SlideShare a Scribd company logo
NIM :1312510124
NAMA :ARIF MUNANDAR
FAKULTAS :TEKNIK INFORMASI
PRODI : SISTEM INFORMASI
 HTML5 adalah sebuah bahasa markah
untuk menstrukturkan dan menampilkan
isi dari World Wide Web, sebuah teknologi
inti dari Internet.HTML5 adalah revisi
kelima dari HTML dan hingga bulan Juni
2011 masih dalam pengembangan.
Meskipun HTML5 telah dikenal luas oleh para
pengembang web sejak lama, HTML5 baru
mencuat pada April 2010 setelah CEO Apple
Inc., Steve Jobs, mengatakan bahwa dengan
pengembangan HTML5, "Adobe Flash sudah
tidak dibutuhkan lagi untuk menyaksikan video
atau menyaksikan konten apapun di web".
Untuk cara menampilkan videonya bisa dilihat
di postingan Menampilkan Video di HTML5.
 HTMLVersi 1.0 Kemampuan yang dimiliki versi 1.0 ini antara lain
heading, paragraph, hypertext, list, serta cetak tebal dan miring
pada teks.Versi ini juga mendukung peletakan image pada
dokumennya tanpa memperbolehkan meletakkan teks
disekelilingnya (wrapping).
 HTMLVersi 2.0 Pada versi ini, penambahan kualitas HTML terletak
pada kemampuannya untuk menampilkan suatu form pada
dokumen. Dengan adanya form ini, maka kita dapat memasukkan
nama, alamat, serta saran/kritik. HTML versi 2.0 ini merupakan
pionir dari adanya homepage interaktif.
 HTMLVersi 3.0 HTML versi 3.0 menambahkan beberapa fasilitas
baru seperti table.Versi ini yang disebut juga sebagai HTML+ tidak
bertahan lama dan segera digantikan HTML versi 3.2.
 HTMLVersi 4.0 HTML versi 4 memuat banyak sekali
perubahan dan revisi dari pendahulunya. Perubahan
ini terjadi di hampir segala perintah-perintah HTML
sepertitable, image, link, text, meta, imagemaps,
form, dan lain- lain.
 HTMLVersi 5 Beberapa kelebihan yang dimiliki oleh
HTML5 adalah: Cleaner code, karena sebagian besar
kode telah termasuk di dalam sintaks html5, maka
kode nampak terlihat lebih sederhana daripada
penggabungan antara html, css dan java script.
Greater consistency, HTML5 telah melakukan banyak
sekali penambahan sintaks yang dibuat dalam struktur
lebih baik dan lebih sederhana daripada sintaks-
sintaks sebelumnya.
 Penulisan doctipe pada HTML5 lebih sederhana. Mungkin inilah
perbedaan paling mencolok dari halaman HTML yang ditulis
menggunakan HTML5 atau tidak. Penulisan Doctype atauDTD pada
HTML5 menjadi lebih sederhana: <!DOCTYPE html>.
 Penulisan type atribut untuk tag <style> dan <script> tidak
diperlukan pada HTML5. Hal ini karena secara default web browser
akan menggunakan text/css untuk tag <style>,
dantext/javascript untuk tag <script>. Sebagai contoh, untuk
menggunakan external CSS, Pada HTML versi sebelumnya kita
menuliskan tag <style> secara
lengkap: <style type=”text/css”>…kode CSS… </style>, namun
dalam HTML5 kita bisa membuatnya lebih
sederhana: <style>…..kode CSS…..</style>
 Penulisan meta tag karakter set (charset) pada HTML5
menjadi lebih sederhana: <meta charset=”utf-8″>,
dibandingkan versi sebelumnya: <meta http-
equiv=”content-type”
content=”text/html;charset=UTF-8″ />.
 Pada HTML5, tag yang berdiri sendiri (void element)
tidak harus ditutup seperti dalamXHTML. Penulisan
tag <br> (break) dapat ditulis
dengan <br> maupun <br />.
 Walaupun tidak dianjurkan, sebuah tag pada HTML5
boleh ditulis tanpa tag awal atau tanpa tag akhir.
Sebagai contoh, kita tidak perlu menutup
tag <p> dengan tag </p>.
 Three Dreams of Black
menggunakan HTML5 untuk
mempromosikan Danger Mouse
dan album Daniele Luppi di
Roma. Situs ini menciptakan
sebuah dunia interaktif 3D
menggunakan WebGL mana
semua benda dalam video
bereaksi dengan baik musik dan
input pengguna. Situs ini akan
membuat Anda merasa seolah-
olah Anda telah
BERPENGALAMAN lagu dan
tidak hanya mendengarkannya.
 Lost Worlds Fair
Situs Fair Lost World ini
dikembangkan untuk
menampilkan kemampuan HTML5
yang melekat dalam IE9 dengan
membuat poster interaktif yang
membawa pengguna dalam
perjalanan menuju tiga Lokal
dongeng. Dengan menggunakan
mouse anda untuk scroll ke
bawah setiap pengunjung poster
yang diizinkan untuk mengungkap
misteri lebih lanjut tersembunyi di
setiap lokasi.
 This Shell
Website ini Shell adalah percobaan
HTML5 diciptakan oleh Studios
kerja keras yang mempromosikan
album baru Gamit itu "Parts"
dengan cara lebih menyenangkan
dan bermanfaat. Situs ini
menyajikan penggemar dengan
teka-teki video yang jika
diselesaikan, sebelum musik
berakhir, memungkinkan mereka
akses ke free mp3 download lagu.
Websocket
Adalah Teknologi yang menyediakan kanal komunikasi bi-
directional, full-duplexmelalui socketTransmission Control Protocol
(TCP), dan dirancang untuk diimplementasikan di web browser
serta web server, dan tidak terlepas HTML5 Web Socket dapat
mengurangi secara signifikan gangguan pada lalu lintas jaringan.
HTML5 Web Socket juga dapat diimplementasikan dengan proxy
dan firewall,memungkinkan streaming untuk berjalan di koneksi
apapun., dan dengan kemampuan untuk melayanani komunikasi
upstream dan downstream dengan satu koneksi, aplikasi yang
menggunakan HTML5 Web Socket dapat mengurangi beban pada
server yang berimplikasi dengan kemampuan server untuk
melayani lebih banyak lagi koneksi konkuren. kemungkinan untuk
dimanfaatkan oleh aplikasi native client-server.
• NodeJS (framework Javascript yang mengimplementasikan multiple WebSocket
Servers)
• jWebSocket (Java)
• web socket Ruby (Ruby)
• Socket IO-Node (NodeJS)
• WebSocket-Node (Pure JS client & server implementation of the lastest
draft-10)
• Kaazing WebSocket Gateway (Java-based WebSocket Gateway)
• mod_pyWebSocket (Python-based extension for the Apache HTTP
Server)
• Netty (Java network framework which includes WebSocket support)
• wsproxy (WebSockets to generic TCP socket proxy)
• websocket (Python)
• websockify (Python, C, Node.js)
• txWebSocket (Python/Twisted, hixie-76 handshake)
• [plack socketio middleware] (Perl Rack/WSGI-like middleware)

