SlideShare a Scribd company logo
Si penulis Cilik
Cheryl Kanza AW
Belajar Kreatif di dunia maya
Ala Cheryl Kanza
Belajar Kreatif di dunia mayaSi penulis
cilik
Anak bisa kreatif di era
big data Internet?
Apakah Internet Berbahaya?
TAPI nggak berlaku … BUAT….
Si penulis
Cheryl Kanza AW
“Kalau dilihat perawakannya mungkin
kita tidak mengira, bahwa di balik tubuh
yang kecil dan mungil ini muncul karya-
karya brilian yang jauh melampaui teman
sebayanya.
Bayangkan saja, siapa yang tak
bangga, walau masih kecil sudah sembilan
karya novelnya diterbitkan dan dijual di
Toko Buku Besar Gramedia”
Gadis cilik itu bernama Cheryl Kanza Athalia
Wibowo. Saat dia SD dia berhasil menerbitkan 9 buku
karyanya berbentuk novel yang terbalut dalamPenulis
Cilik Punya karya. Saat ini gadis kelahiran Tangerang, 3
Juni 2011 sudah kelas dua SMA di SMA 8 Tangerang.
Karya novel pertama gadis cilik penggemar
coklat ini, berjudul ‘My New Mom’ yang diterbitkan
oleh penerbit Lingkar Pena (2011). Buku itu bercerita
tentang suka duka anak panti asuhan dan
perjumpaannya dengan seorang bidadari’ yang mau
mengadopsinya dengan ikhlas. karya novel keduanya
berjudul Kejutan Untuk Jane yang diterbitkan oleh
penerbit Eidelweis (2011).
Buku terbaru Cheryl (2014)
“Aku emang pingin jadi sastrawan,” ungkapnya lugu
waktu itu saat ditanya apa cita-citanya setelah besar nanti. Dan
dia bertekad ingin masuk ke jurusan DKV ( Desain Komunikasi
Visual) apabila kuliah nanti. “Soalnya aku ingin bisa punya game
sendiri, aku suka bikin novel dan ingin bisa bikin komik yang
bagus,” kata putri ketiga dosen Komunikasi ini.
Kecintaan dan kesukaannya menulis berawal dari
kegemarannya membaca majalah dan buku, mulai dari Bee
Magazine, Majalah Bobo, serial karya KKPK (Kecil-kecil Punya
Karya) dan mencari informasi tentang bagaimana cara
membuat novel di intern ” Papa dan mamaku sangat peduli dan
membiarkanku berkenalan dengan internet sejak dini, walau
tetep mereka mengawasi apa saja yang aku buka,” ujarnya
bercerita tentang awal mulanya punya keinginan untuk menulis
Pengalamannya berkenalan dengan internet terutama
facebook dituangkannya dalam buku novel ketiganya yang
berjudul ‘ Girls Rules’ yang ditulisnya bersama-sama empat
penulis cilik yang lain. Lewat pertemanan dengan teman-
teman sesama penulis itulah yang membuat gadis kecil ini
tertantang untuk menulis novel.
Lebih dari itu, dia juga pernah terpilih sebagai Reporter
Cilik di Rubrik Media Anak Harian Media Indonesia mewakili
kota Tangerang, dan mendapat pengalaman dan pelatihan
jurnalistik di kantor pusat Harian Media Indonesia Kebon Jeruk
beberapa waktu lalu. Sebagai wakil dari Tangerang dia perlu
bangga karena hanya dialah yang paling kecil dari empat
reporter cilik Media Anak Media Indonesia
” Pesan saya buat para calon penulis cilik,
jangan bosan membaca buku dan menulis.
karena menulis itu menyenangkan,” ujar Cheryl
yang tetap bisa membagi waktu antara
pelajaran di sekolahnya dengan kegemaran
menulisnya.
Menurut ibu kandungnya, Yoyoh Hereyah
yang juga dosen komunikasi di Universitas
Mercubuana Jakarta, hobby menulis Cheryl
bagai sebuah mukjijat, mengalir begitu saja
Reporter cilik Media Anak
“Walau papanya wartawan, dia tidak pernah
diajari secara langsung bagaimana cara menulis cerita
pendek. Ketika menulis, dia mencari bagaimana cara
menulis langsung dari internet secara otodidak. Kita
orang tuanya terkaget-kaget ketika mendapat
pemberitahuan dari penerbit bahwa karyanya akan
diterbitkan,” ujar Yoyoh.
Cheryl suka berbagi pengalaman, dan apabila ada
adik-adik yang ingin juga pinter menulis seperti Cheryl
bisa menghubungi gadis kecil itu di rumahnya di Villa
Rizky Ilhami Blok D3A no 22 Bonang Kelapa Dua
Kabupaten Tangerang atau di nomor telpon
082112297660 (C-03)
PERTANYAANNYA?
• KOK BISA YAH?
• APA YANG MENYEBABKAN
ANAK JADI KREATIF MENULIS?
• APAKAH ADA RUMUSNYA?
• APAKAH GARA-GARA
HONORNYA?
Anak Kreatif menulis
• Banyak baca buku bagus
• Belajar dari ahlinya
• Pakai metode A – T – M ( amati-Tiru dan
Modifikasi)
• Mengulang terus karya tanpa putus semangat
• Mencari informasi tentang penerbit, gaya
tulisan yang diminta, siapa sasaran dan target
penulisan buku
KOK BISA YA?
Siapa dulu papanya....
Kebiasaan menulis
Itu menular !!
HONORNYA?
Hobby ini
bisa menular
Siapa dulu papa dan mamanya
Dukungan keluarga!!
Penulis perlu
Siapa dulu mamanya...
Dukungan keluarga
Doa dan bimbingan
Papanya juga hobby nulis buku....
Semoga bisa menyemangati!!

