SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
INVESTASI EMAS MIKRO
Emas merupakan instrument yang bagus dan menjanjikan prospeknya
bagi masa depan, karena nilai emas yang banyak dipergunakan sebagai
penopang perekonomian dan industri, dan emas juga tidak bisa dibuat oleh
manusia. Nilai emas diprediksikan akan terusnaik. Tetapi kita seringkali juga
dihadapkan ketidaktahuan bagaimana cara memaksimalkannya. Disamping
itu, seringkali kita juga dibingungkan pada pilihan INVESTASI EMAS. Investasi
itu berarti kita duduk diam saja (pasif) dan mendapatkan keuntungan ataupun
untuk tujuan meningkatkan Capital Gain. Capital Gain yaitu peningkatan
uang modal kita. Tetapi hati-hati, karena jaman sekarang ini banyak sekali
penipuan dan investasi yang tidak benar yang mengatasnamakan momentum
Booming Investasi emas,entahitu tambang emas, arisan emas, saham emas,
dan segalanya yang berkaitan dengan emas dengan memberikan return
berbunga tinggi, padahal semua itu kalau kita mau pelajari lebih teliti dan mau
membuka mata dan pikiran lebih besar, mereka itu sebenarnya berbahaya
serta tidak bisa untuk jangka panjang. (hanya menguntungkan para “penjahat”
si pengelola investasi bodong tersebut. Dan hal ini dapat disebut Bom Waktu).
Kendati maraknya produk investasi bodong dari berbagai produk
investasi emas, ada beberapa produk yang sudah diberikan izin dan diawasi
oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), diantaranya selainperusahaan Pegadaian
yang biasa menawarkan produk investasi atau gadai emas, ada di sektor
perbankan, adalah bank syariah yang juga menawarkan produk investasi
emas. Akibat produk investasi bodong ini, produk investasi emas yang dijual di
perbankan syariah berpotensi menuai imbasnya. Sebab ada beberapa
kelompok masyarakat yang masih belum paham untuk membedakan mana
produk investasi emas yang aman yakni yang dijual di institusi resmi seperti
bank syariah, dan mana produk investasi emas abal-abal yang ditawarkan
perusahaan Abal-abal. Seperti pada Bank Bukopin Syariah, nasabahnya sudah
paham betul dan tentu tak akan mudah tergiur dengan janji-janji yang di tebar
oleh investasi gelap, Karena pihak bank bukopin syariah tidak hanya
menawarkan produk tetapi juga turut mengedukasikan nasabahnya tentang
bagaimana berinvestasi yang baik dan mana produk investasi yang aman.
Prospek dari produk investasiemas yang ditawarkan bank syariah masih
sangat prospektif. Pihak bank syariah sangat beroptimis bahwa produk gadai
emas syariah yang ditawarkan perbankan syariah tetap memiliki prospek,
kendati ada gangguan (atas) kasus investasi emas bodong. Produk gadai
syariah sendiri saat ini makin ketat aturannya dan nasabah bisa belajar dari
kasus-kasus yang sudah ada.
Jika anda berminat berinvestasi dalam bentuk perhiasan khususnya
emas, berikut macam-macam jenis emas yang diinvestasi yaitu; Emas
Perhiasan ( jewelry) : Investasi emas dalam dalam bentuk ini memiliki dua
keunggulan sekaligus yaitu sebagai sarana investasi dan sebagai saran
perhiasan yang dapat digunakan. Banyak masyarakat yang masih yakin bahwa
investasi dalam bentuk emas akan memberikan keuntungan dan tingkat rasa
aman yang lebih tinggi. Emas perhiasan merupakan bentuk investasi emas
dasar yang sudah dilakukan masyarakat Indonesia sejak dulu. Salah satu
kelemahan investasi emas perhiasan adalah biaya pembuatan perhiasan
tersebut. Dan pada saat anda akan kembali menjual perhiasan emas tersebut,
biaya pembuatan perhiasahemas tersebut biasanya tidak diperhitungkan oleh
took emas. Olehkarena itu, berinvestasi emas dalam bentuk emas perhiasan
ini menjadi lebih mahal meskipun memiliki dua keunggulan sekaligus yaitu
berinvestasi dan bergaya. Emas Batangan (bar) : Jenis investasi emas dalam
bentuk batang memberikan tingkat keuntungan dan rasa aman yang lebih
tinggi. Investasi dan membeli emas batang lebih terjamin karena akan
diberikan sertifikat keaslian yang didalamnya memberikan informasi mengenai
nomor id, berat, ukuran dan tingkat kadar emasnya. Logam mulia yang
umumnya diterima (jual-beli) pasar Indonesia adalahdengan berat logam mulia
dari 1 sampai 1000 gram dan kadar emas 999,9%. Koin Emas (coin) :
Penerbitan koin emas akan mempermudah perencanaan jangka panjang
keluarga yang ingin mencapai harapan seperti Naik Haji.Investasi koin emas
juga dapat dihubungkan dengan koleksi barang-barang antik. Harga koin emas
antik yang ditawarkan akan jauh lebih tinggi dibandingkan harga koin emas
biasanya yang hanya dinilai berdasarkan tingkat kemurnian atau kadar
karatnya.
Untuk itu, dalam rangka melindungi nasabah yang ingin berinvestasi
emas dan menghindari maraknya investasi bodong yang merugikan
masyarakat,maka Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan menata ulang proses
perizinan dan rutin mengawasi perusahaan atas izin yang diberikan.Oleh
karena itu, bagi anda yang ingin berinvestasi dalam bentuk emas harus
mengenal lebih dahulu perusahaan yang menawarkan produk investasi emas
dan yang sudah terdaftar dan diberi izin oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
Selamat berinvestasi emas.

