SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
COVER
PENGERTIAN
KEGUNAAN
MACAM-
MACAM
PENGGUNAAN
KELEBIHAN &
KELEMAHAN
DEDE REDYANTO
NIM:13010103040
FAKULTAS TARBIYAH
JURUSAN KEPENDIDIKAN
ISLAM
IAIN KENDARI
TUTORIAL
DRILL AND
PRACTICE
PENUTUP
MEDIA AUDIOVISUAL
Kegunaan media audio visual
Kegunaan media audio visual, menurut Wina sanjaya (2010) media
audio visual yaitu jenis media yang selain mengandung unsur suara
juga mengandung unsur gambar yang bisa di lihat, misalnya rekaman
video, film, slide suara,dll.
Menurtut Idger, Dale media audio-visual mempunyai potensi pokok
antara lain :
 Memberikan dasr-dasar kongkrit untuk berfikir membuat pelajaran
lebih menarik
 Memungkinkan hasil belajar lebih tahan lama memberikan
pengalaman-pengalaman yang nyata
 Mengembangkan keteratuan dan kontinuitas berfikir
 dapat memberikan pengalaman-pengalaman yang tidak
diperoleh dengan cara lain
 Membuat kegiatan belajar lebih mendalam efisien dan beraneka
ragam
 Media audio visual dapat dilakukan berulang-ulang
Macam-macam audio-visual
 televisi
AUDIO-
VCD
SAUND
SLIDE
FILM
PERMAI
NAN
DAN
SIMULA
SI
Kelebihan audio visual
1. memperjelas penyajian pesan agar tidak selalu bersifaf verbalistis ( dalam bentuk
kata-kata, tertulis atau
lisan belaka)
2. mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya indera, seperti objek yang terlalu
besar digantikan dengan
realitas gambar,filmbingkai, film atau atau model,objek yang kecil dibantu
dengan proyektor micro,film
bingkai,film atau gambar, gerak yang terlalu lambat atau terlalu cepat dapat
dibantu dengan tame lapse atau
high speed photografi, kejadian atau peristiwa yang terjadi pada masa lalu bisa di
tampilkan lagi lewat
rekaman film, video, film bingkai
3. baik untuk semua siswa karena dapat melihat dan mendengar
4. variatif karena jenisnya beragam, dan guru dapat menggunakan beragam film
yang ada kartu,tiga dimensi,
empat dimensi,
dan dokumenter
5. bisa diperlambat dan diulang, sehingga anak akan lebih jelas dan paham. Dan
digunakan tidak hanya untuk
satu orang
Kekurangan media audio visual
 terlalu menekanka pentingnya materi dari pada
proses pengembanganya dan tetap
memandang materi audio visual sebagai alat
bantu guru dalam mengajar
 media audio visual cenderung menggunakan
model komunikasi satu arah
 media audio visual tidak dapat digunakan
dimana saja, karena media audio visual
cenderung tetap ditempat dan dalam
menggunakan video berarti memerlukan dua unit
alat yaitu, VCD/DVD, dan monitor TV, serta
harganya relatif mahal
 sering di anggap sebagai hiburan TV
 kegiatan melihat video adalah kegiatan pasif
televisi
 Televisi dalam pengertiannya berasal dari dua kata, yaitu tele
(bahasa Yunani), yang berarti jauh, dan visi (bahasa Latin),
berarti penglihatan. Television (bahasa Inggris)bermakna
melihat jauh. Kata melihat jauh mengandung makna bahwa
gambar yang diproduksi pada satu tempat (stasiun televisi)
yang dapat dilihat di tempat lain melalui sebuah perangkat
penerima yang disebut televisi minitor atau televisi set.
 Televisi suatu perlengkapan elektronik yang pada dasarnya
sama dengan gambar hidup yang terdiri dari gambar dan
suara. Dengan demikian peranan TV baik sebagai gambar
hidup atau radio yang dapat menampilkan gambar yang
dapat dilihat dan menghasilkan suarayang dapat didengar
pada waktu yang sama.
video/ vcd
1. gambar yang bergerak dan disertai dengan
unsur suara dapat ditayangkan melalui
video dan compact disk (VCD.)
2. Media video – VCD, sebagai media pembelajaran
memiliki karakteristik sebagai berikut:
Gambar bergerak, yang disertai dengan unsur suara
Dapat digunakan untuk sekolah jarak jauh
Memiliki perangkat slow motion untuk memperlambat
proses atau peristiwa yang berlangsung.
Media sound slide
 Slide merupakan media pembelajaran yang bersifat
audio visual. Secara fisik, slide suara adalah gambar
tunggal dalam bentuk film positif tembus pandang yang
dilengkapi dengan bingkai yang diproyeksikan.
Penggunaannya dapat dikombinasikan dengan audio
kaset, dan dapat digunakan secara tunggal tanpa narasi.
 Sebagai media pembelajaran,slide suara dapat
menyajikan gambar yang tetap dengan urutan yang
tetap, sehingga menjamin keutuhan pelajaran dan
gambar tidak mudah hilang, terbalik, atau berubah
urutan jika teknik pengemasan benar dan baik.
Permainan dan Simulasi
 Permainan merupakan media pembelajaran yang
dapat dikategorikan media audiovisual, karena
media ini menjadikan para pemain yang
berinteraksi satu sama lainmengikuti aturan-aturan
tertentu untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu
pula.
 simulasi atau permainan peran (role playing)
adalah suatu model penyederhanaan suatu realitas.
CONTOH VIDEO TUTORIAL
AUDIOVISUAL
CONTOH DRIL AND PRACTICE
KLIK DISINI
GAMBAR APAKAH
DISAMPING??
a. laptop
c. notebook
d. tablet
b. HP
SOAL
BENAR
SALAH
SOAL
SALAH
THANKS
FOR
ATTENTION

