SlideShare a Scribd company logo
1 of 8
Download to read offline
Kindness to Strangers
The LORD said to Moses, “Tell all the Israelites: do not do bad things to foreigners living in your
country. You must treat them the same as you treat your own citizens. Love them as you love
yourselves. Remember, you were foreigners in Egypt. I am the LORD your God!
Hukum Tuhan
Setiap orang di antara kamu
haruslah menyegani ibunya
dan ayahnya. Janganlah
kaukutuki orang tuli dan di
depan orang buta janganlah
kautaruh batu sandungan.
Seganilah dan hormatilah
orang-orang tua.
Jangan berbuat tidak baik
kepada orang asing yang
tinggal di negerimu.
Perlakukanlah mereka
seperti kamu
memperlakukan orang-orang
sebangsamu dan cintailah
mereka seperti kamu
mencintai dirimu sendiri.
Jesus eats with “Scum”
Matthew invited Jesus and His disciples to his home as dinner guests, along with many tax collectors
and other disreputable sinners. When the Pharisees saw this, they asked the disciples, “Why does your
teacher eat with such scum?”
When Jesus heard this, He said, “Healthy people don’t need a doctor—sick people do. I have come
to call not those who think they are righteous, but those who know they are sinners.”
Yesus makan bersama-sama dengan penagih pajak dan orang-orang tidak baik
Waktu Yesus sedang makan di rumah Matius, datanglah banyak penagih pajak dan orang-orang yang
dianggap tidak baik oleh masyarakat,
ikut makan bersama-sama Yesus dan
pengikut-pengikut-Nya. Ada orang-
orang Farisi yang melihat hal itu. Dan
mereka bertanya kepada pengikut-
pengikut Yesus, “Apa sebab gurumu
makan bersama-sama dengan penagih
pajak dan orang-orang tidak baik?”
Yesus mendengar pertanyaan mereka
lalu menjawab, “Orang yang sehat
tidak memerlukan dokter, hanya orang
yang sakit saja. Sebab Aku datang
bukan untuk memanggil orang yang
menganggap dirinya sudah baik,
melainkan orang yang dianggap hina.”
Peter and Cornelius
In Caesarea, there was a man named Cornelius, who was the captain of a group of soldiers called
“The Italian Unit.” Cornelius worshipped God, and so did everyone else who lived in his house.
One afternoon, Cornelius saw an angel. The angel said, “Send some men to Joppa for a man named
Simon Peter. He is visiting with Simon the leather maker, who lives in a house near the sea.”
As soon as the angel left, Cornelius called in two of his servants. He explained everything to them and
sent them off to Joppa.
Petrus dan Kornelius
Di kota Kaisarea, ada seorang komandan
kompi Romawi bernama Kornelius. Pada
suatu hari, dia mendapat suatu
penglihatan. Tampaklah dengan jelas
sesosok malaikat datang kepadanya dan
berkata, “Kornelius! Allah berkenan kepada
doa-doamu dan semua bantuanmu untuk
orang miskin. Sekarang utuslah beberapa
orang ke Yope untuk menjemput seorang
bernama Simon yang juga disebut Petrus.”
Sesudah malaikat itu pergi, Kornelius
memanggil dua hambanya dan seorang
tentara yang bertugas sebagai sekretaris
pribadinya. Tentara itu juga penyembah
Allah. Kornelius menjelaskan semua hal tadi
kepada mereka bertiga dan menyuruh
mereka pergi ke Yope.
The next day Peter went up on the roof
of the house to pray and had a vision. He
saw heaven open, and something came
down like a huge sheet held up by its four
corners. In it were all kinds of animals,
snakes, and birds. A voice said to him,
“Peter, get up! Kill these and eat them.”
But Peter said, “Lord, I can’t do that!
I’ve never eaten anything that is unclean
and not fit to eat.”
The voice spoke to him again, “When
God says that something can be used for
food, don’t say it isn’t fit to eat.”
Besoknya, Petrus mendapat suatu penglihatan. Dia
melihat langit terbuka, dan ada sesuatu yang
kelihatannya seperti selembar kain lebar yang tergantung
pada keempat sudutnya. Benda itu diturunkan ke dekat
Petrus. Di atas kain itu ada banyak sekali jenis binatang
yang tidak boleh dimakan oleh orang Yahudi. Kemudian
terdengarlah suara yang berkata kepadanya, “Petrus,
berdirilah! Potonglah itu dan makanlah.”
Jawab Petrus, “Tidak, Tuhan! Saya tidak pernah makan
sesuatu yang haram atau najis.”
Suara itu berkata lagi, “Apa yang Allah katakan halal
janganlah kamu anggap haram.” Penglihatan itu muncul
tiga kali, lalu kain itu langsung terangkat kembali ke langit.
Peter was still wondering what all of this meant, when the men
sent by Cornelius came and stood at the gate. They had found
their way to Simon’s house and were asking if Simon Peter was
staying there.
While Peter was still thinking about the vision, the Holy Spirit
said to him, “Some men are here looking for you. Hurry down
and go with them. Don’t worry, I sent them.”
The next morning, Peter left with the men who had come from
Cornelius and arrived in Caesarea where Cornelius was waiting
for them. He had also invited his relatives and close friends.
Waktu Petrus masih memikirkan arti penglihatan itu, Roh
Kudus berkata kepadanya, “Dengar Petrus! Ada tiga orang
sedang mencarimu. Berdirilah dan turunlah ke bawah. Jangan
ragu-ragu untuk pergi bersama mereka, karena Akulah yang
mengutus mereka kepadamu.”
Besoknya, sesudah bersiap-siap, Petrus berangkat bersama
mereka. Beberapa saudara seiman dari Yope juga ikut.
Kornelius sudah menunggu mereka dan sudah mengumpulkan
seluruh keluarga dan sahabat-sahabatnya di rumahnya.
Peter said to them, “You know that we Jews are not allowed to have anything to do with other people.
But God has shown me that he doesn’t think anyone is unclean or unfit. God is pleased with everyone
who worships him and does right, no matter what nation they come from.”
Petrus melihat banyak
orang sudah berkumpul
di situ. Kata Petrus
kepada mereka, “Kalian
sudah tahu bahwa kami
orang Yahudi dilarang
bergaul atau
mengunjungi orang
yang bukan Yahudi
seperti kalian. Namun,
Allah sudah
menunjukkan kepada
saya bahwa saya tidak
boleh lagi menganggap
siapa pun sebagai
orang yang ditolak
Allah. Karena dari
bangsa mana pun,
orang-orang yang
menghormati Dia dan
melakukan yang benar
diterima oleh-Nya."
www.freekidstories.org
Image Credits:
Pages 1-3: Didier Martin, www.mylittlehouse.org
Pages 4-7: Copyright © TFI. Used by permission
Text from the Bible

