SlideShare a Scribd company logo
KELAHIRAN
NABI MUHAMMAD SAW
Keadaan Arab Sebelum Muhammad
Lahir
 Disebut Jaman Jahilliyah atau Jaman Kebodohan
 Bodoh dalam arti buta aqidah dan akhlaq
 Perilaku yang dilakukan antara lain kefanatik
kesukuan, tidak mau menerima kebenaran dari
orang lain
 Siapa yang kuat itulah yang menang (berlaku
hukum rimba)
Sejarah Singkat Nabi Muhammad SAW
•Nabi Muhammad lahir di Kota Mekkah
pada hari senin tanggal 12 rabi'ul
awal/22 april 571 Masehi.
•Tahun kelahiran Nabi Muhammad
disebut juga tahun gajah
•Ayahnya bernama Abdullah dan ibunya
bernama Siti Aminah
•Ayahnya wafat ketika Nabi Muhammad
masih beradadalam kandungan dan
ibunya wafat ketika beliau berusia 6
tahun
•Yang Menyusui Nabi adalah Halimatul
Sa’diyah dan Suaebah
•Sepeninggal ayah ibunya Nabi, beliau
diasuh kakek dan pamannya.
•Nabi pernah menjadi seorang pedagang
yang jujur sehingga mendapat julukan
Al-Amin
•Beliau menikah dengan Siti Khdijah
pada saat berusia 25 tahun
•Beliau mendapat wahyu pertama pada
usia 40 tahun
Beberapa Peristiwa Yang Terjadi
Saat Kelahirannya
 Nabi Muhammad lahir dalam keadaan sudah
dikhitan
 Jatuhnya berhala di sekitar Ka'bah dalam keadaan
bersujud seakan mensyukuri kelahirannya.
 Matinya api yang selalu disembah kaum Majusi.
 Pohon kurma yang sudah kering kembali subur
dan berbuah, dll.
Diantara
Tujuan diutusnya Nabi Muhammad
Menjadi Rasulullah
 Memberi rahmat untuk makhluk seluruh
alam
 Memberi petunjuk tentang perkara yang
benar dan perkara yang tidak benar
 Memberi kabar gembira pada para umatnya
 Menyempurnakan ajaran-ajaran rasul
sebelumnya
 Untuk menyempurnakan akhlak
Sifat – sifat Wajib Nabi Yang Wajib
Diketahui
Siddiq : Benar
Amanah : Terpercaya
Tablig : Menyampaikan
Fathonah : Cerdas
Beberapa akhlak rasul yang harus
ditiru :
1. Rajin
menjalankan
ibadah
2. Rajin Menuntut
ilmu
3. Hormat Pada
Orang Tua dan
Guru
4. Menyayangi
Sesama
5. Peduli
Terhadap
Alam
Sekitar
6. Menjaga
Persatuan
dan
Kesatuan
7. Peduli
Terhadap
Sesama,
dll
Aku bersaksi di dalam
hati tiada tuhan selain
Allah, nabi Muhamad
rosul Allah pemimpin
umat seluruh alam
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to fdokumen.com_sejarah-singkat-nabi-muhammad-saw.ppt

Bab 1 dahwah nabi di makkah
Bab 1 dahwah nabi di makkahBab 1 dahwah nabi di makkah
Bab 1 dahwah nabi di makkah
KhoirulAnwar126691
 
riwayat hidup rasulullah
 riwayat hidup rasulullah riwayat hidup rasulullah
riwayat hidup rasulullah
cea0059
 
Materi PAI Kelas VII
Materi PAI Kelas VIIMateri PAI Kelas VII
Materi PAI Kelas VII
Faridatunnisa
 
Tekpen posting blog
Tekpen posting blogTekpen posting blog
Tekpen posting blog
NoviShinta
 
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAWSejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Firdika Arini
 
Materi pai
Materi paiMateri pai
Materi pai
Faridatunnisa
 
sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah
annisamldya1
 
Riwayat hidup rasulullah saw
Riwayat hidup rasulullah sawRiwayat hidup rasulullah saw
Riwayat hidup rasulullah saw
Nurul Farhan Ibrahim
 
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAHPERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
qqilah
 
Kisah kelahiran nabi muhammad
Kisah kelahiran nabi muhammadKisah kelahiran nabi muhammad
Kisah kelahiran nabi muhammadErman Hidayat
 
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptxPesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
operatorpai
 
SKI Kelas 7 BAB 1.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1.pptxSKI Kelas 7 BAB 1.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1.pptx
RENGGINANGPUTRIKEDIR
 
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptxSKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
muspiro04
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah
Amrmer
 
sejarah peradaban islam pada periode mekah
sejarah peradaban islam pada periode mekahsejarah peradaban islam pada periode mekah
sejarah peradaban islam pada periode mekah
dayat7
 
Shirah lahir kenabian
Shirah lahir kenabianShirah lahir kenabian
Shirah lahir kenabian
Septianing Tyas
 
Babv 161204074517
Babv 161204074517Babv 161204074517
Babv 161204074517
NoviShinta
 
Materi PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB VMateri PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB V
FaridAtoz
 
SKI KLS 7.pptx
SKI KLS 7.pptxSKI KLS 7.pptx
SKI KLS 7.pptx
Ayutriyadi1
 
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptxSKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
Qolbuna
 

