SlideShare a Scribd company logo
MASKER WAJAH
EVA FAHRUNISA 201551038
RESMA RIZKY LESTARI 201551060
1. PENGERTIAN
2. MANFAAT
3. TUJUAN
4. KLASIFIKASI
5. FORMULASI
1. PENGERTIAN
Masker wajah adalah masker kecantikan yang berwujud sediaan gel, pasta dan
serbuk yang dioleskan untuk membersihkan dan mengencangkan kulit, terutama
kulit wajah.
Secara sistematik, masker wajah bertindak merangsang sirkulasi aliran
darah maupun limpa, merangsang dan memperbaiki kulit melalui
percepatan proses regenerasi dan memberikan nutrisi pada jaringan kulit.
2. MANFAAT
Deep Cleansing. Masker mampu menghapus kelebihan produksi minyak serta membersihkan kulit wajah
sampai ke dalam pori-pori kulit.
Detoksifikasi. Penggunaan masker wajah dapat membantu mengangkat sel-sel kulit mati.
Mencerahkan Kulit Wajah. Masker memperkuat kinerja toner dalam membantu mengecangkan pori-pori
kulit dan mencerahkan wajah.
Kaya Nutrisi. Biasanya masker wajah mengandung tinggi vitamin, essential oils, dan bahan-bahan anti-
aging seperti ekstrak gingseng atau green tea.
Soothing Power. Mengalami beberapa masalah kulit seperti sunburn, kulit sensitive, iritasi dan kemerahan,
maupun jerawat
Moisturizing. Ini adalah manfaat utama dari masker wajah yang memberikan lapisan ekstra pada kulit
yang melembabkan.
3. TUJUAN
Penggunaan masker wajah ini mampu memberikan kesegaran sekaligus
melancarkan peredaran darah dan membuka pori-pori untuk menghasilkan kulit
wajah bersih secara maksimal sehingga meninggalkan perasaan segar, cantik,
sekaligus rileks.
4. KLASIFIKASI
Masker Bubuk
Penggunaan masker bubuk dicampur dengan air hingga kental, lalu diaplikasikan pada wajah. Masker ini
mempunyai tingkat kerapatan tinggi, sehingga tidak cocok untuk kulit sensitif atau yang mengalami iritasi
dan peradangan. Sebab, kerapatan masker bubuk dikhawatirkan menghambat pernafasan kulit dan
memperburuk permasalahan kulit. Masker ini lebih cocok untuk kulit normal.
Tissue Mask
Masker ini berupa lembaran tisu basah. Masker jenis ini cocok untuk kulit kering, terutama yang sering
terpapar sinar matahari. Sebab, kandungan air dalam tissue mask bisa membantu melembabkan kulit.
Gel Mask
Masker gel memiliki kandungan air yang relatif tinggi, sehingga akan memberi rasa dingin dan lembab pada
wajah. Karena itu masker gel bagus untuk kulit kering. Sebaliknya, mask gel tidak disarankan untuk kulit
yang iritasi atau ada luka terbuka.
Masker Topeng
Masker topeng berbentuk seperti wajah, dengan lubang dibagian mata dan mulut. Teksturnya lentur
sehingga bisa menyesuaikan lekuk-lekuk wajah.
Clay Mask
Clay Mask ada yang berbentuk bubuk, ada juga yang tisu. Clay mask berguna untuk mengurangi kadar
minyak di wajah.
Peel Off Mask
Masker peel off adalah masker yang dipasang pada wajah, kemudian diangkat, apapun bentuk bahannya.
Jadi bukan masker yang dibersihkan dengan air. Masker peel off bisa dibuat dari bubuk atau gel yang
dicampur air. Masker peel off dari bubuk memiliki tingkat kerapatan lebih tinggi ketimbang gel.
Cream Mask
Cream mask adalah gabungan untuk perawatan tertentu seperti facial. Biasanya cream mask
digunakan di awal sebelum facial.
Gold Mask
Gold mask adalah gabungan butiran emas, krim, dan lotion. Gunanya untuk melembabkan dan
mengenyalkan kulit, sehingga cocok untuk mereka yang mengalami penuaan dini.
FORMULASI MASKER WAJAH
Formula sediaan
Kaolin 80
TEA 3
Mg Carbonat 12
Pati beras 5
Tragacanth Satu mikro spatula
Metode Pembuatan
● Masukkan kaolin
● Tambahkan pati beras
● Tambahkan magnesium carbonat
● Tambahkan TEA dengan cara disemprotkan
● Ayak dengan pengayak no 100 hingga didapat ukuran serbuk yang halus.
● Tambahkan Tragacanth.
Evaluasi Sediaan
Pemeriksaan Organoleptis (Secara Visual)
Penentuan Kadar air (Karl Fischer)
Distribusi Ukuran Partikel (Pengayakan Bertingkat)
KESIMPULAN
Masker adalah kosmetik yang dipergunakan pada tingkat terakhir dalam
perawatan kulit wajah tidak bermasalah. Meningkatkan taraf kebersihan, kesehatan,
dan kecantikan kulit, memperbaiki dan merangsang kembali kegiatan-kegiatan sel kulit
dan juga dilakukan evaluasi dalam pembuatan sediaan diantaranya Pemeriksaan
Organoleptis (Secara Visual), Penentuan Kadar air (Karl Fischer) dan Distribusi
Ukuran Partikel (Pengayakan Bertingkat).