More Related Content

What's hot

Tanda Pertama: Air menjadi Anggur
Tanda Pertama: Air menjadi AnggurTanda Pertama: Air menjadi Anggur
Tanda Pertama: Air menjadi AnggurJohan Setiawan
 
Pel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusPel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusKornelis Ruben
 
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11Ed Sullivan
 
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNABANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNAAdam Hiola
 
12 siete iglesias apocalipsis
12 siete iglesias apocalipsis12 siete iglesias apocalipsis
12 siete iglesias apocalipsischucho1943
 
El día ante el tribunal de Cristo
El día ante el tribunal de CristoEl día ante el tribunal de Cristo
El día ante el tribunal de CristoRaul Ccrs
 
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet Steadfast
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet SteadfastRevelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet Steadfast
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet SteadfastDr. Rick Griffith
 
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kini
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kiniBagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kini
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kiniSonnyLami
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Naomi Fortuna
 
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5Rod West
 
Mission Praise & Worship
Mission Praise & WorshipMission Praise & Worship
Mission Praise & WorshipJohan Setiawan
 

What's hot (20)

CURSO DE Bautismo 1
CURSO DE Bautismo 1CURSO DE Bautismo 1
CURSO DE Bautismo 1
 
Tanda Pertama: Air menjadi Anggur
Tanda Pertama: Air menjadi AnggurTanda Pertama: Air menjadi Anggur
Tanda Pertama: Air menjadi Anggur
 
Religiones comparadas
Religiones comparadasReligiones comparadas
Religiones comparadas
 
Pel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesusPel 2.. kebangkitan yesus
Pel 2.. kebangkitan yesus
 
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11
Unwrapping the gifts 1 Corinthians 12:1-11
 
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNABANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
BANGSA ISRAEL PERGI KELUAR MENGAMBIL MANNA
 
Clothed with christ
Clothed with christClothed with christ
Clothed with christ
 
I Am the True Vine
I Am the True VineI Am the True Vine
I Am the True Vine
 
12 siete iglesias apocalipsis
12 siete iglesias apocalipsis12 siete iglesias apocalipsis
12 siete iglesias apocalipsis
 
El día ante el tribunal de Cristo
El día ante el tribunal de CristoEl día ante el tribunal de Cristo
El día ante el tribunal de Cristo
 
