SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
A. Nama Kegiatan:“MembangkitkanjiwaSemangatpemudapemudidalamrangka
memperingatihari pahlawan”
B. Latar Belakang:
Hari pahlawanmerupakanhari dimanaseluruhbangsaIndonesiamemperingatidan menghargai
jasa para pahlawan, yang bertepat Pada tanggal 10 November. Kita pasti memperingati hari
pahlawan. Pada hari itu, tergambar dengan jelas betapa besar jasa para pahlawan dalam
memperjuangkan sebuah negara yang merdeka dari penjajah dan bangsa Indonesia mampu hidup
dengandamai sertasejahtera.Merekaberjuangmelawanpenjajah sampai titik darah penghabisan.
Semua bangsa Indonesia khususnya para generasi pemuda dan pemudi perlu memperingati
hari pahlawan untuk mengenang jasa para pahlawan kita. Sehingga semua generasi muda mudi
dapat meneruskan perjuangan para pahlawan dalam kehidupan sehari-hari yaitu belajar dengan
giat.Inilahupaya-upayayangdapatmembangun karakter mahasiswa-mahasiswi yang tangguh agar
bangsa ini sama besar dan sejajar dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Menumbuh kembangkan
karakter bangsa yang besar hanya dapat terlaksana bila semangat kepahlawanan telah menyatu
dalamjiwasetiap mahasiswa-mahasiswi se Jakarta. Oleh karena itu, kami bermaksud mengadakan
gathering antar mahasiswa-mahasiswi se Jakarta.
C. Maksud dan tujuan
 Tertanamnya nilai-nilai kepahlawanan dalam diri Mahasiswa-Mahasiswi sebagai bentuk
semangat,pantangmenyerah,menjujungtinggi nilai solidaritas Antar Universitas di Jakarta
 Tergalinya potensi-potensi bakat atau perjuangan dalam diri Mahasiswa-Mahasiswi
 MempersilahkansetiapMahasiswa-Mahasiswi berprestasi untuk memberi sepatah 2 patah
kata
 Menumbuhkan kreativitas, inovatif, dan perjuangan Mahasiswa-Mahasiswi dapat
bermanfaat,baikdi lingkunganKampusmaupundi dalamlingkunganmasyarakat sekitarnya
D. Struktur Panitia
Pelindung : Perusahaan baidu
Pembingbing : Ketua pembina BCA ( baidu campus ambassador)
Ketua : Hari Yanto
Sekertaris : Dewi
Bendahara : Bella
Humas : Fajar
Acara : Patricia
Logistik : Racmad
Dekorasi : Nadya
Dokumentasi : Moh Irsyad
Keamanan : Wilson
Konsumsi : Fitri
E. Konsep Acara
Jenis Acara : Gathering
Tema Acara : Hari Pahlawan
Nama Acara : “Membangkitkan jiwa Semangat pemuda pemudi dalam rangka memperingati hari
pahlawan”
F. Lokasi dan Jam
Hari / Tanggal : Sabtu, 18 Agustus 2017
Jam : 08.00 WIB s/d 15.00 WIB
Tempat : Kafe sekitar Jakarta
G. Pembawa Acara
- Mc Ricky Cuaca
H. ANGGARAN KEGIATAN
- Pembuatan proposal Rp. 100.000
- Publikasi Rp. 200.000
- Logistik Rp. 200.000
- Dokumentasi Rp. 100.000
- Dekorasi Rp. 500.000
- Sarapan Pagi Rp. 750.000
- Makan Siang Rp. 1.000.000
- Snack + Coffe Break Rp. 500.000
- Merchandise Rp. 400.000
Jumlah Pengeluaran Rp. 3.750.000
I. Target Pengunjung dan Media Promosi
Tujuanatau sasaran kegiatanacara ini adalah Mahasiswa dan mahasiswi se Jakarta agar terciptanya
jaringan komunikasi dan silaturahmi kepada audience yang hadir.
Media Promosi : Tribun, tempo, kapan lagi, baidu.com, Uc News, liputan6.com, dan okezone.com
J. Konten Acara & rundown dasar
Penampilan musik akustik dan stand up comedy dari mahasiswa / Mahasiswi dan games
K. Penutup
Akhir kata kami sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya terhadap kesempatan yang telah
diberikan oleh bapak/ibu kepada kami untuk dapat turut serta memberikan konsep dan ide acara
dalam proposal ini. Besar harapan kami dapat bekerjasama dengan bapak/ibu dalam
penyelenggaraan acara tersebut. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.

More Related Content

What's hot (13)

Proposal muludan mm
Proposal muludan mmProposal muludan mm
Proposal muludan mm
 
Lomba poster pahlawan nasional tor (1)
Lomba poster pahlawan nasional tor (1)Lomba poster pahlawan nasional tor (1)
Lomba poster pahlawan nasional tor (1)
 
KEPERLUAN PEMULIHARAAN BUDAYA WARISAN DI MALAYSIA
KEPERLUAN PEMULIHARAAN BUDAYA WARISAN DI MALAYSIAKEPERLUAN PEMULIHARAAN BUDAYA WARISAN DI MALAYSIA
KEPERLUAN PEMULIHARAAN BUDAYA WARISAN DI MALAYSIA
 
Proposal kegiatan peringatan bulan bahasa
Proposal kegiatan peringatan bulan bahasaProposal kegiatan peringatan bulan bahasa
Proposal kegiatan peringatan bulan bahasa
 
CV anisa fitri
CV anisa fitriCV anisa fitri
CV anisa fitri
 
Rencana Memartabatkan warisan Melayu
Rencana Memartabatkan warisan MelayuRencana Memartabatkan warisan Melayu
Rencana Memartabatkan warisan Melayu
 
Proposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTBProposal Ultah NTB
Proposal Ultah NTB
 
Warisan budaya
Warisan budayaWarisan budaya
Warisan budaya
 
Berikut 100 soal penggiat budaya tahun 2020
Berikut 100 soal penggiat budaya tahun 2020Berikut 100 soal penggiat budaya tahun 2020
Berikut 100 soal penggiat budaya tahun 2020
 
Proposal
ProposalProposal
Proposal
 
Contoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan BahasaContoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan Bahasa
 
Buletin Jenius edisi November 2019
Buletin Jenius edisi November 2019Buletin Jenius edisi November 2019
Buletin Jenius edisi November 2019
 
Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)Menulis( menulis proposal)
Menulis( menulis proposal)
 

Similar to Baidu

Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
EmyPuji
 
Proposal Power Point
Proposal Power PointProposal Power Point
Proposal Power Point
Mikohk
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power Point
Mikohk
 
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power pointS1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
Mikohk
 
Proposal pelaksanaan
Proposal pelaksanaanProposal pelaksanaan
Proposal pelaksanaan
anchayu
 
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
anchayu
 

Similar to Baidu (20)

PROPOSAL_KEGIATAN_HARI_KARTINI.docx
PROPOSAL_KEGIATAN_HARI_KARTINI.docxPROPOSAL_KEGIATAN_HARI_KARTINI.docx
PROPOSAL_KEGIATAN_HARI_KARTINI.docx
 
Proposal islami festifal
Proposal islami festifalProposal islami festifal
Proposal islami festifal
 
Proposal peringatan hari ulang tahun
Proposal peringatan hari ulang tahunProposal peringatan hari ulang tahun
Proposal peringatan hari ulang tahun
 
PROPOSAL BULBAS SMPIT ASH SHOHWAH 2023.docx
PROPOSAL BULBAS SMPIT ASH SHOHWAH 2023.docxPROPOSAL BULBAS SMPIT ASH SHOHWAH 2023.docx
PROPOSAL BULBAS SMPIT ASH SHOHWAH 2023.docx
 
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docxProposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
Proposal_Kegiatan_17_Agustus_1945.docx
 
Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014Proposal hari kartini 2014
Proposal hari kartini 2014
 
PROPOSAL_KEGIATAN_I_Nama_Kegiatan_DIES_N.pdf
PROPOSAL_KEGIATAN_I_Nama_Kegiatan_DIES_N.pdfPROPOSAL_KEGIATAN_I_Nama_Kegiatan_DIES_N.pdf
PROPOSAL_KEGIATAN_I_Nama_Kegiatan_DIES_N.pdf
 
Agenda dies58
Agenda dies58Agenda dies58
Agenda dies58
 
Proposal Power Point
Proposal Power PointProposal Power Point
Proposal Power Point
 
Proposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power PointProposal Kegiatan Power Point
Proposal Kegiatan Power Point
 
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power pointS1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
S1 manejemen nim.2013513395 mikho hadi kusuma power point
 
Proposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra mirajProposal penyelengaraan Isra miraj
Proposal penyelengaraan Isra miraj
 
Proposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docx
Proposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docxProposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docx
Proposal_Kegiatan_Wayang_Cilik (rev).docx
 
Proposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke vProposal pelantikan yang ke v
Proposal pelantikan yang ke v
 
Proposal Kegiatan OSIS.docx
Proposal Kegiatan OSIS.docxProposal Kegiatan OSIS.docx
Proposal Kegiatan OSIS.docx
 
Proposal Kegiatan OSIS.docx
Proposal Kegiatan OSIS.docxProposal Kegiatan OSIS.docx
Proposal Kegiatan OSIS.docx
 
Proposal pelaksanaan
Proposal pelaksanaanProposal pelaksanaan
Proposal pelaksanaan
 
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptxMOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
MOTTO & KIASAN DASAR DALAM GERAKAN PRAMUKA.pptx
 
Bulan bahasa dan sastra
Bulan bahasa dan sastraBulan bahasa dan sastra
Bulan bahasa dan sastra
 
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
Proposal reuni akbar sman 1 liliriaja (1983 2013)
 

Baidu

  • 1. A. Nama Kegiatan:“MembangkitkanjiwaSemangatpemudapemudidalamrangka memperingatihari pahlawan” B. Latar Belakang: Hari pahlawanmerupakanhari dimanaseluruhbangsaIndonesiamemperingatidan menghargai jasa para pahlawan, yang bertepat Pada tanggal 10 November. Kita pasti memperingati hari pahlawan. Pada hari itu, tergambar dengan jelas betapa besar jasa para pahlawan dalam memperjuangkan sebuah negara yang merdeka dari penjajah dan bangsa Indonesia mampu hidup dengandamai sertasejahtera.Merekaberjuangmelawanpenjajah sampai titik darah penghabisan. Semua bangsa Indonesia khususnya para generasi pemuda dan pemudi perlu memperingati hari pahlawan untuk mengenang jasa para pahlawan kita. Sehingga semua generasi muda mudi dapat meneruskan perjuangan para pahlawan dalam kehidupan sehari-hari yaitu belajar dengan giat.Inilahupaya-upayayangdapatmembangun karakter mahasiswa-mahasiswi yang tangguh agar bangsa ini sama besar dan sejajar dengan bangsa-bangsa lain di dunia. Menumbuh kembangkan karakter bangsa yang besar hanya dapat terlaksana bila semangat kepahlawanan telah menyatu dalamjiwasetiap mahasiswa-mahasiswi se Jakarta. Oleh karena itu, kami bermaksud mengadakan gathering antar mahasiswa-mahasiswi se Jakarta. C. Maksud dan tujuan  Tertanamnya nilai-nilai kepahlawanan dalam diri Mahasiswa-Mahasiswi sebagai bentuk semangat,pantangmenyerah,menjujungtinggi nilai solidaritas Antar Universitas di Jakarta  Tergalinya potensi-potensi bakat atau perjuangan dalam diri Mahasiswa-Mahasiswi  MempersilahkansetiapMahasiswa-Mahasiswi berprestasi untuk memberi sepatah 2 patah kata  Menumbuhkan kreativitas, inovatif, dan perjuangan Mahasiswa-Mahasiswi dapat bermanfaat,baikdi lingkunganKampusmaupundi dalamlingkunganmasyarakat sekitarnya
  • 2. D. Struktur Panitia Pelindung : Perusahaan baidu Pembingbing : Ketua pembina BCA ( baidu campus ambassador) Ketua : Hari Yanto Sekertaris : Dewi Bendahara : Bella Humas : Fajar Acara : Patricia Logistik : Racmad Dekorasi : Nadya Dokumentasi : Moh Irsyad Keamanan : Wilson Konsumsi : Fitri E. Konsep Acara Jenis Acara : Gathering Tema Acara : Hari Pahlawan Nama Acara : “Membangkitkan jiwa Semangat pemuda pemudi dalam rangka memperingati hari pahlawan” F. Lokasi dan Jam Hari / Tanggal : Sabtu, 18 Agustus 2017 Jam : 08.00 WIB s/d 15.00 WIB Tempat : Kafe sekitar Jakarta
  • 3. G. Pembawa Acara - Mc Ricky Cuaca H. ANGGARAN KEGIATAN - Pembuatan proposal Rp. 100.000 - Publikasi Rp. 200.000 - Logistik Rp. 200.000 - Dokumentasi Rp. 100.000 - Dekorasi Rp. 500.000 - Sarapan Pagi Rp. 750.000 - Makan Siang Rp. 1.000.000 - Snack + Coffe Break Rp. 500.000 - Merchandise Rp. 400.000 Jumlah Pengeluaran Rp. 3.750.000 I. Target Pengunjung dan Media Promosi Tujuanatau sasaran kegiatanacara ini adalah Mahasiswa dan mahasiswi se Jakarta agar terciptanya jaringan komunikasi dan silaturahmi kepada audience yang hadir. Media Promosi : Tribun, tempo, kapan lagi, baidu.com, Uc News, liputan6.com, dan okezone.com J. Konten Acara & rundown dasar Penampilan musik akustik dan stand up comedy dari mahasiswa / Mahasiswi dan games K. Penutup Akhir kata kami sampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya terhadap kesempatan yang telah diberikan oleh bapak/ibu kepada kami untuk dapat turut serta memberikan konsep dan ide acara dalam proposal ini. Besar harapan kami dapat bekerjasama dengan bapak/ibu dalam penyelenggaraan acara tersebut. Atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih.