SlideShare a Scribd company logo
Lembaga Pengelola
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Zakat Pertanian
Zakat Maal
Zakat Perdagangan
Zakat Peternakan
Zakat Fitrah
Zakat Profesi
Alamat Office
Jl. HOS Tjokroaminoto (Pasirkaliki)
No. 143 Bandung 40173
Telp: (022) 6120218 Fax: (022) 6120130
Indonesia
Gedung Wakaf 99
Jl. Sidomukti No. 99 H Bandung 40123
Telp: (022) 2513991 Fax. (022) 2511865
Indonesia
Hotel Kartika Chandra (Safari Suci Office) Kav.12
Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta Selatan 12930
Tlp (021)-5207548 Fax. (021) - 5252287
Indonesia
Ambillah zakat dari sebagian harta mereka,
dengan zakat itu kamu membersihkan dan
mensucikan mereka dan doakanlah mereka.
Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi)
ketenteraman jiwa bagi mereka. Dan Allâh
Maha mendengar lagi Maha mengetahui. [at-
Taubah/9:103].
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Jemari kita mungkin pegal menghitung lembaran uang hasil jerih payah lalu terbayang
barang-barang impian yang bakal dibeli. Tapi di dekat kita banyak tangan yang luka
mencari sesuap makan yang bahkan untuk berpikir soal di mana tidur saja tidak.
Bukan tak boleh punya harta berlebih. Tapi kita perlu keseimbangan.
Seimbang bahwa kata ‘kaya’ karena si ‘miskin’.
Tak akan wujud ‘punya’ kalau tanpa ‘tiada’.
Kita, ada sebab mereka.
Kita, kaya sebab mereka.
Tanpa mereka kita tak ada apa-apa…
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
EMAS ATAU PERAK
Emas atau perak yang wajib dikeluarkan zakatnya adalah emas atau perak yang disimpan (ditimbun) atau yang
diperdagangkan, bukan yang dijadikan perhiasan, walaupun emas atau perak yang dijadikan perhiasan tersebut
melebihi batas nishab.
Jika seseorang memiliki emas kurang dari 85 gram, maka ia belum wajib zakat. Tetapi jika berniat “membelanjakan”
emasnya di jalan Allah, maka dianjurkan untuk berinfak yang besar dan waktunya tidak ditentukan. Sebaliknya, jika
ia memiliki emas sejumlah 85 gram atau lebih, dan kepemilikan emas tersebut telah berlalu satu tahun, maka ia
wajib mengeluarkan zakatnya sebesar 2,5% dari emas yang dimilikinya.
Dan, apabila seseorang telah memiliki perak kurang dari 595 gram, maka ia tidak wajib zakat atas kepemilikan
peraknya, tetapi dianjurkan untuk berinfak yang besar dan waktunya tidak ditentukan. Sebaliknya, jika ia memiliki
perak sejumlah 595 gram atau lebih dan telah berlalu satu tahun hijriyah, maka wajib dikeluarkan zakatnya sebesar
2,5% dari perak yang dimilikinya.
Perhitungan haul harta emas, perak, atau mata uang dimulai ketika harta tersebut mencapai nishab. Tetapi
perhitungan haul dihentikan ketika harta tersebut berkurang hingga di bawah nishab. Dengan kata lain, harta emas
atau perak dikatakan mencapai haul, jika selama satu tahun Hijriah kepemilikan harta tersebut selalu berada di atas
nishab.
Zakat emas atau perak dapat digunakan untuk menghitung zakat harta simpanan .
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Zakat Perdagangan
Dalam perdagangan yang dimaksud dengan harta perdagangan adalah
sebagai berikut:
 Kekayaan dalam bentuk barang (stok barang yang diperjualbelikan).
 Uang tunai (berupa modal dan keuntungan), baik kas maupun bank.
 Piutang
Yang dimaksud dengan harta perdagangan wajib dizakati adalah jumlah
ketiga bentuk harta tersebut diatas dikurangi pengeluaran atau kewajiban
seperti biaya operasional, utang, pajak, dan lain-lain. Apabila mencapai
nishab (senilai 85 gram emas) dan berlalu satu tahun Hijriyah (haul), maka
wajib dikeluarkan zakatnya sebesar 2,5% dari harta perdagangannya.
Zakat harta perdagangan bisa dibayarkan dengan mata uang yang berlaku
atau juga dalam bentuk barang yang diperdagangkan.
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Zakat Peternakan
Diriwayatkan oleh Abu Dzar dari Nabi SAW bahwa beliau
bersabda:
“Tidak ada balasan bagi pemilik unta, sapi, atau kambing,
kemudian tidak mengeluarkan zakatnya, kecuali datang
hewan-hewan itu pada hari kiamat dengan ukuran yang
lebih besar, lebih gemuk, sambil menanduk dan
menendang.” (H.R. Muttafaq Alaih)
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Zakat Pertanian
Diriwayatkan dari Amru bin Syu'aib, dari bapaknya, dari Abdullah bin Amru yang
berkata: “Bahwa Rasulullah SAW menetapkan zakat hanya terhadap jewawut
(asy-sya'ir), gandum (al-qamhu), kurma (at-tamru), dan kismis/anggur (az-zabib).”
Nishab atau batas minimal harta pertanian sehingga menyebabkan wajib
dikeluarkan zakatnya adalah 5 wasaq atau setara dengan 652 kilogram. Jika hasil
pertanian tersebut disirami dengan air hujan, sungai, atau mata air, maka besar
zakatnya adalah 10%. Sedangkan untuk hasil pertanian yang diairi oleh irigasi,
bantuan hewan, timba, alat penyiram (ada biaya tambahan), maka besar zakatnya
adalah 5%.
Zakat tanaman dan buah-buahan dikeluarkan setelah dipanen, dibersihkan, dan
mencapai 652 kg. Sedangkan pada buah-buahan zakatnya diambil setelah
dipanen dan dikeringkan, kurma menjadi ruthab, anggur menjadi kismis.
Zakat tanaman dan buah-buahan diambil dari kualitasnya pertengahan, tidak
terlalu buruk dan tidak terlalu bagus. Pemungut zakat tidak boleh dengan sengaja
memilih tanaman yang paling bagus untuk diambil zakatnya.
Informasi
Call Center : 0851 0004 2009
WA : 081 321 200 100
twitter: @sinergiID
www.sinergifoundation.org
Zakat Fitrah
Dari Ibnu Abbas radhiallau anhu berkata :
"Rasullah Shallallahu 'alaihi wa sallam mewajibkan zakat fitrah
sebagai penyuci bagi orang yang berpuasa dari perbuatan yang
sia-sia dan kata-kata kotor serta sebagai pemberian makanan
untuk orang-orang miskin".
Zakat Fitrah wajib dikeluarkan umat Islam baik laki-laki,
perempuan, besar atau kecil, merdeka atau budak, tua dan muda,
pada awal bulan ramadhan sampai menjelang idul fitri. Zakat fitrah
dikeluarkan berupa makanan pokok yang dibayarkan sebanyak
3,2 liter, atau 2,5 kg