More Related Content

What's hot

elemen-elemen Multimedia
elemen-elemen Multimediaelemen-elemen Multimedia
elemen-elemen Multimediacondro23
 
Tugas presentasi media
Tugas presentasi mediaTugas presentasi media
Tugas presentasi mediaNur Aisyah
 
Presentasi Multimedia
Presentasi MultimediaPresentasi Multimedia
Presentasi Multimediawidiaaputrii
 
Prosedur pembuatan media audio visual
Prosedur pembuatan media audio visualProsedur pembuatan media audio visual
Prosedur pembuatan media audio visualbagibagiilmu
 
Media Pembelajaran PPT 1
Media Pembelajaran PPT 1Media Pembelajaran PPT 1
Media Pembelajaran PPT 1elzavebrian
 

What's hot (8)

elemen-elemen Multimedia
elemen-elemen Multimediaelemen-elemen Multimedia
elemen-elemen Multimedia
 
Tugas presentasi media
Tugas presentasi mediaTugas presentasi media
Tugas presentasi media
 
Bab 10
Bab 10Bab 10
Bab 10
 
Video sebagai media pembelajaran
Video sebagai media pembelajaranVideo sebagai media pembelajaran
Video sebagai media pembelajaran
 
Presentasi Multimedia
Presentasi MultimediaPresentasi Multimedia
Presentasi Multimedia
 
Prosedur pembuatan media audio visual
Prosedur pembuatan media audio visualProsedur pembuatan media audio visual
Prosedur pembuatan media audio visual
 
Media Pembelajaran PPT 1
Media Pembelajaran PPT 1Media Pembelajaran PPT 1
Media Pembelajaran PPT 1
 
Media pembelajaran video
Media pembelajaran videoMedia pembelajaran video
Media pembelajaran video
 

Similar to Ppt mandiri media

Mengenal Dasar Audio Visual broadcasting
Mengenal Dasar Audio Visual broadcastingMengenal Dasar Audio Visual broadcasting
Mengenal Dasar Audio Visual broadcastingMamimuYer
 
ppt media pembelajaran
ppt media pembelajaranppt media pembelajaran
ppt media pembelajarandhea_nattasha
 
Pembelajaran tv dan media
Pembelajaran tv dan mediaPembelajaran tv dan media
Pembelajaran tv dan mediaambarlestari
 
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdfIndraAgustian7
 
Makalah prosedur pembuatan_audio_visual
Makalah prosedur pembuatan_audio_visualMakalah prosedur pembuatan_audio_visual
Makalah prosedur pembuatan_audio_visualbagibagiilmu
 
Pembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualPembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualambarlestari
 
Pembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualPembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualambarlestari
 
Pembelajaran berbasis tv dan video
Pembelajaran berbasis tv dan videoPembelajaran berbasis tv dan video
Pembelajaran berbasis tv dan videoambarlestari
 
pdf_20230922_071816_0000.pdf
pdf_20230922_071816_0000.pdfpdf_20230922_071816_0000.pdf
pdf_20230922_071816_0000.pdfErikaAuliya
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)tiniIAIN
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)tiniIAIN
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)tiniIAIN
 
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptx
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptxPertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptx
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptxIrwanAdhiPrasetya1
 
Media Pembelajaran kelompok 9.pptx
Media Pembelajaran kelompok 9.pptxMedia Pembelajaran kelompok 9.pptx
Media Pembelajaran kelompok 9.pptxIntanMufidah2
 
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )tiniIAIN
 
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )syukranIAIN
 

Similar to Ppt mandiri media (20)

Mengenal Dasar Audio Visual broadcasting
Mengenal Dasar Audio Visual broadcastingMengenal Dasar Audio Visual broadcasting
Mengenal Dasar Audio Visual broadcasting
 
ppt media pembelajaran
ppt media pembelajaranppt media pembelajaran
ppt media pembelajaran
 
Pembelajaran tv dan media
Pembelajaran tv dan mediaPembelajaran tv dan media
Pembelajaran tv dan media
 
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf
33. PENERAPAN VIDEO SEBAGAI MEDIA PEMBELAJARAN.pdf
 
Makalah prosedur pembuatan_audio_visual
Makalah prosedur pembuatan_audio_visualMakalah prosedur pembuatan_audio_visual
Makalah prosedur pembuatan_audio_visual
 
Pembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualPembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visual
 
Pembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visualPembuatan media audio visual
Pembuatan media audio visual
 
Pembelajaran berbasis tv dan video
Pembelajaran berbasis tv dan videoPembelajaran berbasis tv dan video
Pembelajaran berbasis tv dan video
 
pdf_20230922_071816_0000.pdf
pdf_20230922_071816_0000.pdfpdf_20230922_071816_0000.pdf
pdf_20230922_071816_0000.pdf
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
 
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
Modul manajemen pembelajaran klasifikasi media ( TINO KI. VI. B)
 
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptx
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptxPertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptx
Pertemuan-1-Pengenalan-Media-Audio-Visual.pptx
 
Media Pembelajaran kelompok 9.pptx
Media Pembelajaran kelompok 9.pptxMedia Pembelajaran kelompok 9.pptx
Media Pembelajaran kelompok 9.pptx
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
vidio pembelajaran
vidio pembelajaranvidio pembelajaran
vidio pembelajaran
 
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
 
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
modul manajemen pembelajaran ( TINO KI.B VI )
 

