SlideShare a Scribd company logo
1 of 21
PEMBELAJARAN
YANG MENDIDIK
Modul D
Penulis Modul : Drs. Gunawan, M.Si
Prinsip Perancangan
Pembelajaran Yang Mendidik
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan
pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan
menerapkan prinsip-prinsip perancangan embelajaran
yang mendidik
1. Menjelaskan perancangan pembelajaran berdasarkan
dokumen kurikulum yang berlaku
2. Mengidentifikasi Silabus berdasarkan mata pelajaran
yang diampu
Indikator Pencapaian Kompetensi
Tujuan utama pembelajaran adalah mendidik peserta
didik agar tumbuh kembang menjadi individu yang
bertanggung jawab dan dapat mempertanggung
jawabkan perbuatannya.
Hakekat Pembelajaran Yang Mendidik
UU No.20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
disebutkan di dalam Pasal 1 ayat 1 bahwa ”Pendidikan
adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan
suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta
didik secara aktif mengem-bangkan potensi dirinya
untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan,
pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak
mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya,
masyarakat, bangsa dan negara.”
Ciri perubahan dalam diri peserta didik yang perlu
diperhatikan guru antara lain :
1. Perubahan tingkah laku harus disadari peserta didik.
2. Perubahan tingkah laku (diri individu) dalam belajar
bersifat kontinyu (berlangsung terus menerus dan tidak
statis) dan fungsional.
3. Perubahan tingkah laku dalam belajar bersifat positif dan
aktif (menuju pada perubahan yang atas usaha individu
sendiri).
4. Perubahan tingkah laku dalam belajar tidak bersifat
sementara (perubahan yang terjadi pada proses belajar
bersifat menetap dan bukan temporer).
5. Perubahan tingkah laku dalam belajar bertujuan dan
disadari.
6. Perubahan tingkah laku mencakup seluruh aspek tingkah
laku. (sikap, keterampilan, pengetahuan dan sebagainya).
RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)
Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang dikembangkan
secara rinci mengacu pada silabus, buku teks pelajaran, dan
buku panduan guru. RPP mencakup:
a) identitas sekolah/madrasah, mata pelajaran, dan
kelas/semester;
b) alokasi waktu;
c) KI, KD, indikator pencapaian kompetensi;
d) materi pembelajaran;
e) kegiatan pembelajaran;
f) penilaian; dan
g) media/alat, bahan, dan sumber belajar.
TUGAS
• Buatlah kelompok terdiri dari 3 orang
• Diskusikan tentang pengalaman
ibu/bapak saat mengajar, dimana ada
kasus terjadinya perubahan dalam diri
peserta didik yang perlu diperhatikan
guru
• Presentasikan hasil diskusi tersebut !
Pengembangan
Komponen Perancangan Pembelajaran
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran
ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan
Pengembangan komponen Perancangan
Pembelajaran.
Perencanaan pembelajaran adalah rencana yang dibuat
oleh guru untuk memproyeksikan kegiatan apa yang akan
dilakukan oleh guru dan siswa agar tujuan dapat tercapai
Pengertian Rancangan Pembelajaran
Tujuan pembelajaran
1. Tercapainya perubahan perilaku atau kompetensi pada
siswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran
2. Tujuan dirumuskan dalam bentuk pernyataan atau
deskripsi yang spesifik
Pengembangan Rancangan Pembelajaran
Berdasarkan Potensi Peserta Didik
Hal yang harus diperhatikan dalam rancangan
pembelajaran:
a) Mendorong partisipasi aktif peserta didik,
b) Mengembangkan budaya membaca dan menulis.
Apa pendapat Saudara mengenai
gambar cara siswa belajar di atas?
Penyusunan Rancangan Pembelajaran
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan
pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan
menerapkan Penyusunan Rancangan Pembelajaran.
RPP paling tidak berisi komponen berikut ini :
