SlideShare a Scribd company logo
NAMA : DANIEL ALEXANDER W
NIRM : 01.4.3.17.0466
• Foto adalah gambar diam baik berwarna maupun
hitam-putih yang dihasilkan oleh kamera yang
merekam suatu objek atau kejadian atau keadaan
pada suatu waktu tertentu.
Cnth:
• Gambar adalah suatu media visual yang hanya bisa
dilihat saja, yang terbuat dari perpaduan antara titik,
garis, bidang dan warna yang berguna untuk
mencitrakan sesuatu.
• Poster adalah karya seni atau desain grafis yang
memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas
berukuran besar atau kecil yang ditempel di dinding
atau permukaan yang datar yang bersifat mecari
perhatian seseorang.
Cnth:
Cnth:
• Majalah adalah sebuah media publikasi atau terbitan
secara berkala yang memuat artikel-artikel dari
berbagai penulis yang berisikan cerita pendek,
gambar, review, ilustrasi atau fitur lainnya.
Cnth:
• Stiker adalah media promosi yang aplikasinya
ditempelkan pada produk sebagai identitas sebuah
merk agar mudah dikenali oleh target market dan
membedakan dengan pesaing.
• Buku adalah kumpulan kertas atau bahan lainnya
yang dijilid menjadi satu pada salah satu ujungnya dan
berisi tulisan, gambar, atau tempelan.
Cnth:
Cnth:
• Brosur adalah suatu alat untuk promosi barang, jasa
dan lain-lain, yang terbuat dari kertas yang dimana di
dalamnya terdapat sejumlah informasi dan juga
penawaran mengenai jasa atau produk tersebut.
Cnth:
• Diagram adalah suatu representasi simbolis informasi
dalam bentuk geometri dua dimensi sesuai teknik
visualisasi. Teknik yang dipakai memanfaatkan
visualisasi tiga dimensi yang kemudian diproyeksikan
ke permukaan dua dimensi.
• Leaflet adalah salah satu bentuk publikasi singkat
yang mana biasanya berbentuk selebaran yang berisi
keterangan atau informasi tentang sebuah
perusahaan, produk, organisasi atau bentuk layanan
lainnya yang perlu diketahui oleh khalayak umum.
Cnth:
Cnth:
• Grafik adalah gambaran pasang surutnya suatu
keadaan atau data yang ada dengan garis atau
gambar.
Cnth:
• Kartu kilat adalah adalah sejumlah kartu lepasan
yang berisikan gambar, foto atau ilustrasi yang
disajikan satu per satu menurut urutannya.
• Peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang
datar dengan skala tertentu melalui suatu sistem
proyeksi atau gambaran suatu permukaan bumi pada
bidang datar dan diperkecil dengan menggunakan
skala.
Cnth:
Cnth:
• Bagan adalah gambar rancangan atau skema yang
digunakan sebagai alat peraga untuk yang bertujuan
untuk menyajikan data sehingga mempermudah
penafsiran.
Cnth:
• Folder adalah suatu tempat untuk menyimpan
ataupun menampung file-file, baik itu file sistem
maupun file data atau dokumen.
• Koran adalah suatu penerbitan yang ringan dan
mudah dibuang, biasanya dicetak pada kertas
berbiaya rendah yang disebut kertas koran, yang
berisi berita-berita terkini dalam berbagai topik.
Cnth:
Cnth:
• Billboard adalah bentuk promosi iklan luar ruang
(outdoor advertising) dan memiliki ukuran yang cukup
besar bertujuan untuk memberikan informasi atau
iklan.
Cnth:
• Sketsa adalah sebuah gambaran kasar dan ringan
yang digunakan untuk mengawali atau sebagai
kerangka sebuah penggarapan karya lukis.
• Televisi (TV) adalah sebuah media telekomunikasi
terkenal yang berfungsi sebagai penerima siaran