More Related Content

What's hot

Tugas 8 rekayasa web
Tugas 8   rekayasa webTugas 8   rekayasa web
Tugas 8 rekayasa web
Mohammad Arief
 
Tugas 8 - Rekayasa Web
Tugas 8 - Rekayasa WebTugas 8 - Rekayasa Web
Tugas 8 - Rekayasa Web
arisjunedi
 
Html 5
Html 5Html 5
Html5 ppt
Html5 pptHtml5 ppt
Html5 ppt
044249
 
Ppt html5
Ppt html5Ppt html5
Ppt html5
rizki pradana
 
Tugas 8 rekayasa web
Tugas 8 rekayasa webTugas 8 rekayasa web
Tugas 8 rekayasa web
Ummi khairani
 
Tugas 8 rekayasa web (individu)
Tugas 8 rekayasa web (individu)Tugas 8 rekayasa web (individu)
Tugas 8 rekayasa web (individu)
faisalawai
 
PPT HTML5
PPT HTML5PPT HTML5
PPT HTML5
utia yahya
 
Tugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa webTugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa web
Gilbert Abednego
 
Asas cakephp-mvc
Asas cakephp-mvcAsas cakephp-mvc
Asas cakephp-mvc
kriptonium
 
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
sapatati
 
pemrograman internet
pemrograman internetpemrograman internet
pemrograman internet
mafailmi
 
Ppt html5
Ppt html5Ppt html5
Ppt html5
mutianb
 
Pengenalan html5
Pengenalan html5Pengenalan html5
Pengenalan html5
datarole. PT
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
utia yahya
 
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020Ppt html5 rully_amrizal_1102412020
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020mutia902
 

What's hot (18)

Tugas 8 rekayasa web
Tugas 8   rekayasa webTugas 8   rekayasa web
Tugas 8 rekayasa web
 
Tugas 8 - Rekayasa Web
Tugas 8 - Rekayasa WebTugas 8 - Rekayasa Web
Tugas 8 - Rekayasa Web
 
Html 5
Html 5Html 5
Html 5
 
Html5 ppt
Html5 pptHtml5 ppt
Html5 ppt
 
Ppt html5
Ppt html5Ppt html5
Ppt html5
 
Tugas 8 rekayasa web
Tugas 8 rekayasa webTugas 8 rekayasa web
Tugas 8 rekayasa web
 
Tugas 8 rekayasa web (individu)
Tugas 8 rekayasa web (individu)Tugas 8 rekayasa web (individu)
Tugas 8 rekayasa web (individu)
 
PPT HTML5
PPT HTML5PPT HTML5
PPT HTML5
 
Html5
Html5 Html5
Html5
 
Tugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa webTugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa web
 
Asas cakephp-mvc
Asas cakephp-mvcAsas cakephp-mvc
Asas cakephp-mvc
 
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316Tugas 8 Rekayasa Web 0316
Tugas 8 Rekayasa Web 0316
 
pemrograman internet
pemrograman internetpemrograman internet
pemrograman internet
 
Ppt html5
Ppt html5Ppt html5
Ppt html5
 
Pengenalan html5
Pengenalan html5Pengenalan html5
Pengenalan html5
 
Tugas ii . suhena
Tugas ii . suhenaTugas ii . suhena
Tugas ii . suhena
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020Ppt html5 rully_amrizal_1102412020
Ppt html5 rully_amrizal_1102412020
 

Viewers also liked

Project Management Presentation PP
Project Management Presentation PPProject Management Presentation PP
Project Management Presentation PP
Tyrell Nelson
 
Professional Scrum Master 1 Certification
Professional Scrum Master 1 CertificationProfessional Scrum Master 1 Certification
Professional Scrum Master 1 Certification
Kelly Draz
 
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
debbie95
 
Etica para amador ii
Etica para amador iiEtica para amador ii
Search.xxx
Search.xxxSearch.xxx
Search.xxx
eabonner
 

Viewers also liked (6)

Project Management Presentation PP
Project Management Presentation PPProject Management Presentation PP
Project Management Presentation PP
 
Proc.1435 97
Proc.1435 97Proc.1435 97
Proc.1435 97
 
Professional Scrum Master 1 Certification
Professional Scrum Master 1 CertificationProfessional Scrum Master 1 Certification
Professional Scrum Master 1 Certification
 
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
Debbiemistikaweni 1412510982 tugas2
 
Etica para amador ii
Etica para amador iiEtica para amador ii
Etica para amador ii
 
Search.xxx
Search.xxxSearch.xxx
Search.xxx
 

Similar to Tugas 8

TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYOTUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
Doni Wijoyo
 
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
debbie95
 
Tugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa webTugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa web
Aditya Indraprasti
 
HTML5
HTML5HTML5
HTML5
ucienmapcu
 
Tugas 8 individuu
Tugas 8 individuuTugas 8 individuu
Tugas 8 individuu
septianarul
 
Html5
Html5Html5
Html5
agus248
 
Html5
Html5Html5
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwiTugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
ISMAIL ALUWI
 
Html power point
Html power pointHtml power point
Html power point
minmon
 
Ppt
PptPpt
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
utia yahya
 
Ristianawati 2114 r0800 html5
Ristianawati 2114 r0800 html5Ristianawati 2114 r0800 html5
Ristianawati 2114 r0800 html5
Ristianawati
 
Makalah internet dan html
Makalah internet dan htmlMakalah internet dan html
Makalah internet dan html
Shinta Ta'Cuco
 
Makalah html
Makalah htmlMakalah html
Makalah html
Shinta Ta'Cuco
 
Makalah html 5
Makalah html 5Makalah html 5
Makalah html 5
Hutommo Bagus
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
utia yahya
 

Similar to Tugas 8 (19)

TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYOTUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
TUGAS 8 – REKAYASA WEB (KU) - 1311511057 - RADEN DONI WIJOYO
 
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
Tugas8 ku-0316-debbiemistikaweni-1412510982
 
Tugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa webTugas 8 – rekayasa web
Tugas 8 – rekayasa web
 
