SlideShare a Scribd company logo
1 of 10
Download to read offline
Edisi Juni 2022
BAHASA
BAHASA
PEMROGRAMAN
PEMROGRAMAN
POPULER
POPULER
@bempptik_unj ft.unj.ac.id/ptik
BEM Prodi PTIK UNJ
BEMP PTIK UNJ
@bempptik_unj
2
SEJARAH
SEJARAH
TIKNEWS
TIKNEWS
B
ahasa pemrograman telah mengalami
proses perkembangan beriringan dengan
sejarah mesin dan komputer. Awal mula
terciptanya bahasa pemrograman bermula dari
Antikythera yang berasal dari bahasa Yunani Kuno.
Antikythera adalah sebuah mesin kalkulator yang
menggunakan beberapa tuas dan konfigurasi untuk
menjalankanya.
Dulu, programmer akan memerintah komputer secara
fisik memakai wiring atau metode pengkabelan secara
manual. Metode wiring lalu berkembang sampai
berubah menjadi bahan pemrograman yang
sederhana. Kualitas serta fitur kemudian berkembang
serta bertambah dengan sangat cepat.
Bahasa pemrograman diciptakan pertama kali oleh
seorang wanita yang bernama Ada Lovelace. Melalui
mesin yang dibuat oleh Charles Babbage yang
bernama Difference Engine pada tahun 1822, Ada
Lovelace menulis program komputer dari mesin
tersebut. Beralih dari Difference Engine ke Analytical
Engine, yaitu mesin yang lebih canggih dibanding
Difference Engine. Penerus perjuangan Babbage
dalam membuat mesin algoritma adalah putranya
yang bernama Henry Prevost.
Gambar.1 Mesin Babbage
Dengan tersebarnya mesin algoritma Prevost,
terjadilah pengembangan logika yang disebut logika
Boole oleh George Boole pada tahun 1854. Kemudian
perkembangan logika ini terus berkembang dari tahun
ketahun. Hingga pada tahun 1935 ilmuan Jerman
Konrad Zuse membuat mesin kalkulator biner yang
dinamakan Z-1. Dan kemudian membuat Z-2, Z-3, dan
Z-4.
Pada pembuatan Z-4, Zuse menganggap bahwa
bahasa mesin yang hanya menggunakan biner saja
sangatlah rumit. Maka, ia melakukan sebuah
penelitian dan membuahkan hasil setahun kemudian.
3
Pada tahun 1945 terciptalah bahasa pemrograman
tingkat tinggi pertama, yaitu plankalkus.
Kemudian, pada tahun 1949 terciptalah bahasa
pemrograman tingkat tinggi pertama untuk
mengembangkan komputer eloktronik oleh John
Mauchly yang diberi nama Short Code. Namun bahasa
ini harus diterjemahkan dahulu ke bahasa mesin untuk
menjalankan programnya.
Barulah pada tahun 1957 muncul bahasa
pemrograman yang benar-benar ada implementasinya
yaitu FORTRAN yang merupakan singkatan dari
Formula Translation. Bahasa pemrograman ini dibuat
oleh John Backus dan digunakan untuk menyelesaikan
perhitungan ilmiah, matematika dan statistik.
FORTRAN juga dianggap sebagai bahasa
pemrograman pertama yang digunakan untuk
komersial. Sampai sekarang pun bahasa pemrograman
FORTRAN masih sering digunakan, terutama di dunia
penerbangan antariksa, industri otomotif,
pemerintahan dan untuk keperluan penelitian.
SEJARAH
SEJARAH
TIKNEWS
TIKNEWS
Gambar.2 John Backus
Setelah FORTRAN berturut-turut muncul bahasa
pemrograman lain seperti COBOL, BASIC, C, Pascal dan
yang lainnya.
1949: Bahasa assembly pertama kali digunakan
sebagai jenis bahasa pemrograman komputer
yang mampu menyederhanakan bahasa kode
mesin, yang diperlukan untuk memberi tahu
komputer apa yang harus dilakukan.
1957: Kompiler Fortran berhasil diselesaikan
1958: Algol diciptakan sebagai bahasa algoritmik
yang merupakan pendahulu untuk bahasa
pemrograman seperti Java dan C.
1959: COBOL diciptakan oleh Dr. Grace Murray
Hopper untuk menjadi bahasa yang dapat
beroperasi di semua jenis komputer.
1970: Niklaus Wirth mengembangkan Pascal,
menamainya setelah Blaise Pascal. Bahasa ini
mudah dipelajari dan merupakan bahasa utama
yang digunakan oleh Apple untuk pengembangan
perangkat lunak awal.
1972: Donald D. Chamberlin dan Raymond F. Boyce
mengembangkan SQL untuk IBM. Bahasa ini
digunakan untuk melihat dan mengubah data
yang disimpan dalam database.
1983: Bjarne Stroustrup menciptakan C++, yang
merupakan perpanjangan dari bahasa
pemrograman C. Ini adalah salah satu bahasa yang
paling banyak digunakan di dunia.
1991: Guido Van Rossum mengembangkan Python,
yang merupakan bahasa komputer sederhana
yang mudah dibaca.
1995: Rasmus Lerdorf mengembangkan PHP,
terutama untuk pengembangan Web. PHP terus
digunakan secara luas dalam pengembangan web
saat ini.
2000: Microsoft mengembangkan C# sebagai
kombinasi C++ dan Visual Basic. C# mirip dengan
Java dalam beberapa hal.
Garis sejarah bahasa pemrograman yaitu:
4 TIKNEWS
TIKNEWS
Generasi
Generasi
P
