SlideShare a Scribd company logo
BAB 3
GAMBAR SKETSA DAN
ILUSTRASI
MATERI :
Gambar Sketsa
01
Gambar Ilustrasi
02
03 Gambar Ilustrasi Manual
04
05
Gambar Ilustrasi Digital
Gambar Ilustrasi Manual dan Digital
Gambar Sketsa ?
01
Gambar Sketsa
Sket (sketch) merupakan gambaran
atau lukisan yang kasar, ringan,
semata-mata garis besar atau
belum selesai.
Manfaat Sketsa
1. Untuk memberikan gambaran tema
2. Meminimalisir kesalahan
3. Mempertajam pengamatan
4. Meningkatkan kemampuan mengkoordinasi hasil
pengamatan dan ketrampilan tangan
Aturan dalam membuat gambar sketsa :
1. Membuat kerangka gambar
2. Menggambar garis sekundernya
3. Menebalkan garis-garis sketsa yang sudah benar.
Ketebalan sesuai dengan karakter jenis garis yang
diinginkan
Peralatan yang dibutuhkan
untuk membuat gambar sketsa :
1. Media gambar : kertas gambar(kertas HVS,
kertas manila, kertas sketsa).
2. Alat gambar manual : pensil
3. Alat gambar digital : digital pen, software design
grafis.
4. Alat bantu gambar : light box, scanner, mistar
gambar segitiga, meja gambar, busur derajat, penghapus.
Macam-macam Sketsa
1. Sketsa Bentuk
Bentuk-bentuk obyek alam benda
adalah benda mati yang tidak dapat
bergerak, sehingga lebih mudah
untuk dibuat gambarnya karena kita
dapat menganalisa obyek tersebut
dengan lebih baik.
contoh, misalnya kita ingin membuat gambar sketsa sebuah
cangkir seperti gambar dibawah:
● Makhluk hidup (tumbuhan, binatang dan manusia) lebih membutuhkan
kecermatan jika ingin dituangkan dalam media gambar. Dalam menggambar
tumbuhan dan binatang terdapat perbedaan.
● Dalam menggambar manusia memerlukan keterampilan dan ketekunan yang
lebih dibanding menggambar obyek lainnya. Hal ini disebabkan karena bentuk
tubuh manusia memiliki anatomi tubuh dan plastisitas yang kompleks.
2. Sketsa Makhluk Hidup
Berikut ini contoh urutan yang dapat dilakukan jika ingin
menggambar wajah manusia :
3. Sketsa Suasana Ramai
Tema sketsa lebih banyak
dikaitkan dengan subyek yang
diangkat dari penggarapan
obyek-obyek outdoor.
Gambar Ilustrasi
02
Gambar Ilustrasi
Ilustrasi berasal
dari bahasa latin
ilustrare yang
artinya
penampakan,
kemuliaan, cahaya,
penerangan dan
penggambaran
secara hidup-hidup.
Gambar ilustrasi
adalah suatu karya
seni rupa dua
dimensi, bertujuan
untuk memperjelas
maksud dari cerita,
berita maupun pesan.
Langkah dalam membuat gambar ilustrasi
 Gagasan
Gagasan bersumber dari bahan yang akan diilustrasikan. Setelah
ada gagasan, tentukan adegan apa yang akan digambar, siapa
saja tokohnya, bagaimana suasananya, tentukan juga corak
gambar dan media yang akan digunakan.
 Sketsa
Merupakan proses menggambar yang paling awal mengsket
atau membuat rancangan gambar (sketsa)
 Pewarnaan
Setelah sket di anggap selesai, selanjutnya sketsa dapat
diwarnai.
Gambar Ilustrasi Manual
03
1. Teknik Out line
2. Teknik arsir
3. Teknik blok
4. Teknik scraperboard
5. Teknik dot
6. Teknik goresan kering (dry brush)
7. Teknik half tone
8. Teknik siluet
Beberapa teknik gambar ilustrasi yang dibuat secara manual :
Gambar Ilustrasi Manual yaitu dengan cara menggambar
menggunakan tangan (manual), dengan bantuan alat digital berupa
foto dan komputer, atau kombinasi dari manual dan digital.
Gambar Ilustrasi Digital
04
Ilustrasi digital adalah ilmu yang mempelajari tentang
bagaimana mengesplorasikan kemampuan kreatif program
komputer untuk membuat seni visual berupa ilustrasi dan
memperbaiki ilustrasi.
Ada dua macam gambar dapat dihasilkan proses digital,
yaitu gambar vektor dan gambar bitmap.
Gambar Ilustrasi Manual
dan Digital
05
Gambar ilustrasi manual dan digital adalah gambar
ilustrasi yang dibuat dengan cara memadukan antara
teknik manual dan digital.
Beberapa tahapan untuk membuat gambar ilustrasi
manual dan digital :
1. Membuat Sketsa
2. Menampilkan Sketsa Pada Komputer
3. Mewarna Ilustrasi
4. Membuat Detail Ilustrasi
Terima kasih 

More Related Content

Similar to Gambar Sketsa dan Ilustrasi.pptx

Materi seni rupa dua dimensi
Materi seni rupa dua dimensiMateri seni rupa dua dimensi
Materi seni rupa dua dimensi
billy ferdian
 
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafis
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafisMateri pemanfaatan AI d alam desai grafis
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafis
maskurinauval1
 
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdfppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
SitiAmal1
 
DDG - SISKOM (1).docx
DDG - SISKOM (1).docxDDG - SISKOM (1).docx
DDG - SISKOM (1).docx
GantengLiar
 
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
Reza Padria
 
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptxMATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
TaufiqurRahman537175
 
Menggambar ilustrasi
Menggambar ilustrasiMenggambar ilustrasi
Menggambar ilustrasi
YarithTialen1
 
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptxMATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
Karyono Ayo
 
MEIDIA ILUSTRASI 2.ppt
MEIDIA  ILUSTRASI 2.pptMEIDIA  ILUSTRASI 2.ppt
MEIDIA ILUSTRASI 2.ppt
RosmeriatyDamanik
 
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdfSeni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
farahamaliasyarifah2
 
Materi 2 Gamtek.pdf
Materi 2 Gamtek.pdfMateri 2 Gamtek.pdf
Materi 2 Gamtek.pdf
YudiAristaYulanda
 
SKETSA.pptx
SKETSA.pptxSKETSA.pptx
SKETSA.pptx
MaiHimeMira
 
BAB 1_16.9 STD.pptx
BAB 1_16.9 STD.pptxBAB 1_16.9 STD.pptx
BAB 1_16.9 STD.pptx
AlferTumanggor
 
Isi
IsiIsi
Melukis_Kelas 9
Melukis_Kelas 9Melukis_Kelas 9
Melukis_Kelas 9
AlImamIslamicSchool
 
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 IlustrasiReka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
Mohd Nazri Awang
 
Animasi
AnimasiAnimasi
Animasi
iepp10
 
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas aksesSeni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
irengmaulana
 

Similar to Gambar Sketsa dan Ilustrasi.pptx (20)

Materi seni rupa dua dimensi
Materi seni rupa dua dimensiMateri seni rupa dua dimensi
Materi seni rupa dua dimensi
 
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafis
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafisMateri pemanfaatan AI d alam desai grafis
Materi pemanfaatan AI d alam desai grafis
 
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdfppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
ppt-seni-rupa-gambar-model_compress.pdf
 
DDG - SISKOM (1).docx
DDG - SISKOM (1).docxDDG - SISKOM (1).docx
DDG - SISKOM (1).docx
 
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
Tugas tik tanggal 19 agustus 2014
 
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptxMATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
MATERI SENI BUDAYA KLS X_2.pptx
 
