SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
HENDRA KASENDA
DALAM SITUASI BAGAIMANAPUN
SEORANG YANG MEMILIKI 5 KARAKTER
INI AKAN HIDUP SUKSES
BELAJAR KETAATAN RUT Bagian 2
5 KARAKTER
SUKSES
DALAM
KEHIDUPAN
5 KARAKTER
SUKSES
DALAM
KEHIDUPAN
Jadilah Orang
Yang Konsisten
Orang lain meninggalkan TUHAN
tapi Rut tetap Konsisten dan tetap
mengikuti ALLAH ISRAEL
Di Kitab Rut pasal 1 kita menemukan Rut
adalah seorang yang:
1. Konsisten tidak seperti Orpa
2. Tidak Mudah Tersinggung
3. Tidak menyalahkan Tuhan
BELAJAR KETAATAN RUT
Review Bagian 1
Jangan Terbelenggu
Dengan Keadaan
YESUS berkata,” Kesulitan sehari
cukuplah sehari.”
Jangan terjebak dengan ketakutan akan
kesulitan di masa lalu sehingga membuat
anda tidak melangkah.
Di Kitab Rut pasal 2 kita menemukan Rut
adalah seorang yang:
1. BERINISIATIF (Rut 2:2)
2. RAJIN (Rut 2:2)
3. SOPAN/TAHU DIRI (Rut 2:7)
4. SETIA ( Rut 2: 11)
5. MURAH HATI (Rut 2:17)
BELAJAR KETAATAN RUT
Jadilah Orang
Yang SELALU BERINISIATIF
Rut 2: 2 Maka Rut, perempuan Moab itu, berkata ke-
pada Naomi: “Biarkanlah aku pergi ke ladang
memungut bulir-bulir jelai di belakang orang yang
murah hati kepadaku.” Dan sahut Naomi kepadanya:
“Pergilah, anakku.”
Dalam keadaan sulit,
Rut tidak berdiam diri,
ia pergi bekerja menuai jelai
1. RUT SEORANG YANG
BERINISIATIF
Tidak perlu disuruh-suruh, Rut memiliki
inisiatif sendiri dalam memenuhi kebutu-
hannya dan ibu mertuanya.
Jadilah Orang
Yang BERANI Memulai
Neh 5:16 Akupun memu-
lai pekerjaan tembok itu, wa-
laupun aku tidak memper-
oleh ladang. Dan semua anak
buahku dikumpulkan di sana
khusus untuk pekerjaan itu.
Luk 3:23 Ketika Yesus memu-
lai pekerjaan-Nya, Ia berumur
kira-kira tiga puluh tahun
1. NEHEMIA MEMBANGUN
TEMBOK YERUSALEM
2. YESUS MEMULAI PE-
LAYANAN DI USIA 30 Thn
Segala yang
besar dimulai dari
sebuah langkah
Jadilah Orang
Yang RAJIN
Dalam keadaan sulit,
Rut tidak berdiam diri,
ia pergi bekerja menuai jelai
Ruth 2:3 Pergilah ia, lalu sampai di ladang dan
memungut jelai di belakang penyabit-penyabit;
kebetulan ia berada di tanah milik Boas,
yang berasal dari kaum Elimelekh.
2. RUT SEORANG YANG
RAJIN
ORANG YANG RAJIN
AKAN MEMAKAN HASILNYA
Ams 10:4 Tangan yang lamban
membuat miskin, tetapi tan-
gan orang rajin menjadikan
kaya.
Ams 12:24 Tangan orang rajin
memegang kekuasaan, teta-
pi kemalasan mengakibatkan
kerja paksa.
1. Orang RAJIN MENJADI
KAYA
2. Orang RAJIN MENJADI
PENGUASA
ADA UPAH BAGI
ORANG
RAJIN
Jadilah Orang
Yang SOPAN
Rut 2: 7
Tadi ia berkata: Izinkanlah kiranya aku memungut
dan mengumpulkan jelai dari antara berkas-berkas
jelai ini di belakang penyabit-penyabit.
Begitulah ia datang dan terus sibuk dari pagi
sampai sekarang dan seketikapun ia tidak berhenti.”
Sebelum memulai bekerja
Rut meminta ijin kepada yang
berkepentingan
3. RUT SEORANG YANG
SOPAN/TAHU DIRI
Meski ia tahu itu miliki kerabat suaminya
tapi Rut tetap meminta ijin sebelum
memulai pekerjaan
Jadilah Orang
Yang TAHU DIRI
Mzm 51:3 (51-5) Sebab aku
sendiri sadar akan pelangga-
ranku, aku senantiasa bergu-
mul dengan dosaku.
Roma 8:12 Jadi, sauda-
ra-saudara, kita adalah orang
berhutang, tetapi bukan ke-
pada daging, supaya hidup
menurut daging.
1. Ingat selalu dari
mana anda berasal
2. Ingat kita orang
yang berhutang
Orang Besar
adalah orang
yang sadar sejarah
Jadilah Orang
Yang SETIA
Rut 2:11 Boas menjawab: “Telah dikabarkan orang
kepadaku dengan lengkap segala sesuatu yang en-
gkau lakukan kepada mertuamu sesudah suamimu
mati, dan bagaimana engkau meninggalkan ibu ba-
pamu dan tanah kelahiranmu serta pergi kepada
suatu bangsa yang dahulu tidak engkau kenal.
Rut setia berbakti kepada Tuhan dan juga
kepada ibu mertuanya
4. RUT SEORANG YANG
SETIA
Meski Rut harus kehilangan saudaranya
namun ia tetap mau menemani mertuan-
ya dan meninggalkan berhala
TUHAN mencari Orang
YANG SETIA
Ams 20:6 Banyak orang
menyebut diri baik hati, teta-
pi orang yang setia, siapakah
menemukannya?
Yak 4: 4 Hai kamu, orang-orang yang ti-
dak setia! Tidakkah kamu tahu, bahwa per-
sahabatan dengan dunia adalah permusuhan
dengan Allah? Jadi barangsiapa hendak men-
jadi sahabat dunia ini, ia menjadikan dirinya
musuh Allah.
1. ORANG SETIA SUSAH
DICARI
2. Orang tidak setia
musuh allah
TUHAN ITU SETIA
IA JUGA MAU
ANAK-ANAKNYA SETIA
Jadilah Orang
Yang MURAH HATI
Rut 2: 17 Maka ia memungut di ladang sampai
petang; lalu ia mengirik yang dipungutnya itu, dan
ada kira-kira seefa jelai banyaknya.
18 Diangkatnyalah itu, lalu masuklah ia ke kota. Ke-
tika mertuanya melihat apa yang dipungutnya itu,
dan ketika dikeluarkannya dan diberikannya kepada
mertuanya sisa yang ada setelah kenyang itu,
Rut telah menerima kebaikan dari Boas,
ia pun menunjukkan kebaikannya kepada
mertuanya
5. RUT SEORANG YANG
MURAH HATI
Jika anda pernah menerima kebaikan
TUhan pastilah anda akan menjadi seo-
rang yang murah hati.
KASIH ITU MURAH HATI
Ams 11:17 Orang yang mu-
rah hati berbuat baik kepada
diri sendiri, tetapi orang yang
kejam menyiksa badannya
sendiri.
Luk 6:36 Hendaklah kamu
murah hati, sama seperti Ba-
pamu adalah murah hati.”
1.Orang murah hati
berbua baik
2.Bermurah hati kare-
na mencontoh BAPA
orang yang murah
hati tidak akan
kekurangan
TUNJUKKANLAH KEMURAHAN
HATI ANDA
Jika TUHAN sudah bermurah hati kepada anda
apakah yang akan anda berikan untukNYA?
Jika anda sudah menerima kebaikan dari
orang lain apakah yang akan anda laku-
kan terhadapnya?
YESUS SUDAH BERMURAH
HATI BAGI KITA
Orang Yang bermurah hati selalu akan
berbahagia
TUHAN YESUS
MEMBERKATI SELALU
JADILAH ORANG SEPERTI Rut
yang selalu:
1. BERINISIATIF (Rut 2:2)
2. RAJIN (Rut 2:2)
3. SOPAN/TAHU DIRI (Rut 2:7)
4. SETIA ( Rut 2: 11)
5. MURAH HATI (Rut 2:17)

