SlideShare a Scribd company logo
BAB I
PENGENALAN WINDOWS XP
Tujuan Pembelajaran
Setelah mendapatkan materi ini, maka diharapkan agar para
mahasiwa dapat memahami mengenai;
1. Pengertian Windows xp
2. Sejarah Windows xp
3. Jenis Windows xp
Gambar 1: Logo Windows XP
Pengertian Windows XP
Windows XP adalah sebuah versi sistem operasi Windows yang
merupakan perpaduan sistem operasi berbasis Windows NT dan sistem
operasi berbasis Windows 9x, diluncurkan oleh Microsoft Corporation
pada tanggal 25 Oktober 2001 di Amerika Serikat berbasiskan grafis.
Nama XP yang melekat pada windows menurut Microsoft merupakan
singkatan dari kata Experience, hal ini dimaksudkan agar Windows XP
membawa pengalaman baru dalam dunia komputasi. Windows XP
merupakan penerus dari Windows 2000 Professional dan Windows
Millennium Edition/ Windows ME, yang merupakan sistem operasi
Windows pertama yang dibangun di atas kernel dan arsitektur Windows
NT.
Sejarah Windows XP
Windows merupakan sistem operasi buatan Microsoft
Corporation. Windows XP awalnya dikenal dengan kode sandi Whistler,
yang dikembangkan pertengahan tahun 2000-an oleh Microsoft.
Windows XP dalam sejarahnya merupakan perpaduan OS berbasis
Windows NT dan OS berbasis Windows 9x . Windows NT sebenarnya
dibangun dari puing-puing sisa pengembangan dari sistem
operasi IBM OS/2 versi 3.0, di mana dalam pengembangan sistem
operasi tersebut Microsoft dan IBM melakukan pengembangan secara
bersama-sama, yang dirancang oleh Dave Cutler, merupakan
sebuah sistem operasi 32-bit dari Microsoft yang menjadi leluhur
sistem Windows XP.
Kerjasama Microsoft dan IBM mengakhiri kerjasama dengan
terbengkalainya proyek IBM OS/2 sebagai dampak kesuksesan sistem
operasi grafis yang berjalan di atas MS-DOS, Microsoft Windows versi
3.0, yang terjual lebih dari sejuta salinan dalam waktu kurang dari
sebulan. Sistem operasi IBM OS/2 versi 3.0 ini memiliki nama kode
NTOS/2. Dan akhirnya, Microsoft mengembangkan Windows NT
sendirian, tanpa dibantu oleh IBM. Akhirnya IBM membentuk kembali
TIM pengembangang dan menunjuk David Neil Cutler, proyek ini
berjalan Selama tiga tahun dan akhirnya Windows NT pun akhirnya
menjadi sistem operasi yang benar-benar baru. Keistimewaan windows
NT adalah Bebas dari kode 16-bit milik MS-DOS, mendukung operasi 32-
bit, dan semua fitur yang ditawarkan oleh mikroprosesor 32-bit, seperti
dapat mengalamati memori hingga 4 Gigabyte, dan mode terproteksi.
Selain itu, Windows NT didesain agar kompatibel dengan sistem operasi
terdahulu, seperti MS-DOS (yang dijalankan dengan menggunakan
teknik emulasi), IBM OS/2, dan sistem operasi berbasis POSIX (yang
telah diubah kodenya untuk Windows 32-bit).
Windows XP ada berbagai jenis diantaranya:
1. Windows XP Professional
Windows XP Professional adalah sistem operasi yang dibuat untuk
komputer desktop yang terhubung ke dalam sebuah jaringan, dan
bisa menjadi sebuah komputer server
2. Windows XP Home Edition
Windows XP Home Edition adalah sistem operasi yang lebih
ditujukan untuk pengguna rumahan. Pada dasarnya tidak ada
perbedaan dengan versi Professional, yang berbeda hanya fitur
jaringan yang terbatas.
3. Windows XP Media Center Edition
Windows XP Media Center Edition adalah Sistem Operasi versi dari
Windows XP yang diperuntukkan untuk perangkat seperti HiFi, dan
komputer yang diletakkan di ruang duduk atau ruang keluarga.
Windows ini tidak beda jauh dengan Windows XP Home Edition,
namun sudah ditambah dukungan sebagai perekam video pribadi
atau disingkat Personal Video Recorder.
4. Windows XP Tablet PC Edition
Windows XP Tablet PC Edition adalah Sistem Operasi versi lain
Windows XP yang ditujukan khusus untuk PC Ultra Portabel,
dinamakan Microsoft dengan sebutan Tablet PC.
5. Windows XP Starter Edition
Windows XP Starter Edition adalah Sistem Operasi versi lain dari
Windows XP Home Edition yang sudah diterjemahkan ke dalam
bahasa lokal masing-masing pengguna/user dengan menggunakan
Language Interface Pack (LIP).
6. Windows XP Professional x64 Edition
Windows XP Professional x64 Edition adalah Sistem Operasi versi
Windows XP yang lebih dikhususkan untuk processor dengan
arsitektur x86-64
7. Windows XP Professional 64-Bit Edition for Itanium
Windows XP Professional 64-Bit Edition for Itanium adalah Sistem
Operasi mendukung teknologi mikroprosesor, yaitu IA-64 yang
digunakan oleh prosesor Intel Itanium dan Intel Itanium 2

More Related Content

What's hot

Windows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuWindows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuHuda Thinxinkz
 
Pengenalan Sistem Operasi Macintosh
Pengenalan Sistem Operasi MacintoshPengenalan Sistem Operasi Macintosh
Pengenalan Sistem Operasi Macintosh
Fen Affandy
 
Sistem Operasi Windows
Sistem Operasi WindowsSistem Operasi Windows
Sistem Operasi Windowsanastanindya
 
Windows XP
Windows XPWindows XP
Windows XP
Iman Trianto
 
Perkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windowsPerkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windows
Miranti Dwi Kurnia
 
Windows NT 3.1
Windows NT 3.1Windows NT 3.1
Windows NT 3.1
Iman Trianto
 
WIndows NT 3.1
WIndows NT 3.1WIndows NT 3.1
WIndows NT 3.1
Ryandika Alfarishi
 
Window 95
Window 95Window 95
Window 95
Iman Trianto
 
3.1 perkembangan sistem operasi closed source tommy hnm - 29 - x rc
3.1 perkembangan sistem operasi closed source   tommy hnm - 29 - x rc3.1 perkembangan sistem operasi closed source   tommy hnm - 29 - x rc
3.1 perkembangan sistem operasi closed source tommy hnm - 29 - x rc
lelegoreng
 
Perkembangan Windows
Perkembangan WindowsPerkembangan Windows
Perkembangan Windows
RiswanFadhilla
 
Perkembangan sistem operasi windows 2
Perkembangan sistem operasi windows  2Perkembangan sistem operasi windows  2
Perkembangan sistem operasi windows 2
Miranti Dwi Kurnia
 
Sisopmg3 3311301066
Sisopmg3 3311301066Sisopmg3 3311301066
Sisopmg3 3311301066
keanukunendra
 
sistem operasi closed source
sistem operasi closed sourcesistem operasi closed source
sistem operasi closed source
kiuk08
 
Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan Ayudhani
 
Bab6 os jaringan gui
Bab6 os jaringan guiBab6 os jaringan gui
Bab6 os jaringan gui
Agung Sakepris
 
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Fariz Adnan
 
Windows 98
Windows 98Windows 98
Windows 98
Iman Trianto
 

What's hot (18)

Windows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktuWindows dari waktu ke waktu
Windows dari waktu ke waktu
 
Pengenalan Sistem Operasi Macintosh
Pengenalan Sistem Operasi MacintoshPengenalan Sistem Operasi Macintosh
Pengenalan Sistem Operasi Macintosh
 
Sistem Operasi Windows
Sistem Operasi WindowsSistem Operasi Windows
Sistem Operasi Windows
 
Windows XP
Windows XPWindows XP
Windows XP
 
Perkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windowsPerkembangan sistem operasi windows
Perkembangan sistem operasi windows
 
