SlideShare a Scribd company logo
1 of 7
Membuat Efek Foto Bias Pelangi
Publish: 22 Juli 2008 | Author & Copyright: Johan | Status: FREE tutorial
Tutorial Foto Efek merupakan tutorial memanipulasi foto. Tutorial kali ini adalah
membuat efek bias pelangi...
PHOTOSHOP Let’s Go....Dalam tutorial kali ini kita akan membuat bias pelangi pada
gambar sehingga gambar menjadi terkesan fundamental dan artistik. Urutan langkah
langkahnya adalah sebagai berikut:
Langkah 1
1.Cari gambar yang ingin ditambahkan bias pelangi,
Alternatif 1 yaitu sebagai contoh saya menggunakan gambar ini yang bisa kalian
download dari ilmugrafis.com
Download Foto
Alternatif ke 2 yaitu dengan menggunakan Foto kamu sendiri atau mencari Foto-Foto
Model yang lain dengan menggunakan bantuan Google Services...
ketik keyword: Super Models atau Photo Arts
Langkah 2
Buka gambar yang ingin kalian edit dengan PHOTOSHOP
Caranya: [Klik kanan] pada gambar lalu pilih "open with" pilih ”Photoshop”
Langkah 3
Tampilkan jendela Layers dengan cara [klik kiri] menu utama di sebelah paling atas
"windows" Lalu pilih "Layers"
Jika Layer sudah dalam keadaan tercentang maka tidak perlu melakukan langkah di atas
karena layers sudah aktif
Langkah 4
Buat duplikat dari Background Layers dengan meng [kilik kanan] palete layer
"Background" > Duplikat layers > Ok
Hasilnya seperti ini
Background terduplikasi
Langkah 5
Pada Toolbox di sebelah kiri kalian cari Gradien Tool yang letaknya berada di kolom ke
2 baris ke 6 (1)
Pilih gredien dan pilih mode pelangi (2)
Langkah 7
Kamu blok gambar kamu sehingga tertutup oleh Gradien tersebut
Caranya letakkan pointer pada gambar lalu tahan [klik kiri] dan buatlah blok sehingga
gambar tertutup cahaya pelangi
Lalu tinggal finishing touch Finishing Touch dengan mengubah layer mode yang terletak
di jendela layers pilih “colour”
Hasilnya:
Terus Berimajinasi kawan!!
Tambahkan Sedikit Kreasi:
dengan meLuangkan sedikit waktu dengan mengutak-atik dan terus belajar photoshop
SEMOGA BERMANFAAT
dengan meLuangkan sedikit waktu dengan mengutak-atik dan terus belajar photoshop
SEMOGA BERMANFAAT

More Related Content

More from Mara Sutan Siregar

Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilAra membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilMara Sutan Siregar
 
Efek grid pada foto tamara bleszynski
Efek grid pada foto tamara bleszynskiEfek grid pada foto tamara bleszynski
Efek grid pada foto tamara bleszynskiMara Sutan Siregar
 
Langkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airLangkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airMara Sutan Siregar
 
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelLangkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelMara Sutan Siregar
 
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshop
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshopMembuat animasi berubah bentuk dengan photoshop
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshopMara Sutan Siregar
 
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunya
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunyaMembuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunya
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunyaMara Sutan Siregar
 
Membuat efek bola kristal dengan mudah
Membuat efek bola kristal dengan mudahMembuat efek bola kristal dengan mudah
Membuat efek bola kristal dengan mudahMara Sutan Siregar
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMara Sutan Siregar
 
Membuat effect keren dalam 1 menit
Membuat effect keren dalam 1 menitMembuat effect keren dalam 1 menit
Membuat effect keren dalam 1 menitMara Sutan Siregar
 
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristik
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristikMembuat wallpaper dian sastro pake efek futuristik
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristikMara Sutan Siregar
 
Menguruskan badan dengan mudah
Menguruskan badan dengan mudahMenguruskan badan dengan mudah
Menguruskan badan dengan mudahMara Sutan Siregar
 

More from Mara Sutan Siregar (20)

Tutorial microsoft excel_2007
Tutorial microsoft excel_2007Tutorial microsoft excel_2007
Tutorial microsoft excel_2007
 
Tutorial microsoft office
Tutorial microsoft officeTutorial microsoft office
Tutorial microsoft office
 
Word 2010 tutorial
Word 2010 tutorialWord 2010 tutorial
Word 2010 tutorial
 
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detilAra membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
Ara membuat seleksi rambut pada photoshop dengan detil
 
