Kajian Generasi ialah suatu media pertemuan
rutin yang di laksanakan oleh seluruh
anggota Komunitas Aktif Membaca ,
Angkatan Muda Mudi Mergan, dan Pengajar
TPA AlFurqon dengan tujuan mempererat tali
silaturahmi dan menambah ilmu
pengetahuan
•Kajian Generasi ini dilakukan:
• Setiap Minggu per tama dan ke tiga
•Waktu habis sholat Isya’
Dengan ketentuan:
•Bertempat di rumah anggota sesuai nomor urut pendaftaran
(dengan ketentuan dasar tidak menyediakan makanan)
•Jika ada peserta baru berkenan ikut bisa mendaftar ke
pengurus TPA (syarat minimal kelas 5 SD/ bisa membaca
AlQur’an)
•Jika ada yang mengunduh (kajian) boleh menyediakan
makan minum, dan peraturan kembali ke awal (kajian biasa
tanpa makanan)
•Anggota wajib mengisi form presensi
• Saling menghampiri teman untuk berangkat kajian
•Isi kajian
•Pembukaan
•Membaca al-hadist (salah satu anggota)
•Membaca ayat AlQur’an bersama-sama
•Pembahasan materi merujuk buku
•InsaAllah bisa dengan media Proyektor..Aamiin
Kajian generasi

Kajian generasi

  • 2.
    Kajian Generasi ialahsuatu media pertemuan rutin yang di laksanakan oleh seluruh anggota Komunitas Aktif Membaca , Angkatan Muda Mudi Mergan, dan Pengajar TPA AlFurqon dengan tujuan mempererat tali silaturahmi dan menambah ilmu pengetahuan
  • 3.
    •Kajian Generasi inidilakukan: • Setiap Minggu per tama dan ke tiga •Waktu habis sholat Isya’
  • 4.
    Dengan ketentuan: •Bertempat dirumah anggota sesuai nomor urut pendaftaran (dengan ketentuan dasar tidak menyediakan makanan) •Jika ada peserta baru berkenan ikut bisa mendaftar ke pengurus TPA (syarat minimal kelas 5 SD/ bisa membaca AlQur’an) •Jika ada yang mengunduh (kajian) boleh menyediakan makan minum, dan peraturan kembali ke awal (kajian biasa tanpa makanan) •Anggota wajib mengisi form presensi • Saling menghampiri teman untuk berangkat kajian
  • 5.
    •Isi kajian •Pembukaan •Membaca al-hadist(salah satu anggota) •Membaca ayat AlQur’an bersama-sama •Pembahasan materi merujuk buku •InsaAllah bisa dengan media Proyektor..Aamiin