SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
NAMA : DESY PUSTIKA SARI 
NIM : FAA 114 049 
MENGENAL TANAMAN ANGGREK DENDROBIUM
Tanaman anggrek Dendrobium merupakan 
anggrek epifit terbesar didunia,terdiri atas 1.400 spesies. 
Epifit adalah tanaman yang hidup menumpang di batang 
atau pohon lain tanpa merusak atau merugikannya. 
Anggrek dendrobium hidup di daerah panas dengan 
ketinggian 0-650 meter di atas permukaan laut, jenis 
anggrek ini berbunga pada umur 1,5 tahun tetapi jika 
dirawat intensif dapat berbunga pada umur delapan 
bulan.
AKAR 
Anggrek memiliki akar udara yang dapat menyerap air dari udara. Akar udara pada 
anggrek memiliki zat hijau daun sehingga dapat berfotosintesis. Akar anggrek lunak, mudah patah, 
ujungnya meruncing, lengket, dan licin saat dipegang. 
BATANG 
Batang anggrek dendrobium termasuk simpodial, yaitu batang yang pertumbuhannya 
terbatas dan tidak memiliki batang utama. Batang dendrobium dapat mengeluarkan tangkai bunga 
baru dari sisi-sisi batangnya. 
DAUN 
Bentuk daun dendrobium lebar, bentuk daun yang lebar membuat proses fotosintesis dan 
transpirasi semakin cepat. Kondisi ini membuat dendrobium lebih cepat berbunga dibanding 
amggrek berdaun sempit seperti Renanthera matutina dan Vanda hookeriana. 
BUNGA 
Memiliki sepal (kelopak) bunga berbentuk segitiga. Bagian dasar bunga dendrobium 
bersatu berbentuk taji. Petal (mahkota) bunga dendrobium biasanya lebih tipis dari kelopaknya 
dan bibirnya terbelah. Warna bunganya menarik dan beraneka ragam, bunganya juga dapat mekar 
sekitar dua minggu. 
BUAH 
Buah anggrek dendrobium berbentuk kapsul dan akan matang dalam waktu 3-4 bulan setelah 
dibuahi. Ketika matang, bunga tengah buah anggrek akan pecah.
1. Pakis, karena pakis memiliki daya 
mengikat air, aerase dan drainase 
yang baik juga media ini 
mengandung unsur hara yang 
dibutuhkan anggrek dan dapat 
melapuk secara perlahan . 
2. Arang karena arang tidak cepat 
lapuk dan tidak mudah ditumbuhi 
cendawan, tetapi miskin zat hara dan 
sulit mengikat air.

More Related Content

What's hot

Ciri khusus tumbuhan
Ciri khusus tumbuhanCiri khusus tumbuhan
Ciri khusus tumbuhanAli Nurdin
 
Ciri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhanCiri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhanTyon Ahmad
 
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRNAKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRNGinaSihombing
 
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanReaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanNur Latiffah
 
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyaCiri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyamaslatip
 
Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyabettytp
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarStevan Lucky
 

What's hot (18)

LA 02 Pokok dan Palma
LA 02 Pokok dan PalmaLA 02 Pokok dan Palma
LA 02 Pokok dan Palma
 
Ciri khusus tumbuhan
Ciri khusus tumbuhanCiri khusus tumbuhan
Ciri khusus tumbuhan
 
Ciri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhanCiri ciri khusus tumbuhan
Ciri ciri khusus tumbuhan
 
Ciri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sdCiri khusus tumbuhan sd
Ciri khusus tumbuhan sd
 
Akar tanaman
Akar tanaman Akar tanaman
Akar tanaman
 
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
Makalah_64 Tugas akhir semester 2 klasifikasi gulma.
 
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRNAKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
AKAR TUMBUHAN BIOLOGI MISA VLKRN
 
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - AkarPPT Morfologi Tumbuhan - Akar
PPT Morfologi Tumbuhan - Akar
 
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupanReaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
Reaksi fisiologi, adaptasi, dan bentuk bentuk kehidupan
 
Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)Bab ii Lamun (Seagrass)
Bab ii Lamun (Seagrass)
 
Morfologi akar
Morfologi akarMorfologi akar
Morfologi akar
 
Akar tumbuhan
Akar tumbuhanAkar tumbuhan
Akar tumbuhan
 
Biologi - 3 Tumbuhan
Biologi - 3 TumbuhanBiologi - 3 Tumbuhan
Biologi - 3 Tumbuhan
 
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinyaCiri khusus tumbuhan dan fungsinya
Ciri khusus tumbuhan dan fungsinya
 
Tugas%20 biologi
Tugas%20 biologiTugas%20 biologi
Tugas%20 biologi
 
Bagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinyaBagian tumbuhan dan fungsinya
Bagian tumbuhan dan fungsinya
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
 
Akar
AkarAkar
Akar
 

Viewers also liked

Tanaman hias
Tanaman hiasTanaman hias
Tanaman hiasR0Ssy
 
Resume Pavel Grachev
Resume Pavel GrachevResume Pavel Grachev
Resume Pavel GrachevPavel Grachev
 
Software life cycle ppt
Software life cycle pptSoftware life cycle ppt
Software life cycle pptArsalanAman
 
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014JORGE GAMA
 
M 2 paisaje_recurso_014_015
M 2 paisaje_recurso_014_015M 2 paisaje_recurso_014_015
M 2 paisaje_recurso_014_015dianaaida
 
Los coches de segunda mano más vendidos en Galicia
Los coches de segunda mano más vendidos en GaliciaLos coches de segunda mano más vendidos en Galicia
Los coches de segunda mano más vendidos en GaliciaBusco Coches
 

Viewers also liked (13)

Tanaman hias
Tanaman hiasTanaman hias
Tanaman hias
 
Resume Pavel Grachev
Resume Pavel GrachevResume Pavel Grachev
Resume Pavel Grachev
 
Roots and Routs
Roots and RoutsRoots and Routs
Roots and Routs
 
метод семинар хабибулина м.м.
метод семинар хабибулина м.м.метод семинар хабибулина м.м.
метод семинар хабибулина м.м.
 
Software life cycle ppt
Software life cycle pptSoftware life cycle ppt
Software life cycle ppt
 
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014
SOULBOOK LOTERIA DE VALORES 2014
 
Eurocopa 2016
Eurocopa 2016Eurocopa 2016
Eurocopa 2016
 
Mantenimiento 4
Mantenimiento 4Mantenimiento 4
Mantenimiento 4
 
Redes Sociales
Redes Sociales Redes Sociales
Redes Sociales
 
M 2 paisaje_recurso_014_015
M 2 paisaje_recurso_014_015M 2 paisaje_recurso_014_015
M 2 paisaje_recurso_014_015
 
Los coches de segunda mano más vendidos en Galicia
Los coches de segunda mano más vendidos en GaliciaLos coches de segunda mano más vendidos en Galicia
Los coches de segunda mano más vendidos en Galicia
 
Flipbook
FlipbookFlipbook
Flipbook
 
La universidad en tu comunidad
La universidad en tu comunidadLa universidad en tu comunidad
La universidad en tu comunidad
 

Similar to Aneka tanaman hias

Similar to Aneka tanaman hias (20)

Morf anggrek
Morf anggrekMorf anggrek
Morf anggrek
 
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdfCiri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
Ciri & Sifat Kantong Semar_ Anita Rasuna Sari Siregar.pdf
 
Lidah Buaya
Lidah BuayaLidah Buaya
Lidah Buaya
 
Projek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman HiasanProjek Tanaman Hiasan
Projek Tanaman Hiasan
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
 
Projek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasanProjek tanaman hiasan
Projek tanaman hiasan
 
Makalah padi
Makalah padiMakalah padi
Makalah padi
 
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
3 Adaptasi Tumbuhan.pptx
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Ekosistem padang lamun
Ekosistem padang lamunEkosistem padang lamun
Ekosistem padang lamun
 
Budidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman HiasBudidaya Tanaman Hias
Budidaya Tanaman Hias
 
Katalog gulma air
Katalog gulma air Katalog gulma air
Katalog gulma air
 
Keanekaragaman flora
Keanekaragaman floraKeanekaragaman flora
Keanekaragaman flora
 
Bunga Tiga Bulan
Bunga Tiga BulanBunga Tiga Bulan
Bunga Tiga Bulan
 
Bertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danbBertanam buah naga di dalam pot danb
Bertanam buah naga di dalam pot danb
 
indoor outdoor plant
 indoor outdoor plant indoor outdoor plant
indoor outdoor plant
 
Tumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumutTumbuhan paku dan lumut
Tumbuhan paku dan lumut
 
Tanaman 3
Tanaman 3Tanaman 3
Tanaman 3
 
Tanaman hias daun
Tanaman hias daunTanaman hias daun
Tanaman hias daun
 
Kina
KinaKina
Kina
 

Aneka tanaman hias

  • 1. NAMA : DESY PUSTIKA SARI NIM : FAA 114 049 MENGENAL TANAMAN ANGGREK DENDROBIUM
  • 2. Tanaman anggrek Dendrobium merupakan anggrek epifit terbesar didunia,terdiri atas 1.400 spesies. Epifit adalah tanaman yang hidup menumpang di batang atau pohon lain tanpa merusak atau merugikannya. Anggrek dendrobium hidup di daerah panas dengan ketinggian 0-650 meter di atas permukaan laut, jenis anggrek ini berbunga pada umur 1,5 tahun tetapi jika dirawat intensif dapat berbunga pada umur delapan bulan.
  • 3. AKAR Anggrek memiliki akar udara yang dapat menyerap air dari udara. Akar udara pada anggrek memiliki zat hijau daun sehingga dapat berfotosintesis. Akar anggrek lunak, mudah patah, ujungnya meruncing, lengket, dan licin saat dipegang. BATANG Batang anggrek dendrobium termasuk simpodial, yaitu batang yang pertumbuhannya terbatas dan tidak memiliki batang utama. Batang dendrobium dapat mengeluarkan tangkai bunga baru dari sisi-sisi batangnya. DAUN Bentuk daun dendrobium lebar, bentuk daun yang lebar membuat proses fotosintesis dan transpirasi semakin cepat. Kondisi ini membuat dendrobium lebih cepat berbunga dibanding amggrek berdaun sempit seperti Renanthera matutina dan Vanda hookeriana. BUNGA Memiliki sepal (kelopak) bunga berbentuk segitiga. Bagian dasar bunga dendrobium bersatu berbentuk taji. Petal (mahkota) bunga dendrobium biasanya lebih tipis dari kelopaknya dan bibirnya terbelah. Warna bunganya menarik dan beraneka ragam, bunganya juga dapat mekar sekitar dua minggu. BUAH Buah anggrek dendrobium berbentuk kapsul dan akan matang dalam waktu 3-4 bulan setelah dibuahi. Ketika matang, bunga tengah buah anggrek akan pecah.
  • 4. 1. Pakis, karena pakis memiliki daya mengikat air, aerase dan drainase yang baik juga media ini mengandung unsur hara yang dibutuhkan anggrek dan dapat melapuk secara perlahan . 2. Arang karena arang tidak cepat lapuk dan tidak mudah ditumbuhi cendawan, tetapi miskin zat hara dan sulit mengikat air.