More Related Content

Similar to Investasi emas

Nota kaki tentang emas
Nota kaki tentang emasNota kaki tentang emas
Nota kaki tentang emasKaki Emas
 
Menabung emas siapkan masa depan keluarga
Menabung emas siapkan masa depan keluargaMenabung emas siapkan masa depan keluarga
Menabung emas siapkan masa depan keluargaBachtiar Pudya
 
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLD
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLDJOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLD
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLDAmzan Othman
 
Slide seminar emas kuantan 27 september 2018
Slide   seminar emas kuantan 27 september 2018Slide   seminar emas kuantan 27 september 2018
Slide seminar emas kuantan 27 september 2018Mohammad Sabri
 
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLD
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLDMATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLD
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLDBachtiar Pudya
 
Pedoman investasi emas
Pedoman investasi emasPedoman investasi emas
Pedoman investasi emasArief Ihsan
 
Power point first state futures and gold invesment
Power point first state futures and gold invesmentPower point first state futures and gold invesment
Power point first state futures and gold invesmentMario Ebhe Manopo
 
Pedoman investasi emas
Pedoman investasi emasPedoman investasi emas
Pedoman investasi emasSolihin Havid
 
5 minit review versi indonesia
5 minit review versi indonesia5 minit review versi indonesia
5 minit review versi indonesiaBachtiar Pudya
 
SD Cikal Harapan II.pptx
SD Cikal Harapan II.pptxSD Cikal Harapan II.pptx
SD Cikal Harapan II.pptxAsepAwaludin30
 
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modal
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modalPeluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modal
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modalzaidi Emas Public Gold
 
ellytya anny rachman
ellytya anny rachmanellytya anny rachman
ellytya anny rachmanfirst state
 
Proposal Pt. Trijaya Pratama Gold
Proposal Pt. Trijaya Pratama GoldProposal Pt. Trijaya Pratama Gold
Proposal Pt. Trijaya Pratama Goldlesmanamaulana
 

Similar to Investasi emas (20)

Pelaburan emas haram
Pelaburan emas haramPelaburan emas haram
Pelaburan emas haram
 
Nota kaki tentang emas
Nota kaki tentang emasNota kaki tentang emas
Nota kaki tentang emas
 