gambar bergerak beserta suara, baik itu yang
monokrom (hitam-putih) maupun berwarna.
Cnth:
Cnth:
• Kaset adalah media penyimpan data yang umumnya
berupa lagu berupa pita magnetik yang mampu
merekam data dengan format suara.
Cnth:
• Flyer adalah lembaran yang tercetak secara tunggal
(tidak ada lipatan) dan digunakan untuk menarik
perhatian publik terhadap sebuah acara, pelayanan,
produk, ataupun ide.
• Flipchart adalah lembaran-lembaran kertas yang
disatukan menggunakan benda khusus (Penjepit,
Spiral) sehingga menyerupai album atau kalender.
Cnth:
Cnth:
• Spanduk adalah sebuah kain rentang yang berisi
propaganda, slogan atau juga berita yang juga perlu
diketahui oleh umum.
Cnth:
• Banner adalah salah satu media promosi yang dicetak
dengan Print Digital yang umumnya berbentuk Potrait
atau Vertikal.
• Radio adalah teknologi yang digunakan untuk
pengiriman sinyal dengan cara modulasi dan radiasi
elektromagnetik (gelombang elektromagnetik).
Cnth:
Cnth:
• Tape recorder adalah media audio dengan alat
perekam yang sangat cocok untuk pembelajaran
menyimak, sehingga menguntungkan bagi siswa yang
cenderung belajar secara auditif.
Cnth:
• Komputer adalah perangkat elektronik yang
memanipulasi informasi atau data dan mampu
menyimpan, mengambil, dan mengolah data.
• Model adalah tiruan tiga dimensional dari beberapa
objek nyata yang terlalu besar, terlalu jauh, terlalu
kecil, terlalu mahal, terlalu jarang atau terlalu ruwet
untuk dibawa ke dalam kelas dan dipelajari siswa
dalamwujud
Cnth:
Cnth:
• Video adalah teknologi pengiriman sinyal elektronik
dari suatu gambar bergerak. Aplikasi umum dari sinyal
video adalah televisi, tetapi dia dapat juga digunakan
dalam aplikasi lain di dalam bidang teknik, saintifik,
produksi dan keamanan.
Cnth:
• Film adalah media komunikasi yang bersifat audio
visual untuk menyampaikan suatu pesan kepada
sekelompok orang yang berkumpul di suatu tempat
tertentu.
• Slide adalah lembar jawaban pada microsoft, atau
yang ditulis pages. Slide bisa digunakan dalam MS
Power Point digunakan sebagai lembar persentase
atau lembar kerjanya.
Cnth:
Cnth:
• Miniatur adalah suatu tiruan sebuah objek seperti
tempat, bangunan, makanan, dan objek lainnya yang
dapat dilihat dari segala arah atau biasa disebut benda
3 dimensi.
Cnth:
• Spesimen adalah bagian dari kelompok atau bagian
dari keseluruhan. Spesimen merupakan sekumpulan
dari satu bagian atau lebih bahan yang diambil
langsung dari sesuatu.
• Media Sosial dalah sebuah media daring, dengan
para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi,
berbagi, dan menciptakan isi blog, jejaring sosial, wiki,
forum dan dunia virtual.
Cnth:
Cnth:
• Website adalah sebuah kumpulan dari halaman web
yang saling berhubungan dan dapat diakses melalui
halaman depan (home page) menggunakan sebuah
browser dan juga jaringan internet.
Cnth:
• Holografi adalah teknik yang memungkinkan cahaya
suatu benda yang tersebar direkam dan kemudian
direkonstruksi sehingga objek seolah-olah berada
pada posisi yang relatif sama dengan media rekaman
yang direkam.
• Podcast adalah rekaman audio yang dapat
didengarkan oleh khalayak ramai. Hal ini sebenarnya
berbeda dengan radio yang kebanyakan kontennya
merupakan siaran langsung
Cnth:
Cnth:
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Jenis - Jenis media

Jenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanianJenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanian
Rahmayani16
 
Jenis jenis media
Jenis jenis mediaJenis jenis media
Jenis jenis media
FebriPangestu1
 
Jenis jenis media
Jenis jenis mediaJenis jenis media
Jenis jenis media
FebriPangestu1
 
Jenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhanJenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhan
SarianiSitumorang
 
Jenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhanJenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhan
farahsalsabila15
 
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhhJenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
sitisariah
 
Ppt jenis jenis media penyuluhan
Ppt jenis jenis media penyuluhanPpt jenis jenis media penyuluhan
Ppt jenis jenis media penyuluhan
DwiViraOctarizsa2
 
Siti hanaziah
Siti hanaziah Siti hanaziah
Siti hanaziah
SitiHanaziah
 
Media penyuluahn
Media penyuluahnMedia penyuluahn
Media penyuluahn
hakimilalhaz
 
Media penyuluhan
Media penyuluhanMedia penyuluhan
Media penyuluhan
MasdaKurniati
 
Jenis-jenis Penyuluhan pertanian
Jenis-jenis Penyuluhan pertanianJenis-jenis Penyuluhan pertanian
Jenis-jenis Penyuluhan pertanian
MuhammadAlamin31
 
Riadoh aulia PPT Media Penyuluhan
Riadoh aulia PPT Media PenyuluhanRiadoh aulia PPT Media Penyuluhan
Riadoh aulia PPT Media Penyuluhan
riadohaulia
 
PPT GALIH DWI CAHYO
PPT GALIH DWI CAHYOPPT GALIH DWI CAHYO
PPT GALIH DWI CAHYO
galihdwicahyo1
 
Jenis-jenis Media Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
Jenis-jenis Media  Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky GeganaJenis-jenis Media  Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
Jenis-jenis Media Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
RizkyGegana
 
Jenis- jenis Media Penyuluhan
Jenis- jenis Media PenyuluhanJenis- jenis Media Penyuluhan
Jenis- jenis Media Penyuluhan
Muhammad Naufal Elmuttaqin
 
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhanMuhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
muhammadjumhar737
 
Jenis-jenis media penyuluhan
Jenis-jenis media penyuluhanJenis-jenis media penyuluhan
Jenis-jenis media penyuluhan
FernandoAlfredo5
 
Jenis Jenis Media
Jenis Jenis MediaJenis Jenis Media
Jenis Jenis Media
AnnisaWahida
 
Ragam media penyuluhan
Ragam media penyuluhanRagam media penyuluhan
Ragam media penyuluhan
RizkiRomadhon8
 
Jenis-jenis Media Penyuluhan
Jenis-jenis Media PenyuluhanJenis-jenis Media Penyuluhan
Jenis-jenis Media Penyuluhan
felixandhika
 

Similar to Jenis - Jenis media (20)

Jenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanianJenis jenis media penyuluhan pertanian
Jenis jenis media penyuluhan pertanian
 
Jenis jenis media
Jenis jenis mediaJenis jenis media
Jenis jenis media
 
Jenis jenis media
Jenis jenis mediaJenis jenis media
Jenis jenis media
 
Jenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhanJenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhan
 
Jenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhanJenis media penyuluhan
Jenis media penyuluhan
 
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhhJenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
Jenis jenis media penyuluhan -sariahhhhhh
 
Ppt jenis jenis media penyuluhan
Ppt jenis jenis media penyuluhanPpt jenis jenis media penyuluhan
Ppt jenis jenis media penyuluhan
 
Siti hanaziah
Siti hanaziah Siti hanaziah
Siti hanaziah
 
Media penyuluahn
Media penyuluahnMedia penyuluahn
Media penyuluahn
 
Media penyuluhan
Media penyuluhanMedia penyuluhan
Media penyuluhan
 
Jenis-jenis Penyuluhan pertanian
Jenis-jenis Penyuluhan pertanianJenis-jenis Penyuluhan pertanian
Jenis-jenis Penyuluhan pertanian
 
Riadoh aulia PPT Media Penyuluhan
Riadoh aulia PPT Media PenyuluhanRiadoh aulia PPT Media Penyuluhan
Riadoh aulia PPT Media Penyuluhan
 
PPT GALIH DWI CAHYO
PPT GALIH DWI CAHYOPPT GALIH DWI CAHYO
PPT GALIH DWI CAHYO
 
Jenis-jenis Media Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
Jenis-jenis Media  Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky GeganaJenis-jenis Media  Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
Jenis-jenis Media Penyuluhan Pertanian Oleh Rizky Gegana
 
Jenis- jenis Media Penyuluhan
Jenis- jenis Media PenyuluhanJenis- jenis Media Penyuluhan
Jenis- jenis Media Penyuluhan
 
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhanMuhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
Muhammad jumhar azhari Jenis jenis media penyuluhan
 
