SlideShare a Scribd company logo
Contoh Penerapan Rumus Dalam Excel
Ketika suatu nanti anda bekerja pada suatu perusahaan,
dan anda disuruh untuk menghitung gaji karyawan, tentunya
anda membutuhkan perhitungan matematis, anda bisa
menggunakan Microsoft Excel sebagai salah satu solusinya.
Ketentuan perusahaan dalam menentukan gaji tiap karyawan,
bisa anda bayangkan sebagai soal yang harus anda kerjakan.
Adapun soal itu adalah sebagai berikut:
1. Status pegawai diisi berdasarkan kode. Jika karakter ke-3
kode=1, maka status menikah dan jika karakter ke-3 dari
kode=0 berarti statusnya belum menikah.
Untuk memudahkan kita menyelesaikan soal diatas, kita
buat catatan kecil untuk menguraikan masalah tersebut.
Miasalnya kita membuat catatan sebagai berikut:
Jika karakter ke-3 kode=1, status = menikah
Jika karakter ke-3 kode=0, status = belum menikah
Kemudian kita terjemahkan kedalam bahasa Excel,
menjadi:
IF(MID(A6;3;1)=”1”;”Menikah”;
IF(MID(A6;3;1)=”0”;”Belum Menikah”))
Karena hanya ada 2 kemungkinan, maka bisa disingkat
menjadi:
=IF(MID(A6;3;1)=”1”;”Menikah”;”Belum Menikah”)
Anda ketik rumus tersebut pada sel D6 (karena baris yang
diseleksi adalah baris 6, sedangkan kita mengisi kolom D).
2. Jenis kelamin diisi berdasarkan karakter ke-3 dari kanan,
jika L=Laki-Laki dan P=Perempuan. Seperti pada soal
nomor satu diatas, kita buat logika sederhananya dahulu:
Jika karakter ke-5=L, Laki-Laki. Selain itu Perempuan.
Sehingga bisa ditulis dalam Excel menjadi:
=IF(MID(A6;5;1)=”L”;”Laki-Laki”;”Perempuan”)
3. Jabatan diisi berdasarkan karakter pertama dari kode, jika
K=Karyawan, M=Manajer, sedangkan, S=Sekretaris
=IF(LEFT(A6;1)=”K”;”Karyawan”;”IF(LEFT(A6;1)=”M”,”Manaj
er”,”Sekretaris))
4. Gaji pokok diisi dengan 2500000 untuk manajer, 1000000
untuk sekretaris serta 400000 untuk karyawan.
=IF(F6=”Manajer”;2500000;IF(F6=”Sekretaris”;1000000;400
000))
5. Tunjangan makan diberikan sebesar 300000 untuk
manajer, 100000 unuk sekretaris dan 60000 untuk
karyawan.
=IF(F6=”Manajer”;300000;IF(F6=”Sekretaris”;100000;60000)
)
6. Tunjangan makan diberikan hanya untuk karyawan laki-
laki sebesar 50000
=IF(AND(E6=”Laki-Laki”;F6=”Karyawan”);50000;0)
7. Khusus untuk manager tunjangan lembur sebesar 200000
dan lainnya sebesar 30000
=IF(F6=”Manajer”;200000;30000)
8. Tunjangan jabatan berupa sebuah mobil hanya untuk
manager atau sekretaris.
=IF(OR(F6=”Manajer”;”F6=”Sekretaris”);”Mobil”;”-“)
9. Potongan masing-masing 15 persen dari seluruh gaji.
=SUM(G6:K6) * 15%
10.Gaji bersih merupakan kalkulasi seluruh gaji dikurangi
potongan.
=SUM(G6:K6) – L6
(hasil jadinya)

More Related Content

Similar to Contoh aplikasi

1CFO22.pptx
1CFO22.pptx1CFO22.pptx
1CFO22.pptx
mlyniAcih
 
cara mudah menulis rumus ms.excel
cara mudah menulis rumus ms.excelcara mudah menulis rumus ms.excel
cara mudah menulis rumus ms.excel
Zulaika Nur Afifah
 
Cara menulis rumus excel
Cara menulis rumus excel Cara menulis rumus excel
Cara menulis rumus excel
2011521210
 
Tugas TIP Ms.Excel
Tugas TIP Ms.ExcelTugas TIP Ms.Excel
TUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCELTUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCEL
aniandrya
 
TUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCELTUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCEL
aniandrya
 
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptxAplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
RidhoZebua1
 
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan VlookupFungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Eko Mardianto
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
SDNUMETRO1
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
MahendraYudaLestiana
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
meiraA1
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
AtmaWijaya12
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
etntus
 
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan dataPerangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
GaliehArsoemb
 
excel
excelexcel
belajar excel.ppt
belajar excel.pptbelajar excel.ppt
belajar excel.ppt
WeightLooss
 

Similar to Contoh aplikasi (17)

1CFO22.pptx
1CFO22.pptx1CFO22.pptx
1CFO22.pptx
 
cara mudah menulis rumus ms.excel
cara mudah menulis rumus ms.excelcara mudah menulis rumus ms.excel
cara mudah menulis rumus ms.excel
 
Cara menulis rumus excel
Cara menulis rumus excel Cara menulis rumus excel
Cara menulis rumus excel
 
Tugas TIP Ms.Excel
Tugas TIP Ms.ExcelTugas TIP Ms.Excel
Tugas TIP Ms.Excel
 
TUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCELTUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCEL
 
TUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCELTUGAS TIP MS EXCEL
TUGAS TIP MS EXCEL
 
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptxAplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
Aplikasi Pengolah Angka Kel 1.pptx
 
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan VlookupFungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan dataPerangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
 
excel
excelexcel
excel
 
belajar excel.ppt
belajar excel.pptbelajar excel.ppt
belajar excel.ppt
 
Point
PointPoint
Point
 

Contoh aplikasi

  • 1. Contoh Penerapan Rumus Dalam Excel Ketika suatu nanti anda bekerja pada suatu perusahaan, dan anda disuruh untuk menghitung gaji karyawan, tentunya anda membutuhkan perhitungan matematis, anda bisa menggunakan Microsoft Excel sebagai salah satu solusinya. Ketentuan perusahaan dalam menentukan gaji tiap karyawan, bisa anda bayangkan sebagai soal yang harus anda kerjakan. Adapun soal itu adalah sebagai berikut: 1. Status pegawai diisi berdasarkan kode. Jika karakter ke-3 kode=1, maka status menikah dan jika karakter ke-3 dari kode=0 berarti statusnya belum menikah. Untuk memudahkan kita menyelesaikan soal diatas, kita buat catatan kecil untuk menguraikan masalah tersebut. Miasalnya kita membuat catatan sebagai berikut: Jika karakter ke-3 kode=1, status = menikah Jika karakter ke-3 kode=0, status = belum menikah
  • 2. Kemudian kita terjemahkan kedalam bahasa Excel, menjadi: IF(MID(A6;3;1)=”1”;”Menikah”; IF(MID(A6;3;1)=”0”;”Belum Menikah”)) Karena hanya ada 2 kemungkinan, maka bisa disingkat menjadi: =IF(MID(A6;3;1)=”1”;”Menikah”;”Belum Menikah”) Anda ketik rumus tersebut pada sel D6 (karena baris yang diseleksi adalah baris 6, sedangkan kita mengisi kolom D). 2. Jenis kelamin diisi berdasarkan karakter ke-3 dari kanan, jika L=Laki-Laki dan P=Perempuan. Seperti pada soal nomor satu diatas, kita buat logika sederhananya dahulu: Jika karakter ke-5=L, Laki-Laki. Selain itu Perempuan. Sehingga bisa ditulis dalam Excel menjadi: =IF(MID(A6;5;1)=”L”;”Laki-Laki”;”Perempuan”) 3. Jabatan diisi berdasarkan karakter pertama dari kode, jika K=Karyawan, M=Manajer, sedangkan, S=Sekretaris =IF(LEFT(A6;1)=”K”;”Karyawan”;”IF(LEFT(A6;1)=”M”,”Manaj er”,”Sekretaris)) 4. Gaji pokok diisi dengan 2500000 untuk manajer, 1000000 untuk sekretaris serta 400000 untuk karyawan. =IF(F6=”Manajer”;2500000;IF(F6=”Sekretaris”;1000000;400 000)) 5. Tunjangan makan diberikan sebesar 300000 untuk manajer, 100000 unuk sekretaris dan 60000 untuk karyawan.
  • 3. =IF(F6=”Manajer”;300000;IF(F6=”Sekretaris”;100000;60000) ) 6. Tunjangan makan diberikan hanya untuk karyawan laki- laki sebesar 50000 =IF(AND(E6=”Laki-Laki”;F6=”Karyawan”);50000;0) 7. Khusus untuk manager tunjangan lembur sebesar 200000 dan lainnya sebesar 30000 =IF(F6=”Manajer”;200000;30000) 8. Tunjangan jabatan berupa sebuah mobil hanya untuk manager atau sekretaris. =IF(OR(F6=”Manajer”;”F6=”Sekretaris”);”Mobil”;”-“) 9. Potongan masing-masing 15 persen dari seluruh gaji. =SUM(G6:K6) * 15% 10.Gaji bersih merupakan kalkulasi seluruh gaji dikurangi potongan. =SUM(G6:K6) – L6 (hasil jadinya)