Similar to fdokumen.com_sejarah-singkat-nabi-muhammad-saw.ppt (20)

Bab 1 dahwah nabi di makkah
Bab 1 dahwah nabi di makkahBab 1 dahwah nabi di makkah
Bab 1 dahwah nabi di makkah
 
riwayat hidup rasulullah
 riwayat hidup rasulullah riwayat hidup rasulullah
riwayat hidup rasulullah
 
Materi PAI Kelas VII
Materi PAI Kelas VIIMateri PAI Kelas VII
Materi PAI Kelas VII
 
Tekpen posting blog
Tekpen posting blogTekpen posting blog
Tekpen posting blog
 
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAWSejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
Sejarah Kelahiran Nabi Muhammad SAW
 
Materi pai
Materi paiMateri pai
Materi pai
 
sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah sejarah islam periode mekah
sejarah islam periode mekah
 
Riwayat hidup rasulullah saw
Riwayat hidup rasulullah sawRiwayat hidup rasulullah saw
Riwayat hidup rasulullah saw
 
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAHPERISTIWA SEBELUM HIJRAH
PERISTIWA SEBELUM HIJRAH
 
Kisah kelahiran nabi muhammad
Kisah kelahiran nabi muhammadKisah kelahiran nabi muhammad
Kisah kelahiran nabi muhammad
 
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptxPesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
Pesantren Ramadhan tentang nabi SAW.pptx
 
SKI Kelas 7 BAB 1.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1.pptxSKI Kelas 7 BAB 1.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1.pptx
 
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptxSKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
 
Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah Dakwah rasulullah periode mekah
Dakwah rasulullah periode mekah
 
sejarah peradaban islam pada periode mekah
sejarah peradaban islam pada periode mekahsejarah peradaban islam pada periode mekah
sejarah peradaban islam pada periode mekah
 
Shirah lahir kenabian
Shirah lahir kenabianShirah lahir kenabian
Shirah lahir kenabian
 
Babv 161204074517
Babv 161204074517Babv 161204074517
Babv 161204074517
 
Materi PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB VMateri PAI Kelas 7 BAB V
Materi PAI Kelas 7 BAB V
 
SKI KLS 7.pptx
SKI KLS 7.pptxSKI KLS 7.pptx
SKI KLS 7.pptx
 
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptxSKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
SKI Kelas 7 BAB 1 - www.ilmuguru.org.pptx
 

Recently uploaded

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 

Recently uploaded (20)

705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 

fdokumen.com_sejarah-singkat-nabi-muhammad-saw.ppt

  • 2. Keadaan Arab Sebelum Muhammad Lahir  Disebut Jaman Jahilliyah atau Jaman Kebodohan  Bodoh dalam arti buta aqidah dan akhlaq  Perilaku yang dilakukan antara lain kefanatik kesukuan, tidak mau menerima kebenaran dari orang lain  Siapa yang kuat itulah yang menang (berlaku hukum rimba)
  • 3.
  • 4. Sejarah Singkat Nabi Muhammad SAW •Nabi Muhammad lahir di Kota Mekkah pada hari senin tanggal 12 rabi'ul awal/22 april 571 Masehi. •Tahun kelahiran Nabi Muhammad disebut juga tahun gajah •Ayahnya bernama Abdullah dan ibunya bernama Siti Aminah •Ayahnya wafat ketika Nabi Muhammad masih beradadalam kandungan dan ibunya wafat ketika beliau berusia 6 tahun
  • 5. •Yang Menyusui Nabi adalah Halimatul Sa’diyah dan Suaebah •Sepeninggal ayah ibunya Nabi, beliau diasuh kakek dan pamannya. •Nabi pernah menjadi seorang pedagang yang jujur sehingga mendapat julukan Al-Amin •Beliau menikah dengan Siti Khdijah pada saat berusia 25 tahun •Beliau mendapat wahyu pertama pada usia 40 tahun
  • 6. Beberapa Peristiwa Yang Terjadi Saat Kelahirannya  Nabi Muhammad lahir dalam keadaan sudah dikhitan  Jatuhnya berhala di sekitar Ka'bah dalam keadaan bersujud seakan mensyukuri kelahirannya.  Matinya api yang selalu disembah kaum Majusi.  Pohon kurma yang sudah kering kembali subur dan berbuah, dll.
  • 7. Diantara Tujuan diutusnya Nabi Muhammad Menjadi Rasulullah  Memberi rahmat untuk makhluk seluruh alam  Memberi petunjuk tentang perkara yang benar dan perkara yang tidak benar  Memberi kabar gembira pada para umatnya  Menyempurnakan ajaran-ajaran rasul sebelumnya  Untuk menyempurnakan akhlak
  • 8. Sifat – sifat Wajib Nabi Yang Wajib Diketahui Siddiq : Benar Amanah : Terpercaya Tablig : Menyampaikan Fathonah : Cerdas
  • 9. Beberapa akhlak rasul yang harus ditiru : 1. Rajin menjalankan ibadah
  • 11. 3. Hormat Pada Orang Tua dan Guru
  • 16. Aku bersaksi di dalam hati tiada tuhan selain Allah, nabi Muhamad rosul Allah pemimpin umat seluruh alam