Jenis-jenis media penyuluhan
Jenis-jenis media penyuluhanJenis-jenis media penyuluhan
Jenis-jenis media penyuluhan
 
Jenis Jenis Media
Jenis Jenis MediaJenis Jenis Media
Jenis Jenis Media
 
Ragam media penyuluhan
Ragam media penyuluhanRagam media penyuluhan
Ragam media penyuluhan
 
Jenis-jenis Media Penyuluhan
Jenis-jenis Media PenyuluhanJenis-jenis Media Penyuluhan
Jenis-jenis Media Penyuluhan
 

Recently uploaded

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
mohfedri24
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
jaya35ml2
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
ppt materi aliran aliran pendidikan pai 9
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkdpenjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
penjelasan tentang tugas dan wewenang pkd
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Jenis - Jenis media

  • 1. NAMA : DANIEL ALEXANDER W NIRM : 01.4.3.17.0466
  • 2. • Foto adalah gambar diam baik berwarna maupun hitam-putih yang dihasilkan oleh kamera yang merekam suatu objek atau kejadian atau keadaan pada suatu waktu tertentu. Cnth: • Gambar adalah suatu media visual yang hanya bisa dilihat saja, yang terbuat dari perpaduan antara titik, garis, bidang dan warna yang berguna untuk mencitrakan sesuatu. • Poster adalah karya seni atau desain grafis yang memuat komposisi gambar dan huruf di atas kertas berukuran besar atau kecil yang ditempel di dinding atau permukaan yang datar yang bersifat mecari perhatian seseorang. Cnth: Cnth:
  • 3. • Majalah adalah sebuah media publikasi atau terbitan secara berkala yang memuat artikel-artikel dari berbagai penulis yang berisikan cerita pendek, gambar, review, ilustrasi atau fitur lainnya. Cnth: • Stiker adalah media promosi yang aplikasinya ditempelkan pada produk sebagai identitas sebuah merk agar mudah dikenali oleh target market dan membedakan dengan pesaing. • Buku adalah kumpulan kertas atau bahan lainnya yang dijilid menjadi satu pada salah satu ujungnya dan berisi tulisan, gambar, atau tempelan. Cnth: Cnth:
  • 4. • Brosur adalah suatu alat untuk promosi barang, jasa dan lain-lain, yang terbuat dari kertas yang dimana di dalamnya terdapat sejumlah informasi dan juga penawaran mengenai jasa atau produk tersebut. Cnth: • Diagram adalah suatu representasi simbolis informasi dalam bentuk geometri dua dimensi sesuai teknik visualisasi. Teknik yang dipakai memanfaatkan visualisasi tiga dimensi yang kemudian diproyeksikan ke permukaan dua dimensi. • Leaflet adalah salah satu bentuk publikasi singkat yang mana biasanya berbentuk selebaran yang berisi keterangan atau informasi tentang sebuah perusahaan, produk, organisasi atau bentuk layanan lainnya yang perlu diketahui oleh khalayak umum. Cnth: Cnth:
  • 5. • Grafik adalah gambaran pasang surutnya suatu keadaan atau data yang ada dengan garis atau gambar. Cnth: • Kartu kilat adalah adalah sejumlah kartu lepasan yang berisikan gambar, foto atau ilustrasi yang disajikan satu per satu menurut urutannya. • Peta adalah gambaran permukaan bumi pada bidang datar dengan skala tertentu melalui suatu sistem proyeksi atau gambaran suatu permukaan bumi pada bidang datar dan diperkecil dengan menggunakan skala. Cnth: Cnth:
  • 6. • Bagan adalah gambar rancangan atau skema yang digunakan sebagai alat peraga untuk yang bertujuan untuk menyajikan data sehingga mempermudah penafsiran. Cnth: • Folder adalah suatu tempat untuk menyimpan ataupun menampung file-file, baik itu file sistem maupun file data atau dokumen. • Koran adalah suatu penerbitan yang ringan dan mudah dibuang, biasanya dicetak pada kertas berbiaya rendah yang disebut kertas koran, yang berisi berita-berita terkini dalam berbagai topik. Cnth: Cnth:
