SlideShare a Scribd company logo
Bismillah hirohmannirrrohim.. 
Ya Allah 
Ampunillah kami atas semua kesalahan yang telah kami perbuat kepada orang tua kami. Ampunilah kami 
karena kami belum bisa berbakti kepada mereka. Ampunilah kami karena kami masih sering berkata 
kasar kepada mereka. 
Ya Allah 
Ampunilah kami atas semua kesalahan yang telah kami lakukan kepada Ibu kami, yang telah 
mengandung kami dengan penuh penderitaan. Yang telah melahirkan kami ke dunia ini dengan taruhan 
nyawanya. 
Ya Allah 
Ampunilah kami atas semua kesalahan yang kami lakukan kepada Bapak kami, yang telah bekerja 
mencari nafkah kepada kami. Yang telah memberikan kasih sayang dan perlindungan kepada kami. 
Ya Allah ampunilah atas semua kesalahan yang kami lakukan kepada pasangan hidup kami, kepada 
anak-anak kami. Ampunilah kami, Ya Allah, karena kami belum bisa mendidik mereka dengan baik. 
Ampunilah kami karena kami masih sering memperlakan mereka dengan baik. Ampunilah kami karena 
kami sering memarahi mereka. 
Ya Allah, ampunilah kami jika rezeki yang telah Engkau berikan kepada kami ini belum bisa kami 
gunakan untuk beramal. Ampunilah kami jika kami belum bersyukur atas semua nikmat-Mu ini. 
Ya Allah, terima kasih atas nikmat yang Engkau berikan kepada kami, jadikan kami ini hamba-Mu yang 
selalu bersyukur atas semua nikmat dan anugerah-Mu. 
Ya Allah 
Ampunilah kami, jika penyakit yang Engkau berikan kepada kami adalah sebagai akibat dari semua 
perilaku kami yang tidak baik. Sembuhkanlah sakit yang kami derita ini Ya Allah. Semoga dengan 
kesembuhan yang Engkau berikan ini membuat kami semakin sujud kepada-Mu. 
Ya Allah bukalah hati kami, bukalah dinding hijab kami yang menutupi kami dengan Engkau. Ya Allah 
bukalah hati kami dengan hikmahmu, bukalah hati kami akan makrifat-Mu agar kami semakin sujud 
kepada-Mu. 
Ya Allah 
Lindungilah kami dari fitnah dunia dan fitnah akhirat. Kami berlindung kepada-Mu dari godaan syetan 
yang terkutuk. Ya Allah, jauhkan dan hindarkan kami dari maksiat mata, maksiat telinga dan maksiat hati. 
Jauhkahlah kami dari syirik. Ya Allah jauhkanlah kami dari siksa kubur-Mu. 
Ya Allah, bimbinglah kami agar kami senantiasa berjalan dalam jalan yang lurus, yang Engau ridhoi dan 
bukan yang Engkau murkai. 
Ya Allah ridhoilah guru-guru kami, cukupilah semua kebutuhan guru-guru kami, yang telah mendidik kami 
denga penuh keikhlasan. 
Ya Allah, jadilahkan kami, istri kami, suami kami, anak-anak kami dan semua keluarga kami menjadi ahli 
surga-Mu. Masukkanlah kami ke surga-Mu atas ridho dan rakhmat-Mu. 
Ya Allah, izinkanlah kami memohon keridhoan-Mu dunia dan akhirat. 
Amin.

More Related Content

Similar to Bismillah hirohmannirrrohim

Doa khatam al
Doa khatam alDoa khatam al
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
poltekkes kemenkes palembang
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan Kegiatan
Munawar Shodiq
 
Doa peperiksaan solat hajat
Doa peperiksaan solat hajatDoa peperiksaan solat hajat
Doa peperiksaan solat hajat
EMYHAMZAH
 
Doa Perpisahan.docx
Doa Perpisahan.docxDoa Perpisahan.docx
Doa Perpisahan.docx
YogiAgungPrasetyo
 