Kd 2.1
Kd 2.1Kd 2.1
Kd 2.1
 
Menggambar ilustrasi
Menggambar ilustrasiMenggambar ilustrasi
Menggambar ilustrasi
 
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptxMATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
MATERI PRESENTASI PENGENALAN DESAIN GRAFIS.pptx
 
MEIDIA ILUSTRASI 2.ppt
MEIDIA  ILUSTRASI 2.pptMEIDIA  ILUSTRASI 2.ppt
MEIDIA ILUSTRASI 2.ppt
 
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdfSeni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
Seni Budaya Kelompok 58C_20240116_082628_0000.pdf
 
Materi 2 Gamtek.pdf
Materi 2 Gamtek.pdfMateri 2 Gamtek.pdf
Materi 2 Gamtek.pdf
 
Odon
OdonOdon
Odon
 
SKETSA.pptx
SKETSA.pptxSKETSA.pptx
SKETSA.pptx
 
BAB 1_16.9 STD.pptx
BAB 1_16.9 STD.pptxBAB 1_16.9 STD.pptx
BAB 1_16.9 STD.pptx
 
Isi
IsiIsi
Isi
 
Melukis_Kelas 9
Melukis_Kelas 9Melukis_Kelas 9
Melukis_Kelas 9
 
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 IlustrasiReka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
Reka Cipta Tingkatan 4 Bab 03 Ilustrasi
 
Animasi
AnimasiAnimasi
Animasi
 
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas aksesSeni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
Seni Rupa 2 dimensi kumpulan buku lama dan bebas akses
 

More from RizkiAufaKhansa

Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptxMengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
RizkiAufaKhansa
 
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptxJenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
RizkiAufaKhansa
 
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptxMenerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
RizkiAufaKhansa
 
Berpikir Komputasional.pptx
Berpikir Komputasional.pptxBerpikir Komputasional.pptx
Berpikir Komputasional.pptx
RizkiAufaKhansa
 
Konsep DMI.pptx
Konsep DMI.pptxKonsep DMI.pptx
Konsep DMI.pptx
RizkiAufaKhansa
 
Storyboard.pptx
Storyboard.pptxStoryboard.pptx
Storyboard.pptx
RizkiAufaKhansa
 

More from RizkiAufaKhansa (6)

Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptxMengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
Mengevaluasi penggabungan gambar vektor dan bitmap.pptx
 
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptxJenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
Jenis Jenis Kamera Dan Alat Bantu Fotografi (2).pptx
 
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptxMenerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
Menerapkan gambar dan teks berbasis vektor.pptx
 
Berpikir Komputasional.pptx
Berpikir Komputasional.pptxBerpikir Komputasional.pptx
Berpikir Komputasional.pptx
 
Konsep DMI.pptx
Konsep DMI.pptxKonsep DMI.pptx
Konsep DMI.pptx
 
Storyboard.pptx
Storyboard.pptxStoryboard.pptx
Storyboard.pptx
 

Recently uploaded

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 

Recently uploaded (20)

Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar IPS Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 

