SlideShare a Scribd company logo
Didasarkan pada
Matius 17:1-7, Markus 9:2-8, Lukas 9:28-36
Kerinduan Segala Zaman Bab 41
GUNUNG
BERSAMA
YESUS
Sama seperti hari-hari lainnya,
YESUS MENGAJAR
Malam harinya
YESUS NAIK GUNUNG
BERSAMA 3
MURIDNYA
(PETRUS, YOHANES &
YAKOBUS) UNTUK
BERDOA
Berdoa
Muridnya tertidur
Murid-murid Yesus
TERTIDUR
Muncullah Musa & Elia
Memberi semangat
Langit terbuka & muncullah
MUSA & ELIAMurid-murid Yesus terbangun & takjub
Petrus mau membuatkan tenda
UNTUK YESUS,
MUSA & ELIA
Maka datanglah awan menaungi mereka
& dari dalam awan itu terdengar suara:
”INILAH ANAK YANG
KUKASIHI,
DENGARKANL
AH DIA”
Yesus berpesan supaya mereka
jangan menceritakan apa yang mereka lihat
SEBELUM ANAK
MANUSIA BANGKIT
DARI ANTARA ORANG
MATI
2 Timotius 3:16
Segala tulisan yang diilhamkan Allah
memang bermanfaat untuk mengajar,
untuk menyatakan kesalahan,
untuk memperbaiki kelakuan
& untuk mendidik orang
dalam kebenaran.
PERBEDAAN DARI
KE 3 INJILDidasarkan pada
Matius 17:1-7, Markus 9:2-8, Lukas 9:28-36
Sama seperti hari-hari lainnya,
YESUS MENGAJAR
Malam harinya
YESUS NAIK GUNUNG
BERSAMA 3
MURIDNYA
(PETRUS, YOHANES &
YAKOBUS) UNTUK
BERDOA
Kenapa hanya
3 MURIDNYA
(PETRUS, YOHANES &
YAKOBUS)
INI YANG DIAJAK? 2 TEORI
1. Pelajaran dari Extra
Miles
Yesus pun merasa letih setelah mengajar
dan melayani tapi Ia tetap mendaki untuk berdoa.
MuridNya ikut tanpa bertanya ataupun bersungut.
Dan siapapun yang memaksa engkau
berjalan sejauh satu mil,
berjalanlah bersama dia sejauh dua mil.
Matius 5:41
1. Pelajaran dari Extra
Miles
Yesus pun merasa letih setelah mengajar
dan melayani tapi Ia tetap mendaki untuk berdoa.
MuridNya ikut tanpa bertanya ataupun bersungut.
Dan siapapun yang memaksa engkau
berjalan sejauh satu mil,
berjalanlah bersama dia sejauh dua mil.
Matius 5:41
Kisah dari
John Andrews
Menjadi seorang pengkhotbah
di umur 21 tahun. Dari tahun 1850
membawakan banyak Seri pelajaran
Alkitab mulai dari New York
sampai ke Canada.
Bukan hanya berkhotbah
tapi ia juga menulis banyak artikel.
Di tahun 1856
menikah dengan Angeline.
Memiliki 4 orang anak.
1857-Charles yang lahir
1861-Mary lahir,
1863-anak ketiganya lahir
namun meninggal sesudahnya
1864-Carrie lahir namun
beberapa bulan berikutnya
meninggal
1860 terpilih menjadi presiden
Konfrens di New York.
1867 terpilih sebagai presiden
GC
Di tahun 1872
Istrinya meninggal di usia 48 tahun.
Charles masih berusia 14 tahun,
Dan Mary 10 tahun.
Untuk menghentikan kesedihannya,
John pindah ke South Lancaster,
Merevisi & Mengembangkan
bukunya yang berjudul
History of Sabbath
15 September 1874
Mendapat panggilan untuk melayani
Sebagai missionaris ke luar Amerika.
John & kedua anaknya berangkat ke Switzerland.
Bekerja & Melayani
dengan sangat giat
Walaupun hidup dalam kondisi yang sulit,
Makanan yang terbatas,
tapi mereka tidak pernah mengeluh.
John belajar 7 bahasa asing
Menulis berbagai artikel
dalam bahasa Inggris, Perancis, Jerman & Italy.
Anaknya Mary membantu sebagai Editor
& Charles membantu mencetak artikel.
1878 - 4 tahun berlalu, Mary tiba-tiba menjadi sakit
John membawa Mary ke Battle Creek di Amerika untuk di cek,
27 November 1878, Mary meninggal karena TBC.
John kembali ke Switzerland
Bersama anaknya Charles
melanjutkan pelayanannya bagi Tuhan
Namun karena sangat dekat
Dengan anaknya Mary yang sakit,
John juga menderita TBC
Namun ia terus melanjutkan pelayanannya,
Sampai akhir dari kekuatannya.
5 tahun kemudian, 21 Oktober 1883
John Andrews meninggal di usia 54 tahun.
1. Pelajaran dari Extra
Miles
• Proses pembentukan bukan terjadi dalam 1 hari
• Daily Activities of an Effective Person
• Mitos: Do what you Love
Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh
satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil.
Matius 5:41
2. Apa yang
Yesus doakan?
APA YANG
YESUS DOAKAN?
Ia berdoa memohon kekuatan
menahan ujian
demi kepentingan umat manusia...
Ia mencurahkan kerinduan hatiNya
bagi murid-muridNya,
supaya pada saat kuasa kegelapan iman,
mereka tidak gagal.
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
Apa yang Yesus doakan?
supaya pada saat kuasa kegelapan iman,
mereka tidak gagal.
2. Apa yang
Yesus doakan?
APA YANG YESUS DOAKAN?
2. KERINDUAN
HATINYA
UNTUK TERJADI PADA MURID-
MURIDNYA
PICTURING THE END RESULT
Bagaimana dengan saya?
Apa yang saya doakan?
for our friends & families
Murid-murid Tertidur
Lukas 9:32
"Sementara itu Petrus dan teman-temannya telah
tertidur..."
Mula-mula murid-murid menyatukan doa
mereka dengan doa-Nya dalam permohonan
yang tekun, tetapi sesaat kemudian mereka
dikalahkan oleh kelelahan...
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
Apa yang membuat
murid-murid tertidur?
Apakah Anda
Tidak merasa lelah?
Menjadi orangtua,
Belajar, bekerja, bermain & melayani
Apa yang dllewatkan murid-murid saat tertidur?
Sekarang beban doa - Nya ialah
agar kepada mereka ditunjukkan
kemuliaan yang dimilikiNya dengan Bapa
sebelum dunia diciptakan supaya kerajaan
