ini. Memiliki keunggulan : Sangat mudah dioperasikan, Cocok untuk para pemula, Sederhana. Memiliki kekurangan : Terlalu sederhana bagi sebagian orang dan sulit untuk berkreasi.
  • 20. Pemrograman Slide 1 - 20/31 CMS ini cocok sekali digunakan untuk website berbasis news atau berita. Kesederhanaan administrator membuat CMS ini sangat fasih untuk digunakan pemula sekaligus. Memiliki keunggulan : Wordpress dapat dijalankan di komputer local tanpa sambungan internet. Memiliki kekurangan : Jarang digunakan oleh website besar.
  • 21. CSS (Cascading Style Sheet) Pemrograman Slide 1 - 21/31 CSS (Cascading Style Sheet) adalah salah satu bahasa desain web (style sheet language) yang mengontrol format tampilan sebuah halaman web yang ditulis dengan menggunakan penanda(markup laguage). Biasanya CSS digunakan untuk mendesain sebuah halaman HTML dan XHTML, tetapi sekarang CSS bisa diaplikasikan untuk segala dokumen XML, termasuk SVG dan XUL. CSS dibuat untuk memisahkan konten utama dengan tampilan dokumen yang meliputi layout, warna dan font. Pemisahan ini dapat meningkatkann daya akses konten pada web, menyediakan lebih banyak fleksibilitas dan kontrol dalam spesifikasi darisebuah karakteristik dari sebuah tampilan, memungkinkan untuk membagi halaman untuk sebuah formatting dan mengurangi kerumitan dalam penulisan kode dan struktur dari konten, contohnya teknik tableless pada desain web.
  • 22. Fungsi CSS (Cascading Style Sheet) Pemrograman Slide 1 - 22/31 Fungsi utama css adalah merancang, merubah, mendisain, membentuk halaman website (blog juga website). dan isi dari halaman website adalah tag-tag html, logikanya css itu dapat merubah tag-tag html(yang sederhana) sehingga menjadi lebih fungsional dan menarik.
  • 23. Cara Kerja Pemrograman Slide 1 - 23/31 Cara kerja CSS sangatlah mudah, karena CSS hanya membutuhkan style sebagai penentu dari font, warna, dan format-format lain untuk memformat atribut sebuah halaman web yang kita buat. Tiap style memiliki dua buah elemen dasar yaitu “selector” dan “declaration”. Sebuah selector biasanya adalah tag HTML, sementara declaration adalah satu atau beberapa perintah / nilai dari CSS yang menunjukkan type bentuk yang diaplikasikan pada selector. Declaration ini biasanya di tandai dengan tanda kurung kurawal “{ }” , dan perintah atau nilai CSS yang berbeda dipisahkan satu dengan yang lain dengan menggunakan titik-koma “;”
  • 24. Manfaat Pemrograman Slide 1 - 24/31 Manfaat CSS dalam Pembuatan Website. Cascading Style Sheet (CSS) merupakan bahasa pemrograman untuk mengatur tampilan suatu website atau blog. Cascading Style Sheet merupakan bahasa pemrograman yang berguna untuk pembuatan dynamic HTML
  • 26. Framework Pemrograman Slide 1 - 26/31 Kerangka kerja (bahasa Inggris: framework) adalah suatu struktur konseptual dasar yang digunakan untuk memecahkan atau menangani suatu masalah kompleks. Istilah ini sering digunakan antara lain dalam bidang perangkat lunak untuk menggambarkan suatu desain sistem perangkat lunak yang dapat digunakan kembali. Framework merupakan kumpulan fungsi (libraries) atau dapat istilahkan sebagai koleksi atau kumpulan potongan-potongan program yang disusun atau diorganisasikan sedemikian rupa, sehingga dapat digunakan untuk membantu membuat aplikasi yang utuh tanpa harus membuat semua kodenya dari awal.
  • 27. Fungsi Pemrograman Slide 1 - 27/31 Framework memungkinkan kita membangun aplikasi dengan lebih cepat karena sebagai developer kita akan lebih memfokuskan pada pokok permasalahan sedangkan hal-hal penunjang lainnya seperti koneksi database, form validation, GUI, dan security; umumnya telah disediakan oleh framework
  • 28. Manfaat Pemrograman Slide 1 - 28/31 Sistem kerja atau Scripting sudah tersusun atau terstruktur dengan baik Pola MVC (Model , View & Controller) kelebihannya yaitu mudah untuk memelihara kode yang telah dibuat karena memiliki modul program menjadi 3 bagian : • MODEL = didalamnya terdapat kode untuk perhitungan logika bisnis utama • View = masalah dalam User Interface • Controller = respon atau aksi yang dilakukan oleh seorang user • Dilengkapi oleh fasilitas debug program , tetapi hanya bisa untuk beberapa framework saja seperti contoh : CakePHP dan Code Igniter, • Lebih cepat , karena function atau class sudah terdapat dalam framework itu sendiri , jadi kita tinggal gunakan saja • Security atau keamanan dari framework sudah terjamin baik
  • 29. Contoh Pemrograman Slide 1 - 29/31 1. Codeigniter Framework Codeigniter atau CI adalah kerangka kerja untuk membuat website seperti Toko Online, Web Aplikasi, Forum dan lain-lain. 2.Yii Framework Yee [i;] adalah salah satu Framework PHP yang opensource/gratis yang ditulis dalam bentuk PHP5 dan dikembangkan untuk aplikasi web. Yii bisa untuk membuat project web yang kecil atau pun besar, Yii juga membantu para programmer dalam membuat web secara efektif dan efisien. 3. Zend Zend Framework adalah Framework php open source untuk mengembangkan a plikasi web dengan menggunakan PHP 5.3+. Zend Framework menggunakan kode berorientasi obyek (Object Oriented) 100% dan menggunakan sebagian besar fitur baru dari PHP 5.3, yaitu namespace, fungsi lambda dan closures. 4. Laravel Laravel adalah framework aplikasi web dengan sintaks yang ekspresif dan elegan. 5. Symfoni Framework Symfony adalah framework opensource, Kelebihan symfony adalah cepat, fleksibelitas tidak terbatas(mudah diadaptasikan), Mudah dikembangkan dan diperluas, serta mudah untuk digunakan.
  • 30. Pemrograman Slide 1 - 30/31 Pertanyaan ??