SlideShare a Scribd company logo
SERI PEMAHAMANSERI PEMAHAMAN
ALKITABALKITAB
GPdI ERETANGPdI ERETAN
KAMIS 22 April 2010KAMIS 22 April 2010
TEMA:TEMA:
““ BERHALA “BERHALA “
Oleh: Pdt. Yezia R AkaiyOleh: Pdt. Yezia R Akaiy
1 KORINTUS 10:141 KORINTUS 10:14
KARENA ITU, SAUDARA-KARENA ITU, SAUDARA-
SAUDARAKU YANGSAUDARAKU YANG
KEKASIH, JAUHILAHKEKASIH, JAUHILAH
PENYEMBAHANPENYEMBAHAN
BERHALA!BERHALA!
ARTI BERHALAARTI BERHALA
1. Berhala adalah obyek berbentuk makhluk
hidup atau benda yang didewakan, disembah,
dipuja dan dibuat oleh tangan manusia.
2. Kata berhala dalam Kamus Besar Bahasa
Indonesia, sebagai kata benda memiliki arti
patung dewa, kemudian penggunaan kata
berhala kemudian meluas menjadi
makhluk/benda (matahari, bulan, malaikat,
hewan) apa saja yang disembah selain perintah
Allah adalah termasuk dalam kategori berhala.
MEMBERHALAKANMEMBERHALAKAN
Kemudian kalimat memberhalakan pun
meluas menjadi dapat diartikan kepada
rasa suka seseorang terhadap sesuatu
melebihi rasa sukanya kepada Allah.
Misalnya, lebih takut kepada seseorang/
benda dibanding rasa takut kepada
Allah, atau lebih mencintai seseorang/
benda dibanding cintanya kepada Allah.
1 Yoh. 5:211 Yoh. 5:21
““Anak-anakku,Anak-anakku, waspadalahwaspadalah
terhadap segala berhalaterhadap segala berhala.”.”
APA ITUAPA ITU ’BERHALA’’BERHALA’
(BHS INGGRIS(BHS INGGRIS IDOL =IDOL = IDOLAIDOLA)? ARTI :)? ARTI :
((BHS. IBRANIBHS. IBRANI))
·· PATUNG UKIRAN; DEWA/IPATUNG UKIRAN; DEWA/I
KELUARGA.KELUARGA.
·· MOMOK, HANTU, SETAN, KHAYALAN,MOMOK, HANTU, SETAN, KHAYALAN,
MAYA; KEMIRIPAN, KESERUPAAN,MAYA; KEMIRIPAN, KESERUPAAN,
PERSAMAAN; TOKOH (FIGURE) YANGPERSAMAAN; TOKOH (FIGURE) YANG
BERSIFAT MEWAKILI (ALLAH).BERSIFAT MEWAKILI (ALLAH).
·· (SEJENIS) PENJELMAAN.(SEJENIS) PENJELMAAN.
(BHS. YUNANI)
· SUATU BENTUK (IMAGE, IKON)
UNTUK DISEMBAH. (MEMBUAT JADI
LEMAH, MENYERAH, MENGALAH)
MEMBERIKAN SELURUHNYA PADA
PENYEMBAHAN BERHALA.
· PENYEMBAH
PATUNG/BERHALA/BAYANGAN/DUPLIKAT
DSB.
Macam-macam Bentuk BerhalaMacam-macam Bentuk Berhala
Wujud keseharian :Wujud keseharian :
1.1. Benda :Benda : emas, perak, batu, kayu dst.emas, perak, batu, kayu dst. (Yes.(Yes.
44:9-17 Why. 9:20 bnd. Ul. 4:19)44:9-17 Why. 9:20 bnd. Ul. 4:19)
2.2. Kehidupan :Kehidupan : manusia, binatang dst.manusia, binatang dst. (Ul.(Ul.
4:16-18 Rom. 1:23-25)4:16-18 Rom. 1:23-25)
3.3. Sifat manusia :Sifat manusia :
a) ’kedegilana) ’kedegilan hatihati (1 Sam. 15:23)(1 Sam. 15:23)
b) ‘b) ‘ketamakan/keserakahan’ketamakan/keserakahan’ (Ef. 5:5 Kol.(Ef. 5:5 Kol.
3:5 bnd. Mar. 7:20-23; 1Kor. 5:11; 6:10 dll.)3:5 bnd. Mar. 7:20-23; 1Kor. 5:11; 6:10 dll.)
Di akhir zaman ini, fakta menyatakan bahwa di
setiap negara, suku dan bangsa,
penyembahan berhala (seperti disebutkan di
atas) semakin meningkat saja! Kehidupan
orang Kristen yang tidak sungguh-sungguh
ikut Tuhan, akan mudah terjebak dalam hal-
hal di atas; dan jelas ’iman’nya kepada Tuhan
Yesus Kristus, Allah Sang Pencipta pasti
menjadi ’lemah dan mudah menyerah serta
mengalah kepada tawaran dan godaan
dunia materi yang dikuasai Satan!
MACAM – MACAM BERHALAMACAM – MACAM BERHALA
Wahyu 21:8; 22:15
– ” Tetapi orang-orang penakut, ...,
penyembah-penyembah berhala
dan semua pendusta, mereka akan
mendapat bagian mereka di dalamdi dalam
lautan yang menyala-nyala oleh apilautan yang menyala-nyala oleh api
dan belerang;dan belerang; inilah kematian yang
kedua."
ANTISIPASI DARI PENYEMBAHANANTISIPASI DARI PENYEMBAHAN
BERHALABERHALA
1. Hargai korban Kristus (1 Kor. 10:1-22)
• mengingat dan menghargai korban Kristus
yang telah mengampuni, menyelamatkan
dan menyucikan hidup kita!
• Penyembahan berhala (fisik atau sikap hati)
itu membuat ‘iman’ kita menjadi lemah,
mudah menyerah terhadap godaan;
sebaliknya dalam menghargai korban Kristus
justru membuat ‘iman’ kita menjadi kuat!
ANTISIPASI DARI PENYEMBAHANANTISIPASI DARI PENYEMBAHAN
BERHALABERHALA
• 2. Waspada terhadap segala berhala dengan
mengenal Pribadi Tuhan Yesus Kristus
dengan benar (1 Yoh. 5:18-21)
• Kehidupan kita tidak boleh ada sangkut pautnya (lagi) dengan
berhala, sebab tubuh hidup kita adalah Rumah Allah -
Tabernakel Allah, dimana Roh Kudus berdiam di dalamnya.
“Apakah hubungan bait Allah dengan berhala? Karena kita
adalah bait dari Allah yang hidup menurut firman Allah ini:
"Aku akan diam bersama-sama dengan mereka dan hidup di
tengah-tengah mereka, dan Aku akan menjadi Allah mereka,
dan mereka akan menjadi umat-Ku...”
• (2 Kor. 6:16-18).
TUHAN MEMBERKATITUHAN MEMBERKATI