Book Of Jeremiah
Book Of JeremiahBook Of Jeremiah
Book Of Jeremiah
 
LAS DOS LEYES EN LA BIBLIA
LAS DOS LEYES  EN LA BIBLIALAS DOS LEYES  EN LA BIBLIA
LAS DOS LEYES EN LA BIBLIA
 
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet Steadfast
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet SteadfastRevelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet Steadfast
Revelation 2:8-11 Smyrna-Suffering Yet Steadfast
 
Gog Magog
Gog MagogGog Magog
Gog Magog
 
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kini
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kiniBagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kini
Bagaimana relasi umat israel dgn gereja masa kini
 
Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)Kitab Ratapan (Lamentation)
Kitab Ratapan (Lamentation)
 
Los dos testigos
Los dos testigosLos dos testigos
Los dos testigos
 
Ptt Mengenal Gerejaku
Ptt Mengenal Gerejaku Ptt Mengenal Gerejaku
Ptt Mengenal Gerejaku
 
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5
The Revelation of Jesus Christ Chapters 4 & 5
 
Mission Praise & Worship
Mission Praise & WorshipMission Praise & Worship
Mission Praise & Worship
 

Similar to Kindness to Strangers

Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anakKisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anakFreekidstories
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of johnWorldBibles
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)Benedictus Ajix ajix
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of johnEternalWord
 
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptxAndyTangkilisan
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuihenry jaya teddy
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfFreeChildrenStories
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiFreeChildrenStories
 

Similar to Kindness to Strangers (9)

Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anakKisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
Kisah-kisah dari Kisah Para Rasul untuk anak-anak
 
Malay bible gospel of john
Malay bible   gospel of johnMalay bible   gospel of john
Malay bible gospel of john
 
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
KISAH SENGSARA MENURUT LUKAS (MINGGU PALMA)
 
Indonesian bible gospel of john
Indonesian bible   gospel of johnIndonesian bible   gospel of john
Indonesian bible gospel of john
 
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx
2021 09 03 Kornelius - Kisah Para Rasul 10.pptx
 
Holy week (malayo)
Holy week (malayo)Holy week (malayo)
Holy week (malayo)
 
Pengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahuiPengertian yang harus saudara ketahui
Pengertian yang harus saudara ketahui
 
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdfSejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
Sejak penciptaan hingga Paskah: Buku Mewarnai.pdf
 
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnaiKehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
Kehidupan Yesus untuk anak anak - buku mewarnai
 

More from Freekidstories

Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdf
Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdfPêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdf
Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdfFreekidstories
 
Der wunderbare Fischfang - Malbuch
Der wunderbare Fischfang - MalbuchDer wunderbare Fischfang - Malbuch
Der wunderbare Fischfang - MalbuchFreekidstories
 
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраска
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраскаЧудесный улов рыбы - книжка-раскраска
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраскаFreekidstories
 
Pesca miracolosa - Libro da colorare
Pesca miracolosa - Libro da colorarePesca miracolosa - Libro da colorare
Pesca miracolosa - Libro da colorareFreekidstories
 
Der wunderbare Fischfang
Der wunderbare FischfangDer wunderbare Fischfang
Der wunderbare FischfangFreekidstories
 
Чудесный улов рыбы
Чудесный улов рыбыЧудесный улов рыбы
Чудесный улов рыбыFreekidstories
 
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANO
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANOAS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANO
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANOFreekidstories
 
Der barmherzige Samariter
Der barmherzige SamariterDer barmherzige Samariter
Der barmherzige SamariterFreekidstories
 
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAIN
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAINLES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAIN
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAINFreekidstories
 
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянин
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянинИстории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянин
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянинFreekidstories
 
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdf
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdfAs 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdf
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdfFreekidstories
 
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...Freekidstories
 
Biba, sapone e conchiglie
Biba, sapone e conchiglieBiba, sapone e conchiglie
Biba, sapone e conchiglieFreekidstories
 
Le ratel et l'indicateur
Le ratel et l'indicateurLe ratel et l'indicateur
Le ratel et l'indicateurFreekidstories
 
La parabole de la veuve et du juge
La parabole de la veuve et du jugeLa parabole de la veuve et du juge
La parabole de la veuve et du jugeFreekidstories
 
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injusto
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injustoThe Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injusto
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injustoFreekidstories
 
Parabola del giudice e della vedova
Parabola del giudice e della vedovaParabola del giudice e della vedova
Parabola del giudice e della vedovaFreekidstories
 
Притча Иисуса о настойчивой вдове
Притча Иисуса о настойчивой вдовеПритча Иисуса о настойчивой вдове
Притча Иисуса о настойчивой вдовеFreekidstories
 

More from Freekidstories (20)

Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdf
Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdfPêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdf
Pêche miraculeuse - Cahier de coloriage.pdf
 
Der wunderbare Fischfang - Malbuch
Der wunderbare Fischfang - MalbuchDer wunderbare Fischfang - Malbuch
Der wunderbare Fischfang - Malbuch
 
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраска
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраскаЧудесный улов рыбы - книжка-раскраска
Чудесный улов рыбы - книжка-раскраска
 
Pesca miracolosa - Libro da colorare
Pesca miracolosa - Libro da colorarePesca miracolosa - Libro da colorare
Pesca miracolosa - Libro da colorare
 
Pêche miraculeuse
Pêche miraculeusePêche miraculeuse
Pêche miraculeuse
 
Der wunderbare Fischfang
Der wunderbare FischfangDer wunderbare Fischfang
Der wunderbare Fischfang
 
Чудесный улов рыбы
Чудесный улов рыбыЧудесный улов рыбы
Чудесный улов рыбы
 
Pesca miracolosa.pdf
Pesca miracolosa.pdfPesca miracolosa.pdf
Pesca miracolosa.pdf
 
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANO
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANOAS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANO
AS HISTÓRIAS QUE JESUS CONTOU - O BOM SAMARITANO
 
Der barmherzige Samariter
Der barmherzige SamariterDer barmherzige Samariter
Der barmherzige Samariter
 
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAIN
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAINLES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAIN
LES HISTOIRES RACONTÉES PAR JÉSUS - LE BON SAMARITAIN
 
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянин
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянинИстории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянин
Истории, рассказанные Иисусом - Добрый самарянин
 
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdf
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdfAs 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdf
As 12 Pedrinhas do Alicerce Aula 1B para crianças menores - Memorização.pdf
 
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...
Les Douze Pierres de Fondation Leçon 1B pour les plus jeunes - La Mémorisatio...
 
Biba, sapone e conchiglie
Biba, sapone e conchiglieBiba, sapone e conchiglie
Biba, sapone e conchiglie
 
Le ratel et l'indicateur
Le ratel et l'indicateurLe ratel et l'indicateur
Le ratel et l'indicateur
 
La parabole de la veuve et du juge
La parabole de la veuve et du jugeLa parabole de la veuve et du juge
La parabole de la veuve et du juge
 
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injusto
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injustoThe Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injusto
The Parable of the Persistent Widow - Parábola de la viuda y el juez injusto
 
Parabola del giudice e della vedova
Parabola del giudice e della vedovaParabola del giudice e della vedova
Parabola del giudice e della vedova
 
Притча Иисуса о настойчивой вдове
Притча Иисуса о настойчивой вдовеПритча Иисуса о настойчивой вдове
Притча Иисуса о настойчивой вдове
 

