SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
Eko mariono
Iman kepada
Rasul- rasul
Allah
Meneladani Sikap Tablig Nabi Muhammad
saw.
Meneladani Para Rasul dengan Cara
Meneladani Sikap-sikap Terpuji Mereka
Mengetahui
Sifat-Sifat
Rasul
Mengenal
Rasul Ulul
Azmi
Mengenal Nama
Rasul-rasul Allah
Mengetahui
Perbedaaan Nabi
dan Rasul
 Iman kepada Rasul Allah adalah percaya dan yakin
bahwa rasul-rasul itu adalah utusan Allah
 Para Rasul diutus untuk mengesakan Allah dan
tidak menyekutukannya
 Iman kepa Rasul harus pula disertai dengan
meneladani sifat-sifat terpuji mereka
 Allah menjadikan mereka sebagai khalifah
(pemimpin) umat manusia
 Rasul wajib ditaati dan diikuti karena apa yang
mereka sampaikan adalah perintah Allah swt.
 Nabi Adam adalah nabi pertama yang diciptakan
Allah
 Nabi Adam ditugaskan sebagai khalifah (Pemimpin)
dimuka bumi
 Rasul terakhir adalah Nabi Muhammad saw.
 Wujud keimanan kepada Rasul dapat dipraktikan
dengan 2 cara :
1- menaati ajaran yang dibawa Rasul-rasul Allah
2- meneladani ketaatan, sikap dan perilaku terpuji rasul
rasul Allah swt
 25 Rasul yang wajib diketahui :
1- Nabi Adam a.s 16- Nabi Harun a.s
2- Nabi Idris a.s 17- Nabi Daud a.s
3- Nabi Nuh a.s 18- Nabi Sulaiman a.s
4- Nabi Hud a.s 19- Nabi Ilyas a.s
5- Nabi Saleh a.s 20 Nabi Ilyasa a.s
6- Nab Ibrahim a.s 21- Nabi Yunus a.s
7-Nabi Luth a.s 22- Nabi Zakariya a.s
8- Nabi Ismai’l a.s 23- Nabi Yahya a.s
9- nabi Ishak a.s 24- Nabi Isa a.s
10- Nabi Ya’kub a.s 25- Nabi Muhammad saw.
11- Nabi Yusuf a.s
12- Nabi Ayub a.s
13- Nabi Zulkifli a.s
14- nabi Syua’ib a.s
15- Nabi Musa a.s
 Sifat wajib bagi Rasul :
- Sidik artinya jujur dan benar. Para Rasul pasti
bersifat jujur dan benar
- Amanah artinya dapat dipercaya. Para Rasul pasti
dapat menjaga amanah yang diberikan Allah
- Tablig artinya menyampaikan. Para Rasul
senantiasa menyampaikan segala ajaran dan wahyu
Allah swt
- fatanah artinya cerdas. Para Rasul memiliki
kecerdasan dan kepandaian dalam menyampaikan
wahyu Allah swt.
Sifat mustahil bagi rasul adalah :
1. Kizib artinya bohong atau dusta. Para Rasul
mustahil melakukan dusta dan bohong
2. Khianah artinya tidak dapat dipercaya. Para
Rasul mustahil (tidak mungkin) mempunyai
sifat Khianah
3. Kitman artinya menyembunyikan. para Rasul
mustahil mempunyai sifat kitman. Jika Rasul
menyembunyikan ajarannya, maka ajarannya
tidak mungkin sampai kepada kita.
4. Baladah artinya bodoh. Jika Rasul bodoh,
tidak mungkin bisa membimbing umatnya. Dan
hal tersebut mustahil bagi Rasul.
 Ulul Azmi artinya Para Rasul yang mempunyai
keteguhan dan tekad yan kuat dalam menghadapi
setiap ujian dan segala cobaan
 Rasul Ulul Azmi ada 5, yaitu:
› 1. Nabi Nuh a.s.
› 2. Nabi Ibrahim a.s.
› 3. Nabi Musa a.s.
› 4. Nabi Isa a.s.
› 5. Nabi Muhammad saw.
No Nabi Allah swt. Rasul Allah swt.
1 Belum tentu Rasul Sudah pasti nabi
2 Memiliki sifat wajib : sidik, amanah,
dan fatanah
Memiliki sifat wajib
sidik, amanah,
tablig, dan
fathonah
3 Tidak wajib meyampaikan wahyu Wajib
menyampaikan
wahyu dan
ajarannya
No Persamaan Nabi dan Rasul
1 Seorang laki –laki
2 Bersifat maksum (terjaga dari perbuatan tercela)
3 Menerima wahyu dari Allah swt.
4 Memiliki mukjizat
5 Mengesakan Allah swt.
6 Bersifat basyariyah (layaknya manusia biasa; makan,
minum, bekerja , berkeluarga dll)
 Nabi Muhammad dicaci dan dimaki oleh para
pembesar kaum Quraisy
 para pembesar Quraisy hawatir mereka akan
kehilangan wibawa dan pengaruh dikalangan
masyarakat makkah
 segala hinaan dan cacian tidak membuat Nabi
Muhammad saw putus asa, sebaliknya Nabi
Muhammad saw semakin teguh dan
menyampaikan ajarannya
 Berkat kegigihan menyampaikan ajaran Allah dan
keteguhan Nabi Muhammad saw , akhirnya beliau
berhasil menyampaikan ajaran Islam kepada
bangsa arab
 Sikap tablig (menyampaikan) adalah
salah satu sikap yang baik untuk kita
teladani yang dimiliki Rasulullah saw.
 Nabi Muhammad saw. selalu bersikap arif
dan bijaksana
 Beliau selalu memulai dakwahnya
dengan yang baik
 Sebagai Muslim kita harus meneladani
sifat tablig yang dimiliki Rasulullah saw.
 Sikap Rasulullah saw. dalam menyampaikan
dakwah Islam:
1. Teguh pendirian dan tahan uji
2. Sabar dan tabah dalam berjuang
3. Bijaksana dan tegas dalam dalam menyikapi
permasalahan
4. Selalu menunjukkan akhlak yang terpuji baik
kepada teman ataupun lawan
5. Berserah diri (tawakkal) kepda Allah secara
maksimal
 Iman kepada Rasul-rasul Allah swt. Adalah
percaya dan yakin bawha rasul rasul itu
adalah utusan Allah swt., yag diperintahkan
untuk mengesakan Allah swt.,
 Rasul adalah seorang Nabi yang
mengemban misi untuk menyampaikan
ajaran Allah swt. Kepada umatnya
 Sifat wajib bagi rasul ada 4 ; sidik, amanah,
tablig, dan fatanah
 Rasul Ulul Azmi adalah Rasul Allah swt yang
memiliki keteguhan dan tekad yang kuat dalam
menghadapi setiap ujian
 Sifat tablig Rasulullah saw. yang bisa kita
teladani adalah ; teguh pendirian, tahan uji,
sabar, tabah dalam berjuang, bijaksana, dan
tegas dalam menyikapi masalah, berakhlak
terpuji kepada kawan dan lawan dll.
eko mariono ppt.pptx

More Related Content

Similar to eko mariono ppt.pptx

Similar to eko mariono ppt.pptx (20)

Iman kepada rasul allah.
Iman kepada rasul allah.Iman kepada rasul allah.
Iman kepada rasul allah.
 
Iman kepada rasul allah swt
Iman kepada rasul allah swtIman kepada rasul allah swt
Iman kepada rasul allah swt
 
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptx
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptxIMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptx
IMAN_KEPADA_RASUL_ALLAH.pptx
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
Peta konsep
Peta konsepPeta konsep
Peta konsep
 
PPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptxPPT TAUHID.pptx
PPT TAUHID.pptx
 
Aq beriman kepada rasul
Aq beriman kepada rasulAq beriman kepada rasul
Aq beriman kepada rasul
 
Aq beriman kepada rasul
Aq beriman kepada rasulAq beriman kepada rasul
Aq beriman kepada rasul
 
vdocuments.net_ppt-iman-kepada-rasul.pptx
vdocuments.net_ppt-iman-kepada-rasul.pptxvdocuments.net_ppt-iman-kepada-rasul.pptx
vdocuments.net_ppt-iman-kepada-rasul.pptx
 
Iman kepada Nabi dan Rasul Allah SWT
Iman kepada Nabi dan Rasul Allah SWTIman kepada Nabi dan Rasul Allah SWT
Iman kepada Nabi dan Rasul Allah SWT
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasul Iman kepada rasul
Iman kepada rasul
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasul
 
Beriman kepada rasul
Beriman kepada rasulBeriman kepada rasul
Beriman kepada rasul
 
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
UAS AL HADIS FITRIANA PADANG. SEMESTER I KPI-B FDK UINSU 2020
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasul
 
Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)
 
Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)
 
Iman kepada rasul
Iman kepada rasulIman kepada rasul
Iman kepada rasul
 
Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)Iman kepada rasul (eli fitriani)
Iman kepada rasul (eli fitriani)
 
PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul PPT Iman kepada rasul
PPT Iman kepada rasul
 