More Related Content

What's hot

Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
Johan Setiawan
 
Panggilan Tuhan
Panggilan TuhanPanggilan Tuhan
Panggilan Tuhan
Johan Setiawan
 
Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir
Rintujok Perrines
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
GBI KAPERNAUM - BALI
 
Karakter Seperti Kristus
Karakter Seperti KristusKarakter Seperti Kristus
Karakter Seperti Kristus
Ferry Tanoto
 
3. pertobatan dari hidup sia sia
3. pertobatan dari hidup sia sia3. pertobatan dari hidup sia sia
3. pertobatan dari hidup sia sia
Chris Hukubun
 
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam KristusKepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Ferry Tanoto
 
Kasih allah
Kasih allahKasih allah
Kasih allah
audhie senas
 
Dewasa dalam pengenalan akan Tuhan
Dewasa dalam pengenalan akan TuhanDewasa dalam pengenalan akan Tuhan
Dewasa dalam pengenalan akan Tuhan
Moses Christianto
 
Khotbah mazmur 91
Khotbah mazmur 91Khotbah mazmur 91
Khotbah mazmur 91
Ever Dethan
 
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
slametwiyono
 
Hidup yang berbuah
Hidup yang berbuahHidup yang berbuah
Hidup yang berbuah
Kirenius Wadu
 
Bertumbuh dalam kesetiaan
Bertumbuh dalam kesetiaanBertumbuh dalam kesetiaan
Bertumbuh dalam kesetiaaniyan satar
 
Haruskah kita khawatir
Haruskah kita khawatirHaruskah kita khawatir
Haruskah kita khawatir
ClarkHutabarat
 
METANOIA.pptx
METANOIA.pptxMETANOIA.pptx
METANOIA.pptx
Daniel Saroengoe
 
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
Chris Hukubun
 
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
audhie senas
 
Hati Bapa
Hati BapaHati Bapa
Hati Bapa
Edi Zakaria
 
Jangan Mengasihi Dunia
Jangan Mengasihi DuniaJangan Mengasihi Dunia
Jangan Mengasihi Dunia
Johan Setiawan
 

What's hot (20)

Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
Pemulihan melalui Pengakuan Dosa (Mazmur 32)
 
Panggilan Tuhan
Panggilan TuhanPanggilan Tuhan
Panggilan Tuhan
 
Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir
 
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic ChurchBuku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
Buku Panduan Konseling Pranikah Gbi Caphernaum Apostolic Church
 
Karakter Seperti Kristus
Karakter Seperti KristusKarakter Seperti Kristus
Karakter Seperti Kristus
 
3. pertobatan dari hidup sia sia
3. pertobatan dari hidup sia sia3. pertobatan dari hidup sia sia
3. pertobatan dari hidup sia sia
 
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam KristusKepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
 
Kasih allah
Kasih allahKasih allah
Kasih allah
 
Dewasa dalam pengenalan akan Tuhan
Dewasa dalam pengenalan akan TuhanDewasa dalam pengenalan akan Tuhan
Dewasa dalam pengenalan akan Tuhan
 
Khotbah mazmur 91
Khotbah mazmur 91Khotbah mazmur 91
Khotbah mazmur 91
 
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
 
Hidup yang berbuah
Hidup yang berbuahHidup yang berbuah
Hidup yang berbuah
 
Bertumbuh dalam kesetiaan
Bertumbuh dalam kesetiaanBertumbuh dalam kesetiaan
Bertumbuh dalam kesetiaan
 
Haruskah kita khawatir
Haruskah kita khawatirHaruskah kita khawatir
Haruskah kita khawatir
 
METANOIA.pptx
METANOIA.pptxMETANOIA.pptx
METANOIA.pptx
 
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
7 ciri hati yang benar di hadapan Tuhan (with Ps Chris Hukubun)
 
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
Eksposisi Kitab 2 Raja-Raja 6:24-33
 
Menaklukan lidah
Menaklukan lidahMenaklukan lidah
Menaklukan lidah
 
Hati Bapa
Hati BapaHati Bapa
Hati Bapa
 
Jangan Mengasihi Dunia
Jangan Mengasihi DuniaJangan Mengasihi Dunia
Jangan Mengasihi Dunia
 

Viewers also liked

Khotbah - Jagalah hati
Khotbah - Jagalah hatiKhotbah - Jagalah hati
Khotbah - Jagalah hatiFerry Tanoto
 
Mengampuni & Dendam
Mengampuni & DendamMengampuni & Dendam
Mengampuni & Dendam
SAROFAMATI DUHA
 
Pekerjaan yang diberkati tuhan
Pekerjaan yang diberkati tuhanPekerjaan yang diberkati tuhan
Pekerjaan yang diberkati tuhan
Yohanes Ratu Eda
 
Kuasa perkataan kita
Kuasa perkataan kitaKuasa perkataan kita
Kuasa perkataan kita
Hendra Kasenda
 
Bertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karuniaBertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karunia
Yohanes Ratu Eda
 
Bahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristenBahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristen
Yohanes Ratu Eda
 
Pikir dulu
Pikir duluPikir dulu
Pikir dulu
Hendra Kasenda
 
Khotbah mengalah bukan berarti kalah
Khotbah   mengalah bukan berarti kalahKhotbah   mengalah bukan berarti kalah
Khotbah mengalah bukan berarti kalah
Ferry Tanoto
 
