SlideShare a Scribd company logo
DINASTI ABBASIYAH
Nama Khalifah Kebijakan
1. Al-Saffah AH 132-136
atau AD 749-754
2. Al-Mansur AH 136-
158 atau AD 754-775
3. Al-Mahdi AH 158-169
atau AD 775-785
4. Al-Hadi AH 169-170
atau AD 785-786
5. Harun Al-Rashid AH
170-193 atau AD 786-
809
6. Al-Amin AH 193-198
atau AD 809-813
7. Al-Ma'mun AH 198-
218 atau AD 813-833
8. Al-Mu'tasim AH 218-
227 atau AD 833-842
9. Al-Wathiq AH 227-
232 atau AD 842-847
10. Al-Mutawakkil AH
232-247 atau AD 847-
861
1. Memindahkan pusat kekuasaan Bani Abbasiyah dari Hasyimiyah ke Baghdad
2. Kota Baghdad sebagai pusat kekuasaan Abbasiyah dibuka menjadi kota terbuka untuk semua peradaban
dari berbagai bangsa masuk. Hal ini dilakukan oleh para khalifah melihatpengalaman pola pengembangan
budaya dan ilmu masa Bani Umayyah yang bersifat arab oriented.
3. Ilmu pengetahuan dianggap sebagai suatu yang sangat mulia dan berharga. Para khalifah adalah orang
orang yang sangat mencintai ilmu dan membuka kesempatan ilmu pengetahuan seluas luasnya.
4. Rakyat diberi beban berpikir serta memperoleh hak asasinya dalam segala bidang seperti aqidah, iabdah
filsafat, dan ilmu pengetahuan.
5. Para mentri keturunan Persia diberi hak penuh untuk menjakankan pemerintahan sehingga mereka
memegang peranan penting dalam memajukan kebudayaan dan ilmu pengetahuan.
6. membangun ekonomi islam, pemerintahan Abbasiyah memiliki perbendaharaan harata yang cukup
melimpah di baitu maal hasil rampasan perang dari kemenangan perang.
7. Dalam pengembangan ilmu pengetahuan para khalifah banyak yang mendukung perkembangan ilmu
pengetahuan, sehingga banyak buku buku yang dikarang oleh ilmuan dalam lembaga lembaga ilmu
pengetahuan yang dibangun untuk memfasilitasi kegiatan masyarakat dalam menimbah ilmu
pengetahuan.
8. Masyarakat dapat dibagi menjadi dua kelompok besar, kelompok pertama yaitu kelompok khalifah, ,
Kelompok kedua, yaitu kelompok masyarakat umum.
DINASTI ABBASIYAH
Nama Khalifah Perkembangan/Kemajuan
1. Al-Saffah AH 132-136
atau AD 749-754
2. Al-Mansur AH 136-
158 atau AD 754-775
3. Al-Mahdi AH 158-169
atau AD 775-785
4. Al-Hadi AH 169-170
atau AD 785-786
5. Harun Al-Rashid AH
170-193 atau AD 786-
809
6. Al-Amin AH 193-198
atau AD 809-813
7. Al-Ma'mun AH 198-
218 atau AD 813-833
8. Al-Mu'tasim AH 218-
227 atau AD 833-842
9. Al-Wathiq AH 227-
232 atau AD 842-847
10. Al-Mutawakkil AH
232-247 atau AD 847-
861
Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan.
Pemerintahan dinasti Ayyubiyah terutama pada masa kekuasaan Nuruddin dan Shalahuddin telah berhasil
menjadikan Damaskus sebagai kota pendidikan. Damaskus, ibu kota Suriah, masih menyimpan bukti yang
menunjukkan jejak arsitektur dan pendidikan yang dikembangkan kedua penguasa tersebut. Nuruddin tidak
hanya merenovasi dinding-dinding pertahanan kota, menambahkan beberapa pintu gerbang dan menara, serta
membangun gedung-gedung pemerintahan yang masih bisa digunakan hingga kini, tetapi juga
mendirikan madrasah sebagai sekolah pertama di Damaskus yang difokuskan untuk pengembangan ilmu
hadist. Madrasah ini terus berkembang dan menyebar ke seluruh pelosok Suria
Kemajuan Islam pada masa ini meliputi bidang ilmu pengetahuan, ekonomi, ilmu bangunan (arsitektur), sosial,
dan bidang militer.
Dalam hal perekonomian pemerintahan Dinasti Ayyubiah bekerja sama dengan penguasa muslim di wilayah lain,
membangun perdagangan dengan kota-kota di laut Tengah, lautan Hindia dan menyempurnakan sistim perpajakan.
Hubungan internasional dalam perdagangan baik jalur laut maupun jalur darat semakin ramai dan membawa
pengaruh bagi negara Eropa dan negara-negara yang dikuasainya. Sejak saat itu dunia ekonomi dan perdagangan
sudah menggunakan sistem kredit, bank termasuk Letter of Credit, bahkan ketika itu sudah ada mata uang yang
terbuat dari emas.
Akademi Ilmu Pengetahuan pertama di dunia, yang terdiri dari perpustakaan, pusat pemerintahan, observatorium
bintang, dan Universitas Darul Ulum.
Pada masa pemerintahan Shalahuddin, kekuatan militernya terkenal sangat tangguh. Pasukannya diperkuat oleh
pasukan Barbar, Turki dan Afrika. Selain juga memiliki alat-alat perang, pasukan berkuda, pedang dan panah
dinasti ini juga memiliki burung elang sebagai kepala burung-burung dalam peperangan.Shalahuddin juga
membuat bangunan monumental berupa tembok kota di Kairo dan Muqattam yaitu benteng Qal’al Jabal Sultan
Salahuddin al-Ayubi atau lebih dikenal dengan sebutan benteng Salahuddin Al-Ayubi, yang sampai hari ini masih
berdiri dengan megahnya.
DINASTI ABBASIYAH
Nama Khalifah Kemunduran
1. Al-Saffah AH 132-136
atau AD 749-754
2. Al-Mansur AH 136-
158 atau AD 754-775
3. Al-Mahdi AH 158-169
atau AD 775-785
4. Al-Hadi AH 169-170
atau AD 785-786
5. Harun Al-Rashid AH
170-193 atau AD 786-
809
6. Al-Amin AH 193-198
atau AD 809-813
7. Al-Ma'mun AH 198-
218 atau AD 813-833
8. Al-Mu'tasim AH 218-
227 atau AD 833-842
9. Al-Wathiq AH 227-
232 atau AD 842-847
10. Al-Mutawakkil AH
232-247 atau AD 847-
861
1. Pemisahan Antara Agama dan Kekuasaan
2. Peralihan Sistem Pewarisan Kekuasaan
3. Perilaku Amoral Beberapa Khalifah
4. Konflik Keagamaan
5. Konflik Kesukuan
DINASTI ABBASIYAH
Nama Khalifah Faktor Penyebab Runtuhnya
1. Al-Saffah AH 132-136
atau AD 749-754
2. Al-Mansur AH 136-
158 atau AD 754-775
3. Al-Mahdi AH 158-169
atau AD 775-785
4. Al-Hadi AH 169-170
atau AD 785-786
5. Harun Al-Rashid AH
170-193 atau AD 786-
809
6. Al-Amin AH 193-198
atau AD 809-813
7. Al-Ma'mun AH 198-
218 atau AD 813-833
8. Al-Mu'tasim AH 218-
227 atau AD 833-842
9. Al-Wathiq AH 227-
232 atau AD 842-847
10. Al-Mutawakkil AH
232-247 atau AD 847-
861
1. Semakin Gencarnya Serangan dari Byzantium ke Dunia Islam
Sejak tahun 1096 M hingga 200 tahun setelahnya, Dinasti Bani Abbasiyahdisibukkan oleh perang salib yang
dilancarkan Byzantium. Serangan Byzantium menjadi salah satu penyebab runtuhnya Bani Abbasiyah karena
merusak berbagai fasilitas umum.
2. Dinasti Kecil yang Banyak Membebaskan Diri dari Baghdad
Faktor eksternal yang sangat berpengaruh terhadap keruntuhan Dinasti Bani Abbasiyah adalah semakin banyaknya
dinasti-dinasti kecil yang membebaskan diri dari kekuasaan pusat di Baghdad. Beberapa dinasti kecil yang sangat
berpengaruh adalah:
 Dinasti Fathimiyah di Mesir
 Dinasti Hamdan di Aleppo
 Dinasti Ikhsyidiyah di Syria dan Mesir
 Dinasti Ghaznawi di Ghazna
 Dinasti Seljuk yang mengambil alih kekuasaan dari Bani Buwaih
Banyaknya dinasti kecil yang memerdekakan diri membuat internal negara Islam sangat tidak stabil. Alhasil terjadi
banyak peperangan antara dinasti satu dengan dinasti lainnya untuk memperluas wilayah.
3. Serangan Bangsa Mongol
Bangsa Mongol tercatat pernah menyerang Dinasti Abbasiyah secara brutal yang dimulai sejak tahun 1220 M oleh
penguasa Timur Leng, yakni Jengis Khan. Serangan bangsa Mongol ini cukup merepotkan Dinasti Bani Abbasiyah
apalagi di saat bersamaan daulah Islam harus berhadapan dengan pasukan salib.
DINASTI ABBASIYAH.docx

More Related Content

Similar to DINASTI ABBASIYAH.docx

Sejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
Sejarah Islam pada Masa Bani UmayyahSejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
Sejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
Adi Suwarno
 
S p-i-dinasti-umayyah
S p-i-dinasti-umayyahS p-i-dinasti-umayyah
S p-i-dinasti-umayyah
Ltfltf
 
kemajuan dinasti abbasiyah.pptx
kemajuan dinasti abbasiyah.pptxkemajuan dinasti abbasiyah.pptx
kemajuan dinasti abbasiyah.pptx
Khoirunnisa174298
 
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptxPertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
RustynaHasanEffendy
 
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al AyyubiyahPerkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Baitinnajmah
 
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docxSEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
JaparSadiqAssaqaf1
 
SKI pptx
SKI pptxSKI pptx
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyahBab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
tutynaryanty
 
Institusi Khalifah
Institusi KhalifahInstitusi Khalifah
Institusi Khalifah
Nur Amirah Amran
 
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyahPerkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Operator Warnet Vast Raha
 
Dinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyahDinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyah
smp1pacitanpacitan
 
CONTOH U T S dan MATERI U A S
CONTOH U T S dan MATERI U A SCONTOH U T S dan MATERI U A S
CONTOH U T S dan MATERI U A S
tikspi2019
 
makalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahmakalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahAzka Al-Kahfi
 
Spei bani abbasyiah
Spei bani abbasyiahSpei bani abbasyiah
Spei bani abbasyiah
Anas Alhifni
 
Typing rangkuman
Typing rangkumanTyping rangkuman
Typing rangkuman
Gilang Pratama Putra
 
PAI Kelas 8 BAB 13.pptx
PAI Kelas 8 BAB 13.pptxPAI Kelas 8 BAB 13.pptx
PAI Kelas 8 BAB 13.pptx
DANIELANDRIANO
 
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
Nur Nashwa Alia binti Khairudin
 
Abbasiyah
AbbasiyahAbbasiyah
Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahJulak Laraw
 
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPTPendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
DianNugraha39
 

Similar to DINASTI ABBASIYAH.docx (20)

Sejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
Sejarah Islam pada Masa Bani UmayyahSejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
Sejarah Islam pada Masa Bani Umayyah
 