eko mariono ppt.pptx

  • 2. Iman kepada Rasul- rasul Allah Meneladani Sikap Tablig Nabi Muhammad saw. Meneladani Para Rasul dengan Cara Meneladani Sikap-sikap Terpuji Mereka Mengetahui Sifat-Sifat Rasul Mengenal Rasul Ulul Azmi Mengenal Nama Rasul-rasul Allah Mengetahui Perbedaaan Nabi dan Rasul
  • 3.  Iman kepada Rasul Allah adalah percaya dan yakin bahwa rasul-rasul itu adalah utusan Allah  Para Rasul diutus untuk mengesakan Allah dan tidak menyekutukannya  Iman kepa Rasul harus pula disertai dengan meneladani sifat-sifat terpuji mereka  Allah menjadikan mereka sebagai khalifah (pemimpin) umat manusia  Rasul wajib ditaati dan diikuti karena apa yang mereka sampaikan adalah perintah Allah swt.
  • 4.  Nabi Adam adalah nabi pertama yang diciptakan Allah  Nabi Adam ditugaskan sebagai khalifah (Pemimpin) dimuka bumi  Rasul terakhir adalah Nabi Muhammad saw.  Wujud keimanan kepada Rasul dapat dipraktikan dengan 2 cara : 1- menaati ajaran yang dibawa Rasul-rasul Allah 2- meneladani ketaatan, sikap dan perilaku terpuji rasul rasul Allah swt
  • 5.  25 Rasul yang wajib diketahui : 1- Nabi Adam a.s 16- Nabi Harun a.s 2- Nabi Idris a.s 17- Nabi Daud a.s 3- Nabi Nuh a.s 18- Nabi Sulaiman a.s 4- Nabi Hud a.s 19- Nabi Ilyas a.s 5- Nabi Saleh a.s 20 Nabi Ilyasa a.s 6- Nab Ibrahim a.s 21- Nabi Yunus a.s 7-Nabi Luth a.s 22- Nabi Zakariya a.s 8- Nabi Ismai’l a.s 23- Nabi Yahya a.s 9- nabi Ishak a.s 24- Nabi Isa a.s 10- Nabi Ya’kub a.s 25- Nabi Muhammad saw. 11- Nabi Yusuf a.s 12- Nabi Ayub a.s 13- Nabi Zulkifli a.s 14- nabi Syua’ib a.s 15- Nabi Musa a.s
  • 6.  Sifat wajib bagi Rasul : - Sidik artinya jujur dan benar. Para Rasul pasti bersifat jujur dan benar - Amanah artinya dapat dipercaya. Para Rasul pasti dapat menjaga amanah yang diberikan Allah - Tablig artinya menyampaikan. Para Rasul senantiasa menyampaikan segala ajaran dan wahyu Allah swt - fatanah artinya cerdas. Para Rasul memiliki kecerdasan dan kepandaian dalam menyampaikan wahyu Allah swt.
  • 7. Sifat mustahil bagi rasul adalah : 1. Kizib artinya bohong atau dusta. Para Rasul mustahil melakukan dusta dan bohong 2. Khianah artinya tidak dapat dipercaya. Para Rasul mustahil (tidak mungkin) mempunyai sifat Khianah 3. Kitman artinya menyembunyikan. para Rasul mustahil mempunyai sifat kitman. Jika Rasul menyembunyikan ajarannya, maka ajarannya tidak mungkin sampai kepada kita. 4. Baladah artinya bodoh. Jika Rasul bodoh, tidak mungkin bisa membimbing umatnya. Dan hal tersebut mustahil bagi Rasul.
  • 8.  Ulul Azmi artinya Para Rasul yang mempunyai keteguhan dan tekad yan kuat dalam menghadapi setiap ujian dan segala cobaan  Rasul Ulul Azmi ada 5, yaitu: › 1. Nabi Nuh a.s. › 2. Nabi Ibrahim a.s. › 3. Nabi Musa a.s. › 4. Nabi Isa a.s. › 5. Nabi Muhammad saw.
  • 9. No Nabi Allah swt. Rasul Allah swt. 1 Belum tentu Rasul Sudah pasti nabi 2 Memiliki sifat wajib : sidik, amanah, dan fatanah Memiliki sifat wajib sidik, amanah, tablig, dan fathonah 3 Tidak wajib meyampaikan wahyu Wajib menyampaikan wahyu dan ajarannya
  • 10. No Persamaan Nabi dan Rasul 1 Seorang laki –laki 2 Bersifat maksum (terjaga dari perbuatan tercela) 3 Menerima wahyu dari Allah swt. 4 Memiliki mukjizat 5 Mengesakan Allah swt. 6 Bersifat basyariyah (layaknya manusia biasa; makan, minum, bekerja , berkeluarga dll)
  • 11.
  • 12.  Nabi Muhammad dicaci dan dimaki oleh para pembesar kaum Quraisy  para pembesar Quraisy hawatir mereka akan kehilangan wibawa dan pengaruh dikalangan masyarakat makkah  segala hinaan dan cacian tidak membuat Nabi Muhammad saw putus asa, sebaliknya Nabi Muhammad saw semakin teguh dan menyampaikan ajarannya  Berkat kegigihan menyampaikan ajaran Allah dan keteguhan Nabi Muhammad saw , akhirnya beliau berhasil menyampaikan ajaran Islam kepada bangsa arab
  • 13.  Sikap tablig (menyampaikan) adalah salah satu sikap yang baik untuk kita teladani yang dimiliki Rasulullah saw.  Nabi Muhammad saw. selalu bersikap arif dan bijaksana  Beliau selalu memulai dakwahnya dengan yang baik  Sebagai Muslim kita harus meneladani sifat tablig yang dimiliki Rasulullah saw.
  • 14.  Sikap Rasulullah saw. dalam menyampaikan dakwah Islam: 1. Teguh pendirian dan tahan uji 2. Sabar dan tabah dalam berjuang 3. Bijaksana dan tegas dalam dalam menyikapi permasalahan 4. Selalu menunjukkan akhlak yang terpuji baik kepada teman ataupun lawan 5. Berserah diri (tawakkal) kepda Allah secara maksimal
  • 15.  Iman kepada Rasul-rasul Allah swt. Adalah percaya dan yakin bawha rasul rasul itu adalah utusan Allah swt., yag diperintahkan untuk mengesakan Allah swt.,  Rasul adalah seorang Nabi yang mengemban misi untuk menyampaikan ajaran Allah swt. Kepada umatnya  Sifat wajib bagi rasul ada 4 ; sidik, amanah, tablig, dan fatanah
  • 16.  Rasul Ulul Azmi adalah Rasul Allah swt yang memiliki keteguhan dan tekad yang kuat dalam menghadapi setiap ujian  Sifat tablig Rasulullah saw. yang bisa kita teladani adalah ; teguh pendirian, tahan uji, sabar, tabah dalam berjuang, bijaksana, dan tegas dalam menyikapi masalah, berakhlak terpuji kepada kawan dan lawan dll.