  • 7. • Billboard adalah bentuk promosi iklan luar ruang (outdoor advertising) dan memiliki ukuran yang cukup besar bertujuan untuk memberikan informasi atau iklan. Cnth: • Sketsa adalah sebuah gambaran kasar dan ringan yang digunakan untuk mengawali atau sebagai kerangka sebuah penggarapan karya lukis. • Televisi (TV) adalah sebuah media telekomunikasi terkenal yang berfungsi sebagai penerima siaran gambar bergerak beserta suara, baik itu yang monokrom (hitam-putih) maupun berwarna. Cnth: Cnth:
  • 8. • Kaset adalah media penyimpan data yang umumnya berupa lagu berupa pita magnetik yang mampu merekam data dengan format suara. Cnth: • Flyer adalah lembaran yang tercetak secara tunggal (tidak ada lipatan) dan digunakan untuk menarik perhatian publik terhadap sebuah acara, pelayanan, produk, ataupun ide. • Flipchart adalah lembaran-lembaran kertas yang disatukan menggunakan benda khusus (Penjepit, Spiral) sehingga menyerupai album atau kalender. Cnth: Cnth:
  • 9. • Spanduk adalah sebuah kain rentang yang berisi propaganda, slogan atau juga berita yang juga perlu diketahui oleh umum. Cnth: • Banner adalah salah satu media promosi yang dicetak dengan Print Digital yang umumnya berbentuk Potrait atau Vertikal. • Radio adalah teknologi yang digunakan untuk pengiriman sinyal dengan cara modulasi dan radiasi elektromagnetik (gelombang elektromagnetik). Cnth: Cnth:
  • 10. • Tape recorder adalah media audio dengan alat perekam yang sangat cocok untuk pembelajaran menyimak, sehingga menguntungkan bagi siswa yang cenderung belajar secara auditif. Cnth: • Komputer adalah perangkat elektronik yang memanipulasi informasi atau data dan mampu menyimpan, mengambil, dan mengolah data. • Model adalah tiruan tiga dimensional dari beberapa objek nyata yang terlalu besar, terlalu jauh, terlalu kecil, terlalu mahal, terlalu jarang atau terlalu ruwet untuk dibawa ke dalam kelas dan dipelajari siswa dalamwujud Cnth: Cnth:
  • 11. • Video adalah teknologi pengiriman sinyal elektronik dari suatu gambar bergerak. Aplikasi umum dari sinyal video adalah televisi, tetapi dia dapat juga digunakan dalam aplikasi lain di dalam bidang teknik, saintifik, produksi dan keamanan. Cnth: • Film adalah media komunikasi yang bersifat audio visual untuk menyampaikan suatu pesan kepada sekelompok orang yang berkumpul di suatu tempat tertentu. • Slide adalah lembar jawaban pada microsoft, atau yang ditulis pages. Slide bisa digunakan dalam MS Power Point digunakan sebagai lembar persentase atau lembar kerjanya. Cnth: Cnth:
  • 12. • Miniatur adalah suatu tiruan sebuah objek seperti tempat, bangunan, makanan, dan objek lainnya yang dapat dilihat dari segala arah atau biasa disebut benda 3 dimensi. Cnth: • Spesimen adalah bagian dari kelompok atau bagian dari keseluruhan. Spesimen merupakan sekumpulan dari satu bagian atau lebih bahan yang diambil langsung dari sesuatu. • Media Sosial dalah sebuah media daring, dengan para penggunanya bisa dengan mudah berpartisipasi, berbagi, dan menciptakan isi blog, jejaring sosial, wiki, forum dan dunia virtual. Cnth: Cnth:
  • 13. • Website adalah sebuah kumpulan dari halaman web yang saling berhubungan dan dapat diakses melalui halaman depan (home page) menggunakan sebuah browser dan juga jaringan internet. Cnth: • Holografi adalah teknik yang memungkinkan cahaya suatu benda yang tersebar direkam dan kemudian direkonstruksi sehingga objek seolah-olah berada pada posisi yang relatif sama dengan media rekaman yang direkam. • Podcast adalah rekaman audio yang dapat didengarkan oleh khalayak ramai. Hal ini sebenarnya berbeda dengan radio yang kebanyakan kontennya merupakan siaran langsung Cnth: Cnth: