SlideShare a Scribd company logo
1 of 31
Mengenal Hewan dan
Tumbuhan
Anto naik ke kelas dua
ayah ibu mengajak anto tamasya
tamasya ke kebun binatang dan hutan wisata
di kebun binatang dipelihara banyak hewan
tubuh setiap hewan berbeda
ada hewan berkaki dua
ada hewan berkaki empat
ada pula hewan bersayap
tempat hidup setiap hewan juga berbeda
di hutan wisata tumbuh banyak tanaman
bagian setiap tumbuhan berbeda
ada tumbuhan darat ada tumbuhan air
TEMA 1
ayo belajar tentang
 tubuh hewan dan tumbuhan
 pertumbuhan hewan dan tumbuhan
 tempat hidup hewan dan tumbuhan
 manfaat hewan dan tumbuhan
bagi manusia
- manfaat hewan dan tumbuhan
bagi manusia
a. Tubuh Hewan dan Kegunaannya
Bagian-Bagian Tubuh Hewan
tubuh hewan memiliki bagian bagian
ada kepala badan dan alat gerak
di kepala ada mulut dan mata
ada juga telinga dan hidung
di badan ada dada perut dan ekor
ada berbagai alat gerak hewan
kaki sayap sirip dan perut
banyak jenis hewan di sekitarku
TUBUH HEWAN DAN
TUMBUHANBAB 1
tubuh setiap hewan berbeda
ada hewan berkaki dua
contohnya burung ayam dan itik
hewan itu memiliki paruh dan sayap
ada berbagai jenis ikan
contohnya ikan emas dan ikan lele
ikan memiliki sirip dan ekor
ikan juga memiliki insang
insang ada di dalam kepala
di sebelah kiri dan kanan
ada hewan berkaki empat
Paruh
Sayap
Kaki
Kaki
Sayap
Kaki
Kaki
Sirip
Kepala
Ekor
contohnya kucing anjing dan kuda
gajah kerbau dan banyak lagi
lihat gambar kuda ini
aku tahu bagian bagian tubuhnya
ada hewan jinak ada hewan buas
contoh hewan buas adalah harimau
hewan buas memiliki taring yang tajam
hewan buas juga berkuku tajam
kuku yang tajam disebut juga cakar
Mata
Hidung
Badan
Kaki
Ekor
Surai
Telinga
Taring
Kuku tajam
Kegunaan Bagian-Bagian Tubuh Hewan
setiap bagian tubuh hewan
mempunyai kegunaan berbeda
aku akan mengamatinya
aku ingin tahu kegunaan bagian bagian tubuh hewan
lihat seekor gajah di bawah ini
belalainya dapat memegang benda
belalai gajah berguna untuk
mengambil makanan
lihat seekor ikan dalam akuarium
sirip ikan untuk berenang
insang ikan untuk bernapas
Cara Hewan Bergerak
aku berjalan dengan kaki
kakiku disebut alat gerak
cara gerak hewan bermacam macam
alat gerak hewan berbeda beda
ada hewan berjalan
dan berlari dengan kaki
contohnya kucing kuda dan gajah
ada hewan melompat dengan kaki
contohnya kanguru dan katak
burung terbang dengan sayapnya
ikan berenang dengan siripnya
ular dan cacing merayap dengan perut
buaya dan kadal melata dengan kaki
suara hewan
hewan bisa bersuara
suara hewan berbeda beda
kucing mengeong
suaranya ... meong ... meong...
ayam jantan berkokok
suaranya ... kukuruyuuk...
ayam betina berkotek
suaranya ... petok... petok...
b.Bagian-Bagian Tumbuhan dan Kegunaannya
bagian bagian tumbuhan
ada banyak bagian tumbuhan
bagian bagian setiap tumbuhan berbeda
aku bisa mengingat dengan mudah
lihat gambar pohon jambu ini
aku bisa menyebut bagian bagiannya
akar tumbuhan ada di dalam tanah
Bagian-bagian
tumbuhan
Biji
Buah
BungaDaun
Batang
Akar
Buah
Akar
Batang
Daun
ada tumbuhan akarnya di luar tanah
contohnya anggrek dan bakau
batang tumbuhan bermacam macam
ada tumbuhan berbatang lurus
contohnya pohon kelapa dan pepaya
ada tumbuhan batangnya bercabang
cabangnya disebut dahan dan ranting
contohnya pohon rambutan
ada tumbuhan batangnya berduri
Anggrek Bakau
Batang lurus
Batang bercabang
Dahan
contohnya pohon mawar
daun tumbuh pada batang dan dahan
daun juga tumbuh pada ranting
banyak daun berwarna hijau
