SlideShare a Scribd company logo
PANITIA
HUT KE 73 REPUBLIK INDONESIA
DESA KEBONAGUNG KEC.BALEREJO KAB.MADIUN
No. Reg : 005/11/KT.PH/VII/2018
Lampiran : Satu Berkas
Perihal : Permohonan Bantuan untuk Kegiatan Agustusan
K e p a d a
Yth. Bapak /Ibu: ..................................
Di – Tempat
Asslamu’alaikum Wr . Wb
Salam Sillaturrohim dan semoga Bapak/Ibu dalam keadaan sehat walafiat serta
senantiasa mendapat magfirah Allah SWT.
Bersama ini kami mengajukan permohonan bantuan Kegiatan Agustusan untuk
memeriahkan serta memberi semangat kepada generasi muda dan lingkup masyarakat. Kami
yakin bantuan dana tersebut dapat meningkatkan mutu acara event yang kami laksanakan
tanggal 28 Agustus 2018.
Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu, kami lampirkan proposal Kegiatan
Agustusan yang akan kami selenggarakan yang disertai dokumen pendukung lainnya.
Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum Wr. Wb
Kebonagung, 25 Agustus 2018
Ketua Panitia Sekertaris
BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S
Kepala Desa
SUNJOTO
PANITIA
HUT KE 73 REPUBLIK INDONESIA
DESA KEBONAGUNG KEC.BALEREJO KAB.MADIUN
PROPOSAL
I. DASAR PEMIKIRAN
Perkembangan zaman yang semakin mengglobal saat ini sudah menyempitkan
pandangan dan prilaku manusia terhadap nilai-nilai pancasila, pancasila hanya dijadikan
simbul-simbul belaka dan dibuat pedoman bila akan menguntungkan secara materi.
Demi terbentuknya manusia Indonesia yang berpancasila dan moral , perlu adanya
perjuangan yang gigih dan kebersamaan visi dan misi .
Dinamika perjalanan Karang Taruna Putra Harapan Desa Kebonagung sejak awal
kelahiranya sampai dengan saat ini secara potensial dan fungsional telah mampu
mengembangkan orientasinya sebagai wadah berhimpun, wadah aktualisasi dan wadah
regenerasi anak bangsa indonesia . Dengan tetap mempertahankan nilai – nilai yang telah
diajarkan oleh pancasila .
Berdasarkan pemikiran di atas dan sesuai dengan rutinitas keluarga besar Karang
Taruna Desa Kebonagung bermaksud Mengadakan serangkaian kegiatan dalam rangka
memperingati sekaligus memeriahkan 17 Agustus 1945. Sebagai salah satu bentuk metode
Perjuangan demi terwujudnya Bangsa Indonesia merdeka.
II. TEMA KEGIATAN
Tema Kegiatan :
“KERJA KITA PRESTASI BANGSA”
III. TUJUAN DAN TARGET
a. Tujuan Kegiatan :
1. Memperingati dan memeriahkan 17 Agustus 1945
2. Sebagai manifestasi untuk program kerja Karang Taruna Desa Kebonagung dalam rangka
meningkatkan aktifitas dan kreatifitas.
b. Target Kegiatan
1. Terciptanya rasa persatuan dan kesatuan masyarakat khususnya warga marsyarakat desa
Kebonagung
2. Terwujudnya desa Kebonagung yang aktif
IV. WAKTU DAN TEMPAT
a. Waktu pendaftaran
Hari / Tannggal : Kamis / 29 Juli 2013 s/d Sabtu / 31 Juli 2013
Waktu : 08.00 WIB s/d 03.00 WIB
Tempat : Balai Desa Margoagung