More Related Content

Similar to 370989934-Masker-Wajah.pdf

produk kecantikan
produk kecantikanproduk kecantikan
produk kecantikan
dwirikycahyanto
 
Kel 1 kelas m preparat untuk bayi
Kel 1 kelas m preparat untuk bayiKel 1 kelas m preparat untuk bayi
Kel 1 kelas m preparat untuk bayi
danyindriawaty
 
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar KopiCara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
shafirahany22
 
Kel 3 kelas m preparat untuk mata
Kel 3 kelas m preparat untuk mataKel 3 kelas m preparat untuk mata
Kel 3 kelas m preparat untuk mata
danyindriawaty
 
4. skin care 2
4. skin care   24. skin care   2
4. skin care 2
FARMASIPKMMENTENG
 
Kelompok 4 Krim bayi
Kelompok 4 Krim bayiKelompok 4 Krim bayi
Kelompok 4 Krim bayi
Lukman Fauzan
 
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajahkosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
mufida16
 
Perawatan Kulit dan Wajah
Perawatan Kulit dan WajahPerawatan Kulit dan Wajah
Perawatan Kulit dan Wajah
raniati
 
Kliping sabun
Kliping sabunKliping sabun
Kliping sabun
Soja Man's
 
masker putih telur ima sukma
masker putih telur ima sukmamasker putih telur ima sukma
masker putih telur ima sukma
ima sukmawati
 
12
1212
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
danyindriawaty
 
BATH MANAGER
BATH MANAGERBATH MANAGER
BATH MANAGER
ZUKI SUDIANA
 
jenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksijenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksiREISA Class
 
Produk kosmetik nabati dan hewani 2
Produk kosmetik nabati dan hewani 2Produk kosmetik nabati dan hewani 2
Produk kosmetik nabati dan hewani 2
Andi Uli
 
10 manfaat putih telur
10 manfaat putih telur10 manfaat putih telur
10 manfaat putih telur
Eka Oktavia I
 
Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40
Membangun city
 
Testimoni moreskin glow
Testimoni moreskin glowTestimoni moreskin glow
Testimoni moreskin glow
Adithya Irawan
 
PERSONAL MEKE-UP
PERSONAL MEKE-UPPERSONAL MEKE-UP
PERSONAL MEKE-UP
ERDINA HUTAGALUNG S.Pd
 
Product catalogue
Product catalogueProduct catalogue
Product catalogue
Ya Shien Shaa
 

Similar to 370989934-Masker-Wajah.pdf (20)

produk kecantikan
produk kecantikanproduk kecantikan
produk kecantikan
 
Kel 1 kelas m preparat untuk bayi
Kel 1 kelas m preparat untuk bayiKel 1 kelas m preparat untuk bayi
Kel 1 kelas m preparat untuk bayi
 
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar KopiCara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
Cara Pembuatan Masker Alami Berbahan Dasar Kopi
 
Kel 3 kelas m preparat untuk mata
Kel 3 kelas m preparat untuk mataKel 3 kelas m preparat untuk mata
Kel 3 kelas m preparat untuk mata
 
4. skin care 2
4. skin care   24. skin care   2
4. skin care 2
 
Kelompok 4 Krim bayi
Kelompok 4 Krim bayiKelompok 4 Krim bayi
Kelompok 4 Krim bayi
 
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajahkosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
kosmetika pemeliharaan kulit dan dekorasi wajah
 
Perawatan Kulit dan Wajah
Perawatan Kulit dan WajahPerawatan Kulit dan Wajah
Perawatan Kulit dan Wajah
 