Kindness to Strangers

  • 1.
  • 2. Kindness to Strangers The LORD said to Moses, “Tell all the Israelites: do not do bad things to foreigners living in your country. You must treat them the same as you treat your own citizens. Love them as you love yourselves. Remember, you were foreigners in Egypt. I am the LORD your God! Hukum Tuhan Setiap orang di antara kamu haruslah menyegani ibunya dan ayahnya. Janganlah kaukutuki orang tuli dan di depan orang buta janganlah kautaruh batu sandungan. Seganilah dan hormatilah orang-orang tua. Jangan berbuat tidak baik kepada orang asing yang tinggal di negerimu. Perlakukanlah mereka seperti kamu memperlakukan orang-orang sebangsamu dan cintailah mereka seperti kamu mencintai dirimu sendiri.
  • 3. Jesus eats with “Scum” Matthew invited Jesus and His disciples to his home as dinner guests, along with many tax collectors and other disreputable sinners. When the Pharisees saw this, they asked the disciples, “Why does your teacher eat with such scum?” When Jesus heard this, He said, “Healthy people don’t need a doctor—sick people do. I have come to call not those who think they are righteous, but those who know they are sinners.” Yesus makan bersama-sama dengan penagih pajak dan orang-orang tidak baik Waktu Yesus sedang makan di rumah Matius, datanglah banyak penagih pajak dan orang-orang yang dianggap tidak baik oleh masyarakat, ikut makan bersama-sama Yesus dan pengikut-pengikut-Nya. Ada orang- orang Farisi yang melihat hal itu. Dan mereka bertanya kepada pengikut- pengikut Yesus, “Apa sebab gurumu makan bersama-sama dengan penagih pajak dan orang-orang tidak baik?” Yesus mendengar pertanyaan mereka lalu menjawab, “Orang yang sehat tidak memerlukan dokter, hanya orang yang sakit saja. Sebab Aku datang bukan untuk memanggil orang yang menganggap dirinya sudah baik, melainkan orang yang dianggap hina.”
  • 4. Peter and Cornelius In Caesarea, there was a man named Cornelius, who was the captain of a group of soldiers called “The Italian Unit.” Cornelius worshipped God, and so did everyone else who lived in his house. One afternoon, Cornelius saw an angel. The angel said, “Send some men to Joppa for a man named Simon Peter. He is visiting with Simon the leather maker, who lives in a house near the sea.” As soon as the angel left, Cornelius called in two of his servants. He explained everything to them and sent them off to Joppa. Petrus dan Kornelius Di kota Kaisarea, ada seorang komandan kompi Romawi bernama Kornelius. Pada suatu hari, dia mendapat suatu penglihatan. Tampaklah dengan jelas sesosok malaikat datang kepadanya dan berkata, “Kornelius! Allah berkenan kepada doa-doamu dan semua bantuanmu untuk orang miskin. Sekarang utuslah beberapa orang ke Yope untuk menjemput seorang bernama Simon yang juga disebut Petrus.” Sesudah malaikat itu pergi, Kornelius memanggil dua hambanya dan seorang tentara yang bertugas sebagai sekretaris pribadinya. Tentara itu juga penyembah Allah. Kornelius menjelaskan semua hal tadi kepada mereka bertiga dan menyuruh mereka pergi ke Yope.
  • 5. The next day Peter went up on the roof of the house to pray and had a vision. He saw heaven open, and something came down like a huge sheet held up by its four corners. In it were all kinds of animals, snakes, and birds. A voice said to him, “Peter, get up! Kill these and eat them.” But Peter said, “Lord, I can’t do that! I’ve never eaten anything that is unclean and not fit to eat.” The voice spoke to him again, “When God says that something can be used for food, don’t say it isn’t fit to eat.” Besoknya, Petrus mendapat suatu penglihatan. Dia melihat langit terbuka, dan ada sesuatu yang kelihatannya seperti selembar kain lebar yang tergantung pada keempat sudutnya. Benda itu diturunkan ke dekat Petrus. Di atas kain itu ada banyak sekali jenis binatang yang tidak boleh dimakan oleh orang Yahudi. Kemudian terdengarlah suara yang berkata kepadanya, “Petrus, berdirilah! Potonglah itu dan makanlah.” Jawab Petrus, “Tidak, Tuhan! Saya tidak pernah makan sesuatu yang haram atau najis.” Suara itu berkata lagi, “Apa yang Allah katakan halal janganlah kamu anggap haram.” Penglihatan itu muncul tiga kali, lalu kain itu langsung terangkat kembali ke langit.
  • 6. Peter was still wondering what all of this meant, when the men sent by Cornelius came and stood at the gate. They had found their way to Simon’s house and were asking if Simon Peter was staying there. While Peter was still thinking about the vision, the Holy Spirit said to him, “Some men are here looking for you. Hurry down and go with them. Don’t worry, I sent them.” The next morning, Peter left with the men who had come from Cornelius and arrived in Caesarea where Cornelius was waiting for them. He had also invited his relatives and close friends. Waktu Petrus masih memikirkan arti penglihatan itu, Roh Kudus berkata kepadanya, “Dengar Petrus! Ada tiga orang sedang mencarimu. Berdirilah dan turunlah ke bawah. Jangan ragu-ragu untuk pergi bersama mereka, karena Akulah yang mengutus mereka kepadamu.” Besoknya, sesudah bersiap-siap, Petrus berangkat bersama mereka. Beberapa saudara seiman dari Yope juga ikut. Kornelius sudah menunggu mereka dan sudah mengumpulkan seluruh keluarga dan sahabat-sahabatnya di rumahnya.
  • 7. Peter said to them, “You know that we Jews are not allowed to have anything to do with other people. But God has shown me that he doesn’t think anyone is unclean or unfit. God is pleased with everyone who worships him and does right, no matter what nation they come from.” Petrus melihat banyak orang sudah berkumpul di situ. Kata Petrus kepada mereka, “Kalian sudah tahu bahwa kami orang Yahudi dilarang bergaul atau mengunjungi orang yang bukan Yahudi seperti kalian. Namun, Allah sudah menunjukkan kepada saya bahwa saya tidak boleh lagi menganggap siapa pun sebagai orang yang ditolak Allah. Karena dari bangsa mana pun, orang-orang yang menghormati Dia dan melakukan yang benar diterima oleh-Nya."
  • 8. www.freekidstories.org Image Credits: Pages 1-3: Didier Martin, www.mylittlehouse.org Pages 4-7: Copyright © TFI. Used by permission Text from the Bible