b. Technical Meeting
Hari / Tannggal : Senin 12 Agustus 2013
Waktu : 19.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Balai Desa Margoagung
c. Pelaksanaan
1. Jalan Santai
Hari / Tanggal : Selasa / 28 Agustus 2018
Waktu : 06.00 WIB s/d Selesai
Tempat : Start dan Finish Balai Desa Kebonagung
2. Malam Pentas Seni
Hari / Tannggal : Selasa / 28 Agustus 2018
Waktu : 18:00 WIB s/d Selesai
Tempat : Balai Desa Kebonagung
V. PESERTA JALAN SANTAI
Kegiatan ini diikuti oleh warga Desa Kebonagung Kecamatan Balerejo Kabupaten Madiun
dan sekitanya.
VI. SUSUNAN PANITIA
Terlampir
VII. ANGGARAN BIAYA
Terlampir
VIII. PENUTUP
Demikian gambaran umum tentang kegiatan “KERJA KITA PRESTASI
BANGSA”, dengan harapan dapat memberikan kontribusi positif dalam mewujudkan rasa
persatuan kesatuan. Besar harapan kami kegiatan ini dapat diterima secara positif dari semuia
pihak. Hanya kepada Allah SWT kami melimpahkan semua batasan dan bantuan.
Kebonagung, 25 Agustus 2018
Ketua Panitia Sekertaris
BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S
Kepala Desa
SUNJOTO
SUSUNAN PANITIA
JALAN SANTAI DAN MALAM PENTAS SENI
Pelindung : Kepala Desa Kebonagung
Penanggung jawab : Pengurus Karang Taruna Desa Kebonagung
Panitia pelaksana :
Ketua : Bagus Prayogo
Seketaris : Finna Amalia .S
Bendahara : Anisa Fithria .M
Seksi – seksi :
1. Perlengkapan : Andi Saputro
: Muda .M
Abi Bambang
2. Konsumsi : Rina Andriai
: Lilis .S
Sri Andika
3. Keamanan : Linmas
4. Jalan Santai : Seluruh anggota panitia
PEMASUKAN ANGGARAN DESA JUMLAH
A. MAKAN MINUM KEGIATAN Rp.3.380.000
B. SUBSIDI KASUN @Rp.3.000.000 Rp.6.000.000
C. SEWA PANGGUNG (RESEPSI) Rp.3.000.000
D. SEWA ORGAN TUNGGAL (RESEPSI) Rp.2.000.000
JUMLAH Rp.14.380.000
RENCANA BIAYA PENGELUARAN JUMLAH
A. KONSUMSI JALAN SEHAT Rp.2.000.000
B. KONSUMSI RESEPSI ACARA Rp.5.000.000
C. SEWA PANGGUNG (JALAN SEHAT) Rp.2.000.000
D. SEWA ORGAN TUNGGAL (JALAN SEHAT) Rp.3.000.000
E. HADIAH (JALAN SANTAI) Rp.4.000.000
F. REOG Rp.3.500.000
G. KONSUMSI ROKOK REOG, DLL Rp.1.000.000
H. BANNER/DEKORASI Rp.1.000.000
I. DOKUMENTASI + PUBLIKASI Rp.1.000.000
JUMLAH Rp.22.500.000
Jadi panitia masih mempunyai kekurangan anggaran sebesar Rp.8.120.000
PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi
Bapak/Ibu/Saudara. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan,serta
dapat diadakan secara rutin setiap tanggal 17 agustus karena dengan mengadakan acara untuk
memperingati hari kemerdekaan termasuk sebagai rasa hormat kita terhadap jasa para
pahlawan yang telah berjuang merebut kemerdekaan dari penjajah. karena bangsa yang besar
adalah bangsa yang mampu menghargai jasa para pahawan. kami mengucapkan terima kasih.
Kebonagung, 25 Agustus 2018
Ketua Panitia Sekertaris
BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S
Kepala Desa
SUNJOTO

More Related Content

What's hot

Susunan acara
Susunan acaraSusunan acara
Susunan acara
Khoirul Habib
 
Proposal Jalan Santai
Proposal Jalan SantaiProposal Jalan Santai
Proposal Jalan Santai
Ressa
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
Nais Ajiz
 
Surat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunanSurat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunan
Pemerintah Pauh
 
Proposal pembangunan tpa
Proposal pembangunan tpaProposal pembangunan tpa
Proposal pembangunan tpa
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal futsal jamis_fc
Proposal futsal jamis_fcProposal futsal jamis_fc
Proposal futsal jamis_fc
tintus antariguna
 
proposal hut ri 2018
proposal hut ri 2018 proposal hut ri 2018
proposal hut ri 2018
Opick Water'stone
 
Surat pernyataan kesediaan bekerjasama
Surat pernyataan kesediaan bekerjasamaSurat pernyataan kesediaan bekerjasama
Surat pernyataan kesediaan bekerjasama
Princess Young
 
Proposal 17an anggrawati
Proposal 17an anggrawatiProposal 17an anggrawati
Proposal 17an anggrawati
Xuncy Anggra
 
Proposal hand traktor ok
Proposal hand traktor okProposal hand traktor ok
Proposal hand traktor ok
Raffael Net
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawing
Akang Juve
 
Surat pernyataan dukungan mentor
Surat pernyataan dukungan mentorSurat pernyataan dukungan mentor
Surat pernyataan dukungan mentor
SylviaAnggraeni6
 
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriNie Andini
 
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rosma wati
 
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiContoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiRaynaldsantika
 
Proposal rehab sekolah (acc)
Proposal rehab sekolah (acc)Proposal rehab sekolah (acc)
Proposal rehab sekolah (acc)
SumTrex
 

What's hot (20)

Susunan acara
Susunan acaraSusunan acara
Susunan acara
 
Proposal Jalan Santai
Proposal Jalan SantaiProposal Jalan Santai
Proposal Jalan Santai
 
Proposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan DanaProposal Pengajuan Dana
Proposal Pengajuan Dana
 
Surat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunanSurat keterangan tanah dan bangunan
Surat keterangan tanah dan bangunan
 
Proposal pembangunan tpa
Proposal pembangunan tpaProposal pembangunan tpa
Proposal pembangunan tpa
 
Contoh Proposal Cabe
Contoh Proposal CabeContoh Proposal Cabe
Contoh Proposal Cabe
 
Proposal futsal jamis_fc
Proposal futsal jamis_fcProposal futsal jamis_fc
Proposal futsal jamis_fc
 
proposal hut ri 2018
proposal hut ri 2018 proposal hut ri 2018
proposal hut ri 2018
 
Surat pernyataan kesediaan bekerjasama
Surat pernyataan kesediaan bekerjasamaSurat pernyataan kesediaan bekerjasama
Surat pernyataan kesediaan bekerjasama
 
Proposal 17an anggrawati
Proposal 17an anggrawatiProposal 17an anggrawati
Proposal 17an anggrawati
 
Contoh surat proposal
Contoh  surat proposalContoh  surat proposal
Contoh surat proposal
 
Proposal hand traktor ok
Proposal hand traktor okProposal hand traktor ok
Proposal hand traktor ok
 
Proposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawingProposal turnamen sepak bola tawing
Proposal turnamen sepak bola tawing
 
Surat pernyataan dukungan mentor
Surat pernyataan dukungan mentorSurat pernyataan dukungan mentor
Surat pernyataan dukungan mentor
 
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiriProposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
Proposal permohonan perlengkapan olahraga karang taruna bhakti mandiri
 
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017Rundown pentas seni 17 agustus 2017
Rundown pentas seni 17 agustus 2017
 
Proposal baksos
Proposal baksosProposal baksos
Proposal baksos
 
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja baktiContoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
Contoh Laporan pertanggungjawaban kegiatan kerja bakti
 
Proposal kegiatan jalan sehat
Proposal kegiatan jalan sehatProposal kegiatan jalan sehat
Proposal kegiatan jalan sehat
 
Proposal rehab sekolah (acc)
Proposal rehab sekolah (acc)Proposal rehab sekolah (acc)
Proposal rehab sekolah (acc)
 

Similar to Contoh proposal

SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
Herry Rachmat Safi'i
 
Proposal 73
Proposal 73Proposal 73
Proposal 73
Lutfi Ikbal
 
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.docproposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
PuskesosSejahtera
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal KegiatanKaruniaOP
 
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
EmyPuji
 
Proposal kegiatan 17 agustus
Proposal kegiatan 17 agustusProposal kegiatan 17 agustus
Proposal kegiatan 17 agustus
Habibi Firdaus
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola
fitriza SA
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
Operator Warnet Vast Raha
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
Septian Muna Barakati
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
Septian Muna Barakati
 
PROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBNPROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBN
Herry Rachmat Safi'i
 
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docxPROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
agusatiqmurtadlo1
 
Proposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasionalProposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasional
miftakhu syifa
 
Proposal 17 eigerprint
Proposal 17 eigerprintProposal 17 eigerprint
Proposal 17 eigerprint
paksomo
 
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docxlpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
SetyoNugroho65
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1vitamy
 
proposal17.docx
proposal17.docxproposal17.docx
proposal17.docx
rochmat2
 
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdfOpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
Ikhsanfajriansyah1
 

Similar to Contoh proposal (20)

SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
SURAT PERMOHONAN BANTUAN (PROPOSAL) Jalan Sehat dan Bazar Memperingati HUT RI...
 
Proposal 73
Proposal 73Proposal 73
Proposal 73
 
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.docproposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
proposal-hut-ri-73-th-2018 Jali angsana.doc
 
Proposal Kegiatan
Proposal KegiatanProposal Kegiatan
Proposal Kegiatan
 
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
 
Proposal kegiatan 17 agustus
Proposal kegiatan 17 agustusProposal kegiatan 17 agustus
Proposal kegiatan 17 agustus
 
Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola Proposal Turnamen Sepak bola
Proposal Turnamen Sepak bola
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
 
Proposal gerak jalan
Proposal gerak jalanProposal gerak jalan
Proposal gerak jalan
 
PROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBNPROPOSAL LOMBA PHBN
PROPOSAL LOMBA PHBN
 
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docxPROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
PROJECT PROPOSAL KEGIATAN SILATURAHMI- 1.docx
 
Proposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasionalProposal peringatan hari besar nasional
Proposal peringatan hari besar nasional
 
prop
propprop
prop
 
Proposal 17 eigerprint
Proposal 17 eigerprintProposal 17 eigerprint
Proposal 17 eigerprint
 
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docxlpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
lpj-kegiatan-peringatan-hut-ri-73.docx
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
proposal17.docx
proposal17.docxproposal17.docx
proposal17.docx
 
tugas
tugastugas
tugas
 
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdfOpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
OpenSponsorshipProposalKegiatanInfoDensel.pdf
 

Recently uploaded

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
inekesarupy62
 
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdfTUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
MASNIKA1
 
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptxEkonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
tryasaslianakmuna
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
FORTRESS
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
lilis056
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
MuhammadRijalulamin
 
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxFch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
MASNIKA1
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
mayamonfori
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
unikbetslotbankmaybank
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
forlifeyouu
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
wear7
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
phbawaslujambi
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
flashretailindo
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
ssuser437b77
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
arda89
 
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutanmenejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
Sanzayadwiabimanyu
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
sayangkamuu240203
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
unikbetslotbankmaybank
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
12Halimatussadiah
 

Recently uploaded (19)

ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docxATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
ATP & CP PPKn KELAS 5 (WEBSITEEDUKASI.COM) (1).docx
 
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdfTUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
TUGAS MAKALAH PEMASARANnnn GLOBAL DONE.pdf
 
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptxEkonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
Ekonomi biaya transaksi (transaction cost economics).pptx
 
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptxMODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
MODERN!!! WA 0821 7001 0763 (ALUMINOS) Pintu Kaca Aluminium di Buleleng.pptx
 
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdfsertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
sertifikat pembelajaran merdeka mengajar.pdf
 
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdfCOMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
COMPANY PROFILE PT. BOGOR SERVICIA INTEGRA.pdf
 
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxFch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
ch-14-etika-dlm-MMMMMMMMMm-keuangan.pptTxF
 
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumenStrategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
Strategi Pemasaran dalam kaitannya perilaku konsumen
 
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
UNIKBET : Link Slot Gacor Pragmatic Play Bisa Deposit Memakai Bank BPD DIY Ad...
 
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       pptPASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1).       ppt
PASAR PERSAINGAN SEMPURNA (1). ppt
 
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioningbauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
bauran pemasaran- STP-segmen pasar-positioning
 
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power pointmateri tahun 2024 dan 2023 materi power point
materi tahun 2024 dan 2023 materi power point
 
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptxPPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
PPT legalitas usaha mikro kecil dan menengah.pptx
 
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi PengusahaBagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
Bagaimana Memulai Usaha dan Menjadi Pengusaha
 
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptxBAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
BAB 8 Teori Akuntansi dan Konsekuensi Ekonomi.pptx
 
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutanmenejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
menejemen lalu lintas angkutan jalan berkelanjutan
 
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang  Terbaru 2024
ATRIUM GAMING : Slot Gacor Mudah Menang Terbaru 2024
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Ada Deposit Via Bank Aceh Syariah Resmi ...
 
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
Bab 13 Pelaporan segmen dan Interim ppt.
 

Contoh proposal

  • 1. PANITIA HUT KE 73 REPUBLIK INDONESIA DESA KEBONAGUNG KEC.BALEREJO KAB.MADIUN No. Reg : 005/11/KT.PH/VII/2018 Lampiran : Satu Berkas Perihal : Permohonan Bantuan untuk Kegiatan Agustusan K e p a d a Yth. Bapak /Ibu: .................................. Di – Tempat Asslamu’alaikum Wr . Wb Salam Sillaturrohim dan semoga Bapak/Ibu dalam keadaan sehat walafiat serta senantiasa mendapat magfirah Allah SWT. Bersama ini kami mengajukan permohonan bantuan Kegiatan Agustusan untuk memeriahkan serta memberi semangat kepada generasi muda dan lingkup masyarakat. Kami yakin bantuan dana tersebut dapat meningkatkan mutu acara event yang kami laksanakan tanggal 28 Agustus 2018. Sebagai bahan pertimbangan Bapak/Ibu, kami lampirkan proposal Kegiatan Agustusan yang akan kami selenggarakan yang disertai dokumen pendukung lainnya. Atas perhatian dan kerjasama Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Wr. Wb Kebonagung, 25 Agustus 2018 Ketua Panitia Sekertaris BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S Kepala Desa SUNJOTO
  • 2. PANITIA HUT KE 73 REPUBLIK INDONESIA DESA KEBONAGUNG KEC.BALEREJO KAB.MADIUN PROPOSAL I. DASAR PEMIKIRAN Perkembangan zaman yang semakin mengglobal saat ini sudah menyempitkan pandangan dan prilaku manusia terhadap nilai-nilai pancasila, pancasila hanya dijadikan simbul-simbul belaka dan dibuat pedoman bila akan menguntungkan secara materi. Demi terbentuknya manusia Indonesia yang berpancasila dan moral , perlu adanya perjuangan yang gigih dan kebersamaan visi dan misi . Dinamika perjalanan Karang Taruna Putra Harapan Desa Kebonagung sejak awal kelahiranya sampai dengan saat ini secara potensial dan fungsional telah mampu mengembangkan orientasinya sebagai wadah berhimpun, wadah aktualisasi dan wadah regenerasi anak bangsa indonesia . Dengan tetap mempertahankan nilai – nilai yang telah diajarkan oleh pancasila . Berdasarkan pemikiran di atas dan sesuai dengan rutinitas keluarga besar Karang Taruna Desa Kebonagung bermaksud Mengadakan serangkaian kegiatan dalam rangka memperingati