SlideShare a Scribd company logo
1 of 17
NAMA    : YUDHO W.J.P
KELAS   : XII IA4
NO      : 32
INTERNET

   A. Pengenalan internet
   PENGERTIAN INTERNET
   Internet (Interconnected Network) merupakan jaringan global
    yang menghubungkan komputer yang satu dengan lainnya
    diseluruh dunia. Dengan Internet, komputer dapat saling
    terhubung untuk berkomunikasi, berbagi dan memperoleh
    informasi. Dengan begitu maraknya informasi dan kegiatan di
    Internet, menjadikan Internet seakan-akan sebagai dunia
    tersendiri yang tanpa batas. Dunia didalam Internet disebut juga
    dengan dunia maya (cyberspace). internet (dengan huruf “i”
    bukan kapital) sebenarnya adalah suatu sistem global jaringan
    komputer yang saling terhubung menggunakan standar internet
    protokol (TCP/IP). Rangkaian internet yang terbesar disebut
    Internet (dengan huruf “i” kapital). Jadi internet adalah sebuah
    sistem dan Internet merupakan nama dari salah satu sistem
    terbesarnya.
ASAL MULA INTERNET
   Inernet pertama kali tumbuh di negara amerika serikat
    terutama dari lembaga penelitian angkatan bersenjata
    amerika serikat. Internet merupakan jaringan komputer
    yang dibentuk oleh departemen pertahanan amerika
    serikat pada tahun 1969, melalui proyek ARPA yang
    disebut dengan ARPAnet(advanced research project
    agency network), dimana mereka mendemonstrasikan
    hardware dan software komputer yang berbasis UNIX,
    sehingga bisa melakukan komunikasi jarak yang tidak
    terhingga melalui saluran telepon. Berbeda dengan
    amerika serikat , internet di indonesia lebih banyak
    tumbuh dari kegiatan masyarakat dan pemuda yang
    menyukai dunia komputer dan terutama bergerak di dunia
    pendidikan.
ISTILAH DALAM INTERNET
   A. Word wide web (www) merupakan kumpulan web server
    dari seluruh dunia yang berfungsi menyediakan data dan
    informasi untuk digunakan bersama.
   B. Website merupakan tempat penyimpanan data dan
    informasi dengan berdasarkan topik tertentu.
   C. Web page merupakan sebuah halaman khusus dari situs
    web tertentu.
   D. Homepage merupakan sebuah sampul halaman yang
    berisi daftar isi atau menu dari sebuah situs web.
   E. Bowser merupakan program aplikasi yang digunakan
    untuk memudahkan pengguna melakukan navigasi
    berbagai data dan inforamasi menggunakan www.
MANFAAT DARI PENGGUNAAN INTERNET
 1. media untuk mendapatkan informasi
  secara cepat dan murah.
 2. media untuk melakukan promosi dan
  penawaran bagi perusahaan untuk
  memperkenalkan produksinya.
 3. media komunikasi seperti e – mail,
  chatting, mailing list dll.
 4. media untuk membantu dalam kegiatan
  bisnis, pendidikan, maupun sistem
   Informasi dalam Internet umumnya disebarkan melalui suatu
    halaman website yang dibuat dengan format bahasa
    pemrograman HTML (Hypertext Markup Languange). Untuk
    dapat menampilkan halaman website diperlukan suatu
    perangkat lunak aplikasi yang disebut dengan browser.
    Mozilla Firefox, Opera, Google Chrome, Safari dan Internet
    Explorer merupakan contoh dari browser. Halaman utama
    suatu website disebut dengan homepage. Dari halaman
    utama kita dapat membuka berbagai macam informasi
    melalui tombol yang disebut dengan link. Link dapat
    menghubungkan kita dengan halaman atau website lainnya,
    sehingga informasi yang dapat kita peroleh menjadi kaya.
    Layanan berupa situs yang digunakan dalam memudahkan
    pencarian informasi disebut dengan Web Search Engine.
    Contoh dari web search engine adalah Google, Yahoo, dan
    Bing. Dengan web search engine kita cukup menuliskan kata
    kunci dari informasi yang akan kita cari, dan dalam hitungan
    detik informasi tersebut dapat ditemukan. Misalnya dalam
    mencari informasi tentang artis favorit, kita tinggal mengetik
    nama artis tersebut sebagai kata kunci di web search engine.
   Melalui internet kita juga bisa melakukan aktivitas untuk
    mrnjelajahi berbagai macam fasilitas layanan dan
    berbagai jenis kegiatan yang ada pada web tersebut.
    Kegiatan ini biasa disebut surfing.
   Berbagai macam aktivitas surfing yang bisa kita lakukan
    adalah :
   A. Mencari layanan informasi” penting yang menyangkut