dinyatakan kepada mata manusia...
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
YESUS KEMBALI
BERDOA
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
yang akan menghiburkan mereka pada saat
kesengsaraanNya yang hebat dengan
mengetahui bahwa sesungguhnya
Ialah Anak Allah, dan bahwa kematian-Nya
yang memalukan merupakan sebagian dari
rencana penebusan.
1. Kemuliaan yang dimilikiNya
dengan Bapa sebelum dunia diciptakan
2. Kerajaan dinyatakan
kepada mata manusia...
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
Tetapi jawab (Musa): "Perlihatkanlah kiranya
kemuliaan-Mu kepadaku."
Tetapi firman-Nya: "Aku akan melewatkan
segenap kegemilangan-Ku dari depanmu
dan menyerukan nama TUHAN di depanmu:
Keluaran 33:18-19
Apa yang dimaksud dengan
Kemuliaan Tuhan?
Berjalanlah TUHAN lewat dari depannya
dan berseru: "TUHAN, TUHAN, Allah
penyayang dan pengasih,
panjang sabar,
berlimpah kasih-Nya dan setia-
Nya,
Keluaran 34:6
Apa yang dimaksud dengan
Kemuliaan Tuhan?
Lost in Eden-that’s why im
yang meneguhkan kasih setia-Nya kepada
beribu-ribu orang, yang mengampuni kesalahan,
pelanggaran dan dosa; tetapi tidaklah sekali-kali
membebaskan orang yang bersalah dari
hukuman, yang membalaskan kesalahan bapa
kepada anak-anaknya dan cucunya, kepada
keturunan yang ketiga dan keempat."
Keluaran 34:7
yang membalaskan kesalahan bapa kepada
anak-anaknya dan cucunya, kepada keturunan
yang ketiga dan keempat."
Keluaran 34:7
visiting the iniquity of the fathers upon the
children, and upon the children's children,...
King James Version
yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-
anaknya dan cucunya, kepada keturunan yang ketiga
dan keempat." Keluaran 34:7
visiting the iniquity of the fathers upon the
children, and upon the children's children,...
King James Version
‫ּפקד‬Original
Transliteration: pâqad
Phonetic: paw-kad'
to pay attention to, observe, to attend to
to seek, look about for
to seek in vain, need, miss, lack
to visit, to visit upon, punish
yang memperhatikan, perduli,
datang,
mencari ditengah kesia-siaan,
kebutuhan, kehilangan, mengunjungi,
menghukum
kesalahan bapa kepada anak-anaknya dan cucunya,
kepada keturunan yang ketiga dan keempat."
Keluaran 34:7
to pay attention to, observe, to attend to
to seek, look about for
to seek in vain, need, miss, lack
to visit, to visit upon, punish
mata ganti mata,
gigi ganti gigi,
tangan ganti tangan,
kaki ganti kaki,
Keluaran 21:24
Bagaimana dengan ayat:
mata ganti mata, gigi ganti gigi,
tangan ganti tangan, kaki ganti kaki,
Keluaran 21:24
Bagaimana dengan ayat:
Bacalah ayat-ayat dibawahnya yang menjelaskan
cara menebus kesalahan
apabila kita merugikan oranglain
Bukan tentang keuntungan yang bisa kita dapat
apabila kita dirugikan oranglain.
39 Tetapi Aku berkata kepadamu:
Janganlah kamu melawan orang yang berbuat jahat
kepadamu, melainkan siapapun yang menampar pipi
kananmu, berilah juga kepadanya pipi kirimu.
40... mengingini bajumu, serahkanlah juga jubahmu.
41 ...memaksa engkau berjalan sejauh satu mil,
berjalanlah bersama dia sejauh dua mil.
42 Berilah kepada orang yang meminta kepadamu dan
janganlah menolak orang yang mau meminjam dari
padamu...
Matius 5 Kenapa?
Dan Raja itu akan menjawab mereka:
Aku berkata kepadamu, sesungguhnya segala
sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang
dari saudara-Ku yang paling hina ini, kamu
telah melakukannya untuk Aku.
Matius 25:40
Tetapi jawab (Musa): "Perlihatkanlah kiranya
kemuliaan-Mu kepadaku.”
Berjalanlah TUHAN lewat dari depannya
dan berseru: "TUHAN, TUHAN, Allah
penyayang dan pengasih, panjang
sabar,
berlimpah kasih-Nya dan setia-Nya,Keluaran 33:18-19, 34:6
Apa yang terjadi pada
Musa
Setelah ia melihat Kemuliaan
Tuhan?
Kembali ke Musa
15 abad lalu
Diatas gunung
Tuhan lewat di depan Musa
Menunjukan kasih sayang & panjang sabarnya…
15 abad kemudian
Diatas gunung yang lain
Tuhan lewat di depan murid-muridNya
Kerinduan Segala Zaman hal. 464
Apa arti dari Kerajaan
yang dinyatakan kepada
manusia?
Sekarang beban doa - Nya ialah
agar kepada mereka ditunjukkan
kemuliaan yang dimilikiNya dengan Bapa
sebelum dunia diciptakan supaya kerajaan
dinyatakan kepada mata manusia...
Biji sesawi, harta terpendam, pedagang mutiara,
pukat di laut, harta yang lama & baru,
raja yang membuat perhitungan, 10 anak dara
Apa Anda ingin
Kemuliaan &
Kerajaan Tuhan
dinyatakan
Dalam hidup & keluarga Anda?
CREATIONscapes
Sementara Ia tunduk dengan
kerendahan hati di atas tanah yang berbatu,
tiba-tiba langit pun terbuka
gerbang keemasan kota Allah terbuka lebar,
dan sinar yang suci turun ke atas
gunung itu, menyelubungi tubuh Juruselamat.
Murid-murid terbangun
Melihat Yesus tdk sendiri
Murid-murid
tidak mengerti
akan penglihatan itu
Musa mewakili
orang-orang setia yang telah mati
& akan keluar dari kubur pada
saat kebangkitan orang benar
Elia yang diangkat ke
surga
tanpa mengalami kematian,
mewakili mereka yang tetap hidup
di bumi ini saat kedatangan