sekaligus memeriahkan 17 Agustus 1945. Sebagai salah satu bentuk metode Perjuangan demi terwujudnya Bangsa Indonesia merdeka. II. TEMA KEGIATAN Tema Kegiatan : “KERJA KITA PRESTASI BANGSA” III. TUJUAN DAN TARGET a. Tujuan Kegiatan : 1. Memperingati dan memeriahkan 17 Agustus 1945 2. Sebagai manifestasi untuk program kerja Karang Taruna Desa Kebonagung dalam rangka meningkatkan aktifitas dan kreatifitas. b. Target Kegiatan 1. Terciptanya rasa persatuan dan kesatuan masyarakat khususnya warga marsyarakat desa Kebonagung 2. Terwujudnya desa Kebonagung yang aktif
  • 3. IV. WAKTU DAN TEMPAT a. Waktu pendaftaran Hari / Tannggal : Kamis / 29 Juli 2013 s/d Sabtu / 31 Juli 2013 Waktu : 08.00 WIB s/d 03.00 WIB Tempat : Balai Desa Margoagung b. Technical Meeting Hari / Tannggal : Senin 12 Agustus 2013 Waktu : 19.00 WIB s/d Selesai Tempat : Balai Desa Margoagung c. Pelaksanaan 1. Jalan Santai Hari / Tanggal : Selasa / 28 Agustus 2018 Waktu : 06.00 WIB s/d Selesai Tempat : Start dan Finish Balai Desa Kebonagung 2. Malam Pentas Seni Hari / Tannggal : Selasa / 28 Agustus 2018 Waktu : 18:00 WIB s/d Selesai Tempat : Balai Desa Kebonagung V. PESERTA JALAN SANTAI Kegiatan ini diikuti oleh warga Desa Kebonagung Kecamatan Balerejo Kabupaten Madiun dan sekitanya. VI. SUSUNAN PANITIA Terlampir VII. ANGGARAN BIAYA Terlampir VIII. PENUTUP Demikian gambaran umum tentang kegiatan “KERJA KITA PRESTASI BANGSA”, dengan harapan dapat memberikan kontribusi positif dalam mewujudkan rasa persatuan kesatuan. Besar harapan kami kegiatan ini dapat diterima secara positif dari semuia pihak. Hanya kepada Allah SWT kami melimpahkan semua batasan dan bantuan.
  • 4. Kebonagung, 25 Agustus 2018 Ketua Panitia Sekertaris BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S Kepala Desa SUNJOTO
  • 5. SUSUNAN PANITIA JALAN SANTAI DAN MALAM PENTAS SENI Pelindung : Kepala Desa Kebonagung Penanggung jawab : Pengurus Karang Taruna Desa Kebonagung Panitia pelaksana : Ketua : Bagus Prayogo Seketaris : Finna Amalia .S Bendahara : Anisa Fithria .M Seksi – seksi : 1. Perlengkapan : Andi Saputro : Muda .M Abi Bambang 2. Konsumsi : Rina Andriai : Lilis .S Sri Andika 3. Keamanan : Linmas 4. Jalan Santai : Seluruh anggota panitia
  • 6. PEMASUKAN ANGGARAN DESA JUMLAH A. MAKAN MINUM KEGIATAN Rp.3.380.000 B. SUBSIDI KASUN @Rp.3.000.000 Rp.6.000.000 C. SEWA PANGGUNG (RESEPSI) Rp.3.000.000 D. SEWA ORGAN TUNGGAL (RESEPSI) Rp.2.000.000 JUMLAH Rp.14.380.000 RENCANA BIAYA PENGELUARAN JUMLAH A. KONSUMSI JALAN SEHAT Rp.2.000.000 B. KONSUMSI RESEPSI ACARA Rp.5.000.000 C. SEWA PANGGUNG (JALAN SEHAT) Rp.2.000.000 D. SEWA ORGAN TUNGGAL (JALAN SEHAT) Rp.3.000.000 E. HADIAH (JALAN SANTAI) Rp.4.000.000 F. REOG Rp.3.500.000 G. KONSUMSI ROKOK REOG, DLL Rp.1.000.000 H. BANNER/DEKORASI Rp.1.000.000 I. DOKUMENTASI + PUBLIKASI Rp.1.000.000 JUMLAH Rp.22.500.000 Jadi panitia masih mempunyai kekurangan anggaran sebesar Rp.8.120.000
  • 7. PENUTUP Demikian proposal ini kami buat. Kami mengharapkan dukungan dan partisipasi Bapak/Ibu/Saudara. Semoga acara ini dapat terlaksana sebagaimana yang kita harapkan,serta dapat diadakan secara rutin setiap tanggal 17 agustus karena dengan mengadakan acara untuk memperingati hari kemerdekaan termasuk sebagai rasa hormat kita terhadap jasa para pahlawan yang telah berjuang merebut kemerdekaan dari penjajah. karena bangsa yang besar adalah bangsa yang mampu menghargai jasa para pahawan. kami mengucapkan terima kasih. Kebonagung, 25 Agustus 2018 Ketua Panitia Sekertaris BAGUS PRAYOGO, FINNA AMALIA .S Kepala Desa SUNJOTO