ada pula daun berwarna lain
merah kuning atau lainnya
bentuk daun bermacam macam seperti di bawah ini:
Berbagai bentuk daun
bunga tumbuh pada batang dan ranting
warna dan bentuk bunga beragam
banyak bunga berbau harum
contohnya mawar dan melati
bunga dapat berubah menjadi buah
Duri
buah berasal dari bunga
bentuk warna dan rasa buah beragam
banyak buah yang enak dimakan
contohnya mangga dan jambu
di dalam buah bisa ditemukan biji
kegunaan bagian-bagian tumbuhan
a. akar
di manakah terdapat akar mawar
akar mawar berada di dalam tanah
gunanya adalah untuk menyerap air
apa yang terjadi bila akar dicabut
tentu tumbuhan akan menjadi
layu dan mati
Anak makan apel
Bunga mawar
b. batang
di atas akar ada batang
batang adalah tempat
melekatnya daun
selain itu batang juga berguna
untuk mengokohkan tanaman
c. daun
coba kamu perhatikan daun
mengapa daun tanaman
banyak sekali
daun berguna untuk
melakukan fotosintesis
yaitu kegiatan tumbuhan
untuk mengolah makanan
d. bunga
apa kegunaan bunga
bunga berguna
sebagai alat perkembangbiakan
e. buah
bagaimana rasa buah mangga
manis bukan
buah berguna untuk menyimpan cadangan makanan
sebelum ada buah
pohon mangga yang berbunga
akan menghasilkan buah
jadi buah berasal dari bunga
f. biji
apakah yang dapat
kamu temui di dalam buah
sewaktu kamu memakan rambutan
tentu ada bijinya bukan
biji tersebut apabila ditanam
akan tumbuh menjadi
rambutan yang baru
jadi biji berguna
sebagai alat perkembangbiakan
Biji jeruk Biji rambutan
a. pertumbuhan Hewan
sama seperti halnya manusia
hewan pun mengalami pertumbuhan
yadi memelihara ayam
ayamnya sedang bertelur
setelah bertelur ayam tersebut mengerami telurnya
setelah beberapa minggu
telur ayam yang dierami induknya menetas
yadi sangat senang
sekarang yadi mempunyai beberapa anak ayam
yadi memberi makan ayam ayam tersebut
supaya sehat dan cepat besar
coba perhatikan gambar berikut ini
amel juga memelihara kucing
pada mulanya amel mendapat anak kucing dari paman
amel rajin memberi makan kucing secara teratur
sekarang kucing amel sudah besar
kucing tersebut sangat lucu dan lincah
BAB 2
Pertumbuhan Hewan dan
Tumbuhan
hewan tidak dapat tumbuh menjadi besar
dalam waktu singkat
hewan tumbuh menjadi besar melalui beberapa tahap
dan memerlukan waktu yang cukup lama
ada hewan yang beranak
contohnya kucing anjing dan gajah
ada pula hewan yang bertelur
contohnya ayam itik dan burung
setiap hewan mengalami pertumbuhan
hewan tumbuh dari kecil menjadi besar
agar tumbuh
hewan perlu makan minum
aku mempunyai hewan piaraan
aku rajin memberi makan dan minum
Memberi makan hewan piaraan
b. Pertumbuhan Tumbuhan
aku sudah tahu pertumbuhan hewan
aku ingin tahu cara pertumbuhan tanaman
ada tumbuhan yang berasal dari biji
contohnya jambu dan mangga
juga manggis dan rambutan
biji ada di dalam buah
lihatlah gambar di bawah ini
biji yang ditanam dapat tumbuh
lihatlah gambar di bawah ini
pertumbuhan biji menjadi pohon
dari biji tumbuh tunas dan akar
tunas tumbuh menjadi batang dan daun
semakin lama batang semakin tinggi
Jambu Mangga Manggis Rambutan
semakin lama daun bertambah banyak
akhirnya tumbuhan menjadi besar
ada tumbuhan yang berasal dari batang
contohnya pohon singkong dan bambu
batang singkong dapat ditanam
dari batang akan tumbuh tunas
lihatlah gambar di bawah ini
Batang singkong pohon singkong
a. tempat hidup hewan
terdapat bermacam macam hewan di bumi ini
ada yang hidup di darat
seperti ayam kucing kuda dan anjing