1) Identitas dan Kelengkapan Komponen
2) Kompetensi Inti
3) Komptensi Dasar
4) Indikator Pencapaian Kompetensi
5) Materi Pembelajaran
6) Kegiatan Pembelajaran
7) Penilaian, Pembelajaran Remmedial dan
Pengayaan
8) Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar
Pelaksanaan Pembelajaran di Kelas,
di Laboratorium, dan di Lapangan
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan
pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan
menerapkan Pelaksanaan Pembelajaran Di Kelas, Di
Laboraturium, Dan Di Lapangan
Pelaksanaan Pembelajaran Yang Mendidik di Kelas
1) Kegiatan Pendahuluan
2) Kegiatan Inti
3) Kegiatan Penutup
Pelaksanaan Pembelajaran Yang Mendidik di Laboratorium
a. Pembuktian suatu konsep atau teori,
b. Demonstrasi operasional alat atau prosedur tertentu,
c. Penemuan sesuatu melalui cara atau prosedur
tertentu
Pelaksanan Pemblajaran Yang mendidik di Lapangan
Dilakukan pada obyek nyata, seperti: alam terbuka, dunia
kerja, atau obyek nyata yang lain
Contoh: karya wisata (study tour), praktik kerja
industri (prakerin), dan magang.
TUGAS
• Rencanakan pembelajaran di Laboratorium /
Bengkel untuk mata pelajaran Teknik Listrik
• Tugas dikerjakan secara kelompok
• Presentasikan hasil kelompok Saudara
Media Pembelajaran Dan Sumber Belajar
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran
ini diharapkan dapatmemahami dan menerapkan Media
Pembelajaran Dan Sumber Belajar
Mulyasa (2003) menyatakan bahwa sumber belajar adalah:
segala sesuatu yang dapat memberikan kemudahan
kepada peserta didik dalam memperoleh sejumlah
informasi, pengetahuan, pengalaman, dan keterampilan
dalam proses belajar mengajar
Manfaat Media Pembelajaran
1) Mempermudah pemahaman siswa terhadap materi
ajar;
2) Siswa dapat belajar tanpa batasan waktu tertentu;
3) Mempermudah pencapaian ketuntasan belajar;
4) Penyampaian materi dapat diseragamkan;
5) Efiensi waktu dan biaya;
6) Proses pembelajaran menjadi lebih menarik.
Manfaat sumber belajar
a) Memperkaya informasi/wawasan siswa;
b) Memantapkan pemahaman terhadap pengetahuan atau
keterampilan serta sikap siswa;
c) Memungkinkan siswa belajar dengan cara yang
disukainya.
Perancangan Media Pembelajaran
1) Analisis substansi kurikulum;
2) Analisis kebutuhan media;
3) Identifikasi keberadaan media di masyarakat;
4) Identifikasi ketersediaan sumber daya;
5) Identifikasi kemudahan memperoleh bahan;
6) Menghitung prediksi biaya yang dibutuhkan;
7) Membandingkan biaya pembuatan dengan produk
pabrikan;
8) Melakukan perancangan media.
Pembuatan Media Pembelajaran
1) Berorientasi pada tujuan pembelajaran;
2) Memiliki kemudahan misal harga terjangkau, mudah
dibuat, dsb
3) Memiliki keluwesan/kesesuaian, misal sesuai topik
yang dibahas, sesuai dengan kondisi peserta didik;
4) Dapat memotivasi peserta didik.
Pengambilan Keputusan Transaksional Dalam
Pembelajaran
Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan
pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan
menerapkan Pengambilan Keputusan Transaksional
Dalam Pembelajaran
Fungsi Keputusan Transaksional
1) Mengarahkan model interaksi antara guru-siswa,
siswa-siswa ke arah yang lebih terbuka.
2) Membiasakan komunikasi dengan landasan pemikiran
rasional dan berdasarkan fakta-fakta.
3) Membangun model komunikasi yang sehat dalam
pembelajaran
Manfaat Keputusan Transaksional
1. Mengharmoniskan hubungan antar personal dalam
pembelajaran
2. Mencapai tujuan pembelajaran secara efektif, walaupun
terjadi perubahan pada lingkungan belajar siswa. (tidak
sesuai dengan yang direncanakan).
Posisi Dasar Seseorang Ketika Berkomunikasi
1. saya OK – kamu OK,
2. saya OK – kamu tidak OK,
3. saya tidak OK – kamu Ok,
4. saya tidak OK – kamu tidak OK
Bagaimana
Ibu/Bapak
Bisa di fahami
?

More Related Content

Similar to Pedagogik-D.pptx

3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdfSitiDayyanah
 
Bahan Tayang Modul Ajar.pptx
Bahan Tayang Modul Ajar.pptxBahan Tayang Modul Ajar.pptx
Bahan Tayang Modul Ajar.pptxrahmanmubarak1
 
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).Reina Sukma
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdfRamisHusein1
 
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdfAlamSyah755798
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdfDefison Chan
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdfHabeebElmaduri
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptxIsnanFatihul
 
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMateri 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMichaelLangi
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptxEmanuelFernandezNumb
 
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxKonsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxRezzaDenis
 
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptxPPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptxNunungUjianti
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptxyoganovandri1
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptxKatadunia.ID
 
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK II
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK IIJURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK II
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK IINormawati
 
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIM
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIMMODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIM
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIMFisar Naim
 
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptx
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptxPPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptx
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptxAiKartikaSari
 

Similar to Pedagogik-D.pptx (20)

3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
3.PPT Modul Ajar (Sosialisasi) google sheet.pdf
 
Bahan Tayang Modul Ajar.pptx
Bahan Tayang Modul Ajar.pptxBahan Tayang Modul Ajar.pptx
Bahan Tayang Modul Ajar.pptx
 
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).
Reina nurfajar s 1000556 tugas 1 (perpem).
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
 
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep & Komponen Modul Ajar.pdf
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pdf
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pdf
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
 
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxMateri 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Materi 10 BAHAN TAYANG MODUL AJAR 1 Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
 
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
1__Konsep_Komponen_Modul_Ajar.pptx
 
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptxKonsep & Komponen Modul Ajar.pptx
Konsep & Komponen Modul Ajar.pptx
 
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptxPPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
PPT Konsep dan Komponen Modul Ajar(1).pptx
 
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx
1. Konsep _ Komponen Modul Ajar.pptx
 
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptxModul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptx
Modul Ajar Kurikulum Merdeka 2022.pptx
 
3.konsep dasar desain_pembelajarandffs
3.konsep dasar desain_pembelajarandffs3.konsep dasar desain_pembelajarandffs
3.konsep dasar desain_pembelajarandffs
 
Utama 1
Utama 1Utama 1
Utama 1
 
3.konsep dasar desain_pembelajaranfff
3.konsep dasar desain_pembelajaranfff3.konsep dasar desain_pembelajaranfff
3.konsep dasar desain_pembelajaranfff
 
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK II
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK IIJURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK II
JURNAL PROSEDUR PENGEMBANGAN MODUL KELOMPOK II
 
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIM
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIMMODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIM
MODUL MEDIA PEMBELAJARAN KELOMPOK 2| ALFISAR NAIM
 
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptx
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptxPPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptx
PPT MODUL AJAR_TRISNAWATI.pptx
 

Recently uploaded

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfIwanSumantri7
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptnovibernadina
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxDedeRosza
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxIrfanAudah1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfKartiniIndasari
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfEniNuraeni29
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfWidyastutyCoyy
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptxSusanSanti20
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptPpsSambirejo
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYNovitaDewi98
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxsukmakarim1998
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSovyOktavianti
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...Kanaidi ken
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 

Recently uploaded (20)

Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdfProv.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
Prov.Jabar_1504_Pengumuman Seleksi Tahap 2_CGP A11 (2).pdf
 
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).pptKenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
Kenakalan Remaja (Penggunaan Narkoba).ppt
 
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptxOPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
OPTIMALISASI KOMUNITAS BELAJAR DI SEKOLAH.pptx
 
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptxRefleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
Refleksi Mandiri Modul 1.3 - KANVAS BAGJA.pptx.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdfModul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
Modul Ajar Bahasa Inggris - HOME SWEET HOME (Chapter 3) - Fase D.pdf
 
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdfAksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
Aksi Nyata PMM Topik Refleksi Diri (1).pdf
 
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdfSalinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
Salinan dari JUrnal Refleksi Mingguan modul 1.3.pdf
 
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
7.PPT TENTANG TUGAS Keseimbangan-AD-AS .pptx
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.pptLATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
LATAR BELAKANG JURNAL DIALOGIS REFLEKTIF.ppt
 
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAYSOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
SOAL PUBLIC SPEAKING UNTUK PEMULA PG & ESSAY
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptxPEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
PEMANASAN GLOBAL - MATERI KELAS X MA.pptx
 