More Related Content

Similar to Lembaga Zakat Di Jakarta, Lembaga Amil Zakat Jakarta, Lembaga Zakat Terpercaya

0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
Zakat SInergi Foundation
 
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
Zakat SInergi Foundation
 
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
Zakat SInergi Foundation
 
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATIONzakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
Zakat SInergi Foundation
 
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
Zakat SInergi Foundation
 
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdfPPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
Fendi58
 
Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat
1retno
 
Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakatPresentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat
LAZNAS BMT ICMI
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Faatihah Abwabarrizqi
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Faatihah Abwabarrizqi
 
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umumApa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Zhuelye Asztuty
 
Materi zakat
Materi zakatMateri zakat
Materi zakat
maksudikedungkelor
 
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptxMateri_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
SofyanSkmspd
 
Pengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihPengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihYadhi Muqsith
 
08 zakat - uiu 1022
08 zakat - uiu 102208 zakat - uiu 1022
08 zakat - uiu 1022
wk_aiman
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
Warnet Raha
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
Warnet Raha
 
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdfpresentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
Pranatasiregar
 

Similar to Lembaga Zakat Di Jakarta, Lembaga Amil Zakat Jakarta, Lembaga Zakat Terpercaya (20)

0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
 
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Jakarta, Bayar Zakat Fitrah Kemana, ...
 
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
0851 0004 2009(Tsel), Bayar Zakat Fitrah Atm, Bayar Zakat Fitrah Bank Islam, ...
 
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATIONzakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
zakat maal, zakat perdagangan, zakat fitrah SINERGI FOUNDATION
 
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
Lembaga Penyalur Zakat Resmi, Lembaga Penyalur Zakat Terpercaya, Lembaga Zaka...
 
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdfPPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
PPT manajemen zakat dan wakaf.pdf
 
Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat
 
Presentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakatPresentasi fiqh zakat
Presentasi fiqh zakat
 
Presentasi Fiqh Zakat
Presentasi Fiqh ZakatPresentasi Fiqh Zakat
Presentasi Fiqh Zakat
 
8.8. zakat
8.8. zakat8.8. zakat
8.8. zakat
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
 
Definisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan HikmahnyaDefinisi Zakat dan Hikmahnya
Definisi Zakat dan Hikmahnya
 
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umumApa yang dimaksud dengan zakat secara umum
Apa yang dimaksud dengan zakat secara umum
 
Materi zakat
Materi zakatMateri zakat
Materi zakat
 
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptxMateri_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
Materi_Zakat_Agama_Islam_Kelas_X.pptx
 
Pengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqihPengertian zakat fiqih
Pengertian zakat fiqih
 
08 zakat - uiu 1022
08 zakat - uiu 102208 zakat - uiu 1022
08 zakat - uiu 1022
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
 
Apakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat ituApakah pengertian zakat itu
Apakah pengertian zakat itu
 
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdfpresentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
presentasifiqhzakat-091031123617-phpapp02.pdf
 

Recently uploaded

Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
DenniPratama2
 
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
andikhaidir6
 
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptxBela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
andikhaidir6
 
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdfPrinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
bayubpsjombang
 
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
firlanarahmania
 
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdfContractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
crestsafety
 
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptxSosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
SeksiBankKPPNMalang
 
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptxBahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
syahirula014
 
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdfCONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
RizkiAzharHermawan1
 

Recently uploaded (9)

Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdfBerita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
Berita Resmi Statistik materi-brs-2023-10-16.pdf
 
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
1. REVIU Dokumen Ren Angg Daerah Tahunan.pptx
 
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptxBela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
Bela Negara dan Kepemimpinan Pancasila PKA VII.pptx
 
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdfPrinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
Prinsip Satu Data Indonesia Domain 1.pdf
 
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan  Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
2024.05.14 Paparan Progres Pelaksanaan Inpres No 1 Tahun 2024.pdf
 
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdfContractor Safety Management System (CSMS).pdf
Contractor Safety Management System (CSMS).pdf
 
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptxSosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
Sosialisasi Penyaluran DAK Fisik 2023 DJPB.pptx
 
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptxBahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
Bahan tayang KMK 334 2021 detailed 1.pptx
 
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdfCONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
CONTOH Penyusunan SOP Kecamatan Kelurahan Kota Kediri 12-13 Juni 2024.pdf
 

Lembaga Zakat Di Jakarta, Lembaga Amil Zakat Jakarta, Lembaga Zakat Terpercaya

  • 1. Lembaga Pengelola Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org Zakat Pertanian Zakat Maal Zakat Perdagangan Zakat Peternakan Zakat Fitrah Zakat Profesi
  • 2. Alamat Office Jl. HOS Tjokroaminoto (Pasirkaliki) No. 143 Bandung 40173 Telp: (022) 6120218 Fax: (022) 6120130 Indonesia Gedung Wakaf 99 Jl. Sidomukti No. 99 H Bandung 40123 Telp: (022) 2513991 Fax. (022) 2511865 Indonesia Hotel Kartika Chandra (Safari Suci Office) Kav.12 Jl. Jend. Gatot Subroto Jakarta Selatan 12930 Tlp (021)-5207548 Fax. (021) - 5252287 Indonesia
  • 3. Ambillah zakat dari sebagian harta mereka, dengan zakat itu kamu membersihkan dan mensucikan mereka dan doakanlah mereka. Sesungguhnya doa kamu itu (menjadi) ketenteraman jiwa bagi mereka. Dan Allâh Maha mendengar lagi Maha mengetahui. [at- Taubah/9:103]. Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 4. Jemari kita mungkin pegal menghitung lembaran uang hasil jerih payah lalu terbayang barang-barang impian yang bakal dibeli. Tapi di dekat kita banyak tangan yang luka mencari sesuap makan yang bahkan untuk berpikir soal di mana tidur saja tidak. Bukan tak boleh punya harta berlebih. Tapi kita perlu keseimbangan. Seimbang bahwa kata ‘kaya’ karena si ‘miskin’. Tak akan wujud ‘punya’ kalau tanpa ‘tiada’. Kita, ada sebab mereka. Kita, kaya sebab mereka. Tanpa mereka kita tak ada apa-apa… Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 5. EMAS ATAU PERAK Emas atau perak yang wajib dikeluarkan zakatnya adalah emas atau perak yang disimpan (ditimbun) atau yang diperdagangkan, bukan yang dijadikan perhiasan, walaupun emas atau perak yang dijadikan perhiasan tersebut melebihi batas nishab. Jika seseorang memiliki emas kurang dari 85 gram, maka ia belum wajib zakat. Tetapi jika berniat “membelanjakan” emasnya di jalan Allah, maka dianjurkan untuk berinfak yang besar dan waktunya tidak ditentukan. Sebaliknya, jika ia memiliki emas sejumlah 85 gram atau lebih, dan kepemilikan emas tersebut telah berlalu satu tahun, maka ia wajib mengeluarkan zakatnya sebesar 2,5% dari emas yang dimilikinya. Dan, apabila seseorang telah memiliki perak kurang dari 595 gram, maka ia tidak wajib zakat atas kepemilikan peraknya, tetapi dianjurkan untuk berinfak yang besar dan waktunya tidak ditentukan. Sebaliknya, jika ia memiliki perak sejumlah 595 gram atau lebih dan telah berlalu satu tahun hijriyah, maka wajib dikeluarkan zakatnya sebesar 2,5% dari perak yang dimilikinya. Perhitungan haul harta emas, perak, atau mata uang dimulai ketika harta tersebut mencapai nishab. Tetapi perhitungan haul dihentikan ketika harta tersebut berkurang hingga di bawah nishab. Dengan kata lain, harta emas atau perak dikatakan mencapai haul, jika selama satu tahun Hijriah kepemilikan harta tersebut selalu berada di atas nishab. Zakat emas atau perak dapat digunakan untuk menghitung zakat harta simpanan . Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 6. Zakat Perdagangan Dalam perdagangan yang dimaksud dengan harta perdagangan adalah sebagai berikut:  Kekayaan dalam bentuk barang (stok barang yang diperjualbelikan).  Uang tunai (berupa modal dan keuntungan), baik kas maupun bank.  Piutang Yang dimaksud dengan harta perdagangan wajib dizakati adalah jumlah ketiga bentuk harta tersebut diatas dikurangi pengeluaran atau kewajiban seperti biaya operasional, utang, pajak, dan lain-lain. Apabila mencapai nishab (senilai 85 gram emas) dan berlalu satu tahun Hijriyah (haul), maka wajib dikeluarkan zakatnya sebesar 2,5% dari harta perdagangannya. Zakat harta perdagangan bisa dibayarkan dengan mata uang yang berlaku atau juga dalam bentuk barang yang diperdagangkan. Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 7. Zakat Peternakan Diriwayatkan oleh Abu Dzar dari Nabi SAW bahwa beliau bersabda: “Tidak ada balasan bagi pemilik unta, sapi, atau kambing, kemudian tidak mengeluarkan zakatnya, kecuali datang hewan-hewan itu pada hari kiamat dengan ukuran yang lebih besar, lebih gemuk, sambil menanduk dan menendang.” (H.R. Muttafaq Alaih) Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 8. Zakat Pertanian Diriwayatkan dari Amru bin Syu'aib, dari bapaknya, dari Abdullah bin Amru yang berkata: “Bahwa Rasulullah SAW menetapkan zakat hanya terhadap jewawut (asy-sya'ir), gandum (al-qamhu), kurma (at-tamru), dan kismis/anggur (az-zabib).” Nishab atau batas minimal harta pertanian sehingga menyebabkan wajib dikeluarkan zakatnya adalah 5 wasaq atau setara dengan 652 kilogram. Jika hasil pertanian tersebut disirami dengan air hujan, sungai, atau mata air, maka besar zakatnya adalah 10%. Sedangkan untuk hasil pertanian yang diairi oleh irigasi, bantuan hewan, timba, alat penyiram (ada biaya tambahan), maka besar zakatnya adalah 5%. Zakat tanaman dan buah-buahan dikeluarkan setelah dipanen, dibersihkan, dan mencapai 652 kg. Sedangkan pada buah-buahan zakatnya diambil setelah dipanen dan dikeringkan, kurma menjadi ruthab, anggur menjadi kismis. Zakat tanaman dan buah-buahan diambil dari kualitasnya pertengahan, tidak terlalu buruk dan tidak terlalu bagus. Pemungut zakat tidak boleh dengan sengaja memilih tanaman yang paling bagus untuk diambil zakatnya. Informasi Call Center : 0851 0004 2009 WA : 081 321 200 100 twitter: @sinergiID www.sinergifoundation.org
  • 9. Zakat Fitrah Dari Ibnu Abbas radhiallau anhu berkata : "Rasullah Shallallahu 'alaihi wa sallam mewajibkan zakat fitrah sebagai penyuci bagi orang yang berpuasa dari perbuatan yang sia-sia dan kata-kata kotor serta sebagai pemberian makanan untuk orang-orang miskin". Zakat Fitrah wajib dikeluarkan umat Islam baik laki-laki, perempuan, besar atau kecil, merdeka atau budak, tua dan muda, pada awal bulan ramadhan sampai menjelang idul fitri. Zakat fitrah dikeluarkan berupa makanan pokok yang dibayarkan sebanyak 3,2 liter, atau 2,5 kg