erkembangan bahasa program sendiri
terbagi menjadi beberapa generasi sebagai
berikut:
(1) Generasi Pertama, merupakan awal mulanya
tercipta bahasa pemrograman. Bahasa ini pertama kali
dibuat pada tahun 1940 an yaitu bahasa mesin atau
Machine Languange yang melakukan perintah secara
langsung tanpa terjemahan.
Pemrograman dalam bahasa mesin ini sangat menyita
waktu dan seringkali membuat kesalahan. Serta
bahasanya berbeda untuk setiap jenis komputer,
sehingga bergantung pada komputer dan tidak
standar
(2) Generasi Kedua, Pada generasi ini komputer sudah
digunakan secara komersial dan menghasilkan Bahasa
Assembly yang merupakan penerus dari generasi
pertama.
Ciri-Ciri Bahasa Assembly adalah kode-kodenya sudah
ditandai dengan nama yang mudah diingat sepert
ADD, SUB, dan MULT. Serta alamat penyimpanan
(storage addresses) nyata di mana data dapat
didefinisikan dengan nama-nama seperti AMT1 dan
AMT2 untuk memudahkan rujukan.
(3) Generasi Ketiga, Dikarena penggunaan bahasa
mesin dan bahasa assembly yang terlalu sulit, maka
lahirlah third-generation languages (3GLs) yang
dianggap lebih mudah untuk program dan portable.
Bahasa program ini disebut sebagai bahasa
pemrograman tingkat tinggi (High Level Programing
language) karena mudah dipelajari dan terdapat
proses penerjemahan oleh komputer yang cukup
rumit. Contoh dari bahasa program generasi ketiga
seperti FORTRAN, Cobol, Pascal, Basic, dll.
(4)Generasi Keempat, Bahasa program di generasi
keempat juga mudah dimengerti dan dipelajari dan
cocok untuk mengakses database. Bahasa program ini
berfokus untuk memaksimalkan produktivitas
manusia dan tersedia dalam software paket yang
berguna untuk mengembangkan aplikasi yang
diinginkan. Contohnya seperti SQL, QBE, LISP, dan
Prolog.
(5) Generasi Kelima, Bahasa programnya berupa
Programing Language Based Object Oriented dan
Web Development. Sering digunakan untuk
mengakses database dan membuat sistem pakar
(expert system) atau knowledge-based system.
5
TIKNEWS
TIKNEWS
TINGKATAN
TINGKATAN
TINGKATAN BAHASA
TINGKATAN BAHASA
PEMROGRAMAN
PEMROGRAMAN
Bahasa Pemrograman Tingkat Rendah [Low Level]
Tingkatan bahasa pemrograman yang pertama adalah tingkat rendah
atau low level. Tingkatan bahasa pemrograman ini berisi tentang
instruksi untuk komputer memakai kone biner atau binary code.
Berbagai kode ini akan diterjemahkan komputer secara langsung tanpa
melewati proses kompilasi.
Bahasa Pemrograman Tingkat Menengah [Mid Level]
Bahasa pemrograman tingkat menengah atau mid level berisi instruksi
berbentuk kode mnemonic seperti DIV, SUB, ADD, IMP, STOLOD dan
sebagainya. Bahasa di tingkat pemrograman tengah ini masih harus
diterjemahkan lebih dulu ke bahasa mesin sebab komputer hanya bisa
mengerti pemakaian bahasa mesin.
Bahasa Pemrograman Tingkat Tinggi [High Level]
Bahasa pemrograman tingkat tinggi berisi intruksi memakai bahasa
alami yang dimengerti manusia seperti layaknya matematika atau
bahasa Inggris. Tingkatan bahasa pemrograman ini diciptakan untuk
mengatasi berbagai kekurangan yang ada di bahasa pemrograman
tingkat rendah dan menengah.
6 TIKNEWS
TIKNEWS
BAHASA PUPULER
BAHASA PUPULER
APA AJA SIH BAHASA
APA AJA SIH BAHASA
APA AJA SIH BAHASA
YANG POPULER?
YANG POPULER?
YANG POPULER?
S
setiap fiturnya itu berjalan dari berbagai macam kode.
Untuk menjalankan kode tersebut Sobat harus bisa
menguasai bahasa pemrograman, nah berikut 10 Bahasa
Pemrograman Paling Banyak Dicari!
1. Java
Java merupakan bahasa pemrograman berorientasi
objek atau OOP (Object Oriented Programming) yang
digunakan untuk seperti pengembangan aplikasi seluler,
perangkat lunak, dan pengembangan sistem besar.
2. C++
C++ adalah bahasa pemrograman yang banyak
digunakan di dunia industri, seperti VR, pengembangan
software dan game, robotik, dan komputasi ilmiah. C++
memiliki sintaks yang kompleks dan memiliki banyak
fitur yang agak susah dipelajari oleh programmer baru.
3. Phyton
obat TIKNews tahu tidak? Pemrograman telah
menjadi bagian dari kehidupan kita sehari-hari.
Saat Sobat membuka aplikasi, setiap fiturnya itu
Merupakan salah satu bahasa pemrograman yang
paling banyak digunakan di dunia karena sangat
multiguna. Bahasa pemrograman ini juga tidak
terlalu sulit untuk dipelajari karena menggunakan
sintaks yang sederhana.
4. PHP
Hypertext Preprocessor (PHP) adalah bahasa
pemrograman yang banyak digunakan untuk
pengembangan website. PHP merupakan bahasa
pemrograman server-side dan sifatnya open source,
yang mana penggunanya bisa mengubah atau
mengembangkan sesuai dengan kebutuhan.
5. Javascript
Javascript adalah bahasa pemrograman yang biasa
digunakan oleh front-end engineer. Karena, bahasa
pemrograman ini paling populer untuk digunakan
membangun situs web interaktif atau
menyempurnakan tampilan website.
6. Go (Golang)
Dikembangkan oleh Google dan diluncurkan pada
tahun 2009. Golang ditulis menggunakan sintaks
bahasa C asli. Sama seperti PHP, Golang juga
bersifat open source, di mana pengguna bisa
memodifikasi dan mengembangkan sesuai
kebutuhan.
7
BAHASA PUPULER
BAHASA PUPULER
TIKNEWS
TIKNEWS
7. HTML
Singkatan dari Hypertext Markup Language. HTML
merupakan markah bahasa standar yang biasa digunakan
oleh programmer untuk menampilkan suatu dokumen
dalam bentuk website.
8. CSS
Cascading Style Sheet (CSS), digunakan untuk mengatur
seluruh tampilan website. Kamu bisa mengatur tampilan
suatu elemen HTML untuk memiliki warna teks, jenis
font, atau jenis background yang mau kamu gunakan.
9. Swift
Swift merupakan bahasa untuk pengembangan aplikasi
pada komputer Mac dan perangkat seluler Apple
termasuk iPhone, iPad, Apple Watch, dan TVOS.
10. Kotlin
Bahasa ini populer digunakan untuk pengembangan web,
pengembangan Android, dan banyak lagi. Kotlin
kompatibel dengan ekosistem Java, jadi kamu bisa
mengoperasikan bahasa ini dengan Java.
Itulah 10 bahasa pemrograman yang paling populer pada saat ini. Sobat ini
ingin mencoba bahasa yang mana nih? Jangan takut untuk mencoba ya,
karena pelajaran yang terpenting adalah pengalaman. Sebuah kesuksesan
juga diawali dengan beberapa kegagalan. So, jangan takut untuk mencoba
dan gagal ya, sobat.
"Untuk mempelajari sesuatu yang baru, kamu perlu mencoba hal-hal baru
dan tidak takut salah." - Roy T. Bennett
8 TIKNEWS
TIKNEWS
PERBEDAAN
PERBEDAAN
erbedaan bahasa programming dan
bahasa markup, adalah:
P
Bahasa Markup: Bahasa markup adalah
sistem untuk annotating dokumen dengan
cara yang dapat dibedakan secara sintaksis
dari teks.
Bahasa Pemrograman: Bahasa
pemrograman adalah bahasa formal yang
berisi seperangkat instruksi yang digunakan
untuk menghasilkan berbagai jenis output.
Bahasa Markup: Bahasa markup ditafsirkan
oleh browser.
Bahasa Pemrograman: Bahasa
pemrograman dikompilasi oleh kompilator
atau ditafsirkan oleh seorang penerjemah.
Bahasa Markup: HTML, XML, dan XHTML
adalah beberapa contoh untuk bahasa
markup.
Bahasa Pemrograman: C, C ++, Java,
Python, dan Assembly adalah beberapa
contoh untuk bahasa pemrograman.
Bahasa Markup: Bahasa markup digunakan
untuk menyajikan informasi.
Bahasa Pemrograman: Bahasa
pemrograman digunakan untuk memberikan
instruksi kepada komputer untuk
melakukan tugas tertentu.
Definisi
Fungsionalitas
Contoh
Pemakaian
9
PERBEDAAN
PERBEDAAN
TIKNEWS
TIKNEWS
P
erbedaan bahasa programming dan
bahasa script, adalah:
Bahasa Script: Script atau bahasa skrip
adalah bahasa pemrograman yang
mendukung skrip: program yang ditulis untuk
lingkungan run-time khusus yang
mengotomatiskan pelaksanaan tugas.
Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman
adalah bahasa formal, yang terdiri dari
serangkaian instruksi yang digunakan untuk
menghasilkan berbagai jenis output.
Bahasa Script: Kecepatan eksekusi bahasa
Script lambat.
Definisi
Kecepatan
Bahasa Pemrograman: Dalam bahasa
pemrograman, bahasa berbasis kompiler
dieksekusi lebih cepat sedangkan bahasa
berbasis interpreter dieksekusi lebih lambat.
Bahasa Script: Bahasa Script dapat dibagi
menjadi bahasa Script sisi klien dan bahasa
Script sisi server.
Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman
dapat dibagi ke dalam bahasa tingkat tinggi,
bahasa tingkat rendah atau bahasa berbasis
compiler atau interpreter.
Bahasa Script: Bahasa Script lebih mudah
dipelajari.
Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman
berbasis compiler.
Bahasa Script: JavaScript, Perl, PHP, Python,
dan Ruby adalah beberapa contoh bahasa
Script.
Bahasa Pemrograman: C, C ++, dan Assembly
adalah beberapa contoh untuk bahasa
pemrograman.
Bahasa Script: Bahasa Script sebagian besar
digunakan untuk pengembangan web.
Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman
digunakan untuk mengembangkan berbagai
aplikasi seperti desktop, web, seluler, dll.
Kategori
Kompleksitas
Contoh
Pemakaian
10
M A R K U P
H T M L
J