Kristus kedua kali.
Lebih dekat
tentang Musa
Who – What – How
Di atas Gunung Pisgah, 15 abad
sebelumnya, Musa telah berdiri sambil
memandang ke Tanah Perjanjian. Tetapi karena
dosanya di Meriba, ia tidak diperkenankan
memasukinya.
Permohonannya yang penuh kepedihan,
"Biarlah aku menyeberang dan
melihat negeri yang baik yang di seberang
Sungai Yordan, tanah pegunungan yang
baik itu, dan Gunung Libanon" (UIangan 3:25),
tidak dikabulkan.
Harapan yang selama 40 tahun
mengembara di padang belantara harus
diingkari. Kubur menjadi tujuan
tahun-tahun kerja keras
dan kesusahan yang membebani hati.
Apakah Anda pernah merasakan
Kelelahan yang sama?
Kehilangan semua harapan?
& kubur di depan mata
& bertanya mengapa Tuhan tidak mengabulkan doa?
Tetapi Ia (TUHAN) yang "dapat melakukan
jauh lebih banyak
daripada yang kita
doakan atau
pikirkan"
(Efesus 3:20)
Tapi apa Tuhan
tidak mengabulkan doa Musa?
Setelah Musa meninggal,
Setan menuntut tubuh Musa
karena dosanya, tetapi Kristus
Juruselamat membangkitkan dia
dari kubur. Yudas 9
Musa mewakili
orang-orang setia yang telah mati
& akan keluar dari kubur pada
saat kebangkitan orang benar
Elia yang diangkat ke surga
tanpa mengalami kematian,
mewakili mereka yang tetap hidup
di bumi ini saat kedatangan
Kristus kedua kali.
Mengapa penting?
1. Kekeringan Besar
Terjadi
Pengalaman Elia
E | J | US
2. Tinggal di Sungai Kerit
Pengalaman Elia
E | J | US
3. Bertemu Janda Sarfat
Pengalaman Elia
E | J | US
4. Menanggung
Kebencian Bangsanya
Pengalaman Elia
E | J | US
5. Bangkitnya
Penyembahan
pada dewa-dewa palsu
Pengalaman Elia
E | J | US
6. Berdiri teguh sendirian
Diatas Gunung Karmel
Pengalaman Elia
E | J | US
7. Api Turun dari Langit
Pengalaman Elia
E | J | US
8. Hujan Turun
Banyak orang kembali pada
Tuhan
Pengalaman Elia
E | J | US
9. Elia Dikejar-kejar
Pengalaman Elia
E | J | US
Murid-murid
tidak mengerti
akan penglihatan itu
Andai saja mereka & kita mengerti
Murid-murid itu masih belum mengerti akan
penglihatan itu, tetapi mereka
bergembira karena Guru mereka, yang
telah mengembara ke berbagai tempat
sebagai seorang asing yang tidak berdaya,
dihormati oleh orang - orang
yang diangkat Tuhan ke surga.
Petrus berkata kepada-Nya (Yesus):
"Guru, betapa bahagianya kami berada
di tempat ini. Baiklah kami dirikan
sekarang tiga kemah, satu untuk
Engkau, satu untuk Musa dan satu untuk
Elia." Tetapi Petrus tidak tahu apa yang
dikatakannya itu.
Lukas 9:37
Petrus pikir
mereka akan mulai
membangun Kerajaan di
dunia
Testimonies for the Church Vol.4, pg 495.1
Setan menawarkan kepada manusia
kerajaan dunianya
jika mereka mau berserah kepada kekuasaannya. Banyak
orang melakukan hal ini & mengorbankan surga.
Apa saya telah menjadi
Petrus Modern?
Even after Extra miles – Picturing The End Result – Menjadi Lelah
Melihat Kemuliaan & Kerajaan Tuhan
Belajar dari pengalaman Musa & Elia
Tetapi sebelum mahkota
diperoleh
harus ada salib.
Bukannya penobatan Kristus sebagai raja
melainkan kematian yang akan
dilaksanakan di Yerusalem, ialah pokok
pembicaraan dan perbincangan mereka
dengan Yesus.
Kerinduan Segala Zaman, hal. 467
Kata-Nya kepada mereka semua:
"Setiap orang yang mau mengikut Aku,
ia harus menyangkal dirinya,
memikul salibnya setiap hari
dan mengikut Aku.
Lukas 9:23
Banyak orang berfikir salib hanyalah tentang
penderitaan fisik yang harus ditanggung.
Kita tahu apa salib dari Yesus,
Bagaimana dengab salib
yang dipikul Musa & Elia? Kenapa?
Musa telah memohon bagi Israel:
"Tetapi sekarang, kiranya Engkau
mengampuni dosa mereka itu
& jika tidak, hapuskanlah
kiranya namaku dari dalam kitab
yang telah Kautulis.”
Keluaran 32:32
“Jawablah aku, ya TUHAN, jawablah aku,
supaya bangsa ini mengetahui,
bahwa Engkaulah Allah, ya TUHAN,
dan Engkaulah yang membuat hati mereka
tobat kembali.” (1 Raja-raja 18: 37)
Harapan dunia, keselamatan setiap manusia,
merupakan pembicara mereka.
Kerinduan Segala Zaman, hal. 467
Harapan dunia, keselamatan setiap manusia,
merupakan pembicara mereka.
Kerinduan Segala Zaman, hal. 467
Apa yang menjadi topik
pembicaraan Surga saat
ini?
GUNUNG
BERSA
MA
YESUS
Mengapa Yesus membawa
Petrus, Yohanes & Yakobus
naik ke atas gunung?
WalaupunYesus tahu
mereka akan tertidur & memimpikan
untuk membangun kerajaan dunia.
Tapi Doa Yesus:
- Agar mereka melihat kemuliaan
& Kerajaan Tuhan dinyatakan
- Mengalami Pengalaman
dari Musa & Elia
GUNUNG
BERSA
MA
YESUS
Sementara ia berkata demikian,
datanglah awan menaungi mereka.
Dan ketika mereka masuk ke dalam
awan itu, takutlah mereka.
Lukas 9:34
35 Maka terdengarlah suara dari dalam
awan itu, yang berkata:
"Inilah Anak-Ku yang Kupilih,
dengarkanlah Dia."
36 Ketika suara itu terdengar, nampaklah
Yesus tinggal seorang diri.
Lukas 9:35-36
ketika mereka mendengar suara Allah,
murid-murid itu pun jatuh tersungkur ke tanah.
sampai Yesus mendekati mereka,
dan menjamah mereka, melenyapkan
ketakutan mereka dengan suaraNya yang sudah
dikenal,
"Berdirilah, jangan takut!"
Lukas 9:37

