SlideShare a Scribd company logo
1 of 43
APLIKASI KELAS
ONLINE
Penggunaan Aplikasi Zoom dalam
Pembelajaran Digital
Mengenal Zoom Meeting
01
Membuat Akun Zoom Meeting
02
Menginstal Aplikasi Zoom Pada PC /
Laptop
03
04
Aplikasi Zoom Meeting
Memulai Meeting Dengan Versi Desktop
05
Pengunaan
“Aplikasi Zoom”
dalam Pembelajaran
Digital
Memulai Meeting Dengan Versi Web
06 Penugasan / Praktik
APLIKASI ZOOM MEETING
ZOOM MEETING sebagai Aplikasi Kelas Online dalam
Pembelajaran Digital
Aplikasi Zoom merupakan aplikasi komunikasi
dengan menggunakan video. Aplikasi tersebut
dapat digunakan dalam berbagai perangkat
seluler, desktop. Pada umumnya, para pengguna
menggunakan aplikasi ini untuk melakukan
meeting hingga konferensi video dan audio.
Kelebihan Aplikasi Zoom
1. Kemampuan ruangan besar
Sebuah program tatap muka virtual yang dapat memuat banyak peserta pada sebuah sesion pertemuan.
Seperti rapat secara umum, rapat virtual umumnya mempunyai jumlah peserta yang lumayan banyak.
2. Kualitas video dan suara terbaik
sanggup mendatangkan kualitas video yang jernih dan suara yang terang hingga bisa mempermudah saat
berbicara.
3. Ada beragam feature menarik
Kelebihan yang tidak kalah mengagumkan dari program Zoom meeting ada beragam jenis sejumlah fitur
menarik. Anda dapat merekam dan simpan video sepanjang rapat berjalan, mengganti latar belakang sesuai
yang diharapkan, sampai mengagendakan tatap muka online.
ZOOM MEETING sebagai Aplikasi Kelas Online dalam
Pembelajaran Digital
Kelebihan Zoom
ZOOM
sebagai Kelas Online dalam Pembelajaran Digital
4. Memberikan dukungan presentasi
Untuk Anda yang ingin menerangkan atau pahami sebuah materi lebih dalam, dalam program Zoom
meeting Anda dapat merepresentasikan file materi ke peserta yang lain. Baik peserta atau pemateri
dapat mencoret-coret presentasi itu hingga semakin lebih memudahkan pengkajian materi.
5. Feature on/off video/audio
Bila dalam suatu rapat Anda tak lagi memerlukan muka kelihatan dan suara Anda tidak lagi
untukdiperdengarkan, karena itu Anda dapat atur untuk mematikan video dan audio. Kelebihan ini
sudah pasti akan jaga privacy Anda tanpa mengganggu jalannya sebuah rapat.
6. Ada di beberapa jenis piranti
Untuk Anda yang cuman memiliki handphone, tidak perlu cemas. Karena, program Zoom meeting bisa
digunakan di beberapa piranti salah satunya HP android, iPhone, PC, maupun netbook.
MEMULAI DENGAN
MEMBUAT AKUN
ZOOM MEETING
Membuat akun ZOOM dengan membuka browser Mozilla Firefox atau
Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us
Klik Untuk mendaftar
Bagi yang belum
memiliki akun zoom
Mengisi data pada jendela berikut:
Isi Bulan, tangga dan tahun
Lahir anda lalu klik Continue
Isiikan Email
yang akan di
daftar, lalu klik
Sign Up
Setelah klik Sign Up pada layar sebelumnya, Kalau muncul tampilan ini silahkan buka
Emai yang didaftar, untuk mengklik link konfirmasi
Setelah jendela Email terbuka, klik email yang masuk dari Zoom Lalu Klik “ACTIVATE ACCOUNT”
Klik
disini
Isikan Nama depan, nama belakang, Password terdiri dari kombinasi huruf besar kecil
dan angka minimal 8 karakter. Kalau selesai klik “ Continue”
Setelah selesai
isi nama dan
Password
Klik Continue
Halaman ini bisa diabaikan dengan
mengklik “ Skip this step ”
Silahkan klik “ Go to My Account ”
Klik
Go to My
Account
Klik
Skip this step
Tampilan Akun anda :
MENGINSTAL
APLIKASI ZOOM
PADA
PC / LAPTOP
Cara I : Download Aplikasi Zoom di PC / Laptop
Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us
Menginstal Aplikasi Zoom pada PC / Laptop
2013
2014
2015
Klik
Download
Atau cara II : Download Aplikasi Zoom di PC / Laptop
Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us/download
Klik Download Kemudian Instal File download, setelah selesai install maka aplikasi sudah ada di PC /
Laptop.
Klik
Download
Proses Instal Aplikasi “Zoom”