S p-i-dinasti-umayyah
S p-i-dinasti-umayyahS p-i-dinasti-umayyah
S p-i-dinasti-umayyah
 
kemajuan dinasti abbasiyah.pptx
kemajuan dinasti abbasiyah.pptxkemajuan dinasti abbasiyah.pptx
kemajuan dinasti abbasiyah.pptx
 
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptxPertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
Pertumbuhan Ilmu Pengetahuan pada Masa Umayyah, Alifa.pptx
 
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al AyyubiyahPerkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
Perkembangan Islam Pada Masa Dinasti Al Ayyubiyah
 
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docxSEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
SEJARAH DINASTI UMAYYAH I DAN I - JAPAR SADIQ ASSAQAF.docx
 
SKI pptx
SKI pptxSKI pptx
SKI pptx
 
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyahBab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
Bab 5 pertumbuhan lmu pengetahuan pada masa umayyah
 
Institusi Khalifah
Institusi KhalifahInstitusi Khalifah
Institusi Khalifah
 
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyahPerkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
Perkembangan ilmu pengetahuan kedokteran pada masa dinasti abbasiyah
 
Dinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyahDinasti umayyah dan abbasiyah
Dinasti umayyah dan abbasiyah
 
CONTOH U T S dan MATERI U A S
CONTOH U T S dan MATERI U A SCONTOH U T S dan MATERI U A S
CONTOH U T S dan MATERI U A S
 
makalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyahmakalah dinasti abbasiyah
makalah dinasti abbasiyah
 
Spei bani abbasyiah
Spei bani abbasyiahSpei bani abbasyiah
Spei bani abbasyiah
 
Typing rangkuman
Typing rangkumanTyping rangkuman
Typing rangkuman
 
PAI Kelas 8 BAB 13.pptx
PAI Kelas 8 BAB 13.pptxPAI Kelas 8 BAB 13.pptx
PAI Kelas 8 BAB 13.pptx
 
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
Penyebaran Islam pada Zaman Kerajaan Abbasiyah | Sirah dan Tamadun Islam | Pe...
 
Abbasiyah
AbbasiyahAbbasiyah
Abbasiyah
 
Sejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyahSejarah bani abbasiyah
Sejarah bani abbasiyah
 
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPTPendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
Pendidikan sejarah islam 3 untuk smp.PPT
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
sriwulandari723
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
arielardinda2
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdfIKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
IKLAN PENERIMAAN GURU SEKUM YPS 2024.pdf
 
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptxFisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
Fisiologi Fonasi dan Saluran Napas Atas.pptx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 