More Related Content

Similar to ayo motivasi anakmu biar pinter menulis

CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptxCREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
mrockpixel
 
Tugas ikom 1 fatimah az zahra
Tugas ikom 1 fatimah az zahraTugas ikom 1 fatimah az zahra
Tugas ikom 1 fatimah az zahra
Hilya Baginda
 
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"Lathifah Nuraini
 
Sinopsis real story cerebral palsy
Sinopsis real story cerebral palsySinopsis real story cerebral palsy
Sinopsis real story cerebral palsy
ArgaBisma
 
Kartini dan Juang Literasi
Kartini dan Juang LiterasiKartini dan Juang Literasi

Similar to ayo motivasi anakmu biar pinter menulis (6)

CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptxCREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
CREATE_YOUR_OWN_STORY.pptx
 
Tugas ikom 1 fatimah az zahra
Tugas ikom 1 fatimah az zahraTugas ikom 1 fatimah az zahra
Tugas ikom 1 fatimah az zahra
 
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"
Resensi Novel "LEFT HANDED GIRL"
 
Sinopsis real story cerebral palsy
Sinopsis real story cerebral palsySinopsis real story cerebral palsy
Sinopsis real story cerebral palsy
 
Warna kejujuran
Warna kejujuranWarna kejujuran
Warna kejujuran
 
Kartini dan Juang Literasi
Kartini dan Juang LiterasiKartini dan Juang Literasi
Kartini dan Juang Literasi
 

More from Indiwan Seto wahyu wibowo

MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH ANGKATAN 7
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH  ANGKATAN 7MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH  ANGKATAN 7
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH ANGKATAN 7
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah Angkatan 5
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah  Angkatan 5Manajemen Media Kehumasan Pemerintah  Angkatan 5
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah Angkatan 5
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Public Relations Writing - Introduction 01
Public Relations Writing  - Introduction  01 Public Relations Writing  - Introduction  01
Public Relations Writing - Introduction 01
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Sejarah Ilmu Komunikasi
Sejarah Ilmu KomunikasiSejarah Ilmu Komunikasi
Sejarah Ilmu Komunikasi
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Dosen Mengabdi di era new normal
Dosen Mengabdi  di era new normal Dosen Mengabdi  di era new normal
Dosen Mengabdi di era new normal
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINEHITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
UMN SIAP LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
UMN  SIAP  LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKAUMN  SIAP  LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
UMN SIAP LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Mari menulis buku Ajar Bagian 2
Mari menulis buku  Ajar  Bagian 2Mari menulis buku  Ajar  Bagian 2
Mari menulis buku Ajar Bagian 2
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Belajar Tentang Studi Kasus
Belajar Tentang Studi Kasus Belajar Tentang Studi Kasus
Belajar Tentang Studi Kasus
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku TeksTips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Menulis Online di Era Covid 19
Menulis Online di Era Covid 19Menulis Online di Era Covid 19
Menulis Online di Era Covid 19
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Ayo membuat Pupuk Cair Organik
Ayo membuat Pupuk Cair OrganikAyo membuat Pupuk Cair Organik
Ayo membuat Pupuk Cair Organik
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Tips membuat press release
Tips membuat press releaseTips membuat press release
Tips membuat press release
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Mudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai CanvaMudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai Canva
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Manajemen media Kehumasan Pemerintah
Manajemen media Kehumasan PemerintahManajemen media Kehumasan Pemerintah
Manajemen media Kehumasan Pemerintah
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
MANAJEMEN  MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAHMANAJEMEN  MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Pembuatan pupuk cair organik
Pembuatan pupuk cair organikPembuatan pupuk cair organik
Pembuatan pupuk cair organik
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Kiat membuat judul penelitian
Kiat membuat judul penelitianKiat membuat judul penelitian
Kiat membuat judul penelitian
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIALGENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
Indiwan Seto wahyu wibowo
 
