SlideShare a Scribd company logo
I R M A D E W I , S S T, M K M
KONSEP DASAR
KEWIRAUAHAAN
KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN
1. Disiplin Ilmu Kewirausahaan
Ilmu kewirausahaan adalah suatu disiplin ilmu yang
mempelajari tentang nilai, kemampuan dan perilaku
sesorang dalam menghadapi tantangan hidup untuk
memperoleh peluang dengan berbagai resiko yang
mungkin dihadapi.
DEFINISI KEWIRAUSAHAAN
Menurut Thomas W. Zimmerer
Arti kewirausahaan menurut teori dari Zimmerer adalah sebuah proses penerapan
kreativitas dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang
untuk memperbaiki kehidupan bisnis.
Menurut Richard Cantillon (1775)
Menurut Richard Cantillon (1775), arti kewirausahaan adalah pekerjaan itu sendiri
(wirausaha). Seorang pengusaha membeli barang saat ini pada harga tertentu
dan menjualnya pada masa yang akan datang dengan harga tidak menentu. Jadi
definisi ini lebih menekankan pada bagaimana seseorang beresiko atau
ketidakpastian.
Menurut Eddy Soeryanto Soegoto
Menurut Eddy Soeryanto Soegoto, arti kewirausahaan adalah usaha kreatif yang
dilakukan berdasarkan inovasi untuk menghasilkan sesuatu yang baru, memiliki
nilai tambah, memberikan manfaat, menciptakan lapangan kerja dan hasilnya
berguna bagi orang lain.
Menurut Prawirokusumo pendidikan
kewirausahaan telah diajarkan sbg ilmu
yang independen, karena :
1. Kewirausahaan berisi body of knowledge yang
utuh dan nyata, yaitu ada teori, konsep dan
metode ilmiah.
2. Kewirausahaan memilki 2 konsep, yaitu posisi
venture start-up dan venture growth.
3. Kewirausahaan merupakan disiplin ilmu yang
memiliki objek tersendiri, yaitu menciptakan
sesuatu yg baru dan berbeda.
4. Kewirausahaan merupakan alat untuk
menciptakan pemeratan usaha dan pemera-
taan pendapatan
2. OBJEK STUDI KEWIRAUSAHAAN
a. Kemampuan merumuskan tujuan hidup /
usaha.
b. Kemampuan memotivasi diri
c. Kemampuan untuk berinisiatif
d. Kemampuan berinovasi
e. Kemampuan untuk membentuk modal uang
dan barang modal.
f. Kemampuan mental yang dilandasi agama
g. Kemampuan untuk membiasakan diri dalam
mengambil hikmah pengalaman baik maupun
menyakitkan.
3. KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN
Ciri-ciri
1. Percaya diri
2. Berorientasi pada tugas dan
hasil
3. Pengambil resiko dan suka
tantangan
4. Kepemimpinan
5. Keorisinilan
6. Beroreientasi ke masa depan
Watak
Keyakinan, ketidak-tergantungan,
indivi-dualitas, dan optimisme
Kebutuhan untuk ber-prestasi,
berorientasi laba, tekun, kerja
keras dan inisiatif.
Kemampuan untuk mengambil resiko
yang wajar
Perilaku sbg pemimpin, bergaul
dengan orang lain, menanggapi
saran & kritik
Inovatif, kreatif dan fleksibel
Pandangan kedepan, perspektif
4. NILAI NILAI HAKIKI
KEWIRAUSAHAAN
Jahya membagi nilai-nilai kewirausahaan ke dalam dua
dimensi nilai yg berpasangan, yaitu :
1. Pasangan sistem nilai kewirausahaan yang
berorientasi materi dan berorientasi non-materi
2. Nilai-nilai yang berorientasi pada kemajuan dan nilai-
nilai kebiasaan.
5. SIKAP DAN KEPRIBADIAN
WIRAUSAHA
Menurut Inkeles kualitas manusia modern tercermin pada
orang yang berpartisipasi dalam produksi modern yang
dimanifestasikan dalam bentuk sikap, nilai dan tingkah laku
dalam kehidupan sosial.
Ciri-cirinya meliputi keterbukaan terhadap pengalaman
baru, selalu membaca perubahan sosial, lebih realistis,
berorientasi masa kini dan masa depan, berencana,
percaya diri, hati-hati dan memahami produksi.
Tingkah laku kewirasahaan tergambar dalam kepribadian,
kemampuan hubungan, kemampuan pemasaran, keahlian
mengatur dan sikap terhadap uang.
Kepribadian wirausaha tercermin dalam kreativitas, disiplin
diri, kepercayaan diri, keberanian menghadapi resiko,
dorongan dan kemauan yang kuat.
Terimakasih
PENANYA:
1.AGISA
2.TIA
3.LAILI
4.NABILA NISAUL
KELOMPOK 1 BELUM SIAP

More Related Content

Similar to konsep-dasar.ppt

Materi - 2.pptx
Materi - 2.pptxMateri - 2.pptx
Materi - 2.pptx
ArifKurniawan667251
 
Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)
UFDK
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
Septian Muna Barakati
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwu
parulian
 
Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1
supraptobrian
 
Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016
Rizky Maulana
 
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptxPertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
looneypersoney
 
BAB 2.pptx
BAB 2.pptxBAB 2.pptx
BAB 2.pptx
NafisClassic
 
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
Ame Soufker
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaan
Putri Aisyah
 
Materi X-1.ppt
Materi X-1.pptMateri X-1.ppt
Materi X-1.ppt
AgusDwik1
 
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
SetyaDarmawan
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
xena levina
 
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptxKULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
AdilaWidyautami
 

Similar to konsep-dasar.ppt (20)

Materi - 2.pptx
Materi - 2.pptxMateri - 2.pptx
Materi - 2.pptx
 
Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)Kewirausahaan (entrepreunership)
Kewirausahaan (entrepreunership)
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
 
Ppt 1- kwu
Ppt 1- kwuPpt 1- kwu
Ppt 1- kwu
 
Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1
 
Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1
 
Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1
 
Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1Wirausaha pert 1
Wirausaha pert 1
 
Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016Kewirausahaan 2016
Kewirausahaan 2016
 
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptxPertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
Pertemuan 2_ Gambaran Umum Kewirausahaan.pptx
 
BAB 2.pptx
BAB 2.pptxBAB 2.pptx
BAB 2.pptx
 
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
Makalah pengertian dan konsep dasar kewirausaan sepin deyai 19744036_1
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
 
Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2Makalah kewirausaaan 2
Makalah kewirausaaan 2
 
Makalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaanMakalah kewirausahaan
Makalah kewirausahaan
 
Materi X-1.ppt
Materi X-1.pptMateri X-1.ppt
Materi X-1.ppt
 
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
1. kewirausahaan, setya darmawan, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, univer...
 
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
1. kewirausahaan, xena levina, hapzi ali, pengenalan kewirausahaan, universit...
 
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptxKULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
KULIAH 2 KONSEP KEWIRAUSAHAAN.pptx
 