ada yang hidup di air seperti ikan
ada yang hidup di dalam tanah
seperti cacing dan semut
ada juga yang hidup di pohon seperti kera
BAB 3
Tempat Hidup Hewan dan
Tumbuhan
ada hewan hidup di dua tempat
hidup di darat dan di air
contohnya katak dan salamander
Kehidupan di kolam
aku bisa mengingat dengan mudah
tempat hidup
hewan
darat
ayam
kucing
kambing
air
ikan mas
paus
udang
darat & air
katak
salamander
b. Tempat Hidup Tumbuhan
tumbuhan juga mempunyai tempat hidup
yang berbeda
ada yang di darat di air
atau menempel di tumbuhan yang lainnya
tumbuhan yang hidup di darat
misalnya tomat cabe jeruk mangga dan sebagainya
tumbuhan yang hidup di air
misalnya teratai dan eceng gondok
tumbuhan yang hidup menempel di tumbuhan lainnya
misalnya anggrek
aku bisa mengingat dengan mudah
tempat hidup
tumbuhan
darat
tomat, cabe ,
jeruk &
mangga
air
teratai
enceng gondok
menempel
pada
tanaman lain
angrek
benalu
tali putri
bermacam macam hewan dan tumbuhan
yang telah diciptakan tuhan di bumi ini
harus kita manfaatkan dengan sebesar besarnya
kita tidak boleh merusaknya
tetapi kita harus merawatnya supaya tetap lestari
a. Manfaat Hewan bagi Manusia
ada berbagai jenis hewan
ada hewan yang menguntungkan
ada juga hewan yang merugikan
hewan yang menguntungkan
banyak hewan yang menguntungkan
contohnya kerbau sapi dan kuda
ayam itik kambing dan domba
banyak makanan berasal dari hewan
ayam dan itik menghasilkan telur
hewan itu juga menghasilkan daging
Ayam Itik Telur telur goreng
BAB 4
Manfaat Hewan dan
Tumbuhan bagi Manusia
sapi dan kambing
menghasilkan susu dan daging
Sapi menghasilkan susu susu
banyak hewan membantu
pekerjaan manusia
kerbau membantu membajak sawah
kuda membantu menarik delman
hewan yang menguntungkan
dipelihara dan diternakkan
contohnya ternak ayam dan sapi
Kerbau menarik bajak Kuda menarik delman
Ternak ayam
hewan yang merugikan
banyak hewan yang merugikan
contohnya tikus nyamuk dan lalat
hewan itu pembawa bibit penyakit
tikus menyukai tempat kotor
tikus membawa penyakit pes
nyamuk menularkan penyakit
ada nyamuk deman berdarah
ada nyamuk malaria
lalat menyukai tempat kotor
lalu menghinggapi makanan
makanan yang dihinggapi lalat
dapat menyebabkan sakit perut
nyamuk
Makanan dihinggapi lalat sakit perut
manusia tidak menyukai
hewan merugikan
makanan ditutup rapat
makanan dihindarkan dari lalat
nyamuk dibasmi dari rumah dan lingkungan
Membasmi nyamuk
b. Manfaat Tumbuhan bagi Manusia
tumbuhan yang ada di sekitar kita
bermacam macam kegunaannya
ada yang diambil bijinya bunganya
batangnya atau buahnya
ada tumbuhan berguna
ada tumbuhan merugikan
tumbuhan berguna
beberapa tumbuhan berguna untuk makanan
ada tumbuhan sumber makanan pokok
contohnya padi singkong dan jagung
Padi singkong jagung
ada tumbuhan menghasilkan sayuran
contohnya bayam sawi dan wortel
ada tumbuhan menghasilkan buah buahan
contohnya pisang pepaya dan semangka
Bayam Sawi Wortel
beberapa tumbuhan
adalah bahan pembuat barang
contohnya kapas kayu dan bambu
kapas untuk bahan pakaian
kayu untuk membuat rumah dan jembatan
kayu dan bambu untuk membuat perabot
ada kursi dan lemari dari kayu
ada meja kursi dari bambu
Pisang Pepaya Semangka
Kapas Baju Kaos
Kursi dan lemari dari
kayu
Meja dan kursi dari
bambu
tumbuhan merugikan
beberapa tumbuhan dapat merugikan
contohnya benalu dan tali putri
benalu mengambil makanan tumbuhan lain
tumbuhan merugikan tidak ditanam
tumbuhan merugikan dimusnahkan
benda dapat berubah
bentuk
TEMA 2

More Related Content

What's hot

Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2saritieka
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Khairil Amri
 
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)mir_din
 
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)Kurnia Wati
 
Materi dan soal tumbuhan biji
Materi dan soal tumbuhan bijiMateri dan soal tumbuhan biji
Materi dan soal tumbuhan bijiRena Andika
 
Ppt tekpen 2
Ppt tekpen 2Ppt tekpen 2
Ppt tekpen 2saritieka
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamIlmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamslomed_riyadi
 
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewan
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewanBab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewan
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewanAhmad Ali
 
Sistem reproduksi tumbuhan
Sistem reproduksi tumbuhanSistem reproduksi tumbuhan
Sistem reproduksi tumbuhanAli Mustofa
 

What's hot (15)

Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
 
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1Soal uts ipa kelas 6 semester 1
Soal uts ipa kelas 6 semester 1
 
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)
Soal BIOLOGI SMA Kelas X - Plantae ( DUNIA TUMBUHAN)
 
Ipa 2
Ipa 2Ipa 2
Ipa 2
 
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
8. dunia tumbuhan (kingdom plantae)
 
Materi dan soal tumbuhan biji
Materi dan soal tumbuhan bijiMateri dan soal tumbuhan biji
Materi dan soal tumbuhan biji
 
Ppt tekpen 2
Ppt tekpen 2Ppt tekpen 2
Ppt tekpen 2
 
Ppt kelas-2
Ppt kelas-2Ppt kelas-2
Ppt kelas-2
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamIlmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam
 
Presentation2
Presentation2Presentation2
Presentation2
 
biologi
biologibiologi
biologi
 
Bank soal biologi
Bank soal biologiBank soal biologi
Bank soal biologi
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewan
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewanBab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewan
Bab 10 sistem reproduksi tumbuhan dan hewan
 
Sistem reproduksi tumbuhan
Sistem reproduksi tumbuhanSistem reproduksi tumbuhan
Sistem reproduksi tumbuhan
 

Similar to Ipa kelas 2

Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2ajeng_puspita18
 
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2mitamilatina
 
Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2sitiulwiyah
 
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdf
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdfPPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdf
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdfkecilawan61
 
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1saritieka
 
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1saritieka
 
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2saritieka
 
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2saritieka
 
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptx
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptxBab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptx
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptxAnditaRadianti4
 
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7mirna526762
 
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptxPertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptxKelasBiologi2
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamIlmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamslomed_riyadi
 

Similar to Ipa kelas 2 (20)

Ipa kelas 2
Ipa kelas 2Ipa kelas 2
Ipa kelas 2
 
Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2
 
Ipa 2
Ipa 2Ipa 2
Ipa 2
 
IPA
IPAIPA
IPA
 
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2
Ppt materi ilmu pengetahuan alam kelas 2
 
Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2Power point mapel ipa kelas 2
Power point mapel ipa kelas 2
 
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdf
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdfPPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdf
PPT Bahasa Indonesia Tema 7 Benda, Hewan, dan Tanaman di Sekitarku.pdf
 
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
 
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
Bagian tubuh hewan dan tumbuhan bab 1
 
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
 
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
Kumpulan materi pembelajaran ipa kelas 2
 
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptx
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptxBab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptx
Bab 1. Tumbuhan Sumber Kehidupan.pptx
 
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7
Ppt tentang klasifikasi makhluk hidup kelas 7
 
Materi ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sdMateri ipa kelas3 sd
Materi ipa kelas3 sd
 
Bab 2
Bab 2Bab 2
Bab 2
 
Ciri makhluk hidup
Ciri makhluk hidupCiri makhluk hidup
Ciri makhluk hidup
 
ciri Makhluk hidup (wiras murwandari)
ciri Makhluk hidup (wiras murwandari)ciri Makhluk hidup (wiras murwandari)
ciri Makhluk hidup (wiras murwandari)
 
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptxPertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
Pertemuan 2 Keanekaragaman dan pengelompokan mahluk hidup.pptx
 
Ilmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alamIlmu pengetahuan alam
Ilmu pengetahuan alam
 
Perosak Tanaman
Perosak TanamanPerosak Tanaman
Perosak Tanaman
 

More from sitiulwiyah

Bab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumBab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumsitiulwiyah
 
Ipa kelas 3 bab 1
Ipa kelas 3 bab 1Ipa kelas 3 bab 1
Ipa kelas 3 bab 1sitiulwiyah
 
Kelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuaKelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuasitiulwiyah
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviasitiulwiyah
 
Kelas ii sd ips_kuswanto
Kelas ii sd ips_kuswantoKelas ii sd ips_kuswanto
Kelas ii sd ips_kuswantositiulwiyah
 
Kelas ii sd pkn_lili nurlaili
Kelas ii sd pkn_lili nurlailiKelas ii sd pkn_lili nurlaili
Kelas ii sd pkn_lili nurlailisitiulwiyah
 
Buku akidah akhlak_mi_1_siswa
Buku akidah akhlak_mi_1_siswaBuku akidah akhlak_mi_1_siswa
Buku akidah akhlak_mi_1_siswasitiulwiyah
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviasitiulwiyah
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviasitiulwiyah
 
Kelas ii sd ips_trijaya suranto
Kelas ii sd ips_trijaya surantoKelas ii sd ips_trijaya suranto
Kelas ii sd ips_trijaya surantositiulwiyah
 
Kelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuaKelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuasitiulwiyah
 
Bab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumBab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumsitiulwiyah
 
Ipa kelas 3 bab ii
Ipa kelas 3 bab iiIpa kelas 3 bab ii
Ipa kelas 3 bab iisitiulwiyah
 

More from sitiulwiyah (20)

Bab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumBab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umum
 
Ipa kelas 3 bab 1
Ipa kelas 3 bab 1Ipa kelas 3 bab 1
Ipa kelas 3 bab 1
 
Kelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuaKelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebua
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
 
Kelas ii sd ips_kuswanto
Kelas ii sd ips_kuswantoKelas ii sd ips_kuswanto
Kelas ii sd ips_kuswanto
 
Kelas ii sd pkn_lili nurlaili
Kelas ii sd pkn_lili nurlailiKelas ii sd pkn_lili nurlaili
Kelas ii sd pkn_lili nurlaili
 
Matematika
MatematikaMatematika
Matematika
 
Buku akidah akhlak_mi_1_siswa
Buku akidah akhlak_mi_1_siswaBuku akidah akhlak_mi_1_siswa
Buku akidah akhlak_mi_1_siswa
 
FIQIH 1
FIQIH 1FIQIH 1
FIQIH 1
 
Profil
ProfilProfil
Profil
 
Pkn 2
Pkn 2Pkn 2
Pkn 2
 
fiqih ke-4
fiqih ke-4fiqih ke-4
fiqih ke-4
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
 
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri noviaKelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
Kelas ii sd bahasa indonesia_tri novia
 
Kelas ii sd ips_trijaya suranto
Kelas ii sd ips_trijaya surantoKelas ii sd ips_trijaya suranto
Kelas ii sd ips_trijaya suranto
 
Kelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebuaKelas ii sd ipa_erni zebua
Kelas ii sd ipa_erni zebua
 
Pkn 2
Pkn 2Pkn 2
Pkn 2
 
Pkn Kelas 2
Pkn Kelas 2Pkn Kelas 2
Pkn Kelas 2
 
Bab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umumBab 1 tempat umum
Bab 1 tempat umum
 
Ipa kelas 3 bab ii
Ipa kelas 3 bab iiIpa kelas 3 bab ii
Ipa kelas 3 bab ii
 

Ipa kelas 2

  • 1.
  • 2. Mengenal Hewan dan Tumbuhan Anto naik ke kelas dua ayah ibu mengajak anto tamasya tamasya ke kebun binatang dan hutan wisata di kebun binatang dipelihara banyak hewan tubuh setiap hewan berbeda ada hewan berkaki dua ada hewan berkaki empat ada pula hewan bersayap tempat hidup setiap hewan juga berbeda di hutan wisata tumbuh banyak tanaman bagian setiap tumbuhan berbeda ada tumbuhan darat ada tumbuhan air TEMA 1 ayo belajar tentang  tubuh hewan dan tumbuhan  pertumbuhan hewan dan tumbuhan  tempat hidup hewan dan tumbuhan  manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia - manfaat hewan dan tumbuhan bagi manusia
  • 3. a. Tubuh Hewan dan Kegunaannya Bagian-Bagian Tubuh Hewan tubuh hewan memiliki bagian bagian ada kepala badan dan alat gerak di kepala ada mulut dan mata ada juga telinga dan hidung di badan ada dada perut dan ekor ada berbagai alat gerak hewan kaki sayap sirip dan perut banyak jenis hewan di sekitarku TUBUH HEWAN DAN TUMBUHANBAB 1
  • 4. tubuh setiap hewan berbeda ada hewan berkaki dua contohnya burung ayam dan itik hewan itu memiliki paruh dan sayap ada berbagai jenis ikan contohnya ikan emas dan ikan lele ikan memiliki sirip dan ekor ikan juga memiliki insang insang ada di dalam kepala di sebelah kiri dan kanan ada hewan berkaki empat Paruh Sayap Kaki Kaki Sayap Kaki Kaki Sirip Kepala Ekor
  • 5. contohnya kucing anjing dan kuda gajah kerbau dan banyak lagi lihat gambar kuda ini aku tahu bagian bagian tubuhnya ada hewan jinak ada hewan buas contoh hewan buas adalah harimau hewan buas memiliki taring yang tajam hewan buas juga berkuku tajam kuku yang tajam disebut juga cakar Mata Hidung Badan Kaki Ekor Surai Telinga Taring Kuku tajam
  • 6. Kegunaan Bagian-Bagian Tubuh Hewan setiap bagian tubuh hewan mempunyai kegunaan berbeda aku akan mengamatinya aku ingin tahu kegunaan bagian bagian tubuh hewan lihat seekor gajah di bawah ini belalainya dapat memegang benda belalai gajah berguna untuk mengambil makanan lihat seekor ikan dalam akuarium sirip ikan untuk berenang insang ikan untuk bernapas Cara Hewan Bergerak
  • 7. aku berjalan dengan kaki kakiku disebut alat gerak cara gerak hewan bermacam macam alat gerak hewan berbeda beda ada hewan berjalan dan berlari dengan kaki contohnya kucing kuda dan gajah ada hewan melompat dengan kaki contohnya kanguru dan katak burung terbang dengan sayapnya ikan berenang dengan siripnya ular dan cacing merayap dengan perut buaya dan kadal melata dengan kaki
  • 8. suara hewan hewan bisa bersuara suara hewan berbeda beda kucing mengeong suaranya ... meong ... meong... ayam jantan berkokok suaranya ... kukuruyuuk... ayam betina berkotek suaranya ... petok... petok...
  • 9. b.Bagian-Bagian Tumbuhan dan Kegunaannya bagian bagian tumbuhan ada banyak bagian tumbuhan bagian bagian setiap tumbuhan berbeda aku bisa mengingat dengan mudah lihat gambar pohon jambu ini aku bisa menyebut bagian bagiannya akar tumbuhan ada di dalam tanah Bagian-bagian tumbuhan Biji Buah BungaDaun Batang Akar Buah Akar Batang Daun
  • 10. ada tumbuhan akarnya di luar tanah contohnya anggrek dan bakau batang tumbuhan bermacam macam ada tumbuhan berbatang lurus contohnya pohon kelapa dan pepaya ada tumbuhan batangnya bercabang cabangnya disebut dahan dan ranting contohnya pohon rambutan ada tumbuhan batangnya berduri Anggrek Bakau Batang lurus Batang bercabang Dahan
  • 11. contohnya pohon mawar daun tumbuh pada batang dan dahan daun juga tumbuh pada ranting banyak daun berwarna hijau ada pula daun berwarna lain merah kuning atau lainnya bentuk daun bermacam macam seperti di bawah ini: Berbagai bentuk daun bunga tumbuh pada batang dan ranting warna dan bentuk bunga beragam banyak bunga berbau harum contohnya mawar dan melati bunga dapat berubah menjadi buah Duri
  • 12. buah berasal dari bunga bentuk warna dan rasa buah beragam banyak buah yang enak dimakan contohnya mangga dan jambu di dalam buah bisa ditemukan biji kegunaan bagian-bagian tumbuhan a. akar di manakah terdapat akar mawar akar mawar berada di dalam tanah gunanya adalah untuk menyerap air apa yang terjadi bila akar dicabut tentu tumbuhan akan menjadi layu dan mati Anak makan apel Bunga mawar
  • 13. b. batang di atas akar ada batang batang adalah tempat melekatnya daun selain itu batang juga berguna untuk mengokohkan tanaman c. daun coba kamu perhatikan daun mengapa daun tanaman banyak sekali daun berguna untuk melakukan fotosintesis yaitu kegiatan tumbuhan untuk mengolah makanan
  • 14. d. bunga apa kegunaan bunga bunga berguna sebagai alat perkembangbiakan e. buah bagaimana rasa buah mangga manis bukan buah berguna untuk menyimpan cadangan makanan sebelum ada buah pohon mangga yang berbunga akan menghasilkan buah jadi buah berasal dari bunga f. biji apakah yang dapat kamu temui di dalam buah sewaktu kamu memakan rambutan tentu ada bijinya bukan biji tersebut apabila ditanam akan tumbuh menjadi
  • 15. rambutan yang baru jadi biji berguna sebagai alat perkembangbiakan Biji jeruk Biji rambutan
  • 16. a. pertumbuhan Hewan sama seperti halnya manusia hewan pun mengalami pertumbuhan yadi memelihara ayam ayamnya sedang bertelur setelah bertelur ayam tersebut mengerami telurnya setelah beberapa minggu telur ayam yang dierami induknya menetas yadi sangat senang sekarang yadi mempunyai beberapa anak ayam yadi memberi makan ayam ayam tersebut supaya sehat dan cepat besar coba perhatikan gambar berikut ini amel juga memelihara kucing pada mulanya amel mendapat anak kucing dari paman amel rajin memberi makan kucing secara teratur sekarang kucing amel sudah besar kucing tersebut sangat lucu dan lincah BAB 2 Pertumbuhan Hewan dan Tumbuhan
  • 17. hewan tidak dapat tumbuh menjadi besar dalam waktu singkat hewan tumbuh menjadi besar melalui beberapa tahap dan memerlukan waktu yang cukup lama ada hewan yang beranak contohnya kucing anjing dan gajah ada pula hewan yang bertelur contohnya ayam itik dan burung setiap hewan mengalami pertumbuhan hewan tumbuh dari kecil menjadi besar agar tumbuh hewan perlu makan minum aku mempunyai hewan piaraan aku rajin memberi makan dan minum Memberi makan hewan piaraan
  • 18. b. Pertumbuhan Tumbuhan aku sudah tahu pertumbuhan hewan aku ingin tahu cara pertumbuhan tanaman ada tumbuhan yang berasal dari biji contohnya jambu dan mangga juga manggis dan rambutan biji ada di dalam buah lihatlah gambar di bawah ini biji yang ditanam dapat tumbuh lihatlah gambar di bawah ini pertumbuhan biji menjadi pohon dari biji tumbuh tunas dan akar tunas tumbuh menjadi batang dan daun semakin lama batang semakin tinggi Jambu Mangga Manggis Rambutan
  • 19. semakin lama daun bertambah banyak akhirnya tumbuhan menjadi besar ada tumbuhan yang berasal dari batang contohnya pohon singkong dan bambu batang singkong dapat ditanam dari batang akan tumbuh tunas lihatlah gambar di bawah ini Batang singkong pohon singkong