V
A P
H
P
F O R T R A N
S
W
I
F
C
S
S Q L
B B B A G E
J






O
Y
J
S
R
A
N
S
R
S


F




L Q
H






P
S
K






D
I
V






O
E
J
X




M
N
L
A


P
X
U
R
B
TIKNEWS
TIKNEWS
GAMES
GAMES
TEMUKAN 10 KATA DALAM KOTAK
Fortran
Markup
PHP
CSS
Babbage
SQL
Swift
Java
HTML
Go
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.
8.
9.
10.

More Related Content

Similar to BAHASA POPULER

Kelompok 1 (software)
Kelompok 1 (software)Kelompok 1 (software)
Kelompok 1 (software)confusesmansa
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerMateri Kuliah Online
 
Sekilas tentang c
Sekilas tentang cSekilas tentang c
Sekilas tentang cDyes Wirok
 
Generasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptGenerasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptgea prima
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanlestaripuj
 
Teknik kompilasi
Teknik kompilasi Teknik kompilasi
Teknik kompilasi Mr. FM
 
Bahasa sistem
Bahasa sistemBahasa sistem
Bahasa sistemAudriKiki
 
Bab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi AlgoritmaBab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi Algoritmapakdemamo
 
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputer
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak KomputerRoly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputer
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputerbelajarkomputer
 
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptxIsmaNurul
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanseptyanandanq
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanseptyanq
 
Pertemuan - 1.pptx
Pertemuan - 1.pptxPertemuan - 1.pptx
Pertemuan - 1.pptxNazri46
 
5.software komputer
5.software komputer5.software komputer
5.software komputerAripinor
 

Similar to BAHASA POPULER (20)

Bahasa C dan Pascal
Bahasa C dan PascalBahasa C dan Pascal
Bahasa C dan Pascal
 
Kelompok 1 (software)
Kelompok 1 (software)Kelompok 1 (software)
Kelompok 1 (software)
 
Sistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunakSistem perangkat lunak
Sistem perangkat lunak
 
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputerPengantar algoritma & pemrograman komputer
Pengantar algoritma & pemrograman komputer
 
Sekilas tentang c
Sekilas tentang cSekilas tentang c
Sekilas tentang c
 
Generasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.pptGenerasi bhs pemrograman.ppt
Generasi bhs pemrograman.ppt
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatan
 
Teknik kompilasi
Teknik kompilasi Teknik kompilasi
Teknik kompilasi
 
Bahasa sistem
Bahasa sistemBahasa sistem
Bahasa sistem
 
Definisi Algoritma
Definisi AlgoritmaDefinisi Algoritma
Definisi Algoritma
 
Perangkat Lunak
Perangkat LunakPerangkat Lunak
Perangkat Lunak
 
Pengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma KomputerPengenalan Algoritma Komputer
Pengenalan Algoritma Komputer
 
Bab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi AlgoritmaBab 2 Definisi Algoritma
Bab 2 Definisi Algoritma
 
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputer
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak KomputerRoly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputer
Roly Yansyah - Teknologi Perangkat Lunak Komputer
 
Pemrograman dasar
Pemrograman dasarPemrograman dasar
Pemrograman dasar
 
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx
03.-JENIS_SOFTWARE_KOMPUTER MANAJEMEN.pptx
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatan
 
Operasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatanOperasi dasar dan peralatan
Operasi dasar dan peralatan
 
Pertemuan - 1.pptx
Pertemuan - 1.pptxPertemuan - 1.pptx
Pertemuan - 1.pptx
 
5.software komputer
5.software komputer5.software komputer
5.software komputer
 

BAHASA POPULER

  • 1. Edisi Juni 2022 BAHASA BAHASA PEMROGRAMAN PEMROGRAMAN POPULER POPULER @bempptik_unj ft.unj.ac.id/ptik BEM Prodi PTIK UNJ BEMP PTIK UNJ @bempptik_unj
  • 2. 2 SEJARAH SEJARAH TIKNEWS TIKNEWS B ahasa pemrograman telah mengalami proses perkembangan beriringan dengan sejarah mesin dan komputer. Awal mula terciptanya bahasa pemrograman bermula dari Antikythera yang berasal dari bahasa Yunani Kuno. Antikythera adalah sebuah mesin kalkulator yang menggunakan beberapa tuas dan konfigurasi untuk menjalankanya. Dulu, programmer akan memerintah komputer secara fisik memakai wiring atau metode pengkabelan secara manual. Metode wiring lalu berkembang sampai berubah menjadi bahan pemrograman yang sederhana. Kualitas serta fitur kemudian berkembang serta bertambah dengan sangat cepat. Bahasa pemrograman diciptakan pertama kali oleh seorang wanita yang bernama Ada Lovelace. Melalui mesin yang dibuat oleh Charles Babbage yang bernama Difference Engine pada tahun 1822, Ada Lovelace menulis program komputer dari mesin tersebut. Beralih dari Difference Engine ke Analytical Engine, yaitu mesin yang lebih canggih dibanding Difference Engine. Penerus perjuangan Babbage dalam membuat mesin algoritma adalah putranya yang bernama Henry Prevost. Gambar.1 Mesin Babbage Dengan tersebarnya mesin algoritma Prevost, terjadilah pengembangan logika yang disebut logika Boole oleh George Boole pada tahun 1854. Kemudian perkembangan logika ini terus berkembang dari tahun ketahun. Hingga pada tahun 1935 ilmuan Jerman Konrad Zuse membuat mesin kalkulator biner yang dinamakan Z-1. Dan kemudian membuat Z-2, Z-3, dan Z-4. Pada pembuatan Z-4, Zuse menganggap bahwa bahasa mesin yang hanya menggunakan biner saja sangatlah rumit. Maka, ia melakukan sebuah penelitian dan membuahkan hasil setahun kemudian.
  • 3. 3 Pada tahun 1945 terciptalah bahasa pemrograman tingkat tinggi pertama, yaitu plankalkus. Kemudian, pada tahun 1949 terciptalah bahasa pemrograman tingkat tinggi pertama untuk mengembangkan komputer eloktronik oleh John Mauchly yang diberi nama Short Code. Namun bahasa ini harus diterjemahkan dahulu ke bahasa mesin untuk menjalankan programnya. Barulah pada tahun 1957 muncul bahasa pemrograman yang benar-benar ada implementasinya yaitu FORTRAN yang merupakan singkatan dari Formula Translation. Bahasa pemrograman ini dibuat oleh John Backus dan digunakan untuk menyelesaikan perhitungan ilmiah, matematika dan statistik. FORTRAN juga dianggap sebagai bahasa pemrograman pertama yang digunakan untuk komersial. Sampai sekarang pun bahasa pemrograman FORTRAN masih sering digunakan, terutama di dunia penerbangan antariksa, industri otomotif, pemerintahan dan untuk keperluan penelitian. SEJARAH SEJARAH TIKNEWS TIKNEWS Gambar.2 John Backus Setelah FORTRAN berturut-turut muncul bahasa pemrograman lain seperti COBOL, BASIC, C, Pascal dan yang lainnya. 1949: Bahasa assembly pertama kali digunakan sebagai jenis bahasa pemrograman komputer yang mampu menyederhanakan bahasa kode mesin, yang diperlukan untuk memberi tahu komputer apa yang harus dilakukan. 1957: Kompiler Fortran berhasil diselesaikan 1958: Algol diciptakan sebagai bahasa algoritmik yang merupakan pendahulu untuk bahasa pemrograman seperti Java dan C. 1959: COBOL diciptakan oleh Dr. Grace Murray Hopper untuk menjadi bahasa yang dapat beroperasi di semua jenis komputer. 1970: Niklaus Wirth mengembangkan Pascal, menamainya setelah Blaise Pascal. Bahasa ini mudah dipelajari dan merupakan bahasa utama yang digunakan oleh Apple untuk pengembangan perangkat lunak awal. 1972: Donald D. Chamberlin dan Raymond F. Boyce mengembangkan SQL untuk IBM. Bahasa ini digunakan untuk melihat dan mengubah data yang disimpan dalam database. 1983: Bjarne Stroustrup menciptakan C++, yang merupakan perpanjangan dari bahasa pemrograman C. Ini adalah salah satu bahasa yang paling banyak digunakan di dunia. 1991: Guido Van Rossum mengembangkan Python, yang merupakan bahasa komputer sederhana yang mudah dibaca. 1995: Rasmus Lerdorf mengembangkan PHP, terutama untuk pengembangan Web. PHP terus digunakan secara luas dalam pengembangan web saat ini. 2000: Microsoft mengembangkan C# sebagai kombinasi C++ dan Visual Basic. C# mirip dengan Java dalam beberapa hal. Garis sejarah bahasa pemrograman yaitu:
  • 4. 4 TIKNEWS TIKNEWS Generasi Generasi P erkembangan bahasa program sendiri terbagi menjadi beberapa generasi sebagai berikut: (1) Generasi Pertama, merupakan awal mulanya tercipta bahasa pemrograman. Bahasa ini pertama kali dibuat pada tahun 1940 an yaitu bahasa mesin atau Machine Languange yang melakukan perintah secara langsung tanpa terjemahan. Pemrograman dalam bahasa mesin ini sangat menyita waktu dan seringkali membuat kesalahan. Serta bahasanya berbeda untuk setiap jenis komputer, sehingga bergantung pada komputer dan tidak standar (2) Generasi Kedua, Pada generasi ini komputer sudah digunakan secara komersial dan menghasilkan Bahasa Assembly yang merupakan penerus dari generasi pertama. Ciri-Ciri Bahasa Assembly adalah kode-kodenya sudah ditandai dengan nama yang mudah diingat sepert ADD, SUB, dan MULT. Serta alamat penyimpanan (storage addresses) nyata di mana data dapat didefinisikan dengan nama-nama seperti AMT1 dan AMT2 untuk memudahkan rujukan. (3) Generasi Ketiga, Dikarena penggunaan bahasa mesin dan bahasa assembly yang terlalu sulit, maka lahirlah third-generation languages (3GLs) yang dianggap lebih mudah untuk program dan portable. Bahasa program ini disebut sebagai bahasa pemrograman tingkat tinggi (High Level Programing language) karena mudah dipelajari dan terdapat proses penerjemahan oleh komputer yang cukup rumit. Contoh dari bahasa program generasi ketiga seperti FORTRAN, Cobol, Pascal, Basic, dll. (4)Generasi Keempat, Bahasa program di generasi keempat juga mudah dimengerti dan dipelajari dan cocok untuk mengakses database. Bahasa program ini berfokus untuk memaksimalkan produktivitas manusia dan tersedia dalam software paket yang berguna untuk mengembangkan aplikasi yang diinginkan. Contohnya seperti SQL, QBE, LISP, dan Prolog. (5) Generasi Kelima, Bahasa programnya berupa Programing Language Based Object Oriented dan Web Development. Sering digunakan untuk mengakses database dan membuat sistem pakar (expert system) atau knowledge-based system.
  • 5. 5 TIKNEWS TIKNEWS TINGKATAN TINGKATAN TINGKATAN BAHASA TINGKATAN BAHASA PEMROGRAMAN PEMROGRAMAN Bahasa Pemrograman Tingkat Rendah [Low Level] Tingkatan bahasa pemrograman yang pertama adalah tingkat rendah atau low level. Tingkatan bahasa pemrograman ini berisi tentang instruksi untuk komputer memakai kone biner atau binary code. Berbagai kode ini akan diterjemahkan komputer secara langsung tanpa melewati proses kompilasi. Bahasa Pemrograman Tingkat Menengah [Mid Level] Bahasa pemrograman tingkat menengah atau mid level berisi instruksi berbentuk kode mnemonic seperti DIV, SUB, ADD, IMP, STOLOD dan sebagainya. Bahasa di tingkat pemrograman tengah ini masih harus diterjemahkan lebih dulu ke bahasa mesin sebab komputer hanya bisa mengerti pemakaian bahasa mesin. Bahasa Pemrograman Tingkat Tinggi [High Level] Bahasa pemrograman tingkat tinggi berisi intruksi memakai bahasa alami yang dimengerti manusia seperti layaknya matematika atau bahasa Inggris. Tingkatan bahasa pemrograman ini diciptakan untuk mengatasi berbagai kekurangan yang ada di bahasa pemrograman tingkat rendah dan menengah.
  • 6. 6 TIKNEWS TIKNEWS BAHASA PUPULER BAHASA PUPULER APA AJA SIH BAHASA APA AJA SIH BAHASA APA AJA SIH BAHASA YANG POPULER? YANG POPULER? YANG POPULER? S setiap fiturnya itu berjalan dari berbagai macam kode. Untuk menjalankan kode tersebut Sobat harus bisa menguasai bahasa pemrograman, nah berikut 10 Bahasa Pemrograman Paling Banyak Dicari! 1. Java Java merupakan bahasa pemrograman berorientasi objek atau OOP (Object Oriented Programming) yang digunakan untuk seperti pengembangan aplikasi seluler, perangkat lunak, dan pengembangan sistem besar. 2. C++ C++ adalah bahasa pemrograman yang banyak digunakan di dunia industri, seperti VR, pengembangan software dan game, robotik, dan komputasi ilmiah. C++ memiliki sintaks yang kompleks dan memiliki banyak fitur yang agak susah dipelajari oleh programmer baru. 3. Phyton obat TIKNews tahu tidak? Pemrograman telah menjadi bagian dari kehidupan kita sehari-hari. Saat Sobat membuka aplikasi, setiap fiturnya itu Merupakan salah satu bahasa pemrograman yang paling banyak digunakan di dunia karena sangat multiguna. Bahasa pemrograman ini juga tidak terlalu sulit untuk dipelajari karena menggunakan sintaks yang sederhana. 4. PHP Hypertext Preprocessor (PHP) adalah bahasa pemrograman yang banyak digunakan untuk pengembangan website. PHP merupakan bahasa pemrograman server-side dan sifatnya open source, yang mana penggunanya bisa mengubah atau mengembangkan sesuai dengan kebutuhan. 5. Javascript Javascript adalah bahasa pemrograman yang biasa digunakan oleh front-end engineer. Karena, bahasa pemrograman ini paling populer untuk digunakan membangun situs web interaktif atau menyempurnakan tampilan website. 6. Go (Golang) Dikembangkan oleh Google dan diluncurkan pada tahun 2009. Golang ditulis menggunakan sintaks bahasa C asli. Sama seperti PHP, Golang juga bersifat open source, di mana pengguna bisa memodifikasi dan mengembangkan sesuai kebutuhan.
