SlideShare a Scribd company logo
1 of 2
Harga Diri Rendah
adalah perasaan negative tentang
diri sendiri termasuk kehilangan
rasa percaya diri, tidak berharga,
tidak berguna, tidak berdaya, tidak
ada harapan dan putus asa
• Penolakan dari orangtua
• Harapan orangtua yang
tidak realisticKegagalan
• kesalahan berulang
• Kurang penghargaan darii
orang lain
a. Mengkritik diri dan /atau
orang lain
b. Penurunan produktivitas
c. Destruktif yang diarahkan
pada orang lain
d. Gangguan dalam
berhubungan
e. Rasa diri penting yang
berlebihan
f. Perasaan tidak mampu
g. Rasa bersalah
h. Mudah tersinggung
i. Perasaan negative terhadap
dirinya
j. Ketegangan peran
k. Pesimis
l. Keluhan fisik
m.Pandangan hidup yang
bertentangan
n. Penolakan terhadap
kemampuan personal
o. Destruktif terhadap diri
sendiri
p. Pengurangan diri
q. Menarik diri
r. Penyalahgunaan zat
s. Menarik diri dari realitas
t. Khawatir
 Berikan tugas yang mungkin
dapat diselesaikan oleh klien
(Contoh : Membantu keluarga
dalam pekerjaan rumah)
 Beri pujian atas
keberhasilannya
 Jangan memberikan tugas
yang sudah diketahui tidak
akan dapat diselesaikan
( Karena klien sudah lanjut
usia, pekerjaan yang
diberikan sesuai dengan
keadaan klien)
 Tidak mengejek sesuatu yang
diperbuatnya ( Menghargai
apa saja yang dilakukan klien
walaupun tidak memuaskan)
 Tidak menjauhinya ( Contoh :
Melibatkan klien pada
kegiatan keluarga)
CARA MERAWAT KLIEN
DENGAN HARGA DIRI
RENDAH
Disusun oleh :
JUJU JUARIAH
DEPARTEMEN KESEHATAN RI
POLTEKKES
PRODI KEPERAWATAN
BANDUNG
2005

More Related Content

More from askep33

Leaflet dhf492
Leaflet dhf492Leaflet dhf492
Leaflet dhf492
askep33
 
Leaflet rom hitam putih
Leaflet rom   hitam putihLeaflet rom   hitam putih
Leaflet rom hitam putih
askep33
 
Leaflet hipertensi
Leaflet hipertensiLeaflet hipertensi
Leaflet hipertensi
askep33
 

More from askep33 (20)

Leaflet ispa
Leaflet ispaLeaflet ispa
Leaflet ispa
 
Leaflet pertolongan pertama pada anak tersedak
Leaflet pertolongan pertama pada anak tersedakLeaflet pertolongan pertama pada anak tersedak
Leaflet pertolongan pertama pada anak tersedak
 
Leaflet dhf492
Leaflet dhf492Leaflet dhf492
Leaflet dhf492
 
Leaflet gastritis
Leaflet gastritisLeaflet gastritis
Leaflet gastritis
 
Laeflet perawatan gigi dan mulut
Laeflet perawatan gigi dan mulutLaeflet perawatan gigi dan mulut
Laeflet perawatan gigi dan mulut
 
Leaflet asam urat
Leaflet asam uratLeaflet asam urat
Leaflet asam urat
 
Leaflet anemia
Leaflet anemiaLeaflet anemia
Leaflet anemia
 
leaflet hand hygiene
leaflet hand hygieneleaflet hand hygiene
leaflet hand hygiene
 
Leaflet kesehatan reproduksi
Leaflet kesehatan reproduksiLeaflet kesehatan reproduksi
Leaflet kesehatan reproduksi
 
Gizi lansia
Gizi lansiaGizi lansia
Gizi lansia
 
Leaflet mobilisasi
Leaflet mobilisasi Leaflet mobilisasi
Leaflet mobilisasi
 
Leaflet halusinasi
Leaflet halusinasiLeaflet halusinasi
Leaflet halusinasi
 
Leaflet rom hitam putih
Leaflet rom   hitam putihLeaflet rom   hitam putih
Leaflet rom hitam putih
 
leaflet kolesterol
leaflet kolesterolleaflet kolesterol
leaflet kolesterol
 
Leaflet hipertensi
Leaflet hipertensiLeaflet hipertensi
Leaflet hipertensi
 
Leaflet breast care
Leaflet breast careLeaflet breast care
Leaflet breast care
 
Leaflet ppok
Leaflet ppokLeaflet ppok
Leaflet ppok
 
Leaflet tumbang
Leaflet tumbangLeaflet tumbang
Leaflet tumbang
 
Leaflet diare dan demam
Leaflet diare dan demamLeaflet diare dan demam
Leaflet diare dan demam
 
Leafleat rheumatik
Leafleat rheumatikLeafleat rheumatik
Leafleat rheumatik
 

Leaflet harga diri juju

  • 1. Harga Diri Rendah adalah perasaan negative tentang diri sendiri termasuk kehilangan rasa percaya diri, tidak berharga, tidak berguna, tidak berdaya, tidak ada harapan dan putus asa • Penolakan dari orangtua • Harapan orangtua yang tidak realisticKegagalan • kesalahan berulang • Kurang penghargaan darii orang lain a. Mengkritik diri dan /atau orang lain b. Penurunan produktivitas c. Destruktif yang diarahkan pada orang lain d. Gangguan dalam berhubungan e. Rasa diri penting yang berlebihan f. Perasaan tidak mampu g. Rasa bersalah h. Mudah tersinggung i. Perasaan negative terhadap dirinya j. Ketegangan peran k. Pesimis l. Keluhan fisik m.Pandangan hidup yang bertentangan n. Penolakan terhadap kemampuan personal o. Destruktif terhadap diri sendiri p. Pengurangan diri q. Menarik diri r. Penyalahgunaan zat s. Menarik diri dari realitas t. Khawatir
  • 2.  Berikan tugas yang mungkin dapat diselesaikan oleh klien (Contoh : Membantu keluarga dalam pekerjaan rumah)  Beri pujian atas keberhasilannya  Jangan memberikan tugas yang sudah diketahui tidak akan dapat diselesaikan ( Karena klien sudah lanjut usia, pekerjaan yang diberikan sesuai dengan keadaan klien)  Tidak mengejek sesuatu yang diperbuatnya ( Menghargai apa saja yang dilakukan klien walaupun tidak memuaskan)  Tidak menjauhinya ( Contoh : Melibatkan klien pada kegiatan keluarga) CARA MERAWAT KLIEN DENGAN HARGA DIRI RENDAH Disusun oleh : JUJU JUARIAH DEPARTEMEN KESEHATAN RI POLTEKKES PRODI KEPERAWATAN BANDUNG 2005