Doa sempena pt3
Doa sempena pt3Doa sempena pt3
Doa sempena pt3
ckg shanie
 
Puisi Al Aninu Fihabbatirroja
Puisi Al Aninu FihabbatirrojaPuisi Al Aninu Fihabbatirroja
Puisi Al Aninu Fihabbatirroja
Badan Pembina Mahasiswa Wahidiyah Pusat
 
DOA HARI GURU.docx
DOA HARI GURU.docxDOA HARI GURU.docx
DOA HARI GURU.docx
SopiaOktapiani
 
Doa aksioma man model bjn
Doa aksioma man model bjnDoa aksioma man model bjn
Doa aksioma man model bjnARIF KUSMAN
 
Doa Perasa
Doa PerasaDoa Perasa
Doa Perasa
Roslan Ahmad
 
DO'A.docx
DO'A.docxDO'A.docx
DO'A.docx
PPIMitrasiaga
 
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docxKHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
Ikhwanudin18
 
Doa penutupan 2019
Doa penutupan 2019Doa penutupan 2019
Doa penutupan 2019
baidhowi
 
Doa covid-19
Doa covid-19Doa covid-19
Doa covid-19
Roslan Sulaiman
 
Doa perpisahan Sekolah
Doa perpisahan SekolahDoa perpisahan Sekolah
Doa perpisahan Sekolah
Arwan Amin
 
ppt parenting.ppt
ppt parenting.pptppt parenting.ppt
ppt parenting.ppt
KustiatulMustofsiroh
 
doa sebelum kerja.docx
doa sebelum kerja.docxdoa sebelum kerja.docx
doa sebelum kerja.docx
RahmadiCandra2
 

Similar to Bismillah hirohmannirrrohim (20)

Doa khatam al
Doa khatam alDoa khatam al
Doa khatam al
 
Doa khatam al
Doa khatam alDoa khatam al
Doa khatam al
 
Doa khatam al
Doa khatam alDoa khatam al
Doa khatam al
 
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
Doa webinar pemberdayaaan perempuan di mas apandemi covid 19
 
Doa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan KegiatanDoa Pembukaan Kegiatan
Doa Pembukaan Kegiatan
 
Doa peperiksaan solat hajat
Doa peperiksaan solat hajatDoa peperiksaan solat hajat
Doa peperiksaan solat hajat
 
Doa Perpisahan.docx
Doa Perpisahan.docxDoa Perpisahan.docx
Doa Perpisahan.docx
 
Doa sempena pt3
Doa sempena pt3Doa sempena pt3
Doa sempena pt3
 
Puisi Al Aninu Fihabbatirroja
Puisi Al Aninu FihabbatirrojaPuisi Al Aninu Fihabbatirroja
Puisi Al Aninu Fihabbatirroja
 
DOA HARI GURU.docx
DOA HARI GURU.docxDOA HARI GURU.docx
DOA HARI GURU.docx
 
Doa aksioma man model bjn
Doa aksioma man model bjnDoa aksioma man model bjn
Doa aksioma man model bjn
 
Doa Pelantikan Pengurus IDI
Doa Pelantikan Pengurus IDIDoa Pelantikan Pengurus IDI
Doa Pelantikan Pengurus IDI
 
Doa Perasa
Doa PerasaDoa Perasa
Doa Perasa
 
DO'A.docx
DO'A.docxDO'A.docx
DO'A.docx
 
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docxKHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
KHUTBAH_IDUL_FITRI.docx
 
Doa penutupan 2019
Doa penutupan 2019Doa penutupan 2019
Doa penutupan 2019
 
Doa covid-19
Doa covid-19Doa covid-19
Doa covid-19
 
Doa perpisahan Sekolah
Doa perpisahan SekolahDoa perpisahan Sekolah
Doa perpisahan Sekolah
 
ppt parenting.ppt
ppt parenting.pptppt parenting.ppt
ppt parenting.ppt
 
doa sebelum kerja.docx
doa sebelum kerja.docxdoa sebelum kerja.docx
doa sebelum kerja.docx
 

Recently uploaded

Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
NurHasyim22
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
MuhamadsyakirbinIsma
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
juliafnita47
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
HERIHERI52
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Kanaidi ken
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
ArulArya1
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
syamsulbahri09
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 

Recently uploaded (20)

Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdfPanduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
Panduan Survei Kendala Aktivasi Rekening SimPel PIP 2023 -7 Juni.pdf
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF (perubahan kecil dengan dampak besar)
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfJURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
JURNAL REFLEKSI DWI MINGGUAN MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
Selamat "Hari Raya_Idul Adha 1445H / 2024H".
 