    kepentingan pribadi.
   B. Melakukan kegiatan belanja di internet.
   C. Mendownload program dan aplikasi secara gratis.
   D. Menambil dan menyimpan informasi yang di butuhkan
    dll.
LAYANAN ATAU FASILITAS YANG TERDAPAT
DALAM INTERNET
   Informasi yang berada di Internet begitu luar biasa
    melimpah dan beragam. Dari mulai tulisan, program
    komputer, database, gambar, musik, video, film dan lain
    sebagainya dapat kita temukan di Internet. Layanan yang
    ada di Internet diantaranya:
   E-mail (Elektronik Mail) merupakan fasilitas Internet untuk
    mengirim dan menerima surat yang ditansmisikan secara
    elektronik. Dengan e-mail kita dapat mengirim surat
    nyaris tanpa biaya dan sampai ketujuan dalam hitungan
    detik, tanpa dibatasi oleh jauhnya jarak yang harus
    ditempuh. Selain itu, kelebihan e-mail dibandingkan surat
    biasa selain dapat mengirimkan pesan berupa tulisan
    (teks) adalah dapat pula mengirim sisipan pesan
    (Attachment) berupa file suara, video, gambar dan lain
    sebagainya.
   Mailing List, yaitu perkembangan dari e-mail berupa langganan
    berita atau informasi yang dikirim melalui e-mail. Seseorang yang
    sudah mempunyai e-mail dapat berlangganan berita atau
    informasi dari suatu topik tertentu. Untuk keperluan ini maka
    penerima e-mail perlu mendaftarkan ke penyedia yang akan
    menyebarkan berita tersebut supaya alamat e-mailnya tercatat di
    daftar yang akan dikirimi berita.
   News Group atau Network News atau BBS (Bulletin Board
    Service), yakni aplikasi Internet berupa Electronic Bulletin Board
    atau fasilitas yang memungkinkan kita tergabung bersama grup
    dan saling berdiskusi sesuai topik-topik tertentu.
   File Transfer Protocol (FTP), layanan ini memungkinkan
    pengguna Internet untuk melakukan upload (menyimpan/unggah)
    atau kegiatan mentransfer file dari satu komputer server web dan
    download (mengambil/unduh) atau kegiatan mengambil file dari
    server web dan atau mentransfer file dari komputer ke komputer
    lain.
   Remote login yaitu Telnet, adalah fasilitas untuk mengakses
    komputer lain dari jarak jauh. Dengan fasilitas ini, misalnya kita
    yang berada di kota Jakarta dapat mengendalikan komputer yang
    berada di kota Bandung.
   Information Browsing yaitu Gopher, adalah fasilitas untuk
    menemukan informasi di Internet dalam bentuk menu-menu
    berupa teks. Kelemahan gopher hanya dapat menampilkan
    menu-menu sebatas dalam bentuk tulisan.
   Advanced Browsing yaitu WWW (World Wide Web), yaitu
    kumpulan dokumen yang tersimpan di server web dalam bentuk
    HTML. Pengguna dengan mudah dapat menemukan informasi di
    Internet tidak hanya dalam bentuk tulisan, melainkan grafis, suara
    dan video yang saling terkait menggunakan link sehingga disebut
    hypermedia.
   Automatic Title Search, yaitu Archie dan Veronica, adalah fasilitas
    pencarian informasi di Internet dengan mengetikan tittle (judul)
    topik.
   Automatic Content Search, yaitu WAIS (Wide Area Information
    System), adalah fasilitas pencarian informasi otomatis dengan
    meneliti isi dokumen yang ditemukan.
   Layanan Komunikasi dua arah, yaitu chat: dapat mengirim dan
    menerima pesan berupa teks, komunikasi audio: dapat mengirim
    dan menerima pesan berupa suara , video call: dapat mengirim
    dan menerima pesan berupa gambar dan suara secara realtime
    dan teleconference: komunikasi dua arah secara multimedia
    sehingga memungkinkan kita seolah-olah melakukan suatu
    pertemuan atau rapat langsung dalam sebuah ruangan tanpa
 B. Perangkat keras untuk mengakses
  internet
 1. Komputer


 Komputer merupakan komponen utama
  untuk dapat mengkases internet (sudah tau
  khan?? ). Spesifikasi komputer yang
  digunakan dalam koneksi internet sangat
  mentukan cepat atau lambatnya kinerja
  akses internet. semakin tinggi spesifikasi
  sebuah komputer, semakin cepat kinerja
  akses internet, begitu pula sebaliknya.
 Spesifikasi minimal sebuah komputer dalam
  akses internet anatra lain sebagi berikut:
         Processor,merupakan otak dari komputer untuk
    menjalankan aplikasi-aplikasi dalam komputer.
    Processor minimal pentium III 500Mhz.