More Related Content

What's hot

Hidup dalam kemurahan tuhan 1
Hidup dalam kemurahan tuhan 1Hidup dalam kemurahan tuhan 1
Hidup dalam kemurahan tuhan 1Yohanes Ratu Eda
 
Kuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan PuasaKuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan PuasaNon
 
Mengenal Tuhan di dalam Kristus
Mengenal Tuhan di dalam KristusMengenal Tuhan di dalam Kristus
Mengenal Tuhan di dalam KristusJohan Setiawan
 
Siapa menabur akan menuai
Siapa menabur akan menuaiSiapa menabur akan menuai
Siapa menabur akan menuaiHendra Kasenda
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanGlendaVaniaS
 
27 september 2014 kedatangan yesus kedua kali
27 september 2014   kedatangan yesus kedua kali 27 september 2014   kedatangan yesus kedua kali
27 september 2014 kedatangan yesus kedua kali gmahkjerusalem
 
Menggali mutiara di tengah tantangan
Menggali mutiara di tengah tantanganMenggali mutiara di tengah tantangan
Menggali mutiara di tengah tantanganRintujok Perrines
 
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]slametwiyono
 
Mengenal kristus dengan benar
Mengenal kristus dengan benarMengenal kristus dengan benar
Mengenal kristus dengan benarslametwiyono
 
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)Johan Setiawan
 
Mengenal Tuhan melalui Firman-Nya
Mengenal Tuhan melalui Firman-NyaMengenal Tuhan melalui Firman-Nya
Mengenal Tuhan melalui Firman-NyaJohan Setiawan
 
Bergaul dengan firman Allah
Bergaul dengan firman AllahBergaul dengan firman Allah
Bergaul dengan firman AllahRicky Desersi
 

What's hot (20)

Hidup dalam kemurahan tuhan 1
Hidup dalam kemurahan tuhan 1Hidup dalam kemurahan tuhan 1
Hidup dalam kemurahan tuhan 1
 
Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir Bertahan sampai akhir
Bertahan sampai akhir
 
Khotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani ZakheusKhotbah Rohani Zakheus
Khotbah Rohani Zakheus
 
POLA HIDUP UMAT TUHAN
POLA HIDUP UMAT TUHANPOLA HIDUP UMAT TUHAN
POLA HIDUP UMAT TUHAN
 
Kuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan PuasaKuasa Doa dan Puasa
Kuasa Doa dan Puasa
 
Mengenal Tuhan di dalam Kristus
Mengenal Tuhan di dalam KristusMengenal Tuhan di dalam Kristus
Mengenal Tuhan di dalam Kristus
 
Siapa menabur akan menuai
Siapa menabur akan menuaiSiapa menabur akan menuai
Siapa menabur akan menuai
 
Hiduplah sebagai Orang Arif
Hiduplah sebagai Orang ArifHiduplah sebagai Orang Arif
Hiduplah sebagai Orang Arif
 
Perilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang BerimanPerilaku Hidup Orang Beriman
Perilaku Hidup Orang Beriman
 
27 september 2014 kedatangan yesus kedua kali
27 september 2014   kedatangan yesus kedua kali 27 september 2014   kedatangan yesus kedua kali
27 september 2014 kedatangan yesus kedua kali
 
MEMBANGUN DISIPLIN ROHANI
MEMBANGUN DISIPLIN ROHANIMEMBANGUN DISIPLIN ROHANI
MEMBANGUN DISIPLIN ROHANI
 
Menggali mutiara di tengah tantangan
Menggali mutiara di tengah tantanganMenggali mutiara di tengah tantangan
Menggali mutiara di tengah tantangan
 
Bahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristenBahan khotbah kristen
Bahan khotbah kristen
 
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
Bahaya Dibalik Tawaran Dunia [1 Yohanes 2:15-17]
 
Bahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah KristenBahan Khotbah Kristen
Bahan Khotbah Kristen
 
Jangan Lupa Getsemani
Jangan Lupa GetsemaniJangan Lupa Getsemani
Jangan Lupa Getsemani
 
Mengenal kristus dengan benar
Mengenal kristus dengan benarMengenal kristus dengan benar
Mengenal kristus dengan benar
 
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)
Lent 3 Yesus Menghibur Murid-murid-Nya (Yoh 14:1-14)
 
Mengenal Tuhan melalui Firman-Nya
Mengenal Tuhan melalui Firman-NyaMengenal Tuhan melalui Firman-Nya
Mengenal Tuhan melalui Firman-Nya
 
Bergaul dengan firman Allah
Bergaul dengan firman AllahBergaul dengan firman Allah
Bergaul dengan firman Allah
 

More from Hendra Kasenda

More from Hendra Kasenda (20)

Roh kudus Bukan Jibril
Roh kudus Bukan JibrilRoh kudus Bukan Jibril
Roh kudus Bukan Jibril
 
Rohkudus
RohkudusRohkudus
Rohkudus
 
Roh kudus Roh Penghibur
Roh kudus Roh PenghiburRoh kudus Roh Penghibur
Roh kudus Roh Penghibur
 
Roh kudus memulihkan
Roh kudus memulihkanRoh kudus memulihkan
Roh kudus memulihkan
 
Selalu Siap Sedia
Selalu Siap SediaSelalu Siap Sedia
Selalu Siap Sedia
 
Belajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomiBelajar ketaatan naomi
Belajar ketaatan naomi
 
Tahun ketaatan hidup jadi anak allah
Tahun ketaatan   hidup jadi anak allahTahun ketaatan   hidup jadi anak allah
Tahun ketaatan hidup jadi anak allah
 
Tahun Ketaatan
Tahun KetaatanTahun Ketaatan
Tahun Ketaatan
 
Belajar ketaatan Ruth
Belajar ketaatan RuthBelajar ketaatan Ruth
Belajar ketaatan Ruth
 
Perjuangan kehidupan Ayub
Perjuangan kehidupan AyubPerjuangan kehidupan Ayub
Perjuangan kehidupan Ayub
 
Belajar dari ketaatan Musa
Belajar dari ketaatan MusaBelajar dari ketaatan Musa
Belajar dari ketaatan Musa
 
Cara bijak menyelesaikan masalah
Cara bijak menyelesaikan masalahCara bijak menyelesaikan masalah
Cara bijak menyelesaikan masalah
 
Menang atas setan
Menang atas setanMenang atas setan
Menang atas setan
 
Belajar dari ketaatan Musa
Belajar dari ketaatan MusaBelajar dari ketaatan Musa
Belajar dari ketaatan Musa
 
Dipenuhi roh kudus
Dipenuhi roh kudusDipenuhi roh kudus
Dipenuhi roh kudus
 
Baik dan tuhan
Baik dan tuhanBaik dan tuhan
Baik dan tuhan
 
Hidup Dalam Frekuensi Kristus
Hidup Dalam Frekuensi KristusHidup Dalam Frekuensi Kristus
Hidup Dalam Frekuensi Kristus
 
Terima Hadiah Dari Tuhan
Terima Hadiah Dari TuhanTerima Hadiah Dari Tuhan
Terima Hadiah Dari Tuhan
 
Sudah selesai
Sudah selesaiSudah selesai
Sudah selesai
 
Berjanji kepada tuhan
Berjanji kepada tuhanBerjanji kepada tuhan
Berjanji kepada tuhan
 