Windows NT 3.1
Windows NT 3.1Windows NT 3.1
Windows NT 3.1
 
WIndows NT 3.1
WIndows NT 3.1WIndows NT 3.1
WIndows NT 3.1
 
Window 95
Window 95Window 95
Window 95
 
3.1 perkembangan sistem operasi closed source tommy hnm - 29 - x rc
3.1 perkembangan sistem operasi closed source   tommy hnm - 29 - x rc3.1 perkembangan sistem operasi closed source   tommy hnm - 29 - x rc
3.1 perkembangan sistem operasi closed source tommy hnm - 29 - x rc
 
Perkembangan Windows
Perkembangan WindowsPerkembangan Windows
Perkembangan Windows
 
Perkembangan sistem operasi windows 2
Perkembangan sistem operasi windows  2Perkembangan sistem operasi windows  2
Perkembangan sistem operasi windows 2
 
Sisopmg3 3311301066
Sisopmg3 3311301066Sisopmg3 3311301066
Sisopmg3 3311301066
 
sistem operasi closed source
sistem operasi closed sourcesistem operasi closed source
sistem operasi closed source
 
Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4
 
Bab6 os jaringan gui
Bab6 os jaringan guiBab6 os jaringan gui
Bab6 os jaringan gui
 
Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"Sistem Operasi 1 "Close Source"
Sistem Operasi 1 "Close Source"
 
Windows 98
Windows 98Windows 98
Windows 98
 
Windows XP
Windows XPWindows XP
Windows XP
 

Similar to Bab i

Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Qatrun Audy
 
Versi windows
Versi windowsVersi windows
Versi windows
Aaron Atmaja
 
Sejarah windows os sampai sekarang
Sejarah windows os sampai sekarangSejarah windows os sampai sekarang
Sejarah windows os sampai sekarang
Operator Warnet Vast Raha
 
Microsoft Windows VS Adroid
Microsoft Windows VS AdroidMicrosoft Windows VS Adroid
Microsoft Windows VS Adroid
Alifia Febryna Anjastii
 
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windowsSejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Koneksia Tecno News
 
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem OperasiLaporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
AMJ Premium Fashion
 
Sejarah Operating System Windows
Sejarah Operating System WindowsSejarah Operating System Windows
Sejarah Operating System Windows
Dedi Mukhlas
 
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdfKuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
modeno
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
Yogi Reginleif
 
Microsoft Windows VS ANdroid
Microsoft Windows VS ANdroidMicrosoft Windows VS ANdroid
Microsoft Windows VS ANdroid
Ferlina Nisa
 
Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10wawankoerniawan
 
Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10wawankoerniawan
 
Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....
kiuk08
 
Win 95
Win 95Win 95
Tugas windows ( violetta dan erinda)
Tugas windows ( violetta dan erinda)Tugas windows ( violetta dan erinda)
Tugas windows ( violetta dan erinda)
MariaSeptianingsih15
 

Similar to Bab i (20)

Windows xp
Windows xpWindows xp
Windows xp
 
Windows xp
Windows xpWindows xp
Windows xp
 
TUGAS MULOK 2
TUGAS MULOK 2TUGAS MULOK 2
TUGAS MULOK 2
 
Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4Intan ayudhani xii ipa 4
Intan ayudhani xii ipa 4
 
Versi windows
Versi windowsVersi windows
Versi windows
 
Sejarah windows os sampai sekarang
Sejarah windows os sampai sekarangSejarah windows os sampai sekarang
Sejarah windows os sampai sekarang
 
Microsoft Windows VS Adroid
Microsoft Windows VS AdroidMicrosoft Windows VS Adroid
Microsoft Windows VS Adroid
 
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windowsSejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
Sejarah dan perkembangan sistem operasi microsoft windows
 
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem OperasiLaporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
Laporan Praktikum Aplikasi Komputer Sistem Operasi
 
Sejarah Operating System Windows
Sejarah Operating System WindowsSejarah Operating System Windows
Sejarah Operating System Windows
 
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdfKuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
Kuliah Teknologi Informasi-[2] - Sistem Operasi Windows.pdf
 
Sistem operasi
Sistem operasiSistem operasi
Sistem operasi
 
Microsoft Windows VS ANdroid
Microsoft Windows VS ANdroidMicrosoft Windows VS ANdroid
Microsoft Windows VS ANdroid
 
Windows
WindowsWindows
Windows
 
Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10
 
Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10Pengantar ilmu komputer10
Pengantar ilmu komputer10
 
Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....Artikel windows dan linux.....
Artikel windows dan linux.....
 
