SlideShare a Scribd company logo
1 of 25
PRAM
UKA
PENGGA
LANG
SERAGAM
01
PP 174 Tahun 2012 Tentang
Pakaian Seragam Pramuka
berisi tentang Petunjuk
Penyelenggaraan Pakaian
Seragam Anggota Gerakan
Pramuka dan menggantikan
Keputusan Kwarnas Gerakan
Pramuka Nomor 226 Tahun
2007.
DASAR
PENGERTIA
N
Seragam Pramuka
adalah pakaian yang
digunakan oleh semua
anggota Gerakan
Pramuka Indonesia.
Warna seragam
Pramuka adalah
coklat muda dan
coklat tua. Warna
tersebut dipilih
karena merupakan
salah satu warna
yang digunakan para
pejuang Indonesia
ketika masa perang
Seragam
Pramuka
berfungsi
sebagai sarana
pendidikan dan
identitas bagi
anggotanya
guna
meningkatkan
citra Gerakan
Pramuka.
FUNGSI
Sedangkan tujuan
penggunaan
Seragam Pramuka
adalah agar
anggota Pramuka
yang
mengenakannya
dapat berakhlak
sesuai Satya dan
Darma Pramuka,
memiliki jiwa
korsa dan
berdisiplin.
TUJUAN
PAKAIAN SERAGAM
HARIAN
PRAMUKA
PENGGALANG
PUTRA
PAKAIAN SERAGAM
MUSLIM
PRAMUKA
PENGGALANG
PUTRA
PAKAIAN SERAGAM
HARIAN
PRAMUKA
PENGGALANG PUTRI
PAKAIAN SERAGAM
MUSLIM
PRAMUKA
PENGGALANG PUTRI
ATRIBUT
02
PENGERTIA
N
Atribut Pramuka
adalah tanda
pengenal yang
dipasang di
pakaian atau
seragam seorang
pramuka baik
putra maupun
putri.
1. Tanda Tutup Kepala
2. Tanda Pandu Dunia
3. Tanda Pelantikan
4. Papan Nama
5. Tanda Lokasi
Kwarcab
6. Tanda Gugusdepan
7. Lencana/Badge
Daerah
8. Tanda Kecakapan
Khusus
9. Tanda Jabatan
10.Tanda Regu
11.Tanda Kecakapan
PENGGALANG PUTRA
1. Tanda Tutup Kepala
2. Tanda Pandu Dunia
3. Tanda Pelantikan
4. Papan Nama
5. Tanda Lokasi
Kwarcab
6. Tanda Gugusdepan
7. Lencana/Badge
Daerah
8. Tanda Kecakapan
Khusus
9. Tanda Jabatan
10.Tanda Regu
11.Tanda Kecakapan
PENGGALANG PUTRI
TANDA TUTUP KEPALA
Berbentuk lingkaran
(putri) dan segi
delapan (putra)
dengan warna dasar
merah. Pada putri
dipasang di topi
pramuka bagian
depan sedangkan
untuk untuk putra
di samping kiri
TANDA PANDU DUNIA (WOSM)
Berwarna dasar
ungu. Untuk putri
berbentuk
lingkaran, dipasang
dikerah baju
sebelah kanan.
Sedang untuk putra
berbentuk persegi,
dipasang di dada
(di atas papan
Putr
a
Putr
i
TANDA PELANTIKAN
Berwarna dasar
coklat tua. Untuk
putri berbentuk
lingkaran, di
pasang di kerah
baju sebelah kiri.
Sedang untuk putra,
dipasang di dada
sebelah kiri, di
bawah lipatan baju.
PAPAN NAMA
Berwarna dasar
coklat muda. Baik
putra maupun putri
dipasang di dada
sebelah kanan di
atas lipatan baju
dan di bawah tanda
pandu dunia (WOSM).
ALDEBARAN
AL FAHRI
ANDINI
KHARISMA P.
TANDA LOKASI KWARCAB
Memuat nama kwartir
cabang
(Kabupaten/Kota)
anggota pramuka
tinggal. Baik putra
maupun putri
dipasang di lengan
baju sebelah kanan,
paling atas.
TANDA GUGUSDEPAN
Memuat nomor
gugusdepan di mana
anggota pramuka
bergabung. Baik pada
putra maupun putri,
dipasang di lengan
baju sebelah kanan,
tepat di bawah Tanda
Lokasi Kwarcab. Untuk
anggota putri, nomor
gudepnya genap dan
untuk putra nomornya
LENCANA/BADGE DAERAH
Memuat lambang
kwartir daerah di
mana anggota
pramuka tinggal.
Dipasang di lengan
baju pramuka
sebelah kanan, di
bawah Tanda Gudep.
TANDA KECAKAPAN KHUSUS (TKK)
Terdiri atas tiga bentuk
sesuai tingkatan TKK,
yakni lingkaran (purwa),
persegi (madya), dan
segilima (utama). Baik
pada putra maupun putri,
dipasang lengan baju
sebelah kanan, di kanan,
kiri, dan bawah
Lencana/Badge Daerah.
Pemasangan TKK di lengan
baju maksimal 5 buah TKK.
Jika memiliki TKK lainnya
TANDA JABATAN
Terdiri atas tanda
Pratama, Pemimpin Regu,
atau Wakil Pemimpin Regu
dengan bentuk balok
berwarna merah bersusun
tiga, dua, dan satu.
Pemasangannya di dada
sebelah kanan, di bawah
lipatan baju.Terdiri atas
tanda Pratama, Pemimpin
Regu, atau Wakil Pemimpin
Regu dengan bentuk balok
berwarna merah bersusun
tiga, dua, dan satu.
TANDA REGU
Berbentuk persegi
dengan gambar
sesuai nama
regunya. Baik pada
penggalang putri
maupun putra
dipasang di lengan
baju sebelah kiri
paling atas.
TANDA KECKAPAN UMUM (TKU)
Terdiri atas tiga
tingkatan yaitu
Ramu, Rakit, dan
Terap. Pemasangan
atribut TKU di
lengan baju sebelah
kiri, di bawah
tanda regu.
THANKS

More Related Content

Recently uploaded

402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
MiaZahir
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
Agustinus791932
 
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptxppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
MegaFebryanika
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
MegaFebryanika
 

Recently uploaded (10)

tugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdftugas kelompok irsyad aldey.pdf
tugas kelompok irsyad aldey.pdf
 
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024SLOT RAHFFI AHMAD  > LINK DAFTAR GACOR 2024
SLOT RAHFFI AHMAD > LINK DAFTAR GACOR 2024
 
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang MaxwinSakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
Sakai99 Link Slot Gacor Resmi Anti Nawala Terpercaya Gampang Maxwin
 
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
402610954-HIV-AID-DAN-NAPZA-PADA-REMAJA-ppt.ppt
 
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teaterBAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
BAB 7 konsep ,teknik dan prosedur seni teater
 
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
DOMBATOTO Sensasi Togel Online dengan Bet 100 Rupiah di 2024
 
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptxppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
ppt-modul-6-pend-seni-disd-240427134023-3ceca6d9 (1).pptx
 
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAWIDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
IDMPO : SITUS SLOT MPO KEMENANGAN JACKPOT TERPERCAYA & PASTI WITHDRAW
 
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
Sizi99 Rekomendasi Bo Slot Gacor Anti Nawala Gampang Jackpot 2024
 
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptxPPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
PPT SLIDE Kelompok 2 Pembelajaran Kelas Rangkap (4).pptx
 

Featured

How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
ThinkNow
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Kurio // The Social Media Age(ncy)
 

Featured (20)

2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot2024 State of Marketing Report – by Hubspot
2024 State of Marketing Report – by Hubspot
 
Everything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPTEverything You Need To Know About ChatGPT
Everything You Need To Know About ChatGPT
 
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage EngineeringsProduct Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
Product Design Trends in 2024 | Teenage Engineerings
 
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental HealthHow Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
How Race, Age and Gender Shape Attitudes Towards Mental Health
 
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdfAI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
AI Trends in Creative Operations 2024 by Artwork Flow.pdf
 
Skeleton Culture Code
Skeleton Culture CodeSkeleton Culture Code
Skeleton Culture Code
 
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
PEPSICO Presentation to CAGNY Conference Feb 2024
 
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
Content Methodology: A Best Practices Report (Webinar)
 
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
How to Prepare For a Successful Job Search for 2024
 
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie InsightsSocial Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
Social Media Marketing Trends 2024 // The Global Indie Insights
 
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
Trends In Paid Search: Navigating The Digital Landscape In 2024
 
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
5 Public speaking tips from TED - Visualized summary
 
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
ChatGPT and the Future of Work - Clark Boyd
 
Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next Getting into the tech field. what next
Getting into the tech field. what next
 
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search IntentGoogle's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
Google's Just Not That Into You: Understanding Core Updates & Search Intent
 
How to have difficult conversations
How to have difficult conversations How to have difficult conversations
How to have difficult conversations
 
Introduction to Data Science
Introduction to Data ScienceIntroduction to Data Science
Introduction to Data Science
 
Time Management & Productivity - Best Practices
Time Management & Productivity -  Best PracticesTime Management & Productivity -  Best Practices
Time Management & Productivity - Best Practices
 
The six step guide to practical project management
The six step guide to practical project managementThe six step guide to practical project management
The six step guide to practical project management
 
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
Beginners Guide to TikTok for Search - Rachel Pearson - We are Tilt __ Bright...
 

002 Atribut & Seragam.pptx

  • 3. PP 174 Tahun 2012 Tentang Pakaian Seragam Pramuka berisi tentang Petunjuk Penyelenggaraan Pakaian Seragam Anggota Gerakan Pramuka dan menggantikan Keputusan Kwarnas Gerakan Pramuka Nomor 226 Tahun 2007. DASAR
  • 4. PENGERTIA N Seragam Pramuka adalah pakaian yang digunakan oleh semua anggota Gerakan Pramuka Indonesia. Warna seragam Pramuka adalah coklat muda dan coklat tua. Warna tersebut dipilih karena merupakan salah satu warna yang digunakan para pejuang Indonesia ketika masa perang
  • 5. Seragam Pramuka berfungsi sebagai sarana pendidikan dan identitas bagi anggotanya guna meningkatkan citra Gerakan Pramuka. FUNGSI
  • 6. Sedangkan tujuan penggunaan Seragam Pramuka adalah agar anggota Pramuka yang mengenakannya dapat berakhlak sesuai Satya dan Darma Pramuka, memiliki jiwa korsa dan berdisiplin. TUJUAN
  • 8. PAKAIAN SERAGAM HARIAN PRAMUKA PENGGALANG PUTRI PAKAIAN SERAGAM MUSLIM PRAMUKA PENGGALANG PUTRI
  • 10. PENGERTIA N Atribut Pramuka adalah tanda pengenal yang dipasang di pakaian atau seragam seorang pramuka baik putra maupun putri.
  • 11. 1. Tanda Tutup Kepala 2. Tanda Pandu Dunia 3. Tanda Pelantikan 4. Papan Nama 5. Tanda Lokasi Kwarcab 6. Tanda Gugusdepan 7. Lencana/Badge Daerah 8. Tanda Kecakapan Khusus 9. Tanda Jabatan 10.Tanda Regu 11.Tanda Kecakapan PENGGALANG PUTRA
  • 12. 1. Tanda Tutup Kepala 2. Tanda Pandu Dunia 3. Tanda Pelantikan 4. Papan Nama 5. Tanda Lokasi Kwarcab 6. Tanda Gugusdepan 7. Lencana/Badge Daerah 8. Tanda Kecakapan Khusus 9. Tanda Jabatan 10.Tanda Regu 11.Tanda Kecakapan PENGGALANG PUTRI
  • 13.
  • 14. TANDA TUTUP KEPALA Berbentuk lingkaran (putri) dan segi delapan (putra) dengan warna dasar merah. Pada putri dipasang di topi pramuka bagian depan sedangkan untuk untuk putra di samping kiri
  • 15. TANDA PANDU DUNIA (WOSM) Berwarna dasar ungu. Untuk putri berbentuk lingkaran, dipasang dikerah baju sebelah kanan. Sedang untuk putra berbentuk persegi, dipasang di dada (di atas papan Putr a Putr i
  • 16. TANDA PELANTIKAN Berwarna dasar coklat tua. Untuk putri berbentuk lingkaran, di pasang di kerah baju sebelah kiri. Sedang untuk putra, dipasang di dada sebelah kiri, di bawah lipatan baju.
  • 17. PAPAN NAMA Berwarna dasar coklat muda. Baik putra maupun putri dipasang di dada sebelah kanan di atas lipatan baju dan di bawah tanda pandu dunia (WOSM). ALDEBARAN AL FAHRI ANDINI KHARISMA P.
  • 18. TANDA LOKASI KWARCAB Memuat nama kwartir cabang (Kabupaten/Kota) anggota pramuka tinggal. Baik putra maupun putri dipasang di lengan baju sebelah kanan, paling atas.
  • 19. TANDA GUGUSDEPAN Memuat nomor gugusdepan di mana anggota pramuka bergabung. Baik pada putra maupun putri, dipasang di lengan baju sebelah kanan, tepat di bawah Tanda Lokasi Kwarcab. Untuk anggota putri, nomor gudepnya genap dan untuk putra nomornya
  • 20. LENCANA/BADGE DAERAH Memuat lambang kwartir daerah di mana anggota pramuka tinggal. Dipasang di lengan baju pramuka sebelah kanan, di bawah Tanda Gudep.
  • 21. TANDA KECAKAPAN KHUSUS (TKK) Terdiri atas tiga bentuk sesuai tingkatan TKK, yakni lingkaran (purwa), persegi (madya), dan segilima (utama). Baik pada putra maupun putri, dipasang lengan baju sebelah kanan, di kanan, kiri, dan bawah Lencana/Badge Daerah. Pemasangan TKK di lengan baju maksimal 5 buah TKK. Jika memiliki TKK lainnya
  • 22. TANDA JABATAN Terdiri atas tanda Pratama, Pemimpin Regu, atau Wakil Pemimpin Regu dengan bentuk balok berwarna merah bersusun tiga, dua, dan satu. Pemasangannya di dada sebelah kanan, di bawah lipatan baju.Terdiri atas tanda Pratama, Pemimpin Regu, atau Wakil Pemimpin Regu dengan bentuk balok berwarna merah bersusun tiga, dua, dan satu.
  • 23. TANDA REGU Berbentuk persegi dengan gambar sesuai nama regunya. Baik pada penggalang putri maupun putra dipasang di lengan baju sebelah kiri paling atas.
  • 24. TANDA KECKAPAN UMUM (TKU) Terdiri atas tiga tingkatan yaitu Ramu, Rakit, dan Terap. Pemasangan atribut TKU di lengan baju sebelah kiri, di bawah tanda regu.