SUKSES DALAM KEHIDUPAN

  • 1. HENDRA KASENDA DALAM SITUASI BAGAIMANAPUN SEORANG YANG MEMILIKI 5 KARAKTER INI AKAN HIDUP SUKSES BELAJAR KETAATAN RUT Bagian 2 5 KARAKTER SUKSES DALAM KEHIDUPAN 5 KARAKTER SUKSES DALAM KEHIDUPAN
  • 2. Jadilah Orang Yang Konsisten Orang lain meninggalkan TUHAN tapi Rut tetap Konsisten dan tetap mengikuti ALLAH ISRAEL Di Kitab Rut pasal 1 kita menemukan Rut adalah seorang yang: 1. Konsisten tidak seperti Orpa 2. Tidak Mudah Tersinggung 3. Tidak menyalahkan Tuhan BELAJAR KETAATAN RUT Review Bagian 1
  • 3. Jangan Terbelenggu Dengan Keadaan YESUS berkata,” Kesulitan sehari cukuplah sehari.” Jangan terjebak dengan ketakutan akan kesulitan di masa lalu sehingga membuat anda tidak melangkah. Di Kitab Rut pasal 2 kita menemukan Rut adalah seorang yang: 1. BERINISIATIF (Rut 2:2) 2. RAJIN (Rut 2:2) 3. SOPAN/TAHU DIRI (Rut 2:7) 4. SETIA ( Rut 2: 11) 5. MURAH HATI (Rut 2:17) BELAJAR KETAATAN RUT
  • 4. Jadilah Orang Yang SELALU BERINISIATIF Rut 2: 2 Maka Rut, perempuan Moab itu, berkata ke- pada Naomi: “Biarkanlah aku pergi ke ladang memungut bulir-bulir jelai di belakang orang yang murah hati kepadaku.” Dan sahut Naomi kepadanya: “Pergilah, anakku.” Dalam keadaan sulit, Rut tidak berdiam diri, ia pergi bekerja menuai jelai 1. RUT SEORANG YANG BERINISIATIF Tidak perlu disuruh-suruh, Rut memiliki inisiatif sendiri dalam memenuhi kebutu- hannya dan ibu mertuanya.
  • 5. Jadilah Orang Yang BERANI Memulai Neh 5:16 Akupun memu- lai pekerjaan tembok itu, wa- laupun aku tidak memper- oleh ladang. Dan semua anak buahku dikumpulkan di sana khusus untuk pekerjaan itu. Luk 3:23 Ketika Yesus memu- lai pekerjaan-Nya, Ia berumur kira-kira tiga puluh tahun 1. NEHEMIA MEMBANGUN TEMBOK YERUSALEM 2. YESUS MEMULAI PE- LAYANAN DI USIA 30 Thn Segala yang besar dimulai dari sebuah langkah
  • 6. Jadilah Orang Yang RAJIN Dalam keadaan sulit, Rut tidak berdiam diri, ia pergi bekerja menuai jelai Ruth 2:3 Pergilah ia, lalu sampai di ladang dan memungut jelai di belakang penyabit-penyabit; kebetulan ia berada di tanah milik Boas, yang berasal dari kaum Elimelekh. 2. RUT SEORANG YANG RAJIN
  • 7. ORANG YANG RAJIN AKAN MEMAKAN HASILNYA Ams 10:4 Tangan yang lamban membuat miskin, tetapi tan- gan orang rajin menjadikan kaya. Ams 12:24 Tangan orang rajin memegang kekuasaan, teta- pi kemalasan mengakibatkan kerja paksa. 1. Orang RAJIN MENJADI KAYA 2. Orang RAJIN MENJADI PENGUASA ADA UPAH BAGI ORANG RAJIN
  • 8. Jadilah Orang Yang SOPAN Rut 2: 7 Tadi ia berkata: Izinkanlah kiranya aku memungut dan mengumpulkan jelai dari antara berkas-berkas jelai ini di belakang penyabit-penyabit. Begitulah ia datang dan terus sibuk dari pagi sampai sekarang dan seketikapun ia tidak berhenti.” Sebelum memulai bekerja Rut meminta ijin kepada yang berkepentingan 3. RUT SEORANG YANG SOPAN/TAHU DIRI Meski ia tahu itu miliki kerabat suaminya tapi Rut tetap meminta ijin sebelum memulai pekerjaan