Artikel Windows Vs Linux
Artikel Windows Vs LinuxArtikel Windows Vs Linux
Artikel Windows Vs Linux
 
Win 95
Win 95Win 95
Win 95
 
Tugas windows ( violetta dan erinda)
Tugas windows ( violetta dan erinda)Tugas windows ( violetta dan erinda)
Tugas windows ( violetta dan erinda)
 

Recently uploaded

PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
Pemdes Wonoyoso
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
renprogarksd3
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
MhdFadliansyah1
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
mtsarridho
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
Ekhwan2
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
BanjarMasin4
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
MiliaSumendap
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
deamardiana1
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
AssyifaFarahDiba1
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
subbidtekinfo813
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
acehirfan
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
AjrunAzhiima
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
Pemdes Wonoyoso
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
afaturooo
 

Recently uploaded (14)

PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIPPERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
PERATURAN BUPATI TENTANG KODE KLASIFIKASI ARSIP
 
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
654Bagan akun standar Kep 331 Tahun 2021
 
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
manajer lapangan pelaksana gedung SKK JENJANG 6
 
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
Kisi-Kisi Asesmen Madrasah Akidah Akhlak MTs Arridho Tahun Pelajaran 2023-202...
 
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis JurnalA.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
A.Ekhwan Nur Fauzi_2021 B_ Analisis Kritis Jurnal
 
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptxMateri matriks dan determinan matriks.pptx
Materi matriks dan determinan matriks.pptx
 
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdfModul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan  - Fase B.pdf
Modul Ajar Seni Rupa - Melukis Pemandangan - Fase B.pdf
 
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera PendidikanTransformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
Transformasi Desa Vokasi Tata Kelola dan Penguatan Pera Pendidikan
 
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptxApa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
Apa itu data dan pengertian data by manajemen 22.pptx
 
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gatewaybahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
bahan belajar Application Programming Interface (API) Gateway
 
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffffLAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
LAPORAN OPERATOR DAPODIK dfffffffffffffffffffff
 
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdfM. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
M. Fattahillah Ajrun Azhiima_2021B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITASSURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
SURAT KEPUTUSAN TENTANG KAMPUNG BERKUALITAS
 
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasiAnalisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
Analisis Korelasi dan penjelasannya juga bedanya dengan korelasi
 