HTML5
HTML5HTML5
HTML5
 
Tugas 8 individuu
Tugas 8 individuuTugas 8 individuu
Tugas 8 individuu
 
Html5
Html5Html5
Html5
 
Html5
Html5Html5
Html5
 
Html 5
Html 5Html 5
Html 5
 
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwiTugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
Tugas8 rekweb ku 0316-1212511008 ismailaluwi
 
Html power point
Html power pointHtml power point
Html power point
 
Ppt
PptPpt
Ppt
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
Ristianawati 2114 r0800 html5
Ristianawati 2114 r0800 html5Ristianawati 2114 r0800 html5
Ristianawati 2114 r0800 html5
 
Makalah internet dan html
Makalah internet dan htmlMakalah internet dan html
Makalah internet dan html
 
Makalah html
Makalah htmlMakalah html
Makalah html
 
Makalah html 5
Makalah html 5Makalah html 5
Makalah html 5
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 
Makalah html5
Makalah html5Makalah html5
Makalah html5
 

Recently uploaded

Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
ssuser9ca9dd1
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
LuhAriyani1
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
corneliadjobo45
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
corneliadjobo45
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
RyanJun5
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
LuhAriyani1
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
henandiarsyaharini
 
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
LuhAriyani1
 

Recently uploaded (8)

Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptxBahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
Bahan Tayang - Konsep Verval KRS (3A).pptx
 
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilanPTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
PTUN hsp.ppt tata usaha negara dalam peradilan
 
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptxMateri Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
Materi Webinar 27012024_Cornelia Djobo.pptx
 
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptxDokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
Dokumen Unggahan Kepala Sekolah dalam PMM.pptx
 
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptxppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
ppt agama islammMUSAQOH & MUZARA’AH.pptx
 
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptxPPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN lingkungan dan nakes HSP.pptx
 
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANADAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
DAMPAK PSIKOLOGIS BENCANA_KEPERAWATAN BENCANA
 
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
450429216-PPT-ASPEK-HUKUM-KESEHATAN-LINGKUNGAN.pptx
 

Tugas 8

  • 1. NIM :1312510124 NAMA :ARIF MUNANDAR FAKULTAS :TEKNIK INFORMASI PRODI : SISTEM INFORMASI
  • 2.  HTML5 adalah sebuah bahasa markah untuk menstrukturkan dan menampilkan isi dari World Wide Web, sebuah teknologi inti dari Internet.HTML5 adalah revisi kelima dari HTML dan hingga bulan Juni 2011 masih dalam pengembangan.
  • 3. Meskipun HTML5 telah dikenal luas oleh para pengembang web sejak lama, HTML5 baru mencuat pada April 2010 setelah CEO Apple Inc., Steve Jobs, mengatakan bahwa dengan pengembangan HTML5, "Adobe Flash sudah tidak dibutuhkan lagi untuk menyaksikan video atau menyaksikan konten apapun di web". Untuk cara menampilkan videonya bisa dilihat di postingan Menampilkan Video di HTML5.
  • 4.  HTMLVersi 1.0 Kemampuan yang dimiliki versi 1.0 ini antara lain heading, paragraph, hypertext, list, serta cetak tebal dan miring pada teks.Versi ini juga mendukung peletakan image pada dokumennya tanpa memperbolehkan meletakkan teks disekelilingnya (wrapping).  HTMLVersi 2.0 Pada versi ini, penambahan kualitas HTML terletak pada kemampuannya untuk menampilkan suatu form pada dokumen. Dengan adanya form ini, maka kita dapat memasukkan nama, alamat, serta saran/kritik. HTML versi 2.0 ini merupakan pionir dari adanya homepage interaktif.  HTMLVersi 3.0 HTML versi 3.0 menambahkan beberapa fasilitas baru seperti table.Versi ini yang disebut juga sebagai HTML+ tidak bertahan lama dan segera digantikan HTML versi 3.2.
  • 5.  HTMLVersi 4.0 HTML versi 4 memuat banyak sekali perubahan dan revisi dari pendahulunya. Perubahan ini terjadi di hampir segala perintah-perintah HTML sepertitable, image, link, text, meta, imagemaps, form, dan lain- lain.  HTMLVersi 5 Beberapa kelebihan yang dimiliki oleh HTML5 adalah: Cleaner code, karena sebagian besar kode telah termasuk di dalam sintaks html5, maka kode nampak terlihat lebih sederhana daripada penggabungan antara html, css dan java script. Greater consistency, HTML5 telah melakukan banyak sekali penambahan sintaks yang dibuat dalam struktur lebih baik dan lebih sederhana daripada sintaks- sintaks sebelumnya.
  • 6.  Penulisan doctipe pada HTML5 lebih sederhana. Mungkin inilah perbedaan paling mencolok dari halaman HTML yang ditulis menggunakan HTML5 atau tidak. Penulisan Doctype atauDTD pada HTML5 menjadi lebih sederhana: <!DOCTYPE html>.  Penulisan type atribut untuk tag <style> dan <script> tidak diperlukan pada HTML5. Hal ini karena secara default web browser akan menggunakan text/css untuk tag <style>, dantext/javascript untuk tag <script>. Sebagai contoh, untuk menggunakan external CSS, Pada HTML versi sebelumnya kita menuliskan tag <style> secara lengkap: <style type=”text/css”>…kode CSS… </style>, namun dalam HTML5 kita bisa membuatnya lebih sederhana: <style>…..kode CSS…..</style>
  • 7.  Penulisan meta tag karakter set (charset) pada HTML5 menjadi lebih sederhana: <meta charset=”utf-8″>, dibandingkan versi sebelumnya: <meta http- equiv=”content-type” content=”text/html;charset=UTF-8″ />.  Pada HTML5, tag yang berdiri sendiri (void element) tidak harus ditutup seperti dalamXHTML. Penulisan tag <br> (break) dapat ditulis dengan <br> maupun <br />.  Walaupun tidak dianjurkan, sebuah tag pada HTML5 boleh ditulis tanpa tag awal atau tanpa tag akhir. Sebagai contoh, kita tidak perlu menutup tag <p> dengan tag </p>.
  • 8.  Three Dreams of Black menggunakan HTML5 untuk mempromosikan Danger Mouse dan album Daniele Luppi di Roma. Situs ini menciptakan sebuah dunia interaktif 3D menggunakan WebGL mana semua benda dalam video bereaksi dengan baik musik dan input pengguna. Situs ini akan membuat Anda merasa seolah- olah Anda telah BERPENGALAMAN lagu dan tidak hanya mendengarkannya.
  • 9.  Lost Worlds Fair Situs Fair Lost World ini dikembangkan untuk menampilkan kemampuan HTML5 yang melekat dalam IE9 dengan membuat poster interaktif yang membawa pengguna dalam perjalanan menuju tiga Lokal dongeng. Dengan menggunakan mouse anda untuk scroll ke bawah setiap pengunjung poster yang diizinkan untuk mengungkap misteri lebih lanjut tersembunyi di setiap lokasi.
  • 10.  This Shell Website ini Shell adalah percobaan HTML5 diciptakan oleh Studios kerja keras yang mempromosikan album baru Gamit itu "Parts" dengan cara lebih menyenangkan dan bermanfaat. Situs ini menyajikan penggemar dengan teka-teki video yang jika diselesaikan, sebelum musik berakhir, memungkinkan mereka akses ke free mp3 download lagu.
  • 11. Websocket Adalah Teknologi yang menyediakan kanal komunikasi bi- directional, full-duplexmelalui socketTransmission Control Protocol (TCP), dan dirancang untuk diimplementasikan di web browser serta web server, dan tidak terlepas HTML5 Web Socket dapat mengurangi secara signifikan gangguan pada lalu lintas jaringan. HTML5 Web Socket juga dapat diimplementasikan dengan proxy dan firewall,memungkinkan streaming untuk berjalan di koneksi apapun., dan dengan kemampuan untuk melayanani komunikasi upstream dan downstream dengan satu koneksi, aplikasi yang menggunakan HTML5 Web Socket dapat mengurangi beban pada server yang berimplikasi dengan kemampuan server untuk melayani lebih banyak lagi koneksi konkuren. kemungkinan untuk dimanfaatkan oleh aplikasi native client-server.
  • 12. • NodeJS (framework Javascript yang mengimplementasikan multiple WebSocket Servers) • jWebSocket (Java) • web socket Ruby (Ruby) • Socket IO-Node (NodeJS) • WebSocket-Node (Pure JS client & server implementation of the lastest draft-10) • Kaazing WebSocket Gateway (Java-based WebSocket Gateway) • mod_pyWebSocket (Python-based extension for the Apache HTTP Server) • Netty (Java network framework which includes WebSocket support) • wsproxy (WebSockets to generic TCP socket proxy) • websocket (Python) • websockify (Python, C, Node.js) • txWebSocket (Python/Twisted, hixie-76 handshake) • [plack socketio middleware] (Perl Rack/WSGI-like middleware)