           RAM (Random Access Memory) berfungsi
    sebagai media penyimpanan sementara. RAM minimal
    64MB

          Harddisk digunakan untuk media penyimpanan
    data secara magnetik. Harddisk minimal 10GB

           VGA card,merupakan perangkat keras untuk
    menampilakan gambar pada layar monitor. VGA card
    minimal 4MB


             Monitor, merupajan perangkat output untuk
    menampilkan proses kerja dari komputer.
   2. Modem
   Modem berasal dari singkatan MOdulator
    DEModulator. Modulator merupakan bagian yang
    mengubah sinyal informasi kedalam sinyal pembawa
    (Carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan
    Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal
    informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal
    pembawa (carrier) yang diterima sehingga informasi
    tersebut dapat diterima dengan baik. Modem
    merupakan penggabungan kedua-duanya, artinya
    modem adalah alat komunikasi dua arah.
   Secara singkatnya, modem merupakan alat untuk
    mengubah sinyal digital komputre menjadi sinyal
    analog dan sebaliknya. Komputer yang melakukan
    koneksi dengan internet dihubungkan dengan saluran
    telpon melalui modem. Berdasarkan fungsinya
    modem dibagi menjai tiga jenis. Antara lain:
   1. Modem Dial Up
   Modem dial Up biasa digunakan oleh Personal Computer (PC) yang langsung dihubungkan
    melalui saluran telpin. Jenis modem dial up ada dua macam yaitu:
   1) Modem Internat
   Merupakan modem yang dipasang dalam komputer terutama pada slot ekspansi yang tersedia
    dalam mainboard komputer. Rata-rata kecepatan modem internal untuk melakukan download
    adalah 56 Kbps.
   Adapun keuntungan penggunakan modem internal sebagi berikut.
   a) Lebih hemat tempat dan harga lebih ekonomis
   b) Tidak membutuhkan adaptor sehingga terkesan lebih ringkas tanpa ada banyak kabel.
   Sedangkan kelemahan modem internal sebagai berikut.
   a) Modem ini tidak memerlukan lampu indikator sehingga sulit untuk memantau status modem
   b) Modem ini tidak menggunakan sumber tegangan sendiri sehingga membutuhkan daya dari
    power supply. Hal ini mengakibatkan suhu dalam kotak CPU bertambah panas.
   2) Modem Eksternal



   Modem eksternal merupakan modem yang letaknya diluar CPU komputer. Modem ekternal
    dihubungkan ke komputer melalui port com atau USB. Pemasangan modem ini adalah dengan
    cara menghubungkan modem ke power dan menghubungkannya lagi ke adaptor lalu
    disambungkan kembali ke listrik.
   Keuntungan modem eksternal:
   a) Portabilitas yang cukup baik sehingga bisa pindah-pindah untuk digunakan pada komputer
    lain
   b) dilengkapi lampu indikator sehingga mudah untuk memantau status dari modem.
   Kelemahan dari modem eksternal.
   a) harga lebih mahal dari pada modem internal
   b) membutuhkan tempat atau lokasi tersendiri untuk menaruh modem tersebut.
   2. Modem Kabel
   Modem Kabel

   (Cable Modem), adalah perangkat keras yang menyambungkan PC
    dengan sambungan TV kabel. Jaringan TV kabel ini dapat dipakai untuk
    koneksi ke internet dengan kecepatan lebih tinggi dibandingkan dengan
    modem dialup atau modem ADSL, kecepatan modem kabel maksimum
    27Mbps downstream (kecepatan download ke pengguna) dan 2,5Mbps
    upstream (kecepatan upload dari pengguna). Sebelum dapat terkoneksi
    dengan internet, maka pengguna diharuskan untuk melakukan
    pendaftaran kepada penyedia jasa TV kabel dan ISP (internet Service
    Provider).
    Modem ADSL (asymmetric Digital Subscriber line)