Kliping sabun
Kliping sabunKliping sabun
Kliping sabun
 
masker putih telur ima sukma
masker putih telur ima sukmamasker putih telur ima sukma
masker putih telur ima sukma
 
12
1212
12
 
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
Kel 12 kelas m preparat untuk cukur
 
BATH MANAGER
BATH MANAGERBATH MANAGER
BATH MANAGER
 
jenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksijenis kulit dan produksi
jenis kulit dan produksi
 
Produk kosmetik nabati dan hewani 2
Produk kosmetik nabati dan hewani 2Produk kosmetik nabati dan hewani 2
Produk kosmetik nabati dan hewani 2
 
10 manfaat putih telur
10 manfaat putih telur10 manfaat putih telur
10 manfaat putih telur
 
Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40Perawatan di usia 40
Perawatan di usia 40
 
Testimoni moreskin glow
Testimoni moreskin glowTestimoni moreskin glow
Testimoni moreskin glow
 
PERSONAL MEKE-UP
PERSONAL MEKE-UPPERSONAL MEKE-UP
PERSONAL MEKE-UP
 
Product catalogue
Product catalogueProduct catalogue
Product catalogue
 

Recently uploaded

CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
YuhansyahYuhansyah
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
indahnaaa2107
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
yainpanggalo4
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
Riska730198
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
hidnisa
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
meiliska
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
ssusera77eaf
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
haniekusuma
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
Riska730198
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
erni239369
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
nuradzhani
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
nugrohoadhi239
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
puskesmasmaskendaga
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
JacquelynKelly4
 
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
0787plll
 
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anakmengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
nendaayuwandari
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
lindaWijayanti3
 

Recently uploaded (17)

CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGICONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
CONTOH OBAT ANTIBIOTIK KELOMPOK 1 MATA KULIAH FARMAKOLOGI
 
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
1. Obat Sistem Pencernaan.pptx obat sistem
 
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdfdr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
dr. Ery, Sp.A(K) Deteksi dan Tatalaksana TBC pada Anak.pdf
 
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY IITUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
TUGAS MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGY II
 
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnAntraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
Antraks.pptxnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnnn
 
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdfUPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
UPDATE-RESUSITASI-STABAILISASI-DAN-TRANSPORTASI-NEONATUS.pdf
 
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASIPOWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
POWER POINT TEORI KONSELING OBAT FARMASI
 
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdfMonitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
Monitoring dan Evaluasi Program Pertolongan Pertama Pada Luka Psikologis.pdf
 
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
MAKALAH FARMASI FISIKA RHEOLOGI(PADATAN)
 
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansiaPengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
Pengkajian Keperawatan Gerontik pada lansia
 
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis LateralisLaporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
Laporan Kasus Hernia Inguinalis Lateralis
 
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptxPPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
PPT Lokmin Okt 2020 pkm mantap sekali .pptx
 
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptxMateri 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
Materi 1 Kegawatdaruratan Psikiatri.pptx
 
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatanCara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
Cara membaca EKG dengan baik dan benar, untuk tenaga kesehatan
 
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergergerSajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
Sajak Kijang yang lelah 3R1.pdfsfgvegegergergerger
 
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anakmengenai penyakit hemofilia pada anak anak
mengenai penyakit hemofilia pada anak anak
 
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
Transformasi Sistem Kesehatan dan Kebijakan Integrasi Pelayanan Kesehatan Pri...
 

370989934-Masker-Wajah.pdf

  • 1. MASKER WAJAH EVA FAHRUNISA 201551038 RESMA RIZKY LESTARI 201551060
  • 2. 1. PENGERTIAN 2. MANFAAT 3. TUJUAN 4. KLASIFIKASI 5. FORMULASI
  • 3. 1. PENGERTIAN Masker wajah adalah masker kecantikan yang berwujud sediaan gel, pasta dan serbuk yang dioleskan untuk membersihkan dan mengencangkan kulit, terutama kulit wajah. Secara sistematik, masker wajah bertindak merangsang sirkulasi aliran darah maupun limpa, merangsang dan memperbaiki kulit melalui percepatan proses regenerasi dan memberikan nutrisi pada jaringan kulit.
  • 4. 2. MANFAAT Deep Cleansing. Masker mampu menghapus kelebihan produksi minyak serta membersihkan kulit wajah sampai ke dalam pori-pori kulit. Detoksifikasi. Penggunaan masker wajah dapat membantu mengangkat sel-sel kulit mati. Mencerahkan Kulit Wajah. Masker memperkuat kinerja toner dalam membantu mengecangkan pori-pori kulit dan mencerahkan wajah. Kaya Nutrisi. Biasanya masker wajah mengandung tinggi vitamin, essential oils, dan bahan-bahan anti- aging seperti ekstrak gingseng atau green tea. Soothing Power. Mengalami beberapa masalah kulit seperti sunburn, kulit sensitive, iritasi dan kemerahan, maupun jerawat Moisturizing. Ini adalah manfaat utama dari masker wajah yang memberikan lapisan ekstra pada kulit yang melembabkan.
  • 5. 3. TUJUAN Penggunaan masker wajah ini mampu memberikan kesegaran sekaligus melancarkan peredaran darah dan membuka pori-pori untuk menghasilkan kulit wajah bersih secara maksimal sehingga meninggalkan perasaan segar, cantik, sekaligus rileks.
  • 6. 4. KLASIFIKASI Masker Bubuk Penggunaan masker bubuk dicampur dengan air hingga kental, lalu diaplikasikan pada wajah. Masker ini mempunyai tingkat kerapatan tinggi, sehingga tidak cocok untuk kulit sensitif atau yang mengalami iritasi dan peradangan. Sebab, kerapatan masker bubuk dikhawatirkan menghambat pernafasan kulit dan memperburuk permasalahan kulit. Masker ini lebih cocok untuk kulit normal. Tissue Mask Masker ini berupa lembaran tisu basah. Masker jenis ini cocok untuk kulit kering, terutama yang sering terpapar sinar matahari. Sebab, kandungan air dalam tissue mask bisa membantu melembabkan kulit. Gel Mask Masker gel memiliki kandungan air yang relatif tinggi, sehingga akan memberi rasa dingin dan lembab pada wajah. Karena itu masker gel bagus untuk kulit kering. Sebaliknya, mask gel tidak disarankan untuk kulit yang iritasi atau ada luka terbuka.
  • 7. Masker Topeng Masker topeng berbentuk seperti wajah, dengan lubang dibagian mata dan mulut. Teksturnya lentur sehingga bisa menyesuaikan lekuk-lekuk wajah. Clay Mask Clay Mask ada yang berbentuk bubuk, ada juga yang tisu. Clay mask berguna untuk mengurangi kadar minyak di wajah. Peel Off Mask Masker peel off adalah masker yang dipasang pada wajah, kemudian diangkat, apapun bentuk bahannya. Jadi bukan masker yang dibersihkan dengan air. Masker peel off bisa dibuat dari bubuk atau gel yang dicampur air. Masker peel off dari bubuk memiliki tingkat kerapatan lebih tinggi ketimbang gel.
  • 8. Cream Mask Cream mask adalah gabungan untuk perawatan tertentu seperti facial. Biasanya cream mask digunakan di awal sebelum facial. Gold Mask Gold mask adalah gabungan butiran emas, krim, dan lotion. Gunanya untuk melembabkan dan mengenyalkan kulit, sehingga cocok untuk mereka yang mengalami penuaan dini.
  • 9. FORMULASI MASKER WAJAH Formula sediaan Kaolin 80 TEA 3 Mg Carbonat 12 Pati beras 5 Tragacanth Satu mikro spatula
  • 10. Metode Pembuatan ● Masukkan kaolin ● Tambahkan pati beras ● Tambahkan magnesium carbonat ● Tambahkan TEA dengan cara disemprotkan ● Ayak dengan pengayak no 100 hingga didapat ukuran serbuk yang halus. ● Tambahkan Tragacanth. Evaluasi Sediaan Pemeriksaan Organoleptis (Secara Visual) Penentuan Kadar air (Karl Fischer) Distribusi Ukuran Partikel (Pengayakan Bertingkat)
  • 11. KESIMPULAN Masker adalah kosmetik yang dipergunakan pada tingkat terakhir dalam perawatan kulit wajah tidak bermasalah. Meningkatkan taraf kebersihan, kesehatan, dan kecantikan kulit, memperbaiki dan merangsang kembali kegiatan-kegiatan sel kulit dan juga dilakukan evaluasi dalam pembuatan sediaan diantaranya Pemeriksaan Organoleptis (Secara Visual), Penentuan Kadar air (Karl Fischer) dan Distribusi Ukuran Partikel (Pengayakan Bertingkat).