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar PancasilaProyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
Proyek Tema Dimensi P5 Pelajar Pancasila
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
635237001-MATERI-rev1-Pantarlih-Bimtek-Penyusunan-Daftar-Pemilih.pdf
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 

Bismillah hirohmannirrrohim

  • 1. Bismillah hirohmannirrrohim.. Ya Allah Ampunillah kami atas semua kesalahan yang telah kami perbuat kepada orang tua kami. Ampunilah kami karena kami belum bisa berbakti kepada mereka. Ampunilah kami karena kami masih sering berkata kasar kepada mereka. Ya Allah Ampunilah kami atas semua kesalahan yang telah kami lakukan kepada Ibu kami, yang telah mengandung kami dengan penuh penderitaan. Yang telah melahirkan kami ke dunia ini dengan taruhan nyawanya. Ya Allah Ampunilah kami atas semua kesalahan yang kami lakukan kepada Bapak kami, yang telah bekerja mencari nafkah kepada kami. Yang telah memberikan kasih sayang dan perlindungan kepada kami. Ya Allah ampunilah atas semua kesalahan yang kami lakukan kepada pasangan hidup kami, kepada anak-anak kami. Ampunilah kami, Ya Allah, karena kami belum bisa mendidik mereka dengan baik. Ampunilah kami karena kami masih sering memperlakan mereka dengan baik. Ampunilah kami karena kami sering memarahi mereka. Ya Allah, ampunilah kami jika rezeki yang telah Engkau berikan kepada kami ini belum bisa kami gunakan untuk beramal. Ampunilah kami jika kami belum bersyukur atas semua nikmat-Mu ini. Ya Allah, terima kasih atas nikmat yang Engkau berikan kepada kami, jadikan kami ini hamba-Mu yang selalu bersyukur atas semua nikmat dan anugerah-Mu. Ya Allah Ampunilah kami, jika penyakit yang Engkau berikan kepada kami adalah sebagai akibat dari semua perilaku kami yang tidak baik. Sembuhkanlah sakit yang kami derita ini Ya Allah. Semoga dengan kesembuhan yang Engkau berikan ini membuat kami semakin sujud kepada-Mu. Ya Allah bukalah hati kami, bukalah dinding hijab kami yang menutupi kami dengan Engkau. Ya Allah bukalah hati kami dengan hikmahmu, bukalah hati kami akan makrifat-Mu agar kami semakin sujud kepada-Mu. Ya Allah Lindungilah kami dari fitnah dunia dan fitnah akhirat. Kami berlindung kepada-Mu dari godaan syetan yang terkutuk. Ya Allah, jauhkan dan hindarkan kami dari maksiat mata, maksiat telinga dan maksiat hati. Jauhkahlah kami dari syirik. Ya Allah jauhkanlah kami dari siksa kubur-Mu. Ya Allah, bimbinglah kami agar kami senantiasa berjalan dalam jalan yang lurus, yang Engau ridhoi dan bukan yang Engkau murkai. Ya Allah ridhoilah guru-guru kami, cukupilah semua kebutuhan guru-guru kami, yang telah mendidik kami denga penuh keikhlasan. Ya Allah, jadilahkan kami, istri kami, suami kami, anak-anak kami dan semua keluarga kami menjadi ahli surga-Mu. Masukkanlah kami ke surga-Mu atas ridho dan rakhmat-Mu. Ya Allah, izinkanlah kami memohon keridhoan-Mu dunia dan akhirat. Amin.