Manajemen media kehumasan pemerintah Okt 2019
Manajemen media kehumasan  pemerintah  Okt 2019Manajemen media kehumasan  pemerintah  Okt 2019
Manajemen media kehumasan pemerintah Okt 2019
Indiwan Seto wahyu wibowo
 

More from Indiwan Seto wahyu wibowo (20)

MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH ANGKATAN 7
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH  ANGKATAN 7MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH  ANGKATAN 7
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH ANGKATAN 7
 
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah Angkatan 5
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah  Angkatan 5Manajemen Media Kehumasan Pemerintah  Angkatan 5
Manajemen Media Kehumasan Pemerintah Angkatan 5
 
Public Relations Writing - Introduction 01
Public Relations Writing  - Introduction  01 Public Relations Writing  - Introduction  01
Public Relations Writing - Introduction 01
 
Sejarah Ilmu Komunikasi
Sejarah Ilmu KomunikasiSejarah Ilmu Komunikasi
Sejarah Ilmu Komunikasi
 
Dosen Mengabdi di era new normal
Dosen Mengabdi  di era new normal Dosen Mengabdi  di era new normal
Dosen Mengabdi di era new normal
 
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINEHITAM PUTIH MEDIA ONLINE
HITAM PUTIH MEDIA ONLINE
 
UMN SIAP LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
UMN  SIAP  LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKAUMN  SIAP  LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
UMN SIAP LAKUKAN PROGRAM KAMPUS MERDEKA
 
Mari menulis buku Ajar Bagian 2
Mari menulis buku  Ajar  Bagian 2Mari menulis buku  Ajar  Bagian 2
Mari menulis buku Ajar Bagian 2
 
Belajar Tentang Studi Kasus
Belajar Tentang Studi Kasus Belajar Tentang Studi Kasus
Belajar Tentang Studi Kasus
 
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku TeksTips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
Tips Mengubah Disertasi Jadi Buku Teks
 
Menulis Online di Era Covid 19
Menulis Online di Era Covid 19Menulis Online di Era Covid 19
Menulis Online di Era Covid 19
 
Ayo membuat Pupuk Cair Organik
Ayo membuat Pupuk Cair OrganikAyo membuat Pupuk Cair Organik
Ayo membuat Pupuk Cair Organik
 
Tips membuat press release
Tips membuat press releaseTips membuat press release
Tips membuat press release
 
Mudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai CanvaMudah membuat desain pakai Canva
Mudah membuat desain pakai Canva
 
Manajemen media Kehumasan Pemerintah
Manajemen media Kehumasan PemerintahManajemen media Kehumasan Pemerintah
Manajemen media Kehumasan Pemerintah
 
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
MANAJEMEN  MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAHMANAJEMEN  MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
MANAJEMEN MEDIA KEHUMASAN PEMERINTAH
 
Pembuatan pupuk cair organik
Pembuatan pupuk cair organikPembuatan pupuk cair organik
Pembuatan pupuk cair organik
 
Kiat membuat judul penelitian
Kiat membuat judul penelitianKiat membuat judul penelitian
Kiat membuat judul penelitian
 
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIALGENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
GENERASI 4.0 KREATIF BERMEDIASOSIAL
 
Manajemen media kehumasan pemerintah Okt 2019
Manajemen media kehumasan  pemerintah  Okt 2019Manajemen media kehumasan  pemerintah  Okt 2019
Manajemen media kehumasan pemerintah Okt 2019
 

Recently uploaded

Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Eldi Mardiansyah
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
annisaqatrunnadam5
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
Rismawati408268
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 

Recently uploaded (20)

Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa BaratPendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
Pendampingan Individu 2 Modul 1 PGP 10 Kab. Sukabumi Jawa Barat
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdfAnnisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Annisa Qatrunnada Mardiah_2021 A_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdfEVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
EVIDENCE BASED DALAM PELAYANAN KB DAN KONTRASEPSI.pdf
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 

ayo motivasi anakmu biar pinter menulis

  • 1. Si penulis Cilik Cheryl Kanza AW Belajar Kreatif di dunia maya
  • 2. Ala Cheryl Kanza Belajar Kreatif di dunia mayaSi penulis cilik
  • 3. Anak bisa kreatif di era big data Internet?
  • 4.
  • 6. TAPI nggak berlaku … BUAT…. Si penulis Cheryl Kanza AW
  • 7. “Kalau dilihat perawakannya mungkin kita tidak mengira, bahwa di balik tubuh yang kecil dan mungil ini muncul karya- karya brilian yang jauh melampaui teman sebayanya. Bayangkan saja, siapa yang tak bangga, walau masih kecil sudah sembilan karya novelnya diterbitkan dan dijual di Toko Buku Besar Gramedia”
  • 8.
  • 9. Gadis cilik itu bernama Cheryl Kanza Athalia Wibowo. Saat dia SD dia berhasil menerbitkan 9 buku karyanya berbentuk novel yang terbalut dalamPenulis Cilik Punya karya. Saat ini gadis kelahiran Tangerang, 3 Juni 2011 sudah kelas dua SMA di SMA 8 Tangerang. Karya novel pertama gadis cilik penggemar coklat ini, berjudul ‘My New Mom’ yang diterbitkan oleh penerbit Lingkar Pena (2011). Buku itu bercerita tentang suka duka anak panti asuhan dan perjumpaannya dengan seorang bidadari’ yang mau mengadopsinya dengan ikhlas. karya novel keduanya berjudul Kejutan Untuk Jane yang diterbitkan oleh penerbit Eidelweis (2011).
  • 11. “Aku emang pingin jadi sastrawan,” ungkapnya lugu waktu itu saat ditanya apa cita-citanya setelah besar nanti. Dan dia bertekad ingin masuk ke jurusan DKV ( Desain Komunikasi Visual) apabila kuliah nanti. “Soalnya aku ingin bisa punya game sendiri, aku suka bikin novel dan ingin bisa bikin komik yang bagus,” kata putri ketiga dosen Komunikasi ini. Kecintaan dan kesukaannya menulis berawal dari kegemarannya membaca majalah dan buku, mulai dari Bee Magazine, Majalah Bobo, serial karya KKPK (Kecil-kecil Punya Karya) dan mencari informasi tentang bagaimana cara membuat novel di intern ” Papa dan mamaku sangat peduli dan membiarkanku berkenalan dengan internet sejak dini, walau tetep mereka mengawasi apa saja yang aku buka,” ujarnya bercerita tentang awal mulanya punya keinginan untuk menulis
  • 12.
  • 13. Pengalamannya berkenalan dengan internet terutama facebook dituangkannya dalam buku novel ketiganya yang berjudul ‘ Girls Rules’ yang ditulisnya bersama-sama empat penulis cilik yang lain. Lewat pertemanan dengan teman- teman sesama penulis itulah yang membuat gadis kecil ini tertantang untuk menulis novel. Lebih dari itu, dia juga pernah terpilih sebagai Reporter Cilik di Rubrik Media Anak Harian Media Indonesia mewakili kota Tangerang, dan mendapat pengalaman dan pelatihan jurnalistik di kantor pusat Harian Media Indonesia Kebon Jeruk beberapa waktu lalu. Sebagai wakil dari Tangerang dia perlu bangga karena hanya dialah yang paling kecil dari empat reporter cilik Media Anak Media Indonesia
  • 14.
  • 15. ” Pesan saya buat para calon penulis cilik, jangan bosan membaca buku dan menulis. karena menulis itu menyenangkan,” ujar Cheryl yang tetap bisa membagi waktu antara pelajaran di sekolahnya dengan kegemaran menulisnya. Menurut ibu kandungnya, Yoyoh Hereyah yang juga dosen komunikasi di Universitas Mercubuana Jakarta, hobby menulis Cheryl bagai sebuah mukjijat, mengalir begitu saja
  • 17. “Walau papanya wartawan, dia tidak pernah diajari secara langsung bagaimana cara menulis cerita pendek. Ketika menulis, dia mencari bagaimana cara menulis langsung dari internet secara otodidak. Kita orang tuanya terkaget-kaget ketika mendapat pemberitahuan dari penerbit bahwa karyanya akan diterbitkan,” ujar Yoyoh. Cheryl suka berbagi pengalaman, dan apabila ada adik-adik yang ingin juga pinter menulis seperti Cheryl bisa menghubungi gadis kecil itu di rumahnya di Villa Rizky Ilhami Blok D3A no 22 Bonang Kelapa Dua Kabupaten Tangerang atau di nomor telpon 082112297660 (C-03)
  • 18. PERTANYAANNYA? • KOK BISA YAH? • APA YANG MENYEBABKAN ANAK JADI KREATIF MENULIS? • APAKAH ADA RUMUSNYA? • APAKAH GARA-GARA HONORNYA?
  • 19. Anak Kreatif menulis • Banyak baca buku bagus • Belajar dari ahlinya • Pakai metode A – T – M ( amati-Tiru dan Modifikasi) • Mengulang terus karya tanpa putus semangat • Mencari informasi tentang penerbit, gaya tulisan yang diminta, siapa sasaran dan target penulisan buku
  • 20. KOK BISA YA? Siapa dulu papanya.... Kebiasaan menulis Itu menular !!
  • 21.
  • 24.
  • 25. Siapa dulu papa dan mamanya Dukungan keluarga!! Penulis perlu
  • 26. Siapa dulu mamanya... Dukungan keluarga Doa dan bimbingan
  • 27. Papanya juga hobby nulis buku....