SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
MEMORI EKSTERNAL
NURHAYYUN DAHRI
YUYUN AINUN TAHIR
MUH. GIFFARI NURHAQ
MUTIA FIRDA SALIM
PENGERTIAN MEMORI EKSTERNAL
Memori Eksternal termasuk media penyimpanan data yang
bersifat tetap (non volatile), baik pada saat komputer aktif
atau tidak.Memori Eksternal termasuk media penyimpanan
data yang bersifat tetap (non volatile), baik pada saat
komputer aktif atau tidak. Memori eksternal biasa disebut
juga memori eksternal yaitu perangkat keras untuk
melakukan operasi penulisan, pembacaan dan
penyimpanan data, di luar memori utama.
TUJUAN MEMORI EKSTERNAL
• Memori eksternal mempunyai dua tujuan utama
yaitu sebagai penyimpan permanen untuk
membantu fungsi RAM dan yang untuk mendapatkan
memori murah yang berkapasitas tinggi bagi
penggunaan jangka panjang.
Magnetik Disk
Magnetik Disk adalah piringan bundar yang
terbuat dari bahan tertentu (logam atau plastik)
dengan permukaan dilapisi bahan yang dapat di
magnetisasi. Mekanisme baca/tulis
menggunakan kepala baca atau tulis yang
disebut head, merupakan komparan
pengkonduksi (conducting coil). Contoh:
• FLOPPY DISK
• HARDDISK
• IDE Disk
• SCSI Disk
Konsep RAID
Ada beberapa konsep kunci di dalam RAID
(Redundancy Array of Independent Disk
): mirroring (penyalinan data ke lebih dari satu
buah hard disk), striping (pemecahan data ke
beberapa hard disk) dan juga koreksi kesalahan, di
mana redundansi data disimpan untuk mengizinkan
kesalahan dan masalah untuk dapat dideteksi dan
mungkin dikoreksi (lebih umum disebut sebagai
teknik fault tolerance (toleransi kesalahan).Karena
kerja paralel inilah dihasilkan resultan kecepatan disk
yang lebih cepat.
Solid State drives
Solid State Drive atau Solid State Disk, adalah
perangkat penyimpan data yang menggunakan
serangkaian IC sebagai memori yang digunakan untuk
menyimpan data atau informasi.
SSD bisa dianggap sebagai versi canggih dari USB Flash
drive dengan kapasitas yang jauh lebih besar dan
berfungsi sebagai pengganti Hardisk yang selama ini
digunakan pada perangkat komputer.
Jadi SSD adalah perangkat elektronik yang berfungsi
menyimpan data seperti hardisk (HDD : Hard Disk
Drive) namun konstruksinya seperti USB Flash Drive,
yang tersusun dari beberapa IC sebagai memori.
OPTICAL STORAGE
Optical Storage merupakan media
penyimpanan yang terbuat dari bahan-
bahan optik, seperti dari resin
(polycarbonate) dan dilapisi permukaan
yang sangat reflektif seperti alumunium.
Contoh:
• CD-ROM
• DVD
• BLU-RAY DISK
Tape Magnetik
Magnetic tape adalah model pertama
dari pada secondary memory. Tape ini
juga dipakai untuk alat input/output
dimana informasi dimasukkan ke CPU
dari tape dan informasi diambil dari
CPU lalu disimpan pada tape lainnya.
fungsi magnetic untuk merekam
audio, video atau sinyal.
KESIMPULAN
Memory Eksternal adalah suatu memori yang
terletak di luar memori utama ataupun CPU
dan merupakan memori yang bersifat
nonvolatile dimana data yang disimpan tipak
akan hialng ketika sitem mati atau dikenal
juga dengan nama secondary memoy yang
berfungsi sebagai media storage dari
program dan data untuk jangka waktu yang
panjang. Memori Eksternal dikategorikan
menjadi dua, yaitu Magnetic Disk dan
Optical Storage.
TERIMA KASIH

More Related Content

Similar to MEMORI EKSTERNAL

tugas storage device. presentasi storage device
tugas storage device.  presentasi storage devicetugas storage device.  presentasi storage device
tugas storage device. presentasi storage deviceDwiArifwibowo2
 
Piranti penyimpann eksternal
Piranti penyimpann eksternalPiranti penyimpann eksternal
Piranti penyimpann eksternalNurlaili Yulia
 
Media Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMedia Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMonica Chandra
 
Media Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMedia Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMonica Chandra
 
disket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdromdisket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdromAprilia Ningsih
 
Media penyimpanan2
Media penyimpanan2Media penyimpanan2
Media penyimpanan2eva9a
 
Perakitan komputer media penyimpan
Perakitan komputer media penyimpanPerakitan komputer media penyimpan
Perakitan komputer media penyimpanVictor Tengker
 
Mikroprosesor disket hardisk cd rom
Mikroprosesor disket hardisk cd romMikroprosesor disket hardisk cd rom
Mikroprosesor disket hardisk cd romwk3czl230419995
 
Perangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DevicePerangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DeviceTime Master
 
Presentasi sistem komputer magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...
Presentasi sistem komputer   magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...Presentasi sistem komputer   magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...
Presentasi sistem komputer magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...Decker DeNsuz
 
Kelompok 3.media penyimpanan data
Kelompok 3.media penyimpanan dataKelompok 3.media penyimpanan data
Kelompok 3.media penyimpanan dataKhairilJaa
 
Pertemuan 11 removable media
Pertemuan 11 removable mediaPertemuan 11 removable media
Pertemuan 11 removable mediajumiathyasiz
 
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...OrangOrang4
 

Similar to MEMORI EKSTERNAL (20)

tugas storage device. presentasi storage device
tugas storage device.  presentasi storage devicetugas storage device.  presentasi storage device
tugas storage device. presentasi storage device
 
Piranti penyimpann eksternal
Piranti penyimpann eksternalPiranti penyimpann eksternal
Piranti penyimpann eksternal
 
Media Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMedia Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIK
 
Media Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIKMedia Pembelajaran TIK
Media Pembelajaran TIK
 
disket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdromdisket , harddisk , dan cdrom
disket , harddisk , dan cdrom
 
Media penyimpanan2
Media penyimpanan2Media penyimpanan2
Media penyimpanan2
 
Kelompok 9
Kelompok 9Kelompok 9
Kelompok 9
 
Pertemuan 11
Pertemuan 11Pertemuan 11
Pertemuan 11
 
Perakitan komputer media penyimpan
Perakitan komputer media penyimpanPerakitan komputer media penyimpan
Perakitan komputer media penyimpan
 
Mikroprosesor disket hardisk cd rom
Mikroprosesor disket hardisk cd romMikroprosesor disket hardisk cd rom
Mikroprosesor disket hardisk cd rom
 
Perangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory DevicePerangkat Memori / Memory Device
Perangkat Memori / Memory Device
 
Media penyimpanan external komputer
Media penyimpanan external komputerMedia penyimpanan external komputer
Media penyimpanan external komputer
 
Presentasi sistem komputer magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...
Presentasi sistem komputer   magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...Presentasi sistem komputer   magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...
Presentasi sistem komputer magnetic tape,magnetic disk,optical disk,flash m...
 
Kelompok 3.media penyimpanan data
Kelompok 3.media penyimpanan dataKelompok 3.media penyimpanan data
Kelompok 3.media penyimpanan data
 
1. skk Materi disket.pptx
1. skk Materi disket.pptx1. skk Materi disket.pptx
1. skk Materi disket.pptx
 
Pertemuan 3
Pertemuan 3Pertemuan 3
Pertemuan 3
 
Pertemuan 11 removable media
Pertemuan 11 removable mediaPertemuan 11 removable media
Pertemuan 11 removable media
 
2.2.4 storan1
2.2.4 storan12.2.4 storan1
2.2.4 storan1
 
MAWAN
MAWANMAWAN
MAWAN
 
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...
05-2. Kategori Tempat Penyimpanan dan Peralatan Penyimpanan Magnetic dan Pera...
 

MEMORI EKSTERNAL

  • 1. MEMORI EKSTERNAL NURHAYYUN DAHRI YUYUN AINUN TAHIR MUH. GIFFARI NURHAQ MUTIA FIRDA SALIM
  • 2. PENGERTIAN MEMORI EKSTERNAL Memori Eksternal termasuk media penyimpanan data yang bersifat tetap (non volatile), baik pada saat komputer aktif atau tidak.Memori Eksternal termasuk media penyimpanan data yang bersifat tetap (non volatile), baik pada saat komputer aktif atau tidak. Memori eksternal biasa disebut juga memori eksternal yaitu perangkat keras untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan dan penyimpanan data, di luar memori utama.
  • 3. TUJUAN MEMORI EKSTERNAL • Memori eksternal mempunyai dua tujuan utama yaitu sebagai penyimpan permanen untuk membantu fungsi RAM dan yang untuk mendapatkan memori murah yang berkapasitas tinggi bagi penggunaan jangka panjang.
  • 4. Magnetik Disk Magnetik Disk adalah piringan bundar yang terbuat dari bahan tertentu (logam atau plastik) dengan permukaan dilapisi bahan yang dapat di magnetisasi. Mekanisme baca/tulis menggunakan kepala baca atau tulis yang disebut head, merupakan komparan pengkonduksi (conducting coil). Contoh: • FLOPPY DISK • HARDDISK • IDE Disk • SCSI Disk
  • 5. Konsep RAID Ada beberapa konsep kunci di dalam RAID (Redundancy Array of Independent Disk ): mirroring (penyalinan data ke lebih dari satu buah hard disk), striping (pemecahan data ke beberapa hard disk) dan juga koreksi kesalahan, di mana redundansi data disimpan untuk mengizinkan kesalahan dan masalah untuk dapat dideteksi dan mungkin dikoreksi (lebih umum disebut sebagai teknik fault tolerance (toleransi kesalahan).Karena kerja paralel inilah dihasilkan resultan kecepatan disk yang lebih cepat.
  • 6. Solid State drives Solid State Drive atau Solid State Disk, adalah perangkat penyimpan data yang menggunakan serangkaian IC sebagai memori yang digunakan untuk menyimpan data atau informasi. SSD bisa dianggap sebagai versi canggih dari USB Flash drive dengan kapasitas yang jauh lebih besar dan berfungsi sebagai pengganti Hardisk yang selama ini digunakan pada perangkat komputer. Jadi SSD adalah perangkat elektronik yang berfungsi menyimpan data seperti hardisk (HDD : Hard Disk Drive) namun konstruksinya seperti USB Flash Drive, yang tersusun dari beberapa IC sebagai memori.
  • 7. OPTICAL STORAGE Optical Storage merupakan media penyimpanan yang terbuat dari bahan- bahan optik, seperti dari resin (polycarbonate) dan dilapisi permukaan yang sangat reflektif seperti alumunium. Contoh: • CD-ROM • DVD • BLU-RAY DISK
  • 8. Tape Magnetik Magnetic tape adalah model pertama dari pada secondary memory. Tape ini juga dipakai untuk alat input/output dimana informasi dimasukkan ke CPU dari tape dan informasi diambil dari CPU lalu disimpan pada tape lainnya. fungsi magnetic untuk merekam audio, video atau sinyal.
  • 9. KESIMPULAN Memory Eksternal adalah suatu memori yang terletak di luar memori utama ataupun CPU dan merupakan memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan tipak akan hialng ketika sitem mati atau dikenal juga dengan nama secondary memoy yang berfungsi sebagai media storage dari program dan data untuk jangka waktu yang panjang. Memori Eksternal dikategorikan menjadi dua, yaitu Magnetic Disk dan Optical Storage.