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptxSesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
Sesi 1_PPT Ruang Kolaborasi Modul 1.3 _ ke 1_PGP Angkatan 10.pptx
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
PELAKSANAAN (dgn PT SBI) + Link2 Materi Pelatihan _"Teknik Perhitungan TKDN, ...
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 

Pedagogik-D.pptx

  • 1. PEMBELAJARAN YANG MENDIDIK Modul D Penulis Modul : Drs. Gunawan, M.Si
  • 2. Prinsip Perancangan Pembelajaran Yang Mendidik Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan prinsip-prinsip perancangan embelajaran yang mendidik 1. Menjelaskan perancangan pembelajaran berdasarkan dokumen kurikulum yang berlaku 2. Mengidentifikasi Silabus berdasarkan mata pelajaran yang diampu Indikator Pencapaian Kompetensi
  • 3. Tujuan utama pembelajaran adalah mendidik peserta didik agar tumbuh kembang menjadi individu yang bertanggung jawab dan dapat mempertanggung jawabkan perbuatannya. Hakekat Pembelajaran Yang Mendidik UU No.20/2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional disebutkan di dalam Pasal 1 ayat 1 bahwa ”Pendidikan adalah usaha sadar dan terencana untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif mengem-bangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya, masyarakat, bangsa dan negara.”
  • 4. Ciri perubahan dalam diri peserta didik yang perlu diperhatikan guru antara lain : 1. Perubahan tingkah laku harus disadari peserta didik. 2. Perubahan tingkah laku (diri individu) dalam belajar bersifat kontinyu (berlangsung terus menerus dan tidak statis) dan fungsional. 3. Perubahan tingkah laku dalam belajar bersifat positif dan aktif (menuju pada perubahan yang atas usaha individu sendiri). 4. Perubahan tingkah laku dalam belajar tidak bersifat sementara (perubahan yang terjadi pada proses belajar bersifat menetap dan bukan temporer). 5. Perubahan tingkah laku dalam belajar bertujuan dan disadari. 6. Perubahan tingkah laku mencakup seluruh aspek tingkah laku. (sikap, keterampilan, pengetahuan dan sebagainya).
  • 5. RPP (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran) Rencana Pelaksanaan Pembelajaran yang dikembangkan secara rinci mengacu pada silabus, buku teks pelajaran, dan buku panduan guru. RPP mencakup: a) identitas sekolah/madrasah, mata pelajaran, dan kelas/semester; b) alokasi waktu; c) KI, KD, indikator pencapaian kompetensi; d) materi pembelajaran; e) kegiatan pembelajaran; f) penilaian; dan g) media/alat, bahan, dan sumber belajar.
  • 6. TUGAS • Buatlah kelompok terdiri dari 3 orang • Diskusikan tentang pengalaman ibu/bapak saat mengajar, dimana ada kasus terjadinya perubahan dalam diri peserta didik yang perlu diperhatikan guru • Presentasikan hasil diskusi tersebut !
  • 7.
  • 8. Pengembangan Komponen Perancangan Pembelajaran Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan Pengembangan komponen Perancangan Pembelajaran. Perencanaan pembelajaran adalah rencana yang dibuat oleh guru untuk memproyeksikan kegiatan apa yang akan dilakukan oleh guru dan siswa agar tujuan dapat tercapai Pengertian Rancangan Pembelajaran
  • 9. Tujuan pembelajaran 1. Tercapainya perubahan perilaku atau kompetensi pada siswa setelah mengikuti kegiatan pembelajaran 2. Tujuan dirumuskan dalam bentuk pernyataan atau deskripsi yang spesifik Pengembangan Rancangan Pembelajaran Berdasarkan Potensi Peserta Didik Hal yang harus diperhatikan dalam rancangan pembelajaran: a) Mendorong partisipasi aktif peserta didik, b) Mengembangkan budaya membaca dan menulis.
  • 10. Apa pendapat Saudara mengenai gambar cara siswa belajar di atas?
  • 11. Penyusunan Rancangan Pembelajaran Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan Penyusunan Rancangan Pembelajaran. RPP paling tidak berisi komponen berikut ini : 1) Identitas dan Kelengkapan Komponen 2) Kompetensi Inti 3) Komptensi Dasar 4) Indikator Pencapaian Kompetensi 5) Materi Pembelajaran 6) Kegiatan Pembelajaran 7) Penilaian, Pembelajaran Remmedial dan Pengayaan 8) Media, Alat, Bahan dan Sumber Belajar
  • 12. Pelaksanaan Pembelajaran di Kelas, di Laboratorium, dan di Lapangan Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan Pelaksanaan Pembelajaran Di Kelas, Di Laboraturium, Dan Di Lapangan Pelaksanaan Pembelajaran Yang Mendidik di Kelas 1) Kegiatan Pendahuluan 2) Kegiatan Inti 3) Kegiatan Penutup
  • 13. Pelaksanaan Pembelajaran Yang Mendidik di Laboratorium a. Pembuktian suatu konsep atau teori, b. Demonstrasi operasional alat atau prosedur tertentu, c. Penemuan sesuatu melalui cara atau prosedur tertentu Pelaksanan Pemblajaran Yang mendidik di Lapangan Dilakukan pada obyek nyata, seperti: alam terbuka, dunia kerja, atau obyek nyata yang lain Contoh: karya wisata (study tour), praktik kerja industri (prakerin), dan magang.
  • 14. TUGAS • Rencanakan pembelajaran di Laboratorium / Bengkel untuk mata pelajaran Teknik Listrik • Tugas dikerjakan secara kelompok • Presentasikan hasil kelompok Saudara
  • 15. Media Pembelajaran Dan Sumber Belajar Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapatmemahami dan menerapkan Media Pembelajaran Dan Sumber Belajar Mulyasa (2003) menyatakan bahwa sumber belajar adalah: segala sesuatu yang dapat memberikan kemudahan kepada peserta didik dalam memperoleh sejumlah informasi, pengetahuan, pengalaman, dan keterampilan dalam proses belajar mengajar
  • 16. Manfaat Media Pembelajaran 1) Mempermudah pemahaman siswa terhadap materi ajar; 2) Siswa dapat belajar tanpa batasan waktu tertentu; 3) Mempermudah pencapaian ketuntasan belajar; 4) Penyampaian materi dapat diseragamkan; 5) Efiensi waktu dan biaya; 6) Proses pembelajaran menjadi lebih menarik. Manfaat sumber belajar a) Memperkaya informasi/wawasan siswa; b) Memantapkan pemahaman terhadap pengetahuan atau keterampilan serta sikap siswa; c) Memungkinkan siswa belajar dengan cara yang disukainya.
  • 17. Perancangan Media Pembelajaran 1) Analisis substansi kurikulum; 2) Analisis kebutuhan media; 3) Identifikasi keberadaan media di masyarakat; 4) Identifikasi ketersediaan sumber daya; 5) Identifikasi kemudahan memperoleh bahan; 6) Menghitung prediksi biaya yang dibutuhkan; 7) Membandingkan biaya pembuatan dengan produk pabrikan; 8) Melakukan perancangan media.
  • 18. Pembuatan Media Pembelajaran 1) Berorientasi pada tujuan pembelajaran; 2) Memiliki kemudahan misal harga terjangkau, mudah dibuat, dsb 3) Memiliki keluwesan/kesesuaian, misal sesuai topik yang dibahas, sesuai dengan kondisi peserta didik; 4) Dapat memotivasi peserta didik.
  • 19. Pengambilan Keputusan Transaksional Dalam Pembelajaran Setelah peserta selesai mempelajari kegiatan pembelajaran ini diharapkan dapat memahami dan menerapkan Pengambilan Keputusan Transaksional Dalam Pembelajaran Fungsi Keputusan Transaksional 1) Mengarahkan model interaksi antara guru-siswa, siswa-siswa ke arah yang lebih terbuka. 2) Membiasakan komunikasi dengan landasan pemikiran rasional dan berdasarkan fakta-fakta. 3) Membangun model komunikasi yang sehat dalam pembelajaran
  • 20. Manfaat Keputusan Transaksional 1. Mengharmoniskan hubungan antar personal dalam pembelajaran 2. Mencapai tujuan pembelajaran secara efektif, walaupun terjadi perubahan pada lingkungan belajar siswa. (tidak sesuai dengan yang direncanakan). Posisi Dasar Seseorang Ketika Berkomunikasi 1. saya OK – kamu OK, 2. saya OK – kamu tidak OK, 3. saya tidak OK – kamu Ok, 4. saya tidak OK – kamu tidak OK