  • 20. a. tempat hidup hewan terdapat bermacam macam hewan di bumi ini ada yang hidup di darat seperti ayam kucing kuda dan anjing ada yang hidup di air seperti ikan ada yang hidup di dalam tanah seperti cacing dan semut ada juga yang hidup di pohon seperti kera BAB 3 Tempat Hidup Hewan dan Tumbuhan
  • 21. ada hewan hidup di dua tempat hidup di darat dan di air contohnya katak dan salamander Kehidupan di kolam aku bisa mengingat dengan mudah tempat hidup hewan darat ayam kucing kambing air ikan mas paus udang darat & air katak salamander
  • 22. b. Tempat Hidup Tumbuhan tumbuhan juga mempunyai tempat hidup yang berbeda ada yang di darat di air atau menempel di tumbuhan yang lainnya tumbuhan yang hidup di darat misalnya tomat cabe jeruk mangga dan sebagainya tumbuhan yang hidup di air misalnya teratai dan eceng gondok tumbuhan yang hidup menempel di tumbuhan lainnya misalnya anggrek
  • 23. aku bisa mengingat dengan mudah tempat hidup tumbuhan darat tomat, cabe , jeruk & mangga air teratai enceng gondok menempel pada tanaman lain angrek benalu tali putri
  • 24. bermacam macam hewan dan tumbuhan yang telah diciptakan tuhan di bumi ini harus kita manfaatkan dengan sebesar besarnya kita tidak boleh merusaknya tetapi kita harus merawatnya supaya tetap lestari a. Manfaat Hewan bagi Manusia ada berbagai jenis hewan ada hewan yang menguntungkan ada juga hewan yang merugikan hewan yang menguntungkan banyak hewan yang menguntungkan contohnya kerbau sapi dan kuda ayam itik kambing dan domba banyak makanan berasal dari hewan ayam dan itik menghasilkan telur hewan itu juga menghasilkan daging Ayam Itik Telur telur goreng BAB 4 Manfaat Hewan dan Tumbuhan bagi Manusia
  • 25. sapi dan kambing menghasilkan susu dan daging Sapi menghasilkan susu susu banyak hewan membantu pekerjaan manusia kerbau membantu membajak sawah kuda membantu menarik delman hewan yang menguntungkan dipelihara dan diternakkan contohnya ternak ayam dan sapi Kerbau menarik bajak Kuda menarik delman Ternak ayam
  • 26. hewan yang merugikan banyak hewan yang merugikan contohnya tikus nyamuk dan lalat hewan itu pembawa bibit penyakit tikus menyukai tempat kotor tikus membawa penyakit pes nyamuk menularkan penyakit ada nyamuk deman berdarah ada nyamuk malaria lalat menyukai tempat kotor lalu menghinggapi makanan makanan yang dihinggapi lalat dapat menyebabkan sakit perut nyamuk
  • 27. Makanan dihinggapi lalat sakit perut manusia tidak menyukai hewan merugikan makanan ditutup rapat makanan dihindarkan dari lalat nyamuk dibasmi dari rumah dan lingkungan Membasmi nyamuk
  • 28. b. Manfaat Tumbuhan bagi Manusia tumbuhan yang ada di sekitar kita bermacam macam kegunaannya ada yang diambil bijinya bunganya batangnya atau buahnya ada tumbuhan berguna ada tumbuhan merugikan tumbuhan berguna beberapa tumbuhan berguna untuk makanan ada tumbuhan sumber makanan pokok contohnya padi singkong dan jagung Padi singkong jagung ada tumbuhan menghasilkan sayuran contohnya bayam sawi dan wortel ada tumbuhan menghasilkan buah buahan contohnya pisang pepaya dan semangka Bayam Sawi Wortel
  • 29. beberapa tumbuhan adalah bahan pembuat barang contohnya kapas kayu dan bambu kapas untuk bahan pakaian kayu untuk membuat rumah dan jembatan kayu dan bambu untuk membuat perabot ada kursi dan lemari dari kayu ada meja kursi dari bambu Pisang Pepaya Semangka Kapas Baju Kaos Kursi dan lemari dari kayu Meja dan kursi dari bambu
  • 30. tumbuhan merugikan beberapa tumbuhan dapat merugikan contohnya benalu dan tali putri benalu mengambil makanan tumbuhan lain tumbuhan merugikan tidak ditanam tumbuhan merugikan dimusnahkan