  • 9. Jadilah Orang Yang TAHU DIRI Mzm 51:3 (51-5) Sebab aku sendiri sadar akan pelangga- ranku, aku senantiasa bergu- mul dengan dosaku. Roma 8:12 Jadi, sauda- ra-saudara, kita adalah orang berhutang, tetapi bukan ke- pada daging, supaya hidup menurut daging. 1. Ingat selalu dari mana anda berasal 2. Ingat kita orang yang berhutang Orang Besar adalah orang yang sadar sejarah
  • 10. Jadilah Orang Yang SETIA Rut 2:11 Boas menjawab: “Telah dikabarkan orang kepadaku dengan lengkap segala sesuatu yang en- gkau lakukan kepada mertuamu sesudah suamimu mati, dan bagaimana engkau meninggalkan ibu ba- pamu dan tanah kelahiranmu serta pergi kepada suatu bangsa yang dahulu tidak engkau kenal. Rut setia berbakti kepada Tuhan dan juga kepada ibu mertuanya 4. RUT SEORANG YANG SETIA Meski Rut harus kehilangan saudaranya namun ia tetap mau menemani mertuan- ya dan meninggalkan berhala
  • 11. TUHAN mencari Orang YANG SETIA Ams 20:6 Banyak orang menyebut diri baik hati, teta- pi orang yang setia, siapakah menemukannya? Yak 4: 4 Hai kamu, orang-orang yang ti- dak setia! Tidakkah kamu tahu, bahwa per- sahabatan dengan dunia adalah permusuhan dengan Allah? Jadi barangsiapa hendak men- jadi sahabat dunia ini, ia menjadikan dirinya musuh Allah. 1. ORANG SETIA SUSAH DICARI 2. Orang tidak setia musuh allah TUHAN ITU SETIA IA JUGA MAU ANAK-ANAKNYA SETIA
  • 12. Jadilah Orang Yang MURAH HATI Rut 2: 17 Maka ia memungut di ladang sampai petang; lalu ia mengirik yang dipungutnya itu, dan ada kira-kira seefa jelai banyaknya. 18 Diangkatnyalah itu, lalu masuklah ia ke kota. Ke- tika mertuanya melihat apa yang dipungutnya itu, dan ketika dikeluarkannya dan diberikannya kepada mertuanya sisa yang ada setelah kenyang itu, Rut telah menerima kebaikan dari Boas, ia pun menunjukkan kebaikannya kepada mertuanya 5. RUT SEORANG YANG MURAH HATI Jika anda pernah menerima kebaikan TUhan pastilah anda akan menjadi seo- rang yang murah hati.
  • 13. KASIH ITU MURAH HATI Ams 11:17 Orang yang mu- rah hati berbuat baik kepada diri sendiri, tetapi orang yang kejam menyiksa badannya sendiri. Luk 6:36 Hendaklah kamu murah hati, sama seperti Ba- pamu adalah murah hati.” 1.Orang murah hati berbua baik 2.Bermurah hati kare- na mencontoh BAPA orang yang murah hati tidak akan kekurangan
  • 14. TUNJUKKANLAH KEMURAHAN HATI ANDA Jika TUHAN sudah bermurah hati kepada anda apakah yang akan anda berikan untukNYA? Jika anda sudah menerima kebaikan dari orang lain apakah yang akan anda laku- kan terhadapnya? YESUS SUDAH BERMURAH HATI BAGI KITA Orang Yang bermurah hati selalu akan berbahagia
  • 15. TUHAN YESUS MEMBERKATI SELALU JADILAH ORANG SEPERTI Rut yang selalu: 1. BERINISIATIF (Rut 2:2) 2. RAJIN (Rut 2:2) 3. SOPAN/TAHU DIRI (Rut 2:7) 4. SETIA ( Rut 2: 11) 5. MURAH HATI (Rut 2:17)