Google lahir dari pertemuan dua pemuda, Larry Page dan Sergey Brin, pada tahun 1995. Google menyediakan berbagai layanan seperti mesin pencari, peta, berita, terjemahan, dan email (Gmail). Beberapa fitur Google antara lain Google Web untuk mencari informasi, Google Gambar untuk mencari gambar, dan Google Maps untuk melihat peta.