Kedewasaan rohani
Kedewasaan rohaniKedewasaan rohani
Kedewasaan rohani
Hendra Kasenda
 
Persembahan Terbaik UNtuk TUHAN
Persembahan Terbaik UNtuk TUHANPersembahan Terbaik UNtuk TUHAN
Persembahan Terbaik UNtuk TUHAN
Hendra Kasenda
 
Milikilah cara hidup yang baik
Milikilah cara hidup yang baikMilikilah cara hidup yang baik
Milikilah cara hidup yang baik
Yohanes Ratu Eda
 

Viewers also liked (13)

Dosa Turunan
Dosa TurunanDosa Turunan
Dosa Turunan
 
Khotbah - Jagalah hati
Khotbah - Jagalah hatiKhotbah - Jagalah hati
Khotbah - Jagalah hati
 
Mengampuni & Dendam
Mengampuni & DendamMengampuni & Dendam
Mengampuni & Dendam
 
Pekerjaan yang diberkati tuhan
Pekerjaan yang diberkati tuhanPekerjaan yang diberkati tuhan
Pekerjaan yang diberkati tuhan
 
Kuasa perkataan kita
Kuasa perkataan kitaKuasa perkataan kita
Kuasa perkataan kita
 
Bertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karuniaBertumbuh dalam kasih karunia
Bertumbuh dalam kasih karunia
 
Bahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristenBahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristen
 
Pikir dulu
Pikir duluPikir dulu
Pikir dulu
 
Khotbah mengalah bukan berarti kalah
Khotbah   mengalah bukan berarti kalahKhotbah   mengalah bukan berarti kalah
Khotbah mengalah bukan berarti kalah
 
Kedewasaan rohani
Kedewasaan rohaniKedewasaan rohani
Kedewasaan rohani
 
Persembahan Terbaik UNtuk TUHAN
Persembahan Terbaik UNtuk TUHANPersembahan Terbaik UNtuk TUHAN
Persembahan Terbaik UNtuk TUHAN
 
Tujuan Hidup Orang Percaya
Tujuan Hidup Orang PercayaTujuan Hidup Orang Percaya
Tujuan Hidup Orang Percaya
 
Milikilah cara hidup yang baik
Milikilah cara hidup yang baikMilikilah cara hidup yang baik
Milikilah cara hidup yang baik
 

Similar to Berhala

Papi agama vs iman kristen
Papi  agama  vs  iman kristenPapi  agama  vs  iman kristen
Papi agama vs iman kristenikatiara
 
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaanMk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
Chris Hukubun
 
Kh 1.pdf
Kh 1.pdfKh 1.pdf
Kh 1.pdf
MarthenLenaTare
 
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahiMpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Emmanuel Latupeirissa
 
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahiMpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Emmanuel Latupeirissa
 
Iman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahIman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahNovia Anwar
 
Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8
Ivan Ezechial Suratno
 
Kehadiran ET di dalam Alkitab
Kehadiran ET di dalam AlkitabKehadiran ET di dalam Alkitab
Kehadiran ET di dalam Alkitab
Nur Agustinus
 
Survey Perjanjian Lama
Survey Perjanjian LamaSurvey Perjanjian Lama
Survey Perjanjian Lama
CIPTO SIMANJUNTAK
 
Jejak Bangsa2 Terdahulu
Jejak Bangsa2 TerdahuluJejak Bangsa2 Terdahulu
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xii
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xiiGereja diutus ke dalam dunia kelas xii
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xii
Sabam Sitinjak
 
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docxINDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
Rahmat Hidayat
 

Similar to Berhala (14)

Papi agama vs iman kristen
Papi  agama  vs  iman kristenPapi  agama  vs  iman kristen
Papi agama vs iman kristen
 
Ringk alkitab kej (1)
Ringk alkitab kej (1)Ringk alkitab kej (1)
Ringk alkitab kej (1)
 
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaanMk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
Mk kitab wahyu apocalyptic( With Pdt Chris Hukubun MA, M.Th) edisi penyempurnaan
 
Kh 1.pdf
Kh 1.pdfKh 1.pdf
Kh 1.pdf
 
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahiMpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
 
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahiMpk katolik 2a wahyu ilahi
Mpk katolik 2a wahyu ilahi
 
Iman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allahIman kpd kitab allah
Iman kpd kitab allah
 
Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8Bab 1 Agama Kelas 8
Bab 1 Agama Kelas 8
 
Wawancara x
Wawancara xWawancara x
Wawancara x
 
Kehadiran ET di dalam Alkitab
Kehadiran ET di dalam AlkitabKehadiran ET di dalam Alkitab
Kehadiran ET di dalam Alkitab
 
Survey Perjanjian Lama
Survey Perjanjian LamaSurvey Perjanjian Lama
Survey Perjanjian Lama
 
Jejak Bangsa2 Terdahulu
Jejak Bangsa2 TerdahuluJejak Bangsa2 Terdahulu
Jejak Bangsa2 Terdahulu
 
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xii
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xiiGereja diutus ke dalam dunia kelas xii
Gereja diutus ke dalam dunia kelas xii
 
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docxINDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
INDONESIA ZAMAN PRAAKSARA AWAL KEHIDUPAN MANUSIA PURBA.docx
 