  • 7. 7 BAHASA PUPULER BAHASA PUPULER TIKNEWS TIKNEWS 7. HTML Singkatan dari Hypertext Markup Language. HTML merupakan markah bahasa standar yang biasa digunakan oleh programmer untuk menampilkan suatu dokumen dalam bentuk website. 8. CSS Cascading Style Sheet (CSS), digunakan untuk mengatur seluruh tampilan website. Kamu bisa mengatur tampilan suatu elemen HTML untuk memiliki warna teks, jenis font, atau jenis background yang mau kamu gunakan. 9. Swift Swift merupakan bahasa untuk pengembangan aplikasi pada komputer Mac dan perangkat seluler Apple termasuk iPhone, iPad, Apple Watch, dan TVOS. 10. Kotlin Bahasa ini populer digunakan untuk pengembangan web, pengembangan Android, dan banyak lagi. Kotlin kompatibel dengan ekosistem Java, jadi kamu bisa mengoperasikan bahasa ini dengan Java. Itulah 10 bahasa pemrograman yang paling populer pada saat ini. Sobat ini ingin mencoba bahasa yang mana nih? Jangan takut untuk mencoba ya, karena pelajaran yang terpenting adalah pengalaman. Sebuah kesuksesan juga diawali dengan beberapa kegagalan. So, jangan takut untuk mencoba dan gagal ya, sobat. "Untuk mempelajari sesuatu yang baru, kamu perlu mencoba hal-hal baru dan tidak takut salah." - Roy T. Bennett
  • 8. 8 TIKNEWS TIKNEWS PERBEDAAN PERBEDAAN erbedaan bahasa programming dan bahasa markup, adalah: P Bahasa Markup: Bahasa markup adalah sistem untuk annotating dokumen dengan cara yang dapat dibedakan secara sintaksis dari teks. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman adalah bahasa formal yang berisi seperangkat instruksi yang digunakan untuk menghasilkan berbagai jenis output. Bahasa Markup: Bahasa markup ditafsirkan oleh browser. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman dikompilasi oleh kompilator atau ditafsirkan oleh seorang penerjemah. Bahasa Markup: HTML, XML, dan XHTML adalah beberapa contoh untuk bahasa markup. Bahasa Pemrograman: C, C ++, Java, Python, dan Assembly adalah beberapa contoh untuk bahasa pemrograman. Bahasa Markup: Bahasa markup digunakan untuk menyajikan informasi. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman digunakan untuk memberikan instruksi kepada komputer untuk melakukan tugas tertentu. Definisi Fungsionalitas Contoh Pemakaian
  • 9. 9 PERBEDAAN PERBEDAAN TIKNEWS TIKNEWS P erbedaan bahasa programming dan bahasa script, adalah: Bahasa Script: Script atau bahasa skrip adalah bahasa pemrograman yang mendukung skrip: program yang ditulis untuk lingkungan run-time khusus yang mengotomatiskan pelaksanaan tugas. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman adalah bahasa formal, yang terdiri dari serangkaian instruksi yang digunakan untuk menghasilkan berbagai jenis output. Bahasa Script: Kecepatan eksekusi bahasa Script lambat. Definisi Kecepatan Bahasa Pemrograman: Dalam bahasa pemrograman, bahasa berbasis kompiler dieksekusi lebih cepat sedangkan bahasa berbasis interpreter dieksekusi lebih lambat. Bahasa Script: Bahasa Script dapat dibagi menjadi bahasa Script sisi klien dan bahasa Script sisi server. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman dapat dibagi ke dalam bahasa tingkat tinggi, bahasa tingkat rendah atau bahasa berbasis compiler atau interpreter. Bahasa Script: Bahasa Script lebih mudah dipelajari. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman berbasis compiler. Bahasa Script: JavaScript, Perl, PHP, Python, dan Ruby adalah beberapa contoh bahasa Script. Bahasa Pemrograman: C, C ++, dan Assembly adalah beberapa contoh untuk bahasa pemrograman. Bahasa Script: Bahasa Script sebagian besar digunakan untuk pengembangan web. Bahasa Pemrograman: Bahasa pemrograman digunakan untuk mengembangkan berbagai aplikasi seperti desktop, web, seluler, dll. Kategori Kompleksitas Contoh Pemakaian
  • 10. 10 M A R K U P H T M L J V A P H P F O R T R A N S W I F C S S Q L B B B A G E J O Y J S R A N S R S F L Q H P S K D I V O E J X M N L A P X U R B TIKNEWS TIKNEWS GAMES GAMES TEMUKAN 10 KATA DALAM KOTAK Fortran Markup PHP CSS Babbage SQL Swift Java HTML Go 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.