Gambar Sketsa dan Ilustrasi.pptx

  • 1. BAB 3 GAMBAR SKETSA DAN ILUSTRASI
  • 2. MATERI : Gambar Sketsa 01 Gambar Ilustrasi 02 03 Gambar Ilustrasi Manual 04 05 Gambar Ilustrasi Digital Gambar Ilustrasi Manual dan Digital
  • 4. Gambar Sketsa Sket (sketch) merupakan gambaran atau lukisan yang kasar, ringan, semata-mata garis besar atau belum selesai.
  • 5. Manfaat Sketsa 1. Untuk memberikan gambaran tema 2. Meminimalisir kesalahan 3. Mempertajam pengamatan 4. Meningkatkan kemampuan mengkoordinasi hasil pengamatan dan ketrampilan tangan
  • 6. Aturan dalam membuat gambar sketsa : 1. Membuat kerangka gambar 2. Menggambar garis sekundernya 3. Menebalkan garis-garis sketsa yang sudah benar. Ketebalan sesuai dengan karakter jenis garis yang diinginkan
  • 7. Peralatan yang dibutuhkan untuk membuat gambar sketsa : 1. Media gambar : kertas gambar(kertas HVS, kertas manila, kertas sketsa). 2. Alat gambar manual : pensil 3. Alat gambar digital : digital pen, software design grafis. 4. Alat bantu gambar : light box, scanner, mistar gambar segitiga, meja gambar, busur derajat, penghapus.
  • 9. 1. Sketsa Bentuk Bentuk-bentuk obyek alam benda adalah benda mati yang tidak dapat bergerak, sehingga lebih mudah untuk dibuat gambarnya karena kita dapat menganalisa obyek tersebut dengan lebih baik.
  • 10. contoh, misalnya kita ingin membuat gambar sketsa sebuah cangkir seperti gambar dibawah:
  • 11. ● Makhluk hidup (tumbuhan, binatang dan manusia) lebih membutuhkan kecermatan jika ingin dituangkan dalam media gambar. Dalam menggambar tumbuhan dan binatang terdapat perbedaan. ● Dalam menggambar manusia memerlukan keterampilan dan ketekunan yang lebih dibanding menggambar obyek lainnya. Hal ini disebabkan karena bentuk tubuh manusia memiliki anatomi tubuh dan plastisitas yang kompleks. 2. Sketsa Makhluk Hidup
  • 12. Berikut ini contoh urutan yang dapat dilakukan jika ingin menggambar wajah manusia :
  • 13. 3. Sketsa Suasana Ramai Tema sketsa lebih banyak dikaitkan dengan subyek yang diangkat dari penggarapan obyek-obyek outdoor.
  • 15. Gambar Ilustrasi Ilustrasi berasal dari bahasa latin ilustrare yang artinya penampakan, kemuliaan, cahaya, penerangan dan penggambaran secara hidup-hidup. Gambar ilustrasi adalah suatu karya seni rupa dua dimensi, bertujuan untuk memperjelas maksud dari cerita, berita maupun pesan.
  • 16. Langkah dalam membuat gambar ilustrasi  Gagasan Gagasan bersumber dari bahan yang akan diilustrasikan. Setelah ada gagasan, tentukan adegan apa yang akan digambar, siapa saja tokohnya, bagaimana suasananya, tentukan juga corak gambar dan media yang akan digunakan.  Sketsa Merupakan proses menggambar yang paling awal mengsket atau membuat rancangan gambar (sketsa)  Pewarnaan Setelah sket di anggap selesai, selanjutnya sketsa dapat diwarnai.
  • 18. 1. Teknik Out line 2. Teknik arsir 3. Teknik blok 4. Teknik scraperboard 5. Teknik dot 6. Teknik goresan kering (dry brush) 7. Teknik half tone 8. Teknik siluet Beberapa teknik gambar ilustrasi yang dibuat secara manual : Gambar Ilustrasi Manual yaitu dengan cara menggambar menggunakan tangan (manual), dengan bantuan alat digital berupa foto dan komputer, atau kombinasi dari manual dan digital.
  • 20. Ilustrasi digital adalah ilmu yang mempelajari tentang bagaimana mengesplorasikan kemampuan kreatif program komputer untuk membuat seni visual berupa ilustrasi dan memperbaiki ilustrasi. Ada dua macam gambar dapat dihasilkan proses digital, yaitu gambar vektor dan gambar bitmap.
  • 22. Gambar ilustrasi manual dan digital adalah gambar ilustrasi yang dibuat dengan cara memadukan antara teknik manual dan digital. Beberapa tahapan untuk membuat gambar ilustrasi manual dan digital : 1. Membuat Sketsa 2. Menampilkan Sketsa Pada Komputer 3. Mewarna Ilustrasi 4. Membuat Detail Ilustrasi