Berhala

  • 1. SERI PEMAHAMANSERI PEMAHAMAN ALKITABALKITAB GPdI ERETANGPdI ERETAN KAMIS 22 April 2010KAMIS 22 April 2010 TEMA:TEMA: ““ BERHALA “BERHALA “ Oleh: Pdt. Yezia R AkaiyOleh: Pdt. Yezia R Akaiy
  • 2. 1 KORINTUS 10:141 KORINTUS 10:14 KARENA ITU, SAUDARA-KARENA ITU, SAUDARA- SAUDARAKU YANGSAUDARAKU YANG KEKASIH, JAUHILAHKEKASIH, JAUHILAH PENYEMBAHANPENYEMBAHAN BERHALA!BERHALA!
  • 3. ARTI BERHALAARTI BERHALA 1. Berhala adalah obyek berbentuk makhluk hidup atau benda yang didewakan, disembah, dipuja dan dibuat oleh tangan manusia. 2. Kata berhala dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia, sebagai kata benda memiliki arti patung dewa, kemudian penggunaan kata berhala kemudian meluas menjadi makhluk/benda (matahari, bulan, malaikat, hewan) apa saja yang disembah selain perintah Allah adalah termasuk dalam kategori berhala.
  • 4. MEMBERHALAKANMEMBERHALAKAN Kemudian kalimat memberhalakan pun meluas menjadi dapat diartikan kepada rasa suka seseorang terhadap sesuatu melebihi rasa sukanya kepada Allah. Misalnya, lebih takut kepada seseorang/ benda dibanding rasa takut kepada Allah, atau lebih mencintai seseorang/ benda dibanding cintanya kepada Allah.
  • 5. 1 Yoh. 5:211 Yoh. 5:21 ““Anak-anakku,Anak-anakku, waspadalahwaspadalah terhadap segala berhalaterhadap segala berhala.”.”
  • 6. APA ITUAPA ITU ’BERHALA’’BERHALA’ (BHS INGGRIS(BHS INGGRIS IDOL =IDOL = IDOLAIDOLA)? ARTI :)? ARTI : ((BHS. IBRANIBHS. IBRANI)) ·· PATUNG UKIRAN; DEWA/IPATUNG UKIRAN; DEWA/I KELUARGA.KELUARGA. ·· MOMOK, HANTU, SETAN, KHAYALAN,MOMOK, HANTU, SETAN, KHAYALAN, MAYA; KEMIRIPAN, KESERUPAAN,MAYA; KEMIRIPAN, KESERUPAAN, PERSAMAAN; TOKOH (FIGURE) YANGPERSAMAAN; TOKOH (FIGURE) YANG BERSIFAT MEWAKILI (ALLAH).BERSIFAT MEWAKILI (ALLAH). ·· (SEJENIS) PENJELMAAN.(SEJENIS) PENJELMAAN.
  • 7. (BHS. YUNANI) · SUATU BENTUK (IMAGE, IKON) UNTUK DISEMBAH. (MEMBUAT JADI LEMAH, MENYERAH, MENGALAH) MEMBERIKAN SELURUHNYA PADA PENYEMBAHAN BERHALA. · PENYEMBAH PATUNG/BERHALA/BAYANGAN/DUPLIKAT DSB.
  • 8. Macam-macam Bentuk BerhalaMacam-macam Bentuk Berhala Wujud keseharian :Wujud keseharian : 1.1. Benda :Benda : emas, perak, batu, kayu dst.emas, perak, batu, kayu dst. (Yes.(Yes. 44:9-17 Why. 9:20 bnd. Ul. 4:19)44:9-17 Why. 9:20 bnd. Ul. 4:19) 2.2. Kehidupan :Kehidupan : manusia, binatang dst.manusia, binatang dst. (Ul.(Ul. 4:16-18 Rom. 1:23-25)4:16-18 Rom. 1:23-25) 3.3. Sifat manusia :Sifat manusia : a) ’kedegilana) ’kedegilan hatihati (1 Sam. 15:23)(1 Sam. 15:23) b) ‘b) ‘ketamakan/keserakahan’ketamakan/keserakahan’ (Ef. 5:5 Kol.(Ef. 5:5 Kol. 3:5 bnd. Mar. 7:20-23; 1Kor. 5:11; 6:10 dll.)3:5 bnd. Mar. 7:20-23; 1Kor. 5:11; 6:10 dll.)
  • 9. Di akhir zaman ini, fakta menyatakan bahwa di setiap negara, suku dan bangsa, penyembahan berhala (seperti disebutkan di atas) semakin meningkat saja! Kehidupan orang Kristen yang tidak sungguh-sungguh ikut Tuhan, akan mudah terjebak dalam hal- hal di atas; dan jelas ’iman’nya kepada Tuhan Yesus Kristus, Allah Sang Pencipta pasti menjadi ’lemah dan mudah menyerah serta mengalah kepada tawaran dan godaan dunia materi yang dikuasai Satan!
  • 10. MACAM – MACAM BERHALAMACAM – MACAM BERHALA
  • 11. Wahyu 21:8; 22:15 – ” Tetapi orang-orang penakut, ..., penyembah-penyembah berhala dan semua pendusta, mereka akan mendapat bagian mereka di dalamdi dalam lautan yang menyala-nyala oleh apilautan yang menyala-nyala oleh api dan belerang;dan belerang; inilah kematian yang kedua."
  • 12. ANTISIPASI DARI PENYEMBAHANANTISIPASI DARI PENYEMBAHAN BERHALABERHALA 1. Hargai korban Kristus (1 Kor. 10:1-22) • mengingat dan menghargai korban Kristus yang telah mengampuni, menyelamatkan dan menyucikan hidup kita! • Penyembahan berhala (fisik atau sikap hati) itu membuat ‘iman’ kita menjadi lemah, mudah menyerah terhadap godaan; sebaliknya dalam menghargai korban Kristus justru membuat ‘iman’ kita menjadi kuat!
  • 13. ANTISIPASI DARI PENYEMBAHANANTISIPASI DARI PENYEMBAHAN BERHALABERHALA • 2. Waspada terhadap segala berhala dengan mengenal Pribadi Tuhan Yesus Kristus dengan benar (1 Yoh. 5:18-21) • Kehidupan kita tidak boleh ada sangkut pautnya (lagi) dengan berhala, sebab tubuh hidup kita adalah Rumah Allah - Tabernakel Allah, dimana Roh Kudus berdiam di dalamnya. “Apakah hubungan bait Allah dengan berhala? Karena kita adalah bait dari Allah yang hidup menurut firman Allah ini: "Aku akan diam bersama-sama dengan mereka dan hidup di tengah-tengah mereka, dan Aku akan menjadi Allah mereka, dan mereka akan menjadi umat-Ku...” • (2 Kor. 6:16-18).