Ppt mandiri media

  • 1.
  • 2. COVER PENGERTIAN KEGUNAAN MACAM- MACAM PENGGUNAAN KELEBIHAN & KELEMAHAN DEDE REDYANTO NIM:13010103040 FAKULTAS TARBIYAH JURUSAN KEPENDIDIKAN ISLAM IAIN KENDARI TUTORIAL DRILL AND PRACTICE PENUTUP MEDIA AUDIOVISUAL
  • 3.
  • 4. Kegunaan media audio visual Kegunaan media audio visual, menurut Wina sanjaya (2010) media audio visual yaitu jenis media yang selain mengandung unsur suara juga mengandung unsur gambar yang bisa di lihat, misalnya rekaman video, film, slide suara,dll. Menurtut Idger, Dale media audio-visual mempunyai potensi pokok antara lain :  Memberikan dasr-dasar kongkrit untuk berfikir membuat pelajaran lebih menarik  Memungkinkan hasil belajar lebih tahan lama memberikan pengalaman-pengalaman yang nyata  Mengembangkan keteratuan dan kontinuitas berfikir  dapat memberikan pengalaman-pengalaman yang tidak diperoleh dengan cara lain  Membuat kegiatan belajar lebih mendalam efisien dan beraneka ragam  Media audio visual dapat dilakukan berulang-ulang
  • 6. Kelebihan audio visual 1. memperjelas penyajian pesan agar tidak selalu bersifaf verbalistis ( dalam bentuk kata-kata, tertulis atau lisan belaka) 2. mengatasi keterbatasan ruang, waktu dan daya indera, seperti objek yang terlalu besar digantikan dengan realitas gambar,filmbingkai, film atau atau model,objek yang kecil dibantu dengan proyektor micro,film bingkai,film atau gambar, gerak yang terlalu lambat atau terlalu cepat dapat dibantu dengan tame lapse atau high speed photografi, kejadian atau peristiwa yang terjadi pada masa lalu bisa di tampilkan lagi lewat rekaman film, video, film bingkai 3. baik untuk semua siswa karena dapat melihat dan mendengar 4. variatif karena jenisnya beragam, dan guru dapat menggunakan beragam film yang ada kartu,tiga dimensi, empat dimensi, dan dokumenter 5. bisa diperlambat dan diulang, sehingga anak akan lebih jelas dan paham. Dan digunakan tidak hanya untuk satu orang
  • 7. Kekurangan media audio visual  terlalu menekanka pentingnya materi dari pada proses pengembanganya dan tetap memandang materi audio visual sebagai alat bantu guru dalam mengajar  media audio visual cenderung menggunakan model komunikasi satu arah  media audio visual tidak dapat digunakan dimana saja, karena media audio visual cenderung tetap ditempat dan dalam menggunakan video berarti memerlukan dua unit alat yaitu, VCD/DVD, dan monitor TV, serta harganya relatif mahal  sering di anggap sebagai hiburan TV  kegiatan melihat video adalah kegiatan pasif
  • 8. televisi  Televisi dalam pengertiannya berasal dari dua kata, yaitu tele (bahasa Yunani), yang berarti jauh, dan visi (bahasa Latin), berarti penglihatan. Television (bahasa Inggris)bermakna melihat jauh. Kata melihat jauh mengandung makna bahwa gambar yang diproduksi pada satu tempat (stasiun televisi) yang dapat dilihat di tempat lain melalui sebuah perangkat penerima yang disebut televisi minitor atau televisi set.  Televisi suatu perlengkapan elektronik yang pada dasarnya sama dengan gambar hidup yang terdiri dari gambar dan suara. Dengan demikian peranan TV baik sebagai gambar hidup atau radio yang dapat menampilkan gambar yang dapat dilihat dan menghasilkan suarayang dapat didengar pada waktu yang sama.
  • 9. video/ vcd 1. gambar yang bergerak dan disertai dengan unsur suara dapat ditayangkan melalui video dan compact disk (VCD.) 2. Media video – VCD, sebagai media pembelajaran memiliki karakteristik sebagai berikut: Gambar bergerak, yang disertai dengan unsur suara Dapat digunakan untuk sekolah jarak jauh Memiliki perangkat slow motion untuk memperlambat proses atau peristiwa yang berlangsung.
  • 10. Media sound slide  Slide merupakan media pembelajaran yang bersifat audio visual. Secara fisik, slide suara adalah gambar tunggal dalam bentuk film positif tembus pandang yang dilengkapi dengan bingkai yang diproyeksikan. Penggunaannya dapat dikombinasikan dengan audio kaset, dan dapat digunakan secara tunggal tanpa narasi.  Sebagai media pembelajaran,slide suara dapat menyajikan gambar yang tetap dengan urutan yang tetap, sehingga menjamin keutuhan pelajaran dan gambar tidak mudah hilang, terbalik, atau berubah urutan jika teknik pengemasan benar dan baik.
  • 11. Permainan dan Simulasi  Permainan merupakan media pembelajaran yang dapat dikategorikan media audiovisual, karena media ini menjadikan para pemain yang berinteraksi satu sama lainmengikuti aturan-aturan tertentu untuk mencapai tujuan-tujuan tertentu pula.  simulasi atau permainan peran (role playing) adalah suatu model penyederhanaan suatu realitas.
  • 13. CONTOH DRIL AND PRACTICE KLIK DISINI
  • 14. GAMBAR APAKAH DISAMPING?? a. laptop c. notebook d. tablet b. HP