   ADSL atau Asymmetric Digital Subscriber Line adalah salah satu bentuk
    dari teknologi DSL. Ciri khas ADSL adalah sifatnya yang asimetrik, yaitu
    bahwa data ditransferkan dalam kecepatan yang berbeda dari satu sisi
    ke sisi yang lain. Ide utama teknologi ADSL adalh untuk memecah sinyal
    line telpon menjadi dua bagian untuk suara dan data. Hal ini
    memungkinkan pengguna untuk melakuakn atau meneima panggilan
    telpon dan melakukan koneksi internet secara simultan tanpa sa
 3. Saluran Telpon
   Saluran telpon juga merupakan perangkat keras yang
    penting dan diperlukan untuk menghubungkan komputer
    dengan internet. Penggunaan sauran telpon ini juga diikuti
    dengan penggunan modem dial up. Selain saluran telpon,
    untuk melakukan akses internet juga bisa dilakukan dengan
    menggunakan TV kabel. Untuk bisa mengakses internet
    menggunakan jaringan TV kabel maka modem yang dipakai
    adalah modem kabel.

PERANGKAT PENDUKUNG AKSES INTERNET
PADA JARINGAN
   1. Hub/Switch
   Hub merupakan perangkat keras yang digunakan untuk menggabungkan beberapa computer.
    Hub menjadi saluran koneksi sentral untuk semua computer dalam jaringan. Hub dibedakan
    menjadi dua yaitu, active hub merupkan sebuah repeater elektrik yang dilenggkapi dengan 8
    konektor yang berfungsi untuk membentuk sinyal digital yang dikirim dan menyesuaikan
    impedensinya untuk memelihara data sepanjang jalur yang dilaluinya, yang kedua adalah
    passive hub merupakan sebuah repeater elektrik yang memiliki 4 konektor yang berfungsi
    untuk menerima sinyal pada salah satu konektor dan meneruskannya pada tiga konektor lain.
   2. Repeater
   Repeater merupakan perangkat yang digunakan untuk menerima sinyal dan memancarkan
    kembali sinyal tersebut dengan kekuatan yang sama dengan sinyal asli, singkatnya repeater
    berfungsi untuk menguatkan sinyal agar sinyal dikirim sama dengan sinyal aslinya.
   3. Brige
   Berige merupakan perangkat lunak menghubungkan dua buah jaringan secara fisik yang
    menggunakan protocol sama/sejenis. Dengan bridge sebuah paket data mampu dikirim dari
    satu LAN ke LAN lain.
   4. Router
   Router merupakan perangkat yang berfungsi hamper sama dengan bridge. Namun perangkat ini
    punya keunggulan selain untuk menghubungkan dua buah LAN dengan tipe sama, router juga
    bisa untuk menghubungkjan dua buah LAN dengan tipe berbeda.

More Related Content

What's hot (13)

Panduan internet
Panduan internetPanduan internet
Panduan internet
 
Fasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internetFasilitas yang didapat di internet
Fasilitas yang didapat di internet
 
Tik pemetaan
Tik pemetaanTik pemetaan
Tik pemetaan
 
Tik pemetaan
Tik pemetaanTik pemetaan
Tik pemetaan
 
Ms.Power Point 2007 Bab 5 Kelas IX
Ms.Power Point 2007 Bab 5 Kelas IXMs.Power Point 2007 Bab 5 Kelas IX
Ms.Power Point 2007 Bab 5 Kelas IX
 
Tugas tik internet
Tugas tik internetTugas tik internet
Tugas tik internet
 
Tugas tik
Tugas tikTugas tik
Tugas tik
 
PPT NISA
PPT NISAPPT NISA
PPT NISA
 
Istilah istilah dalam internet (tik)
Istilah istilah dalam internet (tik)Istilah istilah dalam internet (tik)
Istilah istilah dalam internet (tik)
 
@Luviana n96
@Luviana n96@Luviana n96
@Luviana n96
 
Pti kelompok 3 Dasar Dasar Internet
Pti kelompok 3 Dasar Dasar InternetPti kelompok 3 Dasar Dasar Internet
Pti kelompok 3 Dasar Dasar Internet
 
Teknologi informai dan komunikasi pw
Teknologi informai dan komunikasi pwTeknologi informai dan komunikasi pw
Teknologi informai dan komunikasi pw
 
Internet dan www
Internet dan wwwInternet dan www
Internet dan www
 

Viewers also liked (7)

Odometer
OdometerOdometer
Odometer
 
Hadoop for sys_admin
Hadoop for sys_adminHadoop for sys_admin
Hadoop for sys_admin
 
Fast cycle board matrix
Fast cycle board matrixFast cycle board matrix
Fast cycle board matrix
 
Pekka
PekkaPekka
Pekka
 
Intellij idea for php
Intellij idea for phpIntellij idea for php
Intellij idea for php
 
Антропонимика
АнтропонимикаАнтропонимика
Антропонимика
 
навстречу олимпиаде в сочи
навстречу олимпиаде в сочинавстречу олимпиаде в сочи
навстречу олимпиаде в сочи
 

Similar to internet

Similar to internet (20)

Tik pemetaan
Tik pemetaanTik pemetaan
Tik pemetaan
 
power point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringanpower point internet dan sistem jaringan
power point internet dan sistem jaringan
 
tugas tik ke-2
tugas tik ke-2tugas tik ke-2
tugas tik ke-2
 
Rofiq work 2014
Rofiq work 2014Rofiq work 2014
Rofiq work 2014
 
Rofiq work 2014
Rofiq work 2014Rofiq work 2014
Rofiq work 2014
 
Ms Power Point 2007 Bab 5 - 6
Ms Power Point 2007 Bab 5 - 6Ms Power Point 2007 Bab 5 - 6
Ms Power Point 2007 Bab 5 - 6
 
Ms. Power Point 2007 Bab V Kelas IX
Ms. Power Point 2007 Bab V Kelas IXMs. Power Point 2007 Bab V Kelas IX
Ms. Power Point 2007 Bab V Kelas IX
 
Dasar Internet untuk komunikasi Data - SMK Training
Dasar Internet untuk komunikasi Data - SMK TrainingDasar Internet untuk komunikasi Data - SMK Training
Dasar Internet untuk komunikasi Data - SMK Training
 
Internet tmk-kdpm-ipg
Internet tmk-kdpm-ipgInternet tmk-kdpm-ipg
Internet tmk-kdpm-ipg
 
Teknologi informai dan komunikasi pw
Teknologi informai dan komunikasi pwTeknologi informai dan komunikasi pw
Teknologi informai dan komunikasi pw
 
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAILTUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
TUTORIAL INTERNET DAN EMAIL
 
Tutorial Internet
Tutorial InternetTutorial Internet
Tutorial Internet
 
Internet
InternetInternet
Internet
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
Tutorial html
Tutorial htmlTutorial html
Tutorial html
 
All about internet
All about internetAll about internet
All about internet
 
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mailTUTORIAL INTERNET DAN E-mail
TUTORIAL INTERNET DAN E-mail
 
Tutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiLTutorial internet dan emaiL
Tutorial internet dan emaiL
 
Rangkuman tik semester 1 (2)
Rangkuman tik semester 1 (2)Rangkuman tik semester 1 (2)
Rangkuman tik semester 1 (2)
 

internet

  • 1. NAMA : YUDHO W.J.P KELAS : XII IA4 NO : 32
  • 2. INTERNET  A. Pengenalan internet  PENGERTIAN INTERNET  Internet (Interconnected Network) merupakan jaringan global yang menghubungkan komputer yang satu dengan lainnya diseluruh dunia. Dengan Internet, komputer dapat saling terhubung untuk berkomunikasi, berbagi dan memperoleh informasi. Dengan begitu maraknya informasi dan kegiatan di Internet, menjadikan Internet seakan-akan sebagai dunia tersendiri yang tanpa batas. Dunia didalam Internet disebut juga dengan dunia maya (cyberspace). internet (dengan huruf “i” bukan kapital) sebenarnya adalah suatu sistem global jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar internet protokol (TCP/IP). Rangkaian internet yang terbesar disebut Internet (dengan huruf “i” kapital). Jadi internet adalah sebuah sistem dan Internet merupakan nama dari salah satu sistem terbesarnya.
  • 3. ASAL MULA INTERNET  Inernet pertama kali tumbuh di negara amerika serikat terutama dari lembaga penelitian angkatan bersenjata amerika serikat. Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh departemen pertahanan amerika serikat pada tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut dengan ARPAnet(advanced research project agency network), dimana mereka mendemonstrasikan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, sehingga bisa melakukan komunikasi jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Berbeda dengan amerika serikat , internet di indonesia lebih banyak tumbuh dari kegiatan masyarakat dan pemuda yang menyukai dunia komputer dan terutama bergerak di dunia pendidikan.
  • 4. ISTILAH DALAM INTERNET  A. Word wide web (www) merupakan kumpulan web server dari seluruh dunia yang berfungsi menyediakan data dan informasi untuk digunakan bersama.  B. Website merupakan tempat penyimpanan data dan informasi dengan berdasarkan topik tertentu.  C. Web page merupakan sebuah halaman khusus dari situs web tertentu.  D. Homepage merupakan sebuah sampul halaman yang berisi daftar isi atau menu dari sebuah situs web.  E. Bowser merupakan program aplikasi yang digunakan untuk memudahkan pengguna melakukan navigasi berbagai data dan inforamasi menggunakan www.
  • 5. MANFAAT DARI PENGGUNAAN INTERNET  1. media untuk mendapatkan informasi secara cepat dan murah.  2. media untuk melakukan promosi dan penawaran bagi perusahaan untuk memperkenalkan produksinya.  3. media komunikasi seperti e – mail, chatting, mailing list dll.  4. media untuk membantu dalam kegiatan bisnis, pendidikan, maupun sistem
  • 6. Informasi dalam Internet umumnya disebarkan melalui suatu halaman website yang dibuat dengan format bahasa pemrograman HTML (Hypertext Markup Languange). Untuk dapat menampilkan halaman website diperlukan suatu perangkat lunak aplikasi yang disebut dengan browser. Mozilla Firefox, Opera, Google Chrome, Safari dan Internet Explorer merupakan contoh dari browser. Halaman utama suatu website disebut dengan homepage. Dari halaman utama kita dapat membuka berbagai macam informasi melalui tombol yang disebut dengan link. Link dapat menghubungkan kita dengan halaman atau website lainnya, sehingga informasi yang dapat kita peroleh menjadi kaya. Layanan berupa situs yang digunakan dalam memudahkan pencarian informasi disebut dengan Web Search Engine. Contoh dari web search engine adalah Google, Yahoo, dan Bing. Dengan web search engine kita cukup menuliskan kata kunci dari informasi yang akan kita cari, dan dalam hitungan detik informasi tersebut dapat ditemukan. Misalnya dalam mencari informasi tentang artis favorit, kita tinggal mengetik nama artis tersebut sebagai kata kunci di web search engine.
  • 7. Melalui internet kita juga bisa melakukan aktivitas untuk mrnjelajahi berbagai macam fasilitas layanan dan berbagai jenis kegiatan yang ada pada web tersebut. Kegiatan ini biasa disebut surfing.  Berbagai macam aktivitas surfing yang bisa kita lakukan adalah :  A. Mencari layanan informasi” penting yang menyangkut kepentingan pribadi.  B. Melakukan kegiatan belanja di internet.  C. Mendownload program dan aplikasi secara gratis.  D. Menambil dan menyimpan informasi yang di butuhkan dll.
  • 8. LAYANAN ATAU FASILITAS YANG TERDAPAT DALAM INTERNET  Informasi yang berada di Internet begitu luar biasa melimpah dan beragam. Dari mulai tulisan, program komputer, database, gambar, musik, video, film dan lain sebagainya dapat kita temukan di Internet. Layanan yang ada di Internet diantaranya:  E-mail (Elektronik Mail) merupakan fasilitas Internet untuk mengirim dan menerima surat yang ditansmisikan secara elektronik. Dengan e-mail kita dapat mengirim surat nyaris tanpa biaya dan sampai ketujuan dalam hitungan detik, tanpa dibatasi oleh jauhnya jarak yang harus ditempuh. Selain itu, kelebihan e-mail dibandingkan surat biasa selain dapat mengirimkan pesan berupa tulisan (teks) adalah dapat pula mengirim sisipan pesan (Attachment) berupa file suara, video, gambar dan lain sebagainya.
  • 9. Mailing List, yaitu perkembangan dari e-mail berupa langganan berita atau informasi yang dikirim melalui e-mail. Seseorang yang sudah mempunyai e-mail dapat berlangganan berita atau informasi dari suatu topik tertentu. Untuk keperluan ini maka penerima e-mail perlu mendaftarkan ke penyedia yang akan menyebarkan berita tersebut supaya alamat e-mailnya tercatat di daftar yang akan dikirimi berita.  News Group atau Network News atau BBS (Bulletin Board Service), yakni aplikasi Internet berupa Electronic Bulletin Board atau fasilitas yang memungkinkan kita tergabung bersama grup dan saling berdiskusi sesuai topik-topik tertentu.  File Transfer Protocol (FTP), layanan ini memungkinkan pengguna Internet untuk melakukan upload (menyimpan/unggah) atau kegiatan mentransfer file dari satu komputer server web dan download (mengambil/unduh) atau kegiatan mengambil file dari server web dan atau mentransfer file dari komputer ke komputer lain.  Remote login yaitu Telnet, adalah fasilitas untuk mengakses komputer lain dari jarak jauh. Dengan fasilitas ini, misalnya kita yang berada di kota Jakarta dapat mengendalikan komputer yang berada di kota Bandung.
  • 10. Information Browsing yaitu Gopher, adalah fasilitas untuk menemukan informasi di Internet dalam bentuk menu-menu berupa teks. Kelemahan gopher hanya dapat menampilkan menu-menu sebatas dalam bentuk tulisan.  Advanced Browsing yaitu WWW (World Wide Web), yaitu kumpulan dokumen yang tersimpan di server web dalam bentuk HTML. Pengguna dengan mudah dapat menemukan informasi di Internet tidak hanya dalam bentuk tulisan, melainkan grafis, suara dan video yang saling terkait menggunakan link sehingga disebut hypermedia.  Automatic Title Search, yaitu Archie dan Veronica, adalah fasilitas pencarian informasi di Internet dengan mengetikan tittle (judul) topik.  Automatic Content Search, yaitu WAIS (Wide Area Information System), adalah fasilitas pencarian informasi otomatis dengan meneliti isi dokumen yang ditemukan.  Layanan Komunikasi dua arah, yaitu chat: dapat mengirim dan menerima pesan berupa teks, komunikasi audio: dapat mengirim dan menerima pesan berupa suara , video call: dapat mengirim dan menerima pesan berupa gambar dan suara secara realtime dan teleconference: komunikasi dua arah secara multimedia sehingga memungkinkan kita seolah-olah melakukan suatu pertemuan atau rapat langsung dalam sebuah ruangan tanpa
  • 11.  B. Perangkat keras untuk mengakses internet  1. Komputer  Komputer merupakan komponen utama untuk dapat mengkases internet (sudah tau khan?? ). Spesifikasi komputer yang digunakan dalam koneksi internet sangat mentukan cepat atau lambatnya kinerja akses internet. semakin tinggi spesifikasi sebuah komputer, semakin cepat kinerja akses internet, begitu pula sebaliknya.  Spesifikasi minimal sebuah komputer dalam akses internet anatra lain sebagi berikut:
  • 12. Processor,merupakan otak dari komputer untuk menjalankan aplikasi-aplikasi dalam komputer. Processor minimal pentium III 500Mhz.  RAM (Random Access Memory) berfungsi sebagai media penyimpanan sementara. RAM minimal 64MB   Harddisk digunakan untuk media penyimpanan data secara magnetik. Harddisk minimal 10GB  VGA card,merupakan perangkat keras untuk menampilakan gambar pada layar monitor. VGA card minimal 4MB    Monitor, merupajan perangkat output untuk menampilkan proses kerja dari komputer.
  • 13. 2. Modem  Modem berasal dari singkatan MOdulator DEModulator. Modulator merupakan bagian yang mengubah sinyal informasi kedalam sinyal pembawa (Carrier) dan siap untuk dikirimkan, sedangkan Demodulator adalah bagian yang memisahkan sinyal informasi (yang berisi data atau pesan) dari sinyal pembawa (carrier) yang diterima sehingga informasi tersebut dapat diterima dengan baik. Modem merupakan penggabungan kedua-duanya, artinya modem adalah alat komunikasi dua arah.  Secara singkatnya, modem merupakan alat untuk mengubah sinyal digital komputre menjadi sinyal analog dan sebaliknya. Komputer yang melakukan koneksi dengan internet dihubungkan dengan saluran telpon melalui modem. Berdasarkan fungsinya modem dibagi menjai tiga jenis. Antara lain:
  • 14. 1. Modem Dial Up  Modem dial Up biasa digunakan oleh Personal Computer (PC) yang langsung dihubungkan melalui saluran telpin. Jenis modem dial up ada dua macam yaitu:  1) Modem Internat  Merupakan modem yang dipasang dalam komputer terutama pada slot ekspansi yang tersedia dalam mainboard komputer. Rata-rata kecepatan modem internal untuk melakukan download adalah 56 Kbps.  Adapun keuntungan penggunakan modem internal sebagi berikut.  a) Lebih hemat tempat dan harga lebih ekonomis  b) Tidak membutuhkan adaptor sehingga terkesan lebih ringkas tanpa ada banyak kabel.  Sedangkan kelemahan modem internal sebagai berikut.  a) Modem ini tidak memerlukan lampu indikator sehingga sulit untuk memantau status modem  b) Modem ini tidak menggunakan sumber tegangan sendiri sehingga membutuhkan daya dari power supply. Hal ini mengakibatkan suhu dalam kotak CPU bertambah panas.  2) Modem Eksternal  Modem eksternal merupakan modem yang letaknya diluar CPU komputer. Modem ekternal dihubungkan ke komputer melalui port com atau USB. Pemasangan modem ini adalah dengan cara menghubungkan modem ke power dan menghubungkannya lagi ke adaptor lalu disambungkan kembali ke listrik.  Keuntungan modem eksternal:  a) Portabilitas yang cukup baik sehingga bisa pindah-pindah untuk digunakan pada komputer lain  b) dilengkapi lampu indikator sehingga mudah untuk memantau status dari modem.  Kelemahan dari modem eksternal.  a) harga lebih mahal dari pada modem internal  b) membutuhkan tempat atau lokasi tersendiri untuk menaruh modem tersebut.
  • 15. 2. Modem Kabel  Modem Kabel  (Cable Modem), adalah perangkat keras yang menyambungkan PC dengan sambungan TV kabel. Jaringan TV kabel ini dapat dipakai untuk koneksi ke internet dengan kecepatan lebih tinggi dibandingkan dengan modem dialup atau modem ADSL, kecepatan modem kabel maksimum 27Mbps downstream (kecepatan download ke pengguna) dan 2,5Mbps upstream (kecepatan upload dari pengguna). Sebelum dapat terkoneksi dengan internet, maka pengguna diharuskan untuk melakukan pendaftaran kepada penyedia jasa TV kabel dan ISP (internet Service Provider).  Modem ADSL (asymmetric Digital Subscriber line)  ADSL atau Asymmetric Digital Subscriber Line adalah salah satu bentuk dari teknologi DSL. Ciri khas ADSL adalah sifatnya yang asimetrik, yaitu bahwa data ditransferkan dalam kecepatan yang berbeda dari satu sisi ke sisi yang lain. Ide utama teknologi ADSL adalh untuk memecah sinyal line telpon menjadi dua bagian untuk suara dan data. Hal ini memungkinkan pengguna untuk melakuakn atau meneima panggilan telpon dan melakukan koneksi internet secara simultan tanpa sa
  • 16.  3. Saluran Telpon  Saluran telpon juga merupakan perangkat keras yang penting dan diperlukan untuk menghubungkan komputer dengan internet. Penggunaan sauran telpon ini juga diikuti dengan penggunan modem dial up. Selain saluran telpon, untuk melakukan akses internet juga bisa dilakukan dengan menggunakan TV kabel. Untuk bisa mengakses internet menggunakan jaringan TV kabel maka modem yang dipakai adalah modem kabel. 
  • 17. PERANGKAT PENDUKUNG AKSES INTERNET PADA JARINGAN  1. Hub/Switch  Hub merupakan perangkat keras yang digunakan untuk menggabungkan beberapa computer. Hub menjadi saluran koneksi sentral untuk semua computer dalam jaringan. Hub dibedakan menjadi dua yaitu, active hub merupkan sebuah repeater elektrik yang dilenggkapi dengan 8 konektor yang berfungsi untuk membentuk sinyal digital yang dikirim dan menyesuaikan impedensinya untuk memelihara data sepanjang jalur yang dilaluinya, yang kedua adalah passive hub merupakan sebuah repeater elektrik yang memiliki 4 konektor yang berfungsi untuk menerima sinyal pada salah satu konektor dan meneruskannya pada tiga konektor lain.  2. Repeater  Repeater merupakan perangkat yang digunakan untuk menerima sinyal dan memancarkan kembali sinyal tersebut dengan kekuatan yang sama dengan sinyal asli, singkatnya repeater berfungsi untuk menguatkan sinyal agar sinyal dikirim sama dengan sinyal aslinya.  3. Brige  Berige merupakan perangkat lunak menghubungkan dua buah jaringan secara fisik yang menggunakan protocol sama/sejenis. Dengan bridge sebuah paket data mampu dikirim dari satu LAN ke LAN lain.  4. Router  Router merupakan perangkat yang berfungsi hamper sama dengan bridge. Namun perangkat ini punya keunggulan selain untuk menghubungkan dua buah LAN dengan tipe sama, router juga bisa untuk menghubungkjan dua buah LAN dengan tipe berbeda.