SlideShare a Scribd company logo
Pengertian Animator
 Pengertian Animator. Animator adalah
seniman yang menciptakan berbagai ragam
gambar yang akan membentuk ilusi seolah-
olah bergerak pada saat ditayangkan dengan
cepat yang disebut dengan frame. Animator
dapat bekerja dalam berbagai bidang seperti
film, televisi, video games, dan internet.
Biasanya, sebuah karya animasi
membutuhkan beberapa animator. Cara kerja
dalam menciptakan gambar tersebut, sangat
bergantung dari gaya dan keahlian mereka.
Biodata Rini Sugianto
 Rini Sugianto wanita kelahiran 3 Januari 1980
asal Lampung ini adalah anak bungsu dari dua
bersaudara yang dibesarkan di kota Bandar
Lampung. . Lahir dari keluarga pengusaha, Di
masa kecil dirinya kurang menyukai dunia
gambar atau melukis, tetapi gemar sekali
membaca komik. Dan semenjak kecil dirinya
ternyata sudah mengidolai salah satu karakter
fiksi dari komik, tokoh jurnalis berjambul khas
dengan teman anjingnya benama Snowy. Ya
benar, dialah karakter komik yang cukup
terkenal yaitu Tintin. Dan kelak akan menjadi
tokoh film animasi pertama yang digarapnya.
Profil Rini Sugianto
 Lulusan Academy of Art University, San Francisco ini
menekuni dunia kreatif dimulai dari animasi game.
Rini pernah ikut beberapa proyek pengerjaan trailer
video game antara lain “Dante’s Inferno” dan “Halo”
di Blur Studio, sebuah perusahaan desain, animasi
dan visual efek di Amerika Serikat.
 Agustus 2010, pemilik nama asli Rini Triyani
Sugianto resmi bergabung dengan Weta Digital,
sebuah perusahaan digital visual effects yang
berbasis di Wellington, Selandia Baru. Perusahaan
ini sukses menggarap animasi untuk film-film
Hollywood seperti “Avatar”, “King Kong”, “Lord of
The Rings” dan “X-Men: First Class”.
Kontribusi Rini Sugianto
dalam Film “The Adventures
of Tintin” Rini mendapat peran dan andil yang cukup besar sebagai
animator dalam film ini. Banyak adegan yang dikerjakan
olehnya. Total ada 70 shot di film Tintin yang merupakan
hasil karya Rini “Tintin” Sugianto.

Ketika mengetahui ada orang Indonesia yang berperan
dalam sebuah film, apalagi film besar seperti Tintin, kita
tentunya patut berbangga. Namun selain berbangga, kita
juga patut merasa heran, kenapa orang hebat seperti ini
justru mendapat kepercayaan di luaran sana? Banyak.
Banyak sekali orang-orang hebat seperti Mbak Rini
Sugianto. Tapi mereka justru memilih (dipercaya) untuk
berkarya di luar negeri. Tanya kenapa!!!
Karya rini sugianto
TERIMA KASIH

More Related Content

Viewers also liked

Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi IndiaBrazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
TradeKeyIndia - Best B2B Portal in India
 
Las lenguas extranjeras
Las lenguas extranjerasLas lenguas extranjeras
Las lenguas extranjeras
Diana Escalante
 
El constructivismo
El constructivismoEl constructivismo
El constructivismo
CREATO
 
Hemisferios cerebrales
Hemisferios cerebralesHemisferios cerebrales
Hemisferios cerebrales
Jazmin Callacando Moreno
 

Viewers also liked (6)

Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi IndiaBrazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
Brazilian jiu jitsu classes training coaching in Delhi India
 
Harsimar CV
Harsimar CVHarsimar CV
Harsimar CV
 
Media Plan
Media PlanMedia Plan
Media Plan
 
Las lenguas extranjeras
Las lenguas extranjerasLas lenguas extranjeras
Las lenguas extranjeras
 
El constructivismo
El constructivismoEl constructivismo
El constructivismo
 
Hemisferios cerebrales
Hemisferios cerebralesHemisferios cerebrales
Hemisferios cerebrales
 

Rini sugianto

  • 1.
  • 2.
  • 3. Pengertian Animator  Pengertian Animator. Animator adalah seniman yang menciptakan berbagai ragam gambar yang akan membentuk ilusi seolah- olah bergerak pada saat ditayangkan dengan cepat yang disebut dengan frame. Animator dapat bekerja dalam berbagai bidang seperti film, televisi, video games, dan internet. Biasanya, sebuah karya animasi membutuhkan beberapa animator. Cara kerja dalam menciptakan gambar tersebut, sangat bergantung dari gaya dan keahlian mereka.
  • 4. Biodata Rini Sugianto  Rini Sugianto wanita kelahiran 3 Januari 1980 asal Lampung ini adalah anak bungsu dari dua bersaudara yang dibesarkan di kota Bandar Lampung. . Lahir dari keluarga pengusaha, Di masa kecil dirinya kurang menyukai dunia gambar atau melukis, tetapi gemar sekali membaca komik. Dan semenjak kecil dirinya ternyata sudah mengidolai salah satu karakter fiksi dari komik, tokoh jurnalis berjambul khas dengan teman anjingnya benama Snowy. Ya benar, dialah karakter komik yang cukup terkenal yaitu Tintin. Dan kelak akan menjadi tokoh film animasi pertama yang digarapnya.
  • 5. Profil Rini Sugianto  Lulusan Academy of Art University, San Francisco ini menekuni dunia kreatif dimulai dari animasi game. Rini pernah ikut beberapa proyek pengerjaan trailer video game antara lain “Dante’s Inferno” dan “Halo” di Blur Studio, sebuah perusahaan desain, animasi dan visual efek di Amerika Serikat.  Agustus 2010, pemilik nama asli Rini Triyani Sugianto resmi bergabung dengan Weta Digital, sebuah perusahaan digital visual effects yang berbasis di Wellington, Selandia Baru. Perusahaan ini sukses menggarap animasi untuk film-film Hollywood seperti “Avatar”, “King Kong”, “Lord of The Rings” dan “X-Men: First Class”.
  • 6. Kontribusi Rini Sugianto dalam Film “The Adventures of Tintin” Rini mendapat peran dan andil yang cukup besar sebagai animator dalam film ini. Banyak adegan yang dikerjakan olehnya. Total ada 70 shot di film Tintin yang merupakan hasil karya Rini “Tintin” Sugianto.  Ketika mengetahui ada orang Indonesia yang berperan dalam sebuah film, apalagi film besar seperti Tintin, kita tentunya patut berbangga. Namun selain berbangga, kita juga patut merasa heran, kenapa orang hebat seperti ini justru mendapat kepercayaan di luaran sana? Banyak. Banyak sekali orang-orang hebat seperti Mbak Rini Sugianto. Tapi mereka justru memilih (dipercaya) untuk berkarya di luar negeri. Tanya kenapa!!!