Bab i

  • 1. BAB I PENGENALAN WINDOWS XP Tujuan Pembelajaran Setelah mendapatkan materi ini, maka diharapkan agar para mahasiwa dapat memahami mengenai; 1. Pengertian Windows xp 2. Sejarah Windows xp 3. Jenis Windows xp Gambar 1: Logo Windows XP Pengertian Windows XP Windows XP adalah sebuah versi sistem operasi Windows yang merupakan perpaduan sistem operasi berbasis Windows NT dan sistem operasi berbasis Windows 9x, diluncurkan oleh Microsoft Corporation pada tanggal 25 Oktober 2001 di Amerika Serikat berbasiskan grafis. Nama XP yang melekat pada windows menurut Microsoft merupakan singkatan dari kata Experience, hal ini dimaksudkan agar Windows XP membawa pengalaman baru dalam dunia komputasi. Windows XP merupakan penerus dari Windows 2000 Professional dan Windows
  • 2. Millennium Edition/ Windows ME, yang merupakan sistem operasi Windows pertama yang dibangun di atas kernel dan arsitektur Windows NT. Sejarah Windows XP Windows merupakan sistem operasi buatan Microsoft Corporation. Windows XP awalnya dikenal dengan kode sandi Whistler, yang dikembangkan pertengahan tahun 2000-an oleh Microsoft. Windows XP dalam sejarahnya merupakan perpaduan OS berbasis Windows NT dan OS berbasis Windows 9x . Windows NT sebenarnya dibangun dari puing-puing sisa pengembangan dari sistem operasi IBM OS/2 versi 3.0, di mana dalam pengembangan sistem operasi tersebut Microsoft dan IBM melakukan pengembangan secara bersama-sama, yang dirancang oleh Dave Cutler, merupakan sebuah sistem operasi 32-bit dari Microsoft yang menjadi leluhur sistem Windows XP. Kerjasama Microsoft dan IBM mengakhiri kerjasama dengan terbengkalainya proyek IBM OS/2 sebagai dampak kesuksesan sistem operasi grafis yang berjalan di atas MS-DOS, Microsoft Windows versi 3.0, yang terjual lebih dari sejuta salinan dalam waktu kurang dari sebulan. Sistem operasi IBM OS/2 versi 3.0 ini memiliki nama kode NTOS/2. Dan akhirnya, Microsoft mengembangkan Windows NT sendirian, tanpa dibantu oleh IBM. Akhirnya IBM membentuk kembali TIM pengembangang dan menunjuk David Neil Cutler, proyek ini berjalan Selama tiga tahun dan akhirnya Windows NT pun akhirnya menjadi sistem operasi yang benar-benar baru. Keistimewaan windows NT adalah Bebas dari kode 16-bit milik MS-DOS, mendukung operasi 32- bit, dan semua fitur yang ditawarkan oleh mikroprosesor 32-bit, seperti
  • 3. dapat mengalamati memori hingga 4 Gigabyte, dan mode terproteksi. Selain itu, Windows NT didesain agar kompatibel dengan sistem operasi terdahulu, seperti MS-DOS (yang dijalankan dengan menggunakan teknik emulasi), IBM OS/2, dan sistem operasi berbasis POSIX (yang telah diubah kodenya untuk Windows 32-bit). Windows XP ada berbagai jenis diantaranya: 1. Windows XP Professional Windows XP Professional adalah sistem operasi yang dibuat untuk komputer desktop yang terhubung ke dalam sebuah jaringan, dan bisa menjadi sebuah komputer server 2. Windows XP Home Edition Windows XP Home Edition adalah sistem operasi yang lebih ditujukan untuk pengguna rumahan. Pada dasarnya tidak ada perbedaan dengan versi Professional, yang berbeda hanya fitur jaringan yang terbatas. 3. Windows XP Media Center Edition Windows XP Media Center Edition adalah Sistem Operasi versi dari Windows XP yang diperuntukkan untuk perangkat seperti HiFi, dan komputer yang diletakkan di ruang duduk atau ruang keluarga. Windows ini tidak beda jauh dengan Windows XP Home Edition, namun sudah ditambah dukungan sebagai perekam video pribadi atau disingkat Personal Video Recorder. 4. Windows XP Tablet PC Edition Windows XP Tablet PC Edition adalah Sistem Operasi versi lain
  • 4. Windows XP yang ditujukan khusus untuk PC Ultra Portabel, dinamakan Microsoft dengan sebutan Tablet PC. 5. Windows XP Starter Edition Windows XP Starter Edition adalah Sistem Operasi versi lain dari Windows XP Home Edition yang sudah diterjemahkan ke dalam bahasa lokal masing-masing pengguna/user dengan menggunakan Language Interface Pack (LIP). 6. Windows XP Professional x64 Edition Windows XP Professional x64 Edition adalah Sistem Operasi versi Windows XP yang lebih dikhususkan untuk processor dengan arsitektur x86-64 7. Windows XP Professional 64-Bit Edition for Itanium Windows XP Professional 64-Bit Edition for Itanium adalah Sistem Operasi mendukung teknologi mikroprosesor, yaitu IA-64 yang digunakan oleh prosesor Intel Itanium dan Intel Itanium 2