More Related Content

Similar to Ia dimuliakan

INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
GBIMyFamily
 
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
Johan Setiawan
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
Daniel Saroengoe
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
Daniel Saroengoe
 
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
karangpanas
 
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
YoeliLaia
 
Teks Misa Hr penampakan tuhan c (2-3 jan 2016)
Teks Misa Hr penampakan tuhan c  (2-3 jan 2016)Teks Misa Hr penampakan tuhan c  (2-3 jan 2016)
Teks Misa Hr penampakan tuhan c (2-3 jan 2016)
karangpanas
 
Alkitab.PPT The story of the origin of the scripture
Alkitab.PPT The story of the origin of the scriptureAlkitab.PPT The story of the origin of the scripture
Alkitab.PPT The story of the origin of the scripture
SunnyHadjo
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
David Syahputra
 
Visi Pelayanan Literatur
Visi Pelayanan LiteraturVisi Pelayanan Literatur
Visi Pelayanan Literatur
Johan Setiawan
 
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.pptMATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
Billy46313
 
The voice of god
The voice of godThe voice of god
The voice of god
Naomi Fortuna
 
Seminar wahyu pasal 7 144.000 orang
Seminar wahyu pasal 7  144.000 orangSeminar wahyu pasal 7  144.000 orang
Seminar wahyu pasal 7 144.000 orang
David Syahputra
 
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani di Dunia
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani diDuniaPtt Gereja yang Bersaksi dan Melayani diDunia
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani di Dunia
RuangguruKristen
 
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
FreeChildrenStories
 
Khotbah 5 nov 2014 siap print oke
Khotbah 5 nov 2014 siap print okeKhotbah 5 nov 2014 siap print oke
Khotbah 5 nov 2014 siap print oke
Herwan Oroh
 
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
David Syahputra
 
Rumah Doa bagi Segala Bangsa
Rumah Doa bagi Segala BangsaRumah Doa bagi Segala Bangsa
Rumah Doa bagi Segala Bangsa
Johan Setiawan
 
Luruskan jalan bagi Tuhan
Luruskan jalan bagi TuhanLuruskan jalan bagi Tuhan
Luruskan jalan bagi Tuhan
Charlie Tanara
 

Similar to Ia dimuliakan (20)

INTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.pptINTEGRITY IN FAMILY.ppt
INTEGRITY IN FAMILY.ppt
 
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
Kasih Karunia Tuhan (P.A. Luk 15:11-32)
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
 
Hati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayaniHati misi dan panggilan melayani
Hati misi dan panggilan melayani
 
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)Pand mg biasa iii   c (23-24 jan 2016)
Pand mg biasa iii c (23-24 jan 2016)
 
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
[05]_Misteri Tentang Baptisan Air_Updated_Nov2010_6174831905.pdf
 
Teks Misa Hr penampakan tuhan c (2-3 jan 2016)
Teks Misa Hr penampakan tuhan c  (2-3 jan 2016)Teks Misa Hr penampakan tuhan c  (2-3 jan 2016)
Teks Misa Hr penampakan tuhan c (2-3 jan 2016)
 
Alkitab.PPT The story of the origin of the scripture
Alkitab.PPT The story of the origin of the scriptureAlkitab.PPT The story of the origin of the scripture
Alkitab.PPT The story of the origin of the scripture
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
Pelajaran Sekolah Sabat ke-2 Triwulan 2 2015
 
Visi Pelayanan Literatur
Visi Pelayanan LiteraturVisi Pelayanan Literatur
Visi Pelayanan Literatur
 
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.pptMATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
MATERI PASANGAN SUAMI ISTRI KRISTEN 2.ppt
 
The voice of god
The voice of godThe voice of god
The voice of god
 
Seminar wahyu pasal 7 144.000 orang
Seminar wahyu pasal 7  144.000 orangSeminar wahyu pasal 7  144.000 orang
Seminar wahyu pasal 7 144.000 orang
 
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani di Dunia
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani diDuniaPtt Gereja yang Bersaksi dan Melayani diDunia
Ptt Gereja yang Bersaksi dan Melayani di Dunia
 
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
12 Foundation Stones Pelajaran 1A: Firman Allah
 
Khotbah 5 nov 2014 siap print oke
Khotbah 5 nov 2014 siap print okeKhotbah 5 nov 2014 siap print oke
Khotbah 5 nov 2014 siap print oke
 
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 1 triwulan 2 2017
 
Rumah Doa bagi Segala Bangsa
Rumah Doa bagi Segala BangsaRumah Doa bagi Segala Bangsa
Rumah Doa bagi Segala Bangsa
 
Dress reform
Dress reformDress reform
Dress reform
 
Luruskan jalan bagi Tuhan
Luruskan jalan bagi TuhanLuruskan jalan bagi Tuhan
Luruskan jalan bagi Tuhan
 

More from Charlie Tanara

Temukan betapa berharganya dirimu plasenta
Temukan betapa berharganya dirimu   plasentaTemukan betapa berharganya dirimu   plasenta
Temukan betapa berharganya dirimu plasenta
Charlie Tanara
 
Prinsip hidup sehat dalam alkitab
Prinsip hidup sehat dalam alkitabPrinsip hidup sehat dalam alkitab
Prinsip hidup sehat dalam alkitab
Charlie Tanara
 
Perkembangan janin
Perkembangan janinPerkembangan janin
Perkembangan janin
Charlie Tanara
 
Optimize your health
Optimize your healthOptimize your health
Optimize your health
Charlie Tanara
 
Newstart dalam kehamilan
Newstart dalam kehamilanNewstart dalam kehamilan
Newstart dalam kehamilan
Charlie Tanara
 
Mitos tentang diet
Mitos tentang dietMitos tentang diet
Mitos tentang diet
Charlie Tanara
 
Mengembalikan periode bulan madu
Mengembalikan periode bulan maduMengembalikan periode bulan madu
Mengembalikan periode bulan madu
Charlie Tanara
 
Mengapa kamu menangis
Mengapa kamu menangisMengapa kamu menangis
Mengapa kamu menangis
Charlie Tanara
 
Meneliti rahasia panjang umur
Meneliti rahasia panjang umurMeneliti rahasia panjang umur
Meneliti rahasia panjang umur
Charlie Tanara
 
Memperkuat tulang
Memperkuat tulangMemperkuat tulang
Memperkuat tulang
Charlie Tanara
 
Memperkuat daya tahan tubuh
Memperkuat daya tahan tubuhMemperkuat daya tahan tubuh
Memperkuat daya tahan tubuh
Charlie Tanara
 
How to inspire your kids
How to inspire your kidsHow to inspire your kids
How to inspire your kids
Charlie Tanara
 
7 ways to improve relationship
7 ways to improve relationship7 ways to improve relationship
7 ways to improve relationship
Charlie Tanara
 
Androgyny deception
Androgyny deceptionAndrogyny deception
Androgyny deception
Charlie Tanara
 
The androgyny-deception
The androgyny-deceptionThe androgyny-deception
The androgyny-deception
Charlie Tanara
 
Lucifer's high heels
Lucifer's high heelsLucifer's high heels
Lucifer's high heels
Charlie Tanara
 
Androgyny deception
Androgyny deceptionAndrogyny deception
Androgyny deception
Charlie Tanara
 
Thou art mine
Thou art mineThou art mine
Thou art mine
Charlie Tanara
 
Yunus
YunusYunus
Sex & zinah final
Sex & zinah finalSex & zinah final
Sex & zinah final
Charlie Tanara
 

More from Charlie Tanara (20)

Temukan betapa berharganya dirimu plasenta
Temukan betapa berharganya dirimu   plasentaTemukan betapa berharganya dirimu   plasenta
Temukan betapa berharganya dirimu plasenta
 
Prinsip hidup sehat dalam alkitab
Prinsip hidup sehat dalam alkitabPrinsip hidup sehat dalam alkitab
Prinsip hidup sehat dalam alkitab
 
Perkembangan janin
Perkembangan janinPerkembangan janin
Perkembangan janin
 
Optimize your health
Optimize your healthOptimize your health
Optimize your health
 
Newstart dalam kehamilan
Newstart dalam kehamilanNewstart dalam kehamilan
Newstart dalam kehamilan
 
Mitos tentang diet
Mitos tentang dietMitos tentang diet
Mitos tentang diet
 
Mengembalikan periode bulan madu
Mengembalikan periode bulan maduMengembalikan periode bulan madu
Mengembalikan periode bulan madu
 
Mengapa kamu menangis
Mengapa kamu menangisMengapa kamu menangis
Mengapa kamu menangis
 
Meneliti rahasia panjang umur
Meneliti rahasia panjang umurMeneliti rahasia panjang umur
Meneliti rahasia panjang umur
 
Memperkuat tulang
Memperkuat tulangMemperkuat tulang
Memperkuat tulang
 
Memperkuat daya tahan tubuh
Memperkuat daya tahan tubuhMemperkuat daya tahan tubuh
Memperkuat daya tahan tubuh
 
How to inspire your kids
How to inspire your kidsHow to inspire your kids
How to inspire your kids
 
7 ways to improve relationship
7 ways to improve relationship7 ways to improve relationship
7 ways to improve relationship
 
Androgyny deception
Androgyny deceptionAndrogyny deception
Androgyny deception
 
The androgyny-deception
The androgyny-deceptionThe androgyny-deception
The androgyny-deception
 
Lucifer's high heels
Lucifer's high heelsLucifer's high heels
Lucifer's high heels
 
Androgyny deception
Androgyny deceptionAndrogyny deception
Androgyny deception
 
Thou art mine
Thou art mineThou art mine
Thou art mine
 
Yunus
YunusYunus
Yunus
 
Sex & zinah final
Sex & zinah finalSex & zinah final
Sex & zinah final
 

Ia dimuliakan

  • 1. Didasarkan pada Matius 17:1-7, Markus 9:2-8, Lukas 9:28-36 Kerinduan Segala Zaman Bab 41 GUNUNG BERSAMA YESUS
  • 2. Sama seperti hari-hari lainnya, YESUS MENGAJAR
  • 3. Malam harinya YESUS NAIK GUNUNG BERSAMA 3 MURIDNYA (PETRUS, YOHANES & YAKOBUS) UNTUK BERDOA
  • 5. Muncullah Musa & Elia Memberi semangat Langit terbuka & muncullah MUSA & ELIAMurid-murid Yesus terbangun & takjub
  • 6. Petrus mau membuatkan tenda UNTUK YESUS, MUSA & ELIA
  • 7. Maka datanglah awan menaungi mereka & dari dalam awan itu terdengar suara: ”INILAH ANAK YANG KUKASIHI, DENGARKANL AH DIA”
  • 8. Yesus berpesan supaya mereka jangan menceritakan apa yang mereka lihat SEBELUM ANAK MANUSIA BANGKIT DARI ANTARA ORANG MATI
  • 9. 2 Timotius 3:16 Segala tulisan yang diilhamkan Allah memang bermanfaat untuk mengajar, untuk menyatakan kesalahan, untuk memperbaiki kelakuan & untuk mendidik orang dalam kebenaran.
  • 10. PERBEDAAN DARI KE 3 INJILDidasarkan pada Matius 17:1-7, Markus 9:2-8, Lukas 9:28-36
  • 11. Sama seperti hari-hari lainnya, YESUS MENGAJAR
  • 12. Malam harinya YESUS NAIK GUNUNG BERSAMA 3 MURIDNYA (PETRUS, YOHANES & YAKOBUS) UNTUK BERDOA
  • 13. Kenapa hanya 3 MURIDNYA (PETRUS, YOHANES & YAKOBUS) INI YANG DIAJAK? 2 TEORI
  • 14. 1. Pelajaran dari Extra Miles Yesus pun merasa letih setelah mengajar dan melayani tapi Ia tetap mendaki untuk berdoa. MuridNya ikut tanpa bertanya ataupun bersungut. Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. Matius 5:41
  • 15.
  • 16.
  • 17. 1. Pelajaran dari Extra Miles Yesus pun merasa letih setelah mengajar dan melayani tapi Ia tetap mendaki untuk berdoa. MuridNya ikut tanpa bertanya ataupun bersungut. Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. Matius 5:41
  • 18. Kisah dari John Andrews Menjadi seorang pengkhotbah di umur 21 tahun. Dari tahun 1850 membawakan banyak Seri pelajaran Alkitab mulai dari New York sampai ke Canada. Bukan hanya berkhotbah tapi ia juga menulis banyak artikel.
  • 19. Di tahun 1856 menikah dengan Angeline. Memiliki 4 orang anak. 1857-Charles yang lahir 1861-Mary lahir, 1863-anak ketiganya lahir namun meninggal sesudahnya 1864-Carrie lahir namun beberapa bulan berikutnya meninggal 1860 terpilih menjadi presiden Konfrens di New York. 1867 terpilih sebagai presiden GC
  • 20. Di tahun 1872 Istrinya meninggal di usia 48 tahun. Charles masih berusia 14 tahun, Dan Mary 10 tahun.
  • 21. Untuk menghentikan kesedihannya, John pindah ke South Lancaster, Merevisi & Mengembangkan bukunya yang berjudul History of Sabbath
  • 22. 15 September 1874 Mendapat panggilan untuk melayani Sebagai missionaris ke luar Amerika. John & kedua anaknya berangkat ke Switzerland.
  • 23. Bekerja & Melayani dengan sangat giat Walaupun hidup dalam kondisi yang sulit, Makanan yang terbatas, tapi mereka tidak pernah mengeluh.
  • 24. John belajar 7 bahasa asing Menulis berbagai artikel dalam bahasa Inggris, Perancis, Jerman & Italy. Anaknya Mary membantu sebagai Editor & Charles membantu mencetak artikel.
  • 25. 1878 - 4 tahun berlalu, Mary tiba-tiba menjadi sakit John membawa Mary ke Battle Creek di Amerika untuk di cek, 27 November 1878, Mary meninggal karena TBC.
  • 26. John kembali ke Switzerland Bersama anaknya Charles melanjutkan pelayanannya bagi Tuhan
  • 27. Namun karena sangat dekat Dengan anaknya Mary yang sakit, John juga menderita TBC Namun ia terus melanjutkan pelayanannya, Sampai akhir dari kekuatannya. 5 tahun kemudian, 21 Oktober 1883 John Andrews meninggal di usia 54 tahun.
  • 28. 1. Pelajaran dari Extra Miles • Proses pembentukan bukan terjadi dalam 1 hari • Daily Activities of an Effective Person • Mitos: Do what you Love Dan siapapun yang memaksa engkau berjalan sejauh satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. Matius 5:41
  • 29. 2. Apa yang Yesus doakan? APA YANG YESUS DOAKAN?
  • 30. Ia berdoa memohon kekuatan menahan ujian demi kepentingan umat manusia... Ia mencurahkan kerinduan hatiNya bagi murid-muridNya, supaya pada saat kuasa kegelapan iman, mereka tidak gagal. Kerinduan Segala Zaman hal. 464 Apa yang Yesus doakan?
  • 31. supaya pada saat kuasa kegelapan iman, mereka tidak gagal.
  • 32. 2. Apa yang Yesus doakan? APA YANG YESUS DOAKAN? 2. KERINDUAN HATINYA UNTUK TERJADI PADA MURID- MURIDNYA PICTURING THE END RESULT
  • 33. Bagaimana dengan saya? Apa yang saya doakan? for our friends & families
  • 34. Murid-murid Tertidur Lukas 9:32 "Sementara itu Petrus dan teman-temannya telah tertidur..."
  • 35. Mula-mula murid-murid menyatukan doa mereka dengan doa-Nya dalam permohonan yang tekun, tetapi sesaat kemudian mereka dikalahkan oleh kelelahan... Kerinduan Segala Zaman hal. 464 Apa yang membuat murid-murid tertidur?
  • 36. Apakah Anda Tidak merasa lelah? Menjadi orangtua, Belajar, bekerja, bermain & melayani Apa yang dllewatkan murid-murid saat tertidur?