seperti instal aplikasi pada umumnya
Tampilan setelah Instal
Aplikasi Zoom berhasil
Klik Done
MEMULAI MEETING
DENGAN
VERSI DESKTOP
Untuk memulai meeting kilk Aplikasi Zoom yang
sudah diinstal pada PC/Laptop lalu klik “Sign In”
Isi Email yang telah didaftarkan pada akun Zoom serta isi
Password, kemudian klik “Sign In”
Klik
Sign In
Klik
Sign In
Mulai Meeting dengan Aplikasi Zoom pada PC / Laptop
(Versi desktop)
Tampilan akun zoom anda siap untuk melakukan meeting dan pengaturan.
Klik “Join” untuk bergabung dalam meeting menggunakan meeting ID / Personal
Link.
Isi ID atau Link gabung
yang telah dibagikan oleh
penyelenggara
jika memiliki nomer meeting ID tertentu / Link atau memanfaatkan meeting ID/Link sebelumnya
Klik “Schedule”untuk mengatur jadwal meeting yang terintegrasi dengan
Outlook, Google Calendar, dan other calendar. Klik “Advance Options” untuk
pengaturan lainnya
Klik “Share screen” untuk presentasi atau membagikan konten secara wireless.
Dengan memasukan sharing key atau meeting ID.
“Share Screen” untuk langsung share dengan memasukkan meeting ID tertentu.
Klik “New Meeting” untuk hosting video conference dengan partisipan lain.
Tampilan saat memulai Meeting room dengan Aplikasi Zoom
Pengaturan dalam Room zoom meeting
Beberapa Pengaturan Fitur Dalam Room Meeting
Fitur Fungsi
Mute/Unmute Fitur untuk mengaktifkan dan menonaktifkan suara microphone anda.
Start Video Fitur untuk mengaktifkan dan menonaktifkan video webcam dari anda
Security Pilihan yang terdapat tanda centang menandakan opsi sudah aktif, dan untuk menonaktifkannya, cukup
mengklik pilihan hingga tanda centang hilang
Participants Fitur untuk melihat daftar siapa saja yang hadir pada room kelas online Zoom
Share Screen Fitur untuk mengatur apa yang ingin ditampilkan oleh peserta kepada seluruh audience di room kelas online.
Yang dapat dibagikan ada 3 jenis, yaitu layar Desktop peserta, layar Whiteboard untuk corat-coret, dan layar
Video Webcam. yang akan di tampilkan pada room
Chat Fitur chatting dengan seluruh audience. Gunakan ketika diperlukan saja. Misal ketika ingin share link atau
script sesuatu dengan peserta lain.
End Fitur untuk keluar dari kelas online.
End Meeting for All : untuk mengakhiri sesi meeting (semua Peserta Kelar).
Leave Meeting : anda keluar dari meeting akan tetapi meeting tetap berlangsung dan Host akan berpindah
dari Anda ke Co-Host secara otomatis.
MEMULAI MEETING
DENGAN
VERSI WEB
Mulai Meeting dengan Zoom pada PC / Laptop ( Versi Web )
Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us
Https://zoom.us
Klik SIGN IN
Masuk pada akun zoom anda dengan mengisikan emai dan Password yang didaftar pada pembuatan
akun zoom sebelumnya
Email Akun
Password
Akun
Klik Sign In
Klik “Schedule”
Klik
SCHEDULE
Pengaturan Schedule : Judul pertemuan,Waktu, Password ID dan lainnya
Setelah
Pengaturan Klik
Save
Selanjutnya Klik “Start this meeting” untuk memulai meeting
Klik untuk menyalin kode gabung
akan dibagikan baik ID maupun
Link
Ini yang dikirim ke
peserta meeting
melalui berbagai
media termasuk WA
Selanjutnya Klik “Star t this meeting” untuk memulai meeting
Klik Start this meeting
Klik Join from Your Browser
Klik “Join from Your Browser” untuk meeting dengan Versi Web
Klik
Meeting Zoom dengan Versi Web
Klik tanda Microphone untuk On dan
Off. Klik tanda Video untuk On dan Off.
Tanda silang berarti Audio atau
Video tidak aktif.
Setting Audio
Klik untuk
setting audio
Centang dua pilihan ini agar
otomatis ikut audio
komputer dan mute ketika
baru bergabung
Setting Veieo
Klik untuk
setting Video
Centang agar video kita “off”
ketika mulai bergabung
dalam sebuah meeting
Setting Veieo
Klik
untuk setting
Background
Pilih Background yang
tersedia sesuai selera, Klik
None kalau mau hilangkan
Background
Klik
Tanda “ + “ jika ingin
menambahkan gambar
sebagai Backgraund
Terima Kasih

More Related Content

Similar to 01 Bahan Tayang Aplikasi Kelas Online.pptx

Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdf
Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdfPanduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdf
Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdfSuwartyatd
 
Mengamankan zoom cloud meeting
Mengamankan zoom cloud meetingMengamankan zoom cloud meeting
Mengamankan zoom cloud meetingHartoto Hartoto
 
2b. mengamankan zoom cloud meeting
2b. mengamankan zoom cloud meeting2b. mengamankan zoom cloud meeting
2b. mengamankan zoom cloud meetingDrs. HM. Yunus
 
laporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internetlaporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 InternetMuhammad Salihin
 
Kajian Masjid Online Menggunakan Zoom
Kajian Masjid Online Menggunakan ZoomKajian Masjid Online Menggunakan Zoom
Kajian Masjid Online Menggunakan ZoomTommy Wahyudi
 
KERTAS PENERANGAN bpp 204
KERTAS PENERANGAN bpp 204 KERTAS PENERANGAN bpp 204
KERTAS PENERANGAN bpp 204 Bishanani Omar
 
Cara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapCara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapM'Rizal Wrc
 
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptx
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptxMembuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptx
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptxWebinarHKs3
 
Working with odoo ascetic trip (uas)
Working with odoo   ascetic trip (uas)Working with odoo   ascetic trip (uas)
Working with odoo ascetic trip (uas)ermadiana1
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Hardini_HD
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 haryati_rya
 
Tutorial untuk membuat os (operating system)
Tutorial untuk membuat os (operating system)  Tutorial untuk membuat os (operating system)
Tutorial untuk membuat os (operating system) pratamagilangfirmansyah
 
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnyaDrs. HM. Yunus
 
Flock (www.sobatkerja.com)
Flock (www.sobatkerja.com)Flock (www.sobatkerja.com)
Flock (www.sobatkerja.com)Mirza S
 
Merapat lanjutan 2
Merapat lanjutan 2Merapat lanjutan 2
Merapat lanjutan 2Fajar Rizki
 
Dasar internet
Dasar internetDasar internet
Dasar internetzinkwijaya
 

Similar to 01 Bahan Tayang Aplikasi Kelas Online.pptx (20)

Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdf
Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdfPanduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdf
Panduan_Penggunaan_Cisco_Webex_Video_Con.pdf
 
Mengamankan zoom cloud meeting
Mengamankan zoom cloud meetingMengamankan zoom cloud meeting
Mengamankan zoom cloud meeting
 
2b. mengamankan zoom cloud meeting
2b. mengamankan zoom cloud meeting2b. mengamankan zoom cloud meeting
2b. mengamankan zoom cloud meeting
 
laporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internetlaporan praktikum 5 Internet
laporan praktikum 5 Internet
 
Bagaimana menjadi host zoom
Bagaimana menjadi host zoomBagaimana menjadi host zoom
Bagaimana menjadi host zoom
 
APLIKASI
APLIKASIAPLIKASI
APLIKASI
 
Kajian Masjid Online Menggunakan Zoom
Kajian Masjid Online Menggunakan ZoomKajian Masjid Online Menggunakan Zoom
Kajian Masjid Online Menggunakan Zoom
 
KERTAS PENERANGAN bpp 204
KERTAS PENERANGAN bpp 204 KERTAS PENERANGAN bpp 204
KERTAS PENERANGAN bpp 204
 
2. GMEET JAMBOARD.pptx
2. GMEET JAMBOARD.pptx2. GMEET JAMBOARD.pptx
2. GMEET JAMBOARD.pptx
 
Cara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkapCara install ulang windows 8 lengkap
Cara install ulang windows 8 lengkap
 
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptx
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptxMembuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptx
Membuat-Video-Pembelajaran-Interaktif.pptx
 
Working with odoo ascetic trip (uas)
Working with odoo   ascetic trip (uas)Working with odoo   ascetic trip (uas)
Working with odoo ascetic trip (uas)
 
Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5 Laporan praktikum modul 5
Laporan praktikum modul 5
 
Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5 Laporan praktikum-modul-5
Laporan praktikum-modul-5
 
Usaha
UsahaUsaha
Usaha
 
Tutorial untuk membuat os (operating system)
Tutorial untuk membuat os (operating system)  Tutorial untuk membuat os (operating system)
Tutorial untuk membuat os (operating system)
 
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya
4. pengenalan google meet dan aplikasi konferensi lainnya
 
Flock (www.sobatkerja.com)
Flock (www.sobatkerja.com)Flock (www.sobatkerja.com)
Flock (www.sobatkerja.com)
 
Merapat lanjutan 2
Merapat lanjutan 2Merapat lanjutan 2
Merapat lanjutan 2
 
Dasar internet
Dasar internetDasar internet
Dasar internet
 

Recently uploaded

MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfMODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfdapodiksekoci
 
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdfAksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf123456858915
 
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfSUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfjasawallpaperindones14
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑sayangkamuu240203
 
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARUSITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARUsayangkamuu240203
 
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxPENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxZullaiqahNurhali2
 
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...ssupi412
 
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Originalmiftamifta7899
 
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasissupi412
 

Recently uploaded (13)

MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdfMODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
MODUL AJAR UI DAN UX UNTUK PEMULA KELAS DESAIN.pdf
 
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get CytotecAbortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
Abortion pills In Kuwait |+966572737505 | Get Cytotec
 
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdfAksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
Aksi Nyata Ide-Ide Praktis Pembelajaran.pdf
 
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdfSUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
SUPPLIER JASA PASANG WALLPAPER CUSTOM PROFESIONAL MALANG.pdf
 
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
ATRIUM GAMING : SLOT GACOR MUDAH MENANG 🎰👑
 
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARUSITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
SITUS GACOR MUDAH MENANG ATRIUM GAMING 2024 TERBARU
 
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
Jual Obat Aborsi Banjarbaru ( ASLI ) 082223109953 Kami Jual Obat Penggugur Ka...
 
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptxPENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
PENYULUHAN CUCI TANGAN DAN SIKAT GIGI.pptx
 
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...
Jual Cytotec Di Tana Toraja Ori 👙082122229359👙Pusat Peluntur Kandungan Konsul...
 
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec OriginalJual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
Jual Obat Cytotec Di Musi Rawas #082122229359 Apotik Jual Cytotec Original
 
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953  dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
Cara Menggugurkan Kandungan 082223109953 dgn Obat Aborsi Usia Janin 1-8 Bula...
 
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
Jual Obat Aborsi Denpasar Bali ( Asli Ampuh No.1 ) 082223109953 Tempat Klinik...
 
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan KonsultasiJual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
Jual Cytotec Di Cirebon Ori👗082322223014👗Pusat Peluntur Kandungan Konsultasi
 

01 Bahan Tayang Aplikasi Kelas Online.pptx

  • 1. APLIKASI KELAS ONLINE Penggunaan Aplikasi Zoom dalam Pembelajaran Digital
  • 2. Mengenal Zoom Meeting 01 Membuat Akun Zoom Meeting 02 Menginstal Aplikasi Zoom Pada PC / Laptop 03 04 Aplikasi Zoom Meeting Memulai Meeting Dengan Versi Desktop 05 Pengunaan “Aplikasi Zoom” dalam Pembelajaran Digital Memulai Meeting Dengan Versi Web 06 Penugasan / Praktik
  • 3. APLIKASI ZOOM MEETING ZOOM MEETING sebagai Aplikasi Kelas Online dalam Pembelajaran Digital Aplikasi Zoom merupakan aplikasi komunikasi dengan menggunakan video. Aplikasi tersebut dapat digunakan dalam berbagai perangkat seluler, desktop. Pada umumnya, para pengguna menggunakan aplikasi ini untuk melakukan meeting hingga konferensi video dan audio.
  • 4. Kelebihan Aplikasi Zoom 1. Kemampuan ruangan besar Sebuah program tatap muka virtual yang dapat memuat banyak peserta pada sebuah sesion pertemuan. Seperti rapat secara umum, rapat virtual umumnya mempunyai jumlah peserta yang lumayan banyak. 2. Kualitas video dan suara terbaik sanggup mendatangkan kualitas video yang jernih dan suara yang terang hingga bisa mempermudah saat berbicara. 3. Ada beragam feature menarik Kelebihan yang tidak kalah mengagumkan dari program Zoom meeting ada beragam jenis sejumlah fitur menarik. Anda dapat merekam dan simpan video sepanjang rapat berjalan, mengganti latar belakang sesuai yang diharapkan, sampai mengagendakan tatap muka online. ZOOM MEETING sebagai Aplikasi Kelas Online dalam Pembelajaran Digital
  • 5. Kelebihan Zoom ZOOM sebagai Kelas Online dalam Pembelajaran Digital 4. Memberikan dukungan presentasi Untuk Anda yang ingin menerangkan atau pahami sebuah materi lebih dalam, dalam program Zoom meeting Anda dapat merepresentasikan file materi ke peserta yang lain. Baik peserta atau pemateri dapat mencoret-coret presentasi itu hingga semakin lebih memudahkan pengkajian materi. 5. Feature on/off video/audio Bila dalam suatu rapat Anda tak lagi memerlukan muka kelihatan dan suara Anda tidak lagi untukdiperdengarkan, karena itu Anda dapat atur untuk mematikan video dan audio. Kelebihan ini sudah pasti akan jaga privacy Anda tanpa mengganggu jalannya sebuah rapat. 6. Ada di beberapa jenis piranti Untuk Anda yang cuman memiliki handphone, tidak perlu cemas. Karena, program Zoom meeting bisa digunakan di beberapa piranti salah satunya HP android, iPhone, PC, maupun netbook.
  • 7. Membuat akun ZOOM dengan membuka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us Klik Untuk mendaftar Bagi yang belum memiliki akun zoom
  • 8. Mengisi data pada jendela berikut: Isi Bulan, tangga dan tahun Lahir anda lalu klik Continue
  • 9. Isiikan Email yang akan di daftar, lalu klik Sign Up
  • 10. Setelah klik Sign Up pada layar sebelumnya, Kalau muncul tampilan ini silahkan buka Emai yang didaftar, untuk mengklik link konfirmasi
  • 11. Setelah jendela Email terbuka, klik email yang masuk dari Zoom Lalu Klik “ACTIVATE ACCOUNT” Klik disini
  • 12. Isikan Nama depan, nama belakang, Password terdiri dari kombinasi huruf besar kecil dan angka minimal 8 karakter. Kalau selesai klik “ Continue” Setelah selesai isi nama dan Password Klik Continue
  • 13. Halaman ini bisa diabaikan dengan mengklik “ Skip this step ” Silahkan klik “ Go to My Account ” Klik Go to My Account Klik Skip this step
  • 16. Cara I : Download Aplikasi Zoom di PC / Laptop Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us Menginstal Aplikasi Zoom pada PC / Laptop 2013 2014 2015 Klik Download
  • 17. Atau cara II : Download Aplikasi Zoom di PC / Laptop Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us/download Klik Download Kemudian Instal File download, setelah selesai install maka aplikasi sudah ada di PC / Laptop. Klik Download
  • 18. Proses Instal Aplikasi “Zoom” seperti instal aplikasi pada umumnya Tampilan setelah Instal Aplikasi Zoom berhasil Klik Done
  • 20. Untuk memulai meeting kilk Aplikasi Zoom yang sudah diinstal pada PC/Laptop lalu klik “Sign In” Isi Email yang telah didaftarkan pada akun Zoom serta isi Password, kemudian klik “Sign In” Klik Sign In Klik Sign In Mulai Meeting dengan Aplikasi Zoom pada PC / Laptop (Versi desktop)
  • 21. Tampilan akun zoom anda siap untuk melakukan meeting dan pengaturan.
  • 22. Klik “Join” untuk bergabung dalam meeting menggunakan meeting ID / Personal Link. Isi ID atau Link gabung yang telah dibagikan oleh penyelenggara jika memiliki nomer meeting ID tertentu / Link atau memanfaatkan meeting ID/Link sebelumnya
  • 23. Klik “Schedule”untuk mengatur jadwal meeting yang terintegrasi dengan Outlook, Google Calendar, dan other calendar. Klik “Advance Options” untuk pengaturan lainnya
  • 24. Klik “Share screen” untuk presentasi atau membagikan konten secara wireless. Dengan memasukan sharing key atau meeting ID. “Share Screen” untuk langsung share dengan memasukkan meeting ID tertentu.
  • 25. Klik “New Meeting” untuk hosting video conference dengan partisipan lain.
  • 26. Tampilan saat memulai Meeting room dengan Aplikasi Zoom
  • 27. Pengaturan dalam Room zoom meeting
  • 28. Beberapa Pengaturan Fitur Dalam Room Meeting Fitur Fungsi Mute/Unmute Fitur untuk mengaktifkan dan menonaktifkan suara microphone anda. Start Video Fitur untuk mengaktifkan dan menonaktifkan video webcam dari anda Security Pilihan yang terdapat tanda centang menandakan opsi sudah aktif, dan untuk menonaktifkannya, cukup mengklik pilihan hingga tanda centang hilang Participants Fitur untuk melihat daftar siapa saja yang hadir pada room kelas online Zoom Share Screen Fitur untuk mengatur apa yang ingin ditampilkan oleh peserta kepada seluruh audience di room kelas online. Yang dapat dibagikan ada 3 jenis, yaitu layar Desktop peserta, layar Whiteboard untuk corat-coret, dan layar Video Webcam. yang akan di tampilkan pada room Chat Fitur chatting dengan seluruh audience. Gunakan ketika diperlukan saja. Misal ketika ingin share link atau script sesuatu dengan peserta lain. End Fitur untuk keluar dari kelas online. End Meeting for All : untuk mengakhiri sesi meeting (semua Peserta Kelar). Leave Meeting : anda keluar dari meeting akan tetapi meeting tetap berlangsung dan Host akan berpindah dari Anda ke Co-Host secara otomatis.
  • 30. Mulai Meeting dengan Zoom pada PC / Laptop ( Versi Web ) Buka browser Mozilla Firefox atau Google Chrome atau yang lain. Ketik ; https://zoom.us Https://zoom.us Klik SIGN IN
  • 31. Masuk pada akun zoom anda dengan mengisikan emai dan Password yang didaftar pada pembuatan akun zoom sebelumnya Email Akun Password Akun Klik Sign In
  • 33. Pengaturan Schedule : Judul pertemuan,Waktu, Password ID dan lainnya Setelah Pengaturan Klik Save
  • 34. Selanjutnya Klik “Start this meeting” untuk memulai meeting Klik untuk menyalin kode gabung akan dibagikan baik ID maupun Link Ini yang dikirim ke peserta meeting melalui berbagai media termasuk WA
  • 35. Selanjutnya Klik “Star t this meeting” untuk memulai meeting Klik Start this meeting
  • 36. Klik Join from Your Browser Klik “Join from Your Browser” untuk meeting dengan Versi Web
  • 37. Klik
  • 38. Meeting Zoom dengan Versi Web
  • 39. Klik tanda Microphone untuk On dan Off. Klik tanda Video untuk On dan Off. Tanda silang berarti Audio atau Video tidak aktif.
  • 40. Setting Audio Klik untuk setting audio Centang dua pilihan ini agar otomatis ikut audio komputer dan mute ketika baru bergabung
  • 41. Setting Veieo Klik untuk setting Video Centang agar video kita “off” ketika mulai bergabung dalam sebuah meeting
  • 42. Setting Veieo Klik untuk setting Background Pilih Background yang tersedia sesuai selera, Klik None kalau mau hilangkan Background Klik Tanda “ + “ jika ingin menambahkan gambar sebagai Backgraund