DINASTI ABBASIYAH.docx

  • 1. DINASTI ABBASIYAH Nama Khalifah Kebijakan 1. Al-Saffah AH 132-136 atau AD 749-754 2. Al-Mansur AH 136- 158 atau AD 754-775 3. Al-Mahdi AH 158-169 atau AD 775-785 4. Al-Hadi AH 169-170 atau AD 785-786 5. Harun Al-Rashid AH 170-193 atau AD 786- 809 6. Al-Amin AH 193-198 atau AD 809-813 7. Al-Ma'mun AH 198- 218 atau AD 813-833 8. Al-Mu'tasim AH 218- 227 atau AD 833-842 9. Al-Wathiq AH 227- 232 atau AD 842-847 10. Al-Mutawakkil AH 232-247 atau AD 847- 861 1. Memindahkan pusat kekuasaan Bani Abbasiyah dari Hasyimiyah ke Baghdad 2. Kota Baghdad sebagai pusat kekuasaan Abbasiyah dibuka menjadi kota terbuka untuk semua peradaban dari berbagai bangsa masuk. Hal ini dilakukan oleh para khalifah melihatpengalaman pola pengembangan budaya dan ilmu masa Bani Umayyah yang bersifat arab oriented. 3. Ilmu pengetahuan dianggap sebagai suatu yang sangat mulia dan berharga. Para khalifah adalah orang orang yang sangat mencintai ilmu dan membuka kesempatan ilmu pengetahuan seluas luasnya. 4. Rakyat diberi beban berpikir serta memperoleh hak asasinya dalam segala bidang seperti aqidah, iabdah filsafat, dan ilmu pengetahuan. 5. Para mentri keturunan Persia diberi hak penuh untuk menjakankan pemerintahan sehingga mereka memegang peranan penting dalam memajukan kebudayaan dan ilmu pengetahuan. 6. membangun ekonomi islam, pemerintahan Abbasiyah memiliki perbendaharaan harata yang cukup melimpah di baitu maal hasil rampasan perang dari kemenangan perang. 7. Dalam pengembangan ilmu pengetahuan para khalifah banyak yang mendukung perkembangan ilmu pengetahuan, sehingga banyak buku buku yang dikarang oleh ilmuan dalam lembaga lembaga ilmu pengetahuan yang dibangun untuk memfasilitasi kegiatan masyarakat dalam menimbah ilmu pengetahuan. 8. Masyarakat dapat dibagi menjadi dua kelompok besar, kelompok pertama yaitu kelompok khalifah, , Kelompok kedua, yaitu kelompok masyarakat umum.
  • 2. DINASTI ABBASIYAH Nama Khalifah Perkembangan/Kemajuan 1. Al-Saffah AH 132-136 atau AD 749-754 2. Al-Mansur AH 136- 158 atau AD 754-775 3. Al-Mahdi AH 158-169 atau AD 775-785 4. Al-Hadi AH 169-170 atau AD 785-786 5. Harun Al-Rashid AH 170-193 atau AD 786- 809 6. Al-Amin AH 193-198 atau AD 809-813 7. Al-Ma'mun AH 198- 218 atau AD 813-833 8. Al-Mu'tasim AH 218- 227 atau AD 833-842 9. Al-Wathiq AH 227- 232 atau AD 842-847 10. Al-Mutawakkil AH 232-247 atau AD 847- 861 Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan. Pemerintahan dinasti Ayyubiyah terutama pada masa kekuasaan Nuruddin dan Shalahuddin telah berhasil menjadikan Damaskus sebagai kota pendidikan. Damaskus, ibu kota Suriah, masih menyimpan bukti yang menunjukkan jejak arsitektur dan pendidikan yang dikembangkan kedua penguasa tersebut. Nuruddin tidak hanya merenovasi dinding-dinding pertahanan kota, menambahkan beberapa pintu gerbang dan menara, serta membangun gedung-gedung pemerintahan yang masih bisa digunakan hingga kini, tetapi juga mendirikan madrasah sebagai sekolah pertama di Damaskus yang difokuskan untuk pengembangan ilmu hadist. Madrasah ini terus berkembang dan menyebar ke seluruh pelosok Suria Kemajuan Islam pada masa ini meliputi bidang ilmu pengetahuan, ekonomi, ilmu bangunan (arsitektur), sosial, dan bidang militer. Dalam hal perekonomian pemerintahan Dinasti Ayyubiah bekerja sama dengan penguasa muslim di wilayah lain, membangun perdagangan dengan kota-kota di laut Tengah, lautan Hindia dan menyempurnakan sistim