  • 37. Sekarang beban doa - Nya ialah agar kepada mereka ditunjukkan kemuliaan yang dimilikiNya dengan Bapa sebelum dunia diciptakan supaya kerajaan dinyatakan kepada mata manusia... Kerinduan Segala Zaman hal. 464 YESUS KEMBALI BERDOA
  • 38. Kerinduan Segala Zaman hal. 464 yang akan menghiburkan mereka pada saat kesengsaraanNya yang hebat dengan mengetahui bahwa sesungguhnya Ialah Anak Allah, dan bahwa kematian-Nya yang memalukan merupakan sebagian dari rencana penebusan.
  • 39. 1. Kemuliaan yang dimilikiNya dengan Bapa sebelum dunia diciptakan 2. Kerajaan dinyatakan kepada mata manusia... Kerinduan Segala Zaman hal. 464
  • 40.
  • 41. Tetapi jawab (Musa): "Perlihatkanlah kiranya kemuliaan-Mu kepadaku." Tetapi firman-Nya: "Aku akan melewatkan segenap kegemilangan-Ku dari depanmu dan menyerukan nama TUHAN di depanmu: Keluaran 33:18-19 Apa yang dimaksud dengan Kemuliaan Tuhan?
  • 42. Berjalanlah TUHAN lewat dari depannya dan berseru: "TUHAN, TUHAN, Allah penyayang dan pengasih, panjang sabar, berlimpah kasih-Nya dan setia- Nya, Keluaran 34:6 Apa yang dimaksud dengan Kemuliaan Tuhan? Lost in Eden-that’s why im
  • 43. yang meneguhkan kasih setia-Nya kepada beribu-ribu orang, yang mengampuni kesalahan, pelanggaran dan dosa; tetapi tidaklah sekali-kali membebaskan orang yang bersalah dari hukuman, yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-anaknya dan cucunya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat." Keluaran 34:7
  • 44. yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak-anaknya dan cucunya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat." Keluaran 34:7 visiting the iniquity of the fathers upon the children, and upon the children's children,... King James Version
  • 45. yang membalaskan kesalahan bapa kepada anak- anaknya dan cucunya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat." Keluaran 34:7 visiting the iniquity of the fathers upon the children, and upon the children's children,... King James Version ‫ּפקד‬Original Transliteration: pâqad Phonetic: paw-kad' to pay attention to, observe, to attend to to seek, look about for to seek in vain, need, miss, lack to visit, to visit upon, punish
  • 46. yang memperhatikan, perduli, datang, mencari ditengah kesia-siaan, kebutuhan, kehilangan, mengunjungi, menghukum kesalahan bapa kepada anak-anaknya dan cucunya, kepada keturunan yang ketiga dan keempat." Keluaran 34:7 to pay attention to, observe, to attend to to seek, look about for to seek in vain, need, miss, lack to visit, to visit upon, punish
  • 47. mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, Keluaran 21:24 Bagaimana dengan ayat:
  • 48. mata ganti mata, gigi ganti gigi, tangan ganti tangan, kaki ganti kaki, Keluaran 21:24 Bagaimana dengan ayat: Bacalah ayat-ayat dibawahnya yang menjelaskan cara menebus kesalahan apabila kita merugikan oranglain Bukan tentang keuntungan yang bisa kita dapat apabila kita dirugikan oranglain.
  • 49. 39 Tetapi Aku berkata kepadamu: Janganlah kamu melawan orang yang berbuat jahat kepadamu, melainkan siapapun yang menampar pipi kananmu, berilah juga kepadanya pipi kirimu. 40... mengingini bajumu, serahkanlah juga jubahmu. 41 ...memaksa engkau berjalan sejauh satu mil, berjalanlah bersama dia sejauh dua mil. 42 Berilah kepada orang yang meminta kepadamu dan janganlah menolak orang yang mau meminjam dari padamu... Matius 5 Kenapa?
  • 50. Dan Raja itu akan menjawab mereka: Aku berkata kepadamu, sesungguhnya segala sesuatu yang kamu lakukan untuk salah seorang dari saudara-Ku yang paling hina ini, kamu telah melakukannya untuk Aku. Matius 25:40
  • 51. Tetapi jawab (Musa): "Perlihatkanlah kiranya kemuliaan-Mu kepadaku.” Berjalanlah TUHAN lewat dari depannya dan berseru: "TUHAN, TUHAN, Allah penyayang dan pengasih, panjang sabar, berlimpah kasih-Nya dan setia-Nya,Keluaran 33:18-19, 34:6 Apa yang terjadi pada Musa Setelah ia melihat Kemuliaan Tuhan? Kembali ke Musa
  • 52. 15 abad lalu Diatas gunung Tuhan lewat di depan Musa Menunjukan kasih sayang & panjang sabarnya… 15 abad kemudian Diatas gunung yang lain Tuhan lewat di depan murid-muridNya
  • 53. Kerinduan Segala Zaman hal. 464 Apa arti dari Kerajaan yang dinyatakan kepada manusia? Sekarang beban doa - Nya ialah agar kepada mereka ditunjukkan kemuliaan yang dimilikiNya dengan Bapa sebelum dunia diciptakan supaya kerajaan dinyatakan kepada mata manusia...
  • 54. Biji sesawi, harta terpendam, pedagang mutiara, pukat di laut, harta yang lama & baru, raja yang membuat perhitungan, 10 anak dara
  • 55. Apa Anda ingin Kemuliaan & Kerajaan Tuhan dinyatakan Dalam hidup & keluarga Anda? CREATIONscapes
  • 56. Sementara Ia tunduk dengan kerendahan hati di atas tanah yang berbatu, tiba-tiba langit pun terbuka gerbang keemasan kota Allah terbuka lebar, dan sinar yang suci turun ke atas gunung itu, menyelubungi tubuh Juruselamat.
  • 59. Musa mewakili orang-orang setia yang telah mati & akan keluar dari kubur pada saat kebangkitan orang benar
  • 60. Elia yang diangkat ke surga tanpa mengalami kematian, mewakili mereka yang tetap hidup di bumi ini saat kedatangan Kristus kedua kali.
  • 61. Lebih dekat tentang Musa Who – What – How
  • 62. Di atas Gunung Pisgah, 15 abad sebelumnya, Musa telah berdiri sambil memandang ke Tanah Perjanjian. Tetapi karena dosanya di Meriba, ia tidak diperkenankan memasukinya.
  • 63. Permohonannya yang penuh kepedihan, "Biarlah aku menyeberang dan melihat negeri yang baik yang di seberang Sungai Yordan, tanah pegunungan yang baik itu, dan Gunung Libanon" (UIangan 3:25), tidak dikabulkan.
  • 64. Harapan yang selama 40 tahun mengembara di padang belantara harus diingkari. Kubur menjadi tujuan tahun-tahun kerja keras dan kesusahan yang membebani hati.
  • 65. Apakah Anda pernah merasakan Kelelahan yang sama? Kehilangan semua harapan? & kubur di depan mata & bertanya mengapa Tuhan tidak mengabulkan doa?
  • 66. Tetapi Ia (TUHAN) yang "dapat melakukan jauh lebih banyak daripada yang kita doakan atau pikirkan" (Efesus 3:20) Tapi apa Tuhan tidak mengabulkan doa Musa?
  • 67. Setelah Musa meninggal, Setan menuntut tubuh Musa karena dosanya, tetapi Kristus Juruselamat membangkitkan dia dari kubur. Yudas 9
  • 68. Musa mewakili orang-orang setia yang telah mati & akan keluar dari kubur pada saat kebangkitan orang benar
  • 69. Elia yang diangkat ke surga tanpa mengalami kematian, mewakili mereka yang tetap hidup di bumi ini saat kedatangan Kristus kedua kali. Mengapa penting?
  • 71. 2. Tinggal di Sungai Kerit Pengalaman Elia E | J | US
  • 72. 3. Bertemu Janda Sarfat Pengalaman Elia E | J | US
  • 74. 5. Bangkitnya Penyembahan pada dewa-dewa palsu Pengalaman Elia E | J | US
  • 75. 6. Berdiri teguh sendirian Diatas Gunung Karmel Pengalaman Elia E | J | US
  • 76. 7. Api Turun dari Langit Pengalaman Elia E | J | US
  • 77. 8. Hujan Turun Banyak orang kembali pada Tuhan Pengalaman Elia E | J | US
  • 79.
  • 80.
  • 81. Murid-murid tidak mengerti akan penglihatan itu Andai saja mereka & kita mengerti
  • 82. Murid-murid itu masih belum mengerti akan penglihatan itu, tetapi mereka bergembira karena Guru mereka, yang telah mengembara ke berbagai tempat sebagai seorang asing yang tidak berdaya, dihormati oleh orang - orang yang diangkat Tuhan ke surga.
  • 83. Petrus berkata kepada-Nya (Yesus): "Guru, betapa bahagianya kami berada di tempat ini. Baiklah kami dirikan sekarang tiga kemah, satu untuk Engkau, satu untuk Musa dan satu untuk Elia." Tetapi Petrus tidak tahu apa yang dikatakannya itu. Lukas 9:37
  • 84. Petrus pikir mereka akan mulai membangun Kerajaan di dunia
  • 85. Testimonies for the Church Vol.4, pg 495.1 Setan menawarkan kepada manusia kerajaan dunianya jika mereka mau berserah kepada kekuasaannya. Banyak orang melakukan hal ini & mengorbankan surga.
  • 86. Apa saya telah menjadi Petrus Modern? Even after Extra miles – Picturing The End Result – Menjadi Lelah Melihat Kemuliaan & Kerajaan Tuhan Belajar dari pengalaman Musa & Elia
  • 87. Tetapi sebelum mahkota diperoleh harus ada salib. Bukannya penobatan Kristus sebagai raja melainkan kematian yang akan dilaksanakan di Yerusalem, ialah pokok pembicaraan dan perbincangan mereka dengan Yesus. Kerinduan Segala Zaman, hal. 467
  • 88. Kata-Nya kepada mereka semua: "Setiap orang yang mau mengikut Aku, ia harus menyangkal dirinya, memikul salibnya setiap hari dan mengikut Aku. Lukas 9:23
  • 89. Banyak orang berfikir salib hanyalah tentang penderitaan fisik yang harus ditanggung. Kita tahu apa salib dari Yesus, Bagaimana dengab salib yang dipikul Musa & Elia? Kenapa?
  • 90. Musa telah memohon bagi Israel: "Tetapi sekarang, kiranya Engkau mengampuni dosa mereka itu & jika tidak, hapuskanlah kiranya namaku dari dalam kitab yang telah Kautulis.” Keluaran 32:32
  • 91. “Jawablah aku, ya TUHAN, jawablah aku, supaya bangsa ini mengetahui, bahwa Engkaulah Allah, ya TUHAN, dan Engkaulah yang membuat hati mereka tobat kembali.” (1 Raja-raja 18: 37)
  • 92. Harapan dunia, keselamatan setiap manusia, merupakan pembicara mereka. Kerinduan Segala Zaman, hal. 467
  • 93. Harapan dunia, keselamatan setiap manusia, merupakan pembicara mereka. Kerinduan Segala Zaman, hal. 467 Apa yang menjadi topik pembicaraan Surga saat ini?
  • 94. GUNUNG BERSA MA YESUS Mengapa Yesus membawa Petrus, Yohanes & Yakobus naik ke atas gunung? WalaupunYesus tahu mereka akan tertidur & memimpikan untuk membangun kerajaan dunia.
  • 95. Tapi Doa Yesus: - Agar mereka melihat kemuliaan & Kerajaan Tuhan dinyatakan - Mengalami Pengalaman dari Musa & Elia GUNUNG BERSA MA YESUS
  • 96. Sementara ia berkata demikian, datanglah awan menaungi mereka. Dan ketika mereka masuk ke dalam awan itu, takutlah mereka. Lukas 9:34
  • 97. 35 Maka terdengarlah suara dari dalam awan itu, yang berkata: "Inilah Anak-Ku yang Kupilih, dengarkanlah Dia." 36 Ketika suara itu terdengar, nampaklah Yesus tinggal seorang diri. Lukas 9:35-36
  • 98. ketika mereka mendengar suara Allah, murid-murid itu pun jatuh tersungkur ke tanah. sampai Yesus mendekati mereka, dan menjamah mereka, melenyapkan ketakutan mereka dengan suaraNya yang sudah dikenal, "Berdirilah, jangan takut!" Lukas 9:37