Emas, investasi yang kebal krisis
Emas, investasi yang kebal krisisEmas, investasi yang kebal krisis
Emas, investasi yang kebal krisis
 
Rahsia pelaburan emas public gold
Rahsia pelaburan emas public goldRahsia pelaburan emas public gold
Rahsia pelaburan emas public gold
 
Menabung emas siapkan masa depan keluarga
Menabung emas siapkan masa depan keluargaMenabung emas siapkan masa depan keluarga
Menabung emas siapkan masa depan keluarga
 
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLD
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLDJOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLD
JOM SIMPAN EMAS BERSAMA POWERGOLD
 
Slide seminar emas kuantan 27 september 2018
Slide   seminar emas kuantan 27 september 2018Slide   seminar emas kuantan 27 september 2018
Slide seminar emas kuantan 27 september 2018
 
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLD
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLDMATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLD
MATERI EDUKASI EMAS PUBLIC GOLD
 
Pedoman investasi emas
Pedoman investasi emasPedoman investasi emas
Pedoman investasi emas
 
Power point first state futures and gold invesment
Power point first state futures and gold invesmentPower point first state futures and gold invesment
Power point first state futures and gold invesment
 
Dinar emas
Dinar emasDinar emas
Dinar emas
 
Pedoman investasi emas
Pedoman investasi emasPedoman investasi emas
Pedoman investasi emas
 
5 minit review versi indonesia
5 minit review versi indonesia5 minit review versi indonesia
5 minit review versi indonesia
 
Eta emas
Eta emasEta emas
Eta emas
 
Cara mudah jadi kaya
Cara mudah jadi kayaCara mudah jadi kaya
Cara mudah jadi kaya
 
Gold For Investement
Gold For InvestementGold For Investement
Gold For Investement
 
SD Cikal Harapan II.pptx
SD Cikal Harapan II.pptxSD Cikal Harapan II.pptx
SD Cikal Harapan II.pptx
 
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modal
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modalPeluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modal
Peluang tambah pendapatan dengan berniaga emas tanpa modal
 
ellytya anny rachman
ellytya anny rachmanellytya anny rachman
ellytya anny rachman
 
Proposal Pt. Trijaya Pratama Gold
Proposal Pt. Trijaya Pratama GoldProposal Pt. Trijaya Pratama Gold
Proposal Pt. Trijaya Pratama Gold
 

Investasi emas

  • 1. INVESTASI EMAS MIKRO Emas merupakan instrument yang bagus dan menjanjikan prospeknya bagi masa depan, karena nilai emas yang banyak dipergunakan sebagai penopang perekonomian dan industri, dan emas juga tidak bisa dibuat oleh manusia. Nilai emas diprediksikan akan terusnaik. Tetapi kita seringkali juga dihadapkan ketidaktahuan bagaimana cara memaksimalkannya. Disamping itu, seringkali kita juga dibingungkan pada pilihan INVESTASI EMAS. Investasi itu berarti kita duduk diam saja (pasif) dan mendapatkan keuntungan ataupun untuk tujuan meningkatkan Capital Gain. Capital Gain yaitu peningkatan uang modal kita. Tetapi hati-hati, karena jaman sekarang ini banyak sekali penipuan dan investasi yang tidak benar yang mengatasnamakan momentum Booming Investasi emas,entahitu tambang emas, arisan emas, saham emas, dan segalanya yang berkaitan dengan emas dengan memberikan return berbunga tinggi, padahal semua itu kalau kita mau pelajari lebih teliti dan mau membuka mata dan pikiran lebih besar, mereka itu sebenarnya berbahaya serta tidak bisa untuk jangka panjang. (hanya menguntungkan para “penjahat” si pengelola investasi bodong tersebut. Dan hal ini dapat disebut Bom Waktu). Kendati maraknya produk investasi bodong dari berbagai produk investasi emas, ada beberapa produk yang sudah diberikan izin dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK), diantaranya selainperusahaan Pegadaian yang biasa menawarkan produk investasi atau gadai emas, ada di sektor perbankan, adalah bank syariah yang juga menawarkan produk investasi emas. Akibat produk investasi bodong ini, produk investasi emas yang dijual di perbankan syariah berpotensi menuai imbasnya. Sebab ada beberapa kelompok masyarakat yang masih belum paham untuk membedakan mana produk investasi emas yang aman yakni yang dijual di institusi resmi seperti bank syariah, dan mana produk investasi emas abal-abal yang ditawarkan perusahaan Abal-abal. Seperti pada Bank Bukopin Syariah, nasabahnya sudah paham betul dan tentu tak akan mudah tergiur dengan janji-janji yang di tebar oleh investasi gelap, Karena pihak bank bukopin syariah tidak hanya menawarkan produk tetapi juga turut mengedukasikan nasabahnya tentang bagaimana berinvestasi yang baik dan mana produk investasi yang aman. Prospek dari produk investasiemas yang ditawarkan bank syariah masih sangat prospektif. Pihak bank syariah sangat beroptimis bahwa produk gadai emas syariah yang ditawarkan perbankan syariah tetap memiliki prospek, kendati ada gangguan (atas) kasus investasi emas bodong. Produk gadai syariah sendiri saat ini makin ketat aturannya dan nasabah bisa belajar dari kasus-kasus yang sudah ada. Jika anda berminat berinvestasi dalam bentuk perhiasan khususnya emas, berikut macam-macam jenis emas yang diinvestasi yaitu; Emas Perhiasan ( jewelry) : Investasi emas dalam dalam bentuk ini memiliki dua keunggulan sekaligus yaitu sebagai sarana investasi dan sebagai saran
  • 2. perhiasan yang dapat digunakan. Banyak masyarakat yang masih yakin bahwa investasi dalam bentuk emas akan memberikan keuntungan dan tingkat rasa aman yang lebih tinggi. Emas perhiasan merupakan bentuk investasi emas dasar yang sudah dilakukan masyarakat Indonesia sejak dulu. Salah satu kelemahan investasi emas perhiasan adalah biaya pembuatan perhiasan tersebut. Dan pada saat anda akan kembali menjual perhiasan emas tersebut, biaya pembuatan perhiasahemas tersebut biasanya tidak diperhitungkan oleh took emas. Olehkarena itu, berinvestasi emas dalam bentuk emas perhiasan ini menjadi lebih mahal meskipun memiliki dua keunggulan sekaligus yaitu berinvestasi dan bergaya. Emas Batangan (bar) : Jenis investasi emas dalam bentuk batang memberikan tingkat keuntungan dan rasa aman yang lebih tinggi. Investasi dan membeli emas batang lebih terjamin karena akan diberikan sertifikat keaslian yang didalamnya memberikan informasi mengenai nomor id, berat, ukuran dan tingkat kadar emasnya. Logam mulia yang umumnya diterima (jual-beli) pasar Indonesia adalahdengan berat logam mulia dari 1 sampai 1000 gram dan kadar emas 999,9%. Koin Emas (coin) : Penerbitan koin emas akan mempermudah perencanaan jangka panjang keluarga yang ingin mencapai harapan seperti Naik Haji.Investasi koin emas juga dapat dihubungkan dengan koleksi barang-barang antik. Harga koin emas antik yang ditawarkan akan jauh lebih tinggi dibandingkan harga koin emas biasanya yang hanya dinilai berdasarkan tingkat kemurnian atau kadar karatnya. Untuk itu, dalam rangka melindungi nasabah yang ingin berinvestasi emas dan menghindari maraknya investasi bodong yang merugikan masyarakat,maka Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akan menata ulang proses perizinan dan rutin mengawasi perusahaan atas izin yang diberikan.Oleh karena itu, bagi anda yang ingin berinvestasi dalam bentuk emas harus mengenal lebih dahulu perusahaan yang menawarkan produk investasi emas dan yang sudah terdaftar dan diberi izin oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Selamat berinvestasi emas.