perpajakan. Hubungan internasional dalam perdagangan baik jalur laut maupun jalur darat semakin ramai dan membawa pengaruh bagi negara Eropa dan negara-negara yang dikuasainya. Sejak saat itu dunia ekonomi dan perdagangan sudah menggunakan sistem kredit, bank termasuk Letter of Credit, bahkan ketika itu sudah ada mata uang yang terbuat dari emas. Akademi Ilmu Pengetahuan pertama di dunia, yang terdiri dari perpustakaan, pusat pemerintahan, observatorium bintang, dan Universitas Darul Ulum. Pada masa pemerintahan Shalahuddin, kekuatan militernya terkenal sangat tangguh. Pasukannya diperkuat oleh pasukan Barbar, Turki dan Afrika. Selain juga memiliki alat-alat perang, pasukan berkuda, pedang dan panah dinasti ini juga memiliki burung elang sebagai kepala burung-burung dalam peperangan.Shalahuddin juga membuat bangunan monumental berupa tembok kota di Kairo dan Muqattam yaitu benteng Qal’al Jabal Sultan Salahuddin al-Ayubi atau lebih dikenal dengan sebutan benteng Salahuddin Al-Ayubi, yang sampai hari ini masih berdiri dengan megahnya.
  • 3. DINASTI ABBASIYAH Nama Khalifah Kemunduran 1. Al-Saffah AH 132-136 atau AD 749-754 2. Al-Mansur AH 136- 158 atau AD 754-775 3. Al-Mahdi AH 158-169 atau AD 775-785 4. Al-Hadi AH 169-170 atau AD 785-786 5. Harun Al-Rashid AH 170-193 atau AD 786- 809 6. Al-Amin AH 193-198 atau AD 809-813 7. Al-Ma'mun AH 198- 218 atau AD 813-833 8. Al-Mu'tasim AH 218- 227 atau AD 833-842 9. Al-Wathiq AH 227- 232 atau AD 842-847 10. Al-Mutawakkil AH 232-247 atau AD 847- 861 1. Pemisahan Antara Agama dan Kekuasaan 2. Peralihan Sistem Pewarisan Kekuasaan 3. Perilaku Amoral Beberapa Khalifah 4. Konflik Keagamaan 5. Konflik Kesukuan
  • 4. DINASTI ABBASIYAH Nama Khalifah Faktor Penyebab Runtuhnya 1. Al-Saffah AH 132-136 atau AD 749-754 2. Al-Mansur AH 136- 158 atau AD 754-775 3. Al-Mahdi AH 158-169 atau AD 775-785 4. Al-Hadi AH 169-170 atau AD 785-786 5. Harun Al-Rashid AH 170-193 atau AD 786- 809 6. Al-Amin AH 193-198 atau AD 809-813 7. Al-Ma'mun AH 198- 218 atau AD 813-833 8. Al-Mu'tasim AH 218- 227 atau AD 833-842 9. Al-Wathiq AH 227- 232 atau AD 842-847 10. Al-Mutawakkil AH 232-247 atau AD 847- 861 1. Semakin Gencarnya Serangan dari Byzantium ke Dunia Islam Sejak tahun 1096 M hingga 200 tahun setelahnya, Dinasti Bani Abbasiyahdisibukkan oleh perang salib yang dilancarkan Byzantium. Serangan Byzantium menjadi salah satu penyebab runtuhnya Bani Abbasiyah karena merusak berbagai fasilitas umum. 2. Dinasti Kecil yang Banyak Membebaskan Diri dari Baghdad Faktor eksternal yang sangat berpengaruh terhadap keruntuhan Dinasti Bani Abbasiyah adalah semakin banyaknya dinasti-dinasti kecil yang membebaskan diri dari kekuasaan pusat di Baghdad. Beberapa dinasti kecil yang sangat berpengaruh adalah:  Dinasti Fathimiyah di Mesir  Dinasti Hamdan di Aleppo  Dinasti Ikhsyidiyah di Syria dan Mesir  Dinasti Ghaznawi di Ghazna  Dinasti Seljuk yang mengambil alih kekuasaan dari Bani Buwaih Banyaknya dinasti kecil yang memerdekakan diri membuat internal negara Islam sangat tidak stabil. Alhasil terjadi banyak peperangan antara dinasti satu dengan dinasti lainnya untuk memperluas wilayah. 3. Serangan Bangsa Mongol Bangsa Mongol tercatat pernah menyerang Dinasti Abbasiyah secara brutal yang dimulai sejak tahun 1220 M oleh penguasa Timur Leng, yakni Jengis Khan. Serangan bangsa Mongol ini cukup merepotkan Dinasti Bani Abbasiyah apalagi di saat bersamaan daulah Islam harus berhadapan dengan pasukan salib.