konsep-dasar.ppt

  • 1. I R M A D E W I , S S T, M K M KONSEP DASAR KEWIRAUAHAAN
  • 2. KONSEP DASAR KEWIRAUSAHAAN 1. Disiplin Ilmu Kewirausahaan Ilmu kewirausahaan adalah suatu disiplin ilmu yang mempelajari tentang nilai, kemampuan dan perilaku sesorang dalam menghadapi tantangan hidup untuk memperoleh peluang dengan berbagai resiko yang mungkin dihadapi.
  • 3. DEFINISI KEWIRAUSAHAAN Menurut Thomas W. Zimmerer Arti kewirausahaan menurut teori dari Zimmerer adalah sebuah proses penerapan kreativitas dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang untuk memperbaiki kehidupan bisnis. Menurut Richard Cantillon (1775) Menurut Richard Cantillon (1775), arti kewirausahaan adalah pekerjaan itu sendiri (wirausaha). Seorang pengusaha membeli barang saat ini pada harga tertentu dan menjualnya pada masa yang akan datang dengan harga tidak menentu. Jadi definisi ini lebih menekankan pada bagaimana seseorang beresiko atau ketidakpastian. Menurut Eddy Soeryanto Soegoto Menurut Eddy Soeryanto Soegoto, arti kewirausahaan adalah usaha kreatif yang dilakukan berdasarkan inovasi untuk menghasilkan sesuatu yang baru, memiliki nilai tambah, memberikan manfaat, menciptakan lapangan kerja dan hasilnya berguna bagi orang lain.
  • 4. Menurut Prawirokusumo pendidikan kewirausahaan telah diajarkan sbg ilmu yang independen, karena : 1. Kewirausahaan berisi body of knowledge yang utuh dan nyata, yaitu ada teori, konsep dan metode ilmiah. 2. Kewirausahaan memilki 2 konsep, yaitu posisi venture start-up dan venture growth. 3. Kewirausahaan merupakan disiplin ilmu yang memiliki objek tersendiri, yaitu menciptakan sesuatu yg baru dan berbeda. 4. Kewirausahaan merupakan alat untuk menciptakan pemeratan usaha dan pemera- taan pendapatan
  • 5. 2. OBJEK STUDI KEWIRAUSAHAAN a. Kemampuan merumuskan tujuan hidup / usaha. b. Kemampuan memotivasi diri c. Kemampuan untuk berinisiatif d. Kemampuan berinovasi e. Kemampuan untuk membentuk modal uang dan barang modal. f. Kemampuan mental yang dilandasi agama g. Kemampuan untuk membiasakan diri dalam mengambil hikmah pengalaman baik maupun menyakitkan.
  • 6. 3. KARAKTERISTIK KEWIRAUSAHAAN Ciri-ciri 1. Percaya diri 2. Berorientasi pada tugas dan hasil 3. Pengambil resiko dan suka tantangan 4. Kepemimpinan 5. Keorisinilan 6. Beroreientasi ke masa depan Watak Keyakinan, ketidak-tergantungan, indivi-dualitas, dan optimisme Kebutuhan untuk ber-prestasi, berorientasi laba, tekun, kerja keras dan inisiatif. Kemampuan untuk mengambil resiko yang wajar Perilaku sbg pemimpin, bergaul dengan orang lain, menanggapi saran & kritik Inovatif, kreatif dan fleksibel Pandangan kedepan, perspektif
  • 7. 4. NILAI NILAI HAKIKI KEWIRAUSAHAAN Jahya membagi nilai-nilai kewirausahaan ke dalam dua dimensi nilai yg berpasangan, yaitu : 1. Pasangan sistem nilai kewirausahaan yang berorientasi materi dan berorientasi non-materi 2. Nilai-nilai yang berorientasi pada kemajuan dan nilai- nilai kebiasaan.
  • 8. 5. SIKAP DAN KEPRIBADIAN WIRAUSAHA Menurut Inkeles kualitas manusia modern tercermin pada orang yang berpartisipasi dalam produksi modern yang dimanifestasikan dalam bentuk sikap, nilai dan tingkah laku dalam kehidupan sosial. Ciri-cirinya meliputi keterbukaan terhadap pengalaman baru, selalu membaca perubahan sosial, lebih realistis, berorientasi masa kini dan masa depan, berencana, percaya diri, hati-hati dan memahami produksi.
  • 9. Tingkah laku kewirasahaan tergambar dalam kepribadian, kemampuan hubungan, kemampuan pemasaran, keahlian mengatur dan sikap terhadap uang. Kepribadian wirausaha tercermin dalam kreativitas, disiplin diri, kepercayaan diri, keberanian menghadapi resiko, dorongan dan kemauan yang kuat.