Edit foto
Edit fotoEdit foto
Edit foto
 
Efek dream photoshop
Efek dream photoshopEfek dream photoshop
Efek dream photoshop
 
Efek foto terbakar
Efek foto terbakarEfek foto terbakar
Efek foto terbakar
 
Efek grid pada foto tamara bleszynski
Efek grid pada foto tamara bleszynskiEfek grid pada foto tamara bleszynski
Efek grid pada foto tamara bleszynski
 
Fire man
Fire manFire man
Fire man
 
Lady in the fire
Lady in the fireLady in the fire
Lady in the fire
 
Langkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di airLangkah pembuatan efek bayangan di air
Langkah pembuatan efek bayangan di air
 
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channelLangkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
Langkah pembuatan seleksi dengan menggunakan channel
 
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshop
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshopMembuat animasi berubah bentuk dengan photoshop
Membuat animasi berubah bentuk dengan photoshop
 
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunya
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunyaMembuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunya
Membuat anyaman dari foto dengan photoshop tentunya
 
Membuat efek bola kristal dengan mudah
Membuat efek bola kristal dengan mudahMembuat efek bola kristal dengan mudah
Membuat efek bola kristal dengan mudah
 
Membuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayanganMembuat efek foto 1000 bayangan
Membuat efek foto 1000 bayangan
 
Membuat effect keren dalam 1 menit
Membuat effect keren dalam 1 menitMembuat effect keren dalam 1 menit
Membuat effect keren dalam 1 menit
 
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristik
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristikMembuat wallpaper dian sastro pake efek futuristik
Membuat wallpaper dian sastro pake efek futuristik
 
Memperhalus kulit dengan
Memperhalus kulit denganMemperhalus kulit dengan
Memperhalus kulit dengan
 
Menguruskan badan dengan mudah
Menguruskan badan dengan mudahMenguruskan badan dengan mudah
Menguruskan badan dengan mudah
 

Membuat efek foto bias pelangi

  • 1. Membuat Efek Foto Bias Pelangi Publish: 22 Juli 2008 | Author & Copyright: Johan | Status: FREE tutorial Tutorial Foto Efek merupakan tutorial memanipulasi foto. Tutorial kali ini adalah membuat efek bias pelangi... PHOTOSHOP Let’s Go....Dalam tutorial kali ini kita akan membuat bias pelangi pada gambar sehingga gambar menjadi terkesan fundamental dan artistik. Urutan langkah langkahnya adalah sebagai berikut: Langkah 1 1.Cari gambar yang ingin ditambahkan bias pelangi, Alternatif 1 yaitu sebagai contoh saya menggunakan gambar ini yang bisa kalian download dari ilmugrafis.com
  • 2. Download Foto Alternatif ke 2 yaitu dengan menggunakan Foto kamu sendiri atau mencari Foto-Foto Model yang lain dengan menggunakan bantuan Google Services... ketik keyword: Super Models atau Photo Arts Langkah 2 Buka gambar yang ingin kalian edit dengan PHOTOSHOP Caranya: [Klik kanan] pada gambar lalu pilih "open with" pilih ”Photoshop” Langkah 3 Tampilkan jendela Layers dengan cara [klik kiri] menu utama di sebelah paling atas "windows" Lalu pilih "Layers" Jika Layer sudah dalam keadaan tercentang maka tidak perlu melakukan langkah di atas
  • 3. karena layers sudah aktif Langkah 4 Buat duplikat dari Background Layers dengan meng [kilik kanan] palete layer "Background" > Duplikat layers > Ok Hasilnya seperti ini Background terduplikasi Langkah 5 Pada Toolbox di sebelah kiri kalian cari Gradien Tool yang letaknya berada di kolom ke 2 baris ke 6 (1) Pilih gredien dan pilih mode pelangi (2) Langkah 7 Kamu blok gambar kamu sehingga tertutup oleh Gradien tersebut Caranya letakkan pointer pada gambar lalu tahan [klik kiri] dan buatlah blok sehingga gambar tertutup cahaya pelangi
  • 4. Lalu tinggal finishing touch Finishing Touch dengan mengubah layer mode yang terletak di jendela layers pilih “colour” Hasilnya:
  • 6. dengan meLuangkan sedikit waktu dengan mengutak-atik dan terus belajar photoshop SEMOGA BERMANFAAT
  • 7. dengan meLuangkan sedikit waktu dengan mengutak